Anda di halaman 1dari 61

ORGANELLA SEL

WARNING!!!!! VIRUS BUKAN SEL-------TIDAK PUNYA ORGANELLA

Infeksi virus HIV pada sellemfosit T yang berperan dalam sistem kekebalan

Sitoplasma:
- Cairan intraseluler tempat
tersuspensinya partikel-partikel
yang tidak larut (berbagai
senyawa biomolekul, mis:
RNA, ribosom, asam amino, enzim,
senyawa metabolit dll)
- Sistem koloidal yang bersifat
seperti gel
- Tempat bersemayam organelorganel (inti, mitokondria,
kloroplas, mikrotubulus dll)

Cell organelle

RIBOSOM

SUBUNIT KECIL DISEBUT JUGA 40 S,


SEDANGKAN SUBUNIT BESAR 60 S. PD.
SUBUNIT 60 S, TERDAPAT ENZIM SINTETASE
YANG MERANGKAIKAN SESAMA ASAM
AMINO MEMBENTUK PEPTIDA
RIBOSOM PD. REK ADALAH SUBUNIT 60 S
(RIBOSOM TERIKAT)
SUBUNIT 40 S DAN 60 S MENGANDUNG rRNA
SINTESIS PROTEIN PADA RIBOSOM BEBAS,
LANGSUNG MASUK SITOSOL DAN
BERFUNGSI DI SINI.
RIBOSOM TERIKAT DAN BEBAS DAPAT
SALING BERTUKAR TEMPAT

SISTIM ENDOMEMBRAN
SELUBUNG NUKLEUS
RETIKULUM ENDOPLASMA
APARATUS GOLGI
LISOSOM
VAKUOLA

RETIKULUM ENDOPLASMA
RE ADALAH SALURAN BERJALA-JALA
(LABIRIN MEMBRAN)
DINDING SALURAN TERDIRI ATAS 2 LAPIS
UNIT MEMBRAN
RONGGA SALURAN (LUMEN) DISEBUT
CISTERNA
DI DALAM CISTERNA TERDAPAT BERBAGAI
ENZIM YG DIPERLUKAN UNTUK SINTESIS
FOSFOLIPID, KHOLESTEROL, STEROID

RE HALUS
FUNGSI REH :
SINTESIS PROTEIN YANG TIDAK DISEKRESI
SINTESIS STEROID (PD. KEL. BUNTU)
METABOLISME DAN TRANSPOR LEMAK DAN ZAT YG
LARUT DLM LEMAK
METABOLISME GLIKOGEN
DETOKSIFIKASI OBAT
BEKERJA SAMA DENGAN REK MENSINTESIS
ANTIBODI (PD. SEL PLASMA)

RE KASAR
FUNGSI REK :
SINTESIS PROTEIN YG AKAN DISEKRESI
SINTESIS GLIKOGEN ATAU POLISAKARIDA
GLIKOSILASI PROTEIN TTT YG SUDAH DISINTESIS
(PENAMBAHAN OLIGOSAKARIDA THD PROTEIN)
SINTESIS LEMAK (LIPID)

Struktur badan Golgi sebagai organela pengemas protein atau senyawa lainnya
yang akan didistribusikan kedalam atau keluar sel.

APARATUS GOLGI
TERDIRI 3 KOMPONEN :
CISTERNA
VESIKULA
VAKUOLA
CISTERNA : 5 LEMPENG
YG SEJAJAR
MELENGKUNG
BERBENTUK PIALA.

Bagian vesikula a.g. di bagian bawah dari sisterna (ke arah


dalam sel)
Bagian vakuola berada di atas (di puncak sel)
Baik vesikula maupun vakuola a.g. terdiri atas banyak
gelembung. Isi setiap vesikula lebih teran daripada isi
vakuola
Isi vakuola sudah berupa bahan sekresi (getahan)
Bagian vesikula tumbuh dari retikulum endoplasma atau
selubung nukleus. Makin dekat ke bagian sisterna, vesikula
bergabung membentuk sisterna baru
Sisterna sebelah atas pecah menjadi vakuola yg berisi
bahan sekresi. OKI, a.g. tumbuh terus menerus dari bawah
A.G. dibedakan atas polaritasnya, Kutub bawah yang dekat
dengan inti atau RE disebut forming face (muka cis), sdg
kutub atas yang dekat dengan membran sel disebut
maturing face (muka trans)

Termasuk forming face ad. semua bagian vesikula


dan sisterna terbawah. Bagian ini mrpk tempat
pemrosesan dan perakitan bahan yg akan disekresi
Pd bag. maturing face bahan yg akan disekresi
mengalami pematangan, pemadatan dan
pembungkusan berupa gelembung atau vakuola.
Vakuola bagian atas sel itu disebut juga secretory
vesicle (transport vesicle).
Vesikula sekresi ada yang berfungsi sebagai
cadangan bahan sekresi bagi sel. Pada sel kelenjar
yang aktif sekali, vesikula itu bertimbun di bagian
puncak sel
3 fungsi utama AG : sekresi, sintesa dan produksi
Protein (glikoprotein) yg telah disintesa dalam RE,
masuk AG melalui vesikula yg tumbuh dan lepas di
bagian ujung RE dan yg dekat dengan AG.
Kuncup pada ujung RE lepas menjadi vesikula.
Vesikula-vesikula bergabung membentuk sisterna.

Di dalam sisterna, protein diproses lagi, lalu dibungkus

bungkus kecil dalam vakuola atau vesikula sekresi.


Bahan sekresi dalam vakuola disekresi dengan cara
eksositosis
AG juga bekerja mensintesa zat, yaitu polisakarida.
Contoh pada sel goblet (sel penggetah lendir, dalam sal.
pencern.,pernafasan dan kelamin).
Polisakarida disintesa dari glukosa, galaktosa atau
fruktosa.
Fungsi produksi AG ditunjukkan oleh produksi lisosom dan
membran sel.
Enzim hidrolisa diproduksi dalam RE, yang dialirkan ke
sisterna RE deka AG, menumpuk di ujung, mengkuncup,
lalu gembungan berisi enzim itu lepas menjadi vesikula.
Vesikula menggabung sesama membentuk sisterna AG.
Di dalam sisterna AG, enzim diproses dan dimatangkan,
lalu dialirkan ke bagian ujung sisterna sebelah atas,
kuncup, gembung, lepas menjadi vakuola yang sudah
berisi enzim hidrolisa. Vakuola itu disebut sebagai lisosom
primer

LISOSOM
MEMP. ENZIM HIDROLISIS YG DPT MENGHIDROLISIS
PROTEIN, POLISAKARIDA, LEMAK DAN AS. NUKLEAT
BENTUK ORGANELLA INI BUNDAR, DISELAPUTI
OLEH SELAPIS UNIT MEMBRAN
MEMBRAN INI TAHAN THD LISIS DAN IMPERMEABEL
THD ENZIM YANG DIKANDUNGNYA
ADA LK. 80 JENIS ENZIM YG TERKANDUNG DIDLMNYA (PROTEASE, LIPASE, GLUKOSIDASE,
FOSFATASE, NUKLEASE (RNA DAN DNA-ASE) DAN
SULFATASE)
SISTIM LISOSOM TERDIRI ATAS KOMPONEN :
FAGOSOM, LISOSOM (L. PRIMER DAN SEKUNDER)
DAN PASCA-LISOSOM (RECIDUAL BODY)

HASIL CERNAAN AKAN KE LUAR LISOSOM

SEKUNDER, SHG. LISOSOM MENGANDUNG BHN


SISA ATAU AMPAS CERNAAN PASCA LISOSOM
NASIB BADAN SISA : EKSOSITOSIS, TETAP
BERTAHAN, PECAH OTOLISIS SEL DIMAKAN
MAKROFAG OTOLISIS DST.
FUNGSI LISOSOM : SEKRESI, TRANSPORT, AKTIVASI,
ABSORPSI REABSORPSI PEMBERSIHAN,
PERTAHANAN, MENAWARKAN ZAT, PEMBUAHAN
BERBAGAI SEL KELENJAR (EKSOKRIN MAUPUN
ENDOKRIN) SEKRESI
SEL ENDOTEL PEMBULUH KAPILER DARAH
TRANSPORT
KELENJAR PENGGETAH ENZIM ATAU HORMON
INAKTIF. CONTOH : HORMON TIROGLOBULIN
(INAKTIF) MELALUI HIDROLISIS ENZIM-ENZIM
LISOSOM MENJADI HORMON TIROKSIN YG AKTIF

