Anda di halaman 1dari 7

YAYASAN PENDIDIKAN KEBUDAYAAN BUDI UTAMA WACANA

SEKOLAH MENENGAH ATAS

SMA UTAMA WACANA


STATUS TERAKREDITASI B
Jl.Kenanga No.1 Mulyojati 16c, Telp.(0725) 42313 Kec.Metro Barat Kota Metro

UJIAN SEMESTER GANJIL


Mata Pelajaran
Kelas
Hari/tanggal
Waktu

: Sejarah
: XI IPA
: Rabu,18 Maret 2009
: 90 Menit

l. Pengaruh budaya India yang ada di Indonesia yang menandai bangsa Indonesia
memasuki masa sejarah adalah :
a. tulisan huruf pallawa
d.cerita epos
b. bahasa sansekerta
e.agama hindu dan budha
c. bangunan candi
2.Candi merupakan hasil akulturasi budaya India dengan Indonesia dalam seni bangunan.
Unsur budaya asli terlihat dari ciri bangunan berupa :
a. Punden Berundak
d. atap tumpang
b. arca
e. relief
c. kalamakara
3.Salah satu peranan kerajaan Islam dalam proses integrasi bangsa yaitu :
a. menjadikan islam sebagai agama rakyat
b. sebagai peletak dasar sistem kesultanan
c. menyatukan rakyat berjuang melawan penjajah
d. menggantikan keberadaan kerajaan hindu
e. melahirkan karya-karya seni dan sastra
4.Faktor utama yang menyebabkan agama Islam dapat diterima dan berkembang pesat
Di Indonesia adalah :
a. islam telah disesuaikan ajarannya dengan agama hindu
b. telah disesuaikan dengan alam pikiran Indonesia
c. masyarakat Indonesia bersifat terbuka
d. masyarakat Majapahit melindungi seluruh agama
e. sistem kasta pada ajaran agama hindu disesuaikan dengan ajaran agama Islam
5.Salah satu bukti sejarah yang memperkuat teori Gujarat adalah :
a.adanya kesamaan gelar raja-raja di Indonesia dengan nama para pedagang
b.ditemukannya makam Fatimah binti Maimun
c.diketemukannya perkampungan orang-orang Islam di sepanjang pesisir pantai
d.ditemukannya makam Sultan Malik Al Saleh
e.kegiatan penyebaran agama di sepanjang pesisir pantai
6.Untuk mengatasi persaingan antar pedagang Belanda, pemerintah Hindia Belanda
Membentuk :
a. MEE
b. EIC
c. VOC
d. IMF
e. IFB
7.Yang tidak termasuk hak istimewa VOC adalah :
a. hak memerintah tanah jajahan
d. hak membentuk tentara

b. hak mengedarkan mata uang


e. hak mengadakan perjanjian dengan negara
c. hak menguasai kongsi-kongsi dagang lain.
8. Gubernur Jenderal Hindia Belanda yang menciptakan sistem tanam paksa adalah :
a. Herman Willem Daendels
d. Van den Bosch
b. J.P. Coen
e. Van der Capellen
c. Van Deventer
9.Yang tidak termasuk kebijakan Daendels adalah :
a. membangun rel kereta api
d. membangun benteng pertahanan
b. memperbanyak jumlah tentara
e. membangun pangkalan angkatan laut
c. membangun pabrik senjata
10.Dalam rangka melakukan penjelajahan samudra, Spanyol dan Portugis terlibat dalam
Satu perjanjian yang berlangsung tahun l494 yakni perjanjian :
a. renville
b. giyanti
c. KMB
d. thordesillas
e. sarragosa
11.Tujuan kedatangan bangsa Eropa ke Indonesia adalah :
a. gospel dan gold
d. glory dan ekspansi
b. glory dan gospel
e. gold, glory dan gospel
c. intervensi dan ekspansi
12.Pengaruh positip dari segi militer bagi bangsa Indonesia selama pendudukan Jepang
Adalah :
a. menerapkan sikap disiplin seperti militer
b. dikenalnya sistem militer
c. pengetahuan tentang kemiliteran
d. adanya kedisiplinan berorganisasi
e. menambah wawasan tentang keunggulan militer Jepang.
13.Kerja bakti pada zaman pendudukan Jepang yang dipaksakan dan jauh dari rumah
Tinggal dinamakan :
a. Kempeitai
b.rodi
c.kinrohonsi d.heiho
e.romusha
14.Pada masa pendudukan Jepang, bangsa Indonesia dilarang menggunakan bahasa
Belanda yang memberi dampak positif berupa :
a. bahasa Jawa semakin berkembang
b. bahasa Arab semakin berkembang
c. bahasa Jepang dipergunakan sebagai bahasa sehari-hari
d. bahasa Indonesia berkembang dengan leluasa
e. bahasa Inggris menjadi bahasa sehari-hari
15.Dalam teori Brahmana, penyebaran agama Hindu di Indonesia dilakukan oleh kaum
Brahmana karena :
a. kaum Brahmana diundang oleh kepala suku untuk mengajarkan agama hindu
b. kaum Brahmana turut berlayar untuk menjaga keselamatan para pedagang
c. kaum Brahmana yang mengetahui ajaran agama hindu
d. kaum Brahmana memerintahkan para ksatria untuk menduduki Indonesia
e. kaum Brahmana yang merintis jalan ke Indonesia
16Sumber sejarah kerajaan Singasari berasal dari Kitab Pararaton yang menceritakan
Tentang :
a. pendirian kerajaan Singasari
d. penetapan ibukota kerajaan Singasari
b. pemerintahan raja-raja Singasari
e. terbunuhnya Tunggul Ametung
c. penyerangan terhadap kerajaan Kediri oleh Ken Arok
17. Tiga dewa utama yang amat dipuji masyarakat Hindu adalah :

