Anda di halaman 1dari 2

SOP (Standard Operating Procedure)

Team
:
Area/lokasi :
Pekerjaan
PT. SUMARAJA INDAH PRODUCTION YARD GABUS

:
PEMANCANGAN (PILING)

Tgl : 10/09/2007
Revisi ke :

Setiap individu di dalam pekerjaan ini harus mendiskusikan Prosedur ini bersama-sama sehingga mempunyai pemahaman dan
pengertian yang sama serta mengetahui tugas masing-masing dan standar HES yang akan dicapai efektif dan pekerjaan selesai
dengan selamat
LANGKAH KERJA YANG HARUS DILAKUKAN
PERSIAPAN
1 Siapkan semua team/pekerja dalam keadaan sehat
2 Lakukan tailgate meeting untuk menerangkan dan menjelaskan langkah kerja dan
menjelaskan langkah kerja dan bahaya yang mungkin timbul dan langkah mengatasinya
3 Pastikan semua alat sudah dalam kondisi baik dan siap di gunakan
PELAKSANAAN
1 Lakukan pembersihan lokasi tempat kerja
2 Lakukan pemeriksaan terhadap equipment dan tools yang akan digunakan sebelum pekerjaan dimulai
3 Lakukan survey untuk menentukan lokasi titik pancang sesuai dengan gambar
4 Posisi Alat pancang pada lokasi terdekat dengan titik pemancangan, pastikan posisi
alat pancang stabil dan kokoh , gunakan alas/mat bila tanah lunak
5 Lakukan koordinasi dengan CPI akan kemungkinan adanya power line, atau pipa-pipa
bawah tanah sesuai permit yang disetujui
6 Lakukan pengangkatan tiang pancang pada titik 1/3 dari panjang pancang bagian atas ,
arah tegak lurus ke arah titik pancang yang akan dipancang
7 Gunakan alat level untuk memastikan posisi tiang pancang tegak lurus
8 Catat jumlah tumbukan untuk setiap penurunan (kalendering)
9 Lakukan pemancangan titik berikutnya dengan mengulang langkah-langkah kerja tersebut diatas
10 Setelah selesai, lakukan house keeping
Prepared by :

Checked by :

Approved by :

Page 1 of 2

PELAKSANA

JOB SAFETY ANALYSIS (JSA) / ANALISA KESELAMATAN PEKERJAAN


TEAM :

URAIAN PEKERJAAN :

LOKASI :
Tgl. :
PRODUCTION YARD GABUS
10/9/2007

PEMANCANGAN (PILING)

PT. SUMARAJA INDAH

Baru
Revisi

REQUIRED/RECOMMENDED PPE
:
PPE Yang Dibutuhkan/Disarankan
(Pakailah PPE yang sesuai dengan pekerjaan)
BASIC SEQUENCES OF JOB STEPS
Urutan Pekerjaan

Helmet, Safety shoes, Safety glass, Sarung tangan


P3K,
POTENSIAL HAZARDS
Bahaya Yang Terkait

FACILITY/EQUIPMENT
Fasilitas/Peralatan

: Alat potong besi, Bar bender, Bar cutter

RECOMMENDED ACTIONS OR PROCEDURES


Langkah / Prosedur Yang Disarankan

1 Persiapan

1.1

Miss informasi yang bisa berakibat kecelakaan kerja

1.1.1 Lakukan Tailgate meeting sebelum memulai pekerjaan


1.1.2 Siapkan Fasilitas Emergency (P3K, Fire Extinguiser, dll)
1.1.3 Pastikan semua team dalam keadaan sehat, tidak sedang dalam pengaruh
alkohol dan obat-obatan

2 Survey penentuan titik pancang

2.1

Kaki tersandng

2.1.1 Gunakan Sarung tangan, safety shoes, safety hat


2.2.1 Pastikan posisi mata selalu pandangan jauh kedepan

3 Posisikan alat pancang pada lokasi


Pemancangan

3.1
3.2

Tangan terluka
Kaki tersandung, terjatuh, tertimpa alat pancang

3.1.1 Pastikan alat-alat yang digunakan dalam kondisi baik


3.1.2 Pastikan area kerja aman dan selalu perhatikan alat pancang sewaktu memindahkan

4 Mengangkat tiang pancang

4.1
4.2

Tertimpa benda berat


Tangan terluka, Tersandung

4.1.1 pastikan sling untuk mengangkat tiang pancang terikat dengan baik
4.1.2 Gunakan sarung tangan, safety shoes, safety hat

5 Pengelasan tiang pancang

5.1

Kesetrum listrik

5.1.1 Pastikan alat las berfungsi dengan baik dan tidak ada kabel yang terkelupas

5 House keeping

5.1
5.2

Lokasi kerja kotor/tidak rapi


Tersandung

5.1.1 Bersihkan area kerja sebelum dan sesudah bekerja dari bekas potongan besi
5.1.2 Bekas potongan besi dikumpulkan yang rapi

Prepared by :

Approved by :

Page 2 of 2

Anda mungkin juga menyukai