OSTEOKLAST : SEL YG BERPERAN DALAM

PEROMBAKAN DAN PEMUGARAN TULANG


LISOSOM SBG PENGABSORPSI
SEL-SEL TUBULUS GINJAL DAN OSTEOKLAST
DALAM TULANG LISOSOM SBG REABSORPSI
AKROSOM PD KEPALA SPERMATOZOA
LISOSOM YG BESAR YG MENCERNA BAG ZONA
PELUCIDA TELUR SHG MEMUDAHKAN
SPERMATOZOA MASUK UNTUK MELAKUKAN
PEMBUAHAN
LISOSOM MENCERNA BENDA ASING YG
DIFAGOSITOSIS, MEMAKAN DEBRIS YG BERASAL
DARI SEL-SEL YG MATI ATAU RUSAK OLEH BENDA
ASING ATAU RACUN SERTA MENAWARKAN RACUN

NUKLEUS
NUKLEUS : SELUBUNG, NUKLEOPLASMA, NUKLEOLUS DAN

KROMATIN
KOMPONEN UTAMA NUKLEUS : KROMATIN
KROMATIN MENGANDUNG DNA
SELUBUNG NUKLEUS TDRI DR 2 LAPIS UNIT MEMBRAN
ANTARA M. LUAR DAN M. DALAM ADA CELAH YANG DISEBUT
PERINUCLEAR CISTERNAE (LEBAR 50 NM)
CISTERNAE TEPI NUKLEUS BERHUB. DG. CISTERNAE RE PADA
BBRP TEMPAT YG BERPERAN SEBAGAI SALURAN TRANSPORT
ZAT.
PADA SELUBUNG NUKLEUS JUGA DIDAPATI LUBANG-LUBANG
HALUS : PORI INTI (DIAMETER 80 NM)
BENTUK SETIAP PORUS HAMPIR POLIGONAL. PORI MENEMPATI
SEKITAR 40% SELURUH PERMUKAAN SELUBUNG NUKLEUS.
PORI BERPERAN SBG DIAFRAGMA : PINTU KE LUAR MASUK ZAT
YG BERSIFAT STATIS

KEHADIRAN PORI BERSIFAT DINAMIS


MAKIN AKTIF NUKLEUS, MAKIN BANYAK PORI DENGAN
LETAK YANG DAPAT BERUBAH-UBAH
KETIKA SEL MEMBELAH, SELUBUNG INTI HANCUR DAN
TERSEBAR DALAM SITOPLASMA BERUPA VESIKULA
DAN PATAHAN-PATAHAN MEMBRAN.
ASOSIASI KEMBALI DARI VESIKULA BEKAS HANCURAN
SELUBUNG MEMBENTUK SELUBUNG INTI KEMBALI.
ATAU DIDUGA BERASAL DARI RE
CAIRAN NUKLEUS LEBIH KENTAL DRPD SITOPLASMA
(NUKLEOPLASMA = KARIOPLASMA)
DI DALAM NUKLEOPLASMA TERENDAM KROMATIN DAN
NUKLEOLUS.
NUKLEOPLASMA MENGANDUNG PROTEIN, ENZIM,
METABOLIT DAN ION
NUKLEOLUS : DISEBUT JUGA BUTIR INTI ATAU ANAK INTI

NUKLEOLUS BERBENTUK BUNDAR, DIAMETER 0,3


m, TAK BERMEMBRAN, BERISI RNA (BASOFIL)
STRUKTUR BERBENTUK JALA BENANG HALUS YANG
MENYERAP ZAT WARNA MIKROTEKNIK : KROMATIN
KROMATIN TERSUSUN OLEH : DNA DAN PROTEIN
KROMATIN PD INTERFASE TERDIRI ATAS 2 MACAM
YAITU HETEROKROMATIN DAN EUKROMATIN
HETEROKROMATIN : PADAT, GELAP, LEBIH BANYAK
MENUMPUK DI TEPI INTI SEHINGGA SELUBUNG
NUKLEUS TAMPAK AMAT JELAS DI BAWAH
MIKROSKOP CAHAYA
HETEROKROMATIN TERDIRI DARI DNA YANG MELILIT
RAPAT, NON AKTIF
EUKROMATIN : KURANG MENARIK ZAT WARNA,
KARENA ITU DI BAWAH MC. BERWARNA TERANG.
EUKROMATIN MEMPUNYAI DNA YANG LONGGAR
KARENA SEDANG AKTIF

