Anda di halaman 1dari 236

Republik Indonesia

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik






Pengadaan
Pekerjaan Konstruksi


- Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi -














Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah


Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi






DOK UME N P E NGA DA A N

Nomor : 01/DOK-POKJA XXXII/BPBD-SB/RR/APBN/2014
T a n g g a l : 6 Mei 2014






untuk

Pengadaan Jasa Konstruksi



Pembangunan Gedung Lembaga Kerapatan Adat Alam
Minangkabau Provinsi Sumatera Barat






- Metode e-Lelang Umum dengan Pascakualifikasi
Satu File (Sampul) Kontrak Harga Satuan-






Kelompok Kerja (POKJA) XXXII
Unit Layanan Pengadaan Sekretariat Daerah
Provinsi Sumatera Barat
Tahun Anggaran 2014


i

DAFTAR ISI

BAB I. UMUM ..................................................................................................................... 1
BAB III. INSTRUKSI KEPADA PESERTA (IKP) ...................................................................... 4
A. UMUM ........................................................................................................................... 4
1. LINGKUP PEKERJAAN ...................................................................................................... 4
2. SUMBER DANA .............................................................................................................. 4
3. PESERTA PELELANGAN ................................................................................................ 4
4. LARANGAN KORUPSI, KOLUSI, DAN NEPOTISME (KKN) SERTA PENIPUAN ......................... 5
5. LARANGAN PERTENTANGAN KEPENTINGAN ..................................................................... 5
6. PENDAYAGUNAAN PRODUKSI DALAM NEGERI ................................................................ 6
7. SATU PENAWARAN TIAP PESERTA .................................................................................... 7
B. DOKUMEN PENGADAAN ............................................................................................. 8
8. ISI DOKUMEN PENGADAAN ............................................................................................ 8
9. BAHASA DOKUMEN PENGADAAN ................................................................................... 9
10. PEMBERIAN PENJELASAN ................................................................................................. 9
11. PERUBAHAN DOKUMEN PENGADAAN ............................................................................. 9
12. TAMBAHAN WAKTU PEMASUKAN DOKUMEN PENAWARAN........................................... 10
C. PENYIAPAN DOKUMEN PENAWARAN ...................................................................... 11
13. BIAYA DALAM PENYIAPAN PENAWARAN ....................................................................... 11
14. BAHASA PENAWARAN .................................................................................................. 11
15. DOKUMEN PENAWARAN .............................................................................................. 11
16. HARGA PENAWARAN .................................................................................................... 13
17. MATA UANG PENAWARAN DAN CARA PEMBAYARAN .................................................... 13
18. MASA BERLAKU PENAWARAN DAN JANGKA WAKTU PELAKSANAAN ............................... 14
19. PENGISIAN DATA KUALIFIKASI ...................................................................................... 14
20. PAKTA INTEGRITAS ....................................................................................................... 14
21. [SURAT JAMINAN PENAWARAN (APABILA DIPERSYARATKAN)] ........................................ 14
D. PEMASUKAN DOKUMEN PENAWARAN .................................................................... 17
22. PENYAMPULAN DAN PENANDAAN SAMPUL PENAWARAN ............................................... 17
PEMASUKKAN / ........................................................................................................... 17
23. PENYAMPAIAN DOKUMEN PENAWARAN ....................................................................... 17
24. BATAS AKHIR WAKTU PEMASUKAN PENAWARAN .......................................................... 19
25. PENAWARAN TERLAMBAT ............................................................................................. 19
E. PEMBUKAAN DAN EVALUASI PENAWARAN ............................................................. 20
26. PEMBUKAAN PENAWARAN............................................................................................ 20
27. EVALUASI PENAWARAN ................................................................................................ 21
28. EVALUASI KUALIFIKASI ................................................................................................. 36
29. PEMBUKTIAN KUALIFIKASI ............................................................................................ 38
F. PENETAPAN PEMENANG ............................................................................................. 39
30. PENETAPAN PEMENANG ................................................................................................ 39
31. PENGUMUMAN PEMENANG .......................................................................................... 40
32. SANGGAHAN ................................................................................................................ 40
33. SANGGAHAN BANDING ................................................................................................ 41
G. PENUNJUKAN PEMENANG ......................................................................................... 42
34. PENUNJUKAN PENYEDIA BARANG/JASA ........................................................................ 42
ii

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

35. BAHP, BERITA ACARA LAINNYA, DAN KERAHASIAAN PROSES ........................................ 44
H. PELELANGAN GAGAL .................................................................................................. 45
36. PELELANGAN GAGAL .................................................................................................... 45
I. JAMINAN PELAKSANAAN ........................................................................................... 47
37. JAMINAN PELAKSANAAN ............................................................................................... 47
J. PENANDATANGANAN KONTRAK .............................................................................. 49
38. PENANDA-TANGANAN KONTRAK .................................................................................. 49
BAB IV. LEMBAR DATA PEMILIHAN (LDP) ..................................................................... 52
A. LINGKUP PEKERJAAN .............................................................................................. 52
B. SUMBER DANA ......................................................................................................... 52
C. JADWAL TAHAPAN PEMILIHAN............................................................................. 53
D. PENINJAUAN LAPANGAN [APABILA DIPERLUKAN] .................................................... 53
E. MATA UANG PENAWARAN DAN CARA PEMBAYARAN ...................................... 53
F. MASA BERLAKUNYA PENAWARAN ....................................................................... 53
G. JAMINAN PENAWARAN (APABILA DIPERSYARATKAN) .............................................. 53
H. JADWAL PEMASUKAN DOKUMEN PENAWARAN................................................ 54
I. BATAS AKHIR WAKTU PEMASUKAN PENAWARAN ............................................. 54
J. PEMBUKAAN PENAWARAN .................................................................................... 54
K. DOKUMEN PENAWARAN ....................................................................................... 54
L. [AMBANG BATAS SISTIM GUGUR]......................................................................... 55
M. SANGGAHAN, SANGGAHAN BANDING DAN PENGADUAN ............................... 55
N. JAMINAN SANGGAHAN BANDING ........................................................................ 56
O. JAMINAN PELAKSANAAN........................................................................................ 56
P. JAMINAN UANG MUKA .......................................................................................... 56
BAB V. LEMBAR DATA KUALIFIKASI (LDK) ..................................................................... 57
A. LINGKUP KUALIFIKASI .................................................................................................. 57
B. PERSYARATAN KUALIFIKASI ........................................................................................... 57
BAB VI. BENTUK DOKUMEN PENAWARAN .................................................................... 59
A. BENTUK SURAT PENAWARAN PESERTA BADAN USAHA/KEMITRAAN (KSO)
(UNTUK 1 (SATU) FILE) ........................................................................................... 59
B. BENTUK SURAT PENAWARAN PESERTA PERORANGAN (UNTUK 1 (SATU) FILE)
................................................................................................................................... 61
C. BENTUK PERJANJIAN KEMITRAAN/KERJA SAMA OPERASI (KSO) ...................... 63
D. BENTUK DOKUMEN PENAWARAN TEKNIS (UNTUK 1 (SATU) FILE) ................. 65
E. BENTUK SURAT PENAWARAN ADMINISTRASI DAN TEKNIS (PENAWARAN FILE
I, METODE 2 FILE) .................................................................................................... 66

F. BENTUK SURAT PENAWARAN PESERTA PERORANGAN (PENAWARAN FILE I,
METODE 2 FILE) ....................................................................................................... 68
G. BENTUK SURAT PENAWARAN HARGA (PENAWARAN FILE II, METODE 2 FILE)69
F. BENTUK DOKUMEN PENAWARAN TEKNIS (METODE 2 FILE) ............................ 70
H. [BENTUK FORMULIR REKAPITULASI PERHITUNGAN TINGKAT KOMPONEN
DALAM NEGERI (TKDN), APABILA DIBERIKAN PREFERENSI HARGA] ............................ 71
I. BENTUK JAMINAN PENAWARAN DARI BANK ...................................................... 72
J. BENTUK JAMINAN PENAWARAN DARI ASURANSI/PERUSAHAAN PENJAMINAN
................................................................................................................................... 74
K. BENTUK PAKTA INTEGRITAS .................................................................................. 76
L. DATA ISIAN KUALIFIKASI ........................................................................................... 78
iii

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

BAB VII. PETUNJUK PENGISIAN DATA KUALIFIKASI ...................................................... 84
A. DATA ADMINISTRASI ................................................................................................... 84
B. LANDASAN HUKUM PENDIRIAN USAHA ........................................................................ 84
C. PENGURUS BADAN USAHA ........................................................................................... 84
D. IZIN USAHA ................................................................................................................. 84
E. IZIN LAINNYA (APABILA DIPERSYARATKAN) ................................................................... 85
F. DATA KEUANGAN ........................................................................................................ 85
G. DATA PERSONALIA ....................................................................................................... 85
H. DATA FASILITAS/PERALATAN/PERLENGKAPAN .............................................................. 85
I. DATA PENGALAMAN PERUSAHAAN ............................................................................... 85
J. DATA PENGALAMAN PERUSAHAAN DALAM KURUN WAKTU 4 TAHUN TERAKHIR........... 86
K. DATA PEKERJAAN YANG SEDANG DILAKSANAKAN ......................................................... 86
L. MODAL KERJA ............................................................................................................. 86
M. KEMITRAAN/KSO ........................................................................................................ 86
BAB VIII. TATA CARA EVALUASI KUALIFIKASI ................................................................ 87
BAB IX. BENTUK KONTRAK ............................................................................................. 90
SURAT PERJANJIAN ............................................................................................................ 90
SURAT PERINTAH KERJA ................................................................................................... 94
BAB X. SYARAT-SYARAT UMUM KONTRAK (SSUK) ..................................................... 100
A. KETENTUAN UMUM ................................................................................................. 100
1. DEFINISI .................................................................................................................... 100
2. PENERAPAN ................................................................................................................ 103
3. BAHASA DAN HUKUM ................................................................................................ 103
4. LARANGAN KORUPSI, KOLUSI DAN NEPOTISME (KKN) SERTA PENIPUAN ...................... 103
5. ASAL MATERIAL/ BAHAN ........................................................................................... 104
6. KORESPONDENSI ........................................................................................................ 105
7. WAKIL SAH PARA PIHAK ............................................................................................ 105
8. PEMBUKUAN .............................................................................................................. 105
9. PERPAJAKAN ............................................................................................................... 105
10. PENGALIHAN DAN/ATAU SUBKONTRAK ...................................................................... 106
11. PENGABAIAN .............................................................................................................. 106
12. PENYEDIA MANDIRI ................................................................................................... 106
13. KEMITRAAN/KSO...................................................................................................... 106
14. PENEMUAN-PENEMUAN ............................................................................................. 107
B. PELAKSANAAN, PENYELESAIAN, ADENDUM DAN PEMUTUSAN KONTRAK ......... 107
15. JADWAL PELAKSANAAN PEKERJAAN ............................................................................. 107
B.1 PELAKSANAAN PEKERJAAN ............................................................................... 107
16. PENYERAHAN LOKASI KERJA ....................................................................................... 107
17. SURAT PERINTAH MULAI KERJA (SPMK) .................................................................... 108
18. PROGRAM MUTU ....................................................................................................... 108
19. RAPAT PERSIAPAN PELAKSANAAN KONTRAK ................................................................ 108
20. MOBILISASI ............................................................................................................... 109
21. PENGAWASAN PELAKSANAAN PEKERJAAN .................................................................... 109
22. PERSETUJUAN PENGAWAS PEKERJAAN ......................................................................... 110
23. PERINTAH .................................................................................................................. 110
24. AKSES KE LOKASI KERJA .............................................................................................. 110
25. PEMERIKSAAN BERSAMA ............................................................................................. 110
26. WAKTU PENYELESAIAN PEKERJAAN ............................................................................. 111
27. PERPANJANGAN WAKTU ............................................................................................. 111
iv

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

28. PENUNDAAN OLEH PENGAWAS PEKERJAAN ................................................................. 112
29. RAPAT PEMANTAUAN ................................................................................................. 112
30. PERINGATAN DINI ...................................................................................................... 112
B.2 PENYELESAIAN KONTRAK ................................................................................. 113
31. SERAH TERIMA PEKERJAAN ......................................................................................... 113
32. PENGAMBILALIHAN .................................................................................................... 114
33. PEDOMAN PENGOPERASIAN DAN PERAWATAN ............................................................ 114
B.3 PERUBAHAN KONTRAK ..................................................................................... 114
34. PERUBAHAN KONTRAK ............................................................................................... 114
35. PERUBAHAN LINGKUP PEKERJAAN ............................................................................... 115
36. PERUBAHAN JADWAL PELAKSANAAN PEKERJAAN ......................................................... 115
B.4 KEADAAN KAHAR .............................................................................................. 116
37. KEADAAN KAHAR ....................................................................................................... 116
B.5 PENGHENTIAN DAN PEMUTUSAN KONTRAK ................................................. 117
38. PENGHENTIAN KONTRAK ............................................................................................ 117
39. PEMUTUSAN KONTRAK .............................................................................................. 118
40. PEMUTUSAN KONTRAK OLEH PPK .............................................................................. 118
41. PEMUTUSAN KONTRAK OLEH PENYEDIA ...................................................................... 119
42. [KETERLAMBATAN PELAKSANAAN PEKERJAAN DAN KONTRAK KRITIS ............................ 120
(UNTUK PEKERJAAN KONSTRUKSI BANGUNAN)] ................................................................... 120
43. PEMUTUSAN KONTRAK AKIBAT LAINNYA ..................................................................... 121
44. PENINGGALAN ........................................................................................................... 122
C. HAK DAN KEWAJIBAN PENYEDIA............................................................................ 122
45. HAK DAN KEWAJIBAN PENYEDIA ............................................................................... 122
46. PENGGUNAAN DOKUMEN KONTRAK DAN INFORMASI ................................................. 122
47. HAK ATAS KEKAYAAN INTELEKTUAL ........................................................................... 123
48. PENANGGUNGAN DAN RISIKO .................................................................................... 123
49. PERLINDUNGAN TENAGA KERJA .................................................................................. 124
50. PEMELIHARAAN LINGKUNGAN .................................................................................... 124
51. ASURANSI .................................................................................................................. 124
52. TINDAKAN PENYEDIA YANG MENSYARATKAN PERSETUJUAN PPK ATAU PENGAWAS
PEKERJAAN ................................................................................................................. 125
53. LAPORAN HASIL PEKERJAAN........................................................................................ 125
54. KEPEMILIKAN DOKUMEN ........................................................................................... 126
55. KERJASAMA ANTARA PENYEDIA DAN SUB PENYEDIA .................................................... 126
56. USAHA MIKRO, USAHA KECIL DAN KOPERASI KECIL ................................................... 127
57. PENYEDIA LAIN .......................................................................................................... 127
58. KESELAMATAN ........................................................................................................... 127
59. PEMBAYARAN DENDA ................................................................................................ 127
60. JAMINAN ................................................................................................................... 127
D. HAK DAN KEWAJIBAN PPK ....................................................................................... 129
61. HAK DAN KEWAJIBAN PPK ......................................................................................... 129
62. FASILITAS ................................................................................................................... 129
63. PERISTIWA KOMPENSASI ............................................................................................ 129
E. PERSONIL DAN/ATAU PERALATAN PENYEDIA ....................................................... 130
64. PERSONIL INTI DAN/ATAU PERALATAN ....................................................................... 130
F. PEMBAYARAN KEPADA PENYEDIA .......................................................................... 131
v

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

65. HARGA KONTRAK ...................................................................................................... 131
66. PEMBAYARAN ............................................................................................................ 132
67. HARI KERJA................................................................................................................ 134
68. PERHITUNGAN AKHIR ................................................................................................. 134
69. PENANGGUHAN ......................................................................................................... 134
70. [PENYESUAIAN HARGA (UNTUK KONTRAK HARGA SATUAN ATAU KONTRAK GABUNGAN
LUMP SUM DAN HARGA SATUAN)] ............................................................................. 135
G. PENGAWASAN MUTU............................................................................................... 137
71. PENGAWASAN DAN PEMERIKSAAN .............................................................................. 137
72. PENILAIAN PEKERJAAN SEMENTARA OLEH PPK............................................................. 137
73. CACAT MUTU ............................................................................................................ 137
74. PENGUJIAN ................................................................................................................ 138
75. PERBAIKAN CACAT MUTU .......................................................................................... 138
76. KEGAGALAN BANGUNAN ............................................................................................ 138
H. PENYELESAIAN PERSELISIHAN .................................................................................. 139
77. PENYELESAIAN PERSELISIHAN ...................................................................................... 139
78. ITIKAD BAIK .............................................................................................................. 139
BAB XI. SYARAT-SYARAT KHUSUS KONTRAK (SSKK) .................................................. 141
A. KORESPONDENSI ........................................................................................................ 141
B. WAKIL SAH PARA PIHAK ............................................................................................ 141
C TANGGAL BERLAKU KONTRAK .................................................................................... 141
D. JADWAL PELAKSANAAN PEKERJAAN ............................................................................. 141
E. MASA PEMELIHARAAN ............................................................................................... 141
F. UMUR KONSTRUKSI ................................................................................................... 141
G. PEDOMAN PENGOPERASIAN DAN PERAWATAN ............................................................ 141
H. PEMBAYARAN TAGIHAN ............................................................................................. 142
I. PENCAIRAN JAMINAN ................................................................................................. 142
J. TINDAKAN PENYEDIA YANG MENSYARATKAN PERSETUJUAN PPK ATAU PENGAWAS
PEKERJAAN ................................................................................................................. 142
K. KEPEMILIKAN DOKUMEN ........................................................................................... 142
L. FASILITAS ................................................................................................................... 142
M. SUMBER PEMBIAYAAN ................................................................................................ 142
N. PEMBAYARAN UANG MUKA ....................................................................................... 142
O. PEMBAYARAN PRESTASI PEKERJAAN ............................................................................. 142
P. [PENYESUAIAN HARGA] .............................................................................................. 142
Q. PERISTIWA KOMPENSASI ............................................................................................ 143
R. DENDA ...................................................................................................................... 143
S. SANKSI ...................................................................................................................... 143
T. PENYELESAIAN PERSELISIHAN ...................................................................................... 143
LAMPIRAN A SYARAT-SYARAT KHUSUS KONTRAK .............................................................. 144
BAB XII. SPESIFIKASI TEKNIS DAN GAMBAR ................................................................ 145
KETERANGAN ........................................................................ ERROR! BOOKMARK NOT DEFINED.
BAB XIII. DAFTAR KUANTITAS DAN HARGA ................................................................ 207
KETERANGAN (UNTUK KONTRAK HARGA SATUAN ATAU KONTRAK GABUNGAN HARGA SATUAN
DAN LUMP SUM) ....................................................................................................... 207
KETERANGAN (UNTUK KONTRAK LUMP SUM) ...................................................................... 208
BAB XIV. BENTUK DOKUMEN LAIN .............................................................................. 213
A. BENTUK SURAT PENUNJUKAN PENYEDIA BARANG/JASA (SPPBJ) ................... 213
vi

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

B. BENTUK SURAT PERINTAH MULAI KERJA (SPMK) ............................................. 214
C. BENTUK SURAT-SURAT JAMINAN ....................................................................... 216
Jaminan Sanggahan Banding dari Bank ........................................................ 216
Jaminan Pelaksanaan dari Bank ..................................................................... 218
Jaminan Pelaksanaan dari Asuransi/Perusahaan Penjaminan .................... 220
Jaminan Uang Muka dari Bank ...................................................................... 222
Jaminan Uang Muka dari Asuransi/Perusahaan Penjaminan ..................... 224
Jaminan Pemeliharaan dari Bank ................................................................... 226
Jaminan Pemeliharaan dari Asuransi/Perusahaan Penjaminan .................. 228


1

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi


BAB I. UMUM


A. Dokumen Pengadaan ini disusun berdasarkan Peraturan Presiden No. 54
Tahun 2010 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah yang terakhir
diubah dengan Peraturan Presiden No. 70 Tahun 2012 beserta petunjuk
teknisnya serta ketentuan teknis operasional pengadaan barang/jasa secara
elektronik.

B. Dalam dokumen ini dipergunakan pengertian, istilah dan singkatan sebagai
berikut:

Pekerjaan
Konstruksi
: seluruh pekerjaan yang berhubungan dengan
pelaksanaan konstruksi bangunan atau pembuatan
wujud fisik lainnya;
HPS : Harga Perkiraan Sendiri;
HEA : Harga Evaluasi Akhir;
Kemitraan/
Kerja Sama
Operasi
(KSO)
: kerja sama usaha antar penyedia yang masing-masing
pihak mempunyai hak, kewajiban dan tanggung jawab
yang jelas berdasarkan perjanjian tertulis;
LDP : Lembar Data Pemilihan;
LDK : Lembar Data Kualifikasi;
Pokja ULP : Kelompok Kerja ULP yang berfungsi untuk
melaksanakan Pemilihan Penyedia Barang/Jasa;
PPK : Pejabat Pembuat Komitmen adalah pejabat yang
bertanggung jawab atas pelaksanaan Pengadaan
Barang/Jasa;
SPPBJ : Surat Penunjukan Penyedia Barang/Jasa;
SPMK : Surat Perintah Mulai Kerja;
TKDN : Tingkat Komponen Dalam Negeri.
PHO : Serah Terima Pertama Pekerjaan/Provisional Hand
Over
FHO : Penyerahan Akhir Pekerjaan setelah Masa
Pemeliharaan berakhir/Final Hand Over.

LPSE : Layanan Pengadaan Secara Elektronik adalah unit
kerja K/L/D/I yang dibentuk untuk
menyelenggarakan sistem pelayanan Pengadaan
Barang/Jasa secara elektronik.
Aplikasi SPSE : Aplikasi perangkat lunak Sistem Pengadaan Secara
Elektronik (SPSE) berbasis web yang terpasang di
server LPSE yang dapat diakses melalui website LPSE.

2

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

Form Isian
Elektronik
: Tampilan/antarmuka pemakai berbentuk
grafis berisi komponen isian yang dapat diinput oleh
pengguna aplikasi.

Form Isian
Elektronik
Data
Kualifikasi
: Form isian elektronik pada aplikasi SPSE yang
digunakan penyedia barang/jasa untuk menginputkan
dan mengirimkan data kualifikasi.

E-Lelang

:

Proses pelelangan umum/terbatas/pemilihan langsung
dengan tahapan sesuai Perpres 54/2010 dan
perubahannya serta petunjuk teknisnya yang
disesuaikan dengan teknis operasional pengadaan
secara elektronik sebagaimana diatur dalam Perka
18/2012. Semua istilah pelelangan pada dokumen
ini merujuk pada pengertian e-lelang.

C. Pelelangan Umum dengan pascakualifikasi ini dibiayai dari sumber
pendanaan sebagaimana tercantum dalam LDP.

D. Pelelangan Umum ini terbuka dan dapat diikuti oleh semua peserta yang
berbentuk badan usaha atau kemitraan/KSO serta perorangan.

E. Pokja ULP mengumumkan pelaksanaan Pelelangan Umum dengan
pascakualifikasi melalui website www.lpse.sumbarperov.go.id, papan
pengumuman resmi untuk masyarakat dan Portal Pengadaan Nasional
melalui LPSE.

3

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi


BAB II. PENGUMUMAN DENGAN PASCAKUALIFIKASI

Pengumuman pelelangan tercantum pada aplikasi SPSE
4

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi


BAB III. INSTRUKSI KEPADA PESERTA (IKP)



A. UMUM

1. Lingkup
Pekerjaan
1.1 Pokja ULP mengumumkan kepada para peserta
untuk menyampaikan penawaran atas paket
Pekerjaan Konstruksi sebagaimana tercantum
dalam LDP.

1.2 Nama paket dan lingkup pekerjaan
sebagaimana tercantum dalam LDP.

1.3 Penyedia yang ditunjuk berkewajiban untuk
menyelesaikan pekerjaan dalam jangka waktu
sebagaimana tercantum dalam LDP,
berdasarkan syarat umum dan syarat khusus
kontrak dengan mutu sesuai spesifikasi teknis
dan harga sesuai kontrak.


2. Sumber Dana

Pengadaan ini dibiayai dari sumber pendanaan
sebagaimana tercantum dalam LDP.


3. Peserta
[Pelelangan
Umum/
Pemilihan
Langsung]






3.1 Pelelangan Umum Pekerjaan Konstruksi ini
terbuka dan dapat diikuti oleh semua peserta
yang berbentuk badan usaha
(perusahaan/koperasi), kemitraan/KSO atau
peserta perorangan yang memenuhi kualifikasi.

3.2 Dalam hal peserta akan atau sedang melakukan
kemitraan/KSO, baik dengan perusahaan
nasional maupun asing maka peserta harus
memiliki Perjanjian Kemitraan/Kerja Sama
Operasi yang memuat persentase
kemitraan/KSO dan perusahaan yang mewakili
kemitraan/KSO tersebut.

3.3 Peserta Kemitraan/KSO dilarang untuk
mengubah Perjanjian Kemitraan/Kerja Sama
Operasi.





5

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

4. Larangan
Korupsi, Kolusi,
dan Nepotisme
(KKN) serta
Penipuan

4.1 Peserta dan pihak yang terkait dengan
pengadaan ini berkewajiban untuk mematuhi
etika pengadaan dengan tidak melakukan
tindakan sebagai berikut:
a. berusaha mempengaruhi anggota Pokja ULP
dalam bentuk dan cara apapun, untuk
memenuhi keinginan peserta yang
bertentangan dengan Dokumen Pengadaan,
dan/atau peraturan perundang-undangan;
b. melakukan persekongkolan dengan peserta
lain untuk mengatur hasil pelelangan
sehingga mengurangi/menghambat/
memperkecil/ meniadakan persaingan yang
sehat dan/atau merugikan pihak lain;
c. membuat dan/atau menyampaikan
dokumen dan/atau keterangan lain yang
tidak benar untuk memenuhi persyaratan
dalam Dokumen Pengadaan ini.

4.2 Peserta yang terbukti melakukan tindakan
sebagaimana dimaksud pada angka 4.1
dikenakan sanksi sebagai berikut:
a. sanksi administratif, seperti digugurkan dari
proses pelelangan atau pembatalan
penetapan pemenang;
b. sanksi pencantuman dalam Daftar Hitam;
c. Jaminan Penawaran (apabila
dipersyaratkan) dicairkan dan disetorkan ke
kas Negara/Daerah sebagaimana tercantum
dalam LDP];gugatan secara perdata;
dan/atau
d. pelaporan secara pidana kepada pihak
berwenang.


5. Larangan
Pertentangan
Kepentingan
5.1 Para pihak dalam melaksanakan tugas, fungsi
dan perannya, menghindari dan mencegah
pertentangan kepentingan para pihak yang
terkait, baik secara langsung maupun tidak
langsung.

5.2 Pertentangan kepentingan sebagaimana
dimaksud pada angka 5.1 antara lain meliputi:
a. dalam suatu badan usaha, anggota direksi
atau dewan komisaris merangkap sebagai
anggota direksi atau dewan komisaris pada
badan usaha lainnya yang menjadi peserta
pada Pelelangan yang sama;


6

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

b. dalam Pekerjaan Konstruksi, konsultan
perencana/ pengawas bertindak sebagai
pelaksana Pekerjaan Konstruksi yang
direncanakannya/diawasinya, kecuali
dalam pelaksanaan Kontrak Pengadaan
Pekerjaan Terintegrasi;
c. konsultan manajemen konstruksi berperan
sebagai Konsultan Perencana dan/atau
Konsultan Pengawas;
d. pengurus koperasi pegawai dalam suatu
K/L/D/I atau anak perusahaan pada
BUMN/BUMD yang mengikuti Pengadaan
dan bersaing dengan perusahaan lainnya,
merangkap sebagai anggota Pokja ULP atau
pejabat yang berwenang menetapkan
pemenang Pelelangan;
e. PPK dan/atau anggota Pokja ULP, baik
langsung maupun tidak langsung
mengendalikan atau menjalankan
perusahaan peserta;
f. hubungan antara 2 (dua) perusahaan yang
dikendalikan, baik langsung maupun tidak
langsung oleh pihak yang sama yaitu lebih
dari 50% (lima puluh perseratus) pemegang
saham dan/atau salah satu pengurusnya
sama.

5.3 Pegawai K/L/D/I dilarang menjadi peserta
kecuali cuti diluar tanggungan K/L/D/I.


6. Pendayagunaan
Produksi Dalam
Negeri
















6.1 Peserta berkewajiban untuk menyampaikan
penawaran yang mengutamakan material/
bahan produksi dalam negeri dan tenaga kerja
Indonesia serta Pekerjaan Konstruksi yang
dilaksanakan di Indonesia.

6.2 Dalam pelaksanaan Pekerjaan Konstruksi
dimungkinkan menggunakan bahan baku,
tenaga ahli, dan perangkat lunak yang berasal
dari luar negeri (impor) dengan ketentuan:
a. pemilahan atau pembagian komponen harus
benar-benar mencerminkan bagian atau
komponen yang telah dapat diproduksi di
dalam negeri dan bagian atau komponen
yang masih harus diimpor;
b. komponen berupa bahan baku belum
diproduksi di dalam negeri dan/atau
spesifikasi teknis bahan baku yang
diproduksi di dalam negeri belum
7

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi























memenuhi persyaratan;
c. pekerjaan pemasangan, pabrikasi, pengujian
dan lainnya sedapat mungkin dilakukan di
dalam negeri;
d. semaksimal mungkin menggunakan jasa
pelayanan yang ada di dalam negeri, seperti
jasa asuransi, angkutan, ekspedisi,
perbankan, dan pemeliharaan;
e. penggunaan tenaga ahli asing dilakukan
semata-mata untuk mencukupi kebutuhan
jenis keahlian yang belum dapat diperoleh
di Indonesia, disusun berdasarkan keperluan
yang nyata, dan diusahakan secara
terencana untuk semaksimal mungkin
terjadinya alih pengalaman/keahlian dari
tenaga ahli asing tersebut ke tenaga
Indonesia; dan
f. peserta diwajibkan membuat daftar Barang
yang diimpor yang dilengkapi dengan
spesifikasi teknis, jumlah dan harga yang
dilampirkan pada Dokumen Penawaran.

6.3 Pengadaan barang/jasa impor dimungkinkan
dalam hal:
a. barang/jasa tersebut belum dapat
diproduksi/dihasilkan di dalam negeri;
b. spesifikasi teknis barang yang diproduksi
dan/atau kualifikasi teknis tenaga ahli
dalam negeri belum memenuhi persyaratan;
dan/atau
c. volume produksi dalam negeri tidak mampu
memenuhi kebutuhan.

6.4 [Atas penggunaan produksi dalam negeri,
penawaran peserta diberikan preferensi harga,
untuk pekerjaan sebagaimana tercantum dalam
LDP yang diwajibkan menggunakan produksi
dalam negeri.]

7. Satu Penawaran
Tiap Peserta
Setiap peserta, baik atas nama sendiri maupun sebagai
anggota kemitraan/KSO hanya boleh memasukkan satu
penawaran untuk satu paket pekerjaan.








8

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

B. DOKUMEN PENGADAAN

8. Isi Dokumen
Pengadaan

8.1 Dokumen Pengadaan terdiri dari Dokumen
Pemilihan dan Dokumen Kualifikasi.

8.2 Dokumen Pemilihan terdiri dari:
a. Umum
b. Pengumuman
c. Instruksi Kepada Peserta;
d. Lembar Data Pemilihan;
e. Syarat-Syarat Umum Kontrak;
f. Syarat-Syarat Khusus Kontrak;
g. Bentuk Surat Perjanjian/SPK;
h. Spesifikasi Teknis, KAK dan/atau Gambar;
i. [Daftar Kuantitas dan harga (apabila
dipersyaratkan)];
j. Tata Cara Evaluasi Penawaran
k. Bentuk Dokumen Penawaran:
1) [Surat Penawaran untuk e-Lelang 1 File];
2) [Surat Penawaran Administrasi dan
Teknis (file 1) dan Surat Penawaran
Harga (file 2) untuk e-Lelang 2 File];
3) [surat perjanjian Kemitraan/Kerja Sama
Operasi (apabila peserta berbentuk
Kemitraan/KSO)]
4) Dokumen Penawaran Teknis;
5) [Formulir Rekapitulasi Perhitungan TKDN
(apabila diberikan preferensi harga)];
6) [Jaminan Penawaran (apabila
dipersyaratkan)
l. Bentuk Dokumen Lain:
1) SPPBJ;
2) SPMK;
3) Jaminan Sanggahan Banding;
4) Jaminan Pelaksanaan;
5) [Jaminan Uang Muka (apabila
dipersyaratkan)];
6) [Jaminan Pemeliharaan (apabila
dipersyaratkan)].

8.3 Dokumen Kualifikasi meliputi:
a. Lembar Data Kualifikasi;
b. Pakta Integritas;
c. Isian Data Kualifikasi;
d. Petunjuk Pengisian Data Kualifikasi;
e. Tata Cara Evaluasi Kualifikasi.




9

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

8.4 Peserta berkewajiban memeriksa keseluruhan
isi Dokumen Pengadaan ini. Kelalaian
menyampaikan Dokumen Penawaran yang
tidak memenuhi persyaratan yang ditetapkan
dalam Dokumen Pengadaan ini sepenuhnya
merupakan risiko peserta.


9. Bahasa
Dokumen
Pengadaan
Dokumen Pengadaan beserta seluruh korespondensi
tertulis dalam proses pengadaan menggunakan Bahasa
Indonesia.


10. Pemberian
Penjelasan
10.1 Pemberian penjelasan dilakukan secara online
melalui aplikasi SPSE sesuai jadwal dalam
aplikasi SPSE.

10.2 Ketidakikutsertaan peserta pada saat pemberian
penjelasan tidak dapat dijadikan dasar untuk
menolak/menggugurkan penawaran.

10.3 Apabila diperlukan Pokja ULP dapat
memberikan informasi yang dianggap penting
terkait dengan dokumen pengadaan.

10.4 Apabila dipandang perlu, Pokja ULP melalui
tim atau tenaga ahli pemberi penjelasan teknis
yang ditunjuk dapat memberikan penjelasan
lanjutan dengan cara melakukan peninjauan
lapangan. Biaya peninjauan lapangan
ditanggung oleh peserta.

10.5 Apabila dipandang perlu, Pokja ULP dapat
memberikan penjelasan (ulang).

10.6 Kumpulan tanya jawab pada saat pemberian
penjelasan dalam aplikasi SPSE merupakan
Berita Acara Pemberian Penjelasan (BAPP).

10.7 Jika dilaksanakan peninjauan lapangan dapat
dibuat Berita Acara Pemberian Penjelasan
Lanjutan dan diunggah melalui aplikasi SPSE.

11. Perubahan
Dokumen
Pengadaan
11.1 Apabila pada saat pemberian penjelasan
terdapat hal-hal/ketentuan baru atau
perubahan penting yang perlu ditampung,
maka Pokja ULP menuangkan ke dalam
Adendum Dokumen Pengadaan yang menjadi
bagian tidak terpisahkan dari Dokumen
Pengadaan.
10

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi


11.2 Perubahan rancangan kontrak, spesifikasi
teknis, KAK, gambar dan/atau nilai total HPS,
harus mendapatkan persetujuan PPK sebelum
dituangkan dalam Adendum Dokumen
Pemilihan.

11.3 Apabila ketentuan baru atau perubahan
penting tersebut tidak dituangkan dalam
Adendum Dokumen Pemilihan, maka
ketentuan baru atau perubahan tersebut
dianggap tidak ada dan ketentuan yang berlaku
adalah Dokumen Pemilihan awal.

11.4 Setelah Pemberian Penjelasan dan sebelum
batas akhir waktu pemasukan penawaran,
Pokja ULP dapat menetapkan Adendum
Dokumen Pengadaan, berdasarkan informasi
baru yang mempengaruhi substansi Dokumen
Pengadaan.

11.5 Setiap Adendum yang ditetapkan merupakan
bagian yang tidak terpisahkan dari Dokumen
Pengadaan.

11.6 Pokja ULP dapat mengumumkan Adendum
Dokumen Pemilihan dengan cara mengunggah
(upload) file adendum dokumen Pemilihan
melalui aplikasi SPSE paling lambat 2 (dua)
hari sebelum batas akhir pemasukan
penawaran. Apabila Pokja ULP akan
mengunggah (upload) file Adendum Dokumen
Pemilihan kurang dari 2 (dua) hari sebelum
batas akhir pemasukan penawaran, maka Pokja
ULP wajib mengundurkan batas akhir
pemasukan penawaran.

11.7 Peserta dapat mengunduh (download)
Adendum Dokumen Pemilihan yang diunggah
(upload) Pokja ULP pada aplikasi SPSE (apabila
ada).

12. Tambahan
Waktu
Pemasukan
Dokumen
Penawaran
Apabila adendum dokumen pengadaan mengakibatkan
kebutuhan penambahan waktu penyiapan dokumen
penawaran maka Pokja ULP memperpanjang batas akhir
pemasukan penawaran.


11

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

C. PENYIAPAN DOKUMEN PENAWARAN

13. Biaya dalam
Penyiapan
Penawaran


13.1 Peserta menanggung semua biaya dalam
penyiapan dan penyampaian penawaran.

13.2 Pokja ULP tidak bertanggung jawab atas
kerugian apapun yang ditanggung oleh
peserta.

14. Bahasa
Penawaran
14.1 Semua Dokumen Penawaran harus
menggunakan Bahasa Indonesia.

14.2 Dokumen penunjang yang terkait dengan
Dokumen Penawaran dapat menggunakan
Bahasa Indonesia atau bahasa asing.

14.3 Dokumen penunjang yang berbahasa asing
perlu disertai penjelasan dalam Bahasa
Indonesia. Dalam hal terjadi perbedaan
penafsiran, maka yang berlaku adalah
penjelasan dalam Bahasa Indonesia.

15. Dokumen
Penawaran

15.1 [Dalam metode penyampaian penawaran 1 file
(sampul), dokumen Penawaran meliputi]:
a. surat penawaran yang didalamnya
mencantumkan;
1) tanggal;
2) masa berlaku penawaran;
3) total harga penawaran; dan
b. [Softcopy hasil pemindaian (scan)Jaminan
Penawaran asli (apabila jaminan penawaran
dipersyaratkan)];
c. [daftar kuantitas dan harga (apabila
dipersyaratkan)];
d. surat Perjanjian Kemitraan/Kerja Sama
Operasi (apabila peserta berbentuk
Kemitraan/KSO);
e. Dokumen penawaran teknis yang terdiri
dari:
1) metode pelaksanaan;
2) jadwal dan jangka waktu pelaksanaan
pekerjaan sampai dengan serah terima
pertama Pekerjaan (PHO);
3) jenis, kapasitas, komposisi dan jumlah
peralatan;
4) spesifikasi teknis (bahan/barang
tertentu apabila ada);
5) daftar personil inti; dan
12

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

6) bagian pekerjaan yang akan
disubkontrakkan (apabila ada bagian
pekerjaan yang akan disubkontrakkan;
f. [formulir rekapitulasi perhitungan TKDN
(apabila memenuhi syarat untuk diberikan
preferensi harga);
g. Data Kualifikasi.

15.2 [Dalam metode penyampaian penawaran 2
(dua) file, dokumen Penawaran meliputi]:
a. Penawaran Kualifikasi, Administrasi, dan
Teknis (file I); dan
b. Penawaran harga (fle II).

15.2.A) Dokumen Penawaran Kualifikasi,
Administrasi dan Teknis yang disampaikan
pada file I meliputi:
1) Surat penawaran yang di dalamnya
mencantumkan:
1) Tanggal;dan
2) Masa berlaku penawaran;
2) [Softcopy hasil pemindaian (scan)
Jaminan Penawaran asli (apabila
dipersyaratkan)];
3) Surat perjanjian Kemitraan/Kerja Sama
Operasi (apabila peserta berbentuk
Kemitraan/KSO);
4) Dokumen penawaran teknis yang terdiri
dari:
a) metode pelaksanaan;
b) jadwal dan jangka waktu
pelaksanaan pekerjaan sampai
dengan serah terima pekerjaan
pertama (PHO);
c) jenis, kapasitas, komposisi dan
jumlah peralatan;
d) spesifikasi teknis teknis
(bahan/barang tertentu apabila ada);
e) daftar personil inti; dan
f) bagian pekerjaan yang akan
disubkontrak-kan (apabila ada
bagian pekerjaan yang akan
disubkontrakkan);
5) Data kualifikasi (diinputkan melalui form
isian elektronik data kualifikasi).

15.2.B) Dokumen Penawaran Harga yang
disampaikan pada file II meliputi:
a. Surat Penawaran Harga yang di dalamnya
mencantumkan:
13

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

1) Tanggal;
2) Masa berlaku penawaran;dan
3) Total harga penawaran;
b. [rincian harga penawaran (daftar
kuantitas dan harga), apabila
dipersyaratkan]; dan
c. [formulir rekapitulasi perhitungan TKDN
apabila dipersyaratkan untuk
mendapatkan preferensi harga].


16. Harga
Penawaran

16.1 Harga penawaran ditulis dengan jelas dalam
angka dan huruf.

16.2 [Untuk kontrak harga satuan atau kontrak
gabungan lump sum dan harga satuan, peserta
mencantumkan harga satuan dan harga total
untuk tiap mata pembayaran/pekerjaan dalam
Daftar Kuantitas dan Harga. Jika harga satuan
ditulis nol atau tidak dicantumkan maka
pekerjaan dalam mata pembayaran tersebut
dianggap telah termasuk dalam harga satuan
pekerjaan yang lain dan pekerjaan tersebut
tetap harus dilaksanakan.]

[Untuk kontrak lump sum, apabila
dipersyaratkan, peserta mencantumkan harga
satuan untuk tiap mata pembayaran/pekerjaan
dalam Daftar Kuantitas dan Harga.]
16.3 Biaya overhead dan keuntungan serta semua
pajak, bea, retribusi, dan pungutan lain yang
sah serta biaya asuransi yang harus dibayar
oleh penyedia untuk pelaksanaan paket
Pekerjaan Konstruksi ini diperhitungkan dalam
total harga penawaran.

16.4 [Untuk kontrak yang masa pelaksanaannya
lebih dari 12 (dua belas) bulan, penyesuaian
harga diberlakukan sebagaimana diatur dalam
Syarat-Syarat Umum/Khusus Kontrak].


17. Mata Uang
Penawaran
dan Cara
Pembayaran
17.1 Semua harga dalam penawaran harus dalam
bentuk mata uang sebagaimana tercantum
dalam LDP.

17.2 Pembayaran atas pelaksanaan pekerjaan
dilakukan sesuai dengan cara sebagaimana
tercantum dalam LDP dan diuraikan dalam
14

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

Syarat-Syarat Umum/Khusus Kontrak.

18. Masa Berlaku
Penawaran
dan Jangka
Waktu
Pelaksanaan
18.1 Masa berlaku penawaran sesuai sebagaimana
tercantum dalam LDP.

18.2 Jangka waktu pelaksanaan pekerjaan yang
ditawarkan tidak melebihi jangka waktu
sebagaimana tercantum dalam LDP.


19. Pengisian Data
Kualifikasi
19.1 Peserta berkewajiban untuk menyetujui Pakta
Integritas dan mengisi form isian elektronik
data kualifikasi dalam aplikasi SPSE.

19.2 Pakta Integritas dan Data Kualifikasi dianggap
telah disetujui dan ditandatangani oleh peserta
pengadaan, kecuali untuk penyedia
barang/jasa yang melakukan Kemitraan/Kerja
Sama Operasi (KSO) Pakta Integritas dan Data
Kualifikasi ditandatangani oleh pejabat yang
menurut perjanjian Kemitraan/Kerja Sama
Operasi berhak mewakili Kemitraan/KSO.


20. Pakta
Integritas
20.1 Pakta Integritas berisi ikrar untuk mencegah
dan tidak melakukan kolusi, korupsi, dan
nepotisme (KKN.

20.2 Dengan mendaftar sebagai peserta lelang pada
suatu paket pekerjaan melalui aplikasi SPSE,
maka peserta telah menandatangani Pakta
Integritas, kecuali untuk penyedia barang/jasa
yang melakukan Kemitraan/Kerja Sama
Operasi (KSO), badan usaha yang ditunjuk
mewakili Kemitraan/Kerja Sama Operasi (KSO)
wajib menyampaikan pakta integritas melalui
fasilitas unggahan lainnya pada form isian
elektronik data kualifikasi di aplikasi SPSE.

21. [Surat Jaminan
Penawaran
(apabila
dipersyaratkan
)]
21.1 Apabila jaminan penawaran dipersyaratkan
sebagaimana tercantum dalam LDP, maka
disampaikan dalam bentuk softcopy hasil
pemindaian (scan) surat jaminan penawran
yang dimasukkan dalam dokumen penawaran.

21.2 Jaminan penawaran asli disampaikan kepada
Pokja ULP pada saat pembuktian kualifikasi.



15

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

21.3 Jika calon pemenang tidak memberikan
jaminan penawaran asli atau jaminan
penawaran tidak dapat dicairkan maka akun
SPSE penyedia barang/jasa tersebut di
nonaktifkan dan dimasukkan dalam daftar
hitam.

21.4 Peserta menyerahkan Surat Jaminan
Penawaran dalam mata uang penawaran
dengan nilai nominal yang tidak kurang dari
sebagaimana tercantum dalam LDP.

21.5 Surat Jaminan Penawaran memenuhi ketentuan
sebagai berikut:
a. diterbitkan oleh Bank Umum, perusahaan
penjaminan atau perusahaan asuransi yang
mempunyai program asuransi kerugian
(suretyship) sebagaimana ditetapkan oleh
Menteri Keuangan;
b. Jaminan Penawaran dimulai sejak tanggal
terakhir pemasukan penawaran dan masa
berlakunya tidak kurang dari waktu
sebagaimana tercantum dalam LDP;
c. nama peserta sama dengan nama yang
tercantum dalam Jaminan Penawaran;
d. besaran nilai Jaminan Penawaran tidak
kurang dari nilai nominal jaminan
sebagaimana tercantum dalam LDP;
e. besaran nilai Jaminan Penawaran
dicantumkan dalam angka dan huruf;
f. nama Pokja ULP yang menerima Jaminan
Penawaran sama dengan nama Pokja ULP
yang mengadakan pelelangan;
g. paket pekerjaan yang dijamin sama dengan
paket pekerjaan yang dilelangkan;
h. Jaminan Penawaran harus dapat dicairkan
tanpa syarat (unconditional) sebesar nilai
Jaminan dalam waktu paling lambat 14
(empat belas) hari kerja, setelah surat
pernyataan wanprestasi dari Pokja ULP
diterima oleh Penerbit Jaminan;
i. Jaminan Penawaran atas nama perusahaan
kemitraan (Kerja Sama Operasi/KSO) harus
ditulis atas nama perusahaan
kemitraan/KSO.

21.6 Jaminan Penawaran (apabila dipersyaratkan)
dicairkan dan disetorkan ke Kas
Negara/Daerah sebagaimana tercantum dalam
LDP apabila:
16

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

a. peserta terlibat KKN;
b. calon pemenang, calon pemenang cadangan
1 atau 2 tidak bersedia menambah nilai
Jaminan Pelaksanaan dalam hal harga
penawarannya di bawah 80% HPS;
c. calon pemenang, calon pemenang cadangan
1 atau 2 setelah dilakukan evaluasi, tidak
hadir dalam klarifikasi dan/atau verifikasi
kualifikasi dengan alasan yang tidak dapat
diterima;
d. calon pemenang, calon pemenang cadangan
1 atau 2 pada saat pembuktian kualifikasi
terbukti melakukan pemalsuan data; atau
e. calon pemenang, calon pemenang cadangan
1 atau 2 mengundurkan diri dengan alasan
yang tidak dapat diterima atau gagal tanda
tangan kontrak.

































17

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

D. PEMASUKAN DOKUMEN PENAWARAN

22. Penyampulan
dan Penandaan
Sampul
Penawaran




































23. Pemasukkan
/Penyampaian
Dokumen
Penawaran




22.1 [Untuk metode 1 (satu) file]
22.1.A) File penawaran yang disampaikan
oleh peserta terdiri dari 1 (satu) file
penawaran yang telah
disandikan/dienkripsi yang terdiri
dari:
a. Penawaranadministrasi;
b. Penawaran teknis;
c. Penawaran harga;

22.1.B) File penawaran disandikan/dienkripsi
dengan Aplikasi Pengaman Dokumen
(APENDO).

22.1.C) Peserta mengirimkan file penawaran
yang telah disandikan/dienkripsi
melalui aplikasi SPSE.

22.1.D) Data kualifikasi diinput dan
dikirimkan melalui form isian
elektronik data kualifikasi pada SPSE.


22.2 [Untuk metode 2 (dua) file]
22.2.A) Penawaran yang disampaikan oleh
peserta terdiri dari 2 (dua) file yang
memuat Penawaran Administrasi dan
Teknis (File I) dan Penawaran Harga (File
II).
22.2.B) File I dan File II masing-masing
disandikan dengan Aplikasi Pengaman
Dokumen (APENDO).
22.2.C) Peserta mengirimkan file I dan file II
yang telah disandikan/dienkripsi melalui
aplikasi SPSE.
22.2.D) Data kualifikasi diinput dan dikirimkan
melalui form isian elektronik data
kualifikasi pada SPSE.



23.1 Peserta menyampaikan Dokumen Penawaran
kepada Pokja ULP dengan ketentuan:
a. Pertama-tama, mengirimkan Data Kualifikasi
melalui form isian elektronik data kualifikasi
pada aplikasi SPSE
b. Dilanjutkan dengan mengunggah file
penawaran terenkripsi (*.rhs) hanya melalui
aplikasi SPSE sesuai jadwal yang ditetapkan.
18

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi



















































c. Peserta dapat mengirimkan data kualifikasi
secara berulang sebelum batas akhir waktu
pemasukan Dokumen Penawaran. Data
kualifikasi yang dikirmkan terakhir akan
menggantikan data kualifikasi yang telah
terkirim sebelumnya


23.1.A) [Untuk metode 1 (satu) file (sampul)]:
1) Setelah File penawaran administrasi,
teknis dan harga dienkripsi
menggunakan Apendo.
2) peserta mengunggah (upload) file
penawaran administrasi, teknis dan
harga yang telah terenkripsi (*.rhs)
melalui aplikasi SPSE sesuai jadwal
yang ditetapkan.
3) Peserta dapat mengunggah file
penawaran secara berulang sebelum
batas akhir waktu pemasukan
Dokumen Penawaran. File penawaran
terakhir akan menggantikan file
penawaran yang telah terkirim
sebelumnya

23.1.B) [Untuk metode 2 (dua) file ]
1) File penawaran administrasi dan teknis
(file I) dienkripsi menggunakan
Apendo, selanjutnya peserta
melakukan enkripsi terhadap file
penawaran harga (file II)
menggunakan Apendo.
2) Peserta pertama-tama mengunggah
(upload) file I berupa file penawaran
administrasi dan teknis yang telah
terenkripsi (*.rhs) melalui aplikasi
SPSE, kemudian setelah file I berhasil
terkirim peserta melanjutkan dengan
mengunggah (upload) file II berupa
file penawaran harga yang telah
terenkripsi (*.rhs) melalui aplikasi
SPSE sesuai jadwal yang telah
ditetapkan.
3) File I dan File II yang telah dienkripsi
diunggah (upload) melalui
tempat/fasilitas yang telah tersedia
pada aplikasi SPSE.
4) Peserta dapat mengunggah file
penawaran (file I dan file II) secara
berulang sebelum batas akhir waktu
19

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi







24. Batas Akhir
Waktu
Pemasukan
Penawaran











25. Penawaran
Terlambat
pemasukan Dokumen Penawaran. File
penawaran terakhir akan
menggantikan file penawaran yang
telah terkirim sebelumnya


24.1 Penawaran harus disampaikan secara elektronik
melalui aplikasi SPSE kepada Pokja ULP paling
lambat pada waktu yang ditentukan oleh Pokja
ULP.

24.2 Tidak diperkenankan mengubah tempat dan
waktu batas akhir pemasukan penawaran kecuali
keadaan kahar, atau terjadi gangguan teknis.
Apabila terpaksa dilakukan perubahan waktu
batas akhir pemasukan penawaran maka Pokja
ULP harus menginputkan alas an yang
sebenarnya dan dapat dipertanggungjawabkan
pada aplikasi SPSE.


Aplikasi SPSE menolak setiap file penawaran yang
dikirimkan setelah batas akhir waktu pemasukan
penawaran kirim.















20

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

E. PEMBUKAAN DAN EVALUASI PENAWARAN

26. Pembukaan
Penawaran














































26.1 Pada tahap pembukaan penawaran, Pokja ULP
mengunduh (download) dan melakukan
dekripsi file penawaran dengan menggunakan
Apendo sesuai waktu yang telah ditetapkan.

26.2 Terhadap file penawaran yang tidak dapat
dibuka (didekripsi), Pokja ULP menyampaikan
file penawaran tersebut kepada LPSE untuk
mendapat keterangan bahwa file yang
bersangkutan tidak dapat dibuka dan bila
dianggap perlu LPSE dapat menyampaikan file
penawaran tersebut kepada LKPP.

26.3 Berdasarkan keterangan dari LPSE atau LKPP,
apabila file penawaran tidak dapat
dibuka/didekripsi maka Pokja ULP dapat
menetapkan bahwa file penawaran tersebut
tidak memenuhi syarat sebagai penawaran dan
penyedia barang/jasa yang mengirimkan file
penawaran tersebut dianggap tidak
memasukkan penawaran. Apabila dapat
dibuka, maka Pokja ULP akan melanjutkan
proses atas penawaran yang bersangkutan


26.4 File yang dianggap sebagai penawaran adalah
dokumen penawaran yang berhasil dibuka dan
dapat dievaluasi yang sekurang-kurangnya
memuat:
a. Satu file: harga penawaran, daftar
kuantitas dan harga untuk kontrak harga
satuan/gabungan, jangka waktu
penawaran, dan deskripsi/spesifikasi
barang/jasa yang ditawarkan.
b. Dua file: daftar kuantitas dan harga untuk
kontrak harga satuan/gabungan, jangka
waktu penawaran, dan
deskripsi/spesifikasi barang/jasa yang
ditawarkan.

26.5 Apabila penawaran yang masuk kurang dari 3
(tiga) peserta maka pelelangan dinyatakan
gagal





21

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

27. Evaluasi
Penawaran
















































27.1 [Dalam hal dokumen penawaran dengan 1 (satu)
file (sampul) Sistem Gugur]:

27.1.A) Sebelum evaluasi harga, dilakukan koreksi
aritmatik dengan ketentuan:
a [Untuk Kontrak Harga Satuan atau
Kontrak Gabungan Lump Sum dan
Harga Satuan pada bagian Harga
Satuan:
1) volume dan/atau jenis pekerjaan
yang tercantum dalam daftar
kuantitas dan harga disesuaikan
dengan yang tercantum dalam
Dokumen Pemilihan;
2) apabila terjadi kesalahan hasil
perkalian antara volume dengan
harga satuan pekerjaan, dilakukan
pembetulan, dengan ketentuan
harga satuan pekerjaan yang
ditawarkan tidak boleh diubah;
3) jenis pekerjaan yang tidak diberi
harga satuan dianggap sudah
termasuk dalam harga satuan
pekerjaan yang lain dan harga
satuan pada daftar kuantitas dan
harga tetap dibiarkan kosong;
4) jenis pekerjaan yang tidak
tercantum dalam daftar kuantitas
dan harga disesuaikan dengan jenis
pekerjaan yang tercantum dalam
Dokumen Pemilihan dan harga
satuan pekerjaan dimaksud
dianggap nol; dan
5) hasil koreksi aritmatik pada bagian
harga satuan dapat mengubah nilai
total harga penawaran sehingga
urutan peringkat dapat menjadi
lebih tinggi atau lebih rendah dari
urutan peringkat semula;]
b [untuk Kontrak Lump Sum atau Kontrak
Gabungan Lump Sum dan Harga Satuan
pada bagian Lump Sum:
1) volume dan/atau jenis pekerjaan
yang tercantum dalam daftar
kuantitas dan harga (apabila ada)
disesuaikan dengan yang tercantum
dalam Dokumen Pemilihan;
2) jenis pekerjaan yang tidak
tercantum dalam daftar kuantitas
dan harga (apabila ada) disesuaikan
22

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi



















































dengan jenis pekerjaan yang
tercantum dalam Dokumen
Pemilihan;
3) hasil koreksi aritmatik pada bagian
Lump Sum tidak boleh mengubah
nilai total harga penawaran pada
bagian Lump Sum.]

27.1.B) Total harga penawaran setelah koreksi
aritmatik yang melebihi nilai total HPS
dinyatakan gugur.

27.1.C) [apabila semua total harga penawaran
setelah koreksi aritmatik untuk kontrak
harga satuan atau kontrak gabungan lump
sum dan harga satuan di atas nilai total
HPS, pelelangan dinyatakan gagal.]

[apabila semua total harga penawaran
yang masuk untuk Kontrak Lump Sum di
atas nilai total HPS, pelelangan dinyatakan
gagal.]

27.1.D) Berdasarkan hasil koreksi aritmatik Pokja
ULP menyusun urutan dari penawaran
terendah.

Pelaksanaan evaluasi dengan sistem gugur
dilakukan oleh Pokja ULP untuk
mendapatkan 3 (tiga) penawaran yang
memenuhi syarat yang dimulai dengan
penawaran terendah setelah koreksi
aritmatik.

27.1.E) Apabila setelah koreksi aritmatik terdapat
kurang dari 3 (tiga) penawar yang
menawar harga kurang dari HPS maka
proses lelang tetap dilanjutkan dengan
melakukan evaluasi penawaran.

27.1.F) Pokja ULP melakukan evaluasi penawaran
yang meliputi:
a. evaluasi administrasi;
b. evaluasi teknis;
c. evaluasi harga; dan
d. evaluasi kualifikasi




23

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi



















































27.2 [Dalam hal dokumen penawaran dengan 2 (dua)
file (sampul) SIstem Nilai dan Penilaian Biaya
Selama Umur Ekonomis]

27.2.A) Pokja ULP melakukan evaluasi penawaran
file I yang meliputi:
a. Evaluasi administrasi;
b. Evaluasi teknis;
c. Evaluasi kualifikasi;

27.2.B) Pokja ULP menginputkan hasil evaluasi
dokumen penawaran file I pada aplikasi
SPSE dan menayangkan hasil evaluasi file
I melalui menu pengumuman atau menu
upload informasi lainnya pada aplikasi
SPSE.

27.2.C) Selanjutnya Pokja ULP melakukan
pembukaan penawaran file II:
27.2.C.1) Dokumen penawaran file II milik
peserta yang tidak lulus evaluasi
administrasi dan teknis, tidak dibuka.
27.2.C.2) Pokja ULP tidak boleh menggugurkan
penawaran pada waktu pembukaan
Dokumen Penawaran file II, kecuali
penawaran file II tersebut
berdasarkan keterangan dari LPSE
atau LKPP tidak dapat dibuka
(didekripsi)
27.2.C.3) Pokja ULP melakukan evaluasi harga
dengan ketentuan sebagaimana butir
27.6

27.3 Ketentuan umum dalam melakukan evaluasi
sebagai berikut:
a. Pokja ULP dilarang menambah, mengurangi,
mengganti, dan/atau mengubah kriteria dan
persyaratan yang telah ditetapkan dalam
Dokumen Pengadaan ini;
b. Pokja ULP dan/atau peserta dilarang
menambah, mengurangi, mengganti, dan/atau
mengubah isi Dokumen Penawaran;
c. penawaran yang memenuhi syarat adalah
penawaran yang sesuai dengan ketentuan,
syarat-syarat, dan spesifikasi teknis yang
ditetapkan dalam Dokumen Pemilihan ini,
tanpa ada penyimpangan yang bersifat
penting/pokok atau penawaran bersyarat;
d. penyimpangan yang bersifat penting/pokok
atau penawaran bersyarat adalah:
24

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi



















































1) penyimpangan dari Dokumen Pemilihan
ini yang mempengaruhi lingkup, kualitas
dan hasil/kinerja pekerjaan; dan/atau
2) penawaran dari peserta dengan
persyaratan tambahan yang akan
menimbulkan persaingan usaha tidak sehat
dan/atau tidak adil diantara peserta yang
memenuhi syarat.
e. Pokja ULP dilarang menggugurkan penawaran
dengan alasan:
1) ketidakhadiran dalam pemberian
penjelasan dan/atau pembukaan
penawaran; dan/atau
2) kesalahan yang tidak substansial, misalnya
kesalahan pengetikan, penyebutan
sebagian nama atau keterangan, surat
penawaran tidak berkop perusahaan .
f. para pihak dilarang mempengaruhi atau
melakukan intervensi kepada Pokja ULP selama
proses evaluasi;
g. apabila dalam evaluasi ditemukan bukti adanya
persaingan usaha yang tidak sehat dan/atau
terjadi pengaturan bersama
(kolusi/persekongkolan) antara peserta, ULP
dan/atau PPK, dengan tujuan untuk
memenangkan salah satu peserta, maka:
1) peserta yang ditunjuk sebagai calon
pemenang dan peserta lain yang terlibat
dimasukkan ke dalam Daftar Hitam;
2) proses evaluasi tetap dilanjutkan dengan
menetapkan peserta lainnya yang tidak
terlibat; dan
3) bagaimana dimaksud pada angka 2), maka
pelelangan dinyatakan gagal.

27.4 Evaluasi Administrasi:
a. evaluasi terhadap data administrasi hanya
dilakukan terhadap hal-hal yang tidak dinilai
pada saat penilaian kualifikasi;
b. penawaran dinyatakan memenuhi persyaratan
administrasi, apabila:
1) syarat-syarat substansial yang diminta
berdasarkan Dokumen Pemilihan ini
dipenuhi/dilengkapi (khusus untuk
peserta yang tidak menyampaikan formulir
TKDN, maka penawarannya tidak
digugurkan dan nilai TKDN nya dianggap
0 (nol));
2) surat penawaran memenuhi ketentuan
sebagai berikut:
25

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi



















































a) jangka waktu berlakunya surat
penawaran tidak kurang dari waktu
sebagaimana tercantum dalam LDP; dan
b) bertanggal
3) [Apabila dipersyaratkan, Surat Jaminan
Penawaran memenuhi ketentuan sebagai
berikut:
a) diterbitkan oleh Bank Umum,
perusahaan penjaminan atau
perusahaan asuransi yang mempunyai
program asuransi kerugian (suretyship)
sebagaimana ditetapkan oleh Menteri
Keuangan;
b) Jaminan Penawaran dimulai sejak
tanggal terakhir pemasukan penawaran
dan masa berlakunya tidak kurang dari
waktu sebagaimana tercantum dalam
LDP;
c) nama peserta sama dengan nama yang
tercantum dalam Jaminan Penawaran;
d) besaran nilai Jaminan Penawaran tidak
kurang dari nilai jaminan sebagaimana
tercantum dalam LDP;
e) besaran nilai Jaminan Penawaran
dicantumkan dalam angka dan huruf;
f) nama Pokja ULP yang menerima
Jaminan Penawaran sama dengan nama
Pokja ULP yang mengadakan
pelelangan; dan
g) paket pekerjaan yang dijamin sama
dengan paket pekerjaan yang
dilelangkan.
h) Jaminan Penawaran harus dapat
dicairkan tanpa syarat (unconditional)
sebesar nilai Jaminan dalam waktu
paling lambat 14 (empat belas) hari
kerja, setelah surat pernyataan
wanprestasi dari Pokja ULP diterima
oleh Penerbit Jaminan;
i) Jaminan Penawaran atas nama
perusahaan kemitraan/KSO harus
ditulis atas nama perusahaan
Kemitraan/KSO, dan
j) substansi dan keabsahan/keaslian
Jaminan Penawaran kepada penerbit
jaminan telah dikofirmasi dan
diklarifikasi secara tertulis oleh Pokja
ULP kepada penerbit jaminan apabila
kurang jelas dan meragukan.]

26

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi



















































c. Pokja ULP dapat melakukan klarifikasi
terhadap hal-hal yang kurang jelas dan
meragukan;
d. [untuk 1 (satu) file sistem gugur, apabila dari 3
(tiga) penawaran terendah ada yang tidak
memenuhi persyaratan administrasi maka
pokja ULP melakukan evaluasi administrasi
terhadap penawar terendah berikutnya
(apabila ada)]
e. apabila hanya ada 1 (satu) atau 2 (dua) peserta
yang memenuhi persyaratan administrasi,
maka evaluasi tetap dilanjutkan dengan
evaluasi teknis; dan
f. apabila tidak ada peserta yang memenuhi
persyaratan administrasi, maka pelelangan
dinyatakan gagal


27.5 Evaluasi Teknis:
27.5.A) [Dalam hal dokumen penawaran dengan 1
(satu) file (sampul)Sistem Gugur]
a. evaluasi teknis dilakukan terhadap
peserta yang memenuhi persyaratan
administrasi;
b. unsur-unsur yang dievaluasi teknis
sesuai dengan yang ditetapkan
sebagaimana tercantum dalam LDP;
c. evaluasi teknis dilakukan dengan sistem
gugur dengan ketentuan:
1) Pokja ULP menilai persyaratan
teknis monimal yang harus
dipenuhi dengan membandingkan
pemenuhan persyaratan teknis
sebagaimana tercantum dalam LDP;
2) Penawaran dinyatakan memenuhi
persyaratan teknis apabila:
a) metode pelaksanaan pekerjaan
yang ditawarkan
menggambarkan penguasaan
dalam penyelesaian pekerjaan;
b) jangka waktu pelaksanaan
pekerjaan sampai dengan serah
terima pertama Pekerjaan
(PHO) yang ditawarkan tidak
melebihi jangka waktu yang
ditetapkan dalam LDP;
c) jenis, kapasitas, komposisi dan
jumlah peralatan minimal yang
disediakan sesuai dengan yang
ditetapkan dalam LDP;
27

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi
















































d) spesifikasi teknis memenuhi
persyaratan yang ditetapkan
dalam Bab XII Spesifikasi
Teknis dan Gambar;
e) personil inti yang akan
ditempatkan secara penuh
sesuai dengan persyaratan yang
ditetapkan dalam LDP serta
posisinya dalam manajemen
pelaksanaan pekerjaan sesuai
dengan organisasi pelaksanaan
yang diajukan;
f) bagian pekerjaan yang akan
disubkontrakkan sesuai dengan
persyaratan yang ditetapkan
dalam LDP;
g) [sertifikat garansi khususnya
untuk pekerjaan Enginering
Procurement and
Construction/EPC (apabila
dipersyaratkan)]

d. [evaluasi teknis dalam sistem gugur
menggunakan sistem ambang batas
terhadap unsur teknis yang dinilai.]
e. [dalam hal evaluasi teknis dengan
sistem gugur menggunakan ambang
batas nilai teknis, penawaran
dinyatakan lulus teknis apabila masing-
masing unsur maupun nilai total
keseluruhan unsur memenuhi ambang
batas minimal yang ditetapkan dalam
LDP;]
f. Pokja ULP (apabila diperlukan) dapat
meminta uji mutu/teknis/fungsi untuk
bahan/alat tertentu sebagaimana
tercantum dalam LDP ;
g. apabila dalam evaluasi teknis terdapat
hal-hal yang kurang jelas atau
meragukan, Pokja ULP melakukan
klarifikasi dengan peserta. Dalam
klarifikasi peserta tidak diperkenankan
mengubah substansi penawaran. Hasil
klarifikasi dapat menggugurkan
penawaran;
h. peserta yang dinyatakan lulus evaluasi
teknis dilanjutkan ke tahap evaluasi
harga; dan


28

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

i. apabila dari 3 (tiga) penawaran
terendah setelah koreksi aritmatik ada
yang tidak memenuhi persyartan teknis
maka Pokja ULP dapat melakukan
evaluasi terhadap penawaran terendah
berikutnya (apabila ada) dimulai dari
evaluasi administrasi;
j. apabila hanya ada 1 (satu) atau 2 (dua)
peserta yang lulus evaluasi teknis, maka
evaluasi tetap dilanjutkan dengan
evaluasi harga; dan
k. apabila tidak ada peserta yang lulus
evaluasi Teknis maka pelelangan
dinyatakan gagal
l. Terhadap peserta yang dinyatakan lulus
evaluasi teknis dilanjutkan untuk
dilakukan evaluasi kualifikasi

27.5.B) [Dalam hal dokumen penawaran dengan 2
(dua) file Sistem Nilai dan Penilaian Biaya
Selama Umur Ekonomis:]
a. evaluasi teknis dilakukan terhadap
peserta yang memenuhi persyaratan
administrasi;
b. unsur-unsur yang dievaluasi teknis
sesuai dengan yang ditetapkan
sebagaimana tercantum dalam
dokumen pengadaan;
c. evaluasi teknis dilakukan dengan:
[Sistem nilai yaitu evaluasi penilaian
dengan cara memberikan nilai angka
tertentu pada setiap unsur yang dinilai
berdasarkan kriteria dan bobot
sebagaimana tercantum dalam LDP,
serta membandingkan jumlah
perolehan nilai dari para peserta.
[Sistem nilai dapat dilakukan dengan
cara menggabungkan bobot teknis dan
harga. Bobot teknis, bobot harga dan
nilai ambang batas sebagaimana
tercantum dalam LDP.]

[Sistem penilaian biaya selama umur
ekonomis yaitu evaluasi penilaian yang
digunakan khusus untuk mengevaluasi
pengadaan dengan memperhitungkan
perkiraan biaya operasi dan
pemeliharaan, serta nilai sisa selama
umur ekonomis barang tersebut].

29

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

d. Pokja ULP menilai persyaratan teknis
minimal yang harus dipenuhi
sebagaimana tercantum dalam LDP.
e. Penawaran dinyatakan memenuhi
persyaratan teknis apabila:
1) metode pelaksanaan pekerjaan yang
ditawarkan memenuhi persyaratan
substantif dan diyakini
menggambarkan penguasaan dalam
penyelesaian pekerjaan;
2) jadwal waktu pelaksanaan
pekerjaan sampai dengan serah
terima pertama Pekerjaan (PHO)
yang ditawarkan tidak melampaui
batas waktu sebagaimana
tercantum dalam LDP;
3) jenis, kapasitas, komposisi dan
jumlah peralatan minimal yang
disediakan sesuai dengan yang
ditetapkan dalam LDP;
4) spesifikasi teknis memenuhi
persyaratan yang ditetapkan dalam
Bab XII Spesifikasi Teknis dan
Gambar;
5) personil inti yang akan ditempatkan
secara penuh sesuai dengan
persyaratan yang ditetapkan dalam
LDP serta posisinya dalam
manajemen pelaksanaan pekerjaan
sesuai dengan organisasi
pelaksanaan yang diajukan;
6) bagian pekerjaan yang akan
disubkontrakkan sesuai dengan
persyaratan yang ditetapkan dalam
LDP;
7) [sertifikat garansi khususnya untuk
pekerjaan Enginering Procurement
and Construction/EPC (apabila
dipersyaratkan)]

f. [evaluasi teknis dalam sistem nilai atau
sistem penilaian biaya selama umur
ekonomis dapat menggunakan sistem
ambang batas terhadap unsur teknis
yang dinilai;]
g. [dalam hal evaluasi teknis dengan
sistem nilai atau sistem penilaian biaya
selama umur ekonomis menggunakan
ambang batas nilai teknis, penawaran
dinyatakan lulus teknis apabila masing-
30

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

masing unsur maupun nilai total
keseluruhan unsur memenuhi ambang
batas minimal yang ditetapkan dalam
LDP;]
h. Pokja ULP (apabila diperlukan) dapat
meminta uji mutu/teknis/fungsi untuk
bahan/alat tertentu sebagaimana
tercantum dalam LDP;
i. apabila dalam evaluasi teknis terdapat hal-
hal yang kurang jelas atau meragukan,
Pokja ULP melakukan klarifikasi dengan
peserta. Dalam klarifikasi peserta tidak
diperkenankan mengubah substansi
penawaran. Hasil klarifikasi dapat
menggugurkan penawaran
j. Terhadap peserta yang dinyatakan lulus
evaluasi teknis dilanjutkan untuk
dilakukan evaluasi kualifikasi


27.6 Evaluasi Harga [1 file/2 file]:
27.6.A) [Untuk file 2 (dua) file pada saat evaluasi
dokumen penawaran file II:]
27.6.A).1) Sebelum evaluasi harga dilakukan
koreksi aritmatik dengan ketentuan :
a. [untuk kontrak Harga Satuan atau
kontrak Gabungan Lump Sum dan
Harga Satuan pada bagian Harga
Satuan :
1) volume dan/atau jenis
pekerjaan yang tercantum
dalam daftar kuantitas dan
harga (apabila ada) disesuaikan
dengan yang tercantum dalam
Dokumen Pemilihan;
2) apabila terjadi kesalahan hasil
perkalian antara volume dengan
harga satuan pekerjaan, maka
dilakukan pembetulan, dengan
ketentuan harga satuan
pekerjaan yang ditawarkan
tidak boleh diubah;
3) jenis pekerjaan yang tidak diberi
harga satuan dianggap sudah
termasuk dalam harga satuan
pekerjaan yang lain dan harga
satuan pada daftar kuantitas
dan harga tetap dibiarkan
kosong;

31

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

4) Jenis pekerjaan yang tidak
tercantum dalam daftar
kuantitas dan harga (apabila
ada) disesuaikan dengan jenis
pekerjaan yang tercantum
dalam dokumen Pemilihan dan
harga satuan pekerjaan
dianggap nol; dan
5) Hasil koreksi aritmatik pada
bagian harga satuan dapat
mengubah nilai total harga
penawaran sehingga urutan
peringkat dapat menjadi lebih
tinggi atau lebih rendah dari
urutan peringkat semula;]
b. [untuk Kontrak Gabungan Lump
Sum dan Harga Satuan pada bagian
Lump Sum :
1) volume dan/atau jenis
pekerjaan yang tercantum
dalam daftar kuantitas dan
harga (apabila ada) disesuaikan
dengan yang tercantum dalam
Dokumen Pemilihan;
2) Jenis pekerjaan yang tidak
tercantum dalam daftar
kuantitas dan harga (apabila
ada) disesuaikan dengan jenis
pekerjaan yang tercantum
dalam Dokumen Pemilihan; dan
3) Hasil koreksi aritmatik pada
bagian lumpsump tidak boleh
mengubah nilai total harga
penawaran pada bagian lump
Sum.]

27.6.A.2) Total harga penawaran setelah koreksi
aritmatik yang melebihi nilai total HPS
dinyatakan gugur.

27.6.A.3) Apabila semua total harga penawaran
atau penawaran terkoreksi di atas nilai
total HPS, pelelangan dinyatakan gagal.

27.6.A.4) [Untuk evaluasi dengan sistem nilai atau
sistem biaya selama umur ekonomis,
pelaksanaan evaluasi penawaran harga
dilakukan oleh Pokja ULP terhadap
semua penawaran setelah koreksi
aritmatik.]
32

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi


27.6.A.5) Apabila setelah koreksi aritmatik
terdapat kurang dari 3 (tiga) penawar
yang menawar harga kurang dari nilai
total HPS maka proses lelang tetap
dilanjutkan dengan melakukan evaluasi
penawaran harga.

27.6.B) Evaluasi Harga

27.6.B).1) unsur-unsur yang perlu dievaluasi
adalah hal-hal yang pokok atau penting,
dengan ketentuan:
a. [Untuk kontrak Harga Satuan atau
Kontrak Gabungan Lumpsum dan
Harga Satuan pada bagian harga
satuan:]
1) harga satuan penawaran yang
nilainya lebih besar dari 110%
(seratus sepuluh perseratus) dari
harga satuan yang tercantum
dalam HPS, dilakukan klarifikasi.
Apabila setelah dilakukan
klarifikasi, ternyata harga satuan
tersebut dinyatakan timpang
maka harga satuan timpang
hanya berlaku untuk volume
sesuai dengan Daftar Kuantitas
dan Harga. Jika terjadi
penambahan volume, harga
satuan yang berlaku sesuai
dengan harga dalam HPS;
2) mata pembayaran yang harga
satuannya nol atau tidak ditulis
dilakukan klarifikasi dan
kegiatan tersebut harus tetap
dilaksanakan. Harganya
dianggap termasuk dalam harga
satuan pekerjaan lainnya;
b. [untuk kontrak lump sum:]
1) apabila ada perbedaan antara
penulisan nilai harga penawaran
antara angka dan huruf maka
nilai yang diakui adalah nilai
dalam tulisan huruf;
2) apabila penawaran dalam angka
tertulis dengan jelas sedangkan
dalam huruf tidak jelas, maka
nilai yang diakui adalah nilai
dalam tulisan angka; atau
33

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

3) apabila penawaran dalam angka
dan huruf tidak jelas, maka
penawaran dinyatakan gugur]

27.6.B).2) Dilakukan klarifikasi kewajaran harga
dengan ketentuan sebagai berikut:

1) [untuk sistem gugur dilakukan
klarifikasi terhadap hasil koreksi
aritmatik, apabila ada
koreksi/perubahan;]
2) [klarifikasi dalam hal penawaran
komponen dalam negeri berbeda
dibandingkan dengan perkiraan
Pokja ULP dan/atau Daftar
Inventarisasi Barang/Jasa Produksi
Dalam Negeri;]
3) klarifikasi kewajaran harga apabila
harga penawaran dibawah 80%
(delapan puluh perseratus) HPS
dengan ketentuan:
a) apabila peserta tersebut
ditunjuk sebagai pemenang
lelang, harus bersedia untuk
menaikkan Jaminan
Pelaksanaan menjadi 5% (lima
perseratus) dari nilai total HPS;
dan
b) apabila peserta yang
bersangkutan tidak bersedia
menaikkan nilai Jaminan
Pelaksanaan, maka
penawarannya digugurkan dan
Jaminan Penawaran dicairkan
(apabila jaminan penawaran
dipersyaratkan) dan disetorkan
ke Kas Negara/Daerah untuk
negara serta dimasukkan dalam
Daftar Hitam.


27.6.B).3) [Memperhitungkan preferensi harga atas
penggunaan produksi dalam negeri
dengan ketentuan:
a. rumus penghitungan sebagai berikut:
HP
KP
HEA
|
.
|

\
|
+
=
1
1

HEA = Harga Evaluasi Akhir.

34

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

KP = Koefisien Preferensi (Tingkat
Komponen Dalam Negeri
(TKDN) dikali Preferensi
tertinggi Barang/Jasa).
HP = Harga Penawaran (Harga
Penawaran yang memenuhi
persyaratan lelang dan telah
dievaluasi).
b. dalam hal terdapat 2 (dua) atau lebih
penawaran dengan HEA yang sama,
penawar dengan TKDN terbesar
adalah sebagai pemenang;
c. pemberian Preferensi Harga tidak
mengubah Harga Penawaran dan
hanya digunakan oleh Pokja ULP
untuk keperluan perhitungan HEA
guna menetapkan peringkat
pemenang pelelangan.]

27.6.B).4) [Untuk penilaian sistem nilai, dihitung
nilai kombinasi antara nilai penawaran
teknis dengan nilai harga penawaran
terkoreksi dilakukan dengan cara :
a. memberikan Nilai Tertimbang (NT)
tertinggi 100% (seratus per seratus)
untuk penawaran harga terendah;
b. menghitung Nilai Tertimbang (NT)
penawaran harga peserta lain dengan
membandingkan penawaran harga
terendah dengan harga
penawarannya;
c. menghitung Nilai Evaluasi (NE)
masing-masing peserta lain dengan
mengalikan Nilai Tertimbang (NT)
dengan bobot harga yang tercantum
dalam Dokumen Pemilihan; dan
d. menghitung nilai kombinasi antara
nilai penawaran teknis dengan Nilai
Evaluasi (NE) harga.

Keterangan :
NTi = harga penawaran terendah
harga penawaran i
NEi = NTi x bobot harga
i = peserta]

[Untuk penilaian biaya selama umur
ekonomis, dilakukan dengan cara :
a) menghitung biaya operasional,
pemeliharaan, nilai sisa selama umur
35

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

ekonomis sebagaimana ditetapkan
dalam Dokumen Pemilihan;
b) menjumlahkan harga penawaran
dengan biaya operasional dan biaya
pemeliharaan;
c) hasil penjumlahan pada huruf b)
dikurangi dengan nilai sisa pada
akhir umur ekonomis; dan
d) penetapan pemenang berdasarkan
total harga terendah pada hasil huruf
c.]

27.6.B).5) [Untuk 1 (satu) file sistem gugur, apabila
dari 3 (tiga) penawaran terendah setelah
koreksi aritmatik ada yang tidak
memenuhi evaluasi harga maka Pokja
ULP dapat melakukan evaluasi terhadap
penawar terendah berikutnya (apabila
ada) dimulai dari evaluasi administrasi];

27.6.B).6) [Untuk 1 (satu) file sistem gugur, apabila
hanya ada 1 (satu) atau 2 (dua) peserta
yang lulus evaluasi harga, maka evaluasi
tetap dilanjutkan dengan evaluasi
kualifikasi; dan

27.6.B).7) [Untuk 1 (satu) file sistem gugur apabila
tidak ada peserta yang lulus evaluasi
harga maka pelelangan dinyatakan
gagal.]

27.6.C) Apabila dalam evaluasi ditemukan bukti
harga tidak wajar akibat terjadinya
persaingan usaha tidak sehat dan/atau terjadi
pengaturan bersama (kolusi/
persekongkolan), maka pelelangan
dinyatakan gagal dan peserta yang terlibat
dimasukkan dalam Daftar Hitam.

27.6.D) Dalam hal terdapat 2 (dua) calon pemenang
memiliki harga penawaran yang sama, maka
Pokja ULP memilih peserta yang mempunyai
kemampuan teknis lebih besar dan hal ini
dicatat dalam Berita Acara Hasil Pelelangan.

27.6.E) Pokja ULP menyusun urutan 3 (tiga)
penawaran sebagai calon pemenang dan
calon pemenang cadangan 1 dan 2 (apabila
ada), dengan ketentuan:

36

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

a. [Untuk sistem gugur dimulai dari
penawaran harga atau penawaran harga
terkoreksi yang terendah].
b. [untuk sistem nilai dimulai dari yang
mempunyai nilai kombinasi tertinggi].
c. [untuk sistem penilaian biaya selama
umur ekonomis dimulai dari total harga
yang terendah.]



28. Evaluasi
Kualifikasi
28.1 [Dalam hal satu file Evaluasi kualifikasi
dilakukan terhadap calon pemenang lelang
serta calon pemenang cadangan 1 dan 2
(apabila ada)].

[Dalam hal dua file: Evaluasi kualifikasi
dilakukan terhadap peserta yang memenuhi
persyaratan teknis.]

28.2 Evaluasi formulir isian kualifikasi dilakukan
dengan menggunakan metode sistem gugur.

28.3 [Pakta integritas telah diisi dan ditandatangani
oleh peserta sebelum pemasukan penawaran
(untuk peserta yang melakukan
kemitraan/KSO)].

28.4 Tata cara evaluasi kualifikasi dilakukan sesuai
dengan ketentuan dalam Bab VIII Dokumen
Pengadaan ini.

28.5 Peserta dinyatakan memenuhi persyaratan
kualifikasi apabila:
1) Untuk peserta yang melakukan
Kemitraan/Kerja Sama Operasi (KSO)
formulir kualifikasi ditandatangani oleh
pejabat yang menurut perjanjian
Kemitraan/Kerja Sama Operasi berhak
mewakili Kemitraan/KSO; atau
2) memiliki izin usaha sesuai dengan
peraturan perundang-undangan, kecuali
peserta perorangan;
3) menyampaikan pernyataan/pengakuan
tertulis bahwa perusahaan yang
bersangkutan dan manajemennya tidak
dalam pengawasan pengadilan, tidak
bangkrut dan tidak sedang dihentikan
kegiatan usahanya;

37

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

4) salah satu dan/atau semua pengurus dan
badan usahanya atau peserta perorangan
tidak masuk dalam Daftar Hitam;
5) memiliki NPWP dan telah memenuhi
kewajiban perpajakan tahun pajak
terakhir (SPT tahunan) serta memiliki
laporan bulanan PPh Pasal 21, PPh Pasal
23 (bila ada transaksi), PPh Pasal 25/Pasal
29 dan PPN (bagi Pengusaha Kena Pajak)
paling kurang 3 (tiga) bulan terakhir
dalam tahun berjalan. Peserta dapat
mengganti persyaratan ini dengan
menyampaikan Surat Keterangan Fiskal
(SKF), atau dokumen sejenis dari negara
asal Penyedia jasa (bila ada);
6) memperoleh paling sedikit 1 (satu)
pekerjaan sebagai Penyedia dalam kurun
waktu 4 (empat) tahun terakhir, baik di
lingkungan pemerintah maupun swasta
termasuk pengalaman subkontrak, kecuali
bagi Penyedia Usaha Mikro, Usaha Kecil
dan Koperasi Kecil yang baru berdiri
kurang dari 3 (tiga) tahun;
7) memiliki kemampuan pada bidang
pekerjaan yang sesuai untuk usaha Mikro,
Usaha Kecil serta koperasi kecil serta
kemampuan pada sub bidang pekerjaan
yang sesuai untuk usaha non-kecil;
8) dalam hal peserta akan melakukan
Kemitraan/KSO:
(a) peserta wajib mempunyai perjanjian
Kemitraan/Kerja Sama Operasi yang
memuat persentase Kemitraan/KSO
dan perusahaan yang mewakili
Kemitraan/KSO tersebut; dan
(b) untuk perusahaan yang melakukan
Kemitraan/KSO, evaluasi persyaratan
pada huruf (1) sampai dengan huruf
(7) dilakukan untuk setiap perusahaan
yang melakukan Kemitraan/KSO
9) memiliki Sertifikat Manajemen Mutu ISO,
apabila diperlukan.

28.6 Apabila ditemukan hal-hal dan/atau data yang
kurang jelas maka dilakukan klarifikasi secara
tertulis namun tidak boleh mengubah substansi
formulir isian kualifikasi.



38

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

28.7 Evaluasi kualifikasi dalam proses
pascakualifikasi sudah merupakan ajang
kompetisi, maka data yang kurang tidak dapat
dilengkapi.

28.8 Apabila tidak ada yang lulus evaluasi
kualifikasi, pelelangan dinyatakan gagal.

28.9 [Untuk metode 2 (dua) file, Pokja ULP
membuat Berita Acara Evaluasi Penawaran File
I (Penawaran Administrasi dan Teknis, serta
Dokumen Kualifikasi) yang paling sedikit
memuat:
a. nama semua peserta;
b. hasil evaluasi penawaran administrasi dan
teknis termasuk alasan ketidaklulusan
peserta;
c. nilai evaluasi teknis diurutkan mulai dari
yang tertinggi;
d. ambang batas nilai teknis;
e. keterangan-keterangan lain yang dianggap
perlu mengenai pelaksanaan pelelangan;
f. jumlah peserta yang lulus dan tidak lulus
pada setiap tahapan evaluasi;
g. tanggal dibuatnya Berita Acara; dan
h. pernyataan bahwa pelelangan gagal
apabila tidak ada penawaran yang
memenuhi syarat]


29. Pembuktian
Kualifikasi
29.1 Pembuktian kualifikasi terhadap calon
pemenang serta calon pemenang cadangan 1
dan 2 (apabila ada).

29.2 Pembuktian kualifikasi dilakukan diluar
aplikasi SPSE (offline).

29.3 Pembuktian kualifikasi dilakukan dengan cara
melihat dokumen asli atau dokumen yang
dilegalisir oleh pihak yang berwenang, dan
meminta dokumennya.

29.4 Pokja ULP melakukan klarifikasi dan/atau
verifikasi kepada penerbit dokumen, apabila
diperlukan.

29.5 Apabila hasil pembuktian kualifikasi ditemukan
pemalsuan data, peserta digugurkan, badan
usaha dan/atau pengurusnya atau peserta
39

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

perorangan dimasukkan dalam Daftar Hitam,
Jaminan Penawaran (apabila dipersyaratkan)
yang bersangkutan dicairkan dan disetorkan ke
kas Negara/Daerah serta dilaporkan kepada
Kepolisian atas perbuatan pemalsuan tersebut.

29.6 Pokja ULP tidak perlu meminta seluruh
dokumen kualifikasi apabila penyedia
barang/jasa sudah pernah melaksanakan
pekerjaan yang sejenis, sama kompleksitasnya
pada instansi yang bersangkutan.

29.7 Apabila tidak ada penawaran yang lulus
pembuktian kualifikasi, pelelangan dinyatakan
gagal.

29.8 Pokja ULP membuat dan menandatangani
Berita Acara Hasil Pelelangan (BAHP) yang
paling sedikit memuat:
a. Nama seluruh peserta;
b. Harga penawaran atau harga penawaran
terkoreksi dari masing-masing peserta;
c. Metode evaluasi yang digunakan;
d. Unsur-unsur yang dievaluasi;
e. Rumus yang dipergunakan;
f. Keterangan-keterangan lain yang dianggap
perlu hal ikhwal pelaksanaan pelelangan;
g. Jumlah peserta yang lulus dan tidak lulus
pada setiap tahapan evaluasi;
h. Tanggal dibuatnya Berita Acara; dan
i. Pernyataan bahwa pelelangan gagal
apabila tidak ada penawaran yang
memenuhi syarat.]



F. PENETAPAN PEMENANG

30. Penetapan
Pemenang
30.1 Pokja ULP melakukan penetapan pemenang
melalui aplikasi SPSE setelah melalui pembahasan
internal seluruh anggota Pokja ULP, atau setelah
ditetapkan PA secara offline untuk nilai paket di
atas Rp100.000.000.000,00 (seratus miliar
rupiah). Pokja ULP dapat menetapkan pemenang
lebih dari 1 (satu) penyedia sesuai ketentuan yang
terdapat dalam pada informasi paket dalam
aplikasi SPSE.



40

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

30.2 Apabila terjadi keterlambatan dalam menetapkan
pemenang dan akan mengakibatkan Surat
Penawaran dan Jaminan Penawaran (apabila
dipersyaratkan) habis masa berlakunya, maka
dilakukan konfirmasi kepada calon pemenang,
calon pemenang cadangan 1 dan 2 (apabila ada)
untuk memperpanjang surat penawaran dan
jaminan penawaran (apabila dipersyaratkan)
secara tertulis sampai dengan perkiraan jadwal
penandatanganan kontrak.

30.3 Calon pemenang, calon pemenang cadangan 1
dan 2 (apabila ada) yang tidak bersedia
memperpanjang surat penawaran dan Jaminan
Penawaran (apabila dipersyaratkan) dianggap
mengundurkan diri dan tidak dikenakan sanksi.

31. Pengumuman
Pemenang
Pokja ULP mengumumkan pemenang dan pemenang
cadangan 1 dan 2 (apabila ada) melalui aplikasi SPSE, di
website sebagaimana tercantum dalam LDP dan papan
pengumuman resmi untuk masyarakat

32. Sanggahan 32.1 Peserta yang memasukkan penawaran dapat
menyampaikan sanggahan secara elektronik
melalui aplikasi SPSE atas penetapan pemenang
kepada Pokja ULP dalam waktu yang telah
ditetapkan dengan disertai bukti terjadinya
penyimpangan dan dapat ditembuskan secara
offline (di luar aplikasi SPSE) kepada PPK, PA/KPA
dan APIP sebagaimana tercantum dalam LDP.

32.2 Sanggahan diajukan oleh peserta apabila terjadi
penyimpangan prosedur meliputi:
a. penyimpangan terhadap ketentuan dan
prosedur yang diatur dalam Peraturan Presiden
No. 54 Tahun 2010 tentang Pengadaan
Barang/Jasa Pemerintah yang terakhir diubah
dengan Peraturan Presiden No. 70 Tahun 2012
beserta petunjuk teknisnya dan yang telah
ditetapkan dalam Dokumen Pengadaan;
b. rekayasa tertentu sehingga menghalangi
terjadinya persaingan usaha yang sehat;
dan/atau
c. penyalahgunaan wewenang oleh Pokja ULP
dan/atau pejabat yang berwenang lainnya.

32.3 Pokja ULP wajib memberikan jawaban secara
elektronik atas semua sanggahan paling lambat [5
(lima) hari kalender (untuk pelelangan
41

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

umum)]/[3 (tiga) hari kalender (untuk pelelangan
sederhana)] setelah menerima surat sanggahan.

32.4 Apabila sanggahan dinyatakan benar maka Pokja
ULP menyatakan pelelangan gagal.

32.5 Sanggahan yang disampaikan disampaikan tidak
melalui aplikasi SPSE (offline) bukan dikarenakan
adanya keadaan kahar atau gangguan teknis atau
kepada PA/KPA, PPK, PPK atau bukan kepada
Pokja ULP atau disampaikan diluar masa sanggah,
dianggap sebagai pengaduan dan tetap harus
ditindaklanjuti.


33. Sanggahan
Banding
33.1 Peserta yang tidak puas dengan jawaban
sanggahan dari Pokja ULP, dapat mengajukan
sanggahan banding secara tertulis kepada
[Menteri/Pimpinan Lembaga/Kepala Daerah/
Pimpinan Institusi/Pejabat yang menerima
penugasan menjawab sanggahan banding]
sebagaimana tercantum dalam LDP, paling
lambat [5 (lima) hari kalender untuk
pelelangan umum]/[3 (tiga) hari kalender
untuk pelelangan sederhana] setelah menerima
jawaban sanggahan, dengan tembusan kepada
PPK, Pokja ULP, dan APIP sebagaimana
tercantum dalam LDP.

33.2 [Menteri/Pimpinan Lembaga/Kepala Daerah/
Pimpinan Institusi/pejabat yang menerima
penugasan menjawab sanggahan banding]
sebagaimana tercantum dalam LDP, wajib
memberikan jawaban secara tertulis atas semua
sanggahan banding paling lambat [15 (lima
belas) hari kalender untuk pelelangan
umum]/[5 (lima) hari kalender untuk
pemilihan langsung] setelah surat sanggahan
banding diterima.

33.3 Peserta yang akan melakukan sanggahan
banding harus memberikan Jaminan
Sanggahan Banding sebagaimana tercantum
dalam LDP (sebesar 1% (satu perseratus) dari
nilai total HPS) dengan masa berlaku [15 (lima
belas) hari kalender untuk pelelangan
umum]/[5 (lima) hari kalender untuk
pelelangan sederhana] sejak tanggal pengajuan
sanggahan banding.

42

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

33.4 Penerima Jaminan Sanggahan Banding adalah
Pokja ULP.

33.5 Dalam hal substansi sanggahan banding pada
pelelangan dinyatakan salah, Jaminan
Sanggahan Banding dicairkan dan disetorkan
ke kas Negara/Daerah, kecuali jawaban
sanggahan banding melampaui batas akhir
menjawab sanggahan banding.

33.6 Sanggahan banding menghentikan proses
pelelangan.

33.7 Sanggahan banding yang disampaikan bukan
kepada [Menteri/Pimpinan Lembaga/Kepala
Daerah/ Pimpinan Institusi/pejabat yang
menerima penugasan menjawab sanggahan
banding] sebagaimana tercantum dalam LDP
atau disampaikan di luar masa sanggah
banding, dianggap sebagai pengaduan dan
tetap harus ditindaklanjuti.




G. PENUNJUKAN PEMENANG

34. Penunjukan
Penyedia
Barang/Jasa
34.1 Pokja ULP menyampaikan Berita Acara Hasil
Pelelangan (BAHP) kepada PPK dengan
tembusan kepada Kepala ULP sebagai dasar
untuk menerbitkan Surat Penunjukan Penyedia
Barang/Jasa (SPPBJ).

34.2 PPK menerbitkan SPPBJ apabila pernyataan
peserta pada formulir isian kualifikasi masih
berlaku, dengan ketentuan:
a. tidak ada sanggahan dari peserta;
b. sanggahan dan/atau sanggahan banding
terbukti tidak benar; atau
c. masa sanggah dan/atau masa sanggah
banding berakhir.

34.3 PPK menginputkan data SPPBJ dan
mengunggah hasil pemindaian SPPBJ yang
telah diterbitkan pada aplikasi SPSE dan
mengirimkan SPPBJ tersebut melalui aplikasi
SPSE kepada Penyedia yang ditunjuk

34.4 Penyedia yang ditunjuk wajib menerima
keputusan tersebut, dengan ketentuan:
43

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

a. apabila yang bersangkutan mengundurkan
diri dan masa penawarannya masih berlaku
dengan alasan yang dapat diterima secara
obyektif oleh Pokja ULP, maka Jaminan
Penawaran (apabila dipersyaratkan) yang
bersangkutan dicairkan dan disetorkan
sebagaimana tercantum dalam LDP;
b. apabila yang bersangkutan mengundurkan
diri dan masa penawarannya masih berlaku
dengan alasan yang tidak dapat diterima
secara obyektif oleh Pokja ULP, maka
Jaminan Penawaran (apabila
dipersyaratkan) yang bersangkutan
dicairkan dan disetorkan sebagaimana
tercantum dalam LDP serta dimasukkan
dalam Daftar Hitam; atau
c. apabila yang bersangkutan tidak bersedia
ditunjuk karena masa penawarannya sudah
tidak berlaku, maka Jaminan Penawaran
(apabila dipersyaratkan) yang bersangkutan
tidak boleh dicairkan.

34.5 Apabila pemenang yang ditunjuk
mengundurkan diri, maka penunjukan
pemenang dapat dilakukan kepada pemenang
cadangan sesuai dengan urutan peringkat,
selama masa surat penawaran dan Jaminan
Penawaran (apabila dipersyaratkan)
pemenang cadangan masih berlaku atau sudah
diperpanjang masa berlakunya.

34.6 Apabila semua pemenang yang ditunjuk
mengundurkan diri, maka pelelangan
dinyatakan gagal oleh PA/KPA setelah
mendapat laporan dari PPK.

34.7 SPPBJ harus diterbitkan paling lambat [6
(enam) hari kerja untuk pelelangan umum/4
(empat) hari kerja untuk pemilihan
langsung)] setelah pengumuman penetapan
pemenang, apabila tidak ada sanggahan.

34.8 SPPBJ harus diterbitkan paling lambat 2 (dua)
hari kerja setelah semua sanggahan dan
sanggahan banding dijawab.

34.9 Dalam SPPBJ disebutkan bahwa penyedia harus
menyiapkan Jaminan Pelaksanaan sebelum
penandatanganan kontrak.

44

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

34.10 Dalam hal PPK tidak bersedia menerbitkan
SPPBJ karena tidak sependapat atas penetapan
pemenang, maka diberitahukan kepada
PA/KPA untuk diputuskan dengan ketentuan:
a. apabila PA/KPA sependapat dengan PPK,
dilakukan evaluasi ulang atau pelelangan
dinyatakan gagal; atau
b. apabila PA/KPA sependapat dengan
Kelompok Kerja ULP, PA/KPA memutuskan
penetapan pemenang oleh Kelompok Kerja
ULP bersifat final, dan PA/KPA
memerintahkan PPK untuk menerbitkan
SPPBJ

34.11 Kontrak ditandatangani paling lambat 14
(empat belas) hari kerja setelah diterbitkannya
SPPBJ.

34.12 PPK menginputkan data kontrak dan
mengunggah hasil pemindaian dokumen
kontrak yang telah ditandatangani pada
aplikasi SPSE.

35. BAHP, Berita
Acara Lainnya,
dan
Kerahasiaan
Proses
35.1 Pokja ULP menuangkan ke dalam BAHP atau
Berita Acara tambahan lainnya segala hal
terkait proses pemilihan penyedia secara
elektronik yang tidak dapat diakomodir atau
difasilitasi aplikasi SPSE


35.2 Berita Acara Tambahan lainnya sebagaimana
dimaksud pada angka 36.1 diunggah (upload)
oleh Pokja ULP menggunakan menu upload
informasi lainnya pada aplikasi SPSE.

35.3 Evaluasi penawaran yang disimpulkan dalam
Berita Acara Hasil Pelelangan (BAHP) oleh
Pokja ULP bersifat rahasia sampai dengan saat
pengumuman pemenang.












45

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

H. PELELANGAN GAGAL

36. Pelelangan
Gagal
36.1 Pokja ULP menyatakan pelelangan gagal,
apabila:
a. jumlah peserta yang memasukan Dokumen
Penawaran kurang dari 3 (tiga) peserta;
b. tidak ada penawaran yang lulus evaluasi
penawaran;
c. dalam evaluasi penawaran ditemukan
bukti/indikasi terjadi persaingan tidak
sehat;
d. [harga penawaran terendah terkoreksi
untuk Kontrak Harga Satuan atau Kontrak
gabungan Lump Sum dan Harga Satuan
lebih tinggi dari HPS;]
[seluruh harga penawaran yang masuk
untuk Kontrak Lump Sum di atas HPS;]
e. sanggahan dari peserta yang memasukkan
Dokumen Penawaran atas pelaksanaan
pelelangan yang tidak sesuai dengan
ketentuan Peraturan Presiden No. 54 Tahun
2010 tentang Pengadaan Barang/Jasa
Pemerintah yang terakhir diubah dengan
Peraturan Presiden No. 70 Tahun 2012
beserta petunjuk teknisnya dan Dokumen
Pengadaan ternyata benar;
f. sanggahan dari peserta yang memasukkan
Dokumen Penawaran atas kesalahan
substansi Dokumen Pengadaan ternyata
benar; atau
g. calon pemenang dan calon pemenang
cadangan 1 dan 2, setelah dilakukan
evaluasi dengan sengaja tidak hadir dalam
klarifikasi dan/atau pembuktian kualifikasi.

36.2 PA/KPA menyatakan Pelelangan gagal, apabila:
a. PA/KPA sebagaimana tercantum dalam LDP
sependapat dengan PPK yang tidak bersedia
menandatangani SPPBJ karena proses
Pelelangan tidak sesuai dengan Peraturan
Presiden No. 54 Tahun 2010 tentang
Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah yang
terakhir diubah dengan Peraturan Presiden
No. 70 Tahun 2012 beserta petunjuk
teknisnya ;
b. pengaduan masyarakat adanya dugaan KKN
yang melibatkan Pokja ULP dan/atau PPK
ternyata benar;
c. dugaan KKN dan/atau pelanggaran
persaingan sehat dalam pelaksanaan
46

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

Pelelangan dinyatakan benar oleh pihak
berwenang;
d. sanggahan dari peserta yang memasukan
Dokumen Penawaran atas kesalahan
prosedur yang tercantum dalam Dokumen
Pengadaan Penyedia Barang/Jasa ternyata
benar;
e. Dokumen Pengadaan tidak sesuai dengan
Peraturan Presiden No. 54 Tahun 2010
tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
yang terakhir diubah dengan Peraturan
Presiden No. 70 Tahun 2012 beserta
petunjuk teknisnya;
f. pelaksanaan Pelelangan tidak sesuai atau
menyimpang dari Dokumen Pengadaan;
g. calon pemenang dan calon pemenang
cadangan 1 dan 2 mengundurkan diri; atau
h. pelaksanaan Pelelangan melanggar
Peraturan Presiden No. 54 Tahun 2010
tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
yang terakhir diubah dengan Peraturan
Presiden No. 70 Tahun 2012 beserta
petunjuk teknisnya.

36.3 [Menteri/ Pimpinan Lembaga/Pimpinan Institusi
menyatakan pelelangan gagal, apabila:
a. Sanggahan banding dari peserta atas
terjadinya pelanggaran prosedur dalam
pelaksanaan pelelangan yang melibatkan
KPA, PPK dan/atau Pokja ULP, ternyata
benar; atau
b. Pengaduan masyarakat atas terjadinya KKN
yang melibatkan KPA, ternyata benar;

[Kepala Daerah menyatakan pelelangan gagal,
apabila:
a. Sanggahan banding dari peserta atas
terjadinya pelanggaran prosedur dalam
pelaksanaan pelelangan yang melibatkan
PA, KPA, PPK dan/atau Pokja ULP, ternyata
benar; atau
b. Pengaduan masyarakat atas terjadinya KKN
yang melibatkan PA dan/atau KPA, ternyata
benar;

36.4 Setelah pelelangan dinyatakan gagal, maka
Pokja ULP memberitahukan kepada seluruh
peserta.


47

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

36.5 Setelah pemberitahuan adanya pelelangan
gagal, Pokja ULP atau Pokja ULP pengganti
(apabila ada) meneliti dan menganalisis
penyebab terjadinya pelelangan gagal,
menentukan langkah selanjutnya, yaitu
melakukan:
a. evaluasi ulang;
b. penyampaian ulang Dokumen Penawaran;
c. pelelangan ulang; atau
d. penghentian proses pelelangan.

36.6 PA/KPA, PPK dan/atau ULP dilarang
memberikan ganti rugi kepada peserta
pelelangan apabila penawarannya ditolak atau
pelelangan dinyatakan gagal.

36.7 Apabila dari hasil evaluasi penyebab terjadinya
pelelangan gagal, mengharuskan adanya
perubahan Dokumen Pengadaan, maka
dilakukan pelelangan ulang dengan terlebih
dahulu memperbaiki Dokumen Pengadaan.




I. JAMINAN PELAKSANAAN

37. Jaminan
Pelaksanaan
37.1 Jaminan Pelaksanaan diberikan Penyedia
setelah diterbitkannya SPPBJ dan sebelum
penandatanganan Kontrak.

37.2 Jaminan Pelaksanaan dikembalikan kepada
Penyedia setelah:
a. penyerahan seluruh pekerjaan;
b. penyerahan Jaminan Pemeliharaan sebesar
5% (lima perseratus) dari nilai Kontrak;
atau
c. pembayaran termin terakhir/bulan
terakhir/sekaligus telah dikurangi uang
retensi sebesar 5% (lima perseratus) dari
nilai Kontrak (apabila diperlukan).

37.3 Jaminan Pelaksanaan memenuhi ketentuan
sebagai berikut:
a. diterbitkan oleh Bank Umum (tidak
termasuk bank perkreditan rakyat),
perusahaan penjaminan atau perusahaan
asuransi yang mempunyai program asuransi
kerugian (suretyship) yang sebagaimana
ditetapkan oleh Menteri Keuangan;
48

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

b. masa berlaku Jaminan Pelaksanaan sejak
tanggal penandatanganan Kontrak sampai
dengan serah terima pertama pekerjaan
berdasarkan Kontrak (PHO) sebagaimana
tercantum dalam LDP;
c. nama Penyedia sama dengan nama yang
tercantum dalam surat Jaminan
Pelaksanaan;
d. besaran nilai Jaminan Pelaksanaan tidak
kurang dari nilai jaminan yang ditetapkan;
e. besaran nilai Jaminan Pelaksanaan
dicantumkan dalam angka dan huruf;
f. nama PPK yang menerima Jaminan
Pelaksanaan sama dengan nama PPK yang
menandatangan kontrak;
g. paket pekerjaan yang dijamin sama dengan
paket pekerjaan yang tercantum dalam
SPPBJ;
h. Jaminan Pelaksanaan harus dapat dicairkan
tanpa syarat (unconditional) sebesar nilai
jaminan dalam jangka waktu paling lambat
14 (empat belas) hari kerja setelah surat
pernyataan wanprestasi dari PPK diterima
oleh penerbit Jaminan;
i. Jaminan Pelaksanaan atas nama
Kemitraan/KSO ditulis atas nama
Kemitraan/KSO atau masing-masing
anggota Kemitraan/KSO (apabila masing-
masing mengajukan Jaminan Pelaksanaan
secara terpisah); dan
j. memuat nama, alamat dan tanda tangan
pihak penjamin.

37.4 Kegagalan penyedia yang ditunjuk untuk
menyerahkan Jaminan Pelaksanaan
dipersamakan dengan penolakan untuk
menandatangani Kontrak.

37.5 Ketentuan lebih lanjut mengenai pencairan
Jaminan Pelaksanaan diatur dalam Syarat-
Syarat Umum Kontrak.









49

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

J. PENANDATANGANAN KONTRAK

38. Penanda-
tanganan
Kontrak
38.1 Sebelum penandatanganan kontrak PPK wajib
memeriksa apakah pernyataan dalam Formulir
Isian Kualifikasi masih berlaku. Apabila salah
satu pernyataan tersebut tidak terpenuhi, maka
penandatanganan kontrak tidak dapat
dilakukan.

38.2 Penandatanganan kontrak dilakukan paling
lambat 14 (empat belas) hari kerja setelah
diterbitkan SPPBJ dan setelah Penyedia
menyerahkan Jaminan Pelaksanaan, dengan
ketentuan:
a. nilai Jaminan Pelaksanaan untuk harga
penawaran atau penawaran terkoreksi
diatas 80% (delapan puluh perseratus) nilai
total HPS adalah sebesar 5% (lima
perseratus) dari nilai penawaran atau
penawaran terkoreksi; atau
b. nilai Jaminan Pelaksanaan untuk harga
penawaran atau penawaran terkoreksi
dibawah 80% (delapan puluh perseratus)
nilai total HPS adalah sebesar 5% (lima
perseratus) dari nilai total HPS; dan
c. masa berlaku Jaminan Pelaksanaan sejak
tanggal penandatanganan Kontrak sampai
serah terima pertama Pekerjaan Konstruksi.

38.3 PPK dan penyedia tidak diperkenankan
mengubah substansi Dokumen Pengadaan
sampai dengan penandatanganan Kontrak,
kecuali mempersingkat waktu pelaksanaan
pekerjaan dikarenakan jadwal pelaksanaan
pekerjaan yang ditetapkan sebelumnya akan
melewati batas tahun anggaran.

38.4 Dalam hal kontrak tahun tunggal perubahan
waktu pelaksanaan pekerjaan melewati batas
tahun anggaran, penandatanganan kontrak
dilakukan setelah mendapat persetujuan
kontrak tahun jamak.

38.5 PPK dan Penyedia wajib memeriksa konsep
Kontrak meliputi substansi, bahasa,
redaksional, angka dan huruf serta
membubuhkan paraf pada setiap lembar
Dokumen Kontrak.

50

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

38.6 Menetapkan urutan hirarki bagian-bagian
Dokumen Kontrak dalam Surat Perjanjian,
dengan maksud apabila terjadi pertentangan
ketentuan antara bagian satu dengan bagian
yang lain, maka berlaku urutan sebagai
berikut:
a. adendum Surat Perjanjian;
b. pokok perjanjian;
c. surat penawaran, beserta penawaran harga;
d. syarat-syarat khusus kontrak;
e. syarat-syarat umum kontrak;
f. spesifikasi khusus;
g. spesifikasi umum;
h. gambar-gambar;
i. daftar kuantitas (apabila ada); dan
j. dokumen lainnya seperti: jaminan-jaminan,
SPPBJ, BAHP.

38.7 Banyaknya rangkap kontrak dibuat sesuai
kebutuhan, yaitu:
a. sekurang-kurangnya 2 (dua) Kontrak asli,
terdiri dari:
1) kontrak asli pertama untuk PPK dibubuhi
materai pada bagian yang ditandatangani
oleh penyedia; dan
2) kontrak asli kedua untuk penyedia
dibubuhi materai pada bagian yang
ditandatangani oleh PPK;
b. rangkap kontrak lainnya tanpa dibubuhi
materai, apabila diperlukan.

38.8 ...............................................................................................................[
Penandatanganan kontrak yang kompleks
dan/atau bernilai di atas
Rp100.000.000.000,00 (seratus miliar rupiah)
dilakukan setelah draf kontrak memperoleh
pendapat ahli hukum kontrak.]

38.9 Pihak yang berwenang menandatangani
kontrak atas nama penyedia adalah direktur
utama/pimpinan perusahaan/pengurus
koperasi yang disebutkan namanya dalam Akta
Pendirian/ Anggaran Dasar, yang telah
didaftarkan sesuai dengan peraturan
perundang-undangan.




51

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

38.10 Pihak lain yang bukan direktur
utama/pimpinan perusahaan/pengurus
koperasi atau yang namanya tidak disebutkan
dalam Akta Pendirian/Anggaran Dasar, dapat
menandatangani Kontrak, sepanjang pihak
tersebut adalah pengurus/karyawan
perusahaan/karyawan koperasi yang berstatus
sebagai tenaga kerja tetap dan mendapat kuasa
atau pendelegasian wewenang yang sah dari
direktur utama/pimpinan
perusahaan/pengurus atau pihak yang sah
berdasarkan Akta Pendirian/Anggaran Dasar
untuk menandatangani Kontrak.


52

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

BAB IV. LEMBAR DATA PEMILIHAN (LDP)



A. LINGKUP
PEKERJAAN

1.




2.




3.
Pokja ULP:
Kelompok Kerja (POKJA) XXXII Unit Layanan
Pengadaan Sekretariat Daerah Provinsi Sumatera
Barat

Alamat Pokja ULP:
Kantor Badan Penanggulangan Bencana Daerah
(BPBD) Provinsi Sumatera Barat
Jalan Jenderal Sudirman No. 47 Padang

Website : -

4.

5.



6.
Website LPSE: www.lpse.sumbarprov.go.id

Nama paket pekerjaan :
Pembangunan Gedung Lembaga Kerapatan Adat
Alam Minangkabau Provinsi Sumatera Barat

Uraian singkat pekerjaan:
Pembangunan Gedung Lembaga Kerapatan Adat
Alam Minangkabau Provinsi Sumatera Barat,
meliputi :
a. Pekerjaan Struktur
b. Pekerjaan Arsitektur
c. Pekerjaan Mekanikal/Elektrikal
d. Pekerjaan Pos Jaga
e. Pekerjaan R. Genset & Pompa
f. Pekerjaan Plat Ducker
g. Pekerjaan Kolam ( 2 Unit )
h. Pekerjaan Tiang Bendera
i. Pekerjaan Medan Nan Bapaneh
j. Pekerjaan Turap & Saluran
k. Pekerjaan Halaman & Taman


7. Jangka waktu penyelesaian pekerjaan: 180
(seratus delapan puluh) hari kalender.

B. SUMBER DANA Pekerjaan ini dibiayai dari sumber pendanaan:
Dana Bantuan Sosial Berpola Hibah Tahun 2013

53

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

C. JADWAL
TAHAPAN
PEMILIHAN
Sebagaimana tercantum dalam aplikasi SPSE


:

D. PENINJAUAN
LAPANGAN
[apabila
diperlukan]
Penjelasan Pekerjaan (Aanwijzing) Kantor juga
akan dilaksanakan secara tatap muka sesuai
jadwal sebagaimana tercantum dalam aplikasi
SPSE bertempat di :

Ruang Rapat Kantor Badan Penanggulangan
Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Sumatera Barat
Jalan Jenderal Sudirman No. 47 Padang

Peninjauan lapangan akan dilaksanakan pada:
Hari : _______________________
Tanggal : _______________________
Waktu : ___________s.d _________
Tempat : _______________________]


E. MATA UANG
PENAWARAN
DAN CARA
PEMBAYARAN
1.

2.
Mata uang yang digunakan Rupiah

Pembayaran dilakukan dengan cara
angsuran (termijn)

F. MASA
BERLAKUNYA
PENAWARAN
Masa berlaku penawaran selama 30 (tiga puluh)
hari kalender sejak batas akhir pemasukan
Dokumen Penawaran

G. JAMINAN
PENAWARAN
1.

2.



3.

4.



5.





Jaminan Penawaran: dipersyaratkan

Besarnya Jaminan Penawaran adalah:
Rp. 120.000.000,-
(seratus dua puluh juta rupiah)

Jaminan Penawaran diterbitkan oleh Bank Umum

Masa berlaku jaminan penawaran 60 (enam
puluh) hari kalender sejak batas akhir pemasukan
Dokumen Penawaran.

Dalam hal Jaminan Penawaran dicairkan, maka
disetorkan pada Kas Negara
54

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi


H. JADWAL
PEMASUKAN
DOKUMEN
PENAWARAN

Lihat jadwal pemilihan dalam aplikasi SPSE
I. BATAS AKHIR
WAKTU
PEMASUKAN
PENAWARAN
Lihat jadwal pemilihan dalam aplikasi SPSE
J. PEMBUKAAN
PENAWARAN




Lihat jadwal pemilihan dalam aplikasi SPSE
K. DOKUMEN
PENAWARAN
1.



















2.









3.



Daftar Personil Inti/tenaga ahli/teknis/terampil
minimal yang diperlukan untuk pelaksanaan
pekerjaan:
a) Site Manager, Berijazah S1 Teknik Sipil
pengalaman minimal 10 Tahun dan memiliki
SKA (Ahli Madya Struktur) 1 orang
b) Pelaksana 1, Berijazah S1 Teknik Sipil
pengalaman minimal 8 Tahun dan memiliki
SKA (Ahli Muda Sipil) 1 orang
c) Pelaksana 2, Berijazah S1 Teknik Ar s i t e k
pengalaman minimal 8 Tahun dan memiliki
SKA (Ahli Muda Arsitek) 1 orang
d) Ahli Mekanikal Elektrikal, Berijazah S1
Teknik E l e k t r o pengalaman minimal 8
Tahun dan memiliki SKA (Ahli Muda
Elektrikal/ Mekanikal) 1 orang
e) Administrasi Kantor sesuai dengan bidangnya
1 orang
f) Operator Computer sesuai bidangnya 1 orang

Daftar Peralatan Utama minimal yang diperlukan
untuk pelaksanaan pekerjaan:
a) Dump Truck : 1 unit
b) Mobil Pick Up : 2 unit
c) Scafolding : 500 unit
d) Genset : 1 unit
e) Beton Molen : 2 unit
f) Stamper : 2 unit


Bagian Pekerjaan yang disubkontrakkan
____________________________________
[diisi, apabila ada bagian pekerjaan yang dapat
disubkontrakkan dan bukan merupakan pekerjaan




55

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi



4.





utama, kecuali pekerjaan spesialis]

Uji mutu/teknis/fungsi diperlukan untuk:
a. Bahan : tidak ada
b. Alat : tidak ada
L. [AMBANG
BATAS SISTIM
GUGUR]




[Ambang Batas Nilai Teknis : ______________]



M. SANGGAHAN,
SANGGAHAN
BANDING DAN
PENGADUAN
1.

2.












3.



4.















5.
Sanggahan disampaikan melalui aplikasi SPSE.

Tembusan sanggahan dapat disampaikan di luar
aplikasi SPSE (offline) ditujukan kepada:
a. PPK Kegiatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi
Pasca Bencana Di Provinsi Sumatera Barat
b. PA/KPA Kegiatan Rehabilitasi dan
Rekonstruksi Pasca Bencana Di Provinsi
Sumatera Barat
c. Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan
Bencana Daerah Provinsi Sumatera Barat
d. Kepala Inpektorat Provinsi Sumatera Barat
e. Kepala Unit Layanan Pengadaan Sekretariat
Daerah Provinsi Sumatera Barat

Sanggahan Banding disampaikan di luar aplikasi
SPSE (offline) ditujukan kepada :
Gubernur Sumatera Barat

Tembusan sanggahan banding disampaikan di
luar aplikasi SPSE (offline) ditujukan kepada:
a. PPK Kegiatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi
Pasca Bencana Di Provinsi Sumatera Barat
b. PA/KPA Kegiatan Rehabilitasi dan
Rekonstruksi Pasca Bencana Di Provinsi
Sumatera Barat
c. Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan
Bencana Daerah Provinsi Sumatera Barat
d. Kepala Inpektorat Provinsi Sumatera Barat
e. Kepala Unit Layanan Pengadaan Sekretariat
Daerah Provinsi Sumatera Barat
f. Kelompok Kerja (POKJA) XXXII Unit Layanan
Pengadaan Sekretariat Daerah Provinsi
Sumatera Barat

Pengaduan disampaikan di luar aplikasi SPSE
(offline) ditujukan kepada :
Kepala Inpektorat Provinsi Sumatera Barat
56

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi



N. JAMINAN
SANGGAHAN
BANDING
1.



2.




3.



Besarnya jaminan sanggahan banding:
Rp. 112.084.110,- (seratus dua belas juta delapan
puluh empat ribu rupiah)

Jaminan Sanggahan Banding ditujukan kepada :
Kelompok Kerja (POKJA) XXXII Unit Layanan
Pengadaan Sekretariat Daerah Provinsi Sumatera
Barat

Jaminan Sanggahan Banding dicairkan dan
disetorkan pada Kas Negara
O. JAMINAN
PELAKSANAAN
1.



2.



3.

Masa berlaku Jaminan Pelaksanaan selama 210
(dua ratus sepuluh) hari kalender sejak
penandatanganan kontrak.

Jaminan Pelaksanaan ditujukan kepada :
PPK Kegiatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi Pasca
Bencana Di Provinsi Sumatera Barat

Jaminan Pelaksanaan dicairkan dan disetorkan
pada Kas Negara

P. JAMINAN UANG
MUKA
1.


2.



3.


Nilai Jaminan Uang Muka sebesar Rp.__________
(______________)

Jaminan Uang Muka ditujukan kepada :
PPK Kegiatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi Pasca
Bencana Di Provinsi Sumatera Barat.

Jaminan Uang Muka dicairkan dan disetorkan
pada Kas Negara
57

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi


BAB V. LEMBAR DATA KUALIFIKASI (LDK)

Lembar Data Kualifikasi (LDK)

A. Lingkup
Kualifikasi
Nama Pokja ULP :
Kelompok Kerja (POKJA) XXXII Unit Layanan
Pengadaan Sekretariat Daerah Provinsi Sumatera
Barat

Alamat Pokja ULP :
Kantor Badan Penanggulangan Bencana Daerah
(BPBD) Provinsi Sumatera Barat
Jalan Jenderal Sudirman No. 47 Padang

Website : -

Website LPSE :
www.lpse.sumbarprov.go.id

Nama Paket Pekerjaan :
Pembangunan Gedung Lembaga Kerapatan Adat
Alam Minangkabau Provinsi Sumatera Barat


B. Persyaratan
Kualifikasi
1. peserta yang berbadan usaha harus memiliki
Surat Izin Usaha Jasa Konstruksi dan Sertifikat
Badan Usaha yang masih berlaku
2. [memiliki pengalaman pada bidang ________ (isi
sesuai dengan bidang sejenis yang
dipersyaratkan;] (untuk Usaha Mikro, Usaha
Kecil, dan koperasi kecil)

3. memiliki pengalaman pada Sub Bidang
Bangunan- Bangunan Non Perumahan
Lainnya (21005) dan/atau Jasa Pelaksana Untuk
Konstruksi Bangunan Gedung Lainnya (BG009)
dengan Kemampuan Dasar (KD) sebesar
Rp. 11.208.411.000,- (Sebelas milyar dua ratus
delapan juta empat ratus sebelas ribu rupiah)

4. memiliki Tenaga Ahli dengan kualifikasi keahlian
sesuai Lembar Data Pemilihan (LDP)

5. memiliki Tenaga Teknis/Terampil dengan
kualifikasi kemampuan sesuai Lembar Data
Pemilihan (LDP)

58

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi



6. memiliki surat keterangan dukungan keuangan
dari bank pemerintah/swasta sebesar :
Rp. 1.120.841.100,-;

7. memiliki kemampuan untuk menyediakan
fasilitas/peralatan/perlengkapan melaksanakan
Pekerjaan ini melaksanakan Pekerjaan ini, yaitu:
Sesuai Lembar Data Pemilihan (LDP).
59

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi


BAB VI. BENTUK DOKUMEN PENAWARAN


A. BENTUK SURAT PENAWARAN PESERTA BADAN USAHA/KEMITRAAN
(KSO) (UNTUK 1 (SATU) FILE)

CONTOH
[Kop Surat Badan Usaha]

Nomor : _______, _____________ 20___
Lampiran :


Kepada Yth.:
Kelompok Kerja (POKJA) XXXII
Unit Layanan Pengadaan Sekretariat Daerah
Provinsi Sumatera Barat
di
PADANG

Perihal : Penawaran Pekerjaan Pembangunan Gedung Lembaga Kerapatan
Adat Alam Minangkabau Provinsi Sumatera Barat


Sehubungan dengan pengumuman Pelelangan Umum dengan
Pascakualifikasi dan Dokumen Pengadaan nomor: 01/DOK-POKJA
XXXII/BPBD-SB/RR/APBN/2014 tanggal 6 Mei 2014 dan setelah kami pelajari
dengan saksama Dokumen Pengadaan dan Berita Acara Pemberian Penjelasan
[serta adendum Dokumen Pengadaan], dengan ini kami mengajukan
penawaran untuk pekerjaan Pembangunan Gedung Lembaga Kerapatan Adat
Alam Minangkabau Provinsi Sumatera Barat sebesar Rp_______________
(__________________________).

Penawaran ini sudah memperhatikan ketentuan dan persyaratan yang
tercantum dalam Dokumen Pengadaan untuk melaksanakan pekerjaan
tersebut.

Penawaran ini berlaku selama 30 (tiga puluh) hari kalender sejak batas
akhir pemasukan Dokumen Penawaran

Sesuai dengan persyaratan, bersama Surat Penawaran ini kami
lampirkan:
1. Softcopy Jaminan Penawaran;
2. Daftar Kuantitas dan Harga;
3. [Surat perjanjian kemitraan/Kerja Sama Operasi, apabila ada];
4. Dokumen penawaran teknis, terdiri dari :
a. Metoda Pelaksanaan;
60

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

b. Jadwal Waktu Pelaksanaan, dengan melampirkan Jadwal Mobilisasi
Alat, Tenaga, dan Material;
c. Daftar Personil Inti;
d. Jenis, kapasitas, komposisi, dan jumlah peralatan utama minimal yang
dibutuhkan;
e. Spesifikasi teknis;
f. Surat Dukungan :
- Alat Hydrolic Static Pile Drive (HSPD) 120 ton
- Alat Dozer dan Vibro Roller
- Distributor lantai parkit
- Supplier ukiran minang
- Distributor baja ringan
- Distributor atap genteng metal berpasir
g. [Bagian Pekerjaan yang akan disubkontrakkan, apabila ada].
5. Formulir rekapitulasi perhitungan Tingkat Komponen Dalam Negeri
(TKDN), apabila memenuhi syarat untuk diberikan preferensi harga; dan
6. Dokumen Kualifikasi

Dengan disampaikannya Surat Penawaran ini, maka kami menyatakan
sanggup dan akan tunduk pada semua ketentuan yang tercantum dalam
Dokumen Pengadaan.

61

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi


B. BENTUK SURAT PENAWARAN PESERTA PERORANGAN (UNTUK 1
(SATU) FILE)

CONTOH

Nomor : _______, _____________ 20___
Lampiran :


Kepada Yth.:
Pokja _______ ULP ____________ [K/L/D/I]
[diisi oleh Pokja ULP]

di
______________________________

Perihal : Penawaran Pekerjaan _______________ [nama pekerjaan diisi
oleh Pokja ULP]


Sehubungan dengan pengumuman Pelelangan Umum dengan
Pascakualifikasi dan Dokumen Pengadaan nomor: _________________ tanggal
______________ dan setelah kami pelajari dengan saksama Dokumen
Pengadaan dan Berita Acara Pemberian Penjelasan [serta adendum Dokumen
Pengadaan], dengan ini kami mengajukan penawaran untuk pekerjaan
_____________________ [diisi oleh Pokja ULP] sebesar Rp_______________
(__________________________).

Penawaran ini sudah memperhatikan ketentuan dan persyaratan yang
tercantum dalam Dokumen Pengadaan untuk melaksanakan pekerjaan tersebut
di atas.

Penawaran ini berlaku sejak batas akhir pemasukan Dokumen
Penawaran sampai dengan tanggal ____________. [perkiraan tanggal
penandatanganan kontrak, diisi oleh Pokja ULP]

Sesuai dengan persyaratan, bersama Surat Penawaran ini kami
lampirkan:
1. [Softcopy Jaminan Penawaran, apabila dipersyaratkan];
2. [Daftar Kuantitas dan Harga, apabila dipersyaratkan];
3. Dokumen penawaran teknis, terdiri dari :
a. Metoda Pelaksanaan;
b. Jadwal Waktu Pelaksanaan;
c. Daftar Personil Inti;
d. Jenis, kapasitas, komposisi, dan jumlah peralatan utama minimal yang
dibutuhkan;
e. Spesifikasi teknis (jika diperlukan).
4. [Formulir rekapitulasi perhitungan Tingkat Komponen Dalam Negeri
(TKDN), apabila memenuhi syarat untuk diberikan preferensi harga]; dan
62

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

5. Data kualifikasi;

Dengan disampaikannya Surat Penawaran ini, maka kami menyatakan
sanggup dan akan tunduk pada semua ketentuan yang tercantum dalam
Dokumen Pengadaan.


63

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi



C. BENTUK PERJANJIAN KEMITRAAN/KERJA SAMA OPERASI (KSO)

CONTOH
SURAT PERJANJIAN KEMITRAAN/
KERJA SAMA OPERASI (KSO)


Sehubungan dengan pelelangan pekerjaan ________________ yang pembukaan
penawarannya akan dilakukan di ________________ pada tanggal ________
20__, maka kami:
______________________________ [nama peserta 1]
______________________________ [nama peserta 2]
______________________________ [nama peserta 3]
______________________________ [dan seterusnya]
bermaksud untuk mengikuti pelelangan dan pelaksanaan kontrak secara
bersama-sama dalam bentuk kemitraan/Kerja Sama Operasi (KSO).

Kami menyetujui dan memutuskan bahwa:
1. Secara bersama-sama:
a. Membentuk kemitraan/KSO dengan nama kemitraan/KSO adalah
________________
b. Menunjuk ____________________________ [nama peserta 1] sebagai
perusahaan utama (leading firm) untuk kemitraan/KSO dan mewakili
serta bertindak untuk dan atas nama kemitraan/KSO.
c. Menyetujui apabila ditunjuk sebagai pemenang, wajib bertanggung
jawab baik secara bersama-sama atau masing-masing atas semua
kewajiban sesuai ketentuan dokumen kontrak.

2. Keikutsertaan modal (sharing) setiap perusahaan dalam kemitraan/KSO
adalah:
_______________ [nama peserta 1] sebesar _____ % (___________ persen)
_______________ [nama peserta 2] sebesar _____ % (___________ persen)
_______________ [nama peserta 3] sebesar _____ % (___________ persen)
_________________________________ [dst]

3. Masing-masing peserta anggota kemitraan/KSO, akan mengambil bagian
sesuai sharing tersebut pada butir 2. dalam hal pengeluaran, keuntungan,
dan kerugian dari kemitraan/KSO.

4. Pembagian sharing dalam kemitraan/KSO ini tidak akan diubah baik
selama masa penawaran maupun sepanjang masa kontrak, kecuali dengan
persetujuan tertulis terlebih dahulu dari Pejabat Pembuat Komitmen (PPK)
dan persetujuan bersama secara tertulis dari masing-masing anggota
kemitraan/KSO.

5. Terlepas dari sharing yang ditetapkan di atas, masing-masing anggota
kemitraan/KSO akan melakukan pengawasan penuh terhadap semua aspek
pelaksanaan dari perjanjian ini, termasuk hak untuk memeriksa keuangan,
64

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

perintah pembelian, tanda terima, daftar peralatan dan tenaga kerja,
perjanjian subkontrak, surat-menyurat, dan lain-lain.

6. Wewenang menandatangani untuk dan atas nama kemitraan/KSO
diberikan kepada _________________________ [nama wakil peserta]
dalam kedudukannya sebagai direktur utama/direktur pelaksana
_________________________ [nama peserta 1] berdasarkan persetujuan
tertulis dari seluruh anggota kemitraan/KSO.

7. Perjanjian ini berlaku sejak tanggal ditandatangani.

8. Perjanjian ini secara otomatis menjadi batal dan tidak berlaku lagi bila
pelelangan tidak dimenangkan oleh perusahaan kemitraan/KSO.

9. Perjanjian ini dibuat dalam rangkap ____ (_______) yang masing-masing
mempunyai kekuatan hukum yang sama.

DENGAN KESEPAKATAN INI semua anggota kemitraan/KSO membubuhkan
tanda tangan di _________ pada hari __________ tanggal __________ bulan
____________, tahun ________________________


[Peserta 1] [Peserta 2]



(_______________) (________________)

[Peserta 3] [dst



(________________) (________________)]




Catatan:
Surat Perjanjian Kemitraan/Kerja Sama Operasi ini harus dibuat diatas kertas
segel/bermaterai
65

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi


D. BENTUK DOKUMEN PENAWARAN TEKNIS (UNTUK 1 (SATU) FILE)

Dokumen Penawaran Teknis

[Cantumkan dan jelaskan secara rinci hal-hal berikut. Jika diperlukan,
keterangan dapat dicantumkan dalam lembar tersendiri/tambahan]

1. metode pelaksanaan pekerjaan [diyakini menggambarkan penguasaan
dalam penyelesaian pekerjaan];
2. jadwal dan jangka waktu pelaksanaan pekerjaan (PHO) [tidak melampaui
batas waktu sebagaimana tercantum dalam LDP];
3. jenis, kapasitas, komposisi dan jumlah peralatan minimal [sebagaimana
tercantum dalam LDP];
4. spesifikasi teknis, apabila dipersyaratkan untuk bahan/barang tertentu;
5. personil inti yang akan ditempatkan secara penuh [sesuai dengan
persyaratan sebagaimana tercantum dalam LDP, serta posisinya dalam
manajemen pelaksanaan pekerjaan sesuai dengan organisasi pelaksanaan
yang diajukan]; dan
6. bagian pekerjaan yang akan disubkontrakkan [sesuai dengan persyaratan
sebagaimana tercantum dalam LDP];


66

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi


E. BENTUK SURAT PENAWARAN ADMINISTRASI DAN TEKNIS
(PENAWARAN FILE I, METODE 2 FILE)
CONTOH
[Kop Surat Badan Usaha]

Nomor : _______, _____________ 20___
Lampiran :


Kepada Yth.:
Pokja _______ ULP ____________ [K/L/D/I]
[diisi oleh Pokja ULP]

di
______________________________

Perihal : Penawaran Administrasi dan Teknis Pekerjaan _______________
[nama pekerjaan diisi oleh Pokja ULP]


Sehubungan dengan pengumuman Pelelangan Umum dengan
Pascakualifikasi dan Dokumen Pengadaan nomor: _________________ tanggal
______________ dan setelah kami pelajari dengan saksama Dokumen
Pemilihan dan Berita Acara Pemberian Penjelasan [serta adendum Dokumen
Pemilihan], dengan ini kami mengajukan penawaran Administrasi dan Teknis
untuk pekerjaan _____________________ [diisi oleh Pokja ULP].

Penawaran administrasi dan teknis, serta dokumen kualifikasi ini sudah
memperhatikan ketentuan dan persyaratan yang tercantum dalam Dokumen
Pengadaan untuk melaksanakan pekerjaan tersebut di atas.

Penawaran ini berlaku sejak batas akhir pemasukan Dokumen
Penawaran sampai dengan tanggal ____________. [perkiraan tanggal
penandatanganan kontrak, diisi oleh Pokja ULP]

Sesuai dengan persyaratan, bersama Surat Penawaran ini kami
lampirkan:
1. [Softcopy Jaminan Penawaran, apabila dipersyaratkan];
2. [Surat perjanjian kemitraan/Kerja Sama Operasi, apabila ada];
3. Dokumen penawaran teknis, terdiri dari :
a. Metoda Pelaksanaan;
b. Jadwal Waktu Pelaksanaan;
c. Daftar Personil Inti;
d. Jenis, kapasitas, komposisi, dan jumlah peralatan utama minimal yang
dibutuhkan;
e. Spesifikasi teknis (jika diperlukan);
f. [Bagian Pekerjaan yang disubkontrakkan, apabila ada]. ; dan
4. Data Kualifikasi;

67

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

Dengan disampaikannya Surat Penawaran ini, maka kami menyatakan
sanggup dan akan tunduk pada semua ketentuan yang tercantum dalam
Dokumen Pengadaan.















































68

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

F. BENTUK SURAT PENAWARAN PESERTA PERORANGAN
(PENAWARAN FILE I, METODE 2 FILE)

CONTOH

Nomor : _______, _____________ 20___
Lampiran :


Kepada Yth.:
Pokja _______ ULP ____________ [K/L/D/I]
[diisi oleh Pokja ULP]

di
______________________________

Perihal : Penawaran Administrasi dan Teknis _______________ [nama
pekerjaan diisi oleh Pokja ULP]


Sehubungan dengan pengumuman pendaftaran dan pengambilan
Dokumen Pengadaan nomor: _________________ tanggal ______________
dan setelah kami pelajari dengan saksama Dokumen Pengadaan dan Berita
Acara Pemberian Penjelasan [serta adendum Dokumen Pengadaan], dengan ini
kami mengajukan penawaran untuk pekerjaan _____________________ [diisi
oleh Pokja ULP] sebesar Rp_______________ (__________________________).

Penawaran administrasi dan teknis, serta dokumen kualifikasi ini sudah
memperhatikan ketentuan dan persyaratan yang tercantum dalam Dokumen
Pengadaan untuk melaksanakan pekerjaan tersebut di atas.

Penawaran ini berlaku sejak batas akhir pemasukan Dokumen
Penawaran sampai dengan tanggal ____________. [perkiraan tanggal
penandatanganan kontrak, diisi oleh Pokja ULP]

Sesuai dengan persyaratan, bersama Surat Penawaran ini kami
lampirkan:
1. [Softcopy Jaminan Penawaran, apabila dipersyaratkan];
2. Dokumen penawaran teknis, terdiri dari :
a. Metoda Pelaksanaan;
b. Jadwal Waktu Pelaksanaan;
c. Daftar Personil Inti;
d. Jenis, kapasitas, komposisi, dan jumlah peralatan utama minimal yang
dibutuhkan;
e. Spesifikasi teknis (jika diperlukan); dan.
3. Data kualifikasi;

Dengan disampaikannya Surat Penawaran ini, maka kami menyatakan
sanggup dan akan tunduk pada semua ketentuan yang tercantum dalam
Dokumen Pengadaan.
69

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

G. BENTUK SURAT PENAWARAN HARGA (PENAWARAN FILE II, METODE 2
FILE)

CONTOH
[Kop Surat Badan Usaha]

Nomor : _______, _____________ 20___
Lampiran :


Kepada Yth.:
Pokja _______ ULP ____________ [K/L/D/I]
[diisi oleh Pokja ULP]

di
______________________________

Perihal : Penawaran Harga untuk pekerjaan ______________________
[nama pekerjaan diisi oleh Pokja ULP]


Sehubungan dengan undangan pengambilan Dokumen Pengadaan
nomor: _________________ tanggal ______________ dan setelah kami pelajari
dengan saksama Dokumen Pemilihan dan Berita Acara Pemberian Penjelasan
[serta adendum Dokumen Pemilihan], dengan ini kami mengajukan penawaran
Administrasi dan Teknis untuk pekerjaan _____________________ [diisi oleh
Pokja ULP] sebesar Rp__________________ (__________________________).

Penawaran harga ini sudah memperhatikan ketentuan dan persyaratan
yang tercantum dalam Dokumen Pengadaan untuk melaksanakan pekerjaan
tersebut di atas.

Penawaran ini berlaku sejak batas akhir pemasukan Dokumen
Penawaran sampai dengan tanggal ____________. [perkiraan tanggal
penandatanganan kontrak, diisi oleh Pokja ULP]

Sesuai dengan persyaratan, bersama surat penawaran ini kami
lampirkan :
1. [Daftar Kuantitas dan Harga, apabila dipersyaratkan];
2. [Dokumen lain yang dipersyaratkan].

Dengan disampaikannya Surat Penawaran ini, maka kami menyatakan
sanggup dan akan tunduk pada semua ketentuan yang tercantum dalam
Dokumen Pemilihan.






70

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi


F. BENTUK DOKUMEN PENAWARAN TEKNIS (METODE 2 FILE)

Dokumen Penawaran Teknis

[Cantumkan dan jelaskan secara rinci hal-hal berikut. Jika diperlukan,
keterangan dapat dicantumkan dalam lembar tersendiri/tambahan]

1. metoda pelaksanaan pekerjaan [diyakini menggambarkan penguasaan
dalam penyelesaian pekerjaan];
2. jadwal dan jangka waktu pelaksanaan pekerjaan (PHO) [tidak melampaui
batas waktu yang ditetapkan dalam Dokumen Pengadaan];
3. jenis, kapasitas, komposisi dan jumlah peralatan minimal [sesuai dengan
yang ditetapkan dalam Dokumen Pengadaan];
4. spesifikasi teknis, dipersyaratkan untuk bahan/barang tertentu;
5. personil inti yang akan ditempatkan secara penuh [sesuai dengan
persyaratan yang ditetapkan dalam Dokumen Pengadaan, serta posisinya
dalam manajemen pelaksanaan pekerjaan sesuai dengan organisasi
pelaksanaan yang diajukan]; dan
6. bagian pekerjaan yang akan disubkontrakkan [sesuai dengan persyaratan
yang ditetapkan dalam Dokumen Pengadaan];




























71

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

H. [BENTUK FORMULIR REKAPITULASI PERHITUNGAN TINGKAT
KOMPONEN DALAM NEGERI (TKDN), apabila diberikan preferensi harga]


FORMULIR REKAPITULASI PERHITUNGAN TINGKAT KOMPONEN DALAM NEGERI
(TKDN)
Uraian Pekerjaan
Nilai Gabungan Barang/Jasa (Rp) TKDN
DN LN
Total
Barang/
Jasa
Gabungan
Ribu
Rp
%
KDN
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
Barang
I. Material Langsung
(Bahan baku) (1A) (1B) (1C) (1D) (1E) (1F)
II. Peralatan (Barang jadi) (2A) (2B) (2C) (2D) (2E) (2F)
A. Sub Total Barang (3A) (3B) (3C) (3D) (3E) (3F)
Jasa
III. Manajemen Proyek
dan Perekayasaan (4A) (4B) (4C) (4D) (4E) (4F)
IV. Alat Kerja / Fasilitas
Kerja (5A) (5B) (5C) (5D) (5E) (5F)
V. Konstruksi dan
Fabrikasi (6A) (6B) (6C) (6D) (6E) (6F)
VI. Jasa Umum (7A) (7B) (7C) (7D) (7E) (7F)
B. Sub Total Jasa (8A) (8B) (8C) (8D) (8E) (8F)

C. TOTAL Biaya (A + B) (9A) (9B) (9C) (9D) (9E) (9F)

Formulasi perhitungan:



Nilai Barang Total (3C) - Nilai Barang Luar Negeri (3B)
Nilai Gabungan Barang dan Jasa (9C)
% TKDN (Gabungan
Barang dan Jasa)
=


+

Nilai Jasa Total(8C) - Nilai Jasa Luar Negeri (8B)
Nilai Gabungan Barang dan Jasa (9C)


__________ [tempat], __ [tanggal] __________ [bulan] 20__ [tahun]

[tanda tangan]

[nama wakil sah badan usaha/pemimpin kemitraan (KSO)/perorangan]

72

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi


I. BENTUK JAMINAN PENAWARAN DARI BANK


Contoh

[Kop Bank Penerbit Jaminan]

GARANSI BANK
sebagai
JAMINAN PENAWARAN
No. ____________________


Yang bertanda tangan dibawah ini: __________________________________
dalam jabatan selaku ____________________________ dalam hal ini bertindak
untuk dan atas nama ________________________ [nama bank] berkedudukan
di _________________________________________ [alamat]

untuk selanjutnya disebut: PENJAMIN

dengan ini menyatakan akan membayar kepada:
Nama : __________________________________ [Pokja ULP]
Alamat : ______________________________________________

selanjutnya disebut: PENERIMA JAMINAN

sejumlah uang Rp _____________________________________
(terbilang ________________________________________________________)
dalam bentuk garansi bank sebagai Jaminan Penawaran atas pekerjaan
_______________ berdasarkan Dokumen Pengadaan No. _______________
tanggal__________________, apabila:
Nama : _____________________________ [peserta pelelangan]
Alamat : ______________________________________________

selanjutnya disebut: YANG DIJAMIN

ternyata sampai batas waktu yang ditentukan, namun tidak melebihi tanggal
batas waktu berlakunya Garansi Bank ini, lalai/tidak memenuhi kewajibannya
kepada Penerima Jaminan yaitu:
a. Yang Dijamin menarik kembali penawarannya selama dilaksanakannya
pelelangan atau sesudah dinyatakan sebagai pemenang;
b. Yang Dijamin tidak:
1) hadir dalam klarifikasi dan/atau verifikasi kualifikasi dalam hal
pelelangan dilakukan dengan pascakualifikasi; atau
2) menyerahkan Jaminan Pelaksanaan setelah ditunjuk sebagai pemenang.
c. Yang Dijamin terlibat Korupsi, Kolusi dan Nepotisme (KKN); atau
d. Yang Dijamin melakukan penipuan/pemalsuan atas informasi yang
disampaikan dalam Dokumen Penawaran.
73

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

sebagaimana ditentukan dalam Dokumen Pengadaan yang diikuti oleh Yang
Dijamin.

Garansi Bank ini dikeluarkan dengan ketentuan sebagai berikut:
1. Berlaku dari tanggal _____________ s.d._____________ [diisi sesuai yang
tercantum dalam LDP]
2. Tuntutan pencairan atau klaim dapat diajukan secara tertulis dengan
melampirkan Surat Pernyataan Wanprestasi dari Penerima Jaminan paling
lambat 14 (empat belas) hari kalender setelah tanggal jatuh tempo
Garansi Bank sebagaimana tercantum dalam butir 1.
3. Penjamin akan membayar kepada Penerima Jaminan sejumlah nilai
jaminan tersebut di atas dalam waktu paling lambat 14 (empat belas) hari
kerja tanpa syarat (Unconditional) setelah menerima tuntutan pencairan
dari Penerima Jaminan berdasar Surat Pernyataan Wanprestasi dari
Penerima Jaminan mengenai pengenaan sanksi akibat Yang Dijamin
cidera janji/lalai/tidak memenuhi kewajibannya.
4. Penjamin melepaskan hak-hak istimewanya untuk menuntut supaya
benda-benda yang diikat sebagai jaminan lebih dahulu disita dan dijual
untuk melunasi hutang Yang Dijamin sebagaimana dimaksud dalam Pasal
1831 Kitab Undang-Undang Hukum Perdata.
5. Tidak dapat dipindahtangankan atau dijadikan jaminan kepada pihak lain.
6. Segala hal yang mungkin timbul sebagai akibat dari Garansi Bank ini,
masing-masing pihak memilih domisili hukum yang umum dan tetap di
Kantor Pengadilan Negeri ________.

Dikeluarkan di : _____________
Pada tanggal : _____________


[Bank]

Materai Rp.6000,00

________________
[Nama dan Jabatan]

Untuk keyakinan, pemegang
Garansi Bank disarankan untuk
mengkonfirmasi Garansi ini ke
_____[bank]
74

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

J. BENTUK JAMINAN PENAWARAN DARI ASURANSI/PERUSAHAAN
PENJAMINAN


Contoh

[Kop Penerbit Jaminan]

JAMINAN PENAWARAN


Nomor Jaminan: ____________________ Nilai: ___________________

1. Dengan ini dinyatakan, bahwa kami: _____________________ [nama],
_____________ [alamat] sebagai Peserta, selanjutnya disebut TERJAMIN, dan
_____________________ [nama penerbit jaminan], _____________ [alamat],
sebagai Penjamin, selanjutnya disebut sebagai PENJAMIN, bertanggung jawab
dan dengan tegas terikat pada ____________________ [nama Pokja ULP],
_________________________________ [alamat] sebagai Pelaksana Pelelangan,
selanjutnya disebut PENERIMA JAMINAN atas uang sejumlah Rp
________________ (terbilang _____________________)

2. Maka kami, TERJAMIN dan PENJAMIN dengan ini mengikatkan diri untuk
melakukan pembayaran jumlah tersebut di atas dengan baik dan benar
bilamana TERJAMIN tidak memenuhi kewajiban sebagaimana ditetapkan dalam
Dokumen Pengadaan No. ______________ tanggal ______________ untuk
pelaksanaan pelelangan pekerjaan ______________________ yang
diselenggarakan oleh PENERIMA JAMINAN.

3. Surat Jaminan ini berlaku apabila TERJAMIN:
a. menarik kembali penawarannya selama dilaksanakannya pelelangan atau
sesudah dinyatakan sebagai pemenang;
b. tidak:
1) hadir dalam klarifikasi dan/atau verifikasi kualifikasi dalam hal
pelelangan dilakukan dengan pascakualifikasi; atau
2) menyerahkan Jaminan Pelaksanaan setelah ditunjuk sebagai pemenang.
c. terlibat Korupsi, Kolusi dan Nepotisme (KKN); atau
d. melakukan penipuan/pemalsuan atas informasi yang disampaikan dalam
Dokumen Penawaran.

4. Surat Jaminan ini berlaku efektif mulai tanggal _____________
s.d._____________ [diisi sesuai yang tercantum dalam LDP]

5. PENJAMIN akan membayar kepada PENERIMA JAMINAN sejumlah nilai jaminan
tersebut di atas dalam waktu paling lambat 14 (empat belas) hari kerja tanpa
syarat (Unconditional) setelah menerima tuntutan penagihan secara tertulis dari
PENERIMA JAMINAN berdasar Keputusan PENERIMA JAMINAN mengenai
pengenaan sanksi akibat TERJAMIN cidera janji/wanprestasi.

75

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

6. Menunjuk pada Pasal 1832 KUH Perdata dengan ini ditegaskan kembali bahwa
PENJAMIN melepaskan hak-hak istimewa untuk menuntut supaya harta benda
TERJAMIN lebih dahulu disita dan dijual guna dapat melunasi hutangnya
sebagaimana dimaksud dalam Pasal 1831 KUH Perdata.

7. Tuntutan pencairan terhadap PENJAMIN berdasarkan Jaminan ini harus sudah
diajukan selambat-lambatnya dalam waktu 30 (tiga puluh) hari kalender
sesudah berakhirnya masa berlaku Jaminan ini.

Dikeluarkan di _____________
pada tanggal _______________

TERJAMIN PENJAMIN

Materai Rp.6000,00

_____________________ __________________
(Nama & Jabatan) (Nama & Jabatan)



Untuk keyakinan, pemegang
Jaminan disarankan untuk
mengkonfirmasi Jaminan ini ke
_____[Penerbit Jaminan]
76

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi


K. BENTUK PAKTA INTEGRITAS

Dengan mendaftar sebagai peserta pemilihan pada aplikasi SPSE maka peserta
telah menyetujui dan menandatangani pakta integritas













































77

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi


[Contoh Pakta Integritas Badan Usaha Dengan Kemitraan/KSO]

PAKTA INTEGRITAS

Kami yang bertanda tangan di bawah ini:
1. Nama : _____________________ [nama wakil sah badan usaha]
No.Identitas : ___________ [diisi dengan no. KTP/SIM/Paspor]
Jabatan : __________________________
Bertindak
untuk dan
atas nama
: PT/CV/Firma/Koperasi ___________________ [pilih yang
sesuai dan cantumkan nama]
2. Nama : _____________________ [nama wakil sah badan usaha]
No.Identitas : ___________ [diisi dengan no. KTP/SIM/Paspor]
Jabatan : __________________________
Bertindak
untuk dan
atas nama
: PT/CV/Firma/Koperasi ___________________ [pilih yang
sesuai dan cantumkan nama]
3. ......[dan seterusnya, diisi sesuai dengan jumlah anggota kemitraan/KSO]

dalam rangka pengadaan _________ [isi nama paket] pada ________ [isi sesuai
dengan K/L/D/I] dengan ini menyatakan bahwa:

1. tidak akan melakukan praktek Korupsi, Kolusi, dan Nepotisme (KKN);

2. akan mengikuti proses pengadaan secara bersih, transparan, dan profesional
untuk memberikan hasil kerja terbaik sesuai ketentuan peraturan perundang-
undangan;

3. apabila melanggar hal-hal yang dinyatakan dalam PAKTA INTEGRITAS ini,
bersedia menerima sanksi administratif, menerima sanksi pencantuman dalam
Daftar Hitam, digugat secara perdata dan/atau dilaporkan secara pidana.

__________ [tempat], __ [tanggal] __________ [bulan] 20__ [tahun]

[Nama Penyedia] [Nama Penyedia] [Nama Penyedia]


[tanda tangan], [tanda tangan], [tanda tangan],
[nama lengkap] [nama lengkap] [nama lengkap]

[cantumkan tanda tangan dan nama setiap anggota Kemitraan/KSO]
78

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

L. DATA ISIAN KUALIFIKASI


Isian Data Kualifikasi bagi Peserta selain anggota Kemitraan/KSO berbentuk Form
Isian Elektronik Data Kualifikasi yang tersedia pada aplikasi SPSE












































79

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi


[FORMULIR ISIAN KUALIFIKASI UNTUK KEMITRAAN/KSO]


Saya yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama : ___________________ [nama wakil sah badan usaha]
Jabatan : _____________ [diisi sesuai jabatan dalam akta notaris]
Bertindak
untuk
dan atas nama
: PT/CV/Firma/Koperasi _______________________
[pilih yang sesuai dan cantumkan nama badan usaha]
Alamat : ___________________________________
Telepon/Fax : ___________________________________
Email : ___________________________________

menyatakan dengan sesungguhnya bahwa:

1. saya secara hukum bertindak untuk dan atas nama
perusahaan/koperasi/kemitraan/KSO berdasarkan _______________ [akta
pendirian/anggaran dasar/surat kuasa/Perjanjian Kemitraan/Kerja Sama
Operasi, disebutkan secara jelas nomor dan tanggal akta pendirian/anggaran
dasar/surat kuasa/Perjanjian Kemitraan/Kerja Sama Operasi];
2. saya bukan sebagai pegawai K/L/D/I [bagi pegawai K/L/D/I yang sedang cuti
diluar tanggungan K/L/D/I ditulis sebagai berikut : Saya merupakan pegawai
K/L/D/I yang sedang cuti diluar tanggungan K/L/D/I];
3. saya tidak sedang menjalani sanksi pidana;
4. saya tidak sedang dan tidak akan terlibat pertentangan kepentingan dengan
para pihak yang terkait, langsung maupun tidak langsung dalam proses
pengadaan ini;
5. badan usaha yang saya wakili tidak masuk dalam Daftar Hitam, tidak dalam
pengawasan pengadilan, tidak pailit, dan kegiatan usahanya tidak sedang
dihentikan;
6. salah satu dan/atau semua pengurus badan usaha yang saya wakili tidak masuk
dalam Daftar Hitam;
7. data-data badan usaha yang saya wakili adalah sebagai berikut:








80

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi


A. Data Administrasi

1. Nama Badan Usaha : _____________________
2. Status :

3.
Alamat Kantor Pusat

:

_____________________
_____________________
No. Telepon : _____________________
No. Fax : _____________________
E-Mail : _____________________
4.
Alamat Kantor Cabang

:

_____________________
_____________________
No. Telepon : _____________________
No. Fax : _____________________
E-Mail : _____________________

B. Landasan Hukum Pendirian Badan Usaha

1. Akta Pendirian Perusahaan/Anggaran Dasar Koperasi
a. Nomor : _______________
b. Tanggal : _______________
c. Nama Notaris : _______________

d. Nomor Pengesahan
Kementerian Hukum dan
HAM (untuk yang
berbentuk PT)
: _______________
2. Akta/Anggaran Dasar
Perubahan Terakhir

a. Nomor : _______________
b. Tanggal : _______________
c. Nama Notaris : _______________

C. Pengurus Badan Usaha

No. Nama No. Identitas Jabatan dalam Badan Usaha










Cabang Pusat
81

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

D. Izin Usaha
1. No. Surat Izin Usaha ________ : _______Tanggal ______
2. Masa berlaku izin usaha : __________
3. Instansi pemberi izin usaha : __________
4. Kualifikasi Usaha : ___________
5. Klasifikasi Usaha : ___________


E. Izin Lainnya (apabila dipersyaratkan)

1. No. Surat Izin _________ : _____________ Tanggal ________
2. Masa berlaku izin : _______________
3. Instansi pemberi izin : _______________

F. Data Keuangan

1. Susunan Kepemilikan Saham (untuk PT)/Susunan Pesero (untuk CV/Firma)

No. Nama
No. Identitas Alamat
Persentase






2. Pajak

a. Nomor Pokok Wajib Pajak : _______________
b. Bukti Laporan Pajak Tahun
terakhir
: No. _______ Tanggal _______
c. Bukti Laporan Bulanan (tiga
bulan terakhir):
1) PPh Pasal 21
2) PPh Pasal 23
3) PPh Pasal 25/Pasal29
4) PPN


:
:
:
:


No. _______ Tanggal _______
No. _______ Tanggal _______
No. _______ Tanggal _______
No. _______ Tanggal _______
d. Surat Keterangan Fiskal (sebagai
pengganti huruf b dan c)
:

No. _______ Tanggal _______







82

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

G. Data Personalia (Tenaga ahli/teknis/terampil badan usaha)

No Nama
Tgl/bln/thn
lahir
Tingkat
Pendidikan
Jabatan
dalam
pekerjaan
Pengalaman
Kerja (tahun)
Profesi/
keahlian
Tahun
Sertifikat/
Ijazah
1 2 3 4 5 6 7 8




H. Data Fasilitas/Peralatan/Perlengkapan
[cantumkan jika disyaratkan oleh Pokja ULP]

No.
Jenis
Fasilitas/Peralatan/
Perlengkapan
Jumlah
Kapasitas
atau
output
pada
saat ini
Merk
dan
tipe
Tahun
pembuatan
Kondisi
(%)
Lokasi
Sekarang
Status
Kepemilikan/Dukungan
Sewa
1 2 3 4 5 6 7 8 9




I. Data Pengalaman Perusahaan
(nilai paket tertinggi pengalaman sesuai sub bidang yang dipersyaratkan dalam
kurun waktu 10 tahun terakhir)

No.
Nama
Paket
Pekerjaan
Sub
Bidang
Pekerjaan
Ringkasan
Lingkup
Pekerjaan
Lokasi
Pemberi Tugas /
Pejabat Pembuat
Komitmen
Kontrak
Tanggal Selesai
Pekerjaan
Berdasarkan
Nama
Alamat/
Telepon
No /
Tanggal
Nilai Kontrak
BA
Serah
Terima
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11


J. Data Pengalaman Perusahaan Dalam Kurun Waktu 4 Tahun Terakhir
(untuk perusahaan yang telah berdiri 3 tahun atau lebih. Untuk perusahaan yang
baru berdiri kurang dari 3 tahun tidak wajib mengisi tabel ini)

No.
Nama Paket
Pekerjaan
Ringkasan
Lingkup
Pekerjaan
Lokasi
Pemberi Tugas / Pejabat
Pembuat Komitmen
Kontrak
Tanggal Selesai
Pekerjaan Berdasarkan
Nama
Alamat/
Telepon
No /
Tanggal
Nilai Kontrak
BA Serah
Terima
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10



83

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi


K. Data Pekerjaan yang Sedang Dilaksanakan

No.
Nama
Paket
Pekerjaan
Bidang/Sub
Bidang
Pekerjaan
Lokasi
Pemberi Tugas /
Pejabat Pembuat
Komitmen
Kontrak Progres Terakhir
Nama
Alamat/
Telepon
No /
Tanggal
Nilai
Kontrak
(rencana)
%
Prestasi
Kerja
%
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10





L. Modal Kerja

Surat dukungan keuangan dari Bank:

Nomor : __________
Tanggal : __________
Nama Bank : __________
Nilai : __________

Demikian Formulir Isian Kualifikasi ini saya buat dengan sebenarnya dan penuh rasa
tanggung jawab. Jika dikemudian hari ditemui bahwa data/dokumen yang saya
sampaikan tidak benar dan ada pemalsuan, maka saya dan badan usaha yang saya
wakili bersedia dikenakan sanksi berupa sanksi administratif, sanksi pencantuman
dalam Daftar Hitam, gugatan secara perdata, dan/atau pelaporan secara pidana
kepada pihak berwenang sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.


__________ [tempat], __ [tanggal] __________ [bulan] 20__ [tahun]


PT/CV/Firma/Koperasi
__________ [pilih yang sesuai dan cantumkan nama]



[rekatkan meterai Rp 6.000,-
dan tanda tangan]

(nama lengkap wakil sah badan usaha)
[jabatan pada badan usaha]

84

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi


BAB VII. PETUNJUK PENGISIAN DATA KUALIFIKASI


I. Petunjuk Pengisian untuk peserta bukan kemitraan/KSO mengikuti petunjuk
dan penggunaan aplikasi SPSE (User Guide).
II. Kemitraan/KSO
Untuk peserta yang berbentuk kemitraan/KSO masing masing anggota
kemitraan/KSO wajib mengisi formulir isian kualifikasi untuk masing masing
kualifikasi badan usahanya dengan petunjuk pengisian formulir isian
kualifikasi sebagai berikut:

A. Data Administrasi
1. Diisi dengan nama badan usaha (perusahaan/koperasi) peserta.
2. Pilih status badan usaha (Pusat/Cabang).
3. Diisi dengan alamat, nomor telepon, nomor fax dan email kantor pusat yang
dapat dihubungi.
4. Diisi dengan alamat, nomor telepon, nomor fax dan email kantor cabang
yang dapat dihubungi, apabila peserta berstatus kantor cabang.

B. Landasan Hukum Pendirian Usaha
1. Diisi dengan nomor, tanggal dan nama notaris penerbit akta pendirian
perusahaan/anggaran dasar koperasi serta untuk badan usaha yang
berbentuk Perseroan Terbatas diisi nomor pengesahan dari Kementerian
Hukum dan HAM.
2. Diisi dengan nomor, tanggal dan nama notaris penerbit akta perubahan
terakhir badan usaha, apabila ada. Khusus untuk Perseroan Terbatas, jika
terdapat perubahan nama anggota Direksi dan/atau Dewan Komisaris, pada
Pembuktian Kualifikasi peserta diminta menunjukan asli dan memberikan
salinan Bukti Pemberitahuan dari Notaris selaku Kuasa Direksi yang telah
diajukan melalui Sisminbakum atas Akta Perubahan Terakhir.

C. Pengurus Badan Usaha
Diisi dengan nama, nomor KTP/SIM/Paspor, dan jabatan dalam badan usaha.

D. Izin Usaha
(Jenis izin usaha disesuaikan dengan bidang usaha dan peraturan perundang-
undangan, contohnya : Izin Usaha di bidang Konstruksi adalah Izin Usaha Jasa
Kontruksi (IUJK).

Untuk persyaratan perizinan bagi Penyedia Asing disesuaikan dengan praktek
bisnis internasional dan/atau ketentuan negara asal Penyedia)

Tabel izin usaha:
1. Diisi dengan jenis surat izin usaha, nomor dan tanggal penerbitannya.
2. Diisi dengan masa berlaku surat izin usaha.
3. Diisi dengan nama instansi penerbit surat izin usaha.
4. Diisi dengan kualifikasi usaha.
5. Diisi dengan klasifikasi usaha.

85

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

E. Izin Lainnya (apabila dipersyaratkan)
1. Diisi dengan jenis surat izin, nomor dan tanggal penerbitannya.
2. Diisi dengan masa berlaku izin.
3. Diisi dengan nama instansi penerbit surat izin.

F. Data Keuangan
1. Diisi dengan nama, nomor KTP/SIM/Paspor, alamat pemilik saham/pesero,
dan persentase kepemilikan saham/pesero.
2. Pajak:
a. Diisi dengan NPWP badan usaha.
b. Diisi dengan nomor dan tanggal bukti laporan pajak tahun terakhir
berupa SPT Tahunan.
c. Diisi dengan nomor dan tanggal bukti laporan bulanan (tiga bulan
terakhir):
1) PPH pasal 21;
2) PPH pasal 23 (apabila ada transaksi);
3) PPH pasal 25/pasal 29 (apabila Pengusaha Kena Pajak);
4) PPN.
d. Persyaratan pemenuhan kewajiban pajak tahun terakhir dengan
penyampaian SPT Tahunan dan SPT Masa dapat diganti oleh peserta
dengan penyampaian Surat Keterangan Fiskal (SKF) yang dikeluarkan
oleh Kantor Pelayanan Pajak dengan tanggal penerbitan paling lama 1
(satu) bulan sebelum tanggal mulai pemasukan dokumen kualifikasi..
3. [Persyaratan perpajakan sebagaimana dimaksud pada angka 2 dikecualikan
untuk Penyedia Asing (khusus untuk International Competitive Biding)]

G. Data Personalia
Diisi dengan nama, tanggal/bulan/tahun lahir, tingkat pendidikan
(SLTP/SLTA/S1/S2/S3), jabatan dalam pekerjaan yang pernah dilaksanakan,
lama pengalaman kerja, profesi/keahlian sesuai dengan Surat Keterangan
Ahli/Surat Keterangan Terampil dan tahun penerbitan sertifikat/ijazah dari
setiap tenaga ahli/teknis/terampil yang diperlukan.

H. Data Fasilitas/Peralatan/Perlengkapan
Diisi dengan jenis, jumlah, kapasitas atau output yang dapat dicapai pada saat
ini, merek dan tipe, tahun pembuatan, kondisi (dalam persentase), lokasi
keberadaan saat ini dan status kepemilikan (milik sendiri/sewa beli/dukungan
sewa) dari masing-masing fasilitas/peralatan/ perlengkapan yang diperlukan.
Bukti status kepemilikan harus dapat ditunjukkan pada waktu Pembuktian
Kualifikasi.

I. Data Pengalaman Perusahaan
Diisi dengan nama paket pekerjaan, sub bidang pekerjaan yang dipersyaratkan,
ringkasan lingkup pekerjaan, lokasi tempat pelaksanaan pekerjaan, nama dan
alamat/telepon dari pemberi tugas/Pejabat Pembuat Komitmen, nomor/tanggal
dan nilai kontrak, tanggal selesai paket pekerjaan berdasarkan kontrak, dan
tanggal Berita Acara serah terima (PHO), untuk masing-masing paket pekerjaan
selama 10 (sepuluh) tahun terakhir. Data ini digunakan untuk menghitung
Kemampuan Dasar (KD) pada paket pekerjaan usaha non kecil.

86

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

J. Data Pengalaman Perusahaan Dalam Kurun Waktu 4 Tahun Terakhir
Diisi dengan nama paket pekerjaan, ringkasan lingkup pekerjaan, lokasi tempat
pelaksanaan pekerjaan, nama dan alamat/telepon dari pemberi tugas/Pejabat
Pembuat Komitmen, nomor/tanggal dan nilai kontrak, tanggal selesai paket
pekerjaan berdasarkan kontrak, dan tanggal Berita Acara Serah Terima (PHO),
untuk perusahaan yang telah berdiri 3 tahun atau lebih. Untuk perusahaan yang
baru berdiri kurang dari 3 tahun tidak wajib mengisi tabel ini.

K. Data Pekerjaan Yang Sedang Dilaksanakan
Diisi dengan nama paket pekerjaan, bidang/sub bidang pekerjaan dan lokasi
tempat pelaksanaan pekerjaan, nama dan alamat/telepon dari pemberi
tugas/Pejabat Pembuat Komitmen, nomor/tanggal dan nilai kontrak, serta
persentase progres menurut kontrak, dan prestasi kerja terakhir. Data ini
digunakan untuk menghitung Sisa Kemampuan Paket (SKP).

L. Modal Kerja
Diisi dengan nomor, tanggal, dan nama bank yang mengeluarkan surat
dukungan keuangan serta nilai dukungan paling kurang 10% (sepuluh
perseratus) dari nilai paket (HPS).

Kemitraan/KSO
Untuk peserta yang berbentuk kemitraan/KSO masing-masing anggota
kemitraan/KSO wajib mengisi formulir isian kualifikasi untuk masing-masing
kualifikasi badan usahanya.
87

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi


BAB VIII. TATA CARA EVALUASI KUALIFIKASI


A. Dokumen Kualifikasi yang akan dievaluasi harus memenuhi persyaratan
sebagai berikut:
1. data kualifikasi untuk peserta yang melakukan kemitraan/Kerja Sama
Operasi ditandatangani oleh pejabat yang menurut perjanjian
Kemitraan/Kerja Sama Operasi berhak mewakili Kemitraan/KSO;

2. memiliki izin usaha sesuai dengan peraturan perundang-undangan;

3. perusahaan yang bersangkutan dan manajemennya tidak dalam
pengawasan pengadilan, tidak pailit, kegiatan usahanya tidak sedang
dihentikan dan/atau direksi yang bertindak untuk dan atas nama
perusahaan atau peserta perorangan tidak sedang dalam menjalani sanksi
pidana;

4. salah satu dan/atau semua pengurus dan badan usahanya atau peserta
perorangan tidak masuk dalam Daftar Hitam;

5. memiliki NPWP dan telah memenuhi kewajiban perpajakan tahun pajak
terakhir (SPT Tahunan) serta memiliki laporan bulanan PPh Pasal 21, PPh
Pasal 23 (bila ada transaksi), PPh Pasal 25/Pasal 29 dan PPN (bagi
Pengusaha Kena Pajak) paling kurang 3 (tiga) bulan terakhir dalam tahun
berjalan. Peserta dapat mengganti persyaratan ini dengan menyampaikan
Surat Keterangan Fiskal (SKF) yang dikeluarkan oleh Kantor Pelayanan
Pajak dengan tanggal penerbitan paling lama 1 (satu) bulan sebelum
tanggal mulai pemasukan Dokumen Kualifikas.;

6. memperoleh paling sedikit 1 (satu) pekerjaan sebagai penyedia dalam
kurun waktu 4 (empat) tahun terakhir, baik di lingkungan pemerintah
maupun swasta termasuk pengalaman subkontrak, kecuali bagi peserta
Usaha Mikro, Usaha Kecil dan koperasi kecil yang baru berdiri kurang dari
3 (tiga) tahun;

7. memiliki kemampuan pada bidang pekerjaan yang sesuai untuk Usaha
Mikro, Usaha Kecil dan koperasi kecil serta kemampuan pada subbidang
pekerjaan yang sesuai untuk usaha non-kecil;

8. memiliki kemampuan menyediakan fasilitas dan peralatan serta personil
yang diperlukan untuk pelaksanaan pekerjaan;

9. menyampaikan daftar perolehan pekerjaan yang sedang dikerjakan;

10. memiliki surat keterangan dukungan keuangan dari bank
pemerintah/swasta untuk mengikuti pengadaan Pekerjaan Konstruksi
paling kurang 10% (sepuluh perseratus) dari nilai total paket (HPS);


88

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

11. dalam hal peserta akan melakukan kemitraan/KSO:
a. peserta wajib mempunyai perjanjian Kerja Sama Operasi/kemitraan
yang memuat persentase kemitraan/KSO dan perusahaan yang
mewakili kemitraan/KSO tersebut;
b. evaluasi persyaratan pada angka 1 sampai dengan angka 10 dilakukan
untuk setiap perusahaan yang melakukan kemitraan/KSO;

12. untuk usaha non-kecil, memiliki Kemampuan Dasar (KD) pada pekerjaan
yang sejenis dan kompleksitas yang setara, dengan ketentuan:
a. KD = 3 NPt
NPt = Nilai pengalaman tertinggi pada sub bidang pekerjaan yang
sesuai dalam 10 (sepuluh) tahun terakhir;
b. dalam hal kemitraan/KSO yang diperhitungkan adalah KD dari
perusahaan yang mewakili kemitraan/KSO;
c. KD sekurang-kurangnya sama dengan nilai total HPS;
d. pengalaman perusahaan dinilai dari sub bidang pekerjaan, nilai
kontrak dan status peserta pada saat menyelesaikan kontrak
sebelumnya;
e. nilai pengalaman pekerjaan dapat dikonversi menjadi nilai pekerjaan
sekarang (present value) menggunakan perhitungan sebagai berikut:

NPs = Nilai pekerjaan sekarang
Npo = Nilai pekerjaan keseluruhan termasuk eskalasi (apabila
ada) saat serah terima pertama
Io = Indeks dari Biro Pusat Statistik (BPS) pada bulan serah
terima pertama
Is = Indeks dari BPS pada bulan penilaian prakualifikasi
(apabila belum ada, dapat dihitung dengan regresi linier
berdasarkan indeks bulan-bulan sebelumnya)
Indeks BPS yang dipakai adalah indeks yang merupakan komponen
terbesar dari pekerjaan;

13. mempunyai Sisa Kemampuan Paket (SKP), dengan ketentuan:
a. SKP = KP jumlah paket yang sedang dikerjakan
KP = Kemampuan menangani paket pekerjaan
Untuk usaha kecil:
KP = 5
Untuk usaha non kecil:
KP = 6 atau KP = 1,2 N
N = Jumlah paket pekerjaan terbanyak yang dapat ditangani
pada saat bersamaan selama kurun waktu 5 (lima) tahun
terakhir;
b. dalam hal kemitraan/KSO, yang diperhitungkan adalah SKP dari
semua perusahaan yang bermitra/KSO;

14. memiliki Sertifikat Manajemen Mutu (ISO) dan/atau memiliki Sertifikat
Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3), apabila disyaratkan.

89

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

B. Pokja ULP memeriksa dan membandingkan persyaratan dan data isian peserta
dalam Dokumen Kualifikasi dengan data kualifikasi peserta yang tercantum
pada aplikasi SPSE dalam hal:
1. kelengkapan Data Kualifikasi; dan
2. pemenuhan persyaratan kualifikasi.

C. Formulir Isian Kualifikasi untuk KSO yang tidak dibubuhi materai tidak
digugurkan, peserta diminta untuk membayar denda materai sesuai ketentuan
peraturan perundangan-perundangan.

D. Apabila ditemukan hal-hal dan/atau data yang kurang jelas maka Pokja ULP
dapat meminta peserta untuk menyampaikan klarifikasi secara tertulis namun
tidak boleh mengubah substansi Data Kualifikasi yang telah dikirmkan melalui
aplikasi SPSE.

E. Evaluasi kualifikasi sudah merupakan kompetisi, maka data kualifikasi yang
kurang tidak dapat dilengkapi.

90

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi


BAB IX. BENTUK KONTRAK


SURAT PERJANJIAN

untuk melaksanakan
Paket Pekerjaan Konstruksi:
__________
Nomor: __________


SURAT PERJANJIAN ini berikut semua lampirannya (selanjutnya disebut Kontrak)
dibuat dan ditandatangani di __________ pada hari __________ tanggal __ bulan
__________ tahun ____________ [tanggal, bulan dan tahun diisi dengan huruf]
antara __________ [nama Pejabat Pembuat Komitmen], selaku Pejabat Pembuat
Komitmen, yang bertindak untuk dan atas nama __________ [nama satuan kerja
Pejabat Pembuat Komitmen], yang berkedudukan di __________ [alamat Pejabat
Pembuat Komitmen], berdasarkan Surat Keputusan _______________ [pejabat yang
menandatangani SK penetapan sebagai PPK] No _________________ [No. SK
penetapan sebagai Pejabat Pembuat Komitmen] selanjutnya disebut PPK dan

1. Untuk penyedia perseorangan, maka:
[____________ [nama penyedia], yang berkedudukan di __________ [alamat
penyedia], berdasarkan identitas No. _________ [No. KTP/SIM/ Paspor
Penyedia], selanjurnya disebut Penyedia]

2. Untuk penyedia badan usaha non KSO, maka:
[__________ [nama wakil Penyedia], ______________[jabatan wakil Penyedia],
yang bertindak untuk dan atas nama __________ [nama Penyedia], yang
berkedudukan di ____________ [alamat Penyedia], berdasarkan Akta
Pendirian/Anggaran Dasar No. _______ [No. Akta Pendirian/Anggaran Dasar]
tanggal _____________ [tanggal penerbitan Akta Pendirian/Anggaran Dasar],
selanjutnya disebut Penyedia]
3. Untuk penyedia KSO/Kemitraan, maka:
[Kemitraan/KSO yang beranggotakan sebagai berikut:
1. _________________________[nama Penyedia 1];
2. _________________________[nama Penyedia 2];
_____________dst
yang masing-masing anggotanya bertanggung jawab secara pribadi dan tanggung
renteng atas semua kewajiban terhadap PPK berdasarkan Kontrak ini dan telah
menunjuk __________ [nama anggota kemitraan/KSO yang ditunjuk sebagai wakil
kemitraan/KSO] untuk bertindak atas nama Kemitraan/KSO yang berkedudukan di
__________ [alamat Penyedia wakil kemitraan/KSO], berdasarkan surat Perjanjian
kemitraan/KSO No. ___________ tanggal ___________ (selanjutnya disebut
Penyedia).]


MENGINGAT BAHWA:

91

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

(a) PPK telah meminta Penyedia untuk menyediakan Pekerjaan Konstruksi
sebagaimana diterangkan dalam Syarat-Syarat Umum Kontrak yang terlampir
dalam Kontrak ini (selanjutnya disebut Pekerjaan Konstruksi);

(b) Penyedia sebagaimana dinyatakan kepada PPK, memiliki keahlian profesional,
personil, dan sumber daya teknis, serta telah menyetujui untuk menyediakan
Pekerjaan Konstruksi sesuai dengan persyaratan dan ketentuan dalam Kontrak
ini;

(c) PPK dan Penyedia menyatakan memiliki kewenangan untuk menandatangani
Kontrak ini, dan mengikat pihak yang diwakili;

(d) PPK dan Penyedia mengakui dan menyatakan bahwa sehubungan dengan
penandatanganan Kontrak ini masing-masing pihak:

1) telah dan senantiasa diberikan kesempatan untuk didampingi oleh advokat;
2) menandatangani Kontrak ini setelah meneliti secara patut;
3) telah membaca dan memahami secara penuh ketentuan Kontrak ini;
4) telah mendapatkan kesempatan yang memadai untuk memeriksa dan
mengkonfirmasikan semua ketentuan dalam Kontrak ini beserta semua fakta
dan kondisi yang terkait.


MAKA OLEH KARENA ITU, PPK dan Penyedia dengan ini bersepakat dan menyetujui
hal-hal sebagai berikut:

1. [untuk kontrak harga satuan atau kontrak gabungan harga satuan dan lump
sum, ditulis sebagai berikut:
total harga Kontrak atau Nilai Kontrak termasuk Pajak Pertambahan Nilai (PPN)
yang diperoleh berdasarkan kuantitas dan harga satuan pekerjaan sebagaimana
tercantum dalam Daftar Kuantitas dan Harga adalah sebesar
Rp________________ (_______________________ rupiah);]

[untuk kontrak lump sum, ditulis sebagai berikut:
total harga Kontrak atau Nilai Kontrak termasuk Pajak Pertambahan Nilai (PPN)
adalah sebesar Rp________________ (_______________________ rupiah);]

2. peristilahan dan ungkapan dalam Surat Perjanjian ini memiliki arti dan makna
yang sama seperti yang tercantum dalam lampiran Surat Perjanjian ini;

3. dokumen-dokumen berikut merupakan satu-kesatuan dan bagian yang tidak
terpisahkan dari Kontrak ini:

a. adendum Surat Perjanjian (apabila ada);
b. pokok perjanjian;
c. surat penawaran, beserta penawaran harga;
d. syarat-syarat khusus Kontrak;
e. syarat-syarat umum Kontrak;
f. spesifikasi khusus;
g. spesifikasi umum;
92

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

h. gambar-gambar;
i. daftar kuantitas dan harga (apabila ada); dan
j. dokumen lainnya seperti: jaminan-jaminan, SPPBJ, BAHP.

4. Dokumen Kontrak dibuat untuk saling menjelaskan satu sama lain, dan jika
terjadi pertentangan antara ketentuan dalam suatu dokumen dengan ketentuan
dalam dokumen yang lain maka yang berlaku adalah ketentuan dalam dokumen
yang lebih tinggi berdasarkan urutan hierarki pada angka 3 di atas;

5. Hak dan kewajiban timbal-balik PPK dan Penyedia dinyatakan dalam Kontrak
yang meliputi khususnya:

a. PPK mempunyai hak dan kewajiban untuk:

1) mengawasi dan memeriksa pekerjaan yang dilaksanakan oleh Penyedia;
2) meminta laporan-laporan secara periodik mengenai pelaksanaan
pekerjaan yang dilakukan oleh Penyedia;
3) memberikan fasilitas berupa sarana dan prasarana yang dibutuhkan
oleh Penyedia untuk kelancaran pelaksanaan pekerjaan sesuai ketentuan
Kontrak;
4) membayar pekerjaan sesuai dengan harga yang tercantum dalam
Kontrak yang telah ditetapkan kepada Penyedia;

b. Penyedia mempunyai hak dan kewajiban untuk:

1) menerima pembayaran untuk pelaksanaan pekerjaan sesuai dengan
harga yang telah ditentukan dalam Kontrak;
2) meminta fasilitas-fasilitas dalam bentuk sarana dan prasarana dari PPK
untuk kelancaran pelaksanaan pekerjaan sesuai ketentuan Kontrak;
3) melaporkan pelaksanaan pekerjaan secara periodik kepada PPK;
4) melaksanakan dan menyelesaikan pekerjaan sesuai dengan jadwal
pelaksanaan pekerjaan yang telah ditetapkan dalam Kontrak;
5) melaksanakan dan menyelesaikan pekerjaan secara cermat, akurat dan
penuh tanggung jawab dengan menyediakan tenaga kerja, bahan-
bahan, peralatan, angkutan ke atau dari lapangan, dan segala
pekerjaan permanen maupun sementara yang diperlukan untuk
pelaksanaan, penyelesaian dan perbaikan pekerjaan yang dirinci dalam
Kontrak;
6) memberikan keterangan-keterangan yang diperlukan untuk
pemeriksaan pelaksanaan yang dilakukan PPK;
7) menyerahkan hasil pekerjaan sesuai dengan jadwal penyerahan
pekerjaan yang telah ditetapkan dalam Kontrak;
8) mengambil langkah-langkah yang cukup memadai untuk melindungi
lingkungan tempat kerja dan membatasi perusakan dan gangguan
kepada masyarakat maupun miliknya akibat kegiatan Penyedia.

6. Kontrak ini mulai berlaku efektif terhitung sejak tanggal yang ditetapkan,
dengan tanggal mulai dan penyelesaian keseluruhan pekerjaan sebagaimana
diatur dalam Syarat-Syarat Umum/Khusus Kontrak.

93

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi


DENGAN DEMIKIAN, PPK dan Penyedia telah bersepakat untuk menandatangani
Kontrak ini pada tanggal tersebut di atas dan melaksanakan Kontrak sesuai dengan
ketentuan peraturan perundang-undangan di Republik Indonesia.

