Anda di halaman 1dari 13

Filariasis

(kaki Gajah)
Design By
Bayu Setya Pratama

PROVINCE TRAINING CENTRE RUMAH SAKIT UMUM DR. PIRNGADI


MEDAN
2015

Filariasis

Filariasis

Apa itu filariasis


Filariasis atau yang lebih dikenal
juga dengan penyakit kaki gajah
merupakan.penyakit menular menahun
yang disebabkan oleh infeksi cacing
filaria dan ditularkan oleh berbagai
jenis nyamuk.

Penyebab Filariasis

Filariasis disebabkan oleh infeksi cacing filaria yang


hidup di saluran dan
kelenjar getah bening. Anak cacing yang disebut
mikrofilaria, hidup dalam darah.
Cacing ini di tularkan ke tubuh manusia melalui
nyamuk Seperti anopeles , culex ,aedes dll.

Jenis cacing ini :


1. Wuchereria bancrofti
2. Brugia malayi
3. Brugia timori (Gandahusada, 1998).

Siklus Hidup Filariasis

Gejala Klinis

Demam berulang-ulang selama 3-5 hari, demam dapat hilang


bila istirahat dan muncul lagi setelah bekerjaberat

Pembengkakan kelenjar getah bening (tanpa ada luka) di


daerah lipatan paha, ketiak yang tampak kemerahan, panas
Dan sakit.

Gejala Klinis

Radang saluran kelenjar getah bening yang terasa panas


dan sakit kearah ujung.yang menjalar dari pangkal kaki
atau pangkal lengan.

Filarial abses akibat seringnya menderita


pembengkakan kelenjar getah bening, dapat pecahdan
mengeluarkan nanah serta darah

Pembesaran tungkai, lengan, buah dada, buah zakar


yang terlihat agak kemerahan dan terasa panas.

Tindakan Pencegahan dan


Pemberantasan Filariasis
Menurut Depkes RI (2005), tindakan pencegahan dan pemberantasan filariasis
yang dapat dilakukan adalah:
1. Melaporkan ke Puskesmas bila menemukan warga desa dengan pembesaran kaki,
tangan, kantong buah zakar, atau payudara.
2. Ikut serta dalam pemeriksaan darah jari yang dilakukan pada malam hari oleh
petugas kesehatan.
3. Minum obat anti filariasis yang diberikan oleh petugas kesehatan.
4. Menjaga kebersihan rumah dan lingkungan agar bebas dari nyamuk penular.
5. Menjaga diri dari gigitan nyamuk misalnya dengan menggunakan kelambu pada
saat tidur.

PENCEGAHAN
1.Berusaha menghindarkan diri dari gigitan nyamuk penular.
2.Membersihkan tanaman air padarawa-rawa yang
merupakan tempat perindukan nyamuk, menimbun,
mengeringkan atau mengalirkan genangan air sebagai
tempat perindukan nyamuk.
3.Membersihkan semak-semak disekitar rumah
4.Tidur menggunakan kelambu
5.Lubang angin (ventilasi) rumah ditutup kawat kasa halus
6.Memakai lotion anti nyamuk
7.Meminum Obat pencegah filariasis

Mari Kica cari Perbedaannya yuk ?

Jadi Siapa yg Tukang sampah?

Video

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai