Anda di halaman 1dari 1

Executive Summary

PT. Inti Borneo Resourcindo yang merupakan subyek dari Pra-Studi Kelayakan (PFS)
investigasi pada tambang terbuka untuk cebakan tembaga-emas porfiri di Sungai
KS, Kalimantan.

Latar Belakang
Perencanaan adalah penentuan persyaratan teknik pencapaian sasaran kegiatan
serta urutan teknik pelaksanaan dalam berbagai macam anak kegiatan yang harus
dilaksanakan untuk pencapaian tujuan dan sasaran kegiatan. Dimana didalamnya
berisikan juga jadwal produksi dan rancangan fase penambangan tahunan/bulanan.
Sehingga perencanaan tambang memiliki tujuan membuat suatu rancangan
tambang untuk menghasilkan tingkat produksi yang telah ditentukan. Salah satu
bagian dari perencanaan tersebut adalah melakukan urutan (scheduling)
penambangan untuk meningkatkan efektiftivitas, efisiensi dan nilai ekonomis dalam
pelaksanaan penambangan.

Anda mungkin juga menyukai