PROTEIN KROMATIN TERDIRI DARI HISTON DAN ADA


JUGA PROTEIN NON-HISTON DISELA-SELA HISTON
HISTON BERUPA BUTIRAN ATAU MANIK DAN DNA
MELILIT TIAP MANIK
STRUKTUR DASAR KROMATIN ADALAH NUKLEOSOM
(200 BASA DNA)
LILITAN ITU AKAN LEPAS DARI BENAMANNYA PADA
HISTON MELALUI PERAN ENZIM POLIMERASE
JIKA SEL MEMBELAH, PILINAN BENANG DNA
KROMATIN AKAN MERAPAT DAN MEMADAT SEKALI,
SEHINGGA JADI PENDEK DAN TEBAL, YG DISEBUT
KROMOSOM
KETIKA DALAM BENTUK KROMOSOM, BAHAN
GENETISNYA TERDIRI DARI 2 DAERAH YAITU KEPALA
(SENTROMER, KINETOKOR) DAN LENGAN
SENTROMER LAZIMNYA HANYA 1 PADA TIAP
KROMOSOM, SEDANGKAN LENGAN ADA 2.
LENGAN INI ADA YANG SAMA PANJANG, ADA YANG
SATU LEBIH PENDEK DAN ADA PULA YANG SATU

BENTUK DAN PANJANG KROMOSOM SETIAP SEL

BERMACAM-MACAM
DI ANTARA YG BERMACAM-MACAM ADA YG SAMA 2
BUAH (SEPASANG-SEPASANG) YG DISEBUT KROMOSOM
HOMOLOG
MANUSIA MEMILIKI 46 KROMOSOM DALAM TIAP SELNYA.
BERARTI JUMLAH MACAM KROMOSOM ORANG ADA X
46 = 23
SETIAP MACAM KROMOSOM (KROMATIN KETIKA SEL
DALAM INTERFASE) MENGANDUNG DNA
UNIT BAHAN GENETIS (HEREDITAS) IALAH GEN
GEN TERSUSUN OLEH DNA
ADA 1 GEN MENUMBUHKAN 1 KARAKTER, ADA BANYAK
GEN MENUMBUHKAN 1 KARAKTER DAN ADA PULA 1 GEN
MENUMBUHKAN BANYAK KARAKTER
DI BAWAH MIKROSKOP, GEN TIDAK DAPAT DILIHAT,
KECUALI DNA. OKI., GEN HANYA NAMA FUNGSIONAL,
BUKAN STRUKTURAL. NAMA STRUKTURNYA ADALAH
DNA.

WAKTU SEL MEMBELAH, KROMOSOM AKAN

MENGGANDA JADI SEPASANG YG DISEBUT


KROMATID (KROMOSOM ANAK)
NUKELUS ADALAH PUSAT SEL. DG DMK, FUNGSI
NUKLEUS : 1) MENGONTROL DAN MENGHASILKAN
ZAT YG PERLU UNTUK METABOLISME; 2) BERISI
BAHAN GENETIS YG AKAN DITURUNKAN
UNTUK FUNGSI 1), DNA MENJALANI TRANSKRIPSI,
SEDANGKAN 2) MELALUI REPLIKASI (DNA DALAM
KROMATIN MENGGANDA MENJADI DNA-DNA
ANAKAN)
TRANSKRIPSI DAN REPLIKASI MEMERLUKAN ATP,
NUKLEOSIDA, FOSFAT, RIBOSA, HISTON, PROTEIN
NON-HISTON, ASAM AMINO DAN ENZIM-ENZIM TTT.
BERLANGSUNGNYA TRANSKRIPSI MENUNJUKKAN
FASE EUKROMATIN, SEDANGKAN KROMATIN YG
TIDAK AKTIF MELAKUKAN TRANSKRIPSI
MENUNJUKKAN KEMBALI PD FASE HETEROKROMATIN

