Anda di halaman 1dari 13

KESEHATAN JIWA

USIA LANJUT
Oleh : H. Bambang Tutuko, SH., S.Kep.Ns
KESEHATAN JIWA USIA LANJUT
Merupakan proses alamiah yang meliputi
proses organo biologik, psikologik dan sosial.
Untuk itu perlu dilakukan berbagai upaya agar
pada masa usia lanjut mereka dapat merasa
sejahtera, dihargai, dihormati sebagai orang
pada masa usia mudanya pernah berprestasi.
Menjalani masa tua dengan bahagia dan
sejahtera merupakan dambaan semua orang.
USIA LANJUT SEHAT ( menurut Kennie 1993 )
1. Bebas dari penyakit organ spesifik, gangguan
jiwa dan masalah iatrogenik
2. Status fungsional optimal
USIA LANJUT SEHAT JIWA
1. Mampu mengambil keputusan dan mengatur
kehidupannya sendiri
2. Memiliki tingkat kepuasan hidup yang relatif
tinggi karena merasa hidupnya bermakna
3. Mampu menerima kegagalan yang dialaminya
sebagai bagian dari hidupnya yang tidak perlu
disesali dan mengandung hikmah yang berguna
bagi hidupnya

4. Memiliki integritas pribadi yang baik berupa
konsep diri yang mantap dan terdorong untuk
terus memanfaatkan potensi yang dimilikinya
5. Mampu mempertahankan dukungan sosial yang
bermakna, yaitu berada diantara orang orang
yang menyayangi dan memperhatikan diri mereka
6. Merasa dirinya masih diperlukan dan dicintai
7. Mempunyai kebiasaan dan gaya hidup yang sehat
8. Memiliki keamanan finansial yang memungkinkan
hidup mandiri, tidak menjadi beban orang lain
9. Dapat memperjuangkan nasibnya sendiri, tidak
bergantung pada orang lain

USIA LANJUT RESIKO TINGGI GANGGUAN JIWA
1. Sangat tua ( lebih dari 70 tahun )
2. Hidup sendiri, tidak pernah nikah, laki-laki/duda
3. Berada di daerah konflik
4. Menderita penyakit kronis
5. Setelah pensiun
6. Penghasilan berkurang
7. Baru keluar dari perawatan rumah sakit
8. Baru saja mengalami duka cita yang dalam
( bereavement )

KEBUTUHAN USIA LANJUT
1. Kebutuhan ekonomi untuk kehidupan sehari
hari, transportasi yang nyaman, fasilitas
komunikasi, fasilitas penyaluran hobi
2. Kebutuhan fisik meliputi pemeriksaan
kesehatan, pengobatan, nutrisi seimbang,
olahraga, asuransi kesehatan dll.
3. Kebutuhan sosial berupa aktifitas bersama
dengan sesama usia lanjut
4. Kebutuhan ekonomi meliputiperhatian dan kasih
sayang dari anggota keluarga, teman akrab dan
penghargaan dari yang lebih muda
5. Kebutuhan lingkungan meliputi lingkungan
tempat tinggal yang nyaman bersamam keluarga,
ada perlindungan dll.
6. Kebutuhan spiritual, yaitu kebutuhan untuk
menjalankan ibadah sesuai dengan keyakinannya
MASALAH PADA USAI LANJUT
Berdasarkan jenis kelamin 7,9 % jumlah
penduduk perempuan adalah usia lanjut sedangkan
pada laki laki 6,8 %. Tahun 2005 2010
diperkirakan mencapai 19 juta ( 8,5 % seluruh
penduduk ).
Masalah pada usia lanjut adalah:
1. Kesehatan
2. Sosial
3. Ekonomi
4. Psikologis
5. Spiritrualitas
6. Hak asasi


GANGGUAN JIWA PADA USIA LANJUT
1. Gangguan Depresi
Tanda - tanda dini depresi pada usia lanjut :
a. Perasaan kosong dan hampa
b. Rasa kuatir yang berlebihan
c. Sering merasa sedih
d. Merasa gagal dalam hidup

2. Gangguan Cemas
a. Kecemasan dan kekuatiran yang berlebihan
b. Ketegangan mental
c. Ketegangan fisik
d. Pembangkitan gejala fisik
3. Pikun ( Demensia )
Tanda tanda dini demensia :
a. Mudah lupa ( subyektif atau obyektif )
b. Apatis, tidak ada minat beraktifitas atau
bersosialisasi


c. Menghindari tugas yang biasa dikerjakan
d. Suasana hati mudah berubah ubah
e. Berkurangnya kelancaran berbahasa
f. Bertanya atau berbicara hal yang sama
berulang ulang
g. Kebingungan ditempat yang pernah dikenal
h. Mudah curiga atau ngotot dengan
pendapatnya


4. Masalah tidur ( Insomnia )
a. Sulit masuk tidur
b. Tidur gelisah
c. Sering bangun
5. Delirium
1. Gelisah / agitasi
2. Kesadaran menurun ( somnelensia )
3. Bicara melantur, tidak menyambung
4. Tidak bisa tidur malam hari
5. Disorientasi waktu dan tempat
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai