Anda di halaman 1dari 6

SENAT MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN

UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA


(Student Council of Faculty of Medicine Maranatha Christian University)
Jln. Prof. drg. Suria Sumantri 65 Bandung 40164 Tel.022-2018186 ext.174

PROPOSAL KEGIATAN PERAYAAN


17 AGUSTUS 2013

SENAT MAHASISWA
FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA
BANDUNG
I.

Latar Belakang

SENAT MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN


UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA
(Student Council of Faculty of Medicine Maranatha Christian University)
Jln. Prof. drg. Suria Sumantri 65 Bandung 40164 Tel.022-2018186 ext.174

Kegiatan Perayaan 17 Agustus merupakan suatu bentuk kegiatan yang kami gagaskan untuk
membangun kebersamaan dan rasa nasionalisme dari para mahasiswa Fakultas Kedokteran
Universitas Kedokteran Maranatha.
Oleh karena itu, kami selaku panitia kegiatan perayaan 17 Agustus 2013 ingin mengadakan
acara perayaan untuk memperingati hari kemerdekaan Negara Indonesia yang ke-68 dengan
mengadakan perlombaan-perlombaan untuk menambah semangat nasionalisme kita.
II.

Nama dan Tema Kegiatan


2.1

Nama Kegiatan
Nama Kegiatan yang akan diselenggarakan adalah Perayaan Hari 17 Agustus
(PERITUBULUS)

2.2

III.

Tema Kegiatan
Tema yang diangkat dalam kegiatan ini adalah Semangat Nasionalisme

Tujuan Kegiatan
1. Meningkatkan kesadaran dan kepedulian mahasiswa terhadap salah satu hari Nasional
2. Memfasilitasi mahasiswa FK UKM untuk mewujudkan rasa nasionalisme terhadap
Bangsa Indonesia
3. Meningkatkan rasa kesejawatan dan tali persaudaraan antara seluruh civitas FK UKM
4. Meningkatkan kerjasama antar mahasiswa kedokteran UKM

IV.

Sasaran Kegiatan
Sasaran kegiatan meliputi :

Sasaran kegiatan ini adalah seluruh civitas FK UKM yang diwakili oleh:

SENAT MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN


UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA
(Student Council of Faculty of Medicine Maranatha Christian University)
Jln. Prof. drg. Suria Sumantri 65 Bandung 40164 Tel.022-2018186 ext.174

V.

Dekanat FK UKM

Dosen dan karyawan FK UKM

Ko-Ass dan minority

Angkatan 2010

Angkatan 2011

Angkatan 2012

Angkatan 2013

Penyelenggara Kegiatan
Penyelenggara kegiatan PERITUBULUS ( Perayaan Hari 17 Agustus ) adalah Panitia dari
angkatan 2012 FK UKM.

VI.

VII.

VIII.

Bentuk Kegiatan

Waktu dan Tempat Pelaksanaan


Hari/tanggal

: Senin, 26 Agustus 2013

Pukul

: 16.00 Selesai

Tempat

: Lapangan Basket UKM

Susunan Acara
(terlampir)

IX.

Anggaran Biaya
(terlampir)

SENAT MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN


UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA
(Student Council of Faculty of Medicine Maranatha Christian University)
Jln. Prof. drg. Suria Sumantri 65 Bandung 40164 Tel.022-2018186 ext.174

X.

Penutup
Demikian proposal kegiatan ini Kami susun, semoga dapat terlaksana dengan baik
dengan kerjasama dan dukungan dari semua pihak. Atas perhatian yang telah diberikan,
Kami ucapkan terimakasih.
Hormat Kami,
Bandung, 19 Agustus 2013
Ketua Panitia

Sekretaris

Adiet Wahyu Kristian

Nila Meilani

NRP. 1210216

NRP. 1210151
Menyetujui,

Ketua BPH SEMA Fakultas Kedokteran


Universitas Kristen Maranatha

Yehezkiel P. Matasak
NRP. 1010158
Mengetahui,
Dekan Fakultas Kedokteran

Wakil Dekan Fakultas Kedokteran

Universitas Kristen Maranatha

Universitas Kristen Maranatha

dr. Jo Suherman, M.Kes., AIF.

Dr.dr. Diana Krisanti, M.Kes.

SENAT MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN


UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA
(Student Council of Faculty of Medicine Maranatha Christian University)
Jln. Prof. drg. Suria Sumantri 65 Bandung 40164 Tel.022-2018186 ext.174

Lampiran I
IX. Susunan Acara
Waktu

Acara

PJ

Senin 16 Agustus 2013


16.00 16.15

Mulai Acara

16.15 16.25 WIB

Pembukaan Acara dan kata sambutan

LO

16.25 16. 55
WIB

Game 1: Makan kerupuk

LO

16.55 17. 00
WIB

Pengumuman pemenang game 1 dan


persiapan game selanjutnya

LO

17.00 17.30 WIB

Game 2: Ambil koin dalam tepung

Seksi Acara

17.30 17.35 WIB

Pengumuman pemenang game 2 dan


persiapan game selanjutnya

Transportasi

17.35 18.05 WIB

Game 3: Pipa bocor

LO

18.05 18.10

Pengumuman pemenang dan persiapan


game selanjutnya

18.10 18.40

Game 4: Injak Balok

18.40 18.45

Pengumuman pemenang dan persiapan


game selanjutnya

18.45 19.15

Game 5: Tarik tambang

19.15 19.20

Pengumuman pemenang dan persiapan


game selanjutnya

19.20 19.25

Penutupan

Lampiran II
X. Anggaran Biaya
Pemasukan

SENAT MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN


UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA
(Student Council of Faculty of Medicine Maranatha Christian University)
Jln. Prof. drg. Suria Sumantri 65 Bandung 40164 Tel.022-2018186 ext.174

Dekanat

Rp. 3.300.000,00 +

Total

Rp. 3.300.000,00

Pengeluaran
Biaya Pendaftaran

6 x Rp. 350.000,00

Rp. 2.100.000,00

Transportasi

2 x 6 x Rp 100.000,00 (PP)

Rp. 1.200.000,00 +

Total

Rp. 3.300.000,00

Anda mungkin juga menyukai