Anda di halaman 1dari 35

Dipublikasi di PSG DAN PRAKERIN | Tinggalkan komentar

RPP MENATA PRODUK PEMASARAN SMK (EKSPLORASI, ELABORASI


DAN KONFIRMASI)
Posted on April 12, 2012 by jazinansetiawan
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Satuan Pendidikan

: SMK Negeri 1 Udanawu

Mata Pelajaran

: Produktif Pemasaran

Kelas/Semester

: XI/1

Tahun Ajaran

: 2011 2012

Alokasi Waktu

: 45 jam pelajaran (9 x kegiatan belajar)

Kegiatan Belajar Ke-

: 1 s.d. 9

Standar Kompetensi

: Menata Produk (Display)

Kompetensi Dasar

: Mendeskripsikan perencanaan visual penataan produk

Indikator

: Mengidentifikasi persyaratan disain penataan produk


Menyebutkan sumber daya yang dibutuhkan dalam

perencanaan penataan produk


Mengidentifikasi faktor-faktor yang memiliki dampak pada perencanaan
Menjelaskan standar penataan produk perusahaan sesuai perencanaan
I.

Tujuan Pembelajaran

Siswa mampu Mengidentifikasi persyaratan disain penataan produk

Siswa mampu Menyebutkan sumber daya yang dibutuhkan dalam


perencanaan penataan produk

Siswa mampu Mengidentifikasi faktor-faktor yang memiliki dampak pada


perencanaan

Siswa mampu Menjelaskan standar penataan produk perusahaan sesuai


perencanaan

1. II.

Materi Ajar

Kegiatan Belajar Ke-1, 2 dan 3

1. Pengertian dan ruang lingkup penataan produk (display).


2. Konsep AIDA dalam tujuan penataan produk atau Display
3. Pembagian dan jenis-jenis diplay, Windows Display, Interior Display, Exterior
Display dan Solary Display.
4. Syarat-syarat penataan produk yang baik.
5. Logika konsumen dan customer eye level dalam penataan produk.

Kegiatan Belajar Ke-4 dan 5


1. Pengertian produk (barang dan jasa) menurut Stanton dan Kotler.
2. Desain produk
3. Jenis dan spesifikasi barang.
4. Klasifikasi dan Grouping Produk.
5. Pemberian kode produk.
6. Warna dan merk produk.

Kegiatan Belajar Ke-7, 8 dan 9


1. Dasar-dasar desain toko.
2. Elemen-elemen desain toko.
3. Sasaran Desain toko.
4. Tata letak / lay out / denah toko.
5. Penelitian kebutuhan ruangan.
6. Bagian / area yang ada di supermarket.
III. Metode Pembelajaran
Diskusi kelompok
Tanya jawab
Penugasan
Inkuiri

Proyek
IV. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan Belajar Ke-1, 2 dan 3
Kegiatan Awal
Apersepsi : Siswa diajak melihat kondisi riil mengenai penataan produk di sejumlah
toko dan supermarket dengan ditunjukan suasana penataan produk pada suatu toko
dengan gamabr dan foto menggunakan LCD proyektor..
Motivasi : Memotivasi akan pentingnya menguasai materi ini dengan baik, untuk
membantu siswa dalam memahami prosedur pengurusan izin usaha
Kegiatan Inti
1. Guru menjelaskan mengenai pengertian, ruang lingkup dan tujuan penataan
produk (Eksplorasi)
2. Dengan metode inkuiri, melalui
Contoh proses terjadinya suatu pembelian produk dengan tahapan AIDA
(Eksplorasi)
Gambar dan foto yang menggambarkan jenis-jenis penataan produk (Eksplorasi)
Memberikan gambaran mengenai logika konsumen dan strategi pendisplayan,
berupa groupping, penataan secara runtut, dan customer eye level (Eksplorasi).
3. Dengan berdiskusi dan penugasan dari guru siswa diajak mengidentifikasi
model-model penataan produk, kelebihan dan kelemahan berbagai jenis penataan
produk (Elaborasi)
4. Siswa mengerjakan tugas latihan soal-soal tentang pengertian dan ruang lingkup
penataan produk, jenis-jenis display, dan syarat-syarat penataan produk yang baik
pada buku lks dan buku penunjang lainnya (Elaborasi)
5. Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa (Konfirmasi)
6. Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman,
memberikan penguatan dan penyimpulan (Konfirmasi)
Kegiatan Akhir
1. Dengan bimbingan guru siswa diminta untuk membuat rangkuman materi
2. Siswa dan guru melakukan refleksi
3. Guru memberikan tugas rumah (PR)

Kegiatan Belajar Ke-4 dan 5


Kegiatan Awal
Apersepsi : Siswa diberi pemahaman dan gambaran umum mengenai pengertian
produk
Motivasi : Memotivasi akan pentingnya menguasai materi ini dengan baik, untuk
membantu siswa dalam memahami produk / barang yang akan didisplay dan dapat
melakukan groupping produk.
Kegiatan Inti
1. Guru menjelaskan mengenai pengertian produk dan bagaimana suatu produk
dapat terbentuk (Eksplorasi)
2. Dengan metode inkuiri, melalui contoh siswa memahami jenis / pembagian
suatu produk (Eksplorasi)
3. Dengan berdiskusi dan tanya jawab, siswa diajak memahami proses terjadinya
suatu produk, desain suatu produk, dan ruang lingkup warna dan merk produk
(Elaborasi)
4. Siswa mengerjakan tugas latihan soal-soal tentang proses terjadinya suatu
produk, desain suatu produk, dan ruang lingkup warna dan merk produk pada buku
lks dan buku penunjang lainnya (Elaborasi)
5. Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa, dan berusaha
mengembangkan pengetahuan pemahaman siswa melalui program enrichtment
dengan mengambil bahan dari internet (Konfirmasi)
6. Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman,
memberikan penguatan dan penyimpulan (Konfirmasi)
Kegiatan Akhir
1. Dengan bimbingan guru siswa diminta untuk membuat rangkuman materi
2. Siswa dan guru melakukan refleksi
3. Guru memberikan tugas rumah (PR)

Kegiatan Belajar Ke-7, 8 dan 9

Kegiatan Awal
Apersepsi : Siswa diberi pemahaman mengenai pentingnya penataan desain dan
lay out sebuah toko.
Motivasi : Memotivasi akan pentingnya menguasai materi ini dengan baik, untuk
membantu siswa dalam memahami perencanaan, penentuan dan penataan ruang
sebuah toko.
Kegiatan Inti
1. Guru menjelaskan dan mengarah kan siswa mengenai pemahaman atas
pengertian dan dasar-dasar desain dan layout sebuah toko (Eksplorasi)
2. Dengan metode inkuiri, melalui pemberian contoh berupa gambar dan foto
mengenai desain dan layout sebuah toko serta penelitian kebutuhan ruang dalam
sebuah toko (Eksplorasi)
3. Dengan berdiskusi dan tanya jawab, siswa diajak memahami sasaran desain toko
dalam kegiatan visual merchandissing (Elaborasi)
4. Siswa mengerjakan tugas terstruktur dan latihan soal-soal tata letak / lay out /
denah toko pada buku lks dan buku penunjang lainnya (Elaborasi)
5. Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa (Konfirmasi)
6. Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman,
memberikan penguatan dan penyimpulan (Konfirmasi)
Kegiatan Akhir
1. Dengan bimbingan guru siswa diminta untuk membuat rangkuman materi
2. Siswa dan guru melakukan refleksi
3. Guru memberikan tugas rumah (PR)

V. Alat/Bahan/Sumber Belajar
1. Alat/Bahan

CD pembelajaran
LCD Proyektor
Laptop
2. Sumber belajar :

Buku paket
Buku lain yang relevan
Modul BSE Penjualan 12 karangan Devi
VI. Penilaian Hasil Belajar
1. Teknik/jenis : kuis dan tugas individu
2. Bentuk instrumen: tes tertulis dan tes lisan
3. Instrumen/soal:
1. Jelaskan yang dimaksud dengan diplay!
2. Uraikan proses AIDA dalam tujuan pentaan produk!
3. Sebutkan perbedaan antara close interior display dengan open interior display?
4. Jelaskan apa yang dimaksud dengan store sign dan decoration dalam display!
5. Apa yang dimaksud produk menurut Philip Kotler?
6. Sebutkan dan jelaskan pembagian barang konsumsi dan berikan 2 contoh
produknya!
7. Jelaskan terbentuknya desain sebuah produk?
8. Jelaskan apa yang dimaksud dengan desain toko dan sebutkan fungsinya!
9. Jelaskan apa yang dimaksud dengan gimmick bagaimana cara mewujudkanya!
10. Sebutkan berilah contoh-contoh bagian atau area yang ada di supermarket!
Skor setiap soal maksimum 10.
Ketuntasan belajar ideal untuk setiap indikator adalah 0 100% dengan
batas kriteria ideal minimum 75%
Mengetahui
Kepala SMK N 1 Udanawu Blitar
Drs. HARTOYO, M.M. M.Pd.
NIP. 19570101198203029

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Blitar,

Juli 2011

Guru Mata Pelajaran


Rudy Setiawan, S.Pd.
NIP. 197410072009011005

(SUPLEMEN UNTUK KEGIATAN PRATEK)


Satuan Pendidikan

: SMK Negeri 1 Udanawu

Mata Pelajaran

: Produktif Pemasaran

Kelas/Semester

: XI/1

Tahun Ajaran

: 2011 2012

Alokasi Waktu

: 5 jam pelajaran (1 x kegiatan belajar)

Kegiatan Belajar Ke-

: 6

Standar Kompetensi

: Menata Produk (Display)

Kompetensi Dasar
produk

: Menginterpretasikan perencanaan visual penataan

Indikator

: Mengidentifikasi persyaratan disain penataan produk


Menyebutkan sumber daya yang dibutuhkan dalam

perencanaan penataan produk


Mengidentifikasi faktor-faktor yang memiliki dampak pada perencanaan
Menjelaskan standar penataan produk perusahaan sesuai perencanaan
I.