Untuk dan atas nama __________
PPK



[tanda tangan dan cap (jika salinan asli
ini untuk Penyedia maka rekatkan
materai Rp 6.000,- )]


[nama lengkap]
[jabatan]
Untuk dan atas nama
Penyedia/Kemitraan (KSO)
__________


[tanda tangan dan cap (jika salinan asli
ini untuk satuan kerja PPK maka
rekatkan materai Rp 6.000,- )]


[nama lengkap]
[jabatan]



94

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

BENTUK SURAT PERINTAH KERJA
[kop surat K/L/D/I]


SURAT PERINTAH KERJA
(SPK)

SATUAN KERJA PPK:
NOMOR DAN TANGGAL SPK:
Halaman __ dari __
PAKET PEKERJAAN: __________ NOMOR DAN TANGGAL SURAT PERMINTAAN PENAWARAN:


NOMOR DAN TANGGAL DOKUMEN PENGADAAN:


NOMOR DAN TANGGAL BERITA ACARA HASIL [NEGOSIASI/PELELANGAN]:


SUMBER DANA: [sebagai contoh, cantumkan dibebankan atas DIPA __________ Tahun Anggaran ____ untuk mata anggaran
kegiatan __________

WAKTU PELAKSANAAN PEKERJAAN: ___ (__________) hari kalender/bulan/tahun

NILAI PEKERJAAN

No.
Uraian
Pekerjaan
Kuantitas
Satuan
Ukuran
Harga Satuan (Rp) Subtotal (Rp)
Total (Rp)
Material Upah Material Upah














Jumlah
PPN 10%
NILAI
Terbilang :

INSTRUKSI KEPADA PENYEDIA: Penagihan hanya dapat dilakukan setelah penyelesaian pekerjaan yang diperintahkan dalam SPK ini
dan dibuktikan dengan Berita Acara Serah Terima. Jika pekerjaan tidak dapat diselesaikan dalam jangka waktu pelaksanaan
pekerjaan karena kesalahan atau kelalaian penyedia maka penyedia berkewajiban untuk membayar denda kepada PPK sebesar
1/1000 (satu per seribu) dari nilai Kontrak atau sisa nilai bagian Kontrak untuk setiap hari kalender keterlambatan. Selain
tunduk kepada ketentuan dalam SPK ini, penyedia berkewajiban untuk mematuhi Syarat Umum SPK terlampir.

Untuk dan atas nama __________
Pejabat Pembuat Komitmen

[tanda tangan dan cap (jika salinan asli ini untuk penyedia maka
rekatkan materai Rp 6.000,- )]

[nama lengkap]
[jabatan]
Untuk dan atas nama penyedia
__________

[tanda tangan dan cap (jika salinan asli ini untuk satuan kerja
Pejabat Pembuat Komitmen maka rekatkan
materai Rp 6.000,- )]

[nama lengkap]
[jabatan]

95

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

SYARAT UMUM
SURAT PERINTAH KERJA (SPK)


1. LINGKUP PEKERJAAN
Penyedia yang ditunjuk berkewajiban untuk menyelesaikan pekerjaan dalam jangka waktu yang
ditentukan, sesuai dengan volume, spesifikasi teknis dan harga yang tercantum dalam SPK.

2. HUKUM YANG BERLAKU
Keabsahan, interpretasi, dan pelaksanaan SPK ini didasarkan kepada hukum Republik Indonesia.

3. ITIKAD BAIK
a. Para pihak bertindak berdasarkan asas saling percaya yang disesuaikan dengan hak-hak yang terdapat
dalam SPK.
b. Para pihak setuju untuk melaksanakan perjanjian dengan jujur tanpa menonjolkan kepentingan
masing-masing pihak.
c. Apabila selama pelaksanaan SPK, salah satu pihak merasa dirugikan, maka diupayakan tindakan yang
terbaik untuk mengatasi keadaan tersebut.

4. PENYEDIA MANDIRI
Penyedia berdasarkan SPK ini bertanggung jawab penuh terhadap personil serta pekerjaan yang
dilakukan.

5. HARGA SPK
a. PPK membayar kepada penyedia atas pelaksanaan pekerjaan dalam SPK sebesar harga SPK.
b. Harga SPK telah memperhitungkan keuntungan, beban pajak dan biaya overhead serta biaya
asuransi.
c. Rincian harga SPK sesuai dengan rincian yang tercantum dalam daftar kuantitas dan harga (untuk
kontrak harga satuan atau kontrak gabungan harga satuan dan lump sum).

6. HAK KEPEMILIKAN
a. PPK berhak atas kepemilikan semua barang/bahan yang terkait langsung atau disediakan
sehubungan dengan jasa yang diberikan oleh penyedia kepada PPK. Jika diminta oleh PPK maka
penyedia berkewajiban untuk membantu secara optimal pengalihan hak kepemilikan tersebut
kepada PPK sesuai dengan hukum yang berlaku.
b. Hak kepemilikan atas peralatan dan barang/bahan yang disediakan oleh PPK tetap pada PPK, dan
semua peralatan tersebut harus dikembalikan kepada PPK pada saat SPK berakhir atau jika tidak
diperlukan lagi oleh penyedia. Semua peralatan tersebut harus dikembalikan dalam kondisi yang
sama pada saat diberikan kepada penyedia dengan pengecualian keausan akibat pemakaian yang
wajar.

7. CACAT MUTU
PPK akan memeriksa setiap hasil pekerjaan penyedia dan memberitahukan penyedia secara tertulis atas
setiap cacat mutu yang ditemukan. PPK dapat memerintahkan penyedia untuk menemukan dan
mengungkapkan cacat mutu, serta menguji pekerjaan yang dianggap oleh PPK mengandung cacat mutu.
Penyedia bertanggung jawab atas cacat mutu selama 6 (enam) bulan setelah serah terima hasil
pekerjaan.

8. PERPAJAKAN
Penyedia berkewajiban untuk membayar semua pajak, bea, retribusi, dan pungutan lain yang
dibebankan oleh hukum yang berlaku atas pelaksanaan SPK. Semua pengeluaran perpajakan ini
dianggap telah termasuk dalam harga SPK.

9. PENGALIHAN DAN/ATAU SUBKONTRAK
Penyedia dilarang untuk mengalihkan dan/atau mensubkontrakkan sebagian atau seluruh pekerjaan.
Pengalihan seluruh pekerjaan hanya diperbolehkan dalam hal pergantian nama penyedia, baik sebagai
akibat peleburan (merger), konsolidasi, pemisahan atau akibat lainnya.

10. JADWAL
a. SPK ini berlaku efektif pada tanggal penandatanganan oleh para pihak atau pada tanggal yang
ditetapkan dalam SPMK.
b. Waktu pelaksanaan SPK adalah sejak tanggal mulai kerja yang tercantum dalam SPMK.
c. Penyedia harus menyelesaikan pekerjaan sesuai jadwal yang ditentukan.
d. Apabila penyedia berpendapat tidak dapat menyelesaikan pekerjaan sesuai jadwal karena keadaan
diluar pengendaliannya dan penyedia telah melaporkan kejadian tersebut kepada PPK, maka PPK
dapat melakukan penjadwalan kembali pelaksanaan tugas penyedia dengan adendum SPK.


11. ASURANSI
96

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

a. Penyedia wajib menyediakan asuransi sejak SPMK sampai dengan tanggal selesainya pemeliharaan
untuk:
1) semua barang dan peralatan yang mempunyai risiko tinggi terjadinya kecelakaan, pelaksanaan
pekerjaan, serta pekerja untuk pelaksanaan pekerjaan, atas segala risiko terhadap kecelakaan,
kerusakan, kehilangan, serta risiko lain yang tidak dapat diduga;
2) pihak ketiga sebagai akibat kecelakaan di tempat kerjanya; dan
3) perlindungan terhadap kegagalan bangunan.
b. Besarnya asuransi sudah diperhitungkan dalam penawaran dan termasuk dalam harga SPK.

12. PENANGGUNGAN DAN RISIKO
a. Penyedia berkewajiban untuk melindungi, membebaskan, dan menanggung tanpa batas PPK beserta
instansinya terhadap semua bentuk tuntutan, tanggung jawab, kewajiban, kehilangan, kerugian,
denda, gugatan atau tuntutan hukum, proses pemeriksaan hukum, dan biaya yang dikenakan
terhadap PPK beserta instansinya (kecuali kerugian yang mendasari tuntutan tersebut disebabkan
kesalahan atau kelalaian berat PPK) sehubungan dengan klaim yang timbul dari hal-hal berikut
terhitung sejak Tanggal Mulai Kerja sampai dengan tanggal penandatanganan berita acara
penyerahan akhir:
1) kehilangan atau kerusakan peralatan dan harta benda penyedia, dan Personil;
2) cidera tubuh, sakit atau kematian Personil;
3) kehilangan atau kerusakan harta benda, dan cidera tubuh, sakit atau kematian pihak ketiga;
b. Terhitung sejak Tanggal Mulai Kerja sampai dengan tanggal penandatanganan berita acara
penyerahan awal, semua risiko kehilangan atau kerusakan Hasil Pekerjaan ini, Bahan dan
Perlengkapan merupakan risiko penyedia, kecuali kerugian atau kerusakan tersebut diakibatkan
oleh kesalahan atau kelalaian PPK.
c. Pertanggungan asuransi yang dimiliki oleh penyedia tidak membatasi kewajiban penanggungan
dalam syarat ini.
d. Kehilangan atau kerusakan terhadap Hasil Pekerjaan atau Bahan yang menyatu dengan Hasil
Pekerjaan selama Tanggal Mulai Kerja dan batas akhir Masa Pemeliharaan harus diganti atau
diperbaiki oleh penyedia atas tanggungannya sendiri jika kehilangan atau kerusakan tersebut terjadi
akibat tindakan atau kelalaian penyedia.

13. PEMELIHARAAN LINGKUNGAN
Penyedia berkewajiban untuk mengambil langkah-langkah yang memadai untuk melindungi
lingkungan baik di dalam maupun di luar tempat kerja dan membatasi gangguan lingkungan terhadap
pihak ketiga dan harta bendanya sehubungan dengan pelaksanaan SPK ini.

14. PENGAWASAN DAN PEMERIKSAAN
PPK berwenang melakukan pengawasan dan pemeriksaan terhadap pelaksanaan pekerjaan yang
dilaksanakan oleh penyedia. Apabila diperlukan, PPK dapat memerintahkan kepada pihak ketiga untuk
melakukan pengawasan dan pemeriksaan atas semua pelaksanaan pekerjaan yang dilaksanakan oleh
penyedia.

15. PENGUJIAN
Jika PPK atau Pengawas Pekerjaan memerintahkan penyedia untuk melakukan pengujian Cacat Mutu
yang tidak tercantum dalam Spesifikasi Teknis dan Gambar, dan hasil uji coba menunjukkan adanya
Cacat Mutu maka penyedia berkewajiban untuk menanggung biaya pengujian tersebut. Jika tidak
ditemukan adanya Cacat Mutu maka uji coba tersebut dianggap sebagai Peristiwa Kompensasi.

16. LAPORAN HASIL PEKERJAAN
a. Pemeriksaan pekerjaan dilakukan selama pelaksanaan SPK untuk menetapkan volume pekerjaan atau
kegiatan yang telah dilaksanakan guna pembayaran hasil pekerjaan. Hasil pemeriksaan pekerjaan
dituangkan dalam laporan kemajuan hasil pekerjaan.
b. Untuk kepentingan pengendalian dan pengawasan pelaksanaan pekerjaan, seluruh aktivitas kegiatan
pekerjaan di lokasi pekerjaan dicatat dalam buku harian sebagai bahan laporan harian pekerjaan
yang berisi rencana dan realisasi pekerjaan harian.
c. Laporan harian berisi:
1) jenis dan kuantitas bahan yang berada di lokasi pekerjaan;
2) penempatan tenaga kerja untuk tiap macam tugasnya;
3) jenis, jumlah dan kondisi peralatan;
4) jenis dan kuantitas pekerjaan yang dilaksanakan;
5) keadaan cuaca termasuk hujan, banjir dan peristiwa alam lainnya yang berpengaruh terhadap
kelancaran pekerjaan; dan
6) catatan-catatan lain yang berkenaan dengan pelaksanaan.
d. Laporan harian dibuat oleh penyedia, apabila diperlukan diperiksa oleh konsultan dan disetujui oleh
wakil PPK.
e. Laporan mingguan terdiri dari rangkuman laporan harian dan berisi hasil kemajuan fisik pekerjaan
dalam periode satu minggu, serta hal-hal penting yang perlu ditonjolkan.
f. Laporan bulanan terdiri dari rangkuman laporan mingguan dan berisi hasil kemajuan fisik
pekerjaan dalam periode satu bulan, serta hal-hal penting yang perlu ditonjolkan.
g. Untuk merekam kegiatan pelaksanaan proyek, PPK membuat foto-foto dokumentasi pelaksanaan
97

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

pekerjaan di lokasi pekerjaan.

17. WAKTU PENYELESAIAN PEKERJAAN
a. Kecuali SPK diputuskan lebih awal, penyedia berkewajiban untuk memulai pelaksanaan pekerjaan
pada Tanggal Mulai Kerja, dan melaksanakan pekerjaan sesuai dengan program mutu, serta
menyelesaikan pekerjaan selambat-lambatnya pada Tanggal Penyelesaian yang ditetapkan dalam
SPMK.
b. Jika pekerjaan tidak selesai pada Tanggal Penyelesaian bukan akibat Keadaan Kahar atau Peristiwa
Kompensasi atau karena kesalahan atau kelalaian penyedia maka penyedia dikenakan denda.
c. Jika keterlambatan tersebut semata-mata disebabkan oleh Peristiwa Kompensasi maka PPK dikenakan
kewajiban pembayaran ganti rugi. Denda atau ganti rugi tidak dikenakan jika Tanggal Penyelesaian
disepakati oleh Para Pihak untuk diperpanjang.
d. Tanggal Penyelesaian yang dimaksud dalam ketentuan ini adalah tanggal penyelesaian semua
pekerjaan.

18. PENERIMAAN BARANG/JASA
PPK berhak memeriksa barang/jasa setelah serah terima barang/jasa atau menolak penerimaan barang
yang tidak memenuhi spesifikasi dalam SPK ini. Pembayaran atas barang bukan merupakan bukti
penerimaan barang tersebut.

19. SERAH TERIMA PEKERJAAN
a. Setelah pekerjaan selesai 100% (seratus perseratus), penyedia mengajukan permintaan secara tertulis
kepada PPK untuk penyerahan pekerjaan.
b. Dalam rangka penilaian hasil pekerjaan, PPK menugaskan Pejabat Penerima Hasil Pekerjaan.
c. Pejabat Penerima Hasil Pekerjaan melakukan penilaian terhadap hasil pekerjaan yang telah
diselesaikan oleh penyedia. Apabila terdapat kekurangan-kekurangan dan/atau cacat hasil
pekerjaan, penyedia wajib memperbaiki/menyelesaikannya, atas perintah PPK.
d. PPK menerima penyerahan pertama pekerjaan setelah seluruh hasil pekerjaan dilaksanakan sesuai
dengan ketentuan SPK dan diterima oleh Pejabat Penerima Hasil Pekerjaan.
e. Apabila PPHP belum menerima hasil pekerjaan, PPK memerintahkan Penyedia untuk memperbaiki
pekerjaan dan dikenakan denda sesuai dengan ketentuan dalam SPK.
f. Pembayaran dilakukan sebesar 95% (sembilan puluh lima perseratus) dari harga SPK, sedangkan
yang 5% (lima perseratus) merupakan retensi selama masa pemeliharaan, atau pembayaran
dilakukan sebesar 100% (seratus perseratus) dari harga SPK dan penyedia harus menyerahkan
Jaminan Pemeliharaan sebesar 5% (lima perseratus) dari harga SPK.
g. Penyedia wajib memelihara hasil pekerjaan selama masa pemeliharaan sehingga kondisi tetap seperti
pada saat penyerahan pertama pekerjaan.
h. Setelah masa pemeliharaan berakhir, penyedia mengajukan permintaan secara tertulis kepada PPK
untuk penyerahan akhir pekerjaan.
i. PPK menerima penyerahan akhir pekerjaan setelah penyedia melaksanakan semua kewajibannya
selama masa pemeliharaan dengan baik. PPK wajib melakukan pembayaran sisa harga SPK yang
belum dibayar atau mengembalikan Jaminan Pemeliharaan.
j. Apabila penyedia tidak melaksanakan kewajiban pemeliharaan sebagaimana mestinya, maka PPK
berhak menggunakan uang retensi untuk membiayai perbaikan/pemeliharaan atau mencairkan
Jaminan Pemeliharaan.

20. JAMINAN PEMELIHARAAN
a. Jaminan Pemeliharaan diberikan kepada PPK setelah pekerjaan dinyatakan selesai 100% (seratus
perseratus).
b. Pengembalian Jaminan Pemeliharan dilakukan paling lambat 14 (empat belas) hari kerja setelah
masa pemeliharaan selesai dan pekerjaan diterima dengan baik sesuai dengan ketentuan SPK.
c. Masa berlakunya Jaminan Pemeliharaan sekurang-kurangnya sejak tanggal serah terima pertama
pekerjaan (PHO) sampai dengan tanggal penyerahan akhir pekerjaan (Final Hand Over/FHO).

21. PERUBAHAN SPK
a. SPK hanya dapat diubah melalui adendum SPK.
b. Perubahan SPK bisa dilaksanakan apabila disetujui oleh para pihak, meliputi:
1) perubahan pekerjaan disebabkan oleh sesuatu hal yang dilakukan oleh para pihak dalam SPK
sehingga mengubah lingkup pekerjaan dalam SPK;
2) perubahan jadwal pelaksanaan pekerjaan akibat adanya perubahan pekerjaan;
3) perubahan harga SPK akibat adanya perubahan pekerjaan dan/atau perubahan pelaksanaan
pekerjaan.
c. ........................................................................................................................................................ U
ntuk kepentingan perubahan SPK, PA/KPA dapat membentuk Pejabat Peneliti Pelaksanaan Kontrak
atas usul PPK.
22. PERISTIWA KOMPENSASI
a. Peristiwa Kompensasi dapat diberikan kepada penyedia dalam hal sebagai berikut:
1) PPK mengubah jadwal yang dapat mempengaruhi pelaksanaan pekerjaan;
2) keterlambatan pembayaran kepada penyedia;
98

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

3) PPK tidak memberikan gambar-gambar, spesifikasi dan/atau instruksi sesuai jadwal yang
dibutuhkan;
4) penyedia belum bisa masuk ke lokasi sesuai jadwal;
5) PPK menginstruksikan kepada pihak penyedia untuk melakukan pengujian tambahan yang
setelah dilaksanakan pengujian ternyata tidak ditemukan kerusakan/kegagalan/penyimpangan;
6) PPK memerintahkan kepada pihak penyedia untuk penundaan pelaksanaan pekerjaan;
7) PPK memerintahkan kepada pihak penyedia untuk mengatasi kondisi tertentu yang tidak dapat
diduga sebelumnya dan disebabkan oleh PPK;
8) ketentuan lain dalam SPK.
b. Jika Peristiwa Kompensasi mengakibatkan pengeluaran tambahan dan/atau keterlambatan
penyelesaian pekerjaan maka PPK berkewajiban untuk membayar ganti rugi dan/atau memberikan
perpanjangan waktu penyelesaian pekerjaan.
c. Ganti rugi hanya dapat dibayarkan jika berdasarkan data penunjang dan perhitungan kompensasi
yang diajukan oleh penyedia kepada PPK, dapat dibuktikan kerugian nyata akibat Peristiwa
Kompensasi.
d. Perpanjangan waktu penyelesaian pekerjaan hanya dapat diberikan jika berdasarkan data penunjang
dan perhitungan kompensasi yang diajukan oleh penyedia kepada PPK dan dapat dibuktikan
perlunya tambahan waktu akibat Peristiwa Kompensasi.
e. Penyedia tidak berhak atas ganti rugi dan/atau perpanjangan waktu penyelesaian pekerjaan jika
penyedia gagal atau lalai untuk memberikan peringatan dini dalam mengantisipasi atau mengatasi
dampak Peristiwa Kompensasi.

23. PERPANJANGAN WAKTU
a. Jika terjadi Peristiwa Kompensasi sehingga penyelesaian pekerjaan akan melampaui Tanggal
Penyelesaian maka penyedia berhak untuk meminta perpanjangan Tanggal Penyelesaian
berdasarkan data penunjang. PPK berdasarkan pertimbangan Pengawas Pekerjaan/Pejabat Peneliti
Pelaksanaan Kontrak memperpanjang Tanggal Penyelesaian Pekerjaan secara tertulis. Perpanjangan
Tanggal Penyelesaian harus dilakukan melalui adendum SPK jika perpanjangan tersebut mengubah
Masa SPK.
b. PPK dapat menyetujui perpanjangan waktu pelaksanaan setelah melakukan penelitian terhadap
usulan tertulis yang diajukan oleh penyedia.

24. PENGHENTIAN DAN PEMUTUSAN SPK
a. Penghentian SPK dapat dilakukan karena pekerjaan sudah selesai atau terjadi Keadaan Kahar.
b. Dalam hal SPK dihentikan, maka PPK wajib membayar kepada penyedia sesuai dengan prestasi
pekerjaan yang telah dicapai, termasuk:
1) biaya langsung pengadaan bahan dan perlengkapan untuk pekerjaan ini. Bahan dan
perlengkapan ini harus diserahkan oleh Penyedia kepada PPK, dan selanjutnya menjadi hak
milik PPK;
2) biaya langsung pembongkaran dan demobilisasi hasil pekerjaan sementara dan peralatan;
3) biaya langsung demobilisasi personil.
c. Pemutusan SPK dapat dilakukan oleh pihak PPK atau pihak penyedia.
d. Menyimpang dari Pasal 1266 dan 1267 Kitab Undang-Undang Hukum Perdata, pemutusan SPK
melalui pemberitahuan tertulis dapat dilakukan apabila:
1) penyedia lalai/cidera janji dalam melaksanakan kewajibannya dan tidak memperbaiki
kelalaiannya dalam jangka waktu yang telah ditetapkan;
2) penyedia tanpa persetujuan Pengawas Pekerjaan, tidak memulai pelaksanaan pekerjaan;
3) penyedia menghentikan pekerjaan selama 28 (dua puluh delapan) hari dan penghentian ini
tidak tercantum dalam program mutu serta tanpa persetujuan Pengawas Pekerjaan;
4) penyedia berada dalam keadaan pailit;
5) penyedia selama Masa SPK gagal memperbaiki Cacat Mutu dalam jangka waktu yang ditetapkan
oleh PPK;
6) denda keterlambatan pelaksanaan pekerjaan akibat kesalahan penyedia sudah melampaui 5%
(lima perseratus) dari harga SPK dan PPK menilai bahwa Penyedia tidak akan sanggup
menyelesaikan sisa pekerjaan;
7) Pengawas Pekerjaan memerintahkan penyedia untuk menunda pelaksanaan atau kelanjutan
pekerjaan, dan perintah tersebut tidak ditarik selama 28 (dua puluh delapan) hari;
8) PPK tidak menerbitkan SPP untuk pembayaran tagihan angsuran sesuai dengan yang disepakati
sebagaimana tercantum dalam SPK;
9) penyedia terbukti melakukan KKN, kecurangan dan/atau pemalsuan dalam proses Pengadaan
yang diputuskan oleh instansi yang berwenang; dan/atau
10) pengaduan tentang penyimpangan prosedur, dugaan KKN dan/atau pelanggaran persaingan
sehat dalam pelaksanaan pengadaan dinyatakan benar oleh instansi yang berwenang.
e. Dalam hal pemutusan SPK dilakukan karena kesalahan penyedia:
1) penyedia membayar denda; dan/atau
2) penyedia dimasukkan dalam Daftar Hitam.
f. Dalam hal pemutusan SPK dilakukan karena PPK terlibat penyimpangan prosedur, melakukan KKN
dan/atau pelanggaran persaingan sehat dalam pelaksanaan pengadaan, maka PPK dikenakan sanksi
berdasarkan peraturan perundang-undangan.

99

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

25. PEMBAYARAN
a. Pembayaran prestasi hasil pekerjaan yang disepakati dilakukan oleh PPK, dengan ketentuan:
1) penyedia telah mengajukan tagihan disertai laporan kemajuan hasil pekerjaan;
2) pembayaran dilakukan dengan [sistem bulanan/sistem termin/pembayaran secara sekaligus];
3) pembayaran dilakukan senilai pekerjaan yang telah terpasang, tidak termasuk bahan/material
dan peralatan yang ada di lokasi pekerjaan;
4) pembayaran harus dipotong denda (apabila ada), pajak dan uang retensi.
b. Pembayaran terakhir hanya dilakukan setelah pekerjaan selesai 100% (seratus perseratus) dan Berita
Acara penyerahan pertama pekerjaan diterbitkan.
c. PPK dalam kurun waktu 7 (tujuh) hari kerja setelah pengajuan permintaan pembayaran dari
penyedia harus sudah mengajukan surat permintaan pembayaran kepada Pejabat Penandatangan
Surat Perintah Membayar (PPSPM).
d. Bila terdapat ketidaksesuaian dalam perhitungan angsuran, tidak akan menjadi alasan untuk
menunda pembayaran. PPK dapat meminta penyedia untuk menyampaikan perhitungan prestasi
sementara dengan mengesampingkan hal-hal yang sedang menjadi perselisihan.

26. DENDA
Penyedia berkewajiban untuk membayar sanksi finansial berupa Denda sebagai akibat wanprestasi atau
cidera janji terhadap kewajiban-kewajiban penyedia dalam SPK ini. PPK mengenakan Denda dengan
memotong angsuran pembayaran prestasi pekerjaan penyedia. Pembayaran Denda tidak mengurangi
tanggung jawab kontraktual penyedia.

27. PENYELESAIAN PERSELISIHAN
PPK dan penyedia berkewajiban untuk berupaya sungguh-sungguh menyelesaikan secara damai semua
perselisihan yang timbul dari atau berhubungan dengan SPK ini atau interpretasinya selama atau setelah
pelaksanaan pekerjaan. Jika perselisihan tidak dapat diselesaikan secara musyawarah maka perselisihan
akan diselesaikan melalui mediasi, konsiliasi, arbitrase, atau pengadilan negeri dalam wilayah hukum
Republik Indonesia.

28. LARANGAN PEMBERIAN KOMISI
Penyedia menjamin bahwa tidak satu pun personil satuan kerja PPK telah atau akan menerima komisi
dalam bentuk apapun (gratifikasi) atau keuntungan tidak sah lainnya baik langsung maupun tidak
langsung dari SPK ini. Penyedia menyetujui bahwa pelanggaran syarat ini merupakan pelanggaran yang
mendasar terhadap SPK ini.



100

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

BAB X. SYARAT-SYARAT UMUM KONTRAK (SSUK)

A. Ketentuan Umum

1. Definisi Istilah-istilah yang digunakan dalam Syarat-Syarat
Umum Kontrak ini harus mempunyai arti atau tafsiran
seperti yang dimaksudkan sebagai berikut:
1.1 Pekerjaan Konstruksi adalah seluruh pekerjaan
yang berhubungan dengan pelaksanaan
konstruksi bangunan atau pembuatan wujud
fisik lainnya.
1.2 Pengguna Anggaran yang selanjutnya disebut
PA adalah pejabat pemegang kewenangan
penggunaan anggaran Kementerian/
Lembaga/Satuan Kerja Perangkat Daerah atau
Pejabat yang disamakan pada Institusi lain
Pengguna APBN/APBD.
1.3 Kuasa Pengguna Anggaran yang selanjutnya
disebut KPA adalah pejabat yang ditetapkan
oleh PA untuk menggunakan APBN atau
ditetapkan oleh Kepala Daerah untuk
menggunakan APBD.
1.4 Pejabat Pembuat Komitmen yang selanjutnya
disebut PPK adalah pejabat yang bertanggung
jawab atas pelaksanaan Pengadaan Pekerjaan
Konstruksi.
1.5 Panitia/Pejabat Penerima Hasil Pekerjaan
adalah panitia/pejabat yang ditetapkan oleh
PA/KPA yang bertugas memeriksa dan
menerima hasil pekerjaan.
1.6 Aparat Pengawas Intern Pemerintah atau
pengawas intern pada Institusi lain yang
selanjutnya disebut APIP adalah aparat yang
melakukan pengawasan melalui audit, reviu,
evaluasi, pemantauan dan kegiatan
pengawasan lain terhadap penyelenggaraan
tugas dan fungsi organisasi.
1.7 Penyedia adalah badan usaha atau orang
perseorangan yang menyediakan Pekerjaan
Konstruksi.
1.8 Subpenyedia adalah penyedia yang
mengadakan perjanjian kerja dengan penyedia
penanggung jawab kontrak, untuk
melaksanakan sebagian pekerjaan
(subkontrak).




101

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

1.9 Kemitraan/ Kerja Sama Operasi (KSO) adalah
kerja sama usaha antar penyedia baik penyedia
nasional maupun penyedia asing, yang masing-
masing pihak mempunyai hak, kewajiban dan
tanggung jawab yang jelas berdasarkan
perjanjian tertulis.
1.10 Surat Jaminan yang selanjutnya disebut
Jaminan, adalah jaminan tertulis yang bersifat
mudah dicairkan dan tidak bersyarat
(unconditional), yang dikeluarkan oleh Bank
Umum/Perusahaan Penjaminan/Perusahaan
Asuransi yang diserahkan oleh penyedia
kepada PPK untuk menjamin terpenuhinya
kewajiban penyedia.
1.11 Kontrak Pengadaan Barang/Jasa yang
selanjutnya disebut Kontrak adalah perjanjian
tertulis antara PPK dengan penyedia yang
mencakup Syarat-Syarat Umum Kontrak
(SSUK) ini dan Syarat-Syarat Khusus Kontrak
(SSKK) serta dokumen lain yang merupakan
bagian dari kontrak.
1.12 Nilai Kontrak adalah total harga yang
tercantum dalam Kontrak.
1.13 Hari adalah hari kalender.
1.14 Direksi lapangan adalah tim pendukung yang
dibentuk/ditetapkan oleh PPK, terdiri dari
1 (satu) orang atau lebih, yang ditentukan
dalam syarat-syarat khusus kontrak untuk
mengendalikan pelaksanaan pekerjaan.
1.15 Direksi teknis adalah tim pendukung yang
ditunjuk/ditetapkan oleh PPK untuk
mengawasi pelaksanaan pekerjaan.
1.16 Daftar kuantitas dan harga (rincian harga
penawaran) adalah daftar kuantitas yang telah
diisi harga satuan dan jumlah biaya
keseluruhannya yang merupakan bagian dari
penawaran.
1.17 Harga Perkiraan Sendiri (HPS) adalah
perhitungan perkiraan biaya pekerjaan yang
ditetapkan oleh PPK, dikalkulasikan secara
keahlian berdasarkan data yang dapat
dipertanggungjawabkan serta digunakan oleh
Pokja ULP untuk menilai kewajaran penawaran
termasuk rinciannya.

102

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

1.18 Pekerjaan utama adalah jenis pekerjaan yang
secara langsung menunjang terwujudnya dan
berfungsinya suatu konstruksi sesuai
peruntukannya yang ditetapkan dalam
Dokumen Pengadaan;
1.19 Harga Satuan Pekerjaan (HSP) adalah harga
satu jenis pekerjaan tertentu per satu satuan
tertentu;
1.20 Metode pelaksanaan pekerjaan adalah cara
kerja yang layak, realistik dan dapat
dilaksanakan untuk menyelesaikan seluruh
pekerjaan dan diyakini menggambarkan
penguasaan dalam penyelesaian pekerjaan
dengan tahap pelaksanaan yang sistimatis
berdasarkan sumber daya yang dimiliki
penawar;
1.21 Jadwal waktu pelaksanaan adalah jadwal
yang menunjukkan kebutuhan waktu yang
diperlukan untuk menyelesaikan pekerjaan,
terdiri atas tahap pelaksanaan yang disusun
secara logis, realistik dan dapat dilaksanakan.
1.22 Personil inti adalah orang yang akan
ditempatkan secara penuh sesuai dengan
persyaratan yang ditetapkan dalam Dokumen
Pengadaan serta posisinya dalam manajemen
pelaksanaan pekerjaan sesuai dengan
organisasi pelaksanaan yang diajukan untuk
melaksanakan pekerjaan.
1.23 Bagian pekerjaan yang disubkontrakkan
adalah bagian pekerjaan bukan pekerjaan
utama yang ditetapkan dalam Dokumen
Pengadaan, yang pelaksanaannya diserahkan
kepada penyedia lain dan disetujui terlebih
dahulu oleh PPK.
1.24 Masa Kontrak adalah jangka waktu berlakunya
Kontrak ini terhitung sejak tanggal
penandatanganan kontrak sampai dengan masa
pemeliharaan berakhir.
1.25 Tanggal mulai kerja adalah tanggal mulai kerja
penyedia yang dinyatakan pada Surat Perintah
Mulai Kerja (SPMK), yang diterbitkan oleh
PPK.
1.26 Tanggal penyelesaian pekerjaan adalah tanggal
penyerahan pertama pekerjaan selesai,
dinyatakan dalam Berita Acara penyerahan
pertama pekerjaan yang diterbitkan oleh PPK.
103

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

1.27 Masa pemeliharaan adalah kurun waktu
kontrak yang ditentukan dalam syarat-syarat
khusus kontrak, dihitung sejak tanggal
penyerahan pertama pekerjaan sampai dengan
tanggal penyerahan akhir pekerjaan.
1.28 Kegagalan Konstruksi adalah keadaan hasil
pekerjaan yang tidak sesuai dengan spesifikasi
pekerjaan sebagaimana disepakati dalam
kontrak baik sebagian maupun keseluruhan
sebagai akibat kesalahan pengguna atau
penyedia.
1.29 Kegagalan Bangunan adalah keadaan
bangunan, yang setelah diserahterimakan oleh
penyedia kepada PPK dan terlebih dahulu
diperiksa serta diterima oleh Panitia/Pejabat
Penerima Hasil Pekerjaan, menjadi tidak
berfungsi, baik secara keseluruhan maupun
sebagian dan/atau tidak sesuai dengan
ketentuan yang tercantum dalam kontrak, dari
segi teknis, manfaat, keselamatan dan
kesehatan kerja, dan/atau keselamatan umum.

2. Penerapan

SSUK diterapkan secara luas dalam pelaksanaan
Pekerjaan Konstruksi ini tetapi tidak dapat
bertentangan dengan ketentuan-ketentuan dalam
Dokumen Kontrak lain yang lebih tinggi berdasarkan
urutan hierarki dalam Surat Perjanjian.


3. Bahasa dan
Hukum

3.1 Bahasa kontrak harus dalam Bahasa Indonesia.
[kecuali dalam rangka pinjaman/hibah luar
negeri menggunakan Bahasa Indonesia dan
bahasa nasional pemberi pinjaman/hibah
tersebut dan/atau bahasa Inggris.]

3.2 Hukum yang digunakan adalah hukum yang
berlaku di Indonesia. [kecuali dalam rangka
pinjaman/hibah luar negeri menggunakan
hukum yang berlaku di Indonesia atau hukum
yang berlaku di negara pemberi
pinjaman/hibah (tergantung kesepakatan
antara Pemerintah dan negara pemberi
pinjaman/hibah)]


4. Larangan
Korupsi, Kolusi
4.1 Berdasarkan etika pengadaan barang/jasa
pemerintah, para pihak dilarang untuk:
104

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

dan Nepotisme
(KKN) serta
Penipuan
a. menawarkan, menerima atau menjanjikan
untuk memberi atau menerima hadiah atau
imbalan berupa apa saja atau melakukan
tindakan lainnya untuk mempengaruhi
siapapun yang diketahui atau patut dapat
diduga berkaitan dengan pengadaan ini;
b. membuat dan/atau menyampaikan secara
tidak benar dokumen dan/atau keterangan
lain yang disyaratkan untuk penyusunan
dan pelaksanaan Kontrak ini .

4.2 Penyedia menjamin bahwa yang bersangkutan
(termasuk semua anggota Kemitraan/KSO
apabila berbentuk Kemitraan/KSO) dan Sub
penyedianya (jika ada) tidak akan melakukan
tindakan yang dilarang di atas.

4.3 Penyedia yang menurut penilaian PPK terbukti
melakukan larangan-larangan di atas dapat
dikenakan sanksi-sanksi administratif sebagai
berikut:
a. pemutusan Kontrak;
b. Jaminan Pelaksanaan dicairkan dan
disetorkan sebagaimana ditetapkan dalam
SSKK;
c. sisa uang muka harus dilunasi oleh
Penyedia; dan
d. dimasukkan dalam daftar hitam.

4.4 Pengenaan sanksi administratif di atas
dilaporkan oleh PPK kepada Menteri/Kepala
Lembaga/Kepala Daerah/Pimpinan Institusi.

4.5 PPK yang terlibat dalam KKN dan penipuan
dikenakan sanksi berdasarkan ketentuan
peraturan perundang-undangan.


5. Asal Material/
Bahan
5.1 Penyedia harus menyampaikan asal
material/bahan yang terdiri dari rincian
komponen dalam negeri dan komponen impor.

5.2 Asal material/bahan merupakan tempat
material/bahan diperoleh, antara lain tempat
material/bahan ditambang, tumbuh, atau
diproduksi.

5.3 Material/bahan harus diutamakan yang
manufaktur, pabrikasi, perakitan, dan
penyelesaian akhir pekerjaannya dilakukan di
105

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

Indonesia (produksi dalam negeri).

5.4 Jika dalam material/bahan digunakan
komponen berupa barang, jasa, atau gabungan
keduanya yang tidak berasal dari dalam negeri
(impor) maka penggunaan komponen impor
harus sesuai dengan besaran TKDN dalam
formulir rekapitulasi perhitungan TKDN
(apabila diberikan preferensi harga) yang
merupakan bagian dari penawaran penyedia


6. Korespondensi

6.1 Semua korespondensi dapat berbentuk surat, e-
mail dan/atau faksimili dengan alamat tujuan
para pihak yang tercantum dalam SSKK.

6.2 Semua pemberitahuan, permohonan, atau
persetujuan berdasarkan Kontrak ini harus
dibuat secara tertulis dalam Bahasa Indonesia,
dan dianggap telah diberitahukan jika telah
disampaikan secara langsung kepada wakil sah
Para Pihak dalam SSKK, atau jika disampaikan
melalui surat tercatat, e-mail, dan/atau faksimili
yang ditujukan ke alamat yang tercantum dalam
SSKK.

7. Wakil Sah Para
Pihak
Setiap tindakan yang disyaratkan atau diperbolehkan
untuk dilakukan, dan setiap dokumen yang
disyaratkan atau diperbolehkan untuk dibuat
berdasarkan Kontrak ini oleh PPK atau Penyedia hanya
dapat dilakukan atau dibuat oleh pejabat yang
disebutkan dalam SSKK. Khusus untuk penyedia
perseorangan, Penyedia tidak boleh diwakilkan.


8. Pembukuan Penyedia diharapkan untuk melakukan pencatatan
keuangan yang akurat dan sistematis sehubungan
dengan pelaksanaan pekerjaan ini berdasarkan standar
akuntansi yang berlaku.


9. Perpajakan

Penyedia, Subpenyedia (jika ada), dan Personil yang
bersangkutan berkewajiban untuk membayar semua
pajak, bea, retribusi, dan pungutan lain yang
dibebankan oleh peraturan perpajakan atas
pelaksanaan Kontrak ini. Semua pengeluaran
perpajakan ini dianggap telah termasuk dalam Nilai
Kontrak.


106

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

10. Pengalihan
dan/atau
Subkontrak
10.1 Pengalihan seluruh Kontrak hanya
diperbolehkan dalam hal pergantian nama
Penyedia, baik sebagai akibat peleburan
(merger), konsolidasi, pemisahan, maupun
akibat lainnya.

10.2 Penyedia dapat bekerjasama dengan penyedia
lain dengan mensubkontrakkan sebagian
pekerjaan.

10.3 Penyedia hanya boleh mensubkontrakkan
sebagian pekerjaan dan dilarang
mensubkontrakkan seluruh pekerjaan.

10.4 Penyedia hanya boleh mensubkontrakkan
pekerjaan apabila pekerjaan tersebut sejak awal
di dalam Dokumen Pengadaan dan dalam
Kontrak diijinkan untuk disubkontrakkan.

10.5 Subkontrak sebagian pekerjaan utama hanya
diperbolehkan kepada Penyedia spesialis.

10.6 Penyedia hanya boleh mensubkontrakkan
pekerjaan setelah persetujuan tertulis dari PPK.
Penyedia tetap bertanggung jawab atas bagian
pekerjaan yang disubkontrakkan.

10.7 Jika ketentuan di atas dilanggar maka Kontrak
diputuskan dan Penyedia dikenakan sanksi
sebagaimana diatur dalam SSKK.

11. Pengabaian Jika terjadi pengabaian oleh satu Pihak terhadap
pelanggaran ketentuan tertentu Kontrak oleh Pihak
yang lain maka pengabaian tersebut tidak menjadi
pengabaian yang terus-menerus selama Masa Kontrak
atau seketika menjadi pengabaian terhadap
pelanggaran ketentuan yang lain. Pengabaian hanya
dapat mengikat jika dapat dibuktikan secara tertulis
dan ditandatangani oleh Wakil Sah Pihak yang
melakukan pengabaian.


12. Penyedia
Mandiri
Penyedia berdasarkan Kontrak ini bertanggung jawab
penuh terhadap personil dan subpenyedianya (jika
ada) serta pekerjaan yang dilakukan oleh mereka.


13. Kemitraan/KSO Kemitraan/KSO memberi kuasa kepada salah satu
anggota yang disebut dalam Surat Perjanjian untuk
107

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

bertindak atas nama Kemitraan/KSO dalam
pelaksanaan hak dan kewajiban terhadap PPK
berdasarkan Kontrak.


14. Penemuan-
penemuan

Penyedia wajib memberitahukan kepada PPK dan
kepada pihak yang berwenang semua penemuan
benda/barang yang mempunyai nilai sejarah atau
penemuan kekayaan di lokasi pekerjaan yang menurut
peraturan perundang-undangan dikuasai oleh negara .


B. PELAKSANAAN, PENYELESAIAN, ADENDUM DAN PEMUTUSAN KONTRAK
15. Jadwal
Pelaksanaan
Pekerjaan

15.1 Kontrak ini berlaku efektif pada tanggal
penandatanganan Surat Perjanjian oleh Para
Pihak atau pada tanggal yang ditetapkan dalam
SSKK.

15.2 Waktu pelaksanaan kontrak adalah jangka
waktu yang ditentukan dalam syarat-syarat
khusus kontrak dihitung sejak tanggal mulai
kerja yang tercantum dalam SPMK.

15.3 Penyedia harus menyelesaikan pekerjaan sesuai
jadwal yang ditentukan dalam SSKK.

15.4 Apabila penyedia berpendapat tidak dapat
menyelesaikan pekerjaan sesuai jadwal karena
keadaan diluar pengendaliannya dan penyedia
telah melaporkan kejadian tersebut kepada PPK,
maka PPK dapat melakukan penjadwalan
kembali pelaksanaan tugas penyedia dengan
adendum kontrak.


B.1 Pelaksanaan Pekerjaan

16. Penyerahan
Lokasi Kerja
16.1 PPK berkewajiban untuk menyerahkan
keseluruhan lokasi kerja kepada penyedia
sebelum SPMK diterbitkan. Penyerahan
dilakukan setelah sebelumnya dilakukan
pemeriksaan lapangan bersama. Hasil
pemeriksaan dan penyerahan dituangkan
dalam berita acara penyerahan lokasi kerja.

16.2 Jika dalam pemeriksaan lapangan bersama
ditemukan hal-hal yang dapat mengakibatkan
perubahan isi Kontrak maka perubahan
tersebut harus dituangkan dalam adendum
Kontrak.
108

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi


16.3 Jika penyerahan hanya dilakukan pada bagian
tertentu dari lokasi kerja maka PPK dapat
dianggap telah menunda pelaksanaan
pekerjaan tertentu yang terkait dengan bagian
lokasi kerja tersebut, dan kondisi ini ditetapkan
sebagai Peristiwa Kompensasi.


17. Surat Perintah
Mulai Kerja
(SPMK)
17.1 PPK menerbitkan SPMK selambat-lambatnya 14
(empat belas) hari sejak tanggal penanda-
tanganan kontrak.

17.2 Dalam SPMK dicantumkan saat paling lambat
dimulainya pelaksanaan kontrak oleh penyedia.

18. Program Mutu 18.1 Penyedia berkewajiban untuk menyerahkan
program mutu pada rapat persiapan
pelaksanaan kontrak untuk disetujui oleh PPK.

18.2 Program mutu disusun paling sedikit berisi:
a. informasi mengenai pekerjaan yang akan
dilaksanakan;
b. organisasi kerja penyedia;
c. jadwal pelaksanaan pekerjaan;
d. prosedur pelaksanaan pekerjaan;
e. prosedur instruksi kerja; dan
f. pelaksana kerja.

18.3 Program mutu dapat direvisi sesuai dengan
kondisi lokasi pekerjaan.

18.4 Penyedia berkewajiban untuk memutakhirkan
program mutu jika terjadi adendum Kontrak
dan Peristiwa Kompensasi.

18.5 Pemutakhiran program mutu harus
menunjukkan perkembangan kemajuan setiap
pekerjaan dan dampaknya terhadap
penjadwalan sisa pekerjaan, termasuk
perubahan terhadap urutan pekerjaan.
Pemutakhiran program mutu harus
mendapatkan persetujuan PPK.

18.6 Persetujuan PPK terhadap program mutu tidak
mengubah kewajiban kontraktual penyedia.

19. Rapat Persiapan 19.1 Selambat-lambatnya 7 (tujuh) hari sejak
109

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

Pelaksanaan
Kontrak
diterbitkannya SPMK dan sebelum pelaksanaan
pekerjaan, PPK bersama dengan penyedia,
unsur perencanaan, dan unsur pengawasan,
harus sudah menyelenggarakan rapat
persiapan pelaksanaan kontrak.

19.2 Beberapa hal yang dibahas dan disepakati
dalam rapat persiapan pelaksanaan kontrak
meliputi:
a. program mutu;
b. organisasi kerja;
c. tata cara pengaturan pelaksanaan
pekerjaan;
d. jadwal pelaksanaan pekerjaan;
e. jadwal pengadaan bahan/material,
mobilisasi peralatan dan personil;
f. penyusunan rencana dan pelaksanaan
pemeriksaan lokasi pekerjaan.
20. Mobilisasi 20.1 Mobilisasi paling lambat harus sudah mulai
dilaksanakan dalam waktu 30 (tiga puluh) hari
sejak diterbitkan SPMK.

20.2 Mobilisasi dilakukan sesuai dengan lingkup
pekerjaan, yaitu:
a. mendatangkan peralatan-peralatan terkait
yang diperlukan dalam pelaksanaan
pekerjaan;
b. mempersiapkan fasilitas seperti kantor,
rumah, gedung laboratorium, bengkel,
gudang, dan sebagainya; dan/atau
c. mendatangkan personil-personil.

20.3 Mobilisasi peralatan dan personil dapat
dilakukan secara bertahap sesuai dengan
kebutuhan.


21. Pengawasan
Pelaksanaan
Pekerjaan
21.1 Selama berlangsungnya pelaksanaan pekerjaan,
PPK jika dipandang perlu dapat mengangkat
Pengawas Pekerjaan yang berasal dari personil
PPK atau konsultan pengawas. Pengawas
Pekerjaan berkewajiban untuk mengawasi
pelaksanaan pekerjaan.

21.2 Dalam melaksanakan kewajibannya, Pengawas
Pekerjaan selalu bertindak untuk kepentingan
PPK. Jika tercantum dalam SSKK, Pengawas
Pekerjaan dapat bertindak sebagai Wakil Sah
PPK.

110

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

22. Persetujuan
Pengawas
Pekerjaan
22.1 Semua gambar yang digunakan untuk
mendapatkan Hasil Pekerjaan baik yang
permanen maupun sementara harus
mendapatkan persetujuan Pengawas Pekerjaan.

22.2 Jika dalam pelaksanaan pekerjaan ini diperlukan
terlebih dahulu adanya Hasil Pekerjaan
Sementara maka penyedia berkewajiban untuk
menyerahkan spesifikasi dan gambar usulan
Hasil Pekerjaan Sementara tersebut untuk
disetujui oleh Pengawas Pekerjaan. Terlepas dari
ada tidaknya persetujuan Pengawas Pekerjaan,
penyedia bertanggung jawab secara penuh atas
rancangan Hasil Pekerjaan Sementara.

23. Perintah Penyedia berkewajiban untuk melaksanakan semua
perintah Pengawas Pekerjaan yang sesuai dengan
kewenangan Pengawas Pekerjaan dalam Kontrak ini.


24. Akses ke Lokasi
Kerja
Penyedia berkewajiban untuk menjamin akses PPK,
Wakil Sah PPK dan/atau Pengawas Pekerjaan ke lokasi
kerja dan lokasi lainnya dimana pekerjaan ini sedang
atau akan dilaksanakan.


25. Pemeriksaan
Bersama
25.1 Apabila diperlukan, pada tahap awal
pelaksanaan Kontrak, PPK bersama-sama
dengan penyedia melakukan pemeriksaan
lokasi pekerjaan dengan melakukan
pengukuran dan pemeriksaan detail kondisi
lokasi pekerjaan untuk setiap rencana mata
pembayaran.

25.2 Untuk pemeriksaan bersama ini, PA/KPA dapat
membentuk Panitia/Pejabat Peneliti Pelaksana-
an Kontrak atas usul PPK.

25.3 Hasil pemeriksaan bersama dituangkan dalam
Berita Acara. Apabila dalam pemeriksaan
bersama mengakibatkan perubahan isi Kontrak,
maka harus dituangkan dalam adendum
Kontrak.

25.4 Jika hasil pemeriksaan menunjukkan bahwa
Personil dan/atau Peralatan ternyata belum
memenuhi persyaratan Kontrak maka penyedia
tetap dapat melanjutkan pekerjaan dengan
111

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

syarat Personil dan/atau Peralatan yang belum
memenuhi syarat harus segera diganti dalam
jangka waktu yang disepakati bersama.


26. Waktu
Penyelesaian
Pekerjaan
26.1 Kecuali Kontrak diputuskan lebih awal,
penyedia berkewajiban untuk memulai
pelaksanaan pekerjaan pada Tanggal Mulai
Kerja, dan melaksanakan pekerjaan sesuai
dengan program mutu, serta menyelesaikan
pekerjaan selambat-lambatnya pada Tanggal
Penyelesaian yang ditetapkan dalam SPMK.

26.2 Jika pekerjaan tidak selesai pada Tanggal
Penyelesaian bukan akibat Keadaan Kahar atau
Peristiwa Kompensasi atau karena kesalahan
atau kelalaian penyedia maka penyedia
dikenakan denda.

26.3 Jika keterlambatan tersebut semata-mata
disebabkan oleh Peristiwa Kompensasi maka
PPK dikenakan kewajiban pembayaran ganti
rugi. Denda atau ganti rugi tidak dikenakan
jika Tanggal Penyelesaian disepakati oleh Para
Pihak untuk diperpanjang.

26.4 Tanggal Penyelesaian yang dimaksud dalam
angka 26 ini adalah tanggal penyelesaian
semua pekerjaan.


27. Perpanjangan
Waktu
27.1 Jika terjadi Peristiwa Kompensasi sehingga
penyelesaian pekerjaan akan melampaui
Tanggal Penyelesaian maka penyedia berhak
untuk meminta perpanjangan Tanggal
Penyelesaian berdasarkan data penunjang. PPK
berdasarkan pertimbangan Pengawas Pekerjaan
memperpanjang Tanggal Penyelesaian
Pekerjaan secara tertulis. Perpanjangan Tanggal
Penyelesaian harus dilakukan melalui adendum
Kontrak jika perpanjangan tersebut mengubah
Masa Kontrak.

27.2 PPK berdasarkan pertimbangan Pengawas
Pekerjaan harus telah menetapkan ada tidaknya
perpanjangan dan untuk berapa lama, dalam
jangka waktu 21 (dua puluh satu) hari setelah
penyedia meminta perpanjangan. Jika penyedia
lalai untuk memberikan peringatan dini atas
keterlambatan atau tidak dapat bekerja sama
112

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

untuk mencegah keterlambatan maka
keterlambatan seperti ini tidak dapat dijadikan
alasan untuk memperpanjang Tanggal
Penyelesaian.

28. Penundaan oleh
Pengawas
Pekerjaan
Pengawas Pekerjaan dapat memerintahkan secara
tertulis penyedia untuk menunda pelaksanaan
pekerjaan. Setiap perintah penundaan ini harus segera
ditembuskan kepada PPK.


29. Rapat
Pemantauan
29.1 Pengawas Pekerjaan atau penyedia dapat
menyelenggarakan rapat pemantauan, dan
meminta satu sama lain untuk menghadiri
rapat tersebut. Rapat pemantauan
diselenggarakan untuk membahas
perkembangan pekerjaan dan perencanaaan
atas sisa pekerjaan serta untuk menindaklanjuti
peringatan dini.

29.2 Hasil rapat pemantauan akan dituangkan oleh
Pengawas Pekerjaan dalam berita acara rapat,
dan dokumennya diserahkan kepada PPK dan
pihak-pihak yang menghadiri rapat.

29.3 Mengenai hal-hal dalam rapat yang perlu
diputuskan, Pengawas Pekerjaan dapat
memutuskan baik dalam rapat atau setelah
rapat melalui pernyataan tertulis kepada semua
pihak yang menghadiri rapat.


30. Peringatan Dini 30.1 Penyedia berkewajiban untuk memperingatkan
sedini mungkin Pengawas Pekerjaan atas
peristiwa atau kondisi tertentu yang dapat
mempengaruhi mutu pekerjaan, menaikkan
Nilai Kontrak atau menunda penyelesaian
pekerjaan. Pengawas Pekerjaan dapat
memerintahkan penyedia untuk
menyampaikan secara tertulis perkiraan
dampak peristiwa atau kondisi tersebut di atas
terhadap Nilai Kontrak dan Tanggal
Penyelesaian. Pernyataan perkiraan ini harus
sesegera mungkin disampaikan oleh penyedia.

30.2 Penyedia berkewajiban untuk bekerja sama
dengan Pengawas Pekerjaan untuk mencegah
atau mengurangi dampak peristiwa atau
kondisi tersebut.

113

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi


B.2 Penyelesaian Kontrak

31. Serah Terima
Pekerjaan


31.1 Setelah pekerjaan selesai 100% (seratus
perseratus), penyedia mengajukan permintaan
secara tertulis kepada PPK untuk penyerahan
pekerjaan.

31.2 Dalam rangka penilaian hasil pekerjaan, PPK
menugaskan Panitia/Pejabat Penerima Hasil
Pekerjaan.

31.3 Panitia/Pejabat Penerima Hasil Pekerjaan
melakukan penilaian terhadap hasil pekerjaan
yang telah diselesaikan oleh penyedia. Apabila
terdapat kekurangan-kekurangan dan/atau
cacat hasil pekerjaan, penyedia wajib
memperbaiki/menyelesaikannya, atas perintah
PPK.

31.4 PPK menerima penyerahan pertama pekerjaan
setelah seluruh hasil pekerjaan dilaksanakan
sesuai dengan ketentuan Kontrak dan diterima
oleh Panitia/Pejabat Penerima Hasil Pekerjaan.

31.5 Pembayaran dilakukan sebesar 95% (sembilan
puluh lima perseratus) dari nilai kontrak,
sedangkan yang 5% (lima perseratus)
merupakan retensi selama masa pemeliharaan,
atau pembayaran dilakukan sebesar 100%
(seratus perseratus) dari nilai kontrak dan
penyedia harus menyerahkan Jaminan
Pemeliharaan sebesar 5% (lima perseratus) dari
nilai kontrak.

31.6 Penyedia wajib memelihara hasil pekerjaan
selama masa pemeliharaan sehingga kondisi
tetap seperti pada saat penyerahan pertama
pekerjaan.

31.7 Setelah masa pemeliharaan berakhir, penyedia
mengajukan permintaan secara tertulis kepada
PPK untuk penyerahan akhir pekerjaan.

31.8 PPK menerima penyerahan akhir pekerjaan
setelah penyedia melaksanakan semua
kewajibannya selama masa pemeliharaan
dengan baik. PPK wajib melakukan
pembayaran sisa nilai kontrak yang belum
dibayar atau mengembalikan Jaminan
114

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

Pemeliharaan.

31.9 Apabila penyedia tidak melaksanakan
kewajiban pemeliharaan sebagaimana
mestinya, maka PPK berhak menggunakan
uang retensi untuk membiayai
perbaikan/pemeliharaan atau mencairkan
Jaminan Pemeliharaan.

31.10 Jika Hasil Pekerjaan berupa bangunan maka
umur konstruksi bangunan ditetapkan dalam
SSKK.


32. Pengambilalihan

PPK akan mengambil alih lokasi dan hasil pekerjaan
dalam jangka waktu tertentu setelah dikeluarkan surat
keterangan selesai/pengakhiran pekerjaan.


33. Pedoman
Pengoperasian
dan Perawatan

33.1 Penyedia diwajibkan memberikan petunjuk
kepada PPK tentang pedoman pengoperasian
dan perawatan sesuai dengan SSKK.

33.2 Apabila penyedia tidak memberikan pedoman
pengoperasian dan perawatan, PPK berhak
menahan uang retensi atau Jaminan
Pemeliharaan.


B.3 Perubahan Kontrak
34. Perubahan
Kontrak

34.1 Kontrak hanya dapat diubah melalui adendum
kontrak.

34.2 Perubahan Kontrak dapat dilaksanakan apabila
disetujui oleh para pihak, meliputi:
4) perubahan pekerjaan disebabkan oleh
sesuatu hal yang dilakukan oleh para pihak
dalam kontrak sehingga mengubah lingkup
pekerjaan dalam kontrak;
5) perubahan jadwal pelaksanaan pekerjaan
akibat adanya perubahan pekerjaan;
dan/atau
6) perubahan nilai kontrak akibat adanya
perubahan pekerjaan perubahan jadwal
pelaksanaan pekerjaan, dan/atau
penyesuaian harga.

34.3 Perubahan kontrak sebagaimana dimaksud
pada angka 34.2 tidak dapat dilakukan untuk
bagian lump sum dari kontrak gabungan lump
115

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

sum dan harga satuan.

34.4 Untuk kepentingan perubahan kontrak,
PA/KPA dapat membentuk Panitia/Pejabat
Peneliti Pelaksanaan Kontrak atas usul PPK.

35. Perubahan
Lingkup
Pekerjaan
35.1 Untuk pekerjaan yang menggunakan Kontrak
Harga Satuan atau Kotrak Gabungan Lump
Sum dan Harga Satuan pada bagian harga
satuan, apabila terdapat perbedaan yang
signifikan antara kondisi lokasi
pekerjaan/lapangan pada saat pelaksanaan
dengan gambar dan spesifikasi yang ditentukan
dalam Kontrak, maka:
a. PPK bersama penyedia dapat melakukan
perubahan kontrak yang meliputi antara
lain :
a. menambah atau mengurangi volume
pekerjaan yang tercantum dalam
kontrak;
b. mengurangi atau menambah jenis
pekerjaan;
c. mengubah spesifikasi teknis dan gambar
pekerjaan sesuai dengan kebutuhan
lokasi pekerjaan; dan/atau
d. melaksanakan pekerjaan tambah yang
belum tercantum dalam kontrak yang
diperlukan untuk menyelesaikan
seluruh pekerjaan.
b. Pekerjaan tambah harus
mempertimbangkan tersedianya anggaran
dan paling tinggi 10% (sepuluh perseratus)
dari nilai kontrak awal.
c. Perintah perubahan pekerjaan dibuat oleh
PPK secara tertulis kepada penyedia
kemudian dilanjutkan dengan negosiasi
teknis dan harga dengan tetap mengacu
pada ketentuan yang tercantum dalam
kontrak awal.
d. Hasil negosiasi tersebut dituangkan dalam
Berita Acara sebagai dasar penyusunan
adendum kontrak.

35.2 Untuk pekerjaan yang menggunakan Kontrak
Gabungan Lump Sum dan Harga Satuan pada
bagian Lump Sum, tidak dapat dilakukan
perubahan kontrak.

36. Perubahan
Jadwal
36.1 [Untuk pekerjaan yang menggunakan Kontrak
Harga Satuan atau Kontrak Gabungan Lump
116

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

Pelaksanaan
Pekerjaan
Sum dan Harga Satuan pada bagian harga
satuan, perubahan jadwal dalam hal terjadi
perpanjangan waktu pelaksanaan dapat
diberikan oleh PPK atas pertimbangan yang
layak dan wajar untuk hal-hal sebagai berikut:
a. pekerjaan tambah;
b. perubahan disain;
c. keterlambatan yang disebabkan oleh PPK;
d. masalah yang timbul di luar kendali
penyedia; dan/atau
e. keadaan kahar.]

[Untuk pekerjaan yang menggunakan Kontrak
Gabungan Lump Sum dan Harga Satuan pada
bagian Lump Sum, perubahan jadwal dalam hal
terjadi perpanjangan waktu pelaksanaan dapat
diberikan oleh PPK atas pertimbangan yang
layak dan wajar untuk hal-hal sebagai berikut:
a. keterlambatan yang disebabkan oleh PPK;
b. masalah yang timbul di luar kendali
penyedia; dan/atau
c. keadaan kahar.]

36.2 Waktu penyelesaian pekerjaan dapat
diperpanjang paling kurang sama dengan
waktu terhentinya kontrak akibat keadaan
kahar.