VAKUOLA
Organel ini sebenarnya lisosom juga. Perbedaan yang
mendasar terletak pada ukuran. Apabila lisosom
(lisosom primer) merupakan vesikula sekresi maka
ukurannya lebih kecil dibandingkan vakuola. Hal ini
berkaitan dengan fungsi vakuola yang bermacammacam.
Fungsi vakuola diantaranya adalah :
1. menyimpan dan mencerna makanan
Contoh : berbagai jenis obat yang merusak sel akan
masuk ke dalam vakuola autofagi, untuk ditawarkan
dengan jalan mencernanya dengan enzim-enzim
2. mendekatkan sitoplasma ke dinding, agar keluar
masuk zat lancar dan cepat
Contoh : vakuola tumbuhan. Saat sel muda,
vakuolanya berukuran kecil dan tersebar. Namun
setelah sel dewasa, ukuran vakuola hampir mengisi
bagian terbesar sel.

3. membuat sel muda menjadi tegang-kukuh.


Tekanan osmosis vakuola yang besar,
mendorong sitoplasma ke pinggir dan
mengakibatkan sel nampak tegang-kukuh.
4. Osmoregulator
Mengumpulkan dan membuang ampas
metabolisme bentuk cair serta mengatur
kadar air dan garam tubuh. Fungsi
osmoregulator ini terdapat pada vakuola
kontraktil. Vakuola kontraktil terdiri dari
saluran-saluran radial yang kecil pendek
dan sebuah gembungan di tengah.
Peran vakuola pada tumbuhan lebih
penting, serta memiliki membran yang
memisahkannya dari sitoplasma. Membran
vakuola disebut tonoplast

Vakuola pada tumbuhan merupakan rongga


menyerupai gembungan dalam sitoplasma,
berisi beraneka bahan cair. Bahan yang
terkandung dan merupakan petunjuk
fungsinya pula ada 4 golongan yaitu :
1. Simpanan bahan makanan : asam amino,
gula, protein, mineral, asam-asam organic
2. Ampas metabolisme : memblokir agar tak
mengganggu kegiatan dalam sitoplasma.
Contoh gas CO2 dan NH3, kristal garamgaram yang tak perlu
3. Zat warna (pigmen)
4. Simpanan produksi : minyak atsiri (mudah
menguap), madu, dan lain-lain.

SUBSTANSI ERGASTIK
Bersifat cair : cairan sel, lemak,

minyak atsiri dan hars


Bersifat padat : kristal Ca-oksalat,
kristal kersik (silika), kristal kalsium
karbonat,
Amilum
Butir aleuron

Substansi ergastik cair


Cairan sel :
* asam-asam organik : asam sitrat, asam
anggur, asam apel, asam oksalat
* karbohidrat
- monosakarida : glukosa, fruktosa
- disakarida : sakarosa, maltosa
- polisakarida : inulin, lendir
* amida : protein

* Alkaloid : zat-zat yang menyebabkan


tumbuhan berkhasiat obat, misalnya
- chinin dan ciuchonin pada Cinchona
succirubra
- piperine pada Piper betle
- cocain pada koka Jawa
- papaver pada Papaver
somniferum
- atropin pada Atropa beladona
- hyoscianin pada Datura metel

* Zat penyamak, campuran dari


bermacam-macam zat, misalnya
glicosid
dan asam galus
* Zat-zat warna (pigmen)
- anthocyanin, memberi warna pada
buah
dan sayur
- anthoxanthin

Lemak
Terdapat pada biji-biji berbagai makanan
cadangan. Misalnya pada kacang tanah,
kelapa. Dalam sel-sel yang plasmanya
banyak mengandung air, lemak terdapat
sebagai tetes-tetes minyak
Minyak atsiri dan hars
Di dalam sel terdapat tetes-tetes yang
dapat membias cahaya. Misalnya pada
kulit buah jeruk, kulit batang kayu
manis, buah cabe, daun kayu putih,
rhizome jahe dan daun mahkota bunga
mawar

Substansi ergastik padat


Kristal Ca-oksalat
* kristal pasir : tangkai daun Amaranthus
sp., daun Atropa belladona
* kristal bentuk prisma/piramida : tangkai
daun Begonia sp., daun Citrus sp.
* kristal bentuk roset/cluster/drusen :
tulang daun Carica papaya, daun Nerium
oleander dan Ixora sp.

* kristal bentuk jarum/rafida : tangkai


daun Colocasia sp., buah Ananas
comosus
* kristal bentuk batang (stiloid), lebih
besar dan tebal dari rafida : pada
tumbuhan familia Iridaceae,
Agavaceae

PEROKSISOM
Disebut juga mikrobodi, diameter bervariasi

dengan rata-rata 400 nm.


Organel bentuk bundar atau lonjong, unit
membrane tunggal
Tidak termasuk sistim endomembran.
Gabungan protein dan lipid (sitosol) dan kemudian
memperbanyak jumlahnya dengan membelah diri
menjadi dua setelah ukuran ttt
Peroksisom banyak dijumpai pada sel-sel tubulus
ginjal dan hati, mengandung enzim-enzim katalase
dan oksidase. OKI mempunyai kemampuan
mentransfer dari berbagai substrat ke oksigen
Fungsi utama : menetralkan peroksida yg sangat
besar daya reduktornya dalam sitosol sehingga
terbentuk air dan oksigen

MITOKONDRIA

Diagram tiga demensi mitokondria dengan bagian-bagian yang berfungsi


dalam respirasi seluler yang dimulai dari siklus Kreb, transport elektron
dan fosforilasi oksidatif untuk menghasilkan ATP dari oksidasi substrat
(glukosa). Mitokondria juga memiliki DNA yang berisi gen-gen untuk enzim
yang terlibat dalam respirasi. DNA mitokondria akan bereplikasi menjadi
DNA baru yang diberikan ke mitrokondria anakan. DNA mitokondria bersifat
maternalis ( hasil perkembangan dari DNA mitokondria sel telur)

09/22/15

Rarastp/PSBiotekUGM/BioSeL/08

49

SITOSKELETON
FUNGSI : TUMPUAN STRUKTURAL SEL, MOTILITAS DAN

PENGATURAN AKTIVITAS BIOKIMIAWI DALAM SEL


TUMPUAN STRUKTURAL : DUKUNGAN MEKANIS DAN
MEMPERTAHANKAN BENTUK SEL
MOTILITAS : GERAKAN SILIA DAN FLAGELLA;
KONTRAKSI OTOT, ALIRAN SITOPLASMA
PENGATURAN AKTIVITAS BIOKIMIAWI : PENYALURAN
SINYAL MEKANIS DARI PERMUKAAN SEL KE BAGIAN
DALAM
KOMPONEN SITOSKELETON : MIKROTUBUL (PALING
TEBAL= 25 nm), MIKROFILAMEN (FILAMEN AKTIN = 7
nm) : YG PALING HALUS, DAN FILAMEN INTERMEDIAT :
BERDIAMETER DALAM KISARAN MENENGAH (8-12 nm)

(F. INTERMEDIAT)

MIKROTUBUL
STRUKTUR : BATANG LURUS, TABUNG

BERONGGA, DIBANGUN OLEH TUBULIN ( dan


- TUBULIN)
MIKROTUBUL MENYUSUN ORGAN SILIA DAN
FLAGELLA, SEL SARAF, BENANG SPHINDLE
FUNGSI : MEMPERTAHANKAN BENTK\UK SEL
(BALOK PENAHAN TEKANAN), MOTILITAS SEL,
PERGERAKAN KROMOSOM DAN ORGANEL
CONTOH : GERAKAN MENGHISAP OLEH
MIKROVILLI PD USUS HALUS. GERAKAN
MENGGELINCIR SESAMA MIKROTUBUL

MIKROFILAMEN
TERSUSUN DARI AKTIN : FILAMEN AKTIN YG BANYAK
DIJUMPAI PADA OTOT POLOS DAN SEL-SEL YG
MEMILIKI TONJOLAN GERAK, SEL SARAF
(NEUROFILAMEN), OTOT LURIK DAN SEL-SEL YG
MEMILIKI TONJOLAN GERAK (F. MIOSIN)
F. AKTIN, NEUROFILAMEN, F. MIOSIN : MEMBANTU
MENDUKUNG BENTUK SEL DENGAN MENAHAN
TEGANGAN (GAYA TARIK). GABUNGAN INI MEMBUAT
KORTEKS SEL (LAPISAN SITOPLASMA LUAR)
MEMPUNYAI KEKENTALAN SEMI-PADAT (GEL) YG
BERB EDA DNG SITOPLASMA YG LEBIH CAIR (SOL)
FUNGSI : MEMPERTAHANKAN BENTUK SEL
(MENAHAN GAYA TARIK), PERUBAHAN BENTUK SEL,
KONTRAKSI OTOT, PENGALIRAN SITOPLASMA,
MOTILITAS SEL DAN PEMBELAHAN SEL

