Anda di halaman 1dari 21

LUARAN PERSALINAN

WANITA HAMIL DENGAN OBESITAS


DI RSUP PROF. DR. R.D KANDOU MANADO
TAHUN 2010

Marpaung E, Wantania JE, Wagey FW


BAG/SMF OBSTETRI DAN GINEKOLOGI
FK UNSRAT / RSUP Prof.dr.R.D. KANDOU
MANADO

PENDAHULUAN
Obesitas

MASALAH KESEHATAN
INDIVIDU/MASYARAKAT

Pengaruhnya

PENYAKIT
KRONIS

DEFINISI
Secara umum :

Berat Badan Absolut (kg)

Indeks Massa Tubuh (BB/TB)

Persentase berat badan ideal

INSIDEN

Tahun 2000, AS 62% wanita overweight

1980 1997, Swedia, BB WUS meningkat 2x lipat

Denmark menunjukkan hal serupa

Overweight dan obesitas pada wanita


berhubungan dengan INFERTILITAS

Tujuan:

Mengetahui luaran ibu dan bayi pada


persalinan dengan obesitas.

Metode penelitian:
Retrospektif deskriptif

Bahan dan Cara:

Rekam medik Bagian Obstetri & Neonatologi


RSUP Prof. Dr. R.D. Kandou Manado
Periode 1 Januari - 31 Desember 2010

HASIL

TABEL 1. OBESITAS MENURUT

KRITERIA OBESITASNYA

TABEL 2. OBESITAS MENURUT


UMUR

TABEL 3. OBESITAS MENURUT


PARITAS

TABEL 4. OBESITAS MENURUT TINGKAT


PENDIDIKAN

TABEL 5. OBESITAS MENURUT PAN

TABEL 6. OBESITAS MENURUT TEKANAN


DARAH

TABEL 7. OBESITAS MENURUT USIA


KEHAMILAN

TABEL 8. OBESITAS MENURUT BERAT BADAN


LAHIR BAYI

TABEL 9. OBESITAS MENURUT SKOR


APGAR

TABEL 10. IUFD PADA OBESITAS SECARA


UMUM

TABEL 11. JENIS PERSALINAN PADA


OBESITAS
SECARA UMUM

TABEL 12. BMI MAUPUN PADA OBESITAS SECARA


TOTAL

KESIMPULAN :
Angka

kejadian persalinan dengan obesitas di RSU Prof Dr. RD Kandou Manado : 7,29%
IMT dominan termasuk kriteria Obesitas kelas I (IMT > 30 34,9) yaitu 47,73%.
Umur ibu > 35 tahun
: 23,29%. Multiparitas sebanyak : 68,18%.

Komplikasi

dalam kehamilan terbanyak adalah


hipertensi : 36,93%.

Prematuritas

sebanyak 7,95%.

Makrosomia

: 11,36%.

Bayi

lahir dengan Skor APGAR 1-4 mencapai


1,13%

Persalinan dgn SC : 44,88% dengan faktor


risiko penyerta terbanyak adalah hipertensi
dalam kehamilan.

Persalian

pervaginam dengan tindakan : 6,81%

TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai