Anda di halaman 1dari 1

Script Broadcasting

Scene 1 :
Berisi narasi yang menjelaskan tentang seseorang yang tidak dikenal dan
awal mula aktifitas yang dilakukan oleh orang tersebut semenjak bangun.
Scene 2 :
Di scene ini dimulai aktifitas si pemeran utama yang hendak berangkat
kuliah, dan menyoroti perilaku si pemeran utama selama perjalanan.
Sub scene 1:
Pada saat perjalanan menuju kampusnya, si pemeran utama melihat
tumpukan sampah yang menumpuk di depan rumah seseorang, lalu si pemuda
mengangkut sampah tersebut dan membuangkannya.
Sub scene 2 :
Lalu pada saat dia sedang di dalam bis kota yang telah penuh oleh
penumpang, dan ada seseorang (orang tua, anak perempuan, atau Mahasiswi), lalu
si pemeran utama ini menawarkan krsinya kepada (orang tua, anak perempuan,
atau mahasiswi) agar duduk di tempatnya.
Sub scene 3 :

Anda mungkin juga menyukai