Anda di halaman 1dari 28

BST

Oleh :
Anita Mubarokah
(G1A213054)

IDENTITAS PASIEN
Nama penderita
Jenis Kelamin :
Tanggal lahir
Umur
Bangsa
Agama
MRS tanggal

:
:
:
:
:

: An.I
Laki-laki
21-07-2011
3 tahun 8 bulan
Indonesia
Islam
22 Maret 2015

ANAMNESA
Aloanamnesa dengan
Tanggal

: Orang tua pasien


: 22 April 2015

Keluhan Utama

Pasien datang dengan keluhan kelopak mata


kiri dan kanan sembab sejak 1 bulan SMRS.

Bengkak pada
tangan
Bengkak semakin
meluas ke perut
dan sampai ke kaki.

mencret sebanyak
1-2 kali sehari,
berupa ampas, BAK
warna kuning agak
keruh

Bengkak semakin
hebat dan Batuk
kering (+), pilek (+)
Selanjutnya Os dibawa
ke RSUD Raden
Mattahaher

Pasien

pernah mengalami keluhan yang yang


sama (+)
Umur 11 bulan pasien pernah dirawat dirumah
sakit bungo dengan keluhan bengkak pada kedua
kelopak mata, kemudian pada kaki kanan dan kiri.
Bengkak timbul secara mendadak. Pasien dirawat
dirumah sakit bungo sekitar 13 hari. Kemudian
pasien berobat rawat jalan selama 9 bulan.
2 tahun yang lalu pasien mengalami keluhan
yang sama dan pasien dirawat di RSUD Raden
Mattaher jambi selama 48 hari.

Riwayat Kehamilan dan Kelahiran


Riwayat Antenatal
Ibu rajin memeriksakan kehamilan ke bidan
Puskesmas tiap bulan sekali dan mendapatkan
suntikan TT sebanyak 2 kali.

Riwayat Natal
Masa kehamilan
: Aterm
Partus
: Normal
Spontan/tidak spontan
: Spontan
Nilai APGAR
: Ibu tidak tahu
Berat badan lahir
: 3100 gram
Panjang badan lahir : Ibu lupa
Lingkar kepala
: Ibu lupa
Penolong
: Bidan
Tempat
: klinik

Riwayat Neonatal :
Setelah lahir anak langsung menangis, kulit
kemerahan, gerak aktif.
Riwayat Perkembangan :
Gigi pertama
: usia 7 bulan
Tengkurap
: usia 3,5 bulan
Merangkak
: usia 8 bulan
Duduk
: usia 8 bulan
Berdiri
: usia 1 tahun
Berjalan
: usia 1 tahun 1 bulan
Berbicara
: usia kurang dari 2 tahun

Riwayat Imunisasi
BCG
Polio

: umur 2 bulan
: umur 2 bulan, 4 bulan, 6

bulan.
Hepatitis B
: Sejak lahir
DPT
: umur 2 bulan, 3 bulan, 4
bulan
Campak : umur 9 bulan

Riwayat Makanan
ASI : ASI Sejak lahir sampai 6 bulan
Susu Botol/kaleng : 6 bulan-1 tahun
Nasi TIM/lembek

: sejak usia 1,5 bulan 2

tahun
Nasi Biasa
: sejak umur 2 tahun
Daging, Ikan dan telur
:+
Tempe dan Tahu
:+
Sayur
:+
Buah
:+
Kesan
: Sumber nutrisi cukup

Riwayat Perkembangan Mental


Isap jempol
:Mengompol
:+
Aktifitas : Aktif
Membangkang
:Ketakutan
:Status Gizi
BB/U
: -2 SD sampai +2 SD ( Gizi Baik )
PB/U
: -2 SD sampai +2 SD ( Sedang )
BB/PB
: -2 SD sampai +2 SD (Normal)

1.

PEMERIKSAAN UMUM

Keadaan umum

: tampak sakit sedang


Kesadaran
: compos mentis
GCS
: 4-5-6
Posisi
: berbaring
BB : 14 kg
PB : 93 cm
Edema : +
Sianosis : Dyspnoe
:Ikterus : Anemia : -

Suhu
Respirasi
Tipe pernapasan
Turgor
Tekanan darah

: 36,5 C
: 24 x/ menit
: abdominotorakal
: baik
: 100/60 mmHg

Nadi
:
Frekuensi :108x/ menit
Equalitas : sama
Regularitas
: teratur
Kulit : tidak terdapat lesi/bekas lesi.

Kepala
: normocephal
Mata
: CA -/-, SI-/-, pupil isokor, RC +/+, edema
pada
palpebra +/+.
Telinga
: dbn
Hidung
: dbn
Tenggorokan : dbn
Thorax
:
paru : simetris +/+, stem fremitus normal +/+ ,
sonor +/+, vesikuler +/+ , normal.
Jantung: BJ I/II (+) reguler, murmur (-), gallop (-)

1. Pemeriksaan Darah Rutin tanggal 22 03 - 2015


Jenis

Nilai

Pemeriksaan
Leukosit (per mm3)

Jenis

Nilai

Pemeriksaan
17.3

MCV

71

(/l)
Eritrosit (juta/mm3)

5.70

MCH

24,9

(pg)
Hemoglobin (gr%)

14,2

MCHC

35,0

(g/dl)
Hematoktrit(%)

40,5

RDW

17,0

(pl)
Trombosit ( per mm3)

376

MPV
(pl)

6.7

2. Pemeriksaan Kimia Darah tanggal 22 Maret 2015


Ureum
: 20,9 mg/dl
Kreatinin : 0,5 mg/dl
3. Pemeriksaan Urin Rutin
Warna
: Kuning keruh
Berat jenis
: 1030
Protein : positif 3 (+++)
Reduksi glukosa
: negatif
Keton
: positif 3 (+++)
Leukosit : 10 12 / lpb
Eritrosit : 2 4 / lpb
Epitel
: 3 4 / lpb

DIAGNOSIS DIFFERENTIAL
Glomerulonefritis Akut
DIAGNOSA KERJA
Sindroma Nefrotik Relaps
PEMERIKSAN PENUNJANG
ASTO
CRP

TATALAKSANA
Terapi cairan

Kebutuhan kalori dan cairan


Umur 4-6 tahun : 90 cc/kgbb ideal
: 90cc/ 14 kg
: 1260 cc/hari
Menghitung tetesan cairan infus
Tetesan
: BB x Kebutuhan Cairan x Jenis infus
24 ( jam ) x 60 ( menit )
Tetesan
: 14 x 90 cc x 20
1440
Tetesan
: 17,5 x 0,3 = 5,25 tts/m

Terapi kausatif
Terapi nutrisi
Terapi suportif
Terapi edukasi

PROGNOSA :

Quo ad vitam
: Dubia adBonam
Quo ad Fungtionam
: Dubia ad malam

Bengkak pada
tangan
Bengkak semakin
meluas ke perut
dan sampai ke kaki.

mencret sebanyak
1-2 kali sehari,
berupa ampas, BAK
warna kuning agak
keruh

Bengkak semakin
hebat dan Batuk
kering (+), pilek (+)
Selanjutnya Os dibawa
ke RSUD Raden
Mattahaher

Pada pemeriksaan fisik, didapatkan anak

sadar,
Edema pada seluruh tubuh dan kedua

ekstremitas.
Pemeriksaan pada abdomen asites (+).
BB 14 kg, LP: 61 cm, TD: 100/60 mmHg, N:
108x/menit, RR: 24x/menit.

Pada pemeriksaan laboratorium:

Albumin 1,3 gr/dl dengan kesan


hipoalbuminemia, hasil urinalisis protein
+3 dengan kesan adanya proteinuria
masif.
Hal ini sesuai dengan kriteria sindrom
nefrotik
.

