Anda di halaman 1dari 5

SIFAT KOLIGATIF LARUTAN NON

ELEKTROLIT
1. PENURUNAN TEKANAN UAP

2. KENAIKAN TITIK DIDIH

3. PENURUNAN TITIK BEKU

4. TEKANAN OSMOSIS

PENURUNAN TEKANAN UAP


Penurunan tekanan uap larutan (= p ) merupakan selisih antara tekanan
uap Pelarut murni ( = po )dengan tekanan uap larutan ( = p ).
Dirumuskan : p = po p
Contoh Soal :
Hitunglah tekanan uap larutan dari larutan urea yang berkadar 10% pada
suhu toC. Jika tekanan uap air pada suhu toC = 100 mmHg. ( Mr urea = 60 )
Jawab :
Urea kadar 10 % berarti 10 gram urea dan 90 gram air
Fraksi mol urea == 0,032 maka fraksi mol air = 0, 968 ( Ingat X terlarut + X
pelarut = 1 )
Tekanan uap larutan urea dengan rumus : P = X pel . Po
= 0,968 . 100 = 96,8 mmHg

KENAIKAN TITIK DIDIH


Kenaikan Titik Didih Larutan = Tb
Kenaikan titik didih larutan (= Tb ) merupakan selisih antara titik didih
larutan ( Tb ) dengan titik didih pelarut murni
Dirumuskan : Tb = Tb larutan - Tb pelarut atau Tb = Kb . M
Contoh Soal :
Larutan glukosa mempunyai titik beku - 0,372 oC
Hitunglah titik didihnya ! ( Kb = 0,52 dan Kf = 1,86 )
Jawab :
Tb = m x Kf
0,372 = m x 1,86 m = 0,2 molal
Tb = m x Kb
= 0,2 x 0,52 = 0,104 OC

PENURUNAN TITIK BEKU


Penurunan titik beku larutan (= Tf ) merupakan selisih antara titik
beku pelarut ( Tf pelarut ) dengan titik beku larutan ( Tf larutan )
Dirumuskan : Tf = Tf pelarut - Tf larutan atau Tf = Kf . M
Contoh Soal :
Sebanyak 6 gram urea ( Mr 60 ) dilarutkan dalam 200 gram air .
Tentukan titik beku larutan urea tsb ! ( Kf = 1,86 )
Jawab :
Tf = m . Kf
= 6/60 . 1000/200 . 1,86 = 0,93 oC
Titik beku larutan urea = 0 - 0,26 = - 0,26 OC

TEKAKAN OSMOSIS
Tekanan Osmosis larutan merupakan tekanan yang ditimbulkan
oleh larutan pada keadaan tertentu ( P dan T tertentu )
Dirumuskan : = M . R . T
dimana : = tekanan osmosis dalam atm,
M = molaritas dalam mol/L,
R = tetapan gas ideal dalam L atm/oK

T = suhu dalam oK
Contoh Soal :
Suatu larutan berisi 36 gram glukosa C6H12O6 ( Mr 180 ) dalam
360 gram air massa jenis 1 g/mL pada suhu 27oC. Hitunglah
tekanan osmosis larutan tsb !
Jawab :
=M.R.T
= 36/180 .1000/360 . 0,082 . ( 273 + 27 ) = 13,667 mmHg

Anda mungkin juga menyukai