Tujuan Pembelajaran

Siswa mampu Mengidentifikasi persyaratan disain penataan produk

Siswa mampu Menyebutkan sumber daya yang dibutuhkan dalam


perencanaan penataan produk

Siswa mampu Mengidentifikasi faktor-faktor yang memiliki dampak pada


perencanaan

Siswa mampu Menjelaskan standar penataan produk perusahaan sesuai


perencanaan

III. Materi Ajar


1. Jenis dan spesifikasi barang.
2. Klasifikasi dan Grouping Produk.
3. Pemberian kode produk.
III. Metode Pembelajaran

Pembelajaran praktek penugasan, inkuiri, dan proyek


IV. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan Awal
Apersepsi : Siswa diberi dingatkan kembali mengenai pengertian produk dan jenis
produk
Motivasi : Memotivasi akan pentingnya menguasai ketrampilan klasifikasi dan
pemberian kode produk dengan baik, untuk membantu siswa dalam memahami
grouping dan dapat melakukan pengkodean produk.
Kegiatan Inti
1. Guru menjelaskan mengenai prosedur pemberian kode suatu produk
(Eksplorasi)
2. Dengan metode inkuiri, melalui contoh dan demonstrasi pemberian kode suatu
produk (Eksplorasi)
3. Dengan berdiskusi dan tanya jawab, siswa diajak memahami proses pengkodean
(Elaborasi)
4. Siswa mengerjakan tugas praktek pengkodean produk secara individual
menggunakan bahan dan alat yang telah dipersiapkan (Elaborasi)
5. Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui dan dipahami siswa,
dan berusaha mengembangkan pengetahuan pemahaman siswa (Konfirmasi)
6. Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pelaksanaan
pengkodean produk dan memberikan penguatan atau penyimpulan (Konfirmasi)
Kegiatan Akhir
1. Dengan bimbingan guru siswa diminta untuk membuat laporan pelaksanaan
praktek yang telah dilakukan
2. Siswa dan guru melakukan refleksi
3. Guru memberikan tugas rumah (PR)

V. Alat/Bahan/Sumber Belajar
1. Alat/Bahan

Alat tulis dan kertas HVS folio 5 lembar

Dummy produk masing anak 5 buah yang berbeda jenis maupun ukuran
CD pembelajaran
LCD Proyektor
Laptop
2. Sumber belajar :
Buku paket
Buku lain yang relevan
Modul BSE Penjualan 12 karangan Devi
VI. Penilaian Hasil Belajar
1. Teknik/jenis : Tugas individu terstruktur
2. Bentuk instrumen: tes perbuatan
3. Instrumen/soal:
Buatlah pengkodean bahan yang telah disiapkan sesuai dengan POS (prosedur
operasi standar) dan materi yang telah disampaikan!!
Adapun format yang digunakan sebagai berikut:
N
o

Na
m
a
Sis
wa

K
o
m
Aspek Penilaian

Per
sia
pa

Pr
o
s

p
e
t
e
n

H
a
s

S
i
k

W
a
kt

Ju
m
la

B
el
u
m
K
o
m
p
e
t
e
n

e
s

il

a
p

AA
AA

BB
BB

Ds
t
.
.
Nil
ai
Ma
ksi
m
al

Mengetahui

Blitar,

Kepala SMK N 1 Udanawu Blitar


Drs. HARTOYO, M.M. M.Pd.

Juli 2011

Guru Mata Pelajaran


Rudy Setiawan, S.Pd.

NIP. 19570101198203029

NIP. 197410072009011005

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan

SMK N 1 Udanawu

Mata Pelajaran

Produktif Pemasaran

Kelas/Semester

XI/1 dan 2

Tahun Ajaran

Alokasi Waktu

2011 2012
:

jam pelajaran ( x kegiatan belajar)

Kegiatan Belajar Ke-

Standar Kompetensi

Menata Produk (Display)

Kompetensi Dasar

Menata display produk

Indikator
produk

10 s.d. 18

Menginterpretasikan perencanaan visual penataan

- Menata produk (Display) sesuai dengan


perencanaan visual merchandissing penataan produk dan SOP Perusahaan.
- Mengidentifikasi kerusakan atau perubahan pada
display produk
- Menjelaskan tindakan yang perlu dilakukan untuk
mengatasi setiap perubahan pada display
I.

Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat menginterpretasikan perencanaan visual penataan produk

Siswa dapat menata produk (Display) sesuai dengan perencanaan visual


merchandissing penataan produk dan SOP Perusahaan.

Siswa dapat mengidentifikasi kerusakan atau perubahan pada display


produk

Siswa dapat melakukan tindakan yang perlu dilakukan untuk mengatasi


setiap perubahan pada display
1. II.

Materi Ajar

Kegiatan Belajar Ke-10, 11 dan 12


1. Pengetahuan barang-barang supermarket.
2. pembagian dan pengelompokan barang supermarket.
3. Jenis, sifat dan spesifikasi barang supermarket
Kegiatan Belajar Ke-13 dan 14
1. Label harga (address card), kartu harga (price card) dan Point Of Purchase
(POP)

2. Peralatan label harga.


3. Membuat kartu harga dan POP
4. Melaksanakan pelabelan harga
Kegiatan Belajar Ke-16, 17 dan 18
1. Prosedur Operasi Standar (POS) dan prinsip penataan produk supermarket.
2. Lima standar ruang promosi (space promo standar) dalam pendisplayan di
supermarket (Gondola End, Wing Stage, Dancing Up, Floor Display dan Clip
Strip)
3. Penataan barang supermarket.
4. Brand Blocking secara vertikal dan horizontal.
5. Peralatan display barang supermarket.
6. Istilah dan perlengkapan display barang supermarket.
III.

Metode Pembelajaran

Diskusi kelompok
Tanya jawab
Penugasan
Inkuiri
Proyek
IV.

Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Belajar Ke- 10, 11 dan 12


Kegiatan Awal
Apersepsi : Siswa diberi pemahaman mengenai pengertian barang supermarket
Motivasi : Memotivasi akan pentingnya menguasai materi ini dengan baik, untuk
membantu siswa dalam pendisplay-an barang supermarket
Kegiatan Inti
1. Guru menjelaskan mengenai pengertian dan ruang lingkup barang supermarket
(Eksplorasi)

2. Dengan metode inkuiri, melalui contoh berupa gambar dan foto siswa
memahami jenis barang supermarket (Eksplorasi)
3. Dengan berdiskusi dan penugasan dari guru siswa diajak memahami
pengelompokan dan pembagian barang supermarket (Elaborasi)
4. Siswa mengerjakan tugas latihan (terstruktur maupun tidak terstruktur) jenis,
sifat dan spesifikasi barang supermarket pada buku lks dan buku penunjang lainnya
(Elaborasi)
5. Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa (Konfirmasi)
6. Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman,
memberikan penguatan dan penyimpulan (Konfirmasi)
Kegiatan Akhir
1. Dengan bimbingan guru siswa diminta untuk membuat rangkuman materi
2. Siswa dan guru melakukan refleksi dan memberikan kesimpulan akhir
3. Guru memberikan tugas rumah (PR)

Kegiatan Belajar Ke-13 dan 14


Kegiatan Awal
Apersepsi : Siswa diingatkan kembali mengenai ruang lingkup dan pembagian
barang supermarket
Motivasi : Memotivasi akan pentingnya menguasai materi ini dengan baik, untuk
membantu siswa dalam memahami dan mempraktekkan pelabelan harga
Kegiatan Inti
1. Guru menjelaskan mengenai price card, price labbel dan POP (Eksplorasi)
2. Dengan metode inkuiri, melalui contoh berupa gambar dan foto siswa
memahami mengenai price card, price labbel dan POP (Eksplorasi)
3. Demgan peragaan / demonstrasi siswa memahami cara dan prosedur
penggunaan dan perawatan peralatan pelabbelan harga (Eksplorasi)
4. Dengan berdiskusi dan tanya jawab, siswa diajak memahami prosedur
pelaksanaan pelabbelan harga maupun pembuatan kartu harga dan POP (Elaborasi)

4. Siswa mengerjakan tugas secara mandiri dan berkelompok pembuatan kartu


harga dan POP pada buku lks dan buku penunjang lainnya (Elaborasi)
5. Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa (Konfirmasi)
6. Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman,
memberikan penguatan dan penyimpulan (Konfirmasi)
Kegiatan Akhir
1. Dengan bimbingan guru siswa diminta untuk membuat rangkuman materi
2. Siswa dan guru melakukan refleksi dan menarik kesimpulan kegiatan
pembelajaran
3. Guru memberikan tugas rumah (PR)

Kegiatan Belajar Ke-16, 17 dan 18


Kegiatan Awal
Apersepsi : Siswa diberi pemahaman mengenai prosedur operasi standar dan
prinsip penataan barang supermarket
Motivasi : Memotivasi akan pentingnya menguasai materi ini dengan baik, untuk
membantu siswa dalam display barang supermarket
Kegiatan Inti
1. Guru menjelaskan mengenai urutan penataan barang supermarket sesuai
dengan POS dan prinsip penataan (Eksplorasi)
2. Dengan metode inkuiri, melalui contoh berupa gambar maupun foto siswa
memahami lima ruang standar promo dan penggunaan brand blocking dalam
display pada barang supermarket (Eksplorasi)
3. Dengan metode demonstrasi di depan kelas siswa dapat memahami melakukan
penataan barangmenggunakan lima ruang standar promo dan penggunaan brand
blocking baik vertikal maupun horizontal (Eksplorasi)
4. Dengan berdiskusi dan tanya jawab, siswa diajak mengenal peralatan dan istilahistilah yang digunakan dalam pendisplay-an barang supermarket (Elaborasi)
4. Siswa mengerjakan tugas terstruktur membuat plannogram penataan barang
lima ruang standar promo dan penggunaan brand blocking dalam display barang
supermarket pada buku lks dan buku penunjang lainnya (Elaborasi)

5. Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa (Konfirmasi)
6. Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman,
memberikan penguatan dan penyimpulan (Konfirmasi)
Kegiatan Akhir
1. Dengan bimbingan guru siswa diminta untuk membuat rangkuman materi
2. Siswa dan guru melakukan refleksi dan memberikan simpulan kegiatan
pembelajaran
3. Guru memberikan tugas rumah (PR)

V. Alat/Bahan/Sumber Belajar
1. Alat/Bahan

CD pembelajaran
LCD Proyektor
Laptop
Peralatan dan bahan display barang supermarket
2. Sumber belajar :
Buku paket
Buku lain yang relevan
Modul Mentari
VI. Penilaian Hasil Belajar
1. Teknik/jenis : kuis dan tugas individu
2. Bentuk instrumen: tes tertulis dan tes lisan
3. Instrumen/soal:
1. Jelaskan pembagian dan departemenisasi barang supermarket?
2. Jelaskan manfaat pengelompokan barang pada display barang supermarket!
3. Sebutkan perbedaan antara price card dan price labbel!
4. Jelaskan prosedur penggunaan alat price labbeler!

5. Jelaskan fungsi POP dalam display barang supermarket!


6. Jelaskan prosedur penataan barang supermarket menggunakan standar
Dancing Up!
7. Sebutkan macam-macam yang dapat didisplay menggunakan standar Clip Strip!
8. Jelaskan penempatan barang menggunakan metode brand blocking secra
vertikal?
9. Sebutkan bagian-bagian dari double gondola secara lengkap!
10. Jelaskan apa yang dimaksud dengan: tier, one finger, skyline, slow moving dan
fifo dalam display barang supermarket!
Ketuntasan belajar ideal untuk setiap indikator adalah 0 100% dengan
batas kriteria ideal minimum 75%
Mengetahui

Blitar,

Kepala SMK N 1 Udanawu Blitar


Drs. HARTOYO, M.M. M.Pd.

Juli 2011

Guru Mata Pelajaran


Rudy Setiawan, S.Pd.

NIP. 19570101198203029

NIP. 197410072009011005

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


(SUPLEMEN UNTUK KEGIATAN PRATEK)
Satuan Pendidikan

: SMK Negeri 1 Udanawu

Mata Pelajaran

: Produktif Pemasaran

Kelas/Semester

: XI/1

Tahun Ajaran

: 2011 2012

Alokasi Waktu

: 5 jam pelajaran (1 x kegiatan belajar)

Kegiatan Belajar Ke-

: 15

Standar Kompetensi

: Menata Produk (Display)

Kompetensi Dasar

: Menata display produk

Indikator
produk

: Menginterpretasikan perencanaan visual penataan

- Menata produk (Display) sesuai dengan


perencanaan visual merchandissing penataan produk dan SOP Perusahaan.
- Mengidentifikasi kerusakan atau perubahan pada
display produk
- Menjelaskan tindakan yang perlu dilakukan untuk
mengatasi setiap perubahan pada display
I.

Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat menginterpretasikan perencanaan visual penataan produk

Siswa dapat menata produk (Display) sesuai dengan perencanaan visual


merchandissing penataan produk dan SOP Perusahaan.

Siswa dapat mengidentifikasi kerusakan atau perubahan pada display


produk

Siswa dapat melakukan tindakan yang perlu dilakukan untuk mengatasi


setiap perubahan pada display
1. II.

Materi Ajar

Kegiatan Belajar Ke-15 dan 14


1. Label harga (address card), kartu harga (price card) dan Point Of Purchase
(POP)
2. Peralatan label harga.
3. Membuat kartu harga dan POP
4. Melaksanakan pelabelan harga
III. Metode Pembelajaran
Pembelajaran praktek penugasan, inkuiri, dan proyek
IV. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan Awal
Apersepsi : Siswa diberi dingatkan kembali mengenai ruang lingkup produk dan
jenis produk supermarket.
Motivasi : Memotivasi akan pentingnya menguasai ketrampilan pemberian label,
untuk membantu siswa dalam memahami persiapan display produk supermarket
Kegiatan Inti

1. Guru menjelaskan mengenai prosedur pemberian label harga (Eksplorasi)


2. Dengan metode inkuiri, melalui contoh dan demonstrasi pemberian label harga
(Eksplorasi)
3. Dengan berdiskusi dan tanya jawab, siswa diajak memahami proses pelabelan
harga (Elaborasi)
4. Siswa mengerjakan tugas praktek pengkodean produk secara individual
menggunakan bahan dan alat yang telah dipersiapkan (Elaborasi)
5. Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui dan dipahami siswa,
dan berusaha mengembangkan pengetahuan pemahaman siswa (Konfirmasi)
6. Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pelaksanaan
pelabelan produk dan memberikan penguatan atau penyimpulan (Konfirmasi)
Kegiatan Akhir
1. Dengan bimbingan guru siswa diminta untuk membuat laporan pelaksanaan
praktek yang telah dilakukan
2. Siswa dan guru melakukan refleksi
3. Guru memberikan tugas rumah (PR)

V. Alat/Bahan/Sumber Belajar
1. Alat/Bahan

Price labbeler single dan double masing-masing 3 buah.


Dummy produk masing anak 5 buah yang berbeda jenis maupun ukuran
CD pembelajaran
LCD Proyektor
Laptop
2. Sumber belajar :
Buku paket
Buku lain yang relevan
Modul BSE Penjualan 12 karangan Devi
VI. Penilaian Hasil Belajar

1. Teknik/jenis : Tugas individu terstruktur


2. Bentuk instrumen: tes perbuatan
3. Instrumen/soal:
Buatlah pelabelan harga dengan bahan yang telah disiapkan sesuai dengan POS
(prosedur operasi standar) dan materi yang telah disampaikan!!
Adapun format yang digunakan sebagai berikut:
FORM PENILAIAN PRAKTEK PRICE LABBELING
Nama Peserta :
N
o

Komponen/Subkomponen
Penilaian

Pencapaian Kompetensi
Tid
ak

Persiapan Kerja Tugas


Price Labelling

Ya
7,
07,
9

8,
08,
9

9,
010

1.1 Menyiapkan peralatan price labeling

1.1.1
Memeriksa/memasang kertas stiker/label roll 1.1.2
Memeriksa kondisi
tinta 1.2 Mencocokkan barang dengan soal 1.2.1
Memeriksa barang baik
jumlah barang maupun jenisnya

Skor Komponen :

II

Proses (Sistematika dan Cara Kerja) Price Labelling

2.1 Mampu mengoperasikan peralatan price labelling

2.1.1

Mampu mengatur angka angka, untuk kode dan harga yang ada di mesin

2.2 Menempelkan stiker pada barang sesuai dengan ketentuan yang berlaku

2.2.1

Mencocokkan harga yang ada pada soal dengan tuts angka pada mesin

2.2.2

Menempelkan stiker harga pada barang yang dimaksud

Skor Komponen :

III
Hasil Kerja Price Labelling

3.1 Ketetapatan nominal harga yang di tempel pada barang

3.2 Ketepatan penempelan letak stiker harga pada barang

Skor Komponen :

IV

Sikap Kerja Price Labelling

4.1 Penggunaan alat price labelling

4.2 Kerapihan kerja

4.3 Ketelitian kerja

Skor Komponen :

V
Waktu Price labelling

5.1

Kecepatan

5.2

Ketepatan dengan standar waktu

Skor Komponen :

Keterangan :
Skor masing-masing komponen penilaian ditetapkan berdasarkan perolehan skor
terendah dari subkomponen penilaian
Perhitungan nilai praktik (NP) :

Prosentase Bobot Komponen Penilaian


Nilai
Prakti
k
(NP)
Persia
pan

Pros
es

Sik
ap
Ker
ja

Ha
sil

Wak
tu

NK

Bob
ot
(%)
Skor Komponen

NK

Keterangan:

Bobot diisi dengan prosentase setiap komponen. Besarnya prosentase dari


setiap komponen ditetapkan secara proposional sesuai karakteristik program
keahlian.

NK = Nilai Komponen, perkalian dari bobot dengan skor komponen

NP = penjumlahan dari hasil perhitungan nilai komponen

Jenis komponen penilaian (persiapan, proses, sikap kerja, hasil, dan waktu)
disesuaikan dengan karakter program keahlian.

Mengetahui
Kepala SMK N 1 Udanawu Blitar
Drs. HARTOYO, M.M. M.Pd.
NIP. 19570101198203029

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


(SUPLEMEN UNTUK KEGIATAN PRATEK)

Blitar,

Juli 2011

Guru Mata Pelajaran


Rudy Setiawan, S.Pd.
NIP. 197410072009011005

Satuan Pendidikan

: SMK Negeri 1 Udanawu

Mata Pelajaran

: Produktif Pemasaran

Kelas/Semester

: XI/1

Tahun Ajaran

: 2011 2012

Alokasi Waktu

: 10 jam pelajaran (2 x kegiatan belajar)

Kegiatan Belajar Ke-

: 19 Dan 20

Standar Kompetensi

: Menata Produk (Display)

Kompetensi Dasar

: Menata display produk

Indikator
produk

: Menginterpretasikan perencanaan visual penataan

- Menata produk (Display) sesuai dengan


perencanaan visual merchandissing penataan produk dan SOP Perusahaan.
- Mengidentifikasi kerusakan atau perubahan pada
display produk
- Menjelaskan tindakan yang perlu dilakukan untuk
mengatasi setiap perubahan pada display
I.

Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat menginterpretasikan perencanaan visual penataan produk

Siswa dapat menata produk (Display) sesuai dengan perencanaan visual


merchandissing penataan produk dan SOP Perusahaan.

Siswa dapat mengidentifikasi kerusakan atau perubahan pada display


produk

Siswa dapat melakukan tindakan yang perlu dilakukan untuk mengatasi


setiap perubahan pada display
1. II.

Materi Ajar

Kegiatan Belajar Ke-19 dan 20


1. Prosedur Operasi Standar (POS) dan prinsip penataan produk supermarket.
2. Lima standar ruang promosi (space promo standar) dalam pendisplayan di
supermarket (Gondola End, Wing Stage, Dancing Up, Floor Display dan Clip
Strip)

3. Penataan barang supermarket.


4. Brand Blocking secara vertikal dan horizontal.
5. Peralatan display barang supermarket.
6. Istilah dan perlengkapan display barang supermarket
III. Metode Pembelajaran
Pembelajaran praktek penugasan, inkuiri, dan proyek
IV. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan Awal
Apersepsi : Siswa diberi dingatkan kembali mengenai ruang lingkup produk dan
jenis produk supermarket.
Motivasi : Memotivasi akan pentingnya menguasai ketrampilan pendisplayan
produk supermarket
Kegiatan Inti
1. Guru menjelaskan mengenai prosedur penataan produk supermarket
(Eksplorasi)
2. Dengan metode inkuiri, melalui contoh dan demonstrasi penatan produk
supermarket (Eksplorasi)
3. Dengan berdiskusi dan tanya jawab, siswa diajak memahami proses penataan
produk supermarket (Elaborasi)
4. Siswa mengerjakan tugas praktek penataan produk supermarket secara
individual menggunakan bahan dan alat yang telah dipersiapkan (Elaborasi)
5. Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui dan dipahami siswa,
dan berusaha mengembangkan pengetahuan pemahaman siswa (Konfirmasi)
6. Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pelaksanaan
pelabelan produk dan memberikan penguatan atau penyimpulan (Konfirmasi)
Kegiatan Akhir
1. Dengan bimbingan guru siswa diminta untuk membuat laporan pelaksanaan
praktek yang telah dilakukan
2. Siswa dan guru melakukan refleksi
3. Guru memberikan tugas rumah (PR)

V. Alat/Bahan/Sumber Belajar
1. Alat/Bahan

Double gondola lengkap.


End Gondola lengkap
Dummy produk masing anak 5 buah yang berbeda jenis maupun ukuran
CD pembelajaran
LCD Proyektor
Laptop
2. Sumber belajar :
Buku paket
Buku lain yang relevan
Modul BSE Penjualan 12 karangan Devi
VI. Penilaian Hasil Belajar
1. Teknik/jenis : Tugas individu terstruktur
2. Bentuk instrumen: tes perbuatan
3. Instrumen/soal:
Display lah produk supermarket yang telah dipersiapkan sesuai dengan POS
(prosedur operasi standar) dan materi yang telah disampaikan!!
Adapun format yang digunakan sebagai berikut:
Lembar Penilaian PraktEk KEJURUAN
Satuan Pendidikan

Sekolah Menengah Kejuruan (SMK)

Kompetensi Keahlian

Penjualan

Sub Kompetensi

Display

Kode

6054

Alokasi Waktu

Bentuk Soal

jam
Penugasan Kelompok

Nama : ______________________________
N
o

Komponen/Subkomponen
Penilaian

Pencapaian Kompetensi
Tid
ak

Persiapan Kerja Tugas


Display

Ya
7,
07,
9

8,
08,
9

9,
010

1.1 Menyiapkan media display yang akan digunakan

1.1.1
display

1.2.2

Sesuai ketentuan yang disyaratkan 1.1.2


Dekorasi terhadap media
1.2 Menyiapkan barang yang akan di display 1.2.1
Jumlah barang

Jenis barang

Skor Komponen :

II
Proses ( Sistematika & Cara Kerja) Display :

2.1 Ketepatan Pengelompokkan barang

2.2 Ketepatan penataan warna dan cahaya

2.3 Mudah dilihat, terjangkau dan atraktif

2.4 Komunikasi

2.5 kreatifitas

2.6 Kesesuaian aksesoris display

Skor Komponen :

III
Hasil Kerja Display

3.1 Kerapihan penataan barang

3.2 Kesesuaian bentuk, warna dan harga

3.3 Kesesuaian dengan dekorasi

Skor Komponen :

IV
Sikap Kerja Display

4.1 Kerapihan kerja

4.2 Ketelitian kerja

Skor Komponen :

V
Waktu Display

5.1

Kecepatan

5.2

Ketepatan dengan standar waktu

Skor Komponen :

Keterangan :
Skor masing-masing komponen penilaian ditetapkan berdasarkan perolehan skor
terendah dari subkomponen penilaian

Perhitungan nilai praktik (NP) :


Prosentase Bobot Komponen Penilaian
Nilai
Prakti

k
(NP)
Persia
pan

Pros
es

Sik
ap
Ker
ja

Ha
sil

Wak
tu

NK

Bob
ot
(%)
Skor Komponen

NK

Keterangan:

Bobot diisi dengan prosentase setiap komponen. Besarnya prosentase dari


setiap komponen ditetapkan secara proposional sesuai karakteristik program
keahlian.

NK = Nilai Komponen, perkalian dari bobot dengan skor komponen

NP = penjumlahan dari hasil perhitungan nilai komponen

Jenis komponen penilaian (persiapan, proses, sikap kerja, hasil, dan waktu)
disesuaikan dengan karakter program keahlian.

Mengetahui

Blitar,

Kepala SMK N 1 Udanawu Blitar


Drs. HARTOYO, M.M. M.Pd.

Juli 2011

Guru Mata Pelajaran


Rudy Setiawan, S.Pd.

NIP. 19570101198203029

NIP. 197410072009011005

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Satuan Pendidikan

SMK N 1 Udanawu

Mata Pelajaran

Produktif Pemasaran

Kelas/Semester

XI/1 dan 2

Tahun Ajaran
Alokasi Waktu

2011 2012
:

jam pelajaran ( x kegiatan belajar)

Kegiatan Belajar Ke-

Standar Kompetensi

Menata Produk (Display)

Kompetensi Dasar

Menata display produk

Indikator
produk

10 s.d.

Menginterpretasikan perencanaan visual penataan

- Menata produk (Display) sesuai dengan


perencanaan visual merchandissing penataan produk dan SOP Perusahaan.
- Mengidentifikasi kerusakan atau perubahan pada
display produk
- Menjelaskan tindakan yang perlu dilakukan untuk
mengatasi setiap perubahan pada display
I.

Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat menginterpretasikan perencanaan visual penataan produk

Siswa dapat menata produk (Display) sesuai dengan perencanaan visual


merchandissing penataan produk dan SOP Perusahaan.

Siswa dapat mengidentifikasi kerusakan atau perubahan pada display


produk

Siswa dapat melakukan tindakan yang perlu dilakukan untuk mengatasi


setiap perubahan pada display
1. III.

Materi Ajar

Menghitung risiko menjalankan usaha


Kegiatan Belajar Ke-10, 11 dan 12
1. Pengetahuan barang-barang supermarket.
2. pembagian dan pengelompokan barang supermarket.
3. Jenis, sifat dan spesifikasi barang supermarket
Kegiatan Belajar Ke-13 dan 14

1. Label harga (address card), kartu harga (price card) dan Point Of Purchase
(POP)
2. Peralatan label harga.
3. Membuat kartu harga dan POP
4. Melaksanakan pelabelan harga
Kegiatan Belajar Ke-16, 17 dan 18
1. Prosedur Operasi Standar (POS) dan prinsip penataan produk supermarket.
2. Lima standar ruang promosi (space promo standar) dalam pendisplayan di
supermarket (Gondola End, Wing Stage, Dancing Up, Floor Display dan Clip
Strip)
3. Penataan barang supermarket.
4. Brand Blocking secara vertikal dan horizontal.
5. Peralatan display barang supermarket.
6. Istilah dan perlengkapan display barang supermarket.
III.

Metode Pembelajaran

Diskusi kelompok
Tanya jawab
Penugasan
Inkuiri
Proyek
IV.

Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Belajar Ke- 10, 11 dan 12


Kegiatan Awal
Apersepsi : Siswa diberi pemahaman mengenai pengertian barang supermarket
Motivasi : Memotivasi akan pentingnya menguasai materi ini dengan baik, untuk
membantu siswa dalam pendisplay-an barang supermarket
Kegiatan Inti

1. Guru menjelaskan mengenai pengertian dan ruang lingkup barang supermarket


(Eksplorasi)
2. Dengan metode inkuiri, melalui contoh berupa gambar dan foto siswa
memahami jenis barang supermarket (Eksplorasi)
3. Dengan berdiskusi dan penugasan dari guru siswa diajak memahami
pengelompokan dan pembagian barang supermarket (Elaborasi)
4. Siswa mengerjakan tugas latihan (terstruktur maupun tidak terstruktur) jenis,
sifat dan spesifikasi barang supermarket pada buku lks dan buku penunjang lainnya
(Elaborasi)
5. Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa (Konfirmasi)
6. Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman,
memberikan penguatan dan penyimpulan (Konfirmasi)
Kegiatan Akhir
1. Dengan bimbingan guru siswa diminta untuk membuat rangkuman materi
2. Siswa dan guru melakukan refleksi dan memberikan kesimpulan akhir
3. Guru memberikan tugas rumah (PR)

