Anda di halaman 1dari 18

LAPORAN KASUS

DERMATITIS
PEMBIMBING: DR. DR. RENNI YUNIATI, SP.KK
OLEH: MEGA VALENCIA T. (406148128)
Kepaniteraan Ilmu Penyakit Kulit dan
Kelamin RSUD Kudus
Periode 14 Desember 16 Januari 2016
Fakultas Kedokteran Universitas
Tarumanagara

IDENTITAS PASIEN
Nama

: Endang Utami

Umur

: 31 tahun

Jenis Kelamin

: Perempuan

Alamat

: Kedungdowo, Kudus

Pekerjaan

: Ibu rumah tangga

PEMERIKSAAN SUBJEKTIF
Autoanamnesa dilakukan pada hari Senin tanggal 11
Januari 2016 pukul 10.40 WIB.
Keluhan utama: gatal
Keluhan tambahan: adanya luka

Riwayat Penyakit Sekarang


Pasien datang ke Poliklinik Kulit dan Kelamin RSUD Kudus
dengan keluhan gatal. Gatal sudah dirasakan pasien
sejak 1 tahun lalu. Gatal dirasakan pasien di paha kanan.
Gatal terutama dirasakan setelah beberapa kali tergesek
oleh pakaian dan berkeringat banyak. Selain di tempat
tersebut, pasien juga terkadang merasakan gatal di
tangan dan kakinya. Pasien pun mengeluhkan adanya
luka di paha kanannya sejak 1 minggu lalu yang terasa
sakit. Pasien sudah beberapa kali memeriksakan dirinya
ke Puskesmas dan diberi obat minum untuk gatal.

Riwayat Penyakit Dahulu:


- Keluhan serupa belum pernah
dirasakan sebelumnya

Riwayat Pengobatan:

Pasien mengatakan sudah


pernah minum obat untuk gatal
- Riwayat alergi makanan disangkal dari dokter. Setelah minum
obat, gatal hilang sementara.
- Riwayat alergi obat disangkal
- Hipertensi disangkal
- DM disangkal

PEMERIKSAAN OBJEKTIF
Status Generalis
- Keadaan Umum : Baik
- Kesadaran

: Compos mentis

- Tanda-tanda vital : Tidak dilakukan

STATUS DERMATOLOGI
- Ekskoriasi eritema multipel lokalisata di paha kanan
- Makula hiperpigmentasi multipel berukuran lentikuler
lokalisata di paha kanan
- Nodus berkrusta kecoklatan soliter berukuran
numular lokalisata di paha kanan

PEMERIKSAAN PENUNJANG
Anjuran:
Uji Tempel

RESUME
Pasien datang ke Poliklinik Kulit dan Kelamin RSUD Kudus
dengan keluhan gatal. Gatal sudah dirasakan pasien sejak 1
tahun lalu. Gatal dirasakan pasien di paha kanan. Gatal
terutama dirasakan setelah beberapa kali tergesek oleh pakaian
dan berkeringat banyak. Selain di