a. Brahma, Wisnu dan syiwa


b. Brahma, Indra dan ksatria
c. Brahma, Syiwa dan Agni

d. Surya, Indra dan Agni


e. Ksatria. Waisya dan Indra

18, Bangsa Indonesia memasuki zaman sejarah setelah ditemukannya batu tertulis dari
Kerajaan Kutai yang disebut :
a. tugu batu
b. menhir
c. flakes
d.yupa
e. dolmen
19.Kerajaan Mataram Islam mencapai masa kejayaannya pada masa pemerintahan :
a. mas Jolang
b. Ken Arok c. Sutawijaya d. Pati Unus e.Sultan Agung
20.Wali Sanga menyebarkan agama Islam di :
a. Sumatra
b. Jawa
c.Kalimantan d.Maluku

e. Sulawesi

21.Berkembangnya kerajaan Sriwijaya sebagai kerajaan maritime disebabkan oleh :


a. sebagian besar rakyatnya hidup dari pelayaran dan perdagangan
b. keberhasilan Sriwijaya mengalahkan kerajaan-kerajaan di sekitarnya
c. letaknya di tepi Selat Malaka
d. runtuhnya kerajaan Funan
e. besarnya hasil bumi sriwijaya
22.Dalam dunia perdagangan, kerajaan Majapahit berfungsi sebagai kerajaan perantara
Karena :
a. memiliki hasil bumi yang melimpah
b. Majapahit sebagai pusat perdagangan dalam aktivitas perekonomian dunia
c. Membangun pelabuhan=pelabuhan internasional
d. Membawa hasil bumi dari satu daerah kedaerah lainnya.
e. Mengharuskan bangsa-bangsa yang membutuhkan datang ke Majapahit
23.Imperialisme modern muncul setelah terjadinya Revolsi Industri yang bertujuan :
a. mengembalikan kejayaan negara penjajah
b.. memperoleh bahan mentah, pemasaran hasil industri dan penanaman modal
c. menimbun kekayaan berupa logam mulia
d. mengembangkan perekonomiannya
e. melakukan pembalasan terhadap negara dan negara lain
24 Terjadinya mobilisasi sosial masyarakat Indonesia pada masa pemerintahan kolonial
Belanda disebabkan oleh berkembangnya :
a. perkebunan-perkebunan Belanda
d. munculnya industrialisasi
b. perekonomian yang meningkat
e.paham liberal
c. upaya meningkatkan kesejahteraan rakyat
25.Yang tidak termasuk jasa Raffles bagi masyarakat Indonesia adalah :
a. menghapuskan sistem sewa tanah
d. menghapuskan sistem kerja paksa
b. menemukan bunga Raflesia Arnoldi e. membangun kebun raya Bogor
c. membuat buku sejarah Jawa atau History of Java
26. Dampak positip dari pelaksanaan sistem tanam paksa di Indonesia adalah :
a. mengenal nilai kedisiplinan
d. mengenal pendidikan barat
b. mengenal sistem uang
e mengenal jenis-jenis tanaman internasional
c. mengenal sistem perdagangan
27. Organisasi pergerakan nasional yang pertama kali berdiri di Indonesia adalah :
a. Sarekat Islam
d. Budi Utomo
b. PNI
c. Perhimpunan Indonesia
e. Sarekat Dagang Islam
28. Tujuan pergerakan nasional Indonesia adalah :
a. untuk memperoleh keuntungan di bidang perdagangan

