Anda di halaman 1dari 15

ASUHAN KEPERAWATAN

URETRITIS GONOKOKUS

KELOMPOK 7

DEFINISI
Uretritis gonokokus adalah penyakit
infeksi yang disebabkan oleh kuman
neisseria dan ditandai oleh disuria
dan secret mukopurulen (Sylvia,
Wilson. 2005).

N. GONORRHOEAE

PATHWAY

KUMAN N.
GONORRHOEAE
MASUK KE SALURAN UROGENITALIA
MELALUI KONTAK SEKSUAL
MENEMPEL KE SELAPUT LENDIR
INFEKSI SALURAN UROGENITALIA

MERANGSANG
PENGELUARAN TNF
MERUSAK KUMAN
SEL KUMAN
MENYEBAR

MERANGSANG
PENGELUARAN PMN
INFILTRASI
LEUKOSIT

ADANYA ABSES

PENYUMBATAN SALURAN
PENUMPUKAN
UROGENITALIA
ABSES

URETRA
(URETRITIS)

EDEMA
URETRA
NYERI

MASUK
PEMBULUH
DARAH
RESIKO
INFEKSI

PENYUMBATAN
URETRA

DYSURIA
PERUBAHAN POLA
ELIMINASI URIN

KURANG
INFORMASI
KURANG
PENGETAHUAN

GANGG. RASA
NYAMAN

MANIFESTASI KLINIS
Menurut sapto harnowo, susanto, 2001
:
Mukosa merah, terdapat cairan
eksudat yang purulen, ada ulserasi
pada uretra dan rasa gatal yang
menggelitik, selain itu frekuensi dan
urgensi berkemih
Wanita asimtomatik

komplikasi
Menurut Greenberg, michael 2008 :
Pria epididimistis & prostatitis
WanitaPID
Penyakit gonokokal diseminata

keduanya

Penatalaksanaan
Pengobatan: pemberian dosis
tunggal seftriakson maupun
siprofloksasin
Pencegahan : sering minum dan BAK
sesuai kebutuhan

Pemeriksaan Penunjang
Menurut Davey, Patrick 2005 :
Apusan Uretra
Tes urin

Asuhan Keperawatan
Pengkajian
1. Identitas pasien :
nama, umur, jenis kelamin(laki-laki lebih
gampang terkena daripada wanita), status
perkawinan, agama, suku/bangsa,
pendidikan, pekerjaan, alamat
2. Riwayat kesehatan :
keluhan utama : nyeri pada saat kencing
dimana urin yang dikeluarkan bercampur
dengan nanah

Riwayat Penyakit Sekarang:


Tanyakan sejak kapan nyeri dirasakan
dan sejauh mana perhatian klien dan
keluarganya terhadap masalah yang
dialami
Riwayat Penyakit Dahulu:
ISK, batu ginjal maupun batu saluran
kemih serta kontak seksual tanpa
perlindungan

Riwayat Penyakit Keluarga:


adakah yang menderita penyakit
menular seksual

Pemeriksaan Genitalia
Inspeksi : Lokalisasi tempat terjadinya
keluhan, kelainan pada tempat
keluhan, ada tidak perubahan warna
dan bentuk,melihat jenis sekret yang
keluar dari hujung penis atau vagina,
melihat kulit sekitar penis
Palpasi: akan didapatkan nyeri tekan
pada saat palpasi disepanjang uretra
sampai ke meatus.

Diagnosa keperawatan
1. Perubahan pola eliminasi urin :
dysuria b.d adanya sumbatan pada
uretra
2. Gangguan rasa nyaman : Nyeri b.d
peradangan pada uretra
3. Kurang pengetahuan b.d kurangnya
informasi mengenai penyakit
4. Resiko infeksi b.d penyebaran kuman
ke pembuluh darah

Rencana keperawatan : Diagnosa 1


Tujuan & kriteria
Hasil
setelah dilakukan
tindakan keperawatan
selama ...x... jam
diharapkan pola
eliminasi urin pasien
kembali normal dengan
kriteria hasil:
pasien mengatakan
dapat berkemih seperti
biasanya
pasien mengetahui cara
mengatasi kesulitan saat
berkemih
haluaran urine normal
(500cc/hari), pasien
tidak mengeluh sakit
saat berkemih

Intervensi
1.

Rasional

Ukur dan catat


urine setiap kali
berkemih

1. Untuk mengetahui
adanya perubahan
warna dan untuk
mengetahui
input/output
2. Dorong meningkatkan 2. Peningkatan hidrasi
membilas bakteri,
pemasukan cairan
darah, dan debris
3. Anjurkan pasien
untuk berkemih
setiap 2 3 jam
4. kolaborasi pemberian
antibiotik
misalnya :
seftriakson

3. Untuk mencegah
terjadinya
penumpukan urine
dalam vesika
urinaria.
4. diberikan untuk
melawan infeksi

Terima kasih
Semoga bermanfaat,.

Anda mungkin juga menyukai