Anda di halaman 1dari 4

1.

Hubungkan kabel yang diperlukan pada Access Point


2. Aktifkan Access Point (reset Access Point dengan menekan tombol reset jika perlu)
3. Pada browser komputer, masuk ke alamat 192.168.1.254 (alamat default Access
Point). Maka akan muncul dialog untuk memasukkan username dan password.
Default username dan passwordnya adalah admin. Klik OK
4. Akan muncul halaman utama Access Point TP-Link. Pilih menu Quick Setup

5. Pada dialog yang muncul selanjutnya, klik Next

6. Pada menu pemilihan mode operasi seperti gambar di bawah ini, pilih mode operasi
sesuai kebutuhan. Misalnya kita pilih AP. kemudian klik Next

7. Pada menu pemilihan tipe koneksi WAN seperti gambar di bawah ini, pilih tipe
koneksi WAN sesuai kebutuhan. Misalnya kita pilih Dynamic IP. Kemudian klik
Next

8. Akan muncul halaman Quick Setup Wireless. Misalnya isikan data WLAN seperti
gambar berikut, lalu klik Next.

9. Klik Finish pada dialog yang muncul berikutnya. Lalu system akan Reboot.

10. Konfigurasi Access Point telah selesai dan sudah dapat digunakan. Jika settingan
benar, maka SSID yang telah diisikan sebelumnya akan muncul pada device yang
berada di sekitar Access Point

Anda mungkin juga menyukai