Anda di halaman 1dari 4

SMP ISLAM TUGASKU

ULANGAN AKHIR SEMESTER GENAP


TAHUN PELAJARAN 2015/2016
LEMBAR SOAL
Mata Pelajaran : PKn
Hari, Tanggal : Selasa, 8 Maret 2016

Waktu : 90 Menit
Kelas : IX

Petunjuk mengerjakan soal :


1. Berdoalah sebelum mulai.
2. Tulis nama, nomor peserta, mata pelajaran dan tanggal pada lembar jawaban.
3. Soal terdiri dari : 50 soal pilihan ganda.
4. Kerjakan soal-soal yang mudah terlebih dahulu.
5. Periksa kembali jawaban sebelum diserahkan kepada pengawas.
6. Selamat mengerjakan.


I. Pilihlah jawaban yang paling tepat !
1.

2.

3.

4.

5.

6.

7.

Manusia dalam hidupnya tidak bisa hidup


sendiri tanpa bantuan orang lain, karena
manusia ....
a. Ingin mempertahankan kehidupannya
b. Senang bekerja sama dengan orang lain
c. Makhluk sosial
d. Makhluk yang berdiri sendiri.
Orang yang dalam kehidupan masyarakat
tidak menaati tata pergaulan yang berlaku di
dalam masyarakat adalah ....
a. Tersangka
b. Terpidana
c. Orang yang beradab
d. Orang yang tidak beradab
Tata pergaulan dalam masyarakat yang telah
menjadi adat istiadat akan dipergunakan oleh
masyarakat sebagai ....
a. Menekan anggota masyarakat agar menaati
peraturan tersebut
b. Kekayaan budaya masyarakat
c. Alat untuk mengukur baik-buruk perilaku
anggota masyarakat
d. Memberikan sanksi bagi anggota
masyarakat yang melanggarnya
Aturan atau cara-cara bergaul antar sesama
manusia yang terjadi dalam masyarakat
disebut ....
a. Tata pergaulan c. Etika
b. Hukum
d. Kode etik
Perilaku yang tidak baik dan tidak diterima
dalam pergaulan di masyarakat adalah ....
a. Suka menolong
b. Tidak berkata kotor
c. Merendahkan martabat orang lain
d. Berlaku sopan.
Pancasila sebagai dasar negara tercantum di
dalam Pembukaan UUD 1945 alinea ....
a. I
c. III
b. II
d. IV
Nilai nilai yang terkandung dalam Pancasila
bersifat universal artinya ....

Lembar Soal UAS PKn-9 / Genap / 2016

8.

9.

10.

11.

12.

13.

a. Nilai Pancasila telah lama berkembang di


Indonesia
b. Nilai Pancasila telah lama berkembang di
Indonesia
c. Memeuat berbagai nilai dasar
d. Nilai-nilai yang terkandung di dalamnya
dijunjung tinggi oleh manusia beradab
Nilai yang terkandung dalam sila ke empat
Pancasila dalam mengambil keputusan
musyawarah sejauh mungkin dengan cara....
a. Musyawarah bersama
b. Musyawarah untuk mufakat
c. Voting
d. Pemungutan suara terbanyak
Sikap yang baik dalam mengemukakan
pendapat adalah ....
a. Disampaikan dengan sopan tidak
menyinggung perasaan orang lain
b. Ditulis dengan rapi dan jelas agar mudah
dibaca
c. Dimintakan dukungan orang lain
d. Disampaikan dengan runtut
Kata Moral berasal dari bahasa Latin yaitu
berasal dari kata Mos yang berarti....
a. Tata pergaulan
b. Peraturan hidup
c. Kerukunan
d. Kebiasaan, adat
Segala sesuatu (nilai) yang berguna bagi
manusia untuk dapat mengadakan kegiatan
atau aktivitas adalah ....
a. Nilai Material c. Nilai Vital
b. Nilai Estetika
d. Nilai Moral
Segala sesuatu (nilai) yang berguna bagi
jasmani manusia adalah ....
a. Nilai Material c. Nilai Vital
b. Nilai Estetika
d. Nilai Moral
Nilai yang bersumber pada akal adalah nilai ...
a. Religius
c. Kebenaran
b. Keindahan
d. Kebaikan

26.
14.