Kegiatan Belajar Ke-13 dan 14


Kegiatan Awal
Apersepsi : Siswa diingatkan kembali mengenai ruang lingkup dan pembagian
barang supermarket
Motivasi : Memotivasi akan pentingnya menguasai materi ini dengan baik, untuk
membantu siswa dalam memahami dan mempraktekkan pelabelan harga
Kegiatan Inti
1. Guru menjelaskan mengenai price card, price labbel dan POP (Eksplorasi)
2. Dengan metode inkuiri, melalui contoh berupa gambar dan foto siswa
memahami mengenai price card, price labbel dan POP (Eksplorasi)
3. Demgan peragaan / demonstrasi siswa memahami cara dan prosedur
penggunaan dan perawatan peralatan pelabbelan harga (Eksplorasi)

4. Dengan berdiskusi dan tanya jawab, siswa diajak memahami prosedur


pelaksanaan pelabbelan harga maupun pembuatan kartu harga dan POP (Elaborasi)
4. Siswa mengerjakan tugas secara mandiri dan berkelompok pembuatan kartu
harga dan POP pada buku lks dan buku penunjang lainnya (Elaborasi)
5. Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa (Konfirmasi)
6. Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman,
memberikan penguatan dan penyimpulan (Konfirmasi)
Kegiatan Akhir
1. Dengan bimbingan guru siswa diminta untuk membuat rangkuman materi
2. Siswa dan guru melakukan refleksi dan menarik kesimpulan kegiatan
pembelajaran
3. Guru memberikan tugas rumah (PR)

Kegiatan Belajar Ke-16, 17 dan 18


Kegiatan Awal
Apersepsi : Siswa diberi pemahaman mengenai prosedur operasi standar dan
prinsip penataan barang supermarket
Motivasi : Memotivasi akan pentingnya menguasai materi ini dengan baik, untuk
membantu siswa dalam display barang supermarket
Kegiatan Inti
1. Guru menjelaskan mengenai urutan penataan barang supermarket sesuai
dengan POS dan prinsip penataan (Eksplorasi)
2. Dengan metode inkuiri, melalui contoh berupa gambar maupun foto siswa
memahami lima ruang standar promo dan penggunaan brand blocking dalam
display pada barang supermarket (Eksplorasi)
3. Dengan metode demonstrasi di depan kelas siswa dapat memahami melakukan
penataan barangmenggunakan lima ruang standar promo dan penggunaan brand
blocking baik vertikal maupun horizontal (Eksplorasi)
4. Dengan berdiskusi dan tanya jawab, siswa diajak mengenal peralatan dan istilahistilah yang digunakan dalam pendisplay-an barang supermarket (Elaborasi)

4. Siswa mengerjakan tugas terstruktur membuat plannogram penataan barang


lima ruang standar promo dan penggunaan brand blocking dalam display barang
supermarket pada buku lks dan buku penunjang lainnya (Elaborasi)
5. Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa (Konfirmasi)
6. Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman,
memberikan penguatan dan penyimpulan (Konfirmasi)
Kegiatan Akhir
1. Dengan bimbingan guru siswa diminta untuk membuat rangkuman materi
2. Siswa dan guru melakukan refleksi dan memberikan simpulan kegiatan
pembelajaran
3. Guru memberikan tugas rumah (PR)

V. Alat/Bahan/Sumber Belajar
1. Alat/Bahan

CD pembelajaran
LCD Proyektor
Laptop
Peralatan dan bahan display barang supermarket
2. Sumber belajar :
Buku paket
Buku lain yang relevan
Modul Mentari
VI. Penilaian Hasil Belajar
1. Teknik/jenis : kuis dan tugas individu
2. Bentuk instrumen: tes tertulis dan tes lisan
3. Instrumen/soal:
1. Jelaskan pembagian dan departemenisasi barang supermarket?
2. Jelaskan manfaat pengelompokan barang pada display barang supermarket!

3. Sebutkan perbedaan antara price card dan price labbel!


4. Jelaskan prosedur penggunaan alat price labbeler!
5. Jelaskan fungsi POP dalam display barang supermarket!
6. Jelaskan prosedur penataan barang supermarket menggunakan standar
Dancing Up!
7. Sebutkan macam-macam yang dapat didisplay menggunakan standar Clip Strip!
8. Jelaskan penempatan barang menggunakan metode brand blocking secra
vertikal?
9. Sebutkan bagian-bagian dari double gondola secara lengkap!
10. Jelaskan apa yang dimaksud dengan: tier, one finger, skyline, slow moving dan
fifo dalam display barang supermarket!
Ketuntasan belajar ideal untuk setiap indikator adalah 0 100% dengan
batas kriteria ideal minimum 75%
Mengetahui
Kepala SMK N 1 Udanawu Blitar
Drs. HARTOYO, M.M. M.Pd.
NIP. 19570101198203029

Blitar,
Juli 2011
Guru Mata Pelajaran
Rudy Setiawan, S.Pd.
NIP. 197410072009011005

Dipublikasi di KURIKULUM DAN PEMBELAJARAN | Tinggalkan komentar


DIJUAL 3 POHON MAHONI ISTIMEWA BLITAR JAWA TIMUR
Posted on April 8, 2012 by jazinansetiawan
Dijual cepat pohon mahoni sebanyak 3 pohon,
Jika berminat dan serius hubungi Rudy Setiawan.
Alamat : Jalan Abadi No. 2 RT 2 RW 7 Karanganom Nglegok Blitar Jawa Timur
No. HP. 081235459637 e mail : setiawansumali@yahoo.com.
1. Diameter sekitar 185 cm

Anda mungkin juga menyukai