Berdasarkan gambaran klinis dan


pemeriksaan yang dilakukan,
anak didiagnosis
sindroma nefrotik relaps

Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai

  • Laporan
    Laporan
    Dokumen23 halaman
    Laporan
    Anita Mubarokah
    Belum ada peringkat
  • Bab I Pendahuluan
    Bab I Pendahuluan
    Dokumen1 halaman
    Bab I Pendahuluan
    Anita Mubarokah
    Belum ada peringkat
  • PPT
    PPT
    Dokumen36 halaman
    PPT
    Anita Mubarokah
    Belum ada peringkat
  • Tinea Corporis
    Tinea Corporis
    Dokumen31 halaman
    Tinea Corporis
    Anita Mubarokah
    Belum ada peringkat
  • Penyuluhan-Phbs Simpang Kawat
    Penyuluhan-Phbs Simpang Kawat
    Dokumen36 halaman
    Penyuluhan-Phbs Simpang Kawat
    Anita Mubarokah
    Belum ada peringkat
  • Tinea Korporis
    Tinea Korporis
    Dokumen10 halaman
    Tinea Korporis
    Anita Mubarokah
    Belum ada peringkat
  • Laporan
    Laporan
    Dokumen23 halaman
    Laporan
    Anita Mubarokah
    Belum ada peringkat
  • PPT
    PPT
    Dokumen36 halaman
    PPT
    Anita Mubarokah
    Belum ada peringkat
  • Pembimbing Dr. Azwar Djauhari M.SC: Anita Mubarokah, S.Ked
    Pembimbing Dr. Azwar Djauhari M.SC: Anita Mubarokah, S.Ked
    Dokumen32 halaman
    Pembimbing Dr. Azwar Djauhari M.SC: Anita Mubarokah, S.Ked
    Anita Mubarokah
    Belum ada peringkat
  • Cover
    Cover
    Dokumen3 halaman
    Cover
    Anita Mubarokah
    Belum ada peringkat
  • PPT
    PPT
    Dokumen36 halaman
    PPT
    Anita Mubarokah
    Belum ada peringkat
  • JURNAL
    JURNAL
    Dokumen9 halaman
    JURNAL
    Arif
    Belum ada peringkat
  • Penyuluhan
    Penyuluhan
    Dokumen32 halaman
    Penyuluhan
    Anita Mubarokah
    Belum ada peringkat
  • Laporan
    Laporan
    Dokumen17 halaman
    Laporan
    Anita Mubarokah
    Belum ada peringkat
  • MDG Blok-18
    MDG Blok-18
    Dokumen82 halaman
    MDG Blok-18
    Anita Mubarokah
    Belum ada peringkat
  • Asma
    Asma
    Dokumen33 halaman
    Asma
    Anita Mubarokah
    Belum ada peringkat
  • Laporan
    Laporan
    Dokumen18 halaman
    Laporan
    Anita Mubarokah
    Belum ada peringkat
  • Sistem Kesehatan Nasional - Temu3
    Sistem Kesehatan Nasional - Temu3
    Dokumen35 halaman
    Sistem Kesehatan Nasional - Temu3
    Anita Mubarokah
    Belum ada peringkat
  • PEMBIAYAAN Temu2
    PEMBIAYAAN Temu2
    Dokumen39 halaman
    PEMBIAYAAN Temu2
    Anita Mubarokah
    Belum ada peringkat
  • BST
    BST
    Dokumen28 halaman
    BST
    Anita Mubarokah
    Belum ada peringkat
  • Pengenalan SPSS
    Pengenalan SPSS
    Dokumen37 halaman
    Pengenalan SPSS
    Anita Mubarokah
    Belum ada peringkat
  • Imunologi Kanker
    Imunologi Kanker
    Dokumen17 halaman
    Imunologi Kanker
    anakagungbagus
    Belum ada peringkat
  • PENGANTAR KOMUNITAS Temu1
    PENGANTAR KOMUNITAS Temu1
    Dokumen38 halaman
    PENGANTAR KOMUNITAS Temu1
    Anita Mubarokah
    Belum ada peringkat
  • Tutorial 2 - Skenario 1, Blok 16
    Tutorial 2 - Skenario 1, Blok 16
    Dokumen30 halaman
    Tutorial 2 - Skenario 1, Blok 16
    Anita Mubarokah
    Belum ada peringkat
  • Asi Eksklusif PDF
    Asi Eksklusif PDF
    Dokumen60 halaman
    Asi Eksklusif PDF
    Nurhasni Fauzan
    Belum ada peringkat
  • Referat Pielonefritis Kronik
    Referat Pielonefritis Kronik
    Dokumen19 halaman
    Referat Pielonefritis Kronik
    Riana Suwarni
    100% (1)
  • Ivp
    Ivp
    Dokumen5 halaman
    Ivp
    Nurul Nadia Marzuki
    Belum ada peringkat
  • Pielonefritis Refrat
    Pielonefritis Refrat
    Dokumen21 halaman
    Pielonefritis Refrat
    Mira E Putri
    100% (1)
  • Infeksi Traktus Urogenital
    Infeksi Traktus Urogenital
    Dokumen62 halaman
    Infeksi Traktus Urogenital
    abudh011
    Belum ada peringkat