36.3 PPK dapat menyetujui perpanjangan waktu
pelaksanaan atas kontrak setelah melakukan
penelitian terhadap usulan tertulis yang
diajukan oleh penyedia.

36.4 PPK dapat menugaskan Panitia/Pejabat Peneliti
Pelaksanaan Kontrak untuk meneliti kelayakan
usulan perpanjangan waktu pelaksanaan.

36.5 Persetujuan perpanjangan waktu pelaksanaan
dituangkan dalam adendum kontrak.

B.4 Keadaan Kahar

37. Keadaan Kahar

37.1 suatu keadaan yang terjadi diluar kehendak
para pihak dan tidak dapat diperkirakan
sebelumnya, sehingga kewajiban yang
ditentukan dalam Kontrak menjadi tidak dapat
dipenuhi.

37.2 Yang digolongkan Keadaan Kahar meliputi:
a. bencana alam;
117

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

b. bencana non alam;
c. bencana sosial;
d. pemogokan;
e. kebakaran; dan/atau
f. gangguan industri lainnya sebagaimana
dinyatakan melalui keputusan bersama
Menteri Keuangan dan menteri teknis
terkait.

37.3 Apabila terjadi Keadaan Kahar, maka penyedia
memberitahukan kepada PPK paling lambat 14
(empat belas) hari sejak terjadinya Keadaan
Kahar, dengan menyertakan pernyataan
Keadaan Kahar dari pejabat yang berwenang,
sesuai ketentuan peraturan perundang-
undangan.

37.4 Jangka waktu yang ditetapkan dalam Kontrak
untuk pemenuhan kewajiban Pihak yang
tertimpa Keadaan Kahar harus diperpanjang
paling kurang sama dengan jangka waktu
terhentinya Kontrak akibat Keadaan Kahar.

37.5 Keterlambatan pelaksanaan pekerjaan akibat
Keadaan Kahar yang dilaporkan paling lambat
14 (empat belas) hari sejak terjadinya Keadaan
Kahar, tidak dikenakan sanksi.

37.6 Pada saat terjadinya Keadaan Kahar, Kontrak
ini akan dihentikan sementara hingga Keadaan
Kahar berakhir dengan ketentuan, Penyedia
berhak untuk menerima pembayaran sesuai
dengan prestasi atau kemajuan pelaksanaan
pekerjaan yang telah dicapai. Jika selama masa
Keadaan Kahar PPK memerintahkan secara
tertulis kepada Penyedia untuk meneruskan
pekerjaan sedapat mungkin maka Penyedia
berhak untuk menerima pembayaran
sebagaimana ditentukan dalam Kontrak dan
mendapat penggantian biaya yang wajar sesuai
dengan yang telah dikeluarkan untuk bekerja
dalam situasi demikian. Penggantian biaya ini
harus diatur dalam suatu adendum Kontrak.


B.5 Penghentian dan Pemutusan Kontrak

38. Penghentian
Kontrak

38.1 Penghentian kontrak dapat dilakukan karena
pekerjaan sudah selesai atau terjadi Keadaan
Kahar.
118

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi



38.2 Dalam hal kontrak dihentikan, maka PPK wajib
membayar kepada penyedia sesuai dengan
prestasi pekerjaan yang telah dicapai, termasuk:
4) biaya langsung pengadaan Bahan dan
Perlengkapan untuk pekerjaan ini. Bahan
dan Perlengkapan ini harus diserahkan oleh
Penyedia kepada PPK, dan selanjutnya
menjadi hak milik PPK;
5) biaya langsung pembongkaran dan
demobilisasi Hasil Pekerjaan Sementara dan
Peralatan;
6) biaya langsung demobilisasi Personil.

39. Pemutusan
Kontrak
Pemutusan kontrak dapat dilakukan oleh pihak
penyedia atau pihak PPK.

40. Pemutusan
Kontrak oleh PPK
40.1 Menyimpang dari Pasal 1266 dan 1267 Kitab
Undang-Undang Hukum Perdata, PPK dapat
memutuskan Kontrak melalui pemberitahuan
tertulis kepada Penyedia setelah terjadinya hal-
hal sebagai berikut:
a. kebutuhan barang/jasa tidak dapat ditunda
melebihi batas berakhirnya kontrak;
b. berdasarkan penelitian PPK, Penyedia tidak
akan mampu menyelesaikan keseluruhan
pekerjaan walaupun diberikan kesempatan
sampai dengan 50 (lima puluh) hari
kalender sejak masa berakhirnya
pelaksanaan pekerjaan untuk menyelesaikan
pekerjaan;
c. setelah diberikan kesempatan menyelesaikan
pekerjaan sampai dengan 50 (lima puluh)
hari kalender sejak masa berakhirnya
pelaksanaan pekerjaan, Penyedia tidak dapat
menyelesaikan pekerjaan;
d. Penyedia lalai/cidera janji dalam
melaksanakan kewajibannya dan tidak
memperbaiki kelalaiannya dalam jangka
waktu yang telah ditetapkan;
e. Penyedia tanpa persetujuan Pengawas
Pekerjaan, tidak memulai pelaksanaan
pekerjaan;
f. Penyedia menghentikan pekerjaan selama
28 (dua puluh delapan) hari dan
penghentian ini tidak tercantum dalam
program mutu serta tanpa persetujuan
Pengawas Pekerjaan;
g. Penyedia berada dalam keadaan pailit;
h. Penyedia selama Masa Kontrak gagal
119

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

memperbaiki Cacat Mutu dalam jangka
waktu yang ditetapkan oleh PPK;
i. Penyedia tidak mempertahankan
keberlakuan Jaminan Pelaksanaan;
j. Pengawas Pekerjaan memerintahkan
Penyedia untuk menunda pelaksanaan atau
kelanjutan pekerjaan, dan perintah tersebut
tidak ditarik selama 28 (dua puluh delapan)
hari;
k. Penyedia terbukti melakukan KKN,
kecurangan dan/atau pemalsuan dalam
proses Pengadaan yang diputuskan oleh
instansi yang berwenang; dan/atau
l. pengaduan tentang penyimpangan
prosedur, dugaan KKN dan/atau
pelanggaran persaingan sehat dalam
pelaksanaan pengadaan dinyatakan benar
oleh instansi yang berwenang.

40.2 Dalam hal pemutusan Kontrak dilakukan
karena kesalahan Penyedia:
a. Jaminan Pelaksanaan dicairkan (untuk nilai
paket di atas Rp200.000.000,00 (dua ratus
juta rupiah));
b. sisa Uang Muka harus dilunasi oleh
penyedia atau Jaminan Uang Muka
dicairkan (apabila ada);
c. Penyedia membayar denda keterlambatan
sebagaimana tercantum dalam SSKK
(apabila ada);
d. Penyedia dimasukkan dalam Daftar Hitam;
dan
e. PPK membayar kepada Penyedia sesuai
dengan pencapaian prestasi pekerjaan yang
telah diterima oleh PPK sampai dengan
tanggal berlakunya pemutusan Kontrak
dikurangi dengan denda keterlambatan
yang harus dibayar Penyedia (apabila ada),
serta Penyedia menyerahkan semua hasil
pelaksanaan pekerjaan kepada PPK dan
selanjutnya menjadi hak milik PPK.

41. Pemutusan
Kontrak oleh
Penyedia
41.1 Menyimpang dari Pasal 1266 dan 1267 Kitab
Undang-Undang Hukum Perdata, Penyedia
dapat memutuskan Kontrak melalui
pemberitahuan tertulis kepada PPK apabila PPK
tidak menerbitkan SPP untuk pembayaran
tagihan angsuran sesuai dengan yang
disepakati sebagaimana tercantum dalam SSKK.

120

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

41.2 Penyedia dapat memutuskan Kontrak apabila
PPK gagal mematuhi keputusan akhir
penyelesaian perselisihan. Dalam hal ini
pemutusan Kontrak dilakukan paling kurang
30 (tiga puluh) hari setelah Penyedia
menyampaikan pemberitahuan rencana
pemutusan Kontrak secara tertulis kepada PPK.

41.3 Kejadian sebagaimana dimaksud angka 41.2
adalah:
a. akibat keadaan kahar sehingga Penyedia
tidak dapat melaksanakan pekerjaan sesuai
ketentuan dokumen kontrak;
b. PPK gagal mematuhi keputusan akhir
penyelesaian perselisihan.

41.4 Dalam hal terjadi pemutusan Kontrak, PPK
membayar kepada Penyedia sesuai dengan
pencapaian prestasi pekerjaan yang telah
diterima oleh PPK sampai dengan tanggal
berlakunya pemutusan Kontrak dikurangi
dengan denda keterlambatan yang harus
dibayar Penyedia (apabila ada), serta Penyedia
menyerahkan semua hasil pelaksanaan kepada
PPK dan selanjutnya menjadi hak milik PPK.

42. [Keterlambatan
Pelaksanaan
Pekerjaan dan
Kontrak Kritis

(Untuk Pekerjaan
Konstruksi
Bangunan)]
42.1 [Apabila Penyedia terlambat melaksanakan
pekerjaan sesuai jadwal, maka PPK harus
memberikan peringatan secara tertulis atau
dikenakan ketentuan tentang kontrak kritis.

42.2 .............................................................................................................. K
ontrak dinyatakan kritis apabila:
a. ........................................................................................................ d
alam periode I (rencana fisik pelaksanaan
0% - 70% dari Kontrak), realisasi fisik
pelaksanaan terlambat lebih besar 10%
dari rencana;
b. ........................................................................................................ d
alam periode II (rencana fisik pelaksanaan
70% - 100% dari Kontrak), realisasi fisik
pelaksanaan terlambat lebih besar 5% dari
rencana.
c. ........................................................................................................ r
encana fisik pelaksanaan 70% - 100% dari
Kontrak, realisasi fisik pelaksanaan
terlambat kurang dari 5% dari rencana dan
121

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

akan melampaui tahun anggaran berjalan.

42.3 Penanganan kontrak kritis
a. dalam hal keterlambatan pada angka 42.1
dan penanganan Kontrak pada pasal kritis
42.2 penanganan Kontrak Kritis dilakukan
dengan Rapat Pembuktikan (show cause
meeting/SCM)
1) pada saat Kontrak dinyatakan krisis,
direksi pekerjaan menerbitkan surat
peringatan kepada Penyedia dan
selanjutnya menyelenggarakan SCM.
2) dalam SCM direksi pekerjaan, direksi
teknis dan penyedia membahas dan
menyepakati besaran kemajuan fisik
yang harus dicapai oleh Penyedia dalam
periode waktu tertentu (uji coba
pertama) yang dituangkan dalam Berita
Acara SCM Sampul I
3) apabila Penyedia gagal pada uji coba
pertama, maka dilaksanakan SCM
Sampul II yang membahas dan
menyepakati besaran kemajuan fisik
yang harus dicapai oleh Penyedia dalam
periode waktu tertentu (uji coba kedua)
yang dituangkan dalam Berita Acara
SCM Sampul II.
4) apabila Penyedia gagal pada uji coba
tahap kedua, maka diselenggarakan
SCM Sampul II yang membahas dan
menyepakati besaran kemajuan fisik
yang harus dicapai oleh Penyedia dalam
periode waktu tertentu (uji coba ketiga)
yang dituangkan dalam Berita Acara
SCM Sampul II.
5) pada setiap uji coba yang gagal, PPK
harus menerbitkan surat perigatan
kepada Penyedia atas keterlambatan
realisasi fisik pelaksanaan pekerjaan.
b. dalam hal keterlambatan pada angka 42.2
c PPK setelah dilakukan rapat bersama
atasan PPK sebelum tahun anggaran
berakhir dapat langsung memutuskan
Kontrak secara sepihak dengan
mengesampingkan pasal 1266 Kitab
Undang-Undang Hukum Perdata.]

43. Pemutusan
Kontrak akibat
Dalam hal pemutusan Kontrak dilakukan karena
PPK/Pokja ULP terlibat penyimpangan prosedur,
122

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

lainnya

melakukan KKN dan/atau pelanggararan persaingan
sehat dalam pelaksanaan pengadaan, maka PPK/Pokja
ULP dikenakan sanksi berdasarkan peraturan
perundang-undangan.

44. Peninggalan Semua Bahan, Perlengkapan, Peralatan, Hasil
Pekerjaan Sementara yang masih berada di lokasi kerja
setelah pemutusan Kontrak akibat kelalaian atau
kesalahan penyedia, dapat dimanfaatkan sepenuhnya
oleh PPK tanpa kewajiban perawatan. Pengambilan
kembali semua peninggalan tersebut oleh penyedia
hanya dapat dilakukan setelah mempertimbangkan
kepentingan PPK.


C. HAK DAN KEWAJIBAN PENYEDIA
45. Hak dan
Kewajiban
Penyedia

Penyedia memiliki hak dan kewajiban:
a. menerima pembayaran untuk pelaksanaan
pekerjaan sesuai dengan harga yang telah
ditentukan dalam kontrak;
b. berhak meminta fasilitas-fasilitas dalam bentuk
sarana dan prasarana dari PPK untuk kelancaran
pelaksanaan pekerjaan sesuai ketentuan kontrak;
c. melaporkan pelaksanaan pekerjaan secara periodik
kepada PPK;
d. melaksanakan dan menyelesaikan pekerjaan sesuai
dengan jadwal pelaksanaan pekerjaan yang telah
ditetapkan dalam kontrak;
e. melaksanakan dan menyelesaikan pekerjaan secara
cermat, akurat dan penuh tanggung jawab dengan
menyediakan tenaga kerja, bahan-bahan, peralatan,
angkutan ke atau dari lapangan, dan segala
pekerjaan permanen maupun sementara yang
diperlukan untuk pelaksanaan, penyelesaian dan
perbaikan pekerjaan yang dirinci dalam kontrak;
f. memberikan keterangan-keterangan yang
diperlukan untuk pemeriksaan pelaksanaan yang
dilakukan PPK;
g. menyerahkan hasil pekerjaan sesuai dengan jadwal
penyerahan pekerjaan yang telah ditetapkan dalam
kontrak; dan
h. mengambil langkah-langkah yang cukup memadai
untuk melindungi lingkungan tempat kerja dan
membatasi perusakan dan gangguan kepada
masyarakat maupun miliknya akibat kegiatan
penyedia.


46. Penggunaan
Dokumen
Penyedia tidak diperkenankan menggunakan dan
menginformasikan dokumen kontrak atau dokumen
123

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

Kontrak dan
Informasi

lainnya yang berhubungan dengan kontrak untuk
kepentingan pihak lain, misalnya spesifikasi teknis
dan/atau gambar-gambar, kecuali dengan ijin tertulis
dari PPK.


47. Hak Atas
Kekayaan
Intelektual
Penyedia wajib melindungi PPK dari segala tuntutan
atau klaim dari pihak ketiga yang disebabkan
penggunaan Hak Atas Kekayaan Intelektual (HAKI)
oleh penyedia.


48. Penanggungan
dan Risiko
48.1 Penyedia berkewajiban untuk melindungi,
membebaskan, dan menanggung tanpa batas
PPK beserta instansinya terhadap semua bentuk
tuntutan, tanggung jawab, kewajiban,
kehilangan, kerugian, denda, gugatan atau
tuntutan hukum, proses pemeriksaan hukum,
dan biaya yang dikenakan terhadap PPK beserta
instansinya (kecuali kerugian yang mendasari
tuntutan tersebut disebabkan kesalahan atau
kelalaian berat PPK) sehubungan dengan klaim
yang timbul dari hal-hal berikut terhitung sejak
Tanggal Mulai Kerja sampai dengan tanggal
penandatanganan berita acara penyerahan
akhir:
4) kehilangan atau kerusakan peralatan dan
harta benda penyedia, Subpenyedia (jika
ada), dan Personil;
5) cidera tubuh, sakit atau kematian Personil;
6) kehilangan atau kerusakan harta benda, dan
cidera tubuh, sakit atau kematian pihak
ketiga;

48.2 Terhitung sejak Tanggal Mulai Kerja sampai
dengan tanggal penandatanganan berita acara
penyerahan awal, semua risiko kehilangan atau
kerusakan Hasil Pekerjaan ini, Bahan dan
Perlengkapan merupakan risiko penyedia,
kecuali kerugian atau kerusakan tersebut
diakibatkan oleh kesalahan atau kelalaian PPK.

48.3 Pertanggungan asuransi yang dimiliki oleh
penyedia tidak membatasi kewajiban
penanggungan dalam angka 48 ini.
48.4 Kehilangan atau kerusakan terhadap Hasil
Pekerjaan atau Bahan yang menyatu dengan
Hasil Pekerjaan selama Tanggal Mulai Kerja
dan batas akhir Masa Pemeliharaan harus
124

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

diganti atau diperbaiki oleh penyedia atas
tanggungannya sendiri jika kehilangan atau
kerusakan tersebut terjadi akibat tindakan atau
kelalaian penyedia.

49. Perlindungan
Tenaga Kerja
49.1 Penyedia dan Subpenyedia berkewajiban atas
biaya sendiri untuk mengikutsertakan
Personilnya pada program Jaminan Sosial
Tenaga Kerja (Jamsostek) sebagaimana diatur
dalam peraturan perundang-undangan.

49.2 Penyedia berkewajiban untuk mematuhi dan
memerintahkan Personilnya untuk mematuhi
peraturan keselamatan kerja. Pada waktu
pelaksanaan pekerjaan, penyedia beserta
Personilnya dianggap telah membaca dan
memahami peraturan keselamatan kerja
tersebut.

49.3 Penyedia berkewajiban atas biaya sendiri untuk
menyediakan kepada setiap Personilnya
(termasuk Personil Subpenyedia, jika ada)
perlengkapan keselamatan kerja yang sesuai
dan memadai.

49.4 Tanpa mengurangi kewajiban penyedia untuk
melaporkan kecelakaan berdasarkan hukum
yang berlaku, penyedia akan melaporkan
kepada PPK mengenai setiap kecelakaan yang
timbul sehubungan dengan pelaksanaan
Kontrak ini dalam waktu 24 (dua puluh empat)
jam setelah kejadian.

50. Pemeliharaan
Lingkungan
Penyedia berkewajiban untuk mengambil langkah-
langkah yang memadai untuk melindungi lingkungan
baik di dalam maupun di luar tempat kerja dan
membatasi gangguan lingkungan terhadap pihak
ketiga dan harta bendanya sehubungan dengan
pelaksanaan Kontrak ini.

51. Asuransi

51.1 Penyedia wajib menyediakan asuransi sejak
SPMK sampai dengan tanggal selesainya
pemeliharaan untuk:
a. semua barang dan peralatan yang
mempunyai risiko tinggi terjadinya
kecelakaan, pelaksanaan pekerjaan, serta
pekerja untuk pelaksanaan pekerjaan, atas
segala risiko terhadap kecelakaan,
kerusakan, kehilangan, serta risiko lain yang
125

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

tidak dapat diduga;
b. pihak ketiga sebagai akibat kecelakaan di
tempat kerjanya; dan
c. perlindungan terhadap kegagalan
bangunan.

51.2 Besarnya asuransi sudah diperhitungkan dalam
penawaran dan termasuk dalam nilai kontrak.


52. Tindakan
Penyedia yang
Mensyaratkan
Persetujuan PPK
atau Pengawas
Pekerjaan
52.1 Penyedia berkewajiban untuk mendapatkan
lebih dahulu persetujuan tertulis PPK sebelum
melakukan tindakan-tindakan berikut:
a. mensubkontrakkan sebagian pekerjaan;
b. menunjuk Personil yang namanya tidak
tercantum dalam Lampiran A SSKK;
c. mengubah atau memutakhirkan program
mutu;
d. tindakan lain yang diatur dalam SSKK.

52.2 Penyedia berkewajiban untuk mendapatkan
lebih dahulu persetujuan tertulis Pengawas
Pekerjaan sebelum melakukan tindakan-
tindakan berikut:
a. menggunakan spesifikasi dan gambar dalam
angka 15 SSUK;
b. mengubah syarat dan ketentuan polis
asuransi;
c. mengubah Personil Inti dan/atau Peralatan;
d. tindakan lain yang diatur dalam SSKK.


53. Laporan Hasil
Pekerjaan
53.1 Pemeriksaan pekerjaan dilakukan selama
pelaksanaan kontrak untuk menetapkan
volume pekerjaan atau kegiatan yang telah
dilaksanakan guna pembayaran hasil
pekerjaan. Hasil pemeriksaan pekerjaan
dituangkan dalam laporan kemajuan hasil
pekerjaan.

53.2 Untuk kepentingan pengendalian dan
pengawasan pelaksanaan pekerjaan, seluruh
aktivitas kegiatan pekerjaan di lokasi pekerjaan
dicatat dalam buku harian sebagai bahan
laporan harian pekerjaan yang berisi rencana
dan realisasi pekerjaan harian.

53.3 Laporan harian berisi:
a. jenis dan kuantitas bahan yang berada di
lokasi pekerjaan;
126

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

b. penempatan tenaga kerja untuk tiap macam
tugasnya;
c. jenis, jumlah dan kondisi peralatan;
d. jenis dan kuantitas pekerjaan yang
dilaksanakan;
e. keadaan cuaca termasuk hujan, banjir dan
peristiwa alam lainnya yang berpengaruh
terhadap kelancaran pekerjaan; dan
f. catatan-catatan lain yang berkenaan dengan
pelaksanaan.

53.4 Laporan harian dibuat oleh penyedia, apabila
diperlukan diperiksa oleh konsultan dan
disetujui oleh wakil PPK.

53.5 Laporan mingguan terdiri dari rangkuman
laporan harian dan berisi hasil kemajuan fisik
pekerjaan dalam periode satu minggu, serta
hal-hal penting yang perlu ditonjolkan.

53.6 Laporan bulanan terdiri dari rangkuman
laporan mingguan dan berisi hasil kemajuan
fisik pekerjaan dalam periode satu bulan, serta
hal-hal penting yang perlu ditonjolkan.

53.7 Untuk merekam kegiatan pelaksanaan proyek,
PPK membuat foto-foto dokumentasi
pelaksanaan pekerjaan di lokasi pekerjaan.


54. Kepemilikan
Dokumen
Semua rancangan, gambar, spesifikasi, desain, laporan,
dan dokumen-dokumen lain serta piranti lunak yang
dipersiapkan oleh penyedia berdasarkan Kontrak ini
sepenuhnya merupakan hak milik PPK. Penyedia
paling lambat pada waktu pemutusan atau akhir Masa
Kontrak berkewajiban untuk menyerahkan semua
dokumen dan piranti lunak tersebut beserta daftar
rinciannya kepada PPK. Penyedia dapat menyimpan 1
(satu) buah salinan tiap dokumen dan piranti lunak
tersebut. Pembatasan (jika ada) mengenai penggunaan
dokumen dan piranti lunak tersebut di atas di
kemudian hari diatur dalam SSKK.


55. Kerjasama
Antara Penyedia
dan Sub Penyedia
55.1 Bagian pekerjaan yang disubkontrakkan
tersebut harus diatur dalam Kontrak dan
disetujui terlebih dahulu oleh PPK.

55.2 Penyedia tetap bertanggung jawab atas bagian
pekerjaan yang disubkontrakkan tersebut.
127

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi


55.3 Ketentuan-ketentuan dalam subkontrak harus
mengacu kepada Kontrak serta menganut
prinsip kesetaraan.

56. Usaha Mikro,
Usaha Kecil dan
Koperasi Kecil

56.1 Penyedia dapat bekerja sama dengan Usaha
Mikro, Usaha Kecil dan koperasi kecil, antra
lain dengan mensubkontrakkan sebagian
pekerjaanya.

56.2 Dalam melaksanakan kewajiban di atas
penyedia terpilih tetap bertanggungjawab
penuh atas keseluruhan pekerjaan tersebut.

56.3 Bentuk kerjasama tersebut hanya untuk
sebagian pekerjaan yang bukan pekerjaan
utama.

56.4 Membuat laporan periodik mengenai
pelaksanaan ketetapan di atas.


56.5 Apabila ketentuan tersebut di atas dilanggar,
maka penyedia dikenakan sanksi yang diatur
dalam SSKK.


57. Penyedia Lain Penyedia berkewajiban untuk bekerjasama dan
menggunakan lokasi kerja bersama dengan penyedia
yang lain (jika ada) dan pihak lainnya yang
berkepentingan atas lokasi kerja. Jika dipandang perlu,
PPK dapat memberikan jadwal kerja penyedia yang
lain di lokasi kerja.


58. Keselamatan Penyedia bertanggung jawab atas keselamatan semua
pihak di lokasi kerja.


59. Pembayaran
Denda
Penyedia berkewajiban untuk membayar sanksi
finansial berupa Denda sebagai akibat wanprestasi
atau cidera janji terhadap kewajiban-kewajiban
penyedia dalam Kontrak ini. PPK mengenakan Denda
dengan memotong angsuran pembayaran prestasi
pekerjaan penyedia. Pembayaran Denda tidak
mengurangi tanggung jawab kontraktual penyedia.

60. Jaminan

60.1 Jaminan Pelaksanaan diberikan kepada PPK
selambat-lambatnya 14 (empat belas) hari
128

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

kerja setelah diterbitkannya Surat Penunjukan
Penyedia Barang/Jasa (SPPBJ) sebelum
dilakukan penandatanganan kontrak dengan
besar:
a. 5% (lima perseratus) dari nilai kontrak; atau
b. 5% (lima perseratus) dari nilai total Harga
Perkiraan Sendiri (HPS) bagi penawaran
yang lebih kecil dari 80% (delapan puluh
perseratus) HPS.

60.2 Masa berlaku Jaminan Pelaksanaan paling
kurang sejak tanggal penanda-tanganan
kontrak sampai dengan serah terima pertama
pekerjaan (Provisional Hand Over/PHO).

60.3 Jaminan Pelaksanaan dikembalikan setelah
pekerjaan dinyatakan selesai 100% (seratus
perseratus) dan diganti dengan Jaminan
Pemeliharaan atau menahan uang retensi
sebesar 5% (lima perseratus) dari nilai kontrak;

60.4 Jaminan Uang Muka diberikan kepada PPK
dalam rangka pengambilan uang muka dengan
nilai 100% (seratus perseratus) dari besarnya
uang muka;

60.5 Nilai Jaminan Uang Muka dapat dikurangi
secara proporsional sesuai dengan pencapaian
prestasi pekerjaan;

60.6 Masa berlaku Jaminan Uang Muka paling
kurang sejak tanggal persetujuan pemberian
uang muka sampai dengan tanggal penyerahan
pertama pekerjaan (PHO).

60.7 Jaminan Pemeliharaan diberikan kepada PPK
setelah pekerjaan dinyatakan selesai 100%
(seratus perseratus).

60.8 Pengembalian Jaminan Pemeliharan dilakukan
paling lambat 14 (empat belas) hari kerja
setelah masa pemeliharaan selesai dan
pekerjaan diterima dengan baik sesuai dengan
ketentuan kontrak;

60.9 Masa berlaku Jaminan Pemeliharaan paling
kurang sejak tanggal serah terima pertama
pekerjaan (PHO) sampai dengan tanggal
penyerahan akhir pekerjaan (Final Hand
Over/FHO);
129

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi





D. HAK DAN KEWAJIBAN PPK

61. Hak dan
Kewajiban PPK
PPK memiliki hak dan kewajiban :
a. mengawasi dan memeriksa pekerjaan yang
dilaksanakan oleh penyedia;
b. meminta laporan-laporan secara periodik
mengenai pelaksanaan pekerjaan yang dilakukan
oleh penyedia;
c. membayar pekerjaan sesuai dengan harga yang
tercantum dalam kontrak yang telah ditetapkan
kepada penyedia;
d. mengenakan denda keterlambatan (apabila ada);
e. membayar uang muka (apabila diberikan);
f. memberikan instruksi sesuai jadwal;
g. membayar ganti rugi, melindungi dan membela
Penyedia terhadap tuntuan hukum, tuntutan
lainnya dan tanggungan yang timbul karena
kesalahan, kecerobohan dan pelanggaran kontrak
yang dilakukan PPK; dan
h. mengusulkan penetapan sanksi Daftar Hitam
kepada PA/KPA (apabila ada).


62. Fasilitas PPK dapat memberikan fasilitas berupa sarana dan
prasarana atau kemudahan lainnya (jika ada) yang
tercantum dalam SSKK untuk kelancaran pelaksanan
pekerjaan ini.

63. Peristiwa
Kompensasi

63.1 Peristiwa Kompensasi dapat diberikan kepada
penyedia dalam hal sebagai berikut:
a. PPK mengubah jadwal yang dapat
mempengaruhi pelaksanaan pekerjaan;
b. keterlambatan pembayaran kepada
penyedia;
c. PPK tidak memberikan gambar-gambar,
spesifikasi dan/atau instruksi sesuai jadwal
yang dibutuhkan;
d. penyedia belum bisa masuk ke lokasi sesuai
jadwal dalam kontrak;
e. PPK menginstruksikan kepada pihak
penyedia untuk melakukan pengujian
tambahan yang setelah dilaksanakan
pengujian ternyata tidak ditemukan
kerusakan/kegagalan/penyimpangan;
f. PPK memerintahkan penundaan
pelaksanaan pekerjaan;
130

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

g. PPK memerintahkan untuk mengatasi
kondisi tertentu yang tidak dapat diduga
sebelumnya dan disebabkan oleh PPK;
h. ketentuan lain dalam SSKK.

63.2 Jika Peristiwa Kompensasi mengakibatkan
pengeluaran tambahan dan/atau
keterlambatan penyelesaian pekerjaan maka
PPK berkewajiban untuk membayar ganti rugi
dan/atau memberikan perpanjangan waktu
penyelesaian pekerjaan.

63.3 Ganti rugi hanya dapat dibayarkan jika
berdasarkan data penunjang dan perhitungan
kompensasi yang diajukan oleh penyedia
kepada PPK, dapat dibuktikan kerugian nyata
akibat Peristiwa Kompensasi.

63.4 Jika terjadi Peristiwa Kompensasi sehingga
penyelesaian pekerjaan akan melampaui
Tanggal Penyelesaian maka penyedia berhak
untuk meminta perpanjangan waktu
Penyelesaian berdasarkan data penunjang dan
perhitungan kompensasi yang diajukan oleh
Penyedia kepada PPK. Perpanjangan Tanggal
Penyelesaian harus dilakukan melalui adendum
Kontrak jika perpanjangan tersebut mengubah
Masa Kontrak.

63.5 Penyedia tidak berhak atas ganti rugi dan/atau
perpanjangan waktu penyelesaian pekerjaan
jika penyedia gagal atau lalai untuk
memberikan peringatan dini dalam
mengantisipasi atau mengatasi dampak
Peristiwa Kompensasi.


E. PERSONIL DAN/ATAU PERALATAN PENYEDIA

64. Personil Inti
dan/atau
Peralatan

64.1 Personil inti dan/atau peralatan yang
ditempatkan harus sesuai dengan yang
tercantum dalam Dokumen Penawaran.

64.2 Penggantian personil inti dan/atau peralatan
tidak boleh dilakukan kecuali atas persetujuan
tertulis PPK.

64.3 Penggantian personil inti dilakukan oleh
penyedia dengan mengajukan permohonan
terlebih dahulu kepada PPK dengan
131

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

melampirkan riwayat hidup/pengalaman kerja
personil inti yang diusulkan beserta alasan
penggantian.

64.4 PPK dapat menilai dan menyetujui
penempatan/penggantian personil inti
dan/atau peralatan menurut kualifikasi yang
dibutuhkan.

64.5 Jika PPK menilai bahwa personil inti:
a. tidak mampu atau tidak dapat melakukan
pekerjaan dengan baik;
b. berkelakuan tidak baik; atau
c. mengabaikan pekerjaan yang menjadi
tugasnya;
maka penyedia berkewajiban untuk
menyediakan pengganti dan menjamin personil
inti tersebut meninggalkan lokasi kerja dalam
waktu 7 (tujuh) hari sejak diminta oleh PPK.

64.6 Jika penggantian personil inti dan/atau
peralatan perlu dilakukan, maka penyedia
berkewajiban untuk menyediakan pengganti
dengan kualifikasi yang setara atau lebih baik
dari personil inti dan/atau peralatan yang
digantikan tanpa biaya tambahan apapun.

64.7 Personil inti berkewajiban untuk menjaga
kerahasiaan pekerjaannya. Jika diperlukan oleh
PPK, Personil inti dapat sewaktu-waktu
disyaratkan untuk menjaga kerahasiaan
pekerjaan di bawah sumpah.


F. PEMBAYARAN KEPADA PENYEDIA

65. Harga Kontrak

65.1 PPK membayar kepada penyedia atas
pelaksanaan pekerjaan dalam kontrak sebesar
harga kontrak.

65.2 Harga kontrak telah memperhitungkan
keuntungan, beban pajak dan biaya overhead
serta biaya asuransi yang meliputi juga biaya
keselamatan dan kesehatan kerja.

65.3 [Rincian harga kontrak sesuai dengan rincian
yang tercantum dalam daftar kuantitas dan
harga (untuk kontrak harga satuan atau
Kontrak Gabungan Lump Sum dan Harga
Satuan).]
132

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi





66. Pembayaran

65.1 Uang muka
a. uang muka dibayar untuk membiayai
mobilisasi peralatan, personil, pembayaran
uang tanda jadi kepada pemasok
bahan/material dan persiapan teknis lain;
b. besaran uang muka ditentukan dalam SSKK
dan dibayar setelah penyedia menyerahkan
Jaminan Uang Muka senilai uang muka
yang diterima;
c. dalam hal PPK menyediakan uang muka
maka Penyedia harus mengajukan
permohonan pengambilan uang muka
secara tertulis kepada PPK disertai dengan
rencana penggunaan uang muka untuk
melaksanakan pekerjaan sesuai Kontrak;
d. PPK harus mengajukan Surat Permintaan
Pembayaran (SPP) kepada Pajabat
Penandatangan Surat Perintah Membayar
(PPSPM) untuk permohonan tersebut pada
huruf c, paling lambat 7 (tujuh) hari kerja
setelah Jaminan Uang Muka diterima;
e. Jaminan Uang Muka diterbitkan oleh bank
umum, perusahaan penjaminan, atau
Perusahaan Asuransi Umum yang memiliki
izin untuk menjual produk jaminan
(suretyship) yang ditetapkan oleh Menteri
Keuangan;
f. pengembalian uang muka harus
diperhitungkan berangsur-angsur secara
proporsional pada setiap pembayaran
prestasi pekerjaan dan paling lambat harus
lunas pada saat pekerjaan mencapai prestasi
100% (seratus perseratus).

65.2 Prestasi pekerjaan
a. pembayaran prestasi hasil pekerjaan yang
disepakati dilakukan oleh PPK, dengan
ketentuan:
1) penyedia telah mengajukan tagihan
disertai laporan kemajuan hasil
pekerjaan;
2) pembayaran dilakukan dengan sistem
bulanan, sistem termin atau
pembayaran secara sekaligus, sesuai
ketentuan dalam SSKK;
3) pembayaran dilakukan senilai pekerjaan
133

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

yang telah terpasang, tidak termasuk
bahan/material dan peralatan yang ada
di lokasi pekerjaan;
4) pembayaran harus dipotong angsuran
uang muka, denda (apabila ada), pajak
dan uang retensi; dan
5) untuk kontrak yang mempunyai sub
kontrak, permintaan pembayaran harus
dilengkapi bukti pembayaran kepada
seluruh sub penyedia sesuai dengan
prestasi pekerjaan.
b. pembayaran terakhir hanya dilakukan
setelah pekerjaan selesai 100% (seratus
perseratus) dan Berita Acara penyerahan
pertama pekerjaan diterbitkan;
c. PPK dalam kurun waktu 7 (tujuh) hari kerja
setelah pengajuan permintaan pembayaran
dari penyedia harus sudah mengajukan
Surat Permintaan Pembayaran (SPP) kepada
Pejabat Penandatangan Surat Perintah
Membayar (PPSPM);
d. bila terdapat ketidaksesuaian dalam
perhitungan angsuran, tidak akan menjadi
alasan untuk menunda pembayaran. PPK
dapat meminta penyedia untuk
menyampaikan perhitungan prestasi
sementara dengan mengesampingkan hal-
hal yang sedang menjadi perselisihan.

65.3 Denda dan ganti rugi
a. denda merupakan sanksi finansial yang
dikenakan kepada penyedia;
b. ganti rugi merupakan sanksi finansial yang
dikenakan kepada PPK karena terjadinya
cidera janji/wanprestasi;
c. besarnya denda yang dikenakan kepada
penyedia atas keterlambatan penyelesaian
pekerjaan untuk setiap hari keterlambatan
adalah:
1) 1/1000 (satu perseribu) dari sisa harga
bagian kontrak yang belum dikerjakan,
apabila bagian pekerjaan yang sudah
dilaksanakan dapat berfungsi; atau
2) 1/1000 (satu perseribu) dari harga
kontrak, apabila bagian pekerjaan yang
sudah dilaksanakan belum berfungsi.
sesuai yang ditetapkan dalam SSKK;
d. besarnya ganti rugi yang dibayar oleh PPK
atas keterlambatan pembayaran adalah
sebesar bunga dari nilai tagihan yang
134

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

terlambat dibayar, berdasarkan tingkat suku
bunga yang berlaku pada saat itu menurut
ketetapan Bank Indonesia, atau dapat
diberikan kompensasi;
e. pembayaran denda dan/atau ganti rugi
diperhitungkan dalam pembayaran prestasi
pekerjaan;
f. ganti rugi dan kompensasi kepada peserta
dituangkan dalam adendum kontrak;
g. pembayaran ganti rugi dan kompensasi
dilakukan oleh PPK, apabila penyedia telah
mengajukan tagihan disertai perhitungan
dan data-data.

67. Hari Kerja

67.1 Semua pekerja dibayar selama hari kerja dan
datanya disimpan oleh penyedia. Daftar
pembayaran ditandatangani oleh masing-
masing pekerja dan dapat diperiksa oleh PPK.

67.2 Penyedia harus membayar upah hari kerja
kepada tenaga kerjanya setelah formulir upah
ditandatangani.

67.3 Jam kerja dan waktu cuti untuk pekerja harus
dilampirkan.

68. Perhitungan
Akhir
68.1 Pembayaran angsuran prestasi pekerjaan
terakhir dilakukan setelah pekerjaan selesai
100% (seratus persen) dan berita acara
penyerahan awal telah ditandatangani oleh
kedua belah Pihak.

68.2 Sebelum pembayaran terakhir dilakukan,
penyedia berkewajiban untuk menyerahkan
kepada Pengawas Pekerjaan rincian
perhitungan nilai tagihan terakhir yang jatuh
tempo. PPK berdasarkan hasil penelitian
tagihan oleh Pengawas Pekerjaan berkewajiban
untuk menerbitkan SPP untuk pembayaran
tagihan angsuran terakhir selambat-lambatnya
7 (tujuh) hari kerja terhitung sejak tagihan dan
kelengkapan dokumen penunjang diterima
oleh Pengawas Pekerjaan.


69. Penangguhan

69.1 PPK dapat menangguhkan pembayaran setiap
angsuran prestasi pekerjaan penyedia jika
penyedia gagal atau lalai memenuhi kewajiban
kontraktualnya, termasuk penyerahan setiap
135

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

Hasil Pekerjaan sesuai dengan waktu yang telah
ditetapkan.

69.2 PPK secara tertulis memberitahukan kepada
penyedia tentang penangguhan hak
pembayaran, disertai alasan-alasan yang jelas
mengenai penangguhan tersebut. Penyedia
diberi kesempatan untuk memperbaiki dalam
jangka waktu tertentu.

69.3 Pembayaran yang ditangguhkan harus
disesuaikan dengan proporsi kegagalan atau
kelalaian penyedia.

69.4 Jika dipandang perlu oleh PPK, penangguhan
pembayaran akibat keterlambatan penyerahan
pekerjaan dapat dilakukan bersamaan dengan
pengenaan denda kepada penyedia.


70. [Penyesuaian
Harga (Untuk
Kontrak Harga
Satuan atau
Kontrak
Gabungan Lump
Sum dan Harga
Satuan)]

70.1 [Harga yang tercantum dalam kontrak dapat
berubah akibat adanya penyesuaian harga
sesuai dengan peraturan yang berlaku.

70.2 Penyesuaian harga diberlakukan pada Kontrak
Tahun Jamak yang masa pelaksanaannya lebih
dari 12 (dua belas) bulan dan diberlakukan
mulai bulan ke-13 (tiga belas) sejak
pelaksanaan pekerjaan.

70.3 Penyesuaian harga diberlakukan terhadap
Kontrak Tahun Jamak yang berbentuk Kontrak
Harga Satuan atau Kontrak Gabungan Lump
Sum dan Harga Satuan yang mengacu pada
Dokumen Pengadaan dan/atau perubahan
Dokumen Pengadaan, yang selanjutnya
dituangkan dalam SSKK.

70.4 Penyesuaian Harga Satuan berlaku bagi seluruh
kegiatan/mata pembayaran, kecuali komponen
keuntungan dan biaya overhead sebagaimana
tercantum dalam penawaran.

70.5 Penyesuaian Harga Satuan diberlakukan sesuai
dengan jadwal pelaksanaan yang tercantum
dalam kontrak awal/adendum kontrak.

70.6 Penyesuaian Harga Satuan bagi komponen
pekerjaan yang berasal dari luar negeri,
menggunakan indeks penyesuaian harga dari
136

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

negara asal barang tersebut.

70.7 Jenis pekerjaan baru dengan Harga Satuan baru
sebagai akibat adanya adendum kontrak dapat
diberikan penyesuaian harga mulai bulan ke-
13 (tiga belas) sejak adendum kontrak tersebut
ditandatangani.
70.8 Kontrak yang terlambat pelaksanaannya
disebabkan oleh kesalahan Penyedia
diberlakukan penyesuaian harga berdasarkan
indeks harga terendah antara jadwal awal
dengan jadwal realisasi pekerjaan.

70.9 Penyesuaian Harga Satuan, ditetapkan dengan
rumus sebagai berikut:
Hn = Ho (a+b.Bn/Bo+c.Cn/Co+d.Dn/Do+.....)
Hn = Harga Satuan pada saat pekerjaan
dilaksanakan;
Ho = Harga Satuan pada saat harga
penawaran;
a = Koefisien tetap yang terdiri atas
keuntungan dan overhead;
Dalam hal penawaran tidak
mencantumkan besaran komponen
keuntungan dan overhead maka a =
0,15.
b, c, d = Koefisien komponen kontrak seperti
tenaga kerja, bahan, alat kerja, dsb;
Penjumlahan a+b+c+d+....dst adalah
1,00.
Bn, Cn, Dn = Indeks harga komponen pada saat
pekerjaan dilaksanakan (mulai bulan
ke-13 setelah penandatanganan
kontrak).
Bo, Co, Do = Indeks harga komponen pada
bulan ke-12 setelah penanda-
tanganan kontrak.

70.10 Penetapan koefisien bahan, tenaga kerja dan
alat kerja ditetapkan dalam SSKK.

70.11 Indeks harga yang digunakan bersumber dari
penerbitan BPS.

70.12 Dalam hal indeks harga tidak dimuat dalam
penerbitan BPS, digunakan indeks harga yang
dikeluarkan oleh instansi teknis.

70.13 Rumusan penyesuaian nilai kontrak ditetapkan
137

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

sebagai berikut:
Pn = (Hn1xV1)+(Hn2xV2)+(Hn3xV3)+.... dst
Pn = Nilai Kontrak setelah dilakukan
penyesuaian Harga Satuan;
Hn = Harga Satuan baru setiap jenis
komponen pekerjaan setelah dilakukan
penyesuaian harga menggunakan
rumusan penyesuaian Harga Satuan;
V = Volume setiap jenis komponen
pekerjaan yang dilaksanakan.

70.14 Pembayaran penyesuaian harga dilakukan oleh
PPK, apabila penyedia telah mengajukan
tagihan disertai perhitungan dan data-data;

70.15 Penyedia dapat mengajukan secara berkala
selambat-lambatnya setiap 6 (enam) bulan.]


G. PENGAWASAN MUTU

71. Pengawasan dan
Pemeriksaan

PPK berwenang melakukan pengawasan dan
pemeriksaan terhadap pelaksanaan pekerjaan yang
dilaksanakan oleh penyedia. Apabila diperlukan, PPK
dapat memerintahkan kepada pihak ketiga untuk
melakukan pengawasan dan pemeriksaan atas semua
pelaksanaan pekerjaan yang dilaksanakan oleh
penyedia.


72. Penilaian
Pekerjaan
Sementara oleh
PPK

72.1 PPK dalam masa pelaksanaan pekerjaan dapat
melakukan penilaian atas hasil pekerjaan yang
dilakukan oleh penyedia.

72.2 Penilaian atas hasil pekerjaan dilakukan
terhadap mutu dan kemajuan fisik pekerjaan.


73. Cacat Mutu PPK atau Pengawas Pekerjaan akan memeriksa setiap
Hasil Pekerjaan dan memberitahukan penyedia secara
tertulis atas setiap Cacat Mutu yang ditemukan. PPK
atau Pengawas Pekerjaan dapat memerintahkan
penyedia untuk menemukan dan mengungkapkan
Cacat Mutu, serta menguji Hasil Pekerjaan yang
dianggap oleh PPK atau Pengawas Pekerjaan
mengandung Cacat Mutu. Penyedia bertanggung
jawab atas perbaikan Cacat Mutu selama Masa
Kontrak dan Masa Pemeliharaan.


138

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

74. Pengujian Jika PPK atau Pengawas Pekerjaan memerintahkan
penyedia untuk melakukan pengujian Cacat Mutu
yang tidak tercantum dalam Spesifikasi Teknis dan
Gambar, dan hasil uji coba menunjukkan adanya
Cacat Mutu maka penyedia berkewajiban untuk
menanggung biaya pengujian tersebut. Jika tidak
ditemukan adanya Cacat Mutu maka uji coba tersebut
dianggap sebagai Peristiwa Kompensasi.


75. Perbaikan Cacat
Mutu
75.1 PPK atau Pengawas Pekerjaan akan
menyampaikan pemberitahuan Cacat Mutu
kepada penyedia segera setelah ditemukan
Cacat Mutu tersebut. Penyedia bertanggung
jawab atas cacat mutu selama Masa Kontrak
dan Masa Pemeliharaan.

75.2 Terhadap pemberitahuan Cacat Mutu tersebut,
penyedia berkewajiban untuk memperbaiki
Cacat Mutu dalam jangka waktu yang
ditetapkan dalam pemberitahuan.

75.3 Jika penyedia tidak memperbaiki Cacat Mutu
dalam jangka waktu yang ditentukan maka
PPK, berdasarkan pertimbangan Pengawas
Pekerjaan, berhak untuk secara langsung atau
melalui pihak ketiga yang ditunjuk oleh PPK
melakukan perbaikan tersebut. Penyedia segera
setelah menerima klaim PPK secara tertulis
berkewajiban untuk mengganti biaya perbaikan
tersebut. PPK dapat memperoleh penggantian
biaya dengan memotong pembayaran atas
tagihan penyedia yang jatuh tempo (jika ada)
atau uang retensi atau pencairan Surat Jaminan
Pemeliharaan atau jika tidak ada maka biaya
penggantian akan diperhitungkan sebagai
utang penyedia kepada PPK yang telah jatuh
tempo.

75.4 PPK dapat mengenakan Denda Keterlambatan
untuk setiap keterlambatan perbaikan Cacat
Mutu, dan mendaftarhitamkan penyedia.

76. Kegagalan
Bangunan
76.1 Jika Hasil Pekerjaan sebagaimana ditetapkan
dalam SSKK berupa bangunan maka PPK
dan/atau penyedia terhitung sejak tanggal
penandatanganan berita acara penyerahan
akhir bertanggung jawab atas kegagalan
bangunan sesuai dengan kesalahan masing-
139

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

masing selama umur konstruksi yang
tercantum dalam SSKK tetapi tidak lebih dari
10 (sepuluh) tahun.

76.2 Penyedia berkewajiban untuk melindungi,
membebaskan, dan menanggung tanpa batas
PPK beserta instansinya terhadap semua bentuk
tuntutan, tanggung jawab, kewajiban,
kehilangan, kerugian, denda, gugatan atau
tuntutan hukum, proses pemeriksaan hukum,
dan biaya yang dikenakan terhadap PPK beserta
instansinya (kecuali kerugian yang mendasari
tuntutan tersebut disebabkan kesalahan atau
kelalaian PPK) sehubungan dengan klaim
kehilangan atau kerusakan harta benda, dan
cidera tubuh, sakit atau kematian pihak ketiga
yang timbul dari kegagalan bangunan.

76.3 Pertanggungan asuransi yang dimiliki oleh
penyedia tidak membatasi kewajiban
penanggungan penyedia dalam angka 70 ini.

76.4 Penyedia berkewajiban untuk menyimpan dan
memelihara semua dokumen yang digunakan
dan terkait dengan pelaksanaan ini selama
umur konstruksi yang tercantum dalam SSKK
tetapi tidak lebih dari 10 (sepuluh) tahun.


H. PENYELESAIAN PERSELISIHAN

77. Penyelesaian
Perselisihan

77.1 Para Pihak berkewajiban untuk berupaya
sungguh-sungguh menyelesaikan secara damai
semua perselisihan yang timbul dari atau
berhubungan dengan Kontrak ini atau
interpretasinya selama atau setelah pelaksanaan
pekerjaan ini.

77.2 Penyelesaian perselisihan atau sengketa antara
para pihak dalam Kontrak dapat dilakukan
melalui musyawarah, arbitrase, mediasi,
konsiliasi atau pengadilan sesuai dengan
ketentuan peraturan perundang-undangan.


78. Itikad Baik

78.1 Para pihak bertindak berdasarkan asas saling
percaya yang disesuaikan dengan hak-hak yang
terdapat dalam kontrak.

78.2 Para pihak setuju untuk melaksanakan
140

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

perjanjian dengan jujur tanpa menonjolkan
kepentingan masing-masing pihak.

78.3 ............................................................................................................... A
pabila selama kontrak, salah satu pihak merasa
dirugikan, maka diupayakan tindakan yang
terbaik untuk mengatasi keadaan tersebut.




141

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi


BAB XI. SYARAT-SYARAT KHUSUS KONTRAK (SSKK)


A. Korespondensi Alamat Para Pihak sebagai berikut:

Satuan Kerja PPK:
Nama :__________
Alamat :__________ __________
Telepon :__________ __________
Website :__________ __________
Faksimili :__________ __________
e-mail :__________ __________

Penyedia:
Nama :__________
Alamat :__________ __________
Telepon :__________ __________
Website :__________ __________
Faksimili :__________ __________
e-mail :__________

B. Wakil Sah Para
Pihak
Wakil Sah Para Pihak sebagai berikut:

Untuk PPK :_______________ __ __________

Untuk Penyedia :_______________
Pengawas Pekerjaan ________ sebagai wakil sah PPK
(apabila ada)

C. Tanggal
Berlaku
Kontrak
Kontrak mulai berlaku sejak: ________ s.d. ________

D. Jadwal
Pelaksanaan
Pekerjaan
Penyedia harus menyelesaikan pekerjaan selama :
_____ ( ______ ) (hari kalender/bulan/tahun)
E. Masa
Pemeliharaan

Masa Pemeliharaan berlaku selama: __(_____)
(bulan/tahun)

F. Umur Konstruksi

Bangunan Hasil Pekerjaan memiliki umur konstruksi:
____ (__________) tahun sejak tanggal penanda-
tanganan Berita Acara penyerahan akhir.

G. Pedoman
Pengoperasian
dan Perawatan

Gambar As built dan/atau pedoman pengoperasian
dan perawatan harus diserahkan selambat-lambatnya:
___ (__________) hari kalender/bulan/tahun setelah
tanggal penandatanganan Berita Acara penyerahan
142

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

awal.

H. Pembayaran
Tagihan
Batas akhir waktu yang disepakati untuk penerbitan
SPP oleh PPK untuk pembayaran tagihan angsuran
adalah ______ hari kalender terhitung sejak tagihan
dan kelengkapan dokumen penunjang yang tidak
diperselisihkan diterima oleh PPK.

I. Pencairan
Jaminan
Jaminan dicairkan dan disetorkan pada _______ [Kas
Negara/Kas Daerah]

J. Tindakan
Penyedia yang
Mensyaratkan
Persetujuan PPK
atau Pengawas
Pekerjaan

Tindakan lain oleh Penyedia yang memerlukan
persetujuan PPK adalah: __________


Tindakan lain oleh Penyedia yang memerlukan
persetujuan Pengawas Pekerjaan adalah: __________


K. Kepemilikan
Dokumen
Penyedia diperbolehkan menggunakan salinan
dokumen dan piranti lunak yang dihasilkan dari
Pekerjaan Konstruksi ini dengan pembatasan sebagai
berikut: __________

L. Fasilitas PPK akan memberikan fasilitas berupa :
_________________

M. Sumber
Pembiayaan
Kontrak Pengadaan Pekerjaan Konstruksi ini dibiayai
dari __________________ [APBN/APBD]

N. Pembayaran
Uang Muka
Pekerjaan Konstruksi ini dapat diberikan uang muka
(YA/TIDAK).

[jika YA]
Uang muka diberikan sebesar __% (________ per
seratus) dari Nilai Kontrak

O. Pembayaran
Prestasi
Pekerjaan
Pembayaran prestasi pekerjaan dilakukan dengan cara:
(Termin/Bulanan/Sekaligus).

Pembayaran berdasarkan cara tersebut di atas
dilakukan dengan ketentuan sebagai berikut:
__________

Dokumen penunjang yang disyaratkan untuk
mengajukan tagihan pembayaran prestasi pekerjaan:
__________

P. [Penyesuaian 1. [Untuk Penyesuaian Harga digunakan indeks yang
143

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

Harga] dikeluarkan oleh _________ [BPS/Instansi Teknis
Lainnya]

2. Indeks yang dipergunakan adalah indeks _______
(perdagangan, industri, impor, dll) sebesar_______

3. Koefisien tetap adalah sebesar____________

4. Koefisien komponen kontrak adalah
sebesar__________]

Q. Peristiwa
Kompensasi
Ketentuan selain yang diatur dalam SSUK mengenai
pemberian peristiwa kompensasi adalah: ________
(apabila ada)

R. Denda Untuk pekerjaan ini besar denda keterlambatan untuk
setiap hari keterlambatan adalah 1/1000 (satu
perseribu) dari [harga kontrak/harga bagian kontrak
yang belum dikerjakan]

S. Sanksi Pelanggaran terhadap ketentuan Pengalihan dan/atau
Subkontrak dikenakan sanksi _________

T. Penyelesaian
Perselisihan
Jika perselisihan Para Pihak mengenai pelaksanaan
Kontrak tidak dapat diselesaikan secara damai maka
Para Pihak menetapkan lembaga penyelesaian
perselisihan tersebut di bawah sebagai Pemutus
Sengketa:

[Pengadilan Republik Indonesia yang
berkompeten/Badan Arbitrase Nasional Indonesia
(BANI)]

[Jika BANI yang dipilih sebagai Lembaga Pemutus
Sengketa maka cantumkan klausul arbitrase berikut
tepat di bawah pilihan yang dibuat di atas:

Semua sengketa yang timbul dari Kontrak ini, akan
diselesaikan dan diputus oleh Badan Arbitrase Nasional
Indonesia (BANI) menurut peraturan-peraturan
administrasi dan peraturan-peraturan prosedur
arbitrase BANI, yang keputusannya mengikat kedua
belah pihak yang bersengketa sebagai keputusan
tingkat pertama dan terakhir. Para Pihak setuju bahwa
jumlah arbitrator adalah 3 (tiga) orang. Masing-masing
Pihak harus menunjuk seorang arbitrator dan kedua
arbitrator yang ditunjuk oleh Para Pihak akan memilih
arbitrator ketiga yang akan bertindak sebagai pimpinan
arbitrator.]
144

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

Lampiran A Syarat-Syarat Khusus Kontrak
Personil Inti, Subpenyedia dan Peralatan


- Personil Inti yang ditugaskan: [cantumkan nama, uraian detil tanggung jawab
kerja, minimum kualifikasi, dan jumlah orang bulan]

- Subpenyedia yang ditunjuk: [cantumkan nama Subpenyedia (jika ada) berikut
uraian personilnya seperti uraian personil Penyedia di atas]

- Peralatan yang digunakan: [cantumkan jenis peralatan khusus yang disyaratkan
untuk pelaksanaan pekerjaan]




145

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi


BAB XII. SPESIFIKASI TEKNIS DAN GAMBAR




KETERANGAN UMUM

a. Lingkup Pekerjaan
Pembangunan Gedung Lembaga Kerapatan Adat Alam Minang Kabau Provinsi
Sumatera Barat
Perincian Bagian Pekerjaan Yang Dilaksanakan Didasarkan Pada Gambar
Rencana Dan RKS Yang menjadi bagian tidak terpisahkan dari rencana kerja dan
syarat-syarat ini.

b. Peraturan Tehnis Bangunan Yang Digunakan
Kecuali ditentukan lain dalam RKS ini, berlaku dan mengikat ketentuan
ketentuan tersebut di bawah ini termasuk segala perubahan dan tambahannya :
- Perpres No. 54 Tahun 2010 .
- UU No. 18 tahun 1999 tentang Jasa konstuksi
- PP No. 29 tentang Jasa tata cara penyelenggaraan Jasa konstruksi.
- Keputusan Menteri Permukiman dan Prasarana Wilayah No.
332/KPTS/M/2002 tanggal 21 Agustus 2002
- Peraturan Konstruksi Kayu di Indonesia (PKKI).
- Peraturan Umum mengenai pelaksanaan instalasi listrik (PUIL) 1979.
- Peraturan Umum Keselamatan Kerja dari Departemen Tenaga Kerja.
- Peraturan Bata merah sebagai bahan bangunan.
- Peraturan Semen Portland Indonesia NI 8 tahun 1972.
- Peraturan Muatan Indonesia.
- Peraturan dan ketentuan yang dikeluarkan pemerintah daerah setempat yang
bersangkutan dengan permasalahan bangunan.

c. Persetujuan Konsultan Pengawas
Yang dimaksud dengan persetujuan Konsultan Pengawas adalah merupakan
persetujuan Konsultan Pengawas secara tertulis yang berisi persetujuan untuk
sesuatu hal yang termasuk dalam persyaratan ini.

d. Daerah Pekerjaan
Adalah daerah termasuk segala sesuatu yang ada didalam daerah tersebut yang
dikuasai untuk segala keperluan pekerjaan
146

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi


e. Rencana Kerja.
Dalam waktu 2 minggu setelah penandatanganan Kontrak, Kontraktor wajib
menyerahkan suatu Rencana Kerja yang meliputi :
-. Tanggal yang diusulkan untuk memulai dan menyelesaikan pembangunan
masing-masing bagian pekerjaan.
-. Tanggal yang diusulkan untuk memperoleh bahan-bahan.
-. Jam kerja yang diusulkan untuk pekerjaan-pekerjaan di lapangan.
-. Jumlah pegawai Kontraktor yang diusulkan, selama pekerjaan berlangsung,
dengan disebutkan fungsi atau keahliannya.

f. Buku Harian.
Kontraktor harus menyediakan buku harian untuk mencatat semua petunjuk-
petunjuk, keputusari-keputusan, dan detail-detail penting dari pekerjaan.

g. Quality Control
Kontraktor harus sudah memperhitungkan semua biaya-biaya untuk Quality
Control kepada Pihak Ketiga.

h. Ukuran
Ukuran dengan angka adalah yang harus diikuti dari pada ukuran skala pada
Gambar Rencana.Jika terjadi keragu-raguan tentang ukuran-ukuran, harus
segera dilaporkan kepada Konsultan Pengawas untuk mendapat petunjuk lebih
lanjut

i. Peralatan
a. Kontraktor diharuskan mengajukan daftar terperinci tentang peralatan yang
akan digunakan untuk melaksanakan pekerjaan. Daftar tersebut harus
disetujui Konsultan Pengawas dalam hal tahun pembuatannya, pabrik
pembuatnya, nomor pengenal, kondisi dan RENCANA WAKTU TIBA DI
TEMPAT PEKERJAAN. Kontraktor wajib mendatangkan alat tersebut tepat
pada waktunya dan dalam keadaan apapun tidak dibenarkan untuk
memindahkan alat-alat tersebut sebagian atau seluruhnya tanpa persetujuan
dari Konsultan Pengawas.
b Kontraktor diharuskan mempersiapkan alat-alat yang diperlukan untuk
melaksanakan tiap tahap pekerjaan sebelum pekerjaan tersebut dimulai.
Kerusakan pada bagian atau keseluruhan dari alat-alat tersebut yang akan
mengganggu pekerjan harus segera diperbaiki atau diganti sehingga
Konsultan Pengawas menganggap pekerjaan tersebut dapat dimulai.

j. Material.
a. Sumber dan Macam Material.
Kontraktor harus mengajukan daftar tertulis kepada Konsultan Pengawas
untuk mendapatkan persetujuan tentang nama perusahanan, tempat asal
(sumber) material.
Sebelum memberi persetujuan, Konsultan Pengawas dapat minta didatangkan
contoh barang/material/bahan baku, untuk keperluan pemeriksaan.