FILAMEN INTERMEDIAT
TERSUSUN OLEH SUBUNIT MOLEKULER

PROTEIN FIBROSA YG BERMACAM-MACAM,


MISALNYA : KERATIN (KULIT), VIMENTIN
(FIBROBLAST), DAN DESMIN (SEL OTOT)
PERALATAN SEL YG LEBIH PERMANEN
DIBANDING MIKROTUBUL/FILAMEN
FUNGSI : MEMPERTAHANKAN BENTUK SEL
(PENAHAN GAYA TARIK), TEMPAT BERTAUTNYA
NUKLEUS DAN ORGANEL TTT LAINNYA,
PEMBENTUKAN LAMINA NUKLEUS YG MELAPISI
BAGIAN DALAM SELUBUNG NUKLEUS

SENTRIOL
Organella ini terletak dekat inti
Memiliki rangka mikrotubul yg tersusun secara radial
Mikrotubul sentriol beruntai 3 : triplet. Banyaknya
triplet tiap sentriol = 9
Fungsi : membentuk benang sphindle serta untuk
orientasi pembelahan sel, membentuk rangka
organel-gerak serta mengontrol pergerakannya;
membentuk rangka sel : mikrotubul dan
mikrofilamen
Pada saat sel membelah, sentriol mengganda
menjadi 2 pasang. Tiap pasang berpisah dan
berpindah ke kutub yang berseberangan
Setiap sel yg memiliki silia dan flagella selalu
memiliki sentriol

OSMOREGULASI
PEROLEHAN DAN KEHILANGAN AIR DALAM

SEL HARUS SEIMBANG (OSMOLARITASNYA


SAMA : ISOOSMOTIK=ISOTONIK)
HEWAN LAUT HARUS ISOOSMOTIK DNG
LINGK. AIR ASINNYA OSMOKONFORMER :
TDK AKTIF MENYESUAIKAN OSMOLARITAS
INTERNAL
OSMOREGULATOR : HARUS
MENYESUAIKAN OSMOLARITAS INTERNAL

APABILA LINGKUNGANNYA HIPOOSMOTIK, MAKA

ORGANISME HARUS MEMBUANG KELEBIHAN AIR


(URIN). DMK PULA SEBALIKNYA
KEMAMPUAN OSMOREGULASI YG MEMBUAT
HEWAN MAMPU BERTAHAN HIDUP
SALMON (EURYHALIN : DAPAT BERTAHAN HIDUP
DLM LINGKUNGAN DNG FLUKTUASI OSMOLARITAS
EKSTERNAL YG SANGAT BESAR) SAAT DI LAUT :
MENGAMBIL AIR LAUT DAN MENGEKSKRESIKAN
KELEBIHAN GARAM AIR TAWAR : BERHENTI
MINUM DAN INSANGNYA MENGAMBIL GARAM DR
LINGKUNGAN YG HIPOOSMOTIK
STENOHALIN : TIDAK DAPAT MENTOLERIR
PERUBAHAN YG SANGAT BESAR DLM
OSMOLARITAS EKTERNAL (UMUM TERDAPAT PD
ORGANISME OSMOKONFORMER DAN
OSMOREGULATOR)

Organism and situation

Adaptive solution

Amoeba in freshwater
contractile vacuole
Red blood cell in blood
isoosmotic
Red blood cell in pure water
cytolysis
Red blood cell in seawater
crenation
Plant cell in freshwater
cell wall
Marine plant cell in seawater
isoosmotic
Freshwater fishes in freshwater
urin encer
Marine fishes in sea
scant, urin >kental
Sharks in sea
isoosmotic
(slightly hyperosmotic)
Most marine invertebrates in sea isoosmotic

Anda mungkin juga menyukai