Anda di halaman 1dari 2

Tugas KEWIRAUSAHAAN

1. Nama Usaha : Laundry Fast and Fresh


Pemilik sekaligus narasumber : Pak Firdaus
Alamat : Jalan Cempakasari
Menurut pak Firdaus usaha laundry tersebut mulai berdiri pada bulan
September tahun 2013. Tempat usaha ini merupakan usaha sewaan, biaya yang
digunakan untuk menyimpan yaitu 10 juta per tahunnya. Jumlah karyawan yang
bekerja sebanyak 3 orang, dimana gaji setiap karyawan dihitung per harinya sehingga
kira-kira gaji karyawan per bulan sebesar 4 juta. Bahan pemasok yang biasa di beli
yaitu parfum, sabun, dan softener. Pembelian pafrumnya di toko kimia (stadion)
ataupun di toko kimia yang lainnya. Jenis parfum yang biasa di beli, diantaranya
lavender, apel, strowberry, lili dan lain sebagainya. Biasanya jumlah parfum yang
digunakan sebanyak 10 L per bulan, harga parfum per 5 Liternya sebesar 100000,00.
Usaha tersebut ramai pada hari kamis, jumat, sabtu, dan minggu karena pada
hari tersebut banyak para mahasiswa yang akan pulang kampung mereka menaruh
pakain kotornya ke laundry terlebih dahulu sehingga ketika mereka kembali ke
semarang pakain mereka dapat langsung diambil. jika ramai 1 harinya dapat mencuci
pakaian sebanyak 100 kg, sedangkan pada waktu biasanya terhitung sepi hanya 30 kg
pakaian saja.
Untuk harga yang menjadi tarif :
- 3 hari jadi : 4000/kg
- 1 hari jadi : 5500/kg
- 3 jam jadi : 7000/kg
Pendapatan bulan ini belum di keketahui karena sempat mengalami penurunan
konsumen ketika harga dinaikkan tetapi setelah tarif diturunkan jumlah konsumen
mengalami peningkatan.
Yang menjadi pengeluaran dalam perbulan yaitu
- Pembelian parfum,
- Menggaji karyawan
- Gas yang digunakan untuk mengeringkan.
Kelebihan laundry fast and fresh : proses pencucian dapat berlangsung selama
1 hari jadi.
2. Nama Usaha : Fotocopy Anugerah
Nama pemilik : Pak Sudoyo
Alamat : Gg. Pete No 4 RT 1 RW 1
Narasumber : Pak Ahmad
Menurut pak Ahmad usaha fotocopian tersebut merupakan usaha sewaan.
Beliau menyewa tempat tersebut dengan harga 10 juta per tahun.. Fotocopian tersebut
buka pada jam 07.30- 21.00. Jumlah karyawan yang bekerja di tempat tersebut ada 3
orang, dimana gaji setiap karyawannya 500rb per bulan. Mereka mendapat pemasok
bahan dari banaran (lukas toko), dimana jenis bahan yang disetorin adalah kertas.
Yang biasa di beli adalah kertas dan tinta. Dalam per bulan mengeluarkan kertas
sebanyak 40 dus dengan harga 120 rb sedangkan tinta 10 kg dengan harga 100 rb.
Karena proses fotocopi membutuhkan listrik, sehingga jumlah listrik yang
dikeluarkan dalam per bulannya sebesar 600rb. Usaha tersebut ramai biasanya pada
hari senin-kamis, dimana jumlah rata-rata pengunjung setiap harinya yaitu 30 orang,
Penghasilan yang dihasilkan untuk setiap bulannya : 600 rb.
Kelebihan : welcome dengan customer.
3. Nama usaha : Penyet
Nama pemilik/narasumber : Pak Zam
Alamat : Jalan Cempakasari Timur IV
Menurut pak Zam usaha pennyetan tersebut merupakan usaha sewaan. Beliau
menyewa tempat tersebut seharga 4,5 juta/ tahun. Modal awal yang digunakan untuk
usaha tersebut 3 juta/ tahun, denngan rincian listrik 80 rb dan air 70 rb. Bahan yang
akan digunakan untuk penyet beliau membelinya di pasar ungaran. Setiap belanja
uang yang dikeluarkan per harinya 350 rb, sedangkan penghasilan setiap harinya
sebesar 500-600 rb.
- Rame : senin-jumat
- Sepi : sabtu- minggu
Jenis makanan yang banyak diminati para consume adalah nasi goreng. Usaha
Pak Zam yang paling di unggulin adalah gongso, ayam goreng, dan penyet ati.

Anda mungkin juga menyukai