15.

16.

17.
18.

19.

20.

21.

22.

23.

24.

25.

Kebutuhan makan, minum, sandang, pangan,


kesehatan, ketekunan adalah contoh dari ...
a. Nilai material
c. Nilai vital
b. Nilai kebenaran d. Nilai religius
Semangat, kemauan, kerja keras, adalah
contoh dari ...
a. Nilai material
c. Nilai vital
b. Nilai kebenaran d. Nilai religius
Nilai yang bersumber pada kepercayaan dan
keyakinan manusia adalah nilai ...
a. Religius
c. Kebenaran
b. Keindahan
d. Kebaikan
Keselarasan atau keserasian
a. Toleransi
c. Tepa salira
b. Harmoni
d. Dominan
Nilai yang terkandung dalam Pancasila sila ke
ketiga adalah ....
a. Kedaulatan adalah ditangan rakyat
b. Mencintai akan tanah air Indonesia
c. Keyakinan adanya Tuhan Yang Maha Esa
d. Keseimbangan antara hak dan kewajiban,
menghormati hak orang lain
Nilai yang terkandung dalam Pancasila sila ke
pertama adalah ....
a. Kedaulatan adalah ditangan rakyat
b. Mencintai akan tanah air Indonesia
c. Keyakinan adanya Tuhan Yang Maha Esa
d. Keseimbangan antara hak dan kewajiban,
menghormati hak orang lain
Nilai yang terkandung dalam Pancasila sila ke
keempat adalah ....
a. Kedaulatan adalah ditangan rakyat
b. Mencintai akan tanah air Indonesia
c. Keyakinan adanya Tuhan Yang Maha Esa
d. Keseimbangan antara hak dan kewajiban,
menghormati hak orang lain
Nilai yang terkandung dalam Pancasila sila ke
kelima adalah ....
a. Kedaulatan adalah ditangan rakyat
b. Mencintai akan tanah air Indonesia
c. Keyakinan adanya Tuhan Yang Maha Esa
d. Keseimbangan antara hak dan kewajiban,
menghormati hak orang lain
Keyakinan tentang benar salah, baik dan
buruk, sesuai dengan kesepakatan sosial, yang
mendasari tindakan atau pemikiran disebut ....
a. Toleransi
c. Moral
b. Sikap
d. Adat
Nilai yang terkandung dalam Pancasila secara
hakiki, kecuali nilai ....
a. Ketuhanan
c. Kemanusiaan
b. Keberadaban
d. Persatuan
Berikut adalah bukan faktor yang
menyebabkan perpindahan penduduk
adalah ....
a. Pindah kerja
c. Berdagang
b. Pendidikan
d. Rekreasi
Suku Tamiang adalah salah satu suku di
Indonesia yang mendiami daerah ....
a. Kalimantan
c. Jawa
b. Aceh
d. Sumatra

Lembar Soal UAS PKn-9 / Genap / 2016

27.

28.

29.

30.

31.

32.

33.

34.

35.

36.

37.