147

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

b. Penyimpanan Material.
Material harus disimpan sedemikian rupa agar mutunya tidak menjadi
berkurang. Penyimpanan hendaknya dilandasi dengan lantai yang keras,
bersih dan diberi atap dan dinding.
Cara penyusunan material harus diatur sedemikian sehingga mudah untuk
diadakan pemeriksaan sewaktu-waktu. Demikian juga penyimpanannya
diatur sehingga pengambilannya dapat diatur menurut datangnya material
tersebut.

k. Pemberitahuan Untuk Memulai Pekerjaan
a. Kontraktor diharuskan untuk memberikan penjelasan tertulis selengkapnya,
tentang langkah-langkah yang akan diambil untuk suatu tahap pekerjaan
yang akan dimulai pelaksanaannya.
b. Dalam keadaan apapun tidak diperbolehkan untuk memulai pekerjaan yang
sifatnya permanent tanpa terlebih dahulu mendapat persetujuan dari
Konsultan Pengawas.

l. Mutu Tenaga Kerja.
Tenaga kerja yang digunakan hendaknya dari tenaga-tenaga ahli/terlatih dan
berpengalaman pada bidangnya dan dapat melaksanakan pekerjaan dengan baik
sesuai dengan ketentuan dalam spesifikasi maupun petunjuk Konsultan Pengawas

m. Perlindungan Terhadap Cuaca.
Kontraktor harus mengusahakan, atas tanggungannya langkah-langkah dan
peralatan yang diperlukan untuk melindungi pekerjaan dan bahan-bahan yang
digunakan, tidak rusak oleh cuaca.

n. Pekerjaan dan Bahan-bahan
Pekerjaan dan bahan-bahan yang diperlukan sesuai dengan macam-macamnya
seperti yang disebut dalam spesifikasi ini, Gambar Rencana, petunjuk Konsultan
Pengawas di lapangan harus tercakup dalam pembiayaan, untuk tenaga kerja,
harga bahan, organisasi kerja, biaya tak terduga, keuntungan biaya penggantian
atas kerusakan milik pihak ketiga dan kerja-kerja lain yang disebut dalam spesifi-
kasi ini untuk kesempurnaan hasil kerja.

o. Gambar Rencana.
Gambar Rencana untuk proyek ini merupakan bagian yang tak terpisahkan dari
Dokumen Kontrak. Harus juga disadari bahwa revisi-revisi masih mungkin
diadakan dalam masa pelaksanaan.
Kontraktor wajib melaksanakan pekerjaan sesuai dengan Gambar Rencana dan
Spesifikasi ini maupun spesifikasi yang lainnya dan tidak dibenarkan untuk
menarik keuntungan dari kesalahan-kesalahan, kekurangan-kekurangan pada
Gambar Rencana atau perbedaan antara Gambar Rencana dan isi Spesifikasi.
Konsultan Pengawas akan mengoreksi dan menjelaskan Gambar Rencana tersebut
untuk kelengkapan yang telah disebut dalam Spesifikasi. Dimensi dalam Gambar
Rencana harus dihitung dengan teliti dan tidak dibenarkan untuk menganggap
bahwa Gambar Rencana tersebut dibuat pada skala yang benar, kecuali atas
petunjuk Konsultan Pengawas.
148

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

Penyimpangan antara keadaan lapangan terhadap Gambar Rencana akan
ditentukan selanjutnya oleh Konsultan Pengawas dan akan disampaikan kepada
Kontraktor secara tertulis.
Kontraktor harus membuat shop Drawing sebelum memulai suatu pekerjaan
untuk mendapatkan persetujuan dari Konsultan Pengawas

p. Tanggung Kontraktor
Pada keadaan apapun, dimana pekerjaan-pekerjaan yang dilaksanakan telah
mendapat persetujuan Konsultan Pengawas tidak berarti membebaskan
Kontraktor atas tanggung Jawab pada pekerjaan tersebut sesuai dengan Kontrak
maupun peraturan Pemerintah yang berlaku

q. Ketidak sesuaian antara Gambar Rencana dan Uraian dan Syarat-Syarat.
Bilamana ada ketidak sesuaian antara Gambar-gambar Rencana, dan Spesifikasi
Pekerjaan dengan Syarat-syarat Umum atau Syarat-syarat Khusus, maka hal ini
harus segera dilaporkan kepada Konsultan Pengawas untuk selanjutnya
diputuskan oleh Pemberi Tugas .

r. Perbedaan Antara Item Pekerjaan Dengan Gambar Rencana Spesifikasi
Kontraktor tidak dibenarkan mengajukan biaya tambahan atau menarik
keuntungan apabila dalam hal ini. terdapat perbedaan antara item pekerjaan
dengan Gambar Rencana dan Spesifikasi. Dalam hal ini Kontraktor wajib
melaksanakan pekerjaan tersebut sesuai dengan Gambar Rencana dan Spesifikasi
ini tanpa biaya tambahan.

s. Contoh-contoh.
Contoh-contoh material/bahan yang dikehendaki oleh Pemberi Tugas atau
Wakilnya harus segera disediakan tanpa kelambatan atas biaya. Kontraktor, dan
contoh-contoh material/ bahan tersebut harus sesuai dengan standard yang
ditentukan dalam Spesifikasi ini.
Contoh-contoh tersebut diambil dengan jalan atau cara demikian rupa sehingga
dapat dianggap bahwa bahan tersebutlah yang akan dipakai dalam pelaksanaan
pekerjaan nanti

III. PEKERJAAN STRUKTUR

1. PEKERJAAN PENDAHULUAN

a. Lingkup Pekerjaan
Meliputi pengerjaan seluruh bangunan, terdiri dari :
1. Plank Nama Proyek
2. Pagar Keliling Pengaman Pekerjaan
3. Pembersihan Lapangan
4. Pengukuran/Pemasangan Bowplank
5. Pekerjaan Mobilisasi dan Demobilisasi Peralatan
149

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

b. Persyaratan Bahan
Untuk papan nama proyek digunakan tiang dan kayu meranti dan tripleks atau
plat seng.

c Pedoman Pelaksanaan
1. Pembuatan papan nama proyek
Membuat papan namam proyek dari papan dilapis seng dengan ukuran 200 x
100 cm. Didirikan tegak diatas kayu 5/7 cm setinggi 240 cm. Diletakkan
pada tempat yang mudah dilihat umum. Papan nama proyek memuat :
Nama proyek
Pemilik proyek
Lokasi proyek
Jumlah biaya (kontrak)
Nama Konsultan Perencana
Nama Konsultan Pengawas
Nama Pelaksana (Kontraktor)
Proyek dimulai tanggal, bulan, tahun.
2. Sebelum pekerjaan dimulai kontraktor harus melakukan Pembersihan,
pengukuran dari existing yang ada dan membuat patok-patok dan
pemasangan bouplank serta mengurug terlebih dahulu seluruh permukaan
yang ada dengan sirtu untuk mendapatkan elevasi permukaan dari pondasi
tiang pancang/Pile Cap
3. Bouplank dibuat dari kayu yang baik, untuk tiang dipakai kayu 5/7 dipasang
dengan jarak 1,5 M dan untuk papan dipakai 2,50 x 20 cm pada bagian
muka diserut halus.
4. Untuk setiap pengukuran dilapangan diharuskan menggunakan alat ukur
Theodolite

c. Pengukuran Hasil Kerja
Pekerjaan ini dapat di nilai sebagai kemajuan pekerjaan apabila telah selesai
dipasang sesuai dengan Gambar Rencana dan Spesifikasi ini serta telah disyahkan
oleh Direksi/Pengawas Lapangan
2. PEKERJAAN TANAH

a. Lingkup Pekerjaan
Meliputi pengerjaan seluruh bangunan, terdiri dari :
1. Pekerjaan Galian Tanah Pondasi
2. Pekerjaan Urugan galian
3. Urugan Sirtu

b. Bahan yang digunakan
1. Urug Tanah/Cadas
2. Urugan Pasir
3. Urugan Sirtu

150

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

c. Pedoman Pelaksanaan
Sebelum Pelaksanaan pekerjaan galian ini dilaksanakan terlebih dahulu diadakan
pengukuran-pengukuran untuk as-as posisi galian sesuai dengan gambar
konstruksi. Setiap pentahapan pekerjaan Galian ini kontraktor harus membuat
Shop Drawing dan persetujuan Direksi/Pengawas Lapangan.
Pemborong wajib melaporkan kepada Direksi bila ada perbedaan gambar
konstruksi dengan gambar arsitektur atau bila ada hal-hal yang kurang jelas.
1. Galian Tanah
a. Penjelasan Umum
- Keterangan tentang sifat-sifat tanah yang diperlihatkan pada aanwijzing
atau yang didapat oleh Kontraktor sebagai hasil diskusi dengan Pemberi
Tugas atau dari sumber lainnya agar tidak disalah tafsirkan sebagai hal
yang pasti. Kontraktor harus melihat sendiri ketempat lokasi pekerjaan
untuk membuktikan langsung tentang jenis tanah, lapisan tanah, volume,
dan lain-lain, sebagai dasar dalam penyusunan Harga Penawaran
- Kontraktor tidak dibenarkan mengajukan Claim apabila terjadi
permasalahan tersebut dan atau jika Konsultan Pengawas meminta agar
Kontraktor mendatangkan peralatan tambahan lainnya demi kelancaran
pekerjaan karena belum mencapai hasil hasil yang memuaskan sehingga
pekerjaan tersebut belum dapat diterima oleh Konsultan Pengawas
Semua pekerjaan galian harus dikerjakan dengan kedudukan, elevasi,
dimensi, kemiringan dan bentuk sesuai dengan Gambar Rencana dan
Spesifikasi ini serta petunjuk Konsultan Pengawas
- Kontraktor harus melakukan pengukuran kembali terhadap posisi galian
pondasi sebelum melakukan penggalian.
- Kontraktor harus membuat konstruksi perkuatan untuk menahan longsoran
sesuai petunjuk Konsultan Pengawas. Apabila Konsultan Pengawas menilai
dasar galian masih terlalu lunak dan perlu untuk diperdalam maka
Kontraktor harus melaksanakan penggalian kembali sampai mencapai
tanah keras sesuai petunjuk Konsultan Pengawas

b. Galian Pondasi.
- Kontraktor harus menyiapkan patok-patok yang menyata-kan as-as pondasi
lengkap dengan keterangan ukuran dan kedalaman galian seperti
tercantum dalam Gambar Rencana dan petunjuk Konsultan Pengawas.
- Hasil Galian ditempatkan sedemikian rupa untuk pengamanan selama
pekerjaan pasangan. Penumpukan material galian ini harus dibersihkan
kembali setelah pekerjaan selesai, sesuai petunjuk Direksi dan Konsultan
Pengawas.
- Apabila Konsultan Pengawas menilai bahwa dasar galian masih lunak maka
Kontraktor harus melanjutkan hingga tercapai tanah keras.
- Dalam membuat harga tawaran Kontraktor harus telah memperhitungkan
segala resiko seperti pemompaan air, perlindungan longsor dan sebagainya
sehingga tidak dibenarkan mengajukan Claim apabila Konsultan Pengawas
meminta kepada Kontraktor untuk melakukan pekerjaan tersebut demi
kelancaran dan keselamatan kerja.

2. Urugan Tanah Kembali Bekas Galian Pondasi.
Penjelasan Umum.
151

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

- Pekerjaan pengurugan terdiri dari pekerjaan mengurug tanah pada galian-
galian baik untuk pondasi atau galian lainnya sesuai dengan Gambar
Rencana yang meliputi kedudukan, kemiringan dan jenis material dan
menurut petunjuk Konsultan Pengawas.
- Urugan kembali bekas galian dapat dilakukan setelah pekerjaan pasangan
selesai dan diterima baik oleh Konsultan Pengawas.
- Penimbunan dilakukan lapis demi lapis dengan material terpilih seperti
dijelaskan pada Gambar Rencana, kemudian dipadatkan dengan alat
pemadat yang disetujui Konsultan Pengawas sampai elevasi dan kedudukan
seperti pada Gambar Rencana. Tebal lapisan maksimum 20 cm dan
dipadatkan hingga 95 % kepadatan maksimum pada kadar air optimum
menurut standard AASHTO T-99.

3. Urugan Tanah/Cadas dan Pasir.
a. Urugan tanah/pasir harus diberikan pada seluruh dasar galian pondasi,
sloof, dibawah lantai dan dibagian lainnya dengan ketebalan sesuai
Gambar Rencana.
b. Tanah/pasir yang digunakan untuk bahan urugan harus pasir yang
bergradasi baik dan disetujui oleh Konsultan Pengawas.
c. Untuk pemadatan agar dilakukan dengan alat pemadat mekanis atau alat
lain yang disetujui oleh Konsultan Pengawas. Tebal tiap lapisan maksimum
20 cm dan dipadatkan hingga 95 % kepadatan maksimum pada kadar air
optimum menurut standard AASHTO T-99.


d. Pengukuran Hasil Kerja
Pekerjaan ini dapat di nilai sebagai kemajuan pekerjaan apabila telah selesai
dipasang sesuai dengan Gambar Rencana dan Spesifikasi ini serta telah disyahkan
oleh Direksi/Pengawas Lapangan


3. PEKERJAAN PONDASI

PONDASI PANCANG
a. Lingkup Pekerjaan
Mobilisasi dan Demobilisasi HSPD berikut dengan pengadaan Tiang pancang.
Pengukuran dilakukan seteliti mungkin dengan menggunakan alat ukur
sebelum Pondasi bangunan dengan memakai tiang pancang 35 cm dengan
beton K 600 Dengan Sistem pemancangan mengunakan alat Hydrolic Static
Pile Drive ( HSPD) 120 Ton yang beton poer /Pile Cap.
Pekerjaan pembuatan pondasi meliputi penyediaan tenaga kerja, bahan-bahan
/material untuk pekerjaan tersebut dan peralatan perlengkapan untuk
pekerjaan tersebut.
Kontraktor harus menyediakan/Menyiapkan lobang titik pondasi untuk
pondasi tiang pancang sampai mencapai tanah dasar.

152

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

b. Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang
Tiang pancang dipakai PCA 350 Type A dan B dengan mutu beton K.600,
Bearing Capacity 90 ton dan Cracking Bending Moment 3,5 5,0 cm.
Secara garis besar pemancangan dengan hydraulic static pile driver untuk
operasinya menggunakan sistem jepit kemudian menekan tiang tersebut.

Struktur alat tersebut terdiri dari :
Pressing Hydraulic Cylinder, Clamping Box dan Clamping Hydraulic cyllinder.

c. Metode Pelaksanaan HSPD sebagai berikut :
I. METODE KERJA PONDASI TIANG PANCANG SISTEM TEKAN.
1. Koordinasikan dengan pemberi tugas mengenai urut- urutan
kerja/prioritas kerja dengan mempertimbangkan urutan penyelesaian
pekerjaan yang di minta dan aksesbilitas kerja Agar tercapai
produktivitas yang terbaik.
2. Tentukan / Tetapkan penggunaan tanda-tanda yang disepakati yang
digunakan dalam pelaksanaaan pekerjaan pengukuran dan pematokan
(Uitzet) agar tidak terjadi kerancuan dalam Membedakan titik-titik
pemancangan dengan titik as bangunan atau titik-titik bantu lainnya.
3. Untuk menghindarkan terjadi pergeseran as tiang dari koordinat yang
telah ditentukan maka gunakan titik bantu (reference point) selama
proses penekanan tiang kedalam tanah.Lakukan pengukuran as tiang
terhadap titik bantu pada kedalaman 2.00 meter dengan
menggunakan waterpass, apabila terjadi penyimpangan jarak antara
as tiang dengan as titik bantu, apabila posisi tiang yang tertanam masih
dapat dilakukan pengangkatan / pencabutan dan posisikan kembali as
tiang tepat pada koordinat yang telah ditentukan.
4. Check verticality tiang pancang setiap kedalaman 50 cm s/d kedalaman
2 m
5. Proses awal dari pemasangan tiang dengan sistem tekan posisikan
alat HSPD unit pada koordinat yang ditentukan, check keadaan HSPD
unit dalam keadaan rata dengan bantuan alat Nivo yang terdapat
dalam ruang Operator dibantu dengan alat waterpass yang diletakkan
pada posisi chasis panjang (Long-Boat)
6. Selanjutnya setelah kondisi HSPD unit tepat pada posisinya, tiang
pancang (yang telah diberi marking skala panjang tiap tiang 500
mm) dimasukkan kedalam alat penjepit (Clamping-Box), kemudian
posisikan tiang pancang tepat pada koordinat yang telah ditentukan,
kontrol posisi tiang pada arah tegak dengan bantuan waterpass. Setelah
semuanya terpenuhi selanjutnyadilakukan penjepitan tiang
dengan tekanan maksimum 20 Mpa dibaca pada Manometer C.
7. Setelah penjepitan pada uraian nomor 5 dilakukan, kemudian lakukan
penekanan tiang pancang dengan menggunakan 2 Cylinder Jack,
selanjutnya dilakukan penekanan dengan menggunakan 4 Cyilinder
Jack,
8. Sampai mencapai daya dukung yang diinginkan. Dalam proses
pemancangam tiang tersebut harus dicatat (Pilling Record) tekanan
yang timbul vs kedalaman tiang tertanam. Selama proses pemancangan
tersebut lakukan pengukuran kembali posisi as tiang terhadap titik
bantu gunakan format 01 (Tiap 2 meter kedalaman tiang tertanam).
153

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

9. Apabila dalam proses pemancangan tiang ternyata tiang tersebut
tidak dapat ditekan lagi, sehingga mengakibatkan tiang terdapat sisa
diatas permukaan tanah, maka tiang tersebut harus dipotong rata tanah
untuk memberikan jalan kerja bagi HSPD unit untuk berpindah ke titik
yang lain. Untuk mengetahui bahwa pemancangan tiang sudah sesuai
dengan daya ukuran yang diinginkan, kita melakukan pressing
sebanyak 2x.
10. Setelah proses tersebut dilakukan secara benar, kemudian lakukan
pengukuran ulang posisi tiang, sehingga apabila akan dibuatkan
keputusan cara-cara perbaikan dari pergeseran tersebut.
11. Pengukuran Hasil Kerja Pekerjaan ini dapat di nilai sebagai kemajuan
pekerjaan apabila telah selesai dipasang sesuai dengan Gambar Rencana
dan Spesifikasi ini serta telah disyahkan oleh Direksi/Pengawas
Lapangan

PONDASI BATU KALI DAN PLAT LAJUR

a. Lingkup Pekerjaan
Meliputi pengerjaan seluruh bangunan, terdiri dari :
1. Pondasi pasangan batu kali/batu belah
2. pondasi plat lajur beton bertulang.

b. Persyaratan Bahan
1. Untuk pekerjaan batu kali/belah digunakan Batu kali/belah yang berukuran
maksimum 10 cm 15 cm, berwarna abu-abu hitam dan tidak berpori.

2. Untuk pondasi plat beton bertulang digunakan bahan yang memenuhi
persyaratan yang diuraikan dalam pasal beton bertulang

c. Pedoman Pelaksanaan
Sebelum pondasi dipasang terlebih dahulu diadakan pengukuran- pengukuran
untuk as-as pondasi sesuai dengan gambar konstruksi. Setiap pentahapan
pekerjaan Pondasi ini kontraktor harus membuat Shop Drawing dan persetujuan
Direksi/Pengawas Lapangan.
Pemborong wajib melaporkan kepada Direksi bila ada perbedaan gambar
konstruksi dengan gambar arsitektur atau bila ada hal-hal yang kurang jelas.
Dibawah dasar pondasi didasari dengan pasir pasang setebal 10 cm dan
dipadatkan.

1. Pondasi pasangan batu kali/batu belah
Sebagai lantai kerja untuk pasangan pondasi ini dipasang aanstampang, terdiri
dari batu kali dan pasir pasang (pasangan batu kosong). Lapisan ini juga harus
dipadatkan, dengan menyiram air diatasnya, sehingga pasir akan mengisi
rongga-rongga batu kali tersebut. Diatasnya dipasang Pondasi batu kali/belah
dipasang dengan perekat 1 Pc : 4 Ps. Dibagian samping dirapikan (diplester)
Pondasi batu bata dipasang dengan perekat 1 Pc : 4 Ps dan pada bagian sisi
diplester kasar/brappen.



154

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

2. Pondasi Plat Lajur
Setelah pasir urug diberi lantai kerja dengan adukan 1 PC : 3 PS : 5 KR dibuat
sesuai dengan gambar detail pondasi Plat Lajur. Kemudian dilanjut dengan
pemasangan pondasi plat lajur beton bertulang dengan mengunakan mutu
beton K-250 bentuk dan pembesian sesuai dengan gambar dan petunjuk
pengawas.

d. Pengukuran Hasil Kerja
Pekerjaan ini dapat di nilai sebagai kemajuan pekerjaan apabila telah selesai dipasang
sesuai dengan Gambar Rencana dan Spesifikasi ini serta telah disyahkan oleh
Direksi/Pengawas Lapangan


4. PEKERJAAN BETON BERTULANG

a. Lingkup Pekerjaan
Yang termasuk dalam pekerjaan struktur beton :
1. Pondasi
2. Sloof Beton Bertulang
3. Kolom Beton Bertulang
4. Balok dan Plat Lantai
5. Ring balok
6. Tangga Beton
7. Tempat-tempat lain yang mempergunakan beton bertulang sesuai dengan
gambar rencana.

b. B a h a n
1. Semen
- Digunakan Portland Cement Tipe I menurut NI - 8 tahun 1972 dan
memenuhi S - 400 menurut Standar Cement Portland yang digariskan oleh
Asosiasi Semen Indonesia (NI 8 tahun 1972).
- Semen yang telah mengeras sebagian maupun seluruhnya dalam satu zak
semen, tidak diperkenankan pemakaiannnya sebagai bahan campuran.
- Penyimpanan harus sedemikian rupa sehingga terhindar dari tempat yang
lembab agar semen tidak cepat mengeras. Tempat penyimpanan semen
harus ditinggikan 30 cm dan tumpukan paling tinggi 2 m. Setiap semen
baru yang masuk harus dipisahkan dari semen yang telah ada agar
pemakaian semen dapat dilakukan menurut urutan pengiriman.

2. Pasir beton.
Pasir beton harus berupa butir-butir tajam dan keras, bebas dari bahan-bahan
organis, lumpur dan sejenisnya serta memenuhi komposisi butir serta
kekerasan sesuai dengan syarat-syarat yang tercantum dalam PBI - 1971.

3. Kerikil/Split
- Kerikil yang digunakan harus bersih dan bermutu baik, serta mempunyai
gradasi dan kekerasan sesuai yang disyaratkan dalam PBI 1971.
- Untuk Beton mutu fc= 21.7 Mpa (K-250) mengunakan material kerikil
beton batu pecah (Split)
155

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

- Penumpukan material kerikil dengan pasir harus dipisahkan agar kedua
jenis material tersebut tidak tercampur untuk menjamin adukan beton
dengan komposisi material yang tepat.

4. A i r
Air yang digunakan harus air tawar, tidak mengandung minyak, asam alkali, garam, bahan-bahan organis atau
bahan-bahan lain yang dapat merusak beton atau baja tulangan. Dalam hal ini sebaiknya dipakai air bersih yang dapat
diminum.

5. Besi beton.
Besi beton yang digunakan adalah baja lunak dengan mutu
a. U - 32 (tegangan Leleh karakteristik minimum 3200 kg/cm2).
Untuk Besi Diameter diatas 12 mm (Besi Ulir)
b. U - 24 (tegangan Leleh karakteristik minimum 2400 kg/cm2).
Untuk besi Diameter 8 mm s/d Diameter 12 mm

Daya lekat baja tulangan harus dijaga dari kotoran, lemak, minyak, karat lepas
dan bahan lainnya.
Besi beton harus disimpan dengan tidak menyentuh tanah dan tidak boleh
disimpan diudara terbuka dalam jangka waktu panjang.
Membengkok dan meluruskan tulangan harus dilakukan dalam keadaan
batang dingin. Tulangan harus dipotong dan dibengkokkan sesuai gambar dan
harus diminta persetujuan Direksi terlebih dahulu.
Jika pemborong tidak berhasil memperoleh diameter besi sesuai dengan yang
ditetapkan dalam gambar, maka dapat dilakukan penukaran dengan diameter
yang terdekat dengan catatan :
- Harus ada persetujuan Direksi
- Jumlah besi persatuan panjang atau jumlah besi ditempat tersebut tidak
boleh kurang dari yang tertera dalam gambar (dalam hal ini yang dimaksud
adalah jumlah luas). Biaya tambahan yang diakibatkan oleh penukaran
diameter besi menjadi tanggung jawab pemborong.

6. Cetakan dan Acuan
Bahan yang digunakan untuk cetakan dan acuan harus bermutu baik sehingga
hasil akhir konstruksi mempunyai bentuk, ukuran dan batas-batas yang sesuai
dengan yang ditunjukkan oleh gambar rencana dan uraian pekerjaan.
Pembuatan cetakan dan acuan harus memenuhi ketentuan-ketentuan didalam
pasal 5.1 PBI 1971.

7. Mutu beton
Mutu beton yang digunakan untuk pekerjaan struktur adalah fc = 21,7 Mpa (K 250) Ready Mix dan untuk beton
praktis dipakai Beton Mutu fc = 21,7 Mpa (K-250). Sebelum dilaksanakanya pekerjaan beton harus ada perhitungan
mix disain untuk komposisi campuran Mutu beton yang akan dipakai sebagai pedoman untuk pekerjaan beton tersebut.

c. Pedoman Pelaksanaan :
1. Kecuali ditentukan lain dalam Rencana kerja dan syarat-syarat ini, maka
sebagai pedoman tetap dipakai PBI 1971.

2. Pemborong wajib melaporkan secara tertulis pada Direksi apabila ada
perbedaan yang didapat didalam gambar konstruksi dan gambar arsitektur.
156

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi


3. Adukan beton dan Pengangkutan
Pengadukan harus dilakukan dengan mesin pengaduk (Mixer). Komposisi
campuran dari masing masing material seperti Semen, Pasir Kerikil dan Air
harus sesuai dengan takaran yang susdah disetujui pengawas/direksi serta
berdasarkan Job Mix.
Pengangkutan adukan beton dari tempat pengadukan ketempat pengecoran
harus dilakukan dengan cara yang disetujui oleh Direksi, yaitu :
- Tidak berakibat pemisahan dan kehilangan bahan-bahan.
- Tidak terjadi perbedaan waktu pengikatan yang menyolok antara beton
yang sudah dicor dan yang akan dicor, dan nilai slump untuk berbagai
pekerjaan beton harus memenuhi tabel 4.4.1 PBI 1971.

4. Pengecoran
Pengecoran beton hanya dapat dilaksanakan atas persetujuan tertulis Direksi.
Selama pengecoran berlangsung pekerja dilarang berdiri dan berjalan-jalan
diatas penulangan. Untuk dapat sampai ketempat-tempat yang sulit dicapai
harus digunakan papan-papan berkaki yang tidak membebani tulangan.
Kaki-kaki tersebut harus sudah dapat dicabut pada saat beton dicor.
Apabila pengecoran beton harus dihentikan, maka tempat penghentiannya
harus disetujui oleh Direksi. Untuk melanjutkan bagian pekerjaan yang diputus
tersebut, bagian permukaan yang mengeras harus dibersihkan dan dibuat kasar
kemudian diberi additive yang memperlambat proses pengerasan. Kecuali pada
pengecoran kolom, adukan tidak boleh dicurahkan dari ketinggian yang lebih
tinggi dari 1,5 m.

5. Perawatan beton
Beton yang sudah dicor harus dijaga agar tidak kehilangan kelembaban untuk
paling sedikit 14 (empat belas) hari. Untuk keperluan tersebut ditetapkan cara
sebagai berikut:
- Dipergunakan karung-karung yang senantiasa basah sebagai penutup
beton.
- Hasil pekerjaan beton yang tidak baik seperti sarang kerikil, permukaan
tidak mengikuti bentuk yang diinginkan, munculnya pembesian pada
permukaan beton, dan lain-lain yang tidak memenuhi syarat, harus
dibongkar kembali sebagian atau seluruhnya menurut perintah Direksi.
Untuk selanjutnya diganti atau diperbaiki segera atas resiko pemborong.

d. Pengukuran Hasil Kerja
Pekerjaan ini dapat di nilai sebagai kemajuan pekerjaan apabila telah selesai
dipasang sesuai dengan Gambar Rencana dan Spesifikasi ini serta telah disyahkan
oleh Direksi/Pengawas Lapangan







157

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

IV. PEKERJAAN ARSITEKTUR

1. PEKERJAAN DINDING

a. Lingkup Pekerjaan
1. Dinding bata
Pemasangan dinding bata merah setebal 1 bata dilakukan untuk sekeliling
bangunan sebagai penahan urugan timbunan dalam gedung sesuai yang
tertera dalam gambar dan dijelaskan dalam gambar detail sedangkan
pemasangan dinding bata ringan (Hable) dilakukan untuk seluruh pembatas
ruangan yang tertera dalam gambar dan dijelaskan dalam gambar detail.

b. Persyaratan Bahan
1. Bata Ringan (Hable)
Bentuk standar dari Hable adalah prisma empat persegi panjang, bersudut
siku dan tajam, permukaannya rata dan tidak menampakkan adanya
retak-retak yang merugikan dengan ukuran 10 x 20 x 60 cm, digunakan
pada Gedung sesuai dengan Notasi dalam Gambar Kerja
2. B a t a
Bentuk standar batu bata adalah prisma empat persegi panjang, bersudut
siku-siku dan tajam, permukaannya rata dan tidak menampakkan adanya
retak-retak yang merugikan. Bata merah dibuat dari tanah liat dengan atau
campuran bahan lainnya, yang dibakar pada suhu cukup tinggi hingga
tidak hancur bila direndam air
2. P a s i r
Harus terdiri dari butir-butir yang tajam dan keras, butir-butir harus
bersifat kekal, artinya tidak pecah atau hancur oleh pengaruh cuaca, seperti
terik matahari dan hujan. Kadar lumpur tidak boleh melebihi 5 % berat
3. Semen dan Air
Untuk persyaratan kedua bahan tersebut, mengikuti persyaratan yang telah
digariskan pada pasal beton bertulang

c. Pedoman Pelaksanaan
1. Pekerjaan dinding mempunyai dua macam pasangan, yaitu :
a. Pasangan kedap air ( 1 PC : 2 PS )
Semua pasangan bata dimulai diatas sloof sampai setinggi 40 cm diatas
lantai
Pasangan dinding saluran keliling bangunan
Pasangan dinding WC setinggi 150 cm diatas permukaan lantai
Pasangan dinding septicktank
b. Pasangan adukan 1 PC : 3 PS dipasang pada dinding penahan timbunan
sekeliling bangunan.
c. Pasangan adukan 1 PC : 4 PS berada diatas pasangan kedap air tersebut.

2. Persyaratan Adukan
Adukan pasangan harus dibuat secara hati-hati, diaduk didalam bak kayu
yang memenuhi syarat. Mencampur semen dengan pasir harus dalam
keadaan kering yang kemudian diberi air sampai didapat campuran yang
158

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

plastis. Adukan yang telah mengering akibat tidak habis digunakan
sebelumnya, tidak boleh dicampur lagi dengan adukan yang baru.

3. Pengukuran (Uit-zet) harus dilakukan oleh Kontraktor secara teliti dan sesuai
gambar, dengan syarat :
Semua pasangan dinding harus rata (horizontal), dan pengukuran harus
dilakukan dengan benang. Pengukuran pasangan benang antara satu kali
menaikkan benang tidak boleh melebihi 30 cm, dari pasangan bata yang telah
selesai.

4. Lapisan bata yang satu dengan lapisan bata diatasnya harus berbeda setengah
panjang bata. Bata setengah tidak dibenarkan digunakan ditengah pasangan
bata, kecuali pasangan pada sudut.

5. Pengakhiran sambungan pada satu hari kerja harus dibuat bertangga menurun
dan tidak tegak bergigi untuk menghindari retak dikemudian hari. Pada
tempat-tempat tertentu sesuai gambar diberi kolom-kolom praktis yang
ukurannya disesuaikan dengan tebal dinding.

6. Lubang untuk alat-alat listrik dan pipa yang ditanam didalam dinding, harus
dibuat pahatan secukupnya pada pasangan bata (sebelum diplester).
Pahatan tersebut setelah dipasang pipa/alat, harus ditutup dengan adukan
plesteran yang dilaksanakan secara sempurna, dikerjakan bersama-sama
dengan plesteran seluruh bidang tembok.

d. Pengukuran Hasil Kerja
Pekerjaan ini dapat di nilai sebagai kemajuan pekerjaan apabila telah selesai
dipasang sesuai dengan Gambar Rencana dan Spesifikasi ini serta telah disyahkan
oleh Direksi/Pengawas Lapangan




2. PEKERJAAN PLESTERAN

a. Lingkup Pekerjaan
Pekerjaan plesteran dilakukan pada seluruh pasangan bata, atau yang tertera
dalam gambar bestek

b. Persyaratan Bahan
Bahan pasir, semen dan air mengikuti persyaratan yang telah digariskan dalam
pasal beton bertulang.

c. Pedoman Pelaksanaan
1. Sebelum plesteran dilakukan, maka :
2. Dinding dibersihkan dari semua kotoran
3. Dinding dibasahi dengan air
4. Semua siar permukaan dinding batu bata dikorek sedalam 0.5 cm
159

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

5. Permukaan beton yang akan diplester dibuat kasar agar bahan plesteran
dapat merekat dengan baik.
6. Dinding Harus dilot.
7. Adukan plesteran pasangan bata kedap air dipakai campuran 1 PC : 2 PS,
sedangkan plesteran bata lainnya dipergunakan campuran 1 PC : 3 PS & 1
PC : 4 PS
8. Ketebalan plesteran pada semua bidang permukaan harus sama tebalnya
dan tidak diperbolehkan plesteran yang terlalu tipis dan terlalu tebal.
9. Ketebalan yang diperbolehkan berkisar antara 1,00 cm sampai 1,50 cm.
Untuk mencapai tebal plesteran yang rata sebaiknya diadakan pemeriksaan
secara silang dengan menggunakan mistar kayu panjang yang digerakkan
secara horizontal dan vertikal.
10. Bilamana terdapat bidang plesteran yang bergelombang harus diusahakan
memperbaikinya secara keseluruhan. Bidang-bidang yang harus diperbaiki
hendaknya dibongkar secara teratur (dibuat bongkaran berbentuk segi
empat) dan plesteran baru harus rata dengan sekitarnya.
11. Semua bidang plesteran harus dipelihara kelembabannya selama seminggu
sejak permulaan plesteran.
12. Pekerjaan plesteran baru boleh dilaksanakan setelah pekerjaan penutup atap
selesai dipasang
13. Pemasangan Ukiran minang dari kayu terawang dan Tembaga dilaksanakan
sesuai dengan ukuran dan bentuk sesuai dengan notasi dalam gambar

d. Pengukuran Hasil Kerja
Pekerjaan ini dapat di nilai sebagai kemajuan pekerjaan apabila telah selesai
dipasang sesuai dengan Gambar Rencana dan Spesifikasi ini serta telah disyahkan
oleh Direksi/Pengawas Lapangan


3. PEKERJAAN LANTAI

a. Lingkup Pekerjaan
Pemasangan lantai dibuat untuk semua bagian lantai ruangan, dan dinyatakan
dalam gambar bestek Finishing lantai dipakai Granit, Kayu Parkit dan Keramik
yang ukuran disesuaikan dengan gambar bestek atau ditentukan lain oleh
direksi/pengawas lapangan.

b. Bahan yang digunakan
1. Urugan sirtu seluruh lantai di dalam Gedung
2. Urug Pasir alas Lantai
3. Coran dasar lantai dengan mutu beton fc = 14.5 Mpa (K.175) setebal 5 cm
4. Granit 60 x 60 cm Unpolish (Warna Ivory) setara Niro Granit untuk lantai
Ruangan ,Teras Luar, Belakang, Samping, Tangga serta Medan nan Bapaneh
dengan Plint ukuran 10 x 60 cm berwarna hitam
5. Lantai kayu Parkit Jati uk. 9 x 120 cm tebal 1,5 cm untuk lantai Ruangan Aula
berwarna terang dan border berwarna gelap.
6. Keramik 20 x 20 cm Anti Slip setara Masterina untuk lantai KM/WC
7. Keramik 20 x 25 cm setara Masterina untuk dinding KM/WC
8. Keramik 40 x 40 cm setara Masterina untuk Lantai dan Dinding Kolam
160

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

9. Granit 60 x 60 cm Homogenius Tile setara Niro Granit untuk Dinding Fasade
Kolong Beton.
10. Batu Alam Lempeng pada dinding Pos Jaga dan Permukaan Dinding Turap
Kolam
11. Paving Block I Berpola tebal 6 cm Beton K-225 pada Halaman, Jalan dan
Medan nan Bapaneh.
12. Untuk penempatan/pemasangan material tersebut diatas disesuaikan dengan
gambar bestek serta petunjuk direksi dan pengawas lapangan dan untuk
warna ditentukan oleh
direksi (Pemberi Tugas, konsultan perencana dan pengawas lapangan )

c. Pedoman Pelaksanaan
1. Pada lantai baru dihampar Sirtu dengan pemadatan per 20 cm sesuai dengan
ukuran di dalam Gambar sedangan Pasir urug setebal 5 cm disiram
dilaksanakan setelah pengurugan Sirtu selesai dilaksanakan dan didapadatkan
dengan air dan di stamper
2. Pemeriksaan
Sebelum lantai dipasang, Kontraktor harus memeriksa semua pasangan
pipa-pipa, saluran-saluran dan lain sebagainya yang harus sudah terpasang
dengan baik sebelum pemasangan lantai dimulai.
3. Adukan
- Untuk perataan lantai lantai Dicor dengan beton mutu fc 14.5 Mpa setebal
5 cm.
- Adukan untuk Granit 1 PC : 3 Ps
- Adukan untuk pemasangan Granit yaitu semen, pasir dicampur air,
sehingga didapat campuran yang plastis.
4. Pemasangan
- Adukan perekat untuk Granit harus betul-betul padat/penuh agar tidak
terdapat rongga-rongga dibawah keramik/granit tersebut yang dapat
melemahkan konstruksi. Sambungan antara keramik/granit dengan
keramik lainnya harus sama lebarnya, lurus dan harus diisi dengan air
semen (tepung AFA) yang warnanya disesuaikan dengan warna keramik
atau ditentukan kemudian oleh direksi teknis. Hasil pasangan akhir harus
rata dan waterpass dan tidak bergelombang
- Pekerjaan yang telah selesai tidak boleh ada retak, noda dan cacat-cacat
lainnya. Apabila terjadi cacat pada lantai, maka bagian cacat tersebut harus
dibongkar sampai berbentuk bujur sangkar dan pasangan baru harus rata
dengan sekitarnya.
- Permukaan pasangan lantai harus datar dan waterpass.

d. Pengukuran Hasil Kerja
Pekerjaan ini dapat di nilai sebagai kemajuan pekerjaan apabila telah selesai
dipasang sesuai dengan Gambar Rencana dan Spesifikasi ini serta telah disyahkan
oleh Direksi/Pengawas Lapangan





161

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

4. PEKERJAAN PLAFOND

a. Lingkup Pekerjaan
Pekerjaan yang dilaksanakan untuk menutup plafond pada seluruh ruangan
termasuk teras keliling bangunan serta KM/WC. Termasuk dalam lingkup
pekerjaan ini adalah semua pekerjaan rangkanya

b. Persyaratan Bahan
1. Untuk Rangka dan gantungan Plafond di pakai Besi Hollow 20 x 40 tebal 2 mm
dan Alluminium Cross T
2. Untuk Bahan Penutup Plafond dipakai :
Gypsum Panel tebal 9 mm kualitas terbaik
GRC Tebal 4 mm kualitas terbaik
List Profil Gypsum min Uk. 10 cm
Panel Acoustic tebal 9 mm kualitas terbaik
Plafond Ukiran

c. Pedoman Pelaksanaan
1. Rangka Plafond Besi Rangka plafond induk mengunakan besi siku dipasang
dengan urutan pertama, yang dipakukan pada dinding dan dilaskan/di
bautkan pada plat lantai dan kuda kuda baja. Untuk rangka pembagi
mengunakan besi hollow. Gantungan Plafon dilekatkan/dilaskan langsung
pada pada plat ( Plafon Lt.1) kuda kuda baja dan plat dag ( Plafond Lt.2 )
dengan Jarak gantungan plafond setiap 1 m2
3. Pemasangan rangka ini harus rapi dan waterpass. Kontraktor bertanggung
jawab atas kerapian pemasangan rangka ini.
4. Penutup Plafond Gipsum/GRC serta Ukiran dipasang pada rangka ini, dengan
menggunakan screw gypsum. Hasil akhir harus siku dan waterpas.
5. Pada bagian plafond yang berhubungan dengan dinding diberi List Profil.
6. Posisi pemasangan dan material plafon disesuaikan notasi gambar.

d. Pengukuran Hasil Kerja
Pekerjaan ini dapat di nilai sebagai kemajuan pekerjaan apabila telah selesai
dipasang sesuai dengan Gambar Rencana dan Spesifikasi ini serta telah disyahkan
oleh Direksi/Pengawas Lapangan


5.PEKERJAAN PINTU JENDELA

a. Lingkup Pekerjaan
1. Pekerjaan Pasangan Kozen pintu dan jendela dari bahan aluminium 4 yang
berkualitas baik dan berwarna Brown ( Coklat )
2. Pekerjaan Pasangan Daun pintu/jendela dan ventilasi menggunakan bahan
Aluminium berwarna Brown ( Coklat )
3. Pekerjaan Partisi ( Pintu Lipat )
4. Pelapis Dinding Triplek Jati, Ukiran dan Wallpaper
5. Pekerjaan Pentas ( Stage ) Portable
6. Meliputi pengadaan tenaga kerja, bahan dan semua peralatan serta pesanan
semua kaca kecuali kaca untuk cermin sesuai dengan gambar dan
persyaratannya.
162

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

7. Mengatur pekerjaan kaca dengan pekerjaan-pekerjaan lain yang
bersangkutan, terutama pekerjaan kusen aluminium.
8. Kontraktor diwajibkan memberikan contoh - contoh bahan terlebih dahulu
untuk disetujui dan diparaf Pengawas dan Direksi, lengkap dengan brosur
dan data teknis.
9. Sebelum mendapatkan hasil yang baik, Kontraktor harus
bekerjasama/koordinasi dengan baik bidang pekerjaan pekerjaan lain.
10. Kontraktor diwajibkan memeriksa pekerjaan lain yang bersangkutan
dilapangan dan melaporkan kepada Direksi bila ada hal-hal yang dapat
mempengaruhi pekerjaan.

b. Persyaratan Bahan
1. Untuk semua kozen pintu dan jendela, dan Rangka Partisi, digunakan Kusen
Aluminium dipakai Uk. 4 setara Alcan, YKK.
2. Ukuran kayu yang tertera dalam gambar merupakan ukuran terpasang.
3. Kayu digunakan Klas I, harus betul-betul kering, tidak keropos, lurus, tidak
cacat/bermata.
4. Kaca dipakai :
Kaca Polos T = 5 mm
Ukuran type dan ketebalan kaca penempatannya harus sesuai dengan
gambar bestek
Pekerjaan kaca sesuai gambar rencana setara Ex Asahi Mas.Warna kaca
bening tebal 5 mm.
5. Daun pintu lipat ( partisi ruangan ) digunakan Rangka kayu klas I dilapis
triplek tebal 3mm kemudian dilapis triplek jati .
6. Pekerjaan pelapis dinding meliputi ukiran yang menggunakan kayu surian
yang baik kualitas dan mutunya dan tidak terdapat cacat mata kayu, untuk
motif ukiran disesuaikan notasi gambar, sedangkan Wallpaper bermotif dan
berwarna krem yang baik kualitas dan mutunya.
7. Pentas portable terbuat dari rangka kayu ( Klas I ) dan lantainya terbuat dari
multiplek tebal 12 mm dan dilapis karpet yang berkualitas baik dan berwarna
merah, bentuk dan ukuran disesuaikan dengan gambar.

c. Pedoman Pelaksanaan
1. Daun pintu lipat partisi.
Daun pintu dibuat dengan kayu klas I, bentuk dan ukuran disesuaikan dengan
gambar, dan disyaratkan agar Kontraktor memesan langsung pada tempat
khusus pembuat pintu atau pada toko.
Pintu difinish dengan menggunakan Triplek 3 mm dilapisi dengan triplek jati.
2. Pekerjaan Kusen Aluminium.
- Pembuatan Kusen Aluminium harus mengikuti ketentuan dalam spesifikasi
ini atau spesifikasi lainnya dan menurut petunjuk Konsultan Pengawas.
- Dinding atau beton yang akan berhubungan dengan kusen aluminium harus
terlebih dahulu diberi lapisan clear methacylate laquar atau dempul plastis
agar kedap air.
- Profil aluminium yang berdekatan dengan tembok dan selesai dipasang agar
diberi lapisan pelindung yang disetujui konsultan pengawas untuk
melindungi permukaan aluminium agar tidak terkena percikan adukan atau
benda lain dan mudah untuk dibersihkan dan tidak akan merusak bentuk asli
permukaan aluminium tersebut
163

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

- Profil aluminium yang digunakan harus dari profil yang dipilih dan tidak
bengkok serta cacat lain yang merugikan.
- Pekerjaan pemasangan ini harus dilakukan oleh tukang yang ahli dalam
bidangnya dan terlatih sehingga semua detail dan pertemuan runcing, halus,
rata, bersih dari goresan-goresan, bidang permukaan rangka tersebut rata,
lurus waterpas dan betul-betul tegak (vertikal)
- Seluruh rangka dapat merekat dengan baik pada dinding, dengan
menggunakan sekrup dan fisher yang sesuai dan menurut petunjuk
konsultan pengawas.
- Pemasangan jalusi alluminium maupun kaca harus mengikuti petunjuk
Konsultan Pengawas,
- Celah/alur untuk memasang kaca harus diberi sealant/karet agar kedap air
sesudah kaca dipasang.
3. Pekerjaan Wallpaper.
- Sebelum pemasangan wallpaper dinding harus diaci terlebih dahulu sampai
rata dan permukaan dinding harus benar-benar kering dan bersih dari debu
yang menempel.
- Lem permukaan dinding secara merata dan rapi.
- Pasang wallpaper dengan secara merata dan bagian yang ada gelembung
udaranya diratakan sampai betul betul permukaan wallpaper tersebut rata.
- Wallpaper dipasang oleh tenaga yang ahli dibidangnya.
4. Pekerjaan Pemasangan Ukiran.
- Sebelum pemasangan ukiran dinding harus diaci terlebih dahulu sampai rata
dan permukaan dinding harus benar-benar kering dan bersih dari debu yang
menempel.
- Pemasangan ukiran pada pintu sesuai dengan notasi dalam gambar


5. Pekerjaan Pemasangan Ukiran.
a. Sebelum pemasangan kaca, semua kotoran-kotoran dan bekas-bekas
minyak harus dibersihkan hingga tidak mengganggu perekatan
b. Kaca harus dipasang rata dan tegak lurus pada kusen-kusennya.
c. Pemotongan kaca harus sedemikian rupa sehingga mudah dipasang
tanpa paksaan
d. Pemasangan kaca untuk Curtain Wall harus disealant terhadap kusen
aluminium.
e. Pemasangan kaca untuk Curtain Wall harus dilakukan sebelah dalam,
untuk mempermudah penggantian kaca apabila kemudian hari ada yang
pecah.
f. Kaca harus duduk dengan baik pada kusen kosen dan tidak bergetar
setelah dipasang.
g. Permukaan kaca harus diberitanda-tanda peringatan dariTape atau
bahan lain yang tidak menimbulkan cacat pada kaca setelah dibersihkan.
h. Sebelum pekerjaan diserahkan, permukaan kaca harus bersih dari segala
kotoran, tanda-tanda dan sebagainya. Pembersihan harus dengan bahan
sesuai yang ditunjuk supplier dan disetujui oleh Pengawas.




164

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

d. Pengukuran Hasil Kerja
Pekerjaan ini dapat di nilai sebagai kemajuan pekerjaan apabila telah selesai
dipasang sesuai dengan Gambar Rencana dan Spesifikasi ini serta telah disyahkan
oleh Direksi/Pengawas Lapangan

d. Jaminan Pekerjaan.
a. Pemborong harus menyerahkan jaminan tertulis dari pabrik pembuat bahan
yang menyatakan bahwa bahan yang digunakan adalah dalam keadaan
baru, baik, tidak rusak dan dapat berfungsi dengan baik.
b. Jaminan bahan dan pekerjaan yang harus diserahkan oleh pemborong harus
berlaku selama + 10 tahun, dan apabila dalam masa tersebut kerusakan
pekerjaan akibat ketidak mampuan bahan yang dipergunakan,
maka dalam waktu yang singkat pemborong harus memperbaiki bagian
yang rusak tersebut tanpa adanya tambahan biaya.

6. PEKERJAAN RANGKA BAJA (CANOPY)
a. Lingkup Pekerjaan

1. Pekerjaan Balok Baja Konsol Profil IWF 200.100.5,5.8
2. Pekerjaan Gording C 100.50.20.3,2

Kontraktor harus menyediakan material, peralatan dan tenaga yang cakap untuk
dapat menjamin kelancaran keamanan dalam pelaksanaan pekerjaan ini. Alat
pengangkat (crane), katrol atau sejenisnya yang akan digunakan harus disetujui
Konsultan Pengawas

b. Bahan yang digunakan
1. Baja Profil yang digunakan untuk Bahan struktur bahan baja yang telah
memiliki lulus uji struktur Nasional/internasional serta dibuktikan dengan
surat keterangan / Jaminan pabrik pada waktu pelaksanaan.
2. Dimensi atau ukuran dan penempatan disesuaikan dengan gambar rencana.
3. Bahan untuk penutup talang air digunakan plat Alluminium BJLS 40
4. Pengaku sambungan dan base plat mengunakan Plat Besi tebal 10 mm, dan
untuk pengaku sambungan menggunakan besi plat tebal 8 mm.
5. Stek untuk Penyatuan struktur dipakai Angkur baut type HTB, Untuk angkur
pada dinding menggunakan Baut 3/4(19,1mm ) yang dilengkapi Zat
Adiktive Chemical


c. Pedoman Pelaksanaan
1. Sebelum melaksanakan pekerjaan rangka baja (Fabrikasi), Kontraktor harus
membuat shop drawing terlebih dahulu yang mencakup tentang dimensi
batang, ukuran batang, elevasi, detail dudukkan lengkap dengan angker,
detail sambungan antar komponen lainnya seperti Rangka Kolom, Balok
maupun detail dan informasi lainnya untuk mendapatkan persetujuan dari
Konsultan pengawas.
2. Profil baja IWF dan Siku sebelum dirangkai diharuskan terlebih dahulu di cat
dengan Zincromate sebagai cat dasar untuk permukaan baja
3. Pemasangan Rangka per Rangka menggunakan Las dan More Baut
165

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

4. Tiap sambungan pemasangan rangka menggunakan plat besi yang dilaskan
serta baut dengan spesifikasi pabrik atau petunjuk pengawas dan direksi,
sehingga hasil akhir pasangan akan Rapi dan Kokoh.
5. Sebagai Bahan penutup dari Canopy dipasang Arcrilic dengan ketebalan 10
mm dengan warna biru
6. Setelah rangka dilaksanakan dan ditutup dengan Alluminium Composite
Panel dilengkapi rangka hollow Aluminium 4 x 4 cm
7. Pemasangan harus rapi dan memenuhi syarat-syarat sehingga tidak
mengakibatkan Rangka miring. Apabila terjadi kemiringan setelah
pemasangannya, maka bagian yang miring tersebut harus dibongkar dan
dipasang baru.


7. PEKERJAAN RANGKA ATAP DAN PENUTUP ATAP

a. Lingkup Pekerjaan
1. Pekerjaan Rangka Atap dengan Baja Ringan.
2. Pekerjaan Penutup Atap
Kontraktor harus menyediakan material, peralatan dan tenaga yang cakap untuk
dapat menjamin kelancaran keamanan dalam pelaksanaan pekerjaan ini. Alat
pengangkat (crane), katrol atau sejenisnya yang akan digunakan harus disetujui
Konsultan Pengawas

b. Bahan yang digunakan
1. Baja Ringan untuk Bahan Atap dipakai bahan baja lapis mutu tinggi terbuat
dari baja high tensile (Hi-Ten) G550/450-550 MPa (4500-5500 kg/cm
2
)
dengan lapisan tahan karat Zinc-Aluminium dengan 100 gr/cm2 dengan
Komposisi 43.5 % Zinc, 55 % Aluminium dan 15 % Silicon atau telah
memiliki lulus uji struktur Nasional/internasional serta dibuktikan dengan
surat keterangan / Jaminan pabrik pada waktu pelaksanaan.
2. Dimensi atau ukuran dan penempatan disesuaikan dengan gambar rencana.
3. Bahan Penutup Atap dipakai Genteng Metal Berpasir adalah baja lembaran
lapis seng, Aluminium, digalvanis yang pelapisannya dilaksanakan dengan
cara celup panas, yang dilapis pasir berwarna hitam dan tebal 0,4 mm.

c. Pedoman Pelaksanaan
1. Sebelum melaksanakan pekerjaan rangka atap (Fabrikasi), Kontraktor harus
membuat shop drawing terlebih dahulu yang mencakup tentang dimensi
batang, ukuran batang, elevasi, detail dudukkan lengkap dengan anker, detail
sambungan antar komponen lainnya seperti penutup atap maupun detail dan
informasi lainnya untuk mendapatkan persetujuan dari Konsultan pengawas.
2. Pemasangan atap langsung pada reng dengan menggunakan baut/screw
3. Tiap sambungan pemasangan atap diberi tindisan sesuai dengan spesifikasi
pabrik atau petunjuk pengawas dan direksi, sehingga hasil akhir pasangan
akan rapi dan tidak bocor.
4. Pemasangan harus rapi dan memenuhi syarat-syarat sehingga tidak
mengakibatkan kebocoran. Apabila terjadi kebocoran setelah pemasangannya,
maka bagian yang bocor tersebut harus dibongkar dan dipasang baru.
166

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

5. Pemasangan Atap Genteng Metal dipasang sedemikian baiknya hinggga
betul-betul mendapat bidang atap yang baik. Untuk itu agar mengikuti
petunjuk-petunjuk dan ketentuan yang telah ditetapkan.
6. Pada ujung gonjong dipasang pucuk gonjong, sedangkan pada dada gonjong
dipasang kalawa bagayuik, Sisik Ikan berikut dengan bola-bolanya dari plat
aluminium
7. Untuk Bubungan/Perabung terbuat dari bahan yang sama dengan atap
8. Lesplank di gunakan lesplank Zincalume dengan ketebalan 0,4 mm
9. Untuk pentup Gonjong dipasangan dengan menggunakan papan ukiran yang
pada sisi bagian dalam di lapis dengan menggunakan seng plat
10. Pekejaan ini dilakukan oleh tukang khusus yang sudah mempunyai
pengalaman memasang atap gonjong dan yang lannya.

d. Pengukuran Hasil Kerja
Pekerjaan ini dapat di nilai sebagai kemajuan pekerjaan apabila telah selesai
dipasang sesuai dengan Gambar Rencana dan Spesifikasi ini serta telah disyahkan
oleh Direksi/Pengawas Lapangan


8. PEKERJAAN PENGECATAN

a. Lingkup Pekerjaan
1. Cat tembok untuk dinding yang diplester, bidang-bidang beton dan plafond.
2. Cat Impra Melamin untuk bidang-bidang pintu triplek jati dan ukiran yang
nampak
3. Zincromate untuk dasar permukaan baja
4. Precoat untuk permukaan pasangan batu alam
5. Waterprofing membrane Sheet untuk permukan plat dag, kolam dan
groundtank
6. Cat Minyak kayu hanya dilaksanakan pada bagian ukiran pada Gonjong
dengan menggunakan cat khusus ukiran

b. Bahan
Bahan-bahan yang digunakan harus berkualitas baik, seperti :
1. Meni kayu dan besi sekualitas Nippon Pain.
2. Plamur
3. Cat kayu setara Cap Platone .
4. Cat tembok setara Catylac, Jotun
5. Cat Kayu Melami setara Impra

c. Pedoman pelaksanaan
1. Pekerjaan pengecatan dilaksanakan setelah pemasangan plafond.
2. Pekerjaan cat kayu ukiran harus dilakukan lapis demi lapis dengan
memperhatikan waktu pengeringan jenis bahan yang digunakan.
3. Pengecatan dinding harus dilakukan menurut proses, Penggosokan dinding dengan batu
gosok sampai rata dan halus, setelah itu dilap dengan kain basah hingga bersih.
4. Melapis dinding dengan plamur tembok, dipoles sampai rata. Setelah
betul-betul kering digosok dengan amplas halus dan dilap dengan kain kering
167

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

yang bersih, Pengecatan dengan cat tembok emulsion sampai rata, minimal
2 (dua) kali.
5. Pekerjaan cat tembok harus menghasilkan warna merata dan sama.
6. Pengecatan plafond harus dilakukan menurut proses, Membersihkan bidang
plafond yang akan dicat, mengecat plafond 2 (dua) kali, sehingga
menghasilkan bidang pengecatan yang merata sama dan tidak terdapat
belang-belang atau noda-noda mengelupas.
7. Warna yang digunakan ditentukan direksi (Pemberi Tugas, Konsultan
Perencana dan Pengawas Lapangan )



d. Pengukuran Hasil Kerja
Pekerjaan ini dapat di nilai sebagai kemajuan pekerjaan apabila telah selesai
dipasang sesuai dengan Gambar Rencana dan Spesifikasi ini serta telah disyahkan
oleh Direksi/Pengawas Lapangan


9. PEKERJAAN ALUMINIUM COMPOSITE PANEL

a. Lingkup pekerjaan
1. Pengadaan tenaga kerja, bahan-bahan yang diperlukan.
2. Penempatan pemasangan ditentukan dalam gambar bestek
3. Semua Item pekerjaan ini harus sesuai dengan spesifikasi dan syarat dibawah
ini.

b. Bahan
Bahan-bahan yang digunakan harus berkualitas baik, seperti :
1. Rangka Aluminium Composit Panel mengunakan Aluminium Hollow 40 x 40 mm
2. Aluminium Composite Panel.
- Tebal Total Panel : 4 mm
- Tebal Lapisan Luar Aluminium : 0.3 x 0.3 mm
- Core : Non Combustible miniral
- Berat : 7,6 Kg/m2
- Tensile : 5 Kg/mm2
- Yield : 4,5 Kg/mm2
- Sound Transmission : 26 STC
- Finished : Paint PVDF
- Warna : ditentukan Direksi (Pemberi Tugas,
Konsultan
Perencana)
2. Bahan Composite harus dalam keadaan rata, warna dan penempatan
disesuaikan dengan gambar kerja
3. Kontraktor diwajibkan menyerahkan jaminan supply yang dikeluarkan
distributor dan didukung oleh pabrik (prinsipal) yang mencantumkan nama
kegiatan dan perkiraan volumenya.
4. Sebelum pelaksanaan kontraktor harus menyerahkan sample material untuk
mendapakan persetujuan material.
5. Toleransi Mill finish :
- Stove dipernish 0.2 mm
- Dianode 0.4 / 0.2 mm
168

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

- Lebar -0 / 4 mm
- Panjang s/d 4 meter -0 / 6 mm
6. Bahan yang dipakai harus memenuhi standart antara lain :
- AA The Aluminium Association
- AAM Architectural Aluminium Manufaktur Association
- ASTM American Standard for Testing Material
- KSA Korean Standard Association
- ISO 9001
7. Sealant (bahan pengisi nat antara panel ACP warnanya ditentukan kemudian) :

c. Pedoman pelaksanaan
1. Pemasangan harus dilaksanakan oleh tenaga ahli yang khusus dalam pekerjaan ini dengan
menunjukan surat keterangan referens pekerjaan pekerjaan yang pernah dikerjakan kepada
direksi/ pengawas lapangan untuk mendapat persetujuan.
2. Aluminium Composit Panel yang dipakai untuk keseluruhan pekerjaan harus
dari satu produsen/merek.
3. Alat bantu seperti perancah harus cukup untuk mendapatkan hasil yang
sempurna.
4. Rangka-rangka pemegang transom dan mullion harus dipersiapkan dengan teliti, tegak lurus
dan tepat posisinya.
5. Metode pemasangan antara lain :
- Dijepit diantara bagian-bagian sungkup puncak ganda
- Panel-panel baki pengantung pada pin-pin dan dipasang pada skrup
- Dinding pelapis yang dijadikan satu unit, sistim ikatan pinggir
6. Setelah pemasangan dilakukan penutupan celah-celah antara panel ditutup
dengan bahan caulking dan sealant hingga rapat dan tidak bocor.
7. Hasil Pemasangan pekerjaan Aluminium Composite Panel harus merupakan
hasil pekerjaan yang rapi dan tidak bergelombang

d. Pengukuran Hasil Kerja
Pekerjaan ini dapat di nilai sebagai kemajuan pekerjaan apabila telah selesai
dipasang sesuai dengan Gambar Rencana dan Spesifikasi ini serta telah disyahkan
oleh Direksi/Pengawas Lapangan


10. PEKERJAAN PERLENGKAPAN DALAM

a. Lingkup pekerjaan
1. Pengadaan tenaga kerja, bahan-bahan yang diperlukan.
2. Penempatan pemasangan ditentukan dalam gambar bestek
3. Semua Item pekerjaan ini harus sesuai dengan spesifikasi dan syarat dibawah
ini.

b. Bahan
Bahan-bahan Sanitair yang digunakan harus berkualitas baik, seperti :
1. Closet Duduk GR08Cak komplit Acsesories
2. Closet Jongkok (Rapi Ex Squat WAR2C4D
3. Wastafel Studio 50 Wallm Hung Lav LAV3T8C Komplit Acsesories
4. Urinoir WB01UAK Komplit Acsesories
5. Partisi Urinal DV01UAK Komplit Acsesories
6. Bak Fiber ukuran 50 x 50 cm
169

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

7. Floor Drain Square F030A261
8. Kran TP 0009-B 609 C
9. Jet Washer White (F062H007)
10. Kran Dinding Double Foucet F062M032
11. Hand Realling Tangga Pipa dia. 2,5 berikut dengan pembatas dgn Besi Tempa
12. Meja Counter dari Pasangan Triplek Jati

11. PEKERJAAN PERLENGKAPAN LUAR

1. Saluran Keliling terbuat dari pasangan batu bata di plester, sedangkan lantai
saluran dipasang buis beton 20 cm dilengkapi dengan Bak Kontrol
yang dibuat dari pasangan batu bata yang diplester.
2. Pada bagian bawah tangga dipasang buis beton 20 cm
3. Pada pertemuan saluran/sudut saluran dibuat Bak Kontrol
4. Pada bagian tangga sesuai dengan notasi pada gambar di lengkapi dengan
besi grill sebagai penutup saluran dari besi siku 30.30.3 dan besi beton dia.
10 mm yang bisa di buka tutup






V. PEKERJAAN MEKANIKAL & ELEKTRIKAL

1. PEKERJAAN ELEKTRIKAL DAN PENANGKAL PETIR

1.1 URAIAN PERSYARATAN DAN PERATURAN UMUM

Uraian persyaratan ini menjelaskan tentang detail spesifikasi bahan dan cara
pemasangan Instalasi Listrik dan penangkal petir, meliputi pekerjaan secara
lengkap dan sempurna mulai dari penyediaan bahan sampai di site, upah
pemasangan, penyimpanan, transportasi, pengujian, pemeliharaan dan
jaminan.
1. Dalam melaksanakan instalasi ini, kontraktor harus mengikuti semua
persyaratan yang ada seperti :
a. Peraturan Umum Instalasi Listrik 2000
b. VDE, ISO, BS, LMK.
2. Pembuatan panel harus mengikuti dan terikat pada semua persyaratan
yang tercantum dalam :
a. Persyaratan umum
b. Spesifikasi teknis
c. Gambar rencana
d. Berita acara anwijing
3. Sumber daya listrik bersumber dari Perusahaan Umum Listrik Negara dan
Diesel Generator Set bilamana daya dari PLN mengalami gangguan.
4. Fasilitas instalasi listrik tersebut digunakan untuk :
a. Penerangan dalam
b. Penerangan halaman
170

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

c. Stop kontak biasa & stop kontak AC
d. Penerangan service area
e. Air conditioning
f. Peralatan lain
5. Sistem tegangan listrik 380 volt 3fasa 50 Hz atau 220 volt, 50 Hz.
6. Persyaratan kontraktor listrik
a. Harus mempunyai SIKA PLN golongan C yang masih berlaku.
b. Harus dapat disetujui oleh Pemberi Tugas/ Mk
7. Semua instalasi penerangan dan stop kontak menggunakan sistem 3 core.
8. Semua panel listrik harus diberi pentanahan dengan kawat BC/NYA
9. Semua pipa dari bahan metal yang terpasang dalam tanah harus diberi
pelindung anti karat.


