Anda di halaman 1dari 4

Case

Fraktur humerus dextra 1/3 tengah transversed


displaced tertutup + Fraktur tibia fibula dextra 1/3
tengah oblique displaced terbuka grade II

Oleh:
Rizka Apresia, S.Ked
04101401009

Pembimbing:
Dr. dr. H. Muzakkie, Sp.B. Sp.OT

DEPARTEMEN ILMU BEDAH


RUMAH SAKIT DR. MOH. HOESIN PALEMBANG
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SRIWIJAYA
2014

KATA PENGANTAR
Segala puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa,
karena atas berkat dan rahmat-Nya penulis dapat menyelesaikan Case dengan
judul Fraktur humerus dextra 1/3 tengah transversed displaced tertutup + Fraktur
tibia fibula dextra 1/3 tengah oblique displaced terbuka grade II. Di kesempatan
ini penulis juga mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Dr. dr.
H. Muzakkie, Sp.B. Sp.OT, selaku pembimbing yang telah membantu
penyelesaian laporan kasus ini.
Penulis menyadari sepenuhnya bahwa dalam penyusunan case ini masih
banyak terdapat kesalahan dan kekurangan. Oleh karena itu, segala saran dan
kritik yang bersifat membangun sangat penulis harapkan.
Demikianlah penulisan laporan ini, semoga bermanfaat, amin.

Palembang, 4 November 2014

Penulis

HALAMAN PENGESAHAN

Case

Judul
Fraktur humerus dextra 1/3 tengah transversed displaced tertutup + Fraktur
tibia fibula dextra 1/3 tengah oblique displaced terbuka grade II

Oleh:
Rizka Apresia, S.Ked
04101401009

Telah diterima dan disetujui sebagai salah satu syarat dalam mengikuti
Kepaniteraan Klinik di Bagian Ilmu Bedah Fakultas Kedokteran Univesitas
Sriwijaya Rumah Sakit Mohammad Hoesin Palembang

Palembang, November 2014

Dr. dr. H. Muzakkie, Sp.B. Sp.OT

Anda mungkin juga menyukai