Tarian adat daerah Nangroe Aceh Darussalam


adalah tarian ....
a. Jaipong
c. Remo
b. Seudati
d. Kecak
Tindakan untuk mencegah konflik antar
pemeluk agama adalah ....
a. Ikut merayakan hari besar agama lain
b. Menjaga ibadahnya
c. Ikut beribadah
d. Memberikan rasa aman
Bangsa yang pertama kali mendiami negara
kepulauan Indonesia adalah ....
a. Australoid dan Negrito
b. Aets dan Ustronesia
c. Australoid dan Wedoid
d. Wedoid dan Aets
Hak Asasi Manusia yang dikelompokan
menurut dunia internasional adalah ....
a. Hak hidup
b. Hak kesejahteraan
c. Hak pembangunan
d. Hak memperoleh keadilan
Pasal dalam undang-undang yang menegaskan
tentang pelanggaran HAM yang berat adalah
pasal ....
a. 9 UU No.30 tahun 2000
b. 9 UU No.26 tahun 2004
c. 9 UU No.26 tahun 2000
d. 9 UU No.27 tahun 2000
Hak-hak dasar manusia sejak lahir berlaku
dimana saja, kapan saja dan untuk siapa saja.
Hal ini hak dasar manusia bersifat ...
a. Kondusif
c. Universal
b. Harmoni
d. Tepa Salira
Tindakan untuk menghancurkan atau
memusnahkan kelompok bangsa adalah
tindakan kejahatan ....
a. Asusila
c. Penganiyayaan
b. Sipil
d. Genosida
Kejahatan Apartheid disebut juga kejahatan ...
a. Perbedaan pendapat
b. Perbedaan kepercayaan
c. Perbedaan ras
d. Perbedaan tempat tinggal
Mencegah kelahiran dalam kelompok suatu
bangsa termasuk dalam kejahatan ....
a. Asusila
c. Penganiyayaan
b. Sipil
d. Genosida
Yang bukan termasuk kejahatan manusia
adalah ....
a. Perbudakan
c. Perburuhan
b. Pemusnahan
d. Pembunuhan
Memberikan peluang pada hasil yang
diinginkan yang bersifat mendudukung
disebut ....
a. Sengketa
c. Separatis
b. Kondusif
d. Konflik
Sesuatu yang menyebabkan perbedaan
pendapat, pertengkaran, perbantahan
disebut ....
a. Sengketa
c. Separatis
b. Kondusif
d. Konflik

38.

Orang (golongan) yang menghendaki


pemisahan diri dari suatu persatuan adalah ....
a. Sengketa
c. Separatis
b. Kondusif
d. Konflik

39.

Pertentangan antar anggota masyarakat adalah


....
a. Sengketa
c. Konflik vertikal
b. Kondusif
d. Konflik horizontal
Suatu kelompok atau golongan bangsa untuk
menkategorikan manusia dalam populasi
adalah ....
a. Ras
c. Asasi
b. Gender
d. Suku
Sekumpulan ciri-ciri khas yang dikaitkan
dengan jenis kelamin individu adalah ....
a. Ras
c. Asasi
b. Gender
d. Suku
Krongbade adalah rumah adat dari daerah....
a. Bali
c. Sulawesi
b. Aceh
d. Ambon
Setiap perbuatan yang dilakukan dengan
sengaja, sehingga menimbulkan rasa sakit
atau penderitaan yang hebat baik jasmani
maupun rohani adalah ....
a. Sengsara
c. Sengketa
b. Penyiksaan
d. Perampasan
Yang bukan termasuk kejahatan Genosida
adalah ....
a. Membunuh anggota kelompok
b. Memindahkan anak-anak dari satu
kelompok ke kelompok lain
c. Menyembuhkan penderitaan fisik atau
mental yang berat
d. Memaksa tindakan-tindakan dengan
maksud mencegah kelahiran di dalam
kelompok

40.

41.

42.
43.

44.

45.

46.
47.

48.

49.

50.

Faktor-faktor perpindahan penduduk dari luar


daerah, kecuali ....
a. Terjadinya bencana alam
b. Mencari kehidupan yang lebih baik
c. Menikah dengan
d. Program pemerataan penduduk dari
pemerintah
Sumpah Pemuda di ikrarkan pada tanggal....
a. 1 Oktober 1928 c. 10 November 1928
b. 1 Juni 1928
d. 28 Oktober 1928
Sumpah Pemuda di ikrarkan pada Konggres
Pemuda ke....
a. I
c. III
b. II
d. IV
Pengarang Lgu Wajib Indonesia Raya
adalah .....
a. Smanjuntak
c. WR Supratman
b. Taufik Ismail
d. Slamet Riadi
Munculnya masalah-maslah dalam
keberagaman masyarakat Indonesia,
kecuali ....
a. Hidup masyarakat nyaman
b. Meningkatnya tindak kriminal
c. Munculnya sengketa dalam Pemilu
d. Adanya gangguan keamanan.
Demi terlaksananya atau tegaknya HAM
maka manusia harus melakukan....
a. Pengakuan asasi
b. Kewajiban asasi
c. Pendalaman asasi
d. Semua salah

Selamat mengerjakan
Dengan Jujur

Lembar Soal UAS PKn-9 / Genap / 2016

Lembar Soal UAS PKn-9 / Genap / 2016

Anda mungkin juga menyukai