1.2 LINGKUP PEKERJAAN LISTRIK

Melaksanakan :
Seluruh instalasi penerangan & stop kontak dalam gudang
Seluruh instalasi penerangan & stop kontak dalam Power House
Seluruh instalasi penerangan & stop kontak dalam Pos Jaga
Seluruh instalasi penerangan halaman & parker
Seluruh instalasi pertanahan/grounding
Menyediakan dan memasang semua toevoer listrik.
Mengurus permintaan daya listrik dan proses daya penyambungan
listriksehingga dapat digunakan oleh pemilik bangunan.
Penangkal petir :
a. Menyediakan dan memasang lighting control terminal type Non
Konventional lengkap dengan tiang/tower penegak dan klem-
klem.
b. Melaksanakan instalasi penghantar dan lighting control sampai
bak control terminal sampai bak kontrol lengkap dengan alat
bantu.
c. Melaksanakan pentanahan lengkap bak kontrol lengkap dengan
tutup dan terminal penyambung.
d. Melakukan pengetesan dan perizinan dari Dinas Tenaga Kerja dan
Transmigrasi
e. Membuat gambar kerja dan menyerahkan gambar as- built.
f. Melaksanakan pemeliharaan dan memberikan jaminan.
Membuat gambar kerja dan menyerahkan gambar revisi
Melakukan pengetesan.
Menyerahkan hasil pengetesan.
Melaksanakan pemeliharaan jaminan.
Memasang nama-nama panel dan hubungan circuit breaker berupa
tulisan yang jelas dari bahan yang tahan lama.

1.3 PERSYARATAN UMUM BAHAN DAN PERALATAN

. Syarat- syarat Dasar
171

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

a. Semua bahan atau peralatan harus baru dalam arti bukan barang
bekas atau hasil perbaikan.
b. Material atau peralatan harus mempunyai kapasitas atau rating yang
cukup.
c. Harus sesuai dengan spesifikasi/persyaratan.
d. Kapasitas yang tercantum dalam gambar atau spesifikasi adalah
minimum.
Kontraktor boleh memilih kapasitas yang lebih besar dari yang diminta
dengan syarat :
- Tidak boleh menyebabkan sistem menjadi lebih sulit.
- Tidak menyebabkan pertambahan bahan.
- Tidak meminta pertambahan ruang.
- Tidak menyebabkan adanya tambahan biaya.
- Tidak menurunkan mutu.
2. Syarat-syarat Fisik
a. Semua bahan atau peralatan dari kualifikasi atau tipe yang sama,
diminta merek atau dibuat oleh pabrik yang sama.
b. Dalam setiap hal, suatu bagian atau suku-suku cadang dari
peralatan yang jumlahnya jelas ditentukan, maka jumlah tersebut
harus tetap lengkap setiap kali peralatan tersebut diperlukan,
sehingga merupakan unit yang lengkap.
c. Apabila suatu bahan atau peralatan disebutkan pabrik pembuatnya
atau mereknya, hal ini dimaksud untuk mengikat mutu, tipe
perencanaan dan karakteristik.

1.4 SPESIFIKASI TEKNIK BAHAN DAN PERALATAN

1. Listrik
a. Kabel penerangan dan Power
- Kelas tegangan 1000 Volt 600/1000 Volt dan 300/500 Volt.
- Inti penghantar tembaga
- Isolasi PVC, sheated dan lain- lain.
- Jumlah inti satu atau banyak
- Jenis kabel : NYA, NYM, NYY, NYFGBY, BC dan lain-lain
sesuai gambar rencana.
- Produksi Kabel dari 4 besar : Suprimen, Traka, Metal dan Kabelindo.
2. Pipa dan Fitting
a. Seluruh pengkabelan untuk penerangan, stop kontak dan fan
dilaksanakan dalam pipa dan fitting-fitting High Impact Conduit PVC
untuk dalam bangunan kecuali untuk feeder dan NYY tanpa pipa.
Untuk di halaman terpasang dalam trench atau tertanam dalam tanah.
b. Sparing pipa menggunakan pipa galvanis yang ukurannya disesuaikan
dengan material yang akan dipasang.
c. Penyambungan dari jalur instalasi ke armature lampu menggunakan
pipa flexible jenis PVC merek EGA atau Clipsal.
d. Semua teknik pelaksanaan yaitu percabangan, pembelokan,
pengetapan dan sebagainya harus menggunakan fitting-fitting yang
sesuai yaitu socket, elbow, T-doos, cross-doos, terminal 3 M puntir,
isolasiban, klem besi dan lain-lain.
172

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

e. Semua pipa yang tidak dalam cor-coran atau tertanam dalam tanah
harus diberi marker dengan warna merah pada ujung-ujung pipa dan
kabel setiap jarak 10 m.
3. Alat Bantu Instalasi
a. Bak kontrol dan tutupnya dari beton bertulang untuk pentanahan
b. Pasir urug, sirtu dan tanah urug.
4. Sakelar dan Stop Kontak
a. Sakelar dari produksi ex. ABB, Clipsal, MK, type standard warna
disesuaikan.
Mekanisme sakelar bentuk persegi dengan rating 13 A- 250 Volt
dengan warna yang disetujui oleh MK. Dalam supply sakelar harus
lengkap dengan box tempat dudukannya dari bahan metal.
b. Stop kontak
Stop kontak biasa dengan rating 10 A 250 Volt. 2 kutub ditambah 1
untuk pertanahan.
Stop kontak tenaga dengan rating 13 A 250 Volt.
2 kutub ditambah 1 untuk pertanahan.
Dalam supply stop kontak harus lengkap dengan box tempat
dudukannya dari bahan metal jenis pasangan inboow
5. Armature lampu
- Bahan kotak lampu dari sheet steel tebal 0.7 mm.
- Cat dasar anti karat, dengan finish cat bakar warna disesuaikan
- Ballast 20 watt, 40 watt, 220 volt, 50 Hz dengan losses tidak
boleh lebih besar dari 6.5 watt.
- Fitting dan starter holder Philips.
- Capasitor Philips sehingga diperoleh faktor kerja minimal 0.85.
- Tabung TL 36 watt , TL 18 Watt Philips, diameter 25 mm dan T - 5.
- Terminal grounding pada badan.
- Baut expose dengan kepala khusus.
- Wiring dalam kotak jenis flexible 1 mm
2

- Tiap tube dengan trafo (ballast) dan capasitor sendiri-sendiri.
- Starter 20 & 40 watt.
6. Type dan Jenis Lampu / Armeture:
a. Lampu RM 300 Gloss 2 x 36 watt By Artolite
b. Lampu Dinding Stelo Pyramida C1 WL E27 1x25 Watt
c. Lampu Baret 30 Watt/Plutos 32 ACR By Artolite
d. Lampu Downlight 6 18 watt /RD 175 E 27 By Artolite
e. Lampu Downlight Comfort HFM RD 203 PLC 2x18 Watt
f. Lampu Downlight Sorot Theme Series 1 Par 30 70 Watt
g. Lampu Taman GL E 27 DG 12 Frost By Artolite
h. Lampu TLS Balok 1 x 28 /BL 1 x 28 By Artolite
7. Panel listrik
Terdiri atas :
a. Panel Utama PUTR
Berfungsi untuk menerima daya listrik dari Transformator sisi
tegangan rendah.
Main breaker dan branch breaker menggunakan ACB dan MCCB
sebagai pengaman sesuai gambar rencana.
Umum
- Tegangan kerja: 380 colt 3 fase 50 Hz
173

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

- Interupting capacity untuk main breaker 16 - 50 KA dan
cabang-cabang minimal 16 KA.
- Jenis panel indoor frestanding lengkap dengan pintu.
- Gambar detail harus dibuat oleh kontraktor dan disetujui oleh
pemberi tugas sebelum pembuatan.
Pemutusan Daya
- Rated breaking capacity pada 380 volt 3 fase tidak kurang
dari 35 KA.
- Breaker jenis ACB (air Circuit Breaker) harus makai jenis fixed
type.
- Release harus mengandung :
- Thermal overload release.
- Magnetic short circuit release (mempunyai sistem range)
- Under voltage & over voltage release khusus untuk main
breaker dari transformer & genset dengan motor dan
mechanism.
- Rumah panel dan busbar
- Ukuran rumah panel harus dapat mencakup semua
peralatan dengan penempatan yang cukup setara elektris
dan fisik.
- Pasangan semua komponen harus dapat dicapai dari bagian
depan dengan mudah tanpa pintu terkunci.
- Rumah panel dari besi pelat dengan tebal tidak kurang dari
2 mm.
- Semua permukaan pelat baja sebelum dicat harus mendapat
pengolahan pembersihan sejenis phospstizing tratment
atau setara.
- Bagian dalam dan luar harus mendapat paling sedikit satu
lapis cat penahan karat. Untuk lapisan akhir cat finish
bagian luar dasarnya abu-abu.
- Ruang pencapaian harus cukup untuk memudahkan kerja.
- Label-label terbuat dari bahan trafolite yang tersusun
berlapis putih hitam putih dan digravir sesuai kebutuhan
dalam bahasa Indonesia.
- Bukaan ventilasi dari bagian sisi panel.
- Semua pengabelan di dalam panel harus rapih terdiri atas
kabel-kabel berwarna, mudah diusut dan mudah dalam
pemeliharaan.
- Busbar dan teknik penyambungan harus menurut
peraturan PUIL dan DIN. Bahan dari tembaga yang berdaya
hantar tinggi, bentuk persegi panjang dipasang pada pole-
pole isolator dengan ketentuan dan jarak sesuai ketentuan
untuk menahan tekanan-tekanan elektris dan mekanis pada
level hubung singkat.
- Busbar dalam panel harus disusun sebaik-baiknya sampai
semua terminal kabel atau bar lainnya tidak meyebabkan
lekukan yang tidak wajar.
174

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

- Busbar harus dicat secara standard untuk membedakan
fasa-fasanya.
- Batang penghubung antara busbar dengan breaker harus
mempunyai penampang yang cukup dengan rating tidak
kurang dari 125 % dari rating breaker.
- Pada sambungan-sambungan busbar harus diberi bahan
pelindung (tinned).
- Ujung kabel harus memakai sepatu kabel dari bahan
tembaga.
- Instrument dan peralatan penunjuk lainnya:
- Voltmeter AC :
Jenis moving iron, range 600 volt, sudut
90
0
, kelas 2.5 hubungan langsung.
Rangkaian memakai fuse
Bentuk persegi empat pasangan masuk.
Selector switch dapat mengukur Tegangan;
- fasa/fasa
- fasa/netral
- Ammeter AC :
Jenis moving iron, range sesuai kebutuhan, 90
0

hubungan langsung dengan trafo arus kelas 2.5.
Bentuk persegi empat, pasangan masuk.
- Lampu pilot
- Cos meter
b. Panel Distribusi
Persyaratan umum :
- Teknis pelayanan panel ini untuk penerangan dan Daya setiap lantai.
- Type breaker baik main dan breaker sesuai gambar rencana terdiri
atas MCCB dan MCB.
Persyaratan Pembuatan :
- Badan panel dari sheet steel dengan ketebalan minimal 1.6 mm.
- Persyaratan anti karat dan pengecatan luar 2 kali seperti panel
utama.
- Type panel indoor.
- Jenis panel surface mounted pintu berkunci.
- Panel dengan pintu berkunci bilamana panel terletak di ruang
terbuka.
- Pentanahan harus mempunyai bar bagi fasilitas pentanahan
peralatan.
- Busbar dari bahan tembaga dengan kapasitas tidak boleh kurang dari
kabel feeder yang masuk, boleh telanjang asal dipasang secara kuat
dan aman.
- Breaking capacity sesuai dengan gambar sebagai berikut :
- Main breaker 16 KA untuk panel penerangan.
- Cabang- cabangnya minimal 6 KA.
8. Material Pentanahan
Pentanahan sistem instalasi listrik mengguanan sistem pentanahan
menurut apa yang ditentukan dalam PUIL 2000. Dan diharapkan hasil nya
max 3 ohm.
175

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

9. Penangkal Petir
a. Lighting control terminal jenis Non Konventional dengan Radius 60
m.
b. Tiang penegak/Tower Tinggi 12 m lengap dengan lampu menara.
c. Penghantar NYA 70 mm.
d. Elektroda pentanahan batangan CU 20 mm
2

e. Bak kontrol dan tutupnya dari beton bertulang.
f. Terminal penyambungan dari tembaga dan murbaut.
g. Tahanan tanah maksimal 2 ohm.
h. Alat bantu.



1.5 PERSYARATAN PEMASANGAN

1 Persyaratan Instalasi dan Peralatan
a. Kontraktor harus meneliti semua dimensi-dimensi secepatnya sesudah
mendapat Surat Perintah Kerja (SPK).
Ajukan usul-usul kepada pemberi tugas, apa yang perlu dirubah atau
diatur kembali agar semua instalasi dan peralatan dalam sistem dapat
ditempatkan dan bekerja sebaik-baiknya.
- Sebelum melakukan pemasangan bahan dan peralatan lakukanlah
pengukuran, meneliti peil-peil dalam proyek menurut keadaan
sebenarnya.
- Apabila ada perbedaan antara pengukuran di lapangan, ajukan
data-data kepada pemberi tugas.
b. Kontraktor harus mebuat gambar kerja yang memuat gambar denah,
potongan dan detail sesuai keadaan sebenarnya di lapangan, dengan
mendapat persetujuan dari pemberi tugas.
c. Kontraktor harus berkonsultasi dengan kontraktor lain, sehingga
pemasangan instalasi dan peralatan dapat dilakukan tanpa terjadi
tabrakan.
d. Semua bahan instalasi dan peralatan sebelum dibeli, dipesan, masuk
site atau dipasang harus mendapat persetujuan dari pemberi tugas.
. Pemasangan Instalasi dan Peralatan
a. Pada daerah langit-langit tanpa plafond instalasi terpasang dalam cor
pelat beton pelindung pipa lengkap fitting-fittingnya.
b. Pada daerah langit-langit dengan plafond instalasi terpasang sebagai
berikut :
- Untuk 1 dan 2 jalur kabel saja, instalasi diklem kepelat beton atau
diklem ke hanger besi pelat.
c. Semua instalasi feeder dalam bangunan tidak menggunakan pipa
pelindung.
d. Di bawah plafond atau langit-langit instalasi terpasang sebagai berikut
:
- Untuk sakelar dan stop kontak terpasang recessmounted ke kolom
atau tembok. Sakelar terpasang 150 cm di atas lantai finish dan
stop kontak setinggi 30 cm di atas lantai kecuali peralatan tertentu.
e. Di halaman instalasi terpasang sebagai berikut :
176

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

Feeder dan instalasi lampu halaman terpasang minimal 60 cm di
bawah permukaan tanah dengan memakai pelindung pipa galvanis
untuk yang melintas jalan.
f. Penyambungan dalam doos-doos percabangan memakai pelindung
terminal 3 M puntir kemudian doos tersebut ditutup.
g. Akhir dari instalasi exhaust fan berupa stopkontak 1 fasa atau 3 fasa.
h. Semua pipa instalasi di plafond, dilangit-langit dan di shaft harus
diberi marker setiap jarak 10 m dengan warna sbb :
i. Ramset/ Dynabolt atau fischerplug harus terpasang ke plat beton
dengan kokoh.
j. Pemasangan angkur harus dikerjakan sebelum pengecoran dan diikat
kebesi beton. Dapat juga dilakukan sengan tembakan ramset atau
fisherplug.
k. Setiap belokan kabel terutama feeder yang besar harus diperhatikan
radiusnya, minimal R = 30 D. dimana D adalah diameter kabel.
l. Tidak diperkenankan melakukan penyadapan atau penyambungan
ditengah jalan kecuali pada tempat penyambungan.
m. Terminasi kabel harus selalu menggunakan sepatu kabel.
n. Panel Listrik
- Panel penerangan terpasang wallmounted kedinding bangunan.
- Panel penerangan terpasang wallmuonted atau surface mounted
kekolom atau dinding.
- Panel penerangan luar jenis outdoor diberi pelindung.
. Gali Urug
a. Kontraktor listrik harus menggali dengan kedalaman dan besar yang
sesuai spesifikasi yang diminta.
b. Bilamana ada tabrakan dengan pipa, saluran got atau lainnya harus
dibuat gambar detail dan cara penyelesaian yang baik untuk semua
pihak dengan mendapat persetujuan dari pemberi tugas.
c. Kesalahan yang timbul karena kelalaian kontraktor listrik menjadi
tanggungjawabnya.
d. Setelah selesai pemasangan kabel, galian harus diurug kembali dengan
sirtu sampai padat.
e. Keterlambatan penggalian sehingga merusak hasil pekerjaaan pihak
lain harus diperbaiki kembali oleh kontraktor listrik dengan beban
biaya tanggungan sendiri.
. Pentanahan
Semua instalasi, peralatan dan panel-panel listrik harus diberi pentanahan
sebagai berikut :
a. Pentanahan sistem
b. Yang dimaksud dengan pentanahan sistem adalah pentanahan kawat
netral (MP). Yang harus ditanahkan adalah titik netral.
Grounding electroda berupa 3/4, sehingga diperoleh tahanan
tanah tidak lebih dari 1 ohm.

1.6 PENGUJIAN (TESTING)

1. Semua pelaksanaan instalasi dan peralatan harus diuji, sehingga diperoleh
yang baik dan bekerja sempurna sesuai persyaratan PLN, spesifikasi dan
pabrik. Bila diperlukan,bahan-bahan instalasi dan peralatan dapat
177

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

diminta oleh direksi untuk diuji ke Laboratorium atas tanggungan biaya
kotraktor.
2. Tahap-tahap pengujian adalah sebagai berikut :
a. Semua pelaksanaan instalasi yang akan tertutup harus diuji sebelum
dan sesudah bagian tersebut tertutup sehingga diperolah baik menurut
PLN, spesifikasi dan pabrik
b. Setiap satu lantai yang selesai dipasang harus dilakukan pengujian.
c. Semua panel listrik sebelum dipasang dan sesudah dipasang harus
diuji tegangan dan tahanan isolasi dalam kondisi baik.
Juga harus diuji sistem kerjanya sesuai spesifikasi yang diisyaratkan.
d. Semua armature lampu harus diuji dalam keadaan menyala sempurna.
e. Semua penyambungan harus diperiksa tersambung dengan mantap
dan tidak terjadi kesalahan sambung atau polaritas.
f. Tahanan tanah harus diuji memenuhi persyaratan yang
dospesifikasikan.
g. Pengujian harus bersama direksi dan dibuat laporan tertulis.

I.7 PENYERAHAN, PEMELIHARAAN DAN JAMINAN

1. Penyerahan dilakukan dengan berita acara proyek disertai lampiran-
lampiran sebagai berikut :
a. Menyerahkan gambar as-built instalasi listrik dan penangkal petir
sebanyak 3 set.
b. Penyerahan surat pernyataan jaminan instalasi listrik.
c. Menyerahkan brosur, operation dan maintenance manual dalam
Bahasa Indonesia.
d. Menyerahkan Surat Jaminan/ Garansi yang ditujukan kepada
pemilik bangunan.
e. Menyerahkan hasil pengetesan.
2. Setelah penyerahan tahap pertama, kontaktor wajib melaksanakan
msa pemeliharaan secara cuma-cuma selama jangka waktu sesuai
yang ditentukan pada persyaratan umum, bahwa seluruh instalasi dan
peralatan tetap dalam keadaan baik dan bekerja sempurna.
Kerusakan karena kesalahan pemasangan atau peralatan tetap dalam
keadaan baik dan bekerja sempurna.
Kerusakan karena kesalahan pemasangan atau peralatan harus
diperbaiki dan bila perlu diganti baru.
Setelah tahap pertama, kontraktor wajib melakukan pemeliharaan
selama 96 bulan dan masa jaminan selama 12 bulan atas semua
peralatan yang dipasangnya tetap bekerja sempurna.
3. Setelah penyerahan tahap pertama, kontraktor wajib melatih dan
membantu mengoperasikan instalasi yang terpasang, sehingga
operator pemilik bangunan mengetahui dan lancar dalam tugasnya.
Lamanya petugas pemborong di proyek 30 hari kalender selama jam
kerja.





178

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

1.8 SPESIFIKASI TEKNIK BAHAN DAN PERALATAN GENERATOR SET

SPESIFIKASI TEKNIS DIESEL GENERATING SET

UMUM

a. Lingkup pekerjaan ini akan meliputi pengadaan, pemasangan, pengujian,
garansi, sertifikasi, service, pemeliharaan, penyediaan gambar terinstalasi
(As-built Drawing), petunjuk operasi dan pemeliharaan serta latihan
petugas instalasi ini dari pihak Pemilik bangunan.
b. Pelaksana Pekerjaan harus bertanggung jawab untuk mengenali dengan
baik semua persyaratan yang diminta didalam spesifikasi ini, termasuk
gambar-gambar, perincian penawaran ( Bills of Quantity ), standard
dan peraturan yang terkait, petunjuk dari pabrik pembuat, peraturan
setempat dan perintah dari Konsultan pengawas selama masa
pelaksanaan pekerjaan.
c. Klaim yang terjadi atas pengabaian hal-hal di atas tidak akan diterima.
Bila ternyata terdapat perbedaan antara spesifikasi peralatan dan material
yang dipasang dengan spesifikasi yang dipersyaratkan, merupakan
kewajiban Pemorong untuk penggantinya tanpa ada pengantian biaya

SISTEM KERJA GENSET

a. 1 (satu) Unit Diesel Generating set kapasitas 45 KVA Prime Power
disediakan sebagai sumber daya cadangan bila PLN padam.
b. Bila PLN padam, maka Genset akan start secara otomatis (Auto Start)
dalam waktu 10 15 detik (adjustable).
b. Ketika PLN sudah hidup kembali, maka Genset masih akan terus
melayani beban untuk waktu tidak kurang dari 15 menit, setelah itu baru
terjadi pemindahan beban kembali ke PLN dan Genset akan mati setelah
melalui waktu pendinginan/cooling down time sekitar 300 detik
(adjustable), dengan pertimbangan agar rectifier perangkat tidak
mengalami perubahan catu daya dalam waktu pendek.

1. Lingkup Pekerjaan Utama

a. Pengadaan, pemasangan dan pengujian 1 (satu) unit Diesel
Generating Set kapasitas 45 KVA dan 36 Kw Prime Power single
operation, Silent type.
b. Pengadaan dan Pemasangan kabel feeder dari Genset ke ATS lengkap
dengan kabel ladder / tray termasuk terminasi.
c. Pekerjaan sipil ( bobokan dan perapihan kembali dll. )

2. Lingkup Pekerjaan Instalasi Operasi Sistem Genset

a. Pengadaan, pemasangan dan pengujian kabel daya dan kontrol dari
unit Genset ke ATS
b. Pengadaan, pemasangan dan pengujian sistem pentanahan unit
Genset dan
ATS
179

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

c. Melakukan testing dan commissioning instalasi tersebut
d. Mengadakan pelatihan operator.
e. Membuat As-built Drawing
f. Membuat buku petunjuk operasi dan pemeliharaan serta trouble
shooting
g. Menyerahkan Tools Kit

3. Lingkup Pekerjaan Terminasi

a. Menyediakan kontrol terminal untuk sensor PLN ke ATS
b. Melaksanakan terminasi kabel feeder dari Genset ke ATS
c. Koordinasi dengan Pelaksana Pekerjaan lain maupun Instalasi
terkait untuk menjamin bahwa instalasi tersebut sudah lengkap,
benar dan memenuhi
persyaratan

4. Lingkup Pekerjaan Yang Terkait

a. Handling Genset di ats pondasi
b. Setting dan aligment kedudukan Genset, termasuk anchor
c. Setting dan aligment peredam getaran (Anti Vibration Mounting).
d. Pekerjaan sipil dan finishing yang diperlukan dan perapihan
kembali yang diakibatkan oleh instalasi ini.

5. Lingkup Pekerjaan Pemilik
Menyediakan surat yang diperlukan untuk perizinan ke Instansi terkait (bila
dipersyaratkan)

DIESEL GENERATOR

Umum
a. Mesin Diesel Generator yang dipergunakan harus mampu
menghasilkan suatu daya listrik dengan kapasitas tidak kurang
seperti yang ditunjukkan dalam Gambar Rencana untuk tipe
pemakaian secara terus-menerus pada kondisi kerja setempat,
dimana tempratur keliling tidak melebihi 45 C dan rata-rata
temperature keliling adalah 40 C, sesuai standard DIN 6270 A.
b. Mesin Diesel Generator harus dilengkapi dengan suatu dudukan
yang terbuat dari bahan baja, dimana antara mesin dengan
dudukan dan antar dudukan dengan pondasi mesin yang akan
disediakan oleh Pelaksana Pekerjaan, harus disediakan bahan
peredam getaran tipe gabungan pegas dan karet perdam getaran.
c. Pelaksana Pekerjaan harus menghitung kembali system peredam
suara,
ventilasi ruangan, saluran udara buang dan saluran asap sehubungan
dengan spesifikasi mesin Diesel Generator set yang diusulkan.
d. Pelaksana Pekerjaan harus menghitung kembali system saluran
udara buang dan saluran asap sehingga tidak akan mengurangi
kapasitas mesin untuk membangkitkan daya sesuai yang diminta.
180

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

e. Perhitungan system peredam suara, ventilasi ruangan, saluran udara
buang dan saluran asap harus dilampirkan pada surat penawaran,
serta harus dilengkapi dengan brosur / manual asli dari pabrik
sebagai dasar perhitungan.
f. Mesin Diesel Generator yang dipergunakan harus merupakan
peralatan yang selalu siap dipergunakan pada setiap saat, untuk itu
mesin ini harus mempunyai perlengkapan berupa pompa sirkulasi
minyak pelumas otomatis dan manual, peredam suara pada saluran
gas buang ( max 65 dB 5 dB ), alat pengisi muatan battery
dengan catu daya yang berasal dari Generator dan yang berasal
dari PLN.
g. Mesin Diesel harus dilengkapi dengan peralatan yang dapat
mengatur putaran mesin secara otomatis sehingga mesin akan selalu
bekerja pada putaran nominalnya pada kondisi beban antara beban
nol dan beban penuh dengan toleransi tidak lebih dari 2 %.
h. Mesin Diesel harus dilengkapi dengan filter bahan bakar dan
filter udara pembakaran.
i. Mesin Diesel harus dilengkapi dengan alat pengaman guna
menghentikan operasi mesin dan atau memberikan indikasi adanya
gangguan untuk setiap gangguan sebagai berikut :
Putaran kerja melebihi 110 % putaran nominal.
Tekanan kerja minyak pelumas lebih kecil dari nilai nominalnya
(tidak
j. kurang dari 3 kg/cm)
Temperatur kerja air pendingin melebihi nilai nominalnya (tidak
kurang dari 75 C).
k. Dan lain-lain pengaman yang dinilai perlu dan sesuai dengan
rekomendasi pabrik
l. Generator yang dipergunakan harus mampu membangkitkan
tegangan tanpa bantuan sumber daya lain, dimana rangkaian medan
magnitnya mendapatkan catu daya dari terminal Generator melalui
suatu rangkaian elektronik dengan tidak mempergunakan sikat
komutator.
m. Rangkaian elektronik yang dimaksud dalam butir di atas harus
mampu mengatur tegangan Generator secara terus-menerus pada
tegangan nominal sebesar 220/380 Volt dengan toleransi tidak lebih
dari 1,5 %.
n. Generator yang dipergunakan harus mampu menghasilkan daya
listrik sesuai dengan kondisi terpasang yang ditunjukkan didalam
Gambar Rencana secara terus-menerus pada putaran nominal mesin
Diesel dan pada tegangan nominal
o. Generator yang dipergunakan harus dibuat untuk pemakaian dalam
ruangan dengan kelas pengamanan tidak kurang dari IP 23 dan
dapat menahan kelebihan beban 10 % selam 1 jam dalam selang
waktu 12 jam.
p. Hubungan kumparan stator Generator hendaknya hubungan
bintang dimana reaktansi hubung singkatnya tidak lebih 15 %.
q. Mesin Diesel Generator secara keseluruhan harus mampu
dioperasikan dari Panel Kontrol Generator.
181

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

r. ATS harus mempunyai bagian yang dapat mengoperasikan
mesin secara otomatis pada saat terjadi gangguan pada sumber daya
yang berasal dari PLN, dimana untuk selanjutnya akan disebut
Automatic Main Failure ( AMF ) type Digital. AMF module ini bisa
disuplai oleh Pelaksana Pekerjaan Genset yang pemasangannya
dilakukan oleh Panel Maker atau pengadaannya oleh panel maker
dan pemasangan oleh Pelaksana Pekerjaan.

PEKERJAAN MEKANIKAL ELEKTRIKAL
d. AMF Digital yang dipergunakan harus dapat memberikan indikasi
mengenai keadaan - keadaan berikut :
Alat penghubung beban tersambung /
terputus
Kegagalan start
Gangguan pada rangkaian pengisi
battery
Kapasitas battery
lemah
Gangguan operasi
lainnya
e. AMF Digital harus dilengkapi dengan fasilitas peralatan sebagai
berikut:
Saklar pemilih operasi manual /
otomatis
Tombol penghenti bunyi
bel
Tombol reset
Tombol penghenti operasi
mesin
Tombol penguji lampu indicator
dan bel
Dan lain-
lain
f. AMF Digital harus mampu menjalankan Diesel Genset pada waktu
tegangan PLN mencapai batas 80 % dari tegangan nominalnya tanpa
kelambatan waktu operasi. Waktu start Diesel Genset adalah sekitar 10
15 detik kemudian.
g. AMF harus dapat menghentikan pelayanan Diesel pada waktu
pelayanan dari PLN telah normal kembali dan kemudian
menghentikan Diesel dengan kelambatan waktu operasi tidak
kurang dari 10 menit.
h. Pelaksana Pekerjaan wajib menyediakan titik pentanahan bagi
mesin Diesel Generator, titik netral Generator, ATS dan semua bagian
logam didalam Ruang Diesel, termasuk rak dan tangga kabel dan
pintu-pintu ruangan yang terbuat dari logam sesuai dengan ketentuan
ini.

Instalasi
a. Diesel Genset harus didudukan di atas pondasi dengan mempergunakan
spring atau rubber mounting yang direkomendasikan oleh pabik
182

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

pembuat.
b. Spring anti vibration mounting harus mempunyai effisiensi tidak
kurang dari
c. 95%.
d. Posisi Diesel Genset harus lurus baik secara vertical maupun horizontal.
e. Anchor dari Diesel Genset harus benar-benar tepat pada lubang pondasi
yang telah ditetapkan dan dicek dengan baik dan kuat.
f. Pipa exhaust dan Silencer harus diisolasi dengan Rockwool 2 density 60
kg/m dan dibungkus dengan galvanized sheet di sepanjang pipa (
jacketing ).
g. Sambungan pipa ke mesin harus mempergunakan flexible joint.

Pengujian
1. Test pabrik pembuat harus dilakukan menurut standard pabrik dan
minimal meliputi testing :
Insulation level
Squence
Protection device
Operation
Full load running ( Load Bank / Building Load )
Temperature rise
Governour control
Sound pressure level

2. Test lapangan harus dilakukan minimal meliputi :
Squence
Protection device
Operation
Sound pressure level
Load running ( Load Bank / Building Load ) :

3. PEKERJAAN MEKANIKAL ELEKTRIKAL

- 0% selama 15 menit tanpa interupsi.
- 25% selama 1 jam tanpa interupsi.

- 50% selama 1 jam tanpa interupsi dan rejection & sudden load test

- 75% selama 2 jam tanpa interupsi

- 100% selama 1 jam tanpa interupsi

- 110% selama 1 jam tanpa interupsi

- 100% selama 3 jam tanpa interupsi dan rejection & sudden load test


Setelah lulus uji dengan load bank, akan dilakukan uji beban nyata
selama 6 Jam


KETENTUAN TEKNIS BAHAN DAN PERALATAN

a. Diesel Engine (Single Operation)
Type : Silent Type
183

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

Kapasitas Prime : 45 KVA Prime Power
Putaran :
150
0 RPM Pendinginan :
Radi
ator
Aspiration : Turbocharger + Intercooler
Starting :
Battery
24 V Jumlah Silinder : 3,
7.9 Ltr Oil
Type of engine : In-Line
Governor : Electronic
Fuel System : Direct Injection
Kapasitas Bahan bakar : Fuel Tank 100 Ltr.

Country of Origin : Complete Built up, by Manufacture
Warranty

b. Measuring Device :
- Oil Pressure Gauge
- Oil Temperatur Gauge
- Water Temperatur Gauge
- Charging Ammeter
- Tachometer
- Fuel Oil Pressure Gauge
- Thermometer untuk discharge gas di turbo charger

c. Safety Device :
- Low Oil Pressure
- High Water Temperatur
- Over Speed
- Lampu Indikator dan horn pada panel generator

d. Perlengkapan :
- Exhaust muffler Critical type with counter flange
- Battery dan charger - nya
- Droop Kit

e. Jumlah Unit : 1 ( satu )

f. Alternator
Output kontinyu : Minimum 25% - 30% Load
Tegangan : 380 415 V
Frekwensi : 50 Hz
Power Factor : 0,8
Connection : Star dan Netral Grounded 4 terminal
Protection : IP 21
Insulation : Class H
Overload capacity : 10% selama 1 jam dalam setiap 12 jam
kerja
184

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

Voltage regulation :
+/- 0,5 % rated solid state type with
rotating silicon Controlled rectifier (
brush less ), three phase sensing


PEKERJAAN MEKANIKAL ELEKTRIKAL

Sistem Gas Buang
a. Pipa pembuangan gas buang adalah jenis pipa baja hitam kelas medium
berdiameter yang cukup untuk tidak mengakibatkan terjadinya back
pressure yang akan mempengaruhi terjadinya pengurangan kapasitas
mesin pada pemasangan seperti
b. ditunjukkan dalam Gambar Rencana.
c. Pipa pembuangan gas buang harus diisolasi untuk menahan radiasi
panas yang mungkin timbul dengan Rockwool berbentuk Preform
(setengah pipa) setebal tidak kurang dari 50 mm dan kepadatan tidak
kurang dari 60 kg/m dan dilapis lagi dengan alumunium

d.
Jacketing tahan temperature sampai dengan 1000 C

e.
Isolasi tersebut harus dipasang mulai dari pipa flexible penghubung
mesin dengan
peredam suara sampai 50 cm dari ujung pipa gas buang.
f. Hubungan pipa gas buang antara mesin dan peredam suara (Silincer),
harus dilengkapi dengan penghubung flexible seperti yang telah
direncanakan oleh pabrik pembuatnya. Penghubung flexible ini tidak
perlu diisolasi.
g. Peredam suara (Silincer) yang dipergunakan hendaknya tidak
menimbulkan kebisingan sehingga mengganggu operasi bangunan dan
disyaratkan tidak melebihi batas 65 dB diukur pada jarak 3 meter dari
ujung pipa gas buang pada kondisi beban mesin nominal.

Sistem Pendingin
a. Pelaksana Pekerjaan wajib menyediakan cerobong udara bebas
pendingin mesin dengan bahan plat baja galvanis kelas BJLS 100,
berbentuk sama seperti yang ditunjukkan dalam Gambar Rencana
lengkap dengan penghubung flexible dan pengarah aliran udara serta
diisolasi sesuai dengan ketentuan ini.
b. Ujung cerobong saluran udara ini harus dilengkapi dengan
wiremesh sebagaimana tertera di Gambar Rencana.

Sistem Ventilasi Ruang
a. Sistem ventilasi ruangan ( Intake air dan Exhaust air ) harus
sedemikian rupa sehingga dalam keadaan semua mesin beroperasi
maka rata-rata temperature keliling
tidak melebihi 40 C atau batas
temperature yang akan mengganggu operasi mesin.

b.
Sistem ventilasi ruangan mengandalkan Intake air louver yang akan
memasukkan udara
ke dalam ruangan Genset.

PEKERJAAN MEKANIKAL ELEKTRIKAL

185

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

Sistem exhaust ventilasi Ruang Genset untuk sirkulasi udara didalam
ruangan pada kondisi Genset stand by dan system exhaust ventilasi
tidak beroperasi saat generator operasi.

PRODUKSI INSTALASI GENSET

Peralatan, bahan dan material yang dipergunakan harus memenuhi
spesifikasi. Pelaksana Pekerjaan dimungkinkan untuk mengajukan
alternative lain yang setaraf dan Pelaksana Pekerjaan baru dapat
menggantinya bila sudah ada persetujuan resmi dan tertulis dari
Konsultan Pengawas dan Pemberi Tugas.
Referensi produk yang dapat dipakai adalah sebagai berikut :


No.

Ura
ian

Spesifikasi Terknis

Merk / Produk
1 Diesel Generator Kapasitas : 45 KVA Prime Power Perkins dan Cater Pillar
Type : Silent Type Mitsubishi
Putaran : 1500 rpm
Pendingin : Radiator

2 Alternator



Tegangan : 380 ~ 415 V Stamford, AVK, Marathon


Frekuensi : 50 Hz
Power Factor : 0,8

3 Komponen Panel MCCB Adjustable Rating Merlin Gerlin ( MG ), Siemens,
MCB Atau setara

4 AMF Module Digital Deep Sea, DEIF, EASIGen

5 KWH Meter Standard Fuji, Circutor, AEG

6 Control Relay Standard Omron, Telemecanique, National

7 Control Fuse Hager, Ntional, Omron

8 Current Transformer Axle, MG, Nitech








9 Measuring Device Voltage meter Ampere meter


SACI, Celsa, AEG, Omron




KWH meter






10 Kabel-kabel Kabelindo, Supreme
Kabel Metal, Tranka



186

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

2. SPESIFIKASI TEKNIS PEKERJAAN TATA SUARA

2.1 LINGKUP PEKERJAAN

1 Umum
Pemborong harus menawarkan seluruh lingkup pekerjaan yang dijelaskan
baik dalam spesifikasi ini ataupun yang tertera dalam gambar-gambar,
dimana bahan-bahan dan peralatan yang digunakan sesuai dengan
ketentuan-ketentuan pada spesifikasi ini. Bila ternyata terdapat perbedaan
antara spesifikasi bahan dan atau peralatan yang dipasang dengan
spesifikasi yang dipersyaratkan pada pasal ini, merupakan kewajiban
pemborong untuk mengganti bahan atau peralatan tersebut sehingga
sesuai dengan ketentuan pada pasal ini tanpa adanya ketentuan tambahan
biaya.
2. Ruang Lingkup (Scope) Pekerjaan Sistem Tata Suara
Sebagai tertera dalam gambar-gambar rencana, pemborong pekerjaan
Instalasi Sistem Suara ini harus melakukan pengadaan dan pemasangan
serta menyerahkan dalam keadaan baik dan siap untuk dipergunakan.
Garis besar lingkup (scope) pekerjaan Instalasi Sistem Tata Suara yang
dimaksud adalah sebagai berikut :
a. Pengadaan, pemasangan dan pengujian peralatan sentral sistem Tata
Suara, meliputi unit sumber sinyal suara (program source) dan
penguat sinyal suara (audio amplifier).
b. Pengadaan, pemasangan dan pengujian Main Distribution Frame
(MDF) dan Junction Box (JBFA).
c. Pengadaan, pemasangan dan pengujian kabel-kabel distribusi Sistem
Tata Suara antara peralatan sentral dan sistem rak Kotak Hubung Bagi
disetiap lantai.
d. Pengadaan, pemasangan dan pengujian alat pengeras suara
(Lodspeaker) sesuai dengan gambar rencana.
e. Pengadaan, pemasangan dan pengujian kabel-kabel pemakaian antara
kotak hubung bagi dengan alat pengeras suara disetiap lantai.
f. Memberi garansi selama 1 tahun tanpa tambahan biaya.
g. Melakukan testing, commissioning dan training.
h. Menyerahkan 4 (empat) set gambar kerja instalasi tata suara.

2.2 KETENTUAN BAHAN DAN PERALATAN

1. Bahan Hubung Bagi
Kotak Hubung Bagi ini harus dibuat dari plat besi setebal 2 mm minimum dan
seluruhnya harus dicat anti karat dengan zinchromat sebelum dicat akhir
dengan cat bakar Acrylic ICI warna kelabu.
Kotak Hubung Bagi ini harus dilengkapi dengan kunci yang seragam untuk
semua Kotak Hubung Bagi dan terminal penyambungan kabel. Kotak Hubung
bagi ini harus dilengkapi dengan kabel gland sebanyak jumlah kabel yang
keluar/masuk.

2. Kabel
Kabel penghubung ke masing-masing loudspeaker menggunakan jenis
NYMHY 3 x 1.5 mm. Untuk di luar gedung pun menggunakan kabel jenis
187

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

NYMHY 3 x 1.5 mm. Kabel ke jack microphone menggunakan twisted
shielded cable (screened).

3. Conduit
Jenis conduit dalam gedung yang bisa dipakai adalah PVC conduit
Cippsal/Ega.

4. Peralatan Sentral / Master Unit
Unit sumber sinyal suara (program source) meliputi : Power Amplifier
Loudspekear yang dipergunakan adalah : Ceiling Speker

Spesifikasi teknis peralatan utama :
a. Monitor Unit
b. Rak Black Panel, Ventilation Vent
3. Power Amplifier
Output Power : 2 x 120 W RMS / ZA 2240
Frequency Response : 40 Hz 16 kHZ
Inputs : 2 program inputs (parallel)
2 priority inputs (parallel)
S/N : 80 dB
Indicator : Green led power indicator Red led
priority indicator
4. Speaker Selector : 6 selector swich
Switch : Input/output
Connections
5. DVD/CD Player
6. Werless Microphone
a. Type : Dynamic microphone
b. Directivity : Unidirectory (Cardiod)
c. Output Impedance at 1 kHz : 600 ohm unbalaced
d. Frequency Range : 50 15000 Hz
e. Selection Zone : 10 zone + all call
7. Volume Control
a. Attenuation : Off, 12 dB, 0 dB
b. Rate Power : 3 W, 6 W
8. Ceiling Speaker
a. Sound Pressure Level : 89 dB/ 1 m/ 1.5 W
b. Frequency Response : 100 1200 Hz
c. Input Impedance : 3.3 k ohm/3 W 10 k ohm/1 W
d. Input Power Rate : 3 W
e. Speaker Component : 16 cm dynamic, 8 ohm



2.3 PERSYARATAN TEKNIS PEMASANGAN

1. Rak peralatan sistem tata suara ini ditempatkan sesuai dengan fungsi sistem
dan digrounding dengan tahanan max. 0.1 ohm.
2. Semua kabel yang keluar dari rak peralatan ini harus melalui kabel gland dan
memakai flexible conduit.
188

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

3. Kotak Hubung Bagi
Kotak Hubung Bagi ini diletakkan sesuai gambar rencana disetiap lantai pada
ketinggian 150 cm dari lantai. Pemasangan kotak Hubung ini memakai
dynabolt x 2 sebanyak 4 buah. Semua kabel yang masuk / keluar Kotak
Hubung Bagi ini harus melalui kabel gland serta memakai flexible conduit.
4. Kabel dan Conduit
- Semua kabel yang dipasang mendatar harus dipasang di truncking
kabel.
- Semua kabel yang dipasang di shaft secara vertikal harus dipaang
pada tangga kabel.
- Conduit harus diklem ke struktur bangunan dengan sadle klem.

5. Alat Pengeras Suara
Semua alat pengeras suara dipasang pada tempat-tempat yang sesuai dengan
gambar dimana koordinat yang tepat akan ditentukan dilapangan.

2.4 PENGUJIAN

1. Semua peralatan dalam Sistem Suara ini harus diuji oleh perusahaan
pemegang keagenan peralatan tersebut dimana perusahaan tersebut harus
memberikan surat jaminan atas bekerjanya sistem setelah ternyata hasil
pengujian adalah baik.
2. Pengukuran dilakukan dengan memakai Sound level Meter

2.5 PRODUK

Bahan dan peralatan harus memenuhi spesifikasi.
Pemborong dimungkinkan untuk mengajukan alternatif lain yang setara
dengan yang dispesifikasikan.
Pemborong baru bisa menganti bila ada persetujuan resmi dan tertulis dari
MK. Merk yang digunakan TOA Setara.


3. SPESIFIKASI TEKNIS PEKERJAAN FIRE ALARM

3.1 LINGKUP PEKERJAAN
1. Umum
Pemborong harus menawarkan seluruh lingkup pekerjaan yang dijelaskan
baik dalam spesifikasi ini ataupun yang tertera dalam gambar-gambar,
dimana bahan-bahan dan peralatan yang digunakan sesuai dengan
ketentuan-ketentuan pada spesifikasi ini. Bila ternyata terdapat perbedaan
antara spesifikasi bahan dan atau peralatan yang dipasang dengan spesifikasi
yang dipersyaratkan pada pasal ini, merupakan kewajiban pemborong untuk
mengganti bahan atau peralatan tersebut sehingga sesuai dengan ketentuan
pasal ini tanpa adanya ketentuan tambahan biaya.
2. Ruang Lingkup (Scope) Pekerjaan Fire Alarm
Sebagai tertera dalam gambar-gambar rencana, pemborong pekerjaan
Instalansi Fire Alarm ini harus melakukan pengadaan dan pemasangan serta
menyerahkan dalam keadaan baik dan siap untuk dipergunakan.
189

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

Garis besar scope pekerjaan Instalasi Fire Alarm yang dimaksud adalah
sebagai berikut :
a. Pengadaan, pemasangan dan pengujian panel Kontrol MCPFA yang
dilengkapi Master Fire
b. Pengadaan, pemasangan dan pengujian semua jenis Detector, Manual
Station, Indicator Lamp, Alarm Bell, Alarm Lamp .
c. Pengadaan, pemasangan dan pengujian Main Distribution Frame
(MDF) dan Terminal Box (TBFA).
d. Memberikan garansi baik hardware maupun software selama 1 tahun
minimum tanpa ada tambahan biaya.
e. Melakukan testing commissioning dan training.
f. Menyerahkan 4 set gambar kerja instalasi Fire Alarm.
g. Mengurus dan menyelesaikan perizinan Instalasi Fire Alarm dari
instalasi yang berwenang.
h. Melaksanakan training, dan menyerahkan buku technical manual.

3.2. KETENTUAN BAHAN DAN PERALATAN

Bahan dan peralatan yang akan dipakai harus memenuhi dan atau mendekati
persyaratan teknis sebagai berikut :
1. Kotak Hubung Bagi
Kotak Hubung Bagi ini harus dibuat dari plat besi setebal 2 mm minimum dan
seluruhnya harus dicat anti karat dengan zinchromat sebelum dicat akhir
dengan cat bakar Acrylic ICI warna kelabu. Kotak Hubung Bagi ini harus
dilengkapi dengan kunci yang seragam untuk semua Kotak Hubung Bagi dan
terminal penyambungan kabel. Kotak Hubung Bagi ini harus dilengkapi
dengan kabel gland sebanyak jumlah kabel yang keluar/masuk.
2. Kabel
Kabel kabel distribusi dari MDF ke TBFA menggunakan kabel jenis NYY
multi core dengan jumlah kawat sesuai gambar rencana.
Kabel penghubung ke masing-masing detector menggunakan jenis NYA 2 (1
x 1.5 mm).
3. Conduit
Jenis conduit dalam gedung yang bisa dipakai adalah PVC conduit Clippsal/
Ega.
4. Panel Kontrol/ Master Control Panel Fire Alarm (MCPFA) 12 Zone.
Panel kontrol ini terdiri dari Power Module, Control Module, Alarm Signal
Module ( continuous & Intermitten), Zone Module dan Master Fire Intercom.
Panel harus dilengkapi dengan fasilitas general alarm yang dioperasikan
secara manual.
Panel kontrol harus mempunyai kapasitas minimum 12 zone yang dilengkapi
dengan perlengkapan antara lain :
a. Lampu-lampu
- Lampu alarm dan lampu trouble untuk disetiap zone.
- Lampu power ON yang mengatakan sistem mendapat supply daya
listrik yang sesuai.
- Lampu Ac power failure yang menyatakan adanya gangguan dari jala-
jala listrik yang ada.
190

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

- Lampu low Battery yang menyatakan adanya bahwa tegangan back-up
battery sudah berada pada level dc yang rendah.
- Lampu common alarm yang menyatakan terjadinya alarm disistem
tersebut.
- Lampu common trouble yang menyatakan terjadinya trouble disistem
tersebut.
b. Tombol-tombol/Switch
- Reset Switch yang berfungsi untuk menormalkan sistem setelah terjadi
trouble atau alarm.
- Silence Switch yang berfungsi untuk mematikan Buzzer atau Bell bila
Buzzer itu berbunyi.
- Alarm lamp test switch yang berfungsi untuk mengadakan
pengecekan apakah lampu-lampu alarm masih berfungsi baik.
5. Detektor Asap Tipe Ionisasi
Operating voltage : 15 30 Vdc
Stand by curent : 60 uA max
Alarm current : 100 mA max
Operating temperature : 0 38 C
Relative humidity : 90 % max
6. Detector Panas Tipe Temperatur Tetap
(Fixed Temperature Detectore)
Operating voltage : 20 30 vdc
Operating temperatur : 75 C
7. Detector Panas Tipe Rate of Rise
(Rate Of Rise Heat Detector)
Operating voltage : 20 24 Vdc
Operating temperature : 57 C
Temperature rate of rise : 10 C menit
8. Manual Station
Type : Jenis yang dipakai adalah Mounting type yang
dilengkapi outlet intercom dan dipasang pada
hydrand box
Warna : Merah
9. Alarm Bell
Type : Surface mounting, 6 inchi anti karat (dipasang
hydrant box)
Operating voltage : 20 24 Vdc
Current comsumtion : 80 mA max
Power comsumtion : 2 VA max
Sound level : 90 dB min/1 M
Warna : Merah

3.3. PERSYARATAN TEKNIK PEMASANGAN

1. Peralatan
Koordinat tempat setiap peralatan akan ditentukan kemudian.
Manual Push Button dan Indicator Lamp dipasang pada dinding bata dengan
ketinggian 1.5 m dari lantai.
191

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

Alarm Bell dipasang 0.5 m di bawah plafond atau disesuaikan dengan
keadaan lapangan.
Peralatan sistem fire Alarm harus ditanahkan (grounding) dengan hambatan
max. 2 ohm.
Supply listrik untuk peralatan ini dimasukkan dalam kelompok Emergency
load dari genset.
2. Kotak Hubung Bagi
Dipasang pada ketinggian 1.5 m dari lantai.
Terminal box ini harus ditanahkan (Grounding) dengan hambatan
max 2 ohm.
3. Kabel dan Conduit
a. Semua kabel yang dipasang mendatar harus dipasang memakai pipa
conduit.
b. Semua kabel yang keluar dari rak peralatan ini harus melalui kabel gland
dan memakai flexible conduit.
solasi antara urat-urat kabel terhadap tanah minimum 20 M.ohm.

3.4. PENGUJIAN

Pengujian terhadap sistem kerja paralatan harus dilakukan oleh pihak agen
tunggal (authorized) penjualan peralatan tersebut dan pihak tersebut harus
menyiapkan sertifikat pemasangan yang baik dari instansi yang berwenang.
Pengujian terhadap tahanan isolasi kabel kontrol harus dilakukan sesuai
dengan PUIL (Peraturan Umum Istalasi Listrik).


3.5. PRODUK

Bahan dan peralatan harus memenuhi spesifikasi yakni Nittan Apron Setara .


4. SPESIFIKASI TEKNIS PEKERJAAN PLUMBING

4.1 UMUM
a. SPESIFIKASI PERPIPAAN/ PLUMBING
Lingkup pekerjaan sisitem perpipaan meliputi :
1. Pipa
2. Sambungan
3. Katup
4. Stainer
5. Sambungan Ekspansi
6. Sambungan fleksibel
7. Penggantung dan penumpu
8. Sleeve
9. Lubang pembersihan
10. bak kontrol
11. Blok beton
12. Galian
13. Pengecatan
14. Pengakhiran
192

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

15. Pengujian
16. Peralatan Bantu

Spesifikasi dan gambar menunjukkan diameter nominal dari pipa dan letak
serta arah masing-masing sistem pipa.

Seluruh pekerjaan, terlihat pada gambar dan atau spesifikasi dipasang
terintegrasi dengan kondisi bangunan dan menghindari gangguan dengan
bagian lainnya.

Bahan pipa maupun perlengkapan harus terlindung dari kotoran, air karat dan
strees sebelum selama dan sesudah pemasangan.

Khusus pipa dan perlengkapan dari bahan plastik, selain disebut di atas harus
juga terlindung dari cahaya matahari.

Semua barang yan dipergunakan harus jelas menunjukkan identitas pabrik
pembuat.

b. SPESIFIKASI BAHAN PERPIPAAN

Daftar Spesifikasi Bahan Perpipaan

Sistem Teknik
Kerja
Teknik
Standar
Bahan
Teknik Uji Spesifikasi
Pipa Isolasi
Air dingin dalam gedung 5 10 15 G 10 IA
Air dingin di luar gedung 5 10 15 G 10 IA
Hidran dalam gedung 10 15 20 B 20 IA
Hidran luar gedung 10 15 20 B20 IA
Penyiraman tanaman 5 10 15 G 10 IA
Air limbah saniter Gr 5 2 Pv 10 IA
Air hujan Gr 8 2 Pv 10 IA
IA = tidak diisolasi

2.2.2 Spesifikasi G 10

Penggunaan : - Air dingin di luar gedung Atau Pos Jaga
- Air dalam gedung

4.2 SISTEM AIR BERSIH

3. LINGKUP PEKERJAAN

Uraian singkat lingkup pekerjaan adalah sebagai berikut :
- Tangki air bawah
193

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

- Pompa Transfer
- Perpipaan
- Perkabelan
- Peralatan Instrumen dan kontrol
- Penyambungan ke semua peralatan penunjang
- Penyambungan kesemua peralatan pemakai

2. TANGKI PERSEDIAAN AIR BERSIH

1. Tangki air persediaan berfungsi untuk menyediakan air selama
jangka waktu pemakaian sebesar pemakaian air rata-rata sehari.
2. Tangki air harus dibuat dengan kontruksi higenis sbb:
a. membuat penyekat, sehingga terjadi aliran air.
b. menghilangkan sudut jalan.
c. Membuat bak pengurasan pada dasar tangki.
d. Membuat permukaan dinding licin dan bersih.
e. Membuat manhole dengan konstruksi water tight.
f. Membuat semua sleeve dipakal rapat air.
3. Tangki air harus dibuat menjadi dua bagian untuk
mempermudah pengurasan dan perbaikan.
4. Suction pit
a. Untuk memperkecil volume air mati setebal 750 mm pada pipa
isap pompa, maka harus dibuat suction pit sedalam 750 mm
untuk setiap tangki air.
5. Tangki air dibuat dari konstruksi beton.
6. Tangki air harus mempunyai perlengkapan sbb :
a. Manchole
b. Tangga monyet
c. Pipa ven penghubung maupun ven ke udara luar
d. Pipa peluap
e. Level indicator
f. Sleeve untuk laluan pipa masuk, pipa isap, pipa penguras, kabel
dsb.
7. Air Pengisi Tangki
Apabila air dalam tangki telah mencapai batas yang telah ditentukan
maka catu air harus dapat berhenti secara otomatis begitu juga apabila
air turun sampai batas yang telah ditentukan, supply air harus dapat
mengisinya kembali.




3. POMPA TRANSFER

1. Pompa Transfer harus mampu memasok kebutuhan air kepada
pemakai setiap variasi laju pada setiap saat secara otomatis.
2. Pompa Transfer ini terdiri dari 2 buah pompa yang bekerja
bergantian atau bersamaan (paralel alternate).
194

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

3. Peralatan kendali, untuk laju aliran sampai dengan 40 L/m
boleh mempergunakan Pressure Control System sedangkan untuk laju
aliran lebih besar dari 40 L/m harus mempergunakan flow monitor
control system.
4. Pengaturan pompa pada pressure control
- Pompa pertama start apabila tekanan air di jaringan turun sampai
ambang batas L1 pada pressure switch (PS1).
- Pompa kedua start apabila tekanan air di jaringan masih turun
sampai ambang batas L2 pada pressure switch (PS2) dst.
- Pompa pertama, kedua dst stop apabila tekanan air di jaringan
pemakai naik sampai ambang batas H di PS1, PS2 dst. Pompa yang
stop pertama adalah pompa yang start pertama.
- Pompa yang sedang ON dapat tiba-tiba stop apabila muka air di
tangki hisap turun sampai batas LL, dan akan kembali normal
apabila muka air naik sampai batas L.
5. Pengaturan pompa pada sistem flow monitor control
- Pompa pertama start apabila tekana air di jaringan pemakai turun
sampai ambang batas L1 pada pressure switch (PS 1).
- Pompa kedua start dan pompa pertama stop, apabila laju aliran di
jaringan pemakai naik sampai ambang batas H1 pada Flow
Monitor.
- Pompa pertama akan stop apabila laju aliran air di jaringan
pemakai turun di bawah ambang batas H1 pada Flow Monitor dan
tekanan air naik sampai ambang batas H pada H pada PS .
- Semua pompa yang sedang ON dapat dengan tiba-tiba stop dan
alarm ON apabila muka air dalam tangki hisap turun sampai air
diisi kembali dan mencapai ambang batas.
6. Pompa yang dipakai pada proyek ini paket pompa yang terdiri dari dua
unit pompa type CH 4-50 dengan daya 1.320 KW yang terkopel diatas
baseplat. Untuk pompa.
7. Produk pompa yang digunakan adalah Setara Grundfos.

b. SISTEM AIR LIMBAH

4.3.1 LINGKUP PEKERJAAN

Uraian singkat lingkup pekerjaan dalam sistem air limbah disini antara
lain adalah sbb:
1. Perpipaan
2. Penyambungan dengan peralatan Plumbing
3. Tangki Septik
4. Manhole
5. Floor Drain
6. Roof Drain

PERPIPAAN
Umum
- Macam perpipaan air limbah adalah, Air Hujan, Air Limbah Saniter.
- Jenis pipa lihat SPESIFIKASI PERPIPAAN
195

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

Limbah Air Hujan
Perpipaan air hujan mulai dari Atap atau Canopy dialirkan kesaluran
sampai rembesan tanah apabila belum ada selokan kota.
Limbah Saniter
Perpipaan Limbah Saniter mulai dari Alat Saniter antara lain Lavatory
dan Floor Drain dialirkan ke saluran kota. Sedangkan dari Urinal dan
Kloset dialirkan ke Septic Tank.

4.3.2 MANHOLE

1. Manhole terdiri dari rangka dan tutup dibuat dari besi tuang serta
dilapis cat bitumen.
2. Rangka dan tutup harus membentuk perangkap, sehingga setelah diisi
grease akan terbentuk penahan bau.
3. Diameter lubang untuk laluan orang sebesar minimum 500 mm
sedangkan untuk laluan peralatan harus sesuai dengan besaran peralatan
tersebut.
4. Finishing permukaan manhole harus disesuaikan dengan peruntukan
lokasi.

4.3.3 FLOOR DRAIN

1. Floor drain yang dipergunakan disini harus jenis Bucket Trap,
Water Proof type dengan 50 mm Water Seal.
2. Floor Drain terdiri dari :
- Chromium plated bronze cover and ring
- PVC neck
- Bitumen coated cast iron body screw outler connection and eith
flange for water proof.
3. Floor Drain harus mempunyai ukuran utama sbb :
Outlet diameter Cover diameter
2 4
3 6
4 8


5. SPESIFIKASI TEKNIS PEKERJAAN TATA UDARA

5.1 KETENTUAN UMUM SISTEM TATA UDARA
Umum
Pasal-pasal di bawah ini menjelaskan secara umum ketentuan-ketentuan yang
perlu diikuti untuk semua bagian-bagian yang dalam pelaksanaannya
berhubungan dengan instalasi air cinditiong.
Gambar-gambar dan spesifikasi adalah ketentuan spesifik yang saling
melengkapi dan sama mengikatnya.

Publikasi Kode dan Standartd
Publikasi code dan standard yang berlaku di Indonesia wajib dijadikan
pedoman untuk instalasi maupun peralatan. Untuk publikasi, Code atau
196

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

standard yang belum ada di Indonesia, pemborong wajib mengikuti standard
cole atau publikasi Intrnasional yang berlaku dan merupakan edisi terakhir
antara lain seperti :
SMACNA 85
ASHRAE Guide and Data Book
NFPA 90 A
ARI
AMCA
CTI
Dan lain-lain standard yang berlaku untuk bagian-bagian peralatan yang
belum tercantum di atas.

5.2. KONDISI PERANCANGAN

1. Kondisi udara luar
- temperatur 33
o
C
- Relative Humidy 68 %
2. Kondisi dalam ruang ( semua ruangan yang dikondisikan)
- temperatur 24
o
C lebih kurang 2
o
C
- Relative Humidy 55% lebih kurang 10% RH
3. Kondisi dalam ruang
- temperatur 22
o
C lebih kurang 1
o
C
- Relative Humidy 50% lebih kurang 5% RH
4. Noise Criteria
- R. dapur 40-45 NC
- R. makan 30-40 NC

5.3. PERLINDUNGAN KEBAKARAN

Semua peralatan maupun instalasi yang mengharuskan diperlukan tahan
terhadap api dalam jangka waktu tertentu, maupun terhadap penyebaran
adanya celah-celah antara pipa atau duct dengan dinding atau lantai harus
menggunakan material yang sesuai untuk tujuan trsebut.

5.4. INSTALASI

1. Umum
Semua peralatan dan alat-alat bantu harus dipasang sesuai dengan cara-
cara pemasangan yang secara teknis praktis, baik dan dapat
dipertanggungjawabkan serta sesuai dengan petunjuk dan instruksi pada
brosur atau publikasi yang dikeluarkan pabrik dari peralatan ataupun
alat-alat bantu tersebut.
2. Landasan Peralatan
Semua peralatan untuk peralatan dan nomor, ukurannya sedemikian rupa
sehingga tidak ada bagian-bagian peralatan maupun motor yang berada
di luar landasan.
Berat peralatan diartikan berat dalam operasinya.
3. Platforms
Untuk peralatan seperti fan dan sejenisnya yang menggantung dan duduk
pada suatu platform, maka platform harus diperkuat dengan suatu frame
197

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

besi kanal (siku) yang dilas atau dibautkan atau dikeling ke frame
sehingga cukup kuat, kaku dan tidak bergetar dalam operasinya.

5.5. PENETRASI ATAP

Semua bagian instalasi yang menembus atap seperti duct, pipa, venting harus
dilengkapi dengan pinggiran beton (curb) sekeliling bagian-bagian instalasi
tersebut sehingga konstruksinya betul-betul kedap air.

5.6. PENCAPAIAN PERALATAN UNTUK SERVICE

1. Semua peralatan ataupun peralatan bantu dalam prinsip pemasangannya
harus mudah untuk bisa diamati, diservice dan mudah dicapai dalam
perbaikan, termasuk juga accessories pipa dan duct seperti valve, clean
out, damper, VAV, filter, venting dll.
2. Untuk kontraktor dalam pemasangannya wajib memperhatikan posisi
yang terbaik dari peralatan dan accessories tsb, sehingga tujuan yang
dimaksud tercapai.
3. Disamping itu kontraktor harus mengusulkan kepada direksi (bila belum
ditujukan pada gambar) pintu-pintu service (acces panel), untuk setiap
peralatan dan accessories yang berada dalam shaft atau ceiling yang
memerlukannya, beserta ukuran dari lokasi yang tepat.
4. Bila dalam gambar rencana sudah ditunjukkan ada aacces panel yang
diperlukan, maka penggeseran untuk posisi yang tepat dari acces panel tsb
sehubungan dengan letak peralatan/ accessories dan kaitannya dengan
arsitek/ interior perlu dibicarakan dengan direksi untuk disetujui.

5.7. PERLINDUNGAN PERALATAN DAN BAHAN

1. Menjadi tanggungjawab dan keharusan bagi kontraktor untuk melindungi
peralatan-peralatan, bahan bahan baik yang sudah terpasang maupun
belum terpasang bila diperkirakan bila rusak, cacat ataupun oleh alam
(hujan, debu, pasir, lembab) ataupun bahan-bahan kimia sekitarnya.
2. Sebelum penyerahan, instalasi seperti peralatan-peralatan fixturs dll,
dibersihkan atau ditest diadjust kembali untuk membuktikan bahwa
peralatan dan bahan beroperasi dengan baik.
3. Peralatan dan bahan yang rusak atau cacat karena tidak bisa diterima
(serah terima belum 100 %).

5.8. PENGECATAN

1. Semua bagian-bagian pekerjaan yang menyangkut carbon steel yang tidak
digallvis harus dicat dasar dan cat finish. Sebelum pengecatan dilakukan,
bagian-bagian harus bebas dari grease, minyak dan segala kotoran yang
melekat.
2. Urut-urutan pengecatan adalah cat dasar anti karat dan cat finish terdiri
atas 2 lapis cat copolymer.
3. Untuk peralatan-peralan yang cat pabriknya rusak/cacat dalam
pengangkutan, penyimpanan dlsb, harus dicat kembali sesuai aslinya atau
sesuai dengan warna yang ditentukan direksi.
198

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

Untuk jalur-jalur pipa, kode warna disesuaikan dengan standard.

5.9. ANTI KARAT

Semua peralatan bantu instalasi, yangberasal dari besi dan sebelumnya tidak
diperlakukan untuk anti karat (semacam penggantung, dudukan, landasan,
flens dan lain sebagainya) harus dicat dengan cat anti karat, yaitu
zinchromate dan selanjutnya cat finish dengan warna yang ditentukan.
Semua baut, mur & washer haruslah zinc electroplated.Landasan penyangga
peralatan (stell bases), seluruhnya harus bersih dari bebas las-lasan, dicat
dasar dengan zinchromate dan cat akhir (finish) 2 lapis.

5.10. SLEEVE (PERALATAN TERTANAM DI DINDING)

1. Peralatan bantu, sleeve dan lain-lain yang diperlukan tertanam atau
menembus concrete atau tembok harus dipasang dan dilengkapi sesuai
petunjuk dagang.
Untuk itu ukuran, pososi yang disiapkan untuk keperluan tsb harus
diikonsultasikan dengan direksi dan disertai gambar detail.
2. Semua duncing atau pipa tembus dinding harus menggunakan sleeve
dengan clereance jika duct atau pipa berisolasi, clereance tetap
dibutuhkan antara isolasi dan sleeve menembus atap harus
diperpanjang lebih kurang 200 mm di atas atap lantai. Setelah
pemasangan pipa atau duct clereance harus diisi dengan sealant yang
tahan api.


5.11. PENOMORAN, NAMA PERALATAN/ACCESSORIES

1. Semua peralatan terpasang dan accessories harus diberi kode nama
peralatan dan nomor, sesuai sseperti yang tercantum direksi pada daftar
peralatan atau data sheet atau sebagai tercantum pada gambar rencana.
2. Bila ada peralatan atau accessories yang belum mepunyai kode nama dan
nomor, kontraktor wajib mengusulkan kepada direksi dan semua ini
sudah harus tercantum dalam as built drawing.

5.12. LINGKUP PEKERJAAN

Pekerjaan instalasi ini meliputi seluruh pekerjaan pengadaan dan
pemasangan instalasi Tata Udara (Ari conditioning), Ventilasi Mekanis (
Mechanical Ventilation) secara lengkap termasuk semua perlengkapan dan
saran penunjangnya, sehingga diperoleh suatu instalasi yang lengkap dan
baik serta diuji dengan seksama dan siap untuk dipergunakan.
Lingkup pekerjaan instalasi ini secara garis besarnya adalah sebagai berikut :
a. Pemasangan semua perlatan air conditioning.
b. Pengadaan dan Pemasangan seluruh instalasi dan kontrol peralatan.
c. Pengadaan dan pemasangan seluruh instalasi pipa refrigerant, pipa
consedat.
d. Pengadaan dan pemasangan sumber daya listrik bagi instalasi ini,
seperti kabel dan panel AC.
199

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

e. Melaksanakan pekerjaan Testing Adjusting dan Balancing dari semua
instalasi yang terpasang, sehingga instalasi bekerja dengan sempurna,
sesuai dengan kriteria-kreteria design.
f. Pengadaan dan pemaangan semua pekerjaan sipil yang diperlukan
untuk instalasi ini seperti yang tercantum dan diuraikan dalam
dukumen ini.
g. Perbaikan kembali semua kerusakan dan finishing yang diakibatkan
oleh pekerjaan instalasi ini.
h. Mendidik petugas-petugas yang ditunjuk oleh pemilik mengenai cara-
cara menjalankan dan memelihara instalasi ini, sehingga petugas tsb
betul-betul dapat menjalankan dan memelihara instalasi ini, sehingga
petugas tsb betul-betul dapat menjalankan dan memelihara instalasi
dengan benar.
i. Menyerahkan gambar-gambar, buku petunjuk cara menjalankan dana
memelihara serta data teknis lengkap peralatan instalasi yang
terpasang.
j. Mengadakan pemeliharaan instalasi ini secara berkala selama masa
pemeliharaan.
k. Memberikan garansi terhadap mesin/peralatan yang terpasang.
l. Melakukan pekerjaan atau ketentuan lain yang tercantum dalam
dokumen ini beserta addendumnya.

5.12.1. AC TYPE LOW WATT / INVERTER

1. Lingkup Pekerjaan
Pemasangan Air CooLed Split tipe roof top yang terdiri atas satu paker
Indoor Unit dan Outdoor Unit berikut pemipaan refrigerant dari kedua
unit tersebut. Kapasitas masing-masing unit sebagai tertera dalam pada
lembar gambar rencana.
2. Umum
Spesifikasi teknik yang diuraikan ini adalah sebagai kebutuhan dasar
yang harus dipenuhi. Sedang ketentuan spesifik dari kemampuan unit
(perfomance) dapat dilihat pada lembar gambar rencana.
3. Spesifikasi Teknis
a. Unit memakai Refrigent 410 yang bekerja pada saturated discharge
temperature kira-kira 40.5
o
C ( 105
o
F)
Kapasitas unit berdasarkan kepada :
Udara pendingin kondensor 35
o
C
Temperatur udara masuk coil (End air Tem), bisa dilihat pada
daftar peralatan yang menyertai dokumen ini.

b. Outdoor Unit
Kompressor dari jenis Reciprocating dan Serviceable Hermetic.
Masing-masing kompressor dilengkapi dengan spring vibrator
isolator crankcase, automatic reversible oil pump, crankcase heater
untuk pengaturan kelarutan minyak selama shutt down.
Casing dari roof top unit harus waterproof galvanized steel yang
difinish memakai baked enamel.
200

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

Semua pipa suction hendaknya diisolasi dengan close fitting
celcular insulation . Masing-masing unit dilengkapi dengan factory
wed panel control pengaman terhadap overload, pembatas arus.
Control pengaman terdiri atas loe pressure switch, oil pressure safety
switch, compressor motor protector, heater control relay. Fan dari
condensing unit adalah propeller dengan hubungan langsung dan
dilengkapi dengan pelindung pengaman.

c. Indoor Unit
Blower Indoor fan dai type dual suction multi blades dengan
penggerak tidak langsung memakai belt ( belt drive).
Refrigerant (liquid) line mempunyai combination moisture indicator
dan sight glass, refrigerant filter drier, liquod line solenoid valve.
Casing dari indoor unit seluruh permukaan bagian dalam harus
diisolasi.
Suatu drain pan yang cukup dapat menampung air condensasi pada
keadaan maximum.

d. Peralatan pengaturan
Suatu room thermostat yang dilengkapi dengan switch off, fan, cool
dan room temperatur setting akan memfungsikan unit beroperasi.

5.12.2. FAN

1. Lingkup pekerjaan
Pengadaan dan pemasangan peralatan ventilasi (fan) untuk proyek
ini seperti yang ditunjukkan dalam gambar-gamabar rencana yang
melengkapi dokumen ini.
2. Umum
Spesifikasi teknis yang diuraikan di bawah ini adalah sebagai kebutuhan
dasar yang harus diikuti.
Sedangkan ketentuan-ketentuan spesifik terhadap type, kemampuan
(perfomance) peralatan, kelengkapan dan lainnya dapat dilihat pada
lembar gambar rencana daftar peralatan ataupun data sheet bila
dilampirkan.
- Fan harus sudah mendapatkan sertifikat, sesuai standard yang
berlaku dinegara dimana fan tersebut.
- Dibuat untuk testing dan rating (perfomance) seperti sebagai contoh
AMCA standard 210 -74 di Amerika.
- Sound power level harus dilengkapi dalam DB dengan re- 10E12
watt pada octave band mid freg 63 s/d 4000 hz.
- Dasarnya semua fan harus mempunyai noise level yang rendah
dalam operasinya dan dalam batas-batas yang normal.

3. Spesifikasi teknis
a. Propeller Fan (Wall atau ceiling fan)
- fan dari type propeller untuk dinding maupun ceiling, kecuali bila
dinyatakan ceiling fan dari type centrifugal seperti ditunjukkan
dalam gambar atau data sheet.
201

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

- Untuk fan dinding yang berhubungan dengan luar lengkap dengan
automatic shutter dari jenis aluminium (bila ditunjukkan dalam
gambar rencana atau data sheet).
- Untuk fan dinding dengan kapasitas besar dan static pressure tinggi
(hugh pressure fan ), rangka fan dari baja yang dicat anti karat
dengan impeller dari alluminium diecast.
- Untuk intake fan, diperkirakan akan kena air hujan (tempias) harus
dipasang canopy lengkap dengan galvanis wire mesh. Bahan camopy
dari galvanis sheet BJLS 80.
- Rangka untuk dudukan fan pada dinding bata, dari bahan kayu jati,
dengan baut-baut yang tahan karat.

5.12.3. PEKERJAAN LAIN-LAIN

1. Pondasi
a. Semua pondasi beton yang diperlukan untuk outdoor unit,
harus dikoordinasikan sengan pihak sipil.
b. Pemborong AC harus menyediakan dan memasang (sesuai dengan
gambar rencana, atau gambar kerja yang disetujui) semua dudukan
(suport) atau penggantung (hanger) untuk mesin-mesin, alat-alat,
pipa kabel dan duct yang diperlukan.
c. Semua penggantung harus dipasang pada balok atau pada rangka baja
dan harus berkonsultasi dengan direksi dan pemborong sipil.
d. Pemborong AC harus menjamin bahwa instalasi yang dipasangnya
tidak akan menyebabkan penerusan suara dan getaran ( vibration &
noise transmission) ke dalam ruangan-ruangan yamg dihuni.
2. Pengecatan
a. Untuk penggantungan/penyangga harus dicat meni/zincromate
dan setelah itu dicat dengan cat aluminium.
b. Semua equipment, disebabkan gangguan cuaca atau gangguan
setempat atau karat yang merusak sebagian atau seluruh cat aslinya,
harus dicat lagi dengan warna yang sesuai secara keseluruhan atau
warna yang diminta direksi.
c. Cat dasar, dan finishing dari merk ICI atau yang setarap yang dapat
disetujui.



5.12.4 PENGUJIAN (TESTING, ADJUSTING & BALANCING)

1. Lingkup Pekerjaan
Lingkup pekerjaan ini adalah pelaksanaan testing, adjusting dan balancing
untuk seluruh sistem tata udara dan ventilasi mekanis sehingga
didapatkan besaran-besaran pengukuran yang sesuai seperti yang terlihat
dalam gambar-gambar rencana sehingga sistem betul-betul dapat
berfungsi dengan baik dan sesuai dengan rencana.
2. Umum
Pelaksanaan TAB (testing adjusting dan balancing) secara mendasar
maksimal harus mengikuti standard yang berlaku secara umum seperti
202

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

standard nebb, ASHRAE dan SMACNA dengan menggunakan peralatan-
peralatan ukur yang memenuhi untuk pelaksanaan TAB tsb.
3. Peralatan Ukur
Minimal peralatan ukur seperti dibawah ini harus dimiliki oleh kontraktor
ybs antara lain :
a. Pengukuran laju aliran udara
- anemometer dan sejenisnya
- Hood untuk mengukur udara didiffuser
b. Pengukuran temperatur udara/air
- sling psychrometric
- Thermometer
c. pengukuran listrik
- Ampermeter / ampertang
- Voltmeter
4. Pelaksanaan TAB
a. Secara detail TAB harus dilaksanaan terhadap seluruh sistem dan
bagian-bagiannya, sehingga didapatkan besar-besaran pengukuran
yang sesuai atau mendekati besaran besaran yang ditentukan dalam
rencana.
b. Dalam pelaksanaan TAB, disamping pengukuran yang dilakukan
terhadap besaran-besaran yang ditentukan dalam design, juga
diwajibkan melaksanakan pengukuran terhadap besar-besaran yang
tidak tercantum dalam gambar rencana, tapi besaran ini sangat
diperlukan dalam penentuan kondisi dan kemampuan peralatan dan
juga sebagai data-data yang diperlukan bagi pihak maintenance dan
operation.
c. Semua pelaksanaan TAB maupun pengukuran-pengukuran terhadap
besar-besaran lainnya yang tidak tercantum dalam gambar rencana
harus dituangkan dalam suatu laporan yang bentuknya (formnya)
sudah disetujui oleh pengawas.
d. Pelaksanaan TAB dilakukan oleh tenaga engineer yang betul-betul
sudah berpengalaman dalam pelaksanaan TAB ini.
e. Dalam pelaksanaan TAB, harus selalu didampingi oleh tenaga
pengawas lapangan, dimana hasil-hasil pengukuran dan pengamatan
yang dilakukan juga disaksikan oleh pengawas tsb dan dalam
laporannya ikut menandatangani.
f. Sebelum melaksanakan TAB, kontraktor harus membuat suatu rencana
kerja, mengenai prosedure pelaksanaan TAB untuk masing-masing
bagian pekerjaan, dan prosedure ini agar dibicarakan dengan pihak
konsultan pengawas untuk mendapatkan persetujuannya.

5.12.5 PRODUK, BAHAN DAN PERALATAN

Bahan dan peralatan harus memenuhi spesifikasi yang telah diserahkan
dan disetujui oleh owner yakni type Inverter yang direkomendasikan
adalah Setara Panasonic.



203

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

VI. PEKERJAAN PRASARANA

1. PEKERJAAN POS JAGA

a. Sebelum melaksanakan Pekerjaan Pos Jaga terlebih dahulu kontraktor harus
membuat suatu rencana kerja, mengenai prosedure pelaksanaan untuk
masing-masing bagian pekerjaan, dan prosedure ini agar dibicarakan
dengan pihak konsultan pengawas untuk mendapatkan persetujuannya.
b. Pekerjaan ini meliputi
- Pekerjaan Pondasi
- Pekerjaan Beton dan dinding
- Pekerjaan Kap/Atap
- Pekerjaan Plesteran
- Pekerjaan Loteng
- Pekerjaan Lantai
- Pekerjaan Pengecatan
- Pekerjaan Perlengkapan Dalam
- Pekerjaan Perlengkapan Luar
c. Untuk item pekerjaan tersebut diatas dipedomani sesuai dengan pekerjaan
yang sama dengan Bangunan Gedung

2. PEKERJAAN R GENSET DAN R. POMPA

a. Sebelum melaksanakan Pekerjaan R. Genset dan R. Pomapa terlebih dahulu
kontraktor harus membuat suatu rencana kerja, mengenai prosedure
pelaksanaan untuk masing-masing bagian pekerjaan, dan prosedure ini agar
dibicarakan dengan pihak konsultan pengawas untuk mendapatkan
persetujuannya.
b. Pekerjaan ini meliputi
Pekerjaan Pondasi
Pekerjaan Beton dan dinding
Pekerjaan Plesteran
Pekerjaan Lantai
Pekerjaan Pengecatan
Pekerjaan Perlengkapan Dalam
c. Untuk item pekerjaan tersebut diatas dipedomani sesuai dengan pekerjaan
yang sama dengan Bangunan Gedung

3. PEKERJAAN PLAT DUCKER

a. Sebelum melaksanakan Pekerjaan Plat Ducker terlebih dahulu kontraktor
harus membuat suatu rencana kerja, mengenai prosedure pelaksanaan
untuk masing-masing bagian pekerjaan, dan prosedure ini agar dibicarakan
dengan pihak konsultan pengawas untuk mendapatkan persetujuannya.
b. Pekerjaan ini meliputi
204

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

- Pekerjaan Pendahuluan
- Pekerjaan Pondasi
- Pekerjaan Beton Plat Ducker jalan masuk dan jalan masuk halaman
c. Untuk item pekerjaan tersebut diatas dipedomani sesuai dengan pekerjaan
yang sama dengan Bangunan Gedung

4. PEKERJAAN KOLAM

a. Sebelum melaksanakan Pekerjaan Kolam terlebih dahulu kontraktor harus
membuat suatu rencana kerja, mengenai prosedure pelaksanaan untuk
masing-masing bagian pekerjaan, dan prosedure ini agar dibicarakan
dengan pihak konsultan pengawas untuk mendapatkan persetujuannya.
b. Pekerjaan ini meliputi
Pekerjaan Pendahuluan
Pekerjaan Pondasi
Pekerjaan Beton
Pekerjaan Lantai (Pasangan Keramik uk. 40 x 40 cm anti slip dan Batu
alam)
c. Untuk item pekerjaan tersebut diatas dipedomani sesuai dengan pekerjaan
yang sama dengan Bangunan Gedung dan disesuaikan dengan Gambar Kerja





5. PEKERJAAN TIANG BENDERA

a. Sebelum melaksanakan Pekerjaan Tiang Bendera terlebih dahulu kontraktor
harus membuat suatu rencana kerja, mengenai prosedure pelaksanaan
untuk masing-masing bagian pekerjaan, dan prosedure ini agar dibicarakan
dengan pihak konsultan pengawas untuk mendapatkan persetujuannya.
b. Pekerjaan ini meliputi
Pekerjaan Pendahuluan
Pekerjaan Beton berikut dengan Tiang Stanless Stell
Pekerjaan Lantai (Pasangan Keramik uk. 40 x 40 cm anti slip)
c. Untuk item pekerjaan tersebut diatas dipedomani sesuai dengan pekerjaan
yang sama dengan Bangunan Gedung dan disesuaikan dengan Gambar Kerja

6. PEKERJAAN MEDAN NAN BAPANEH

a. Sebelum melaksanakan Pekerjaan Medan Nan Bapaneh terlebih dahulu
kontraktor harus membuat suatu rencana kerja, mengenai prosedure
pelaksanaan untuk masing-masing bagian pekerjaan, dan prosedure ini agar
dibicarakan dengan pihak konsultan pengawas untuk mendapatkan
persetujuannya.
b. Pekerjaan ini meliputi
205

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

Pekerjaan Pendahuluan
Pekerjaan Pondasi
Pekerjaan Pelesteran
Pekerjaan Lantai (Pasangan Granit uk. 60 x 60 cm unpolish berikuit
dengan tempat duduk dari pasangan beton bertulang
c. Untuk item pekerjaan tersebut diatas dipedomani sesuai dengan pekerjaan
yang sama dengan Bangunan Gedung dan disesuaikan dengan Gambar Kerja

7. PEKERJAAN TURAP & SALURAN

a. Sebelum melaksanakan Pekerjaan Turap dan Saluran terlebih dahulu
kontraktor harus membuat suatu rencana kerja, mengenai prosedure
pelaksanaan untuk masing-masing bagian pekerjaan, dan prosedure ini agar
dibicarakan dengan pihak konsultan pengawas untuk mendapatkan
persetujuannya.
b. Pekerjaan ini meliputi
Pekerjaan Pendahuluan
Pekerjaan Pondasi
Pekerjaan Pelesteran
c. Untuk item pekerjaan tersebut diatas dipedomani sesuai dengan pekerjaan
yang sama dengan Bangunan Gedung dan disesuaikan dengan Gambar Kerja

8. PEKERJAAN HALAMAN & TAMAN

1. PEKERJAAN HALAMAN

a. Pasang Kanstin Beton ukuran 20 x 30 cm dengan Mutu K. 250 berikut
dengan Cat warna Putih dan Hitam
b. Pekerjaan Pasang Paving Block Type I Tebal 6 cm Mutu K. 225 yang motif
susunan sesuai dengan gambar RKS ini



2. PEKERJAAN TAMAN

a. Pekerjaan ini merupakan pekerjaan mengurug seluruh halaman dengan
tanah humus
b. Pasang rumput gajah mini dengan penempatan sesuai dengan gambar
RKS ini


3. PEKERJAAN TANAMAN

Untuk jenis dan ukuran seluruh tanaman yang akan di tanam sesuai dengan
yang tercantum dalam BQ dan gambar RKS ini

9. PENUTUP
206

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi



1. Seluruh pekerjaan dipedomani Dokumen (Bestek)

2. Sebelum dilaksanakan seluruh pekerjaan terlebih dahulu dikonsultasikan
dengan pengawas Lapangan.

3. Sebelum pekerjaan ditimbang terimakan, Pemborong harus membersihkan
sisa-sisa bangunan dan kotoran lainnya keluar lokasi.

4. Kontraktor harus melampirkan brosurbrosur material yang ditawar
terutama untuk Sebelum Pekerjaan dilaksanakan.

5. Meskipun tidak semua item Pekerjaan yang spesifikasinya dicantumkan satu
persatu didalam uraian atau syarat-syarat teknis bestek ini, maka itu sudah
dianggap mencakup seluruh uraian kegiatan pekerjaan yang harus
dilaksanakan nanti di lapangan dan bukan merupakan suatu pekerjaan
tambah.






207

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi


BAB XIII. DAFTAR KUANTITAS DAN HARGA


TERLAMPIR --


Keterangan (Untuk Kontrak Harga Satuan atau Kontrak Gabungan Harga
Satuan dan Lump Sum)

1. Daftar Kuantitas dan Harga harus dibaca sesuai dengan Instruksi Kepada
Peserta (IKP), Syarat-Syarat Umum Kontrak (SSUK) dan Syarat-Syarat
Khusus Kontrak (SSKK), Spesifikasi Teknis dan Gambar.

2. Pembayaran terhadap prestasi pekerjaan dilakukan berdasarkan
kuantitas pekerjaan aktual yang dimintakan dan dikerjakan sebagaimana
diukur oleh Penyedia dan diverifikasi oleh Pejabat Pembuat Komitmen
(PPK), serta dinilai sesuai dengan harga yang tercantum dalam Daftar
Kuantitas dan Harga.

3. Harga dalam Daftar Kuantitas dan Harga telah mencakup semua biaya
pekerjaan, personil, pengawasan, bahan-bahan, perawatan, asuransi,
laba, pajak, bea, keuntungan, overhead dan semua risiko, tanggung
jawab, dan kewajiban yang diatur dalam Kontrak.

4. Harga harus dicantumkan untuk setiap mata pembayaran, terlepas dari
apakah kuantitas dicantumkan atau tidak. Jika Penyedia lalai untuk
mencantumkan harga untuk suatu pekerjaan maka pekerjaan tersebut
dianggap telah termasuk dalam harga mata pembayaran lain dalam
Daftar Kuantitas dan Harga.

5. Semua biaya yang dikeluarkan untuk memenuhi ketentuan Kontrak
harus dianggap telah termasuk dalam setiap mata pembayaran, dan jika
mata pembayaran terkait tidak ada maka biaya dimaksud harus dianggap
telah termasuk dalam harga mata pembayaran yang terkait.

6. Pokja ULP akan melakukan koreksi aritmatik atas kesalahan
penghitungan dengan ketentuan sebagai berikut:

(a) jika terdapat perbedaan antara penulisan nilai dalam angka dan
huruf pada Surat Penawaran maka yang dicatat nilai dalam huruf;
dan

(b) jika terjadi kesalahan hasil pengalian antara volume dengan harga
satuan pekerjaan maka dilakukan pembetulan, dengan ketentuan
volume pekerjaan sesuai dengan yang tercantum dalam Dokumen
Pengadaan dan harga satuan tidak boleh diubah.

208

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi



Keterangan (Untuk Kontrak Lump Sum)

1. Daftar Kuantitas dan Harga harus dibaca sesuai dengan Instruksi Kepada
Peserta (IKP), Syarat-Syarat Umum Kontrak (SSUK) dan Syarat-Syarat
Khusus Kontrak (SSKK), Spesifikasi Teknis dan Gambar.

2. Pembayaran prestasi pekerjaan dilakukan terhadap pekerjaan yang telah
dilaksanakan sesuai dengan ketentuan dalam SSUK dan SSKK.

3. Harga dalam Daftar Kuantitas dan Harga telah mencakup semua biaya
pekerjaan, personil, pengawasan, bahan-bahan, perawatan, asuransi, laba,
pajak, bea, keuntungan, overhead dan semua risiko, tanggung jawab, dan
kewajiban yang diatur dalam Kontrak.

4. Harga harus dicantumkan untuk setiap mata pembayaran, terlepas dari
apakah kuantitas dicantumkan atau tidak. Jika Penyedia lalai untuk
mencantumkan harga untuk suatu pekerjaan maka pekerjaan tersebut
dianggap telah termasuk dalam harga mata pembayaran lain dalam Daftar
Kuantitas dan Harga.

5. Semua biaya yang dikeluarkan untuk memenuhi ketentuan Kontrak harus
dianggap telah termasuk dalam setiap mata pembayaran, dan jika mata
pembayaran terkait tidak ada maka biaya dimaksud harus dianggap telah
termasuk dalam harga mata pembayaran yang terkait.

6. Pokja ULP akan melakukan koreksi aritmatik terhadap volume pekerjaan
sesuai dengan yang tercantum dalam Dokumen Pengadaan.

209

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

Daftar 1: Mata Pembayaran Umum
1



No. Uraian Pekerjaan Satuan
Ukuran
Kuantitas Harga
Satuan
Total
Harga
2











Total Daftar 1
(pindahkan nilai total ke Daftar Rekapitulasi)



1
Mata Pembayaran Umum memuat rincian komponen pekerjaan yang bersifat umum.
2
Semua jenis harga yang tercantum dalam Daftar Kuantitas dan Harga adalah harga sebelum PPN
(Pajak Pertambahan Nilai).
210

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

Daftar 2: Mata Pembayaran Pekerjaan Utama: __________
1



No. Uraian Pekerjaan Satuan
Ukuran
Kuantitas Harga
Satuan
Total
Harga
2











Total Daftar 2
(pindahkan nilai total ke Daftar Rekapitulasi)



1
Cantumkan Mata Pembayaran Pekerjaan Utama yang menjadi pokok dari paket Pekerjaan
Konstruksi ini di antara bagian-bagian pekerjaan lain.
2
Semua jenis harga yang tercantum dalam Daftar Kuantitas dan Harga adalah harga sebelum
PPN (Pajak Pertambahan Nilai).
211

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

Daftar 3: Mata Pembayaran ______________________
1



No. Uraian Pekerjaan Satuan
Ukuran
Kuantitas Harga
Satuan
Total
Harga
2











Total Daftar 3
(pindahkan nilai total ke Daftar Rekapitulasi)



1
Cantumkan Mata Pembayaran Jenis Pekerjaan selain yang sudah diuraikan dalam Mata
Pembayaran Pekerjaan Utama jika terdapat lebih dari satu jenis pekerjaan.
2
Semua jenis harga yang tercantum dalam Daftar Kuantitas dan Harga adalah harga sebelum
PPN (Pajak Pertambahan Nilai).
212

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

Daftar Rekapitulasi


Mata Pembayaran Harga
Daftar No. 1: Mata Pembayaran Umum
Daftar No. 2: Mata Pembayaran Pekerjaan Utama
Daftar No. 3: Mata Pembayaran __________
dll.
Jumlah (Daftar 1+2+3+___)
PPN 10%
TOTAL NILAI
213

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi


BAB XIV. BENTUK DOKUMEN LAIN


A. BENTUK SURAT PENUNJUKAN PENYEDIA BARANG/JASA (SPPBJ)

[kop surat K/L/D/I]


Nomor : __________ __________, __ __________ 20__
Lampiran : __________


Kepada Yth.
__________
di __________


Perihal : Penunjukan Penyedia untuk Pelaksanaan Paket Pekerjaan __________
_________________________________________

Dengan ini kami beritahukan bahwa penawaran Saudara nomor __________
tanggal __________ perihal __________ dengan [nilai penawaran/penawaran
terkoreksi] sebesar Rp_____________ (____________________) kami nyatakan
diterima/disetujui.

Sebagai tindak lanjut dari Surat Penunjukan Penyedia Barang/Jasa (SPPBJ) ini
Saudara diharuskan untuk menyerahkan Jaminan Pelaksanaan dan
menandatangani Surat Perjanjian paling lambat 14 (empat belas) hari kerja
setelah diterbitkannya SPPBJ. Kegagalan Saudara untuk menerima penunjukan
ini yang disusun berdasarkan evaluasi terhadap penawaran Saudara, akan
dikenakan sanksi sesuai ketentuan dalam Peraturan Presiden No. 54 Tahun
2010 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah yang terakhir diubah dengan
Peraturan Presiden No. 70 Tahun 2012 beserta petunjuk teknisnya.

Satuan Kerja __________
Pejabat Pembuat Komitmen

[tanda tangan]

[nama lengkap]
[jabatan]
NIP. __________

Tembusan Yth. :
1. ____________ [PA/KPA K/L/D/I]
2. ____________ [APIP K/L/D/I]
3. ____________ [Pokja ULP]
......... dst
214

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi


B. BENTUK SURAT PERINTAH MULAI KERJA (SPMK)

[kop surat satuan kerja K/L/D/I]


SURAT PERINTAH MULAI KERJA (SPMK)

Nomor: __________
Paket Pekerjaan: __________



Yang bertanda tangan di bawah ini:

_______________ [nama Pejabat Pembuat Komitmen]
_______________ [jabatan Pejabat Pembuat Komitmen]
_______________ [alamat satuan kerja Pejabat Pembuat Komitmen]

selanjutnya disebut sebagai Pejabat Pembuat Komitmen;


berdasarkan Surat Perjanjian __________ nomor __________ tanggal
__________, bersama ini memerintahkan:

_______________ [nama Penyedia Pekerjaan Konstruksi]
_______________ [alamat Penyedia Pekerjaan Konstruksi]
yang dalam hal ini diwakili oleh: __________

selanjutnya disebut sebagai Penyedia;


untuk segera memulai pelaksanaan pekerjaan dengan memperhatikan
ketentuan-ketentuan sebagai berikut:

1. Macam pekerjaan: __________;


2. Tanggal mulai kerja: __________;


3. Syarat-syarat pekerjaan: sesuai dengan persyaratan dan ketentuan Kontrak;


4. Waktu penyelesaian: selama ___ (__________) hari kalender/bulan/tahun
dan pekerjaan harus sudah selesai pada tanggal __________




215

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

5. Denda: Terhadap setiap hari keterlambatan pelaksanaan/penyelesaian
pekerjaan Penyedia akan dikenakan Denda Keterlambatan sebesar 1/1000
(satu per seribu) dari Nilai Kontrak atau bagian tertentu dari Nilai Kontrak
sebelum PPN sesuai dengan Syarat-Syarat Khusus Kontrak.

__________, __ __________ 20__

Untuk dan atas nama __________
Pejabat Pembuat Komitmen

[tanda tangan]

[nama lengkap]
[jabatan]
NIP: __________


Menerima dan menyetujui:

Untuk dan atas nama __________

[tanda tangan]

[nama lengkap wakil sah badan usaha]
[jabatan]
216

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi


C. BENTUK SURAT-SURAT JAMINAN


Jaminan Sanggahan Banding dari Bank

[Kop Bank Penerbit Jaminan]

GARANSI BANK
sebagai
JAMINAN SANGGAHAN BANDING
No. ____________________


Yang bertanda tangan dibawah ini: __________________________________
dalam jabatan selaku ____________________________ dalam hal ini bertindak
untuk dan atas nama ______________________ [nama bank] berkedudukan di
_________________________________________ [alamat]

untuk selanjutnya disebut: PENJAMIN

dengan ini menyatakan akan membayar kepada:
Nama : ___________________________________ [Pokja ULP]
Alamat : _______________________________________________

selanjutnya disebut: PENERIMA JAMINAN

sejumlah uang Rp _____________________________________
(terbilang ________________________________________________________)
dalam bentuk garansi bank sebagai Jaminan Sanggahan Banding atas pekerjaan
______________ berdasarkan Dokumen Pengadaan No. ______________
tanggal _________________, apabila:
Nama : _____________________________ [peserta pelelangan]
Alamat : _______________________________________________

selanjutnya disebut: YANG DIJAMIN

ternyata sampai batas waktu yang ditentukan, namun tidak melebihi tanggal
batas waktu berlakunya Garansi Bank ini, sanggahan banding yang diajukan
oleh YANG DIJAMIN dinyatakan tidak benar.

Garansi Bank ini dikeluarkan dengan ketentuan sebagai berikut:
1. Berlaku selama __________ (____________) hari kalender, dari tanggal
_____________________ s.d. ____________________
2. Tuntutan pencairan atau klaim dapat diajukan secara tertulis dengan
melampirkan Surat Jawaban Sanggahan Banding yang menyatakan bahwa
Sanggahan Banding tidak benar dari ______________ [Menteri/Pimpinan
Lembaga/Kepala Daerah/Pimpinan Institusi Lain/Pejabat yang menerima
penugasan menjawab sanggah banding] paling lambat 14 (empat belas)
217

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

hari kalender setelah tanggal jatuh tempo Garansi Bank sebagaimana
tercantum dalam butir 1.
3. Penjamin akan membayar kepada Penerima Jaminan sejumlah nilai
jaminan tersebut di atas dalam waktu paling lambat 14 (empat belas) hari
kerja tanpa syarat (Unconditional) setelah menerima tuntutan pencairan
dari Penerima Jaminan berdasar Surat Jawaban Sanggahan Banding yang
menyatakan bahwa Sanggahan Banding tidak benar dan pengenaan
sanksi akibat Sanggahan Banding yang diajukan oleh Yang Dijamin tidak
benar.
4. Penjamin melepaskan hak-hak istimewanya untuk menuntut supaya
benda-benda yang diikat sebagai jaminan lebih dahulu disita dan dijual
untuk melunasi hutang Yang Dijamin sebagaimana dimaksud dalam Pasal
1831 Kitab Undang-Undang Hukum Perdata.
5. Tidak dapat dipindahtangankan atau dijadikan jaminan kepada pihak lain.
6. Segala hal yang mungkin timbul sebagai akibat dari Garansi Bank ini,
masing-masing pihak memilih domisili hukum yang umum dan tetap di
Kantor Pengadilan Negeri ________.

Dikeluarkan di : _____________
Pada tanggal : _____________


[Bank]

Materai Rp.6000,00

________________
[Nama dan Jabatan]

Untuk keyakinan, pemegang
Garansi Bank disarankan untuk
mengkonfirmasi Garansi ini ke
_____[bank]
218

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi


Jaminan Pelaksanaan dari Bank

[Kop Bank Penerbit Jaminan]

GARANSI BANK
sebagai
JAMINAN PELAKSANAAN
No. ____________________


Yang bertanda tangan dibawah ini: __________________________________
dalam jabatan selaku ____________________________ dalam hal ini bertindak
untuk dan atas nama ______________________ [nama bank] berkedudukan di
_________________________________________ [alamat]

untuk selanjutnya disebut: PENJAMIN

dengan ini menyatakan akan membayar kepada:
Nama : ___________________________________ [nama PPK]
Alamat : _______________________________________________

selanjutnya disebut: PENERIMA JAMINAN

sejumlah uang Rp _______________________________________________
(terbilang ________________________________________________________)
dalam bentuk garansi bank sebagai Jaminan Pelaksanaan atas pekerjaan
_________________ berdasarkan Surat Penunjukan Penyedia Barang/Jasa
(SPPBJ) No. ________________ tanggal _________________, apabila:
Nama : _____________________________ [nama penyedia]
Alamat : _______________________________________________

selanjutnya disebut: YANG DIJAMIN

ternyata sampai batas waktu yang ditentukan, namun tidak melebihi tanggal
batas waktu berlakunya Garansi Bank ini, lalai/tidak memenuhi kewajibannya
kepada Penerima Jaminan berupa:
a. Yang dijamin tidak menyelesaikan pekerjaan tersebut pada waktunya dengan
baik dan benar sesuai dengan ketentuan dalam Kontrak;
b. Pemutusan kontrak akibat kesalahan Yang Dijamin.
sebagaimana ditentukan dalam Dokumen Pengadaan yang diikuti oleh Yang
Dijamin.

Garansi Bank ini dikeluarkan dengan ketentuan sebagai berikut:
1. Berlaku selama __________ (____________) hari kalender, dari tanggal
_____________________ s.d. ____________________
2. Tuntutan pencairan atau klaim dapat diajukan secara tertulis dengan
melampirkan Surat Pernyataan Wanprestasi dari Penerima Jaminan paling
lambat 14 (empat belas) hari kalender setelah tanggal jatuh tempo
Garansi Bank sebagaimana tercantum dalam butir 1.
219

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

3. Penjamin akan membayar kepada Penerima Jaminan sejumlah nilai
jaminan tersebut di atas dalam waktu paling lambat 14 (empat belas) hari
kerja tanpa syarat (Unconditional) setelah menerima tuntutan pencairan
dari Penerima Jaminan berdasar Surat Pernyataan Wanprestasi dari
Penerima Jaminan mengenai pengenaan sanksi akibat Yang Dijamin
cidera janji/lalai/tidak memenuhi kewajibannya.
4. Penjamin melepaskan hak-hak istimewanya untuk menuntut supaya
benda-benda yang diikat sebagai jaminan lebih dahulu disita dan dijual
untuk melunasi hutang Yang Dijamin sebagaimana dimaksud dalam Pasal
1831 Kitab Undang-Undang Hukum Perdata.
5. Tidak dapat dipindahtangankan atau dijadikan jaminan kepada pihak lain.
6. Segala hal yang mungkin timbul sebagai akibat dari Garansi Bank ini,
masing-masing pihak memilih domisili hukum yang umum dan tetap di
Kantor Pengadilan Negeri ________.

Dikeluarkan di : _____________
Pada tanggal : _____________


[Bank]

Materai Rp.6000,00

________________
[Nama dan Jabatan]

Untuk keyakinan, pemegang
Garansi Bank disarankan untuk
mengkonfirmasi Garansi ini ke
_____[bank]
220

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi


Jaminan Pelaksanaan dari Asuransi/Perusahaan Penjaminan

[Kop Penerbit Jaminan]

JAMINAN PELAKSANAAN


Nomor Jaminan: __________________ Nilai: ___________________



1. Dengan ini dinyatakan, bahwa kami: _____________________ [nama],
_____________ [alamat] sebagai Penyedia, selanjutnya disebut TERJAMIN,
dan _____________________ [nama penerbit jaminan], _____________
[alamat] sebagai Penjamin, selanjutnya disebut sebagai PENJAMIN,
bertanggung jawab dan dengan tegas terikat pada _____________________
[nama PPK], _________________________ [alamat] sebagai Pemilik
Pekerjaan, selanjutnya disebut PENERIMA JAMINAN atas uang sejumlah Rp
________________ (terbilang __________________________________)

2. Maka kami, TERJAMIN dan PENJAMIN dengan ini mengikatkan diri untuk
melakukan pembayaran jumlah tersebut di atas dengan baik dan benar
bilamana TERJAMIN tidak memenuhi kewajiban dalam melaksanakan
pekerjaan __________________ sebagaimana ditetapkan berdasarkan Surat
Penunjukan Penyedia Barang/Jasa (SPPBJ) No. _______________ tanggal
________________untuk pelaksanaan pelelangan pekerjaan
______________ yang diselenggarakan oleh PENERIMA JAMINAN.

3. Surat Jaminan ini berlaku selama ____ (____________) hari kalender dan
efektif mulai dari tanggal ___________ sampai dengan tanggal __________

4. Jaminan ini berlaku apabila:

a. TERJAMIN tidak menyelesaikan pekerjaan tersebut pada waktunya
dengan baik dan benar sesuai dengan ketentuan dalam Kontrak;
b. Pemutusan kontrak akibat kesalahan TERJAMIN.

5. PENJAMIN akan membayar kepada PENERIMA JAMINAN sejumlah nilai
jaminan tersebut di atas dalam waktu paling lambat 14 (empat belas) hari
kerja tanpa syarat (Unconditional) setelah menerima tuntutan pencairan
secara tertulis dari PENERIMA JAMINAN berdasar Keputusan PENERIMA
JAMINAN mengenai pengenaan sanksi akibat TERJAMIN cidera janji.

6. Menunjuk pada Pasal 1832 KUH Perdata dengan ini ditegaskan kembali
bahwa PENJAMIN melepaskan hak-hak istimewa untuk menuntut supaya
harta benda TERJAMIN lebih dahulu disita dan dijual guna dapat melunasi
hutangnya sebagaimana dimaksud dalam Pasal 1831 KUH Perdata.

221

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

7. Tuntutan pencairan terhadap PENJAMIN berdasarkan Jaminan ini harus
sudah diajukan selambat-lambatnya dalam waktu 30 (tiga puluh) hari
kalender sesudah berakhirnya masa berlaku Jaminan ini.

Dikeluarkan di _____________
pada tanggal _______________

TERJAMIN PENJAMIN

Materai Rp.6000,00

_____________________ __________________
[Nama dan Jabatan] [Nama dan Jabatan]





Untuk keyakinan, pemegang
Jaminan disarankan untuk
mengkonfirmasi Jaminan ini ke
_____[Penerbit Jaminan]
222

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi


Jaminan Uang Muka dari Bank

[Kop Bank Penerbit Jaminan]

GARANSI BANK
sebagai
JAMINAN UANG MUKA
No. ____________________


Yang bertanda tangan dibawah ini: __________________________________
dalam jabatan selaku ____________________________ dalam hal ini bertindak
untuk dan atas nama ______________________ [nama bank] berkedudukan di
_________________________________________ [alamat]

untuk selanjutnya disebut: PENJAMIN

dengan ini menyatakan akan membayar kepada:
Nama : ___________________________________ [nama PPK]
Alamat : _______________________________________________

selanjutnya disebut: PENERIMA JAMINAN

sejumlah uang Rp _____________________________________
(terbilang ________________________________________________________)
dalam bentuk garansi bank sebagai Jaminan Uang Muka atas pekerjaan
_________________ berdasarkan Kontrak No. ________________ tanggal
__________________, apabila:
Nama : _____________________________ [nama penyedia]
Alamat : _______________________________________________

selanjutnya disebut: YANG DIJAMIN

ternyata sampai batas waktu yang ditentukan, namun tidak melebihi tanggal
batas waktu berlakunya Garansi Bank ini, Yang Dijamin lalai/tidak memenuhi
kewajibannya dalam melakukan pembayaran kembali kepada Penerima
Jaminan atas uang muka yang diterimanya, sebagaimana ditentukan dalam
Dokumen Kontrak.

Garansi Bank ini dikeluarkan dengan ketentuan sebagai berikut:
1. Berlaku selama __________ (____________) hari kalender, dari tanggal
_____________________ s.d. ____________________
2. Tuntutan pencairan atau klaim dapat diajukan secara tertulis dengan
melampirkan Surat Pernyataan Wanprestasi dari Penerima Jaminan paling
lambat 14 (empat belas) hari kalender setelah tanggal jatuh tempo
Garansi Bank sebagaimana tercantum dalam butir 1.
3. Penjamin akan membayar kepada Penerima Jaminan sejumlah nilai
jaminan tersebut di atas atau sisa Uang Muka yang belum dikembalikan
Yang Dijamin dalam waktu paling lambat 14 (empat belas) hari kerja
223

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

tanpa syarat (Unconditional) setelah menerima tuntutan pencairan dari
Penerima Jaminan berdasar Surat Pernyataan Wanprestasi dari Penerima
Jaminan mengenai pengenaan sanksi akibat Yang Dijamin cidera
janji/lalai/tidak memenuhi kewajibannya.
4. Penjamin melepaskan hak-hak istimewanya untuk menuntut supaya
benda-benda yang diikat sebagai jaminan lebih dahulu disita dan dijual
untuk melunasi hutang Yang Dijamin sebagaimana dimaksud dalam Pasal
1831 Kitab Undang-Undang Hukum Perdata.
5. Tidak dapat dipindahtangankan atau dijadikan jaminan kepada pihak lain.
6. Segala hal yang mungkin timbul sebagai akibat dari Garansi Bank ini,
masing-masing pihak memilih domisili hukum yang umum dan tetap di
Kantor Pengadilan Negeri ________.

Dikeluarkan di : _____________
Pada tanggal : _____________


[Bank]

Materai Rp.6000,00

________________
[Nama dan Jabatan]

Untuk keyakinan, pemegang
Garansi Bank disarankan untuk
mengkonfirmasi Garansi ini ke
_____[bank]
224

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi


Jaminan Uang Muka dari Asuransi/Perusahaan Penjaminan

[Kop Penerbit Jaminan]

JAMINAN UANG MUKA


Nomor Jaminan: __________________ Nilai: ___________________



1. Dengan ini dinyatakan, bahwa kami: _____________________ [nama],
_____________ [alamat] sebagai Penyedia, selanjutnya disebut TERJAMIN,
dan _____________________ [nama penerbit jaminan], _____________
[alamat] sebagai Penjamin, selanjutnya disebut sebagai PENJAMIN,
bertanggung jawab dan dengan tegas terikat pada _____________________
[nama PPK], _________________________ [alamat] sebagai Pemilik
Pekerjaan, selanjutnya disebut PENERIMA JAMINAN atas uang sejumlah Rp
________________ (terbilang __________________________________)

2. Maka kami, TERJAMIN dan PENJAMIN dengan ini mengikatkan diri untuk
melakukan pembayaran jumlah tersebut di atas dengan baik dan benar
bilamana TERJAMIN tidak memenuhi kewajiban dalam melaksanakan
pekerjaan _______________________ sebagaimana ditetapkan berdasarkan
Kontrak No. _______________ tanggal _____________________ dari
PENERIMA JAMINAN.

3. Surat Jaminan ini berlaku selama ____ (____________) hari kalender dan
efektif mulai dari tanggal ___________ sampai dengan tanggal __________

4. Jaminan ini berlaku apabila:
TERJAMIN tidak memenuhi kewajibannya melakukan pembayaran kembali
kepada PENERIMA JAMINAN senilai Uang Muka yang wajib dibayar
menurut Dokumen Kontrak.

5. PENJAMIN akan membayar kepada PENERIMA JAMINAN sejumlah nilai
jaminan tersebut di atas atau sisa Uang Muka yang belum dikembalikan
TERJAMIN dalam waktu paling lambat 14 (empat belas) hari kerja tanpa
syarat (Unconditional) setelah menerima tuntutan pencairan secara tertulis
dari PENERIMA JAMINAN berdasar Keputusan PENERIMA JAMINAN
mengenai pengenaan sanksi akibat TERJAMIN cidera janji.

6. Menunjuk pada Pasal 1832 KUH Perdata dengan ini ditegaskan kembali
bahwa PENJAMIN melepaskan hak-hak istimewa untuk menuntut supaya
harta benda TERJAMIN lebih dahulu disita dan dijual guna dapat melunasi
hutangnya sebagaimana dimaksud dalam Pasal 1831 KUH Perdata.

225

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

7. Tuntutan pencairan terhadap PENJAMIN berdasarkan Jaminan ini harus
sudah diajukan selambat-lambatnya dalam waktu 30 (tiga puluh) hari
kalender sesudah berakhirnya masa berlaku Jaminan ini.

Dikeluarkan di _____________
pada tanggal _______________

TERJAMIN PENJAMIN

Materai Rp.6000,00


_____________________ __________________
[Nama dan Jabatan] [Nama dan Jabatan]





Untuk keyakinan, pemegang
Jaminan disarankan untuk
mengkonfirmasi Jaminan ini ke
_____[Penerbit Jaminan]
226

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi


Jaminan Pemeliharaan dari Bank

[Kop Bank Penerbit Jaminan]

GARANSI BANK
sebagai
JAMINAN PEMELIHARAAN
No. ____________________


Yang bertanda tangan dibawah ini: __________________________________
dalam jabatan selaku ____________________________ dalam hal ini bertindak
untuk dan atas nama ______________________ [nama bank] berkedudukan di
_________________________________________ [alamat]

untuk selanjutnya disebut: PENJAMIN

dengan ini menyatakan akan membayar kepada:
Nama : ___________________________________ [nama PPK]
Alamat : _______________________________________________

selanjutnya disebut: PENERIMA JAMINAN

sejumlah uang Rp _____________________________________
(terbilang ________________________________________________________)
dalam bentuk garansi bank sebagai Jaminan Pemeliharaan atas pekerjaan
_________________ berdasarkan Kontrak No. _______________ tanggal
________________, apabila:
Nama : _____________________________ [nama penyedia]
Alamat : _______________________________________________

selanjutnya disebut: YANG DIJAMIN

ternyata sampai batas waktu yang ditentukan, namun tidak melebihi tanggal
batas waktu berlakunya Garansi Bank ini, lalai/tidak memenuhi kewajibannya
kepada Penerima Jaminan berupa:
Yang Dijamin tidak memenuhi kewajibannya melakukan pemeliharaan
sebagaimana ditentukan dalam Dokumen Kontrak.

Garansi Bank ini dikeluarkan dengan ketentuan sebagai berikut:
1. Berlaku selama __________ (____________) hari kalender, dari tanggal
_____________________ s.d. ____________________
2. Tuntutan pencairan atau klaim dapat diajukan secara tertulis dengan
melampirkan Surat Pernyataan Wanprestasi dari Penerima Jaminan paling
lambat 14 (empat belas) hari kalender setelah tanggal jatuh tempo
Garansi Bank sebagaimana tercantum dalam butir 1.
3. Penjamin akan membayar kepada Penerima Jaminan sejumlah nilai
jaminan tersebut di atas dalam waktu paling lambat 14 (empat belas) hari
kerja tanpa syarat (Unconditional) setelah menerima tuntutan pencairan
227

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi

dari Penerima Jaminan berdasar Surat Pernyataan Wanprestasi dari
Penerima Jaminan mengenai pengenaan sanksi akibat Yang Dijamin
cidera janji/lalai/tidak memenuhi kewajibannya.
4. Penjamin melepaskan hak-hak istimewanya untuk menuntut supaya
benda-benda yang diikat sebagai jaminan lebih dahulu disita dan dijual
untuk melunasi hutang Yang Dijamin sebagaimana dimaksud dalam Pasal
1831 Kitab Undang-Undang Hukum Perdata.
5. Tidak dapat dipindahtangankan atau dijadikan jaminan kepada pihak lain.
6. Segala hal yang mungkin timbul sebagai akibat dari Garansi Bank ini,
masing-masing pihak memilih domisili hukum yang umum dan tetap di
Kantor Pengadilan Negeri ________.

Dikeluarkan di : _____________
Pada tanggal : _____________


[Bank]

Materai Rp.6000,00

________________
[Nama dan Jabatan]

Untuk keyakinan, pemegang
Garansi Bank disarankan untuk
mengkonfirmasi Garansi ini ke
_____[bank]
228

Standar Dokumen Pengadaan Secara Elektronik
Pekerjaan Konstruksi
Metode e-Lelang [Umum/Pemilihan Langsung]
dengan Pascakualifikasi


Jaminan Pemeliharaan dari Asuransi/Perusahaan Penjaminan

[Kop Penerbit Jaminan]

JAMINAN PEMELIHARAAN

Nomor Jaminan: __________________ Nilai: ___________________

1. Dengan ini dinyatakan, bahwa kami: _____________________ [nama],
_____________ [alamat] sebagai Penyedia, selanjutnya disebut TERJAMIN,
dan _____________________ [nama penerbit jaminan], _____________
[alamat] sebagai Penjamin, selanjutnya disebut sebagai PENJAMIN,
bertanggung jawab dan dengan tegas terikat pada _____________________
[nama PPK], _________________________ [alamat] sebagai Pemilik
Pekerjaan, selanjutnya disebut PENERIMA JAMINAN atas uang sejumlah Rp
________________ (terbilang __________________________________)
2. Maka kami, TERJAMIN dan PENJAMIN dengan ini mengikatkan diri untuk
melakukan pembayaran jumlah tersebut di atas dengan baik dan benar
bilamana TERJAMIN tidak memenuhi kewajiban dalam melaksanakan
pekerjaan _________________ sebagaimana ditetapkan berdasarkan
Kontrak No. _______________ tanggal _____________________ dari
PENERIMA JAMINAN.
3. Surat Jaminan ini berlaku selama ____ (____________) hari kalender dan
efektif mulai dari tanggal ___________ sampai dengan tanggal __________
4. Jaminan ini berlaku apabila:
TERJAMIN tidak memenuhi kewajibannya melakukan pemeliharaan
sebagaimana ditentukan dalam Dokumen Kontrak.
5. PENJAMIN akan membayar kepada PENERIMA JAMINAN sejumlah nilai
jaminan tersebut di atas dalam waktu paling lambat 14 (empat belas) hari
kerja tanpa syarat (Unconditional) setelah menerima tuntutan pencairan
secara tertulis dari PENERIMA JAMINAN berdasar Keputusan PENERIMA
JAMINAN mengenai pengenaan sanksi akibat TERJAMIN cidera janji.
6. Menunjuk pada Pasal 1832 KUH Perdata dengan ini ditegaskan kembali
bahwa PENJAMIN melepaskan hak-hak istimewa untuk menuntut supaya
harta benda TERJAMIN lebih dahulu disita dan dijual guna dapat melunasi
hutangnya sebagaimana dimaksud dalam Pasal 1831 KUH Perdata.
7. Tuntutan pencairan terhadap PENJAMIN berdasarkan Jaminan ini harus
sudah diajukan selambat-lambatnya dalam waktu 30 (tiga puluh) hari
kalender sesudah berakhirnya masa berlaku Jaminan ini.

Dikeluarkan di _____________
pada tanggal _______________

TERJAMIN PENJAMIN

Materai Rp.6000,00

_____________________ __________________
[Nama & Jabatan] [Nama & Jabatan]
Untuk keyakinan, pemegang
Jaminan disarankan untuk
mengkonfirmasi Jaminan ini ke
_____[Penerbit Jaminan]

Anda mungkin juga menyukai