b. untuk mencapai kemerdekaan tanah air dan bangsa Indonesia dari penindasan
penjajah
c. untuk memajukan pendidikan dan pengajaran di Indonesia
d. untuk meningkatkan kesejahteraan sosial Indonesia
e. untuk mengembangkan kebudayaan nasional Indonesia
29. Indische Partj merupakan salah satu organisasi perjuangan kaum nasionalis Indonesia
Belanda di masa pergerakan kebangsaan. Organisasi ini antara lain bertujuan :
a. memajukan kebudayaan Jawa, Madura dan Bali
b. menyatukan seluruh warga negara Indonesia yang berada di negeri Belanda
c. menggalang persatuan semua orang Indonesia untuk berjuang demi kemerdekaan
republik Indonesia
d. mengusahakan kemajuan yang selaras bagi bangsa dan tanah air
e. mengusahakan kerjasama antara orang Indonesia yang beragama Kristen
30. Nasionalisme Indonesia tumbuh pertama kali dikalangan kaum terpelajar, karena :
a. kalangan terpelajar dari berbagai daerah menyadari nasib yang sama sebagai
jajahan Belanda
b. kalangan terpelajar merupakan orang yang paling pintar pada saat itu
c. kalangan terpelajar adalah sekelompok orang yang mempunyai moralitas tinggi
d. kalangan terpelajar merupakan sekelompok orang yang paling tahu tentang
keadaan bangsa Indonesia
e.kalangan terpelajar memiliki wawasan yang luas sehingga tidak bisa untuk
dibohongi
31. Tumbuhnya berbagai organisasi kebangsaan menandai masa baru dalam perjuangan
Melawan kolonialisme Belanda masa baru itu dikenal sebagai:
a. masa kolonial barat
d. masa pergerakan nasional
b. masa radikal
e. masa kuno
c. masa modern
32. Kritikan pedas Tiga Serangkai yang dikirimkan melalui media masa berjudul:
a. Andaikata Aku Seorang Pribumi
d. Indonesia Merdeka
b. Andaikata Aku Seorang Belanda
e. Pemuda Indonesia
c. Andaikata Aku Seorang Indonesia
33. Asas perjuangan PNI Baru yang dikembangkan oleh bung Hatta adalah:
a. kekeluargaan dan kebersamaan
d. kekeluargaan dan kebangsaan
b. kebangsaan dan kerakyatan
e. kerakyatan dan kebersamaan
c. kebangsaan dan kebersamaan
34. Kongres Pemuda pada tanggal 28 Oktober 1928 mengilhami lahirnya:
a. Sumpah Pemuda
d. Indonesia Merdeka
b. Kongres Perempuan
e. Sumpah Palapa
c. Emansipasi Wanita
35. Munculnya transformasi etnik di Indonesia dilatarbelakangi oleh semangat:
a. kebersamaan
d. nasionalisme
b. tujuan
e. keadilan
c. kemanusiaan

36. Sejak tahun 1908 perlawanan rakyat Indonesia mengalami perubahan yang
Sebelumnya bersifat etnik berubah menjadi:

a. bersifat radikal
b. organisasi politik
c. organisasi nasional modern

d. kelompok agama
e. bersifat progresif

37. Ideologi komunis di Indonesia dikenalkan oleh:


a. Snouck
c. Karl Marx
b. Sneevliet
d. Van Deventer

e. Hoonger

38. Organisasi pergerakan nasional yang mengembangkan ideologi komunis adalah:


a. PNI
c. P
e. ISDV
b. PI
d. Boedi Oetomo
39. Terbentuknya nasionalisme di Indonesia tidak dipengaruhi oleh:
a. perkembangan pendidikan
b. diskriminasi dalam berbagai bidang
c. kepentingan masing-masing kelompok
d. tindakan kesewenang-wenangan pihak kolonial Belanda
e. penindasan dan tekanan dalam berbagai bentuk
40. Dampak positif trilogi Van Deventer terhadap lahirnya pergerakan nasional bangsa
Indonesia adalah:
a. rakyat kecil mendapat lapangan pekerjaan di perkebunan
b. melahirkan para cendekiawan dengan semangat nasionalisme
c. meratakan jumlah penduduk di Jawa dan luar Jawa
d. mengenal berbagai macam tanaman ekspor
e. dikenalnya irigasi bagi sawah-sawah pertanian
41. Boedi Oetomo merupakan organisasi yang dijadikan tonggak lahirnya pergerakan
Nasional karena:
a. melawan penjajah dengan organisasi modern
b. tidak membedakan agama,suku bangsa,dan jenis kelamin
c. organisasinya bersifat jawasentris
d. melawan penjajah dengan pengerahan massa
e. organisasinya bergerak pada bidang sosial budaya
42. Isi pokok Sumpah Pemuda 28 Oktober 1928 ialah:
a. persatuan dan kenegaraan
d. persatuan dan kebangsaan
b. persatuan dan keagamaan
e. keadilan dan kesejahteraan
c. keadilan dan kerakyatan
43. Ekspedisi Pamalayu pada hakekatnya adalah:
a. menghancurkan Sriwijaya
d. bersahabat untuk menghancurkan melayu
b. menghancurkan melayu
e. persahabatan dengan melayu
c. persahabatan dengan Sriwijaya
44. Penyebaran agama Islam di Indonesia berjalan secara cepat karena:
a. proses pelayaran perdagangan
b. bangsa Indonesia mampu menyeleksi budaya
c. ajaran Islam mempunyai tolenransi sangat tinggi
d. dasar-dasar keimanan sudah dimiliki
e. pengaruh Hindu hanya dirasakan para bangsawan

45. Tujuan pemerintah kolonial Belanda membentuk VOC adalah:


a. sebagai perwakilan dagang di Asia

b. mempermudah melakukan monopoli dagang


c. kadudukan VOC di Banten sehingga mudah untuk pengawasan
d. memberi kesempatan para pengusaha swasta Belanda
e. menghindari persaingan dagang pengusaha Belanda
46. Pada tahun 1808-1811, Indonesia dikuasai oleh Daendels dengan tugas pokok:
a. mempertahankan Indonesia dari serbuan Inggris
b. mempertahankan Jawa dari serangan Inggris (Raffles)
c. mempertahankan jalur lalu lintas Anyer-Panarukan
d. melindungi Jawa dan Madura dari serbuan Portugis
e. Melindungi Kebun Raya Bogor dari serbuan Inggris
47. Setelah Portugis meninggalkan Maluku,kedudukannya digantikan oleh:
a. Spanyol
b. Inggris
c. Belanda
d. EIC
e. VOC
48. Prioritas utama yang diperjuangkan Boedi Oetomo adalah:
a. pendidikan dan pengajaran
d. kemajuan bidang ekonomi
b. agama dan kebudayaan
e. budaya Jawa dan ekonomi
c. pertanian dan peternakan
49. Organisasi radikal pertama dalam pergerakan nasional adalah:
a. Trikoro Dharmo
d. boedi Oetomo
b. Muhammadiyah
e. Partai Komunis Indonesia
e. Indische Partij
50. Pergerakan nasional di Indonesia yang semula bersifat moderat berubah menjadi
Lebih radikalsetelah:
a. pemerintah Hindia Belanda tidak memperhatikan rakyat kecil
b. bangsawan memberi dukungan pergerakan nasional
c. pemuda Indonesia berhasil menghimpun kekuatan
d. sikap perintah Hindia Belanda sangat keras
e. berkembangnya nasionalisme di Indonesia

JASMERAH
(DENGAN BELAJAR SEJARAH, JADILAH ORANG YANG BIJAKSANA)

Tugas Sejarah Kelas XI IPS 3


A. Isilah titik-titik di bawah ini sehingga menjadi pernyataan yang benar!
1. Penyebaran budaya Hindu-Budha dari India ke Tibet melalui jalur.
2. Organisasi pemuda-pemudi Indonesia yang merantau ke luar Nusantara untuk belajar
agama Hindu-Budha disebut
3. Pendapat yang menyatakan bahwa bangsa Indonesia bersikap aktif dalam penyebaran
kebudayaan Hindu-Budha. Teori ini dikenal dengan teori..
4. Kitab suci agama Hindu disebut..
5. Di antara teori-teori tentang proses masuknya agama dan budaya Hindu-Budha ke
Indonesia,yang paling tepat adalah
6. Arca yang dijadikan sebagai bukti tertua pengaruh Budha di Indonesia ditemukan di
kota..
7. Bangsa Indonesia telah memiliki 10 unsur budaya asli. Hal ini sesuai dengan
pendapat
8. Pengaruh budaya India dalam bidang bahasa dan tulisan terbukti dengan
digunakannya..
9. Penyebaran agama Hindu-Budha di Indonesia dilakukan oleh kaum Ksatria. Hal ini
merupakan pendapat dari.
10. Agama Budha yang berkembang di Indonesia mayoritas beraliran.
B. Berilah penjelasan istilah-istilah di bawah ini!
1. Relief
2. Akulturasi
3. Local genius
4. Trimurti
5. Sattie
6. Weda
7. Candra Sangkala
8. Dharmadhuta
9. Kasta
10.Kolonialisasi

Anda mungkin juga menyukai