Anda di halaman 1dari 4

URAIAN JABATAN

1.
2.
3.
4.

NOMOR KODE JABATAN


NAMA JABATAN
UNIT KERJA ATASAN
3.1.

:
: Pustakawan Pelaksana Lanjutan
:
: Kepala Perpustakaan
:
RUMUSAN TUGAS
:
Pengorganisasian dan pendayagunaan koleksi bahan pustaka/sumber informasi,
pemasyarakatan perpustakaan, dokumentasi dan informasi serta pengkajian
pengembangan perpustakaan, dokumentasi dan informasi.

5.

RINCIAN TUGAS
:
1. Mengumpulkan data dalam rangka menyusun rencana operasional
pengembangan koleksi;
2. Mengumpulkan data dalam rangka survei minat pemakai;
3. Mengindentifikasi bahan pustaka dalam rangka penyiangan bahan pustaka;
4. Mengelola hasil penyiangan;
5. Mengumpulkan data dalam rangka menyusun rencana operasional
pengolahan bahan pustaka;
6. Melakukan klasifikasi sederhana;
7. Mengelola data bibliografi dalam bentuk kartu katalog;
8. Mengelola data bibliografi dalam bentuk basis data;
9. Menyusun data tambahan pustaka;
10. Membuat klipping;
11. Mengumpulkan data dalam rangka menyusun rencana operasional
penyimpanan dan pelestarian bahan pustaka;
12. Mengindentifikasi bahan pustaka dalam rangka penyimpanan dan pelestarian;
13. Mereproduksi bahan pustaka kepustakaan kelabu;
14. Mereproduksi bahan pustaka berupa buku;
15. Mengumpulkan data dalam rangka menyusun rencana operasional layanan
informasi;
16. Melakukan layanan pandang dengar;
17. Menyediakan bahan pustaka melalui silang layan;
18. Melalukan bimbingan membaca;
19. Melakukan cerita pada anak-anak;
20. Mengumpulkan data untuk tinjauan kepustkaan;
21. Mengumpulkan data untuk informasi teknis;
22. Mengolah dan menyusun data statistik;
23. Mengumpulkan data dalam rangka menyusun rencana operasional
penyuluhan;
24. Mengumpulkan data dalam rangka menyusun rencana operasional publisitas;
25. Menyusun materi publisitas berbentuk berita, sinopsis, brosur dan leaflet;
26. Menyusun materi publisitas berbentuk poster/gambar peraga;
27. Mengumpulkan data dalam rangka menyusun rencana operasional pameran;
28. Menyiapkan materi dan penataan pameran;
29. Menjadi pemandu penyelenggaraan pameran.

6.

HASIL KERJA
:
1. Program kerja pengembangan koleksi
2. Instrumen survai minat pemakai
3. Daftar pengusulan pengadaan bahan pustaka
4. Daftar judul bahan pustaka yang dipisahkan dan dimusnahkan
5. Program kerja pengolahan bahan pustaka
6. No Klass/Penentuan subjek
7. Program kerja penyimpanan dan pelestarian bahan pustaka dalam bentuk
katalog
8. Program kerja pelayanan informasi dalam database
9. Brosur/lefleat paket informasi
10.Program kerja pelestarian informasi
11.Pelestarian bahan pustaka
12.Identifikasi bahan pustaka dalam rangka pelestarian

13.Mereproduksi bahan pustaka kelabu


14.Mereproduksi bahan pustaka berupa buku
15.Mempermudah layanan informasi
16.Layanan pandang dengar
17.Memudahkan pelayanan pemakai
18.Membantu pemakai
19.Meningkatkan minat baca
20.Data tentang koleksi kepustakaan
21.Data informasi teknis
22.Data statistik
23.Data Penyuluhan perpustakaan
24.Data operasional untuk publikasi perpustakaan
25.Materi publisitas
26.Poster atau gambar peraga
27.Data operasioanal pameran
28.Materi pameran
29.Pemandu pameran
7.

BAHAN KERJA
:
7.1.
Program kerja UPT Perpustakaan
7.2.
Daftar usulan pengadaan buku dari jurusan, dosen, mahasiswa dan
katalog penerbit
7.2.
Undangan pameran, penyuluhan, SK kepanitiaan, SK Jabatan
7.3.
Bahan rapat
7.4.
Laporan/grafik data pengunjung, peminjam, pengembalian buku,
keterlambatan pengembalian
7.5.
Daftar buku baru

8.

PERALATAN KERJA
:
8.1.
Alat tulis kantor
8.2.
Alat perlengkapan kantor
8.3.
Komputer

9.

PEDOMAN KERJA
:
9.1.
Peraturan kepala perpustakaan nasional RI No. 2 Tahun 2008
9.2.
Keputusan menteri pendayagunaan No. 132/KEP/PAN/12/2002
9.3.
Keputusan bersama Kepala Perpustakaan Nasional RI dan Kepala BKN No.
23 tahun 2003 dan NO. 21 Tahun 2003

9.4.
9.5.
9.6.
9.7.
9.8.
9.9.
9.10.
9.11.
9.12
9.13
10
.

Subject Heading
AACR (Anglo American Cataloging Rules)
DDC (Dewey Decimal Classification)
Kamus
Standar Deskripsi untuk Monograf
Standar Deskripsi untuk Terbitan berseri
Peraturan Katalogisai Indonesia
Format MARC Indonesia (Indomarc)
Daftar Perluasan DDC yang dikembangkan khusus untuk Indonesia
Buku rujukan Bibliografi

TANGGUNG JAWAB

Menyusun pengusulan buku baru, survai minat pemakai, melakukan klasifikasi


dan katalogisasi buku, melakukan identifikasi bahan pustaka, menyusun dan
mengolah data statistik, menyusun data tinjauan kepustakaan, pameran, buku
panduan.
11
.

WEWENANG
11.1.

Menyusun program kerja pengembangan koleksi, program kerja

penyimpanan dan pelestarian bahan pustaka, program kerja layanan


informasi, program kerja penyuluhan, program kerja publisitas serta
program kerja pameran, program kerja perpustakaan, tambahan buku
baru, penyiangan koleksi, melakukan klasifikasi dan katalogisasi buku,
12
.

HUBUNGAN KERJA
No.
12.1

13
.

Nama Jabatan
Kepala UPT Perpustakaan

Unit Kerja
Perpustakaan

Dalam Hal
Konsultasi tugas kerja.

KEADAAN TEMPAT KERJA


13.1.

14
.
15
.
16
.

Luas

:
:
:
:
:
:

Sejuk
Terang
Tenang
Berada dalam jam kerja

RISIKO BAHAYA

Tidak ada resiko bahaya yang signifikan

SYARAT JABATAN

16.1.
16.2.

Pendidikan
Pelatihan

:
:

16.3.
16.4.
16.5.

Pengalaman
Pangkat/Golongan
Pengetahuan

:
:
:

16.6.

Kecakapan Teknis

13.2.
13.3.
13.4.
13.5.
13.6.
UPAYA

Ruang Tempat
Kerja
Suhu
Penerangan
Cuaca
Suara
Jam Kerja
FISIK

DIII Ilmu Perpustakaan


Manajemem Pengelolaan Perpustakaan,
Manajemen sumber daya informasi dan
pengolahan bahan pustaka
Di bidang perpustakaan
Penata Muda Tk.I / IIIb
- Peraturan tentang Tajuk Sabjek
- Peraturan tentang Katalogisasi
- Peraturan Klasifikasi
- SOP pengadaan bahan pustaka
- SOP pengolahan bahan pustaka
- SOP penelusuran infomasi
- SOP layanan Sirkulasi
- SOP layanan Referens
- SOP penyiangan koleksi
- SOP penyimpanan dan Pemeliharaan bahan
pustaka

16.7.

Potensi

16.8.

Sikap Kerja

Mampu melakukan pengumpulan dan


pengolahan data bahan program dan
anggaran
Mampu mengolah sumber daya informasi
Mampu mengolah bahan pustaka
Mampu menyusun laporan kinerja
Mampu melakukan evaluasi pelaksanaan
program dan anggaran
Kemampuan verbal
Kemampuan numeric
Tahan terhadap tekanan kerja
Teliti
Ramah

Anda mungkin juga menyukai