Anda di halaman 1dari 2

Kepada Yth,

Rektor Universitas Muhammadiyah Malang


Bapak : .........................
Di-Malang
Hal

: Permohoanan Beasiswa

Dengan hormat,
Saya yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama
NIM
Semester
Jurusan
Fakultas
Tempat/Tgl. Lahir
Alamat

: M. FAHMI
:
:
: Ekonomi Manajemen
:
Malang, 12 Agustus
:
1993
:

Dengan ini saya bermkasud untuk mengajukan permohonan beasiswa kepada Bapak untuk
Beasiswa program pendidikan S-1 Ekonomi Manajemen.
Sebagai bahan pertimbangan, berikut saya lampirkan beberapa bahan persyaratan berupa:
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.

Foto copy KTP


Foto copy KTM sebagai mahasiswa Reguler aktif (dibuktikan dengan KRS).
Foto copy bukti pembayaran rekening listrik bulan terakhir.
Surat Pernyataan tidak menerima Beasiswa dari pihak manapun.
Surat Keterangan Berkelakuan Baik dari Pimpinan Fakultas dan pemerintah Desa.
Foto copy Transkip nilai IPK.
Surat Keterangan Penghasilan Orang Tua/Wali (disahkan oleh yang berwenang).
Surat Keterangan Tidak Mampu (dikeluarkan oleh pemerintah Desa/Kecamatan setempat).
Foto copy buku rekening Tabungan.

Demikian surat permohonan ini dibuat, atas perhatian dan kebersediaan Bapak untuk
mengabulkan permohonan yang saya buat, disampaikan banyak terima kasih.
Malang, 01 Januari 2013
Saya yang memohon,

(M. FAHMI)
NIM.

5
This entry was posted in Contoh Surat, Surat Permohonan.
Artikel Terkait:

Contoh Surat Lamaran Kerja Sesuai Dengan Info Lowongan


Contoh Surat Perjanjian Jual Beli Tanah
Contoh Surat Permohonan Menjadi Juri
Contoh Surat Pinjam Sarana Olahraga
Contoh Surat Pengantar Proposal
Contoh Surat Lamaran Security (Satpam)
Contoh Surat Permohonan Magang

Kirimkan Ini lewat EmailBlogThis!Berbagi ke TwitterBerbagi ke FacebookBagikan ke Pinterest

Contoh Surat Terpopuler

Contoh Surat Penawaran Produk


Contoh Proposal Permohonan Bantuan Dana
Contoh Surat Teguran (SP1)
Contoh Surat Penawaran Yang Bagus dan Lengkap
Contoh Surat Pesanan Barang

Anda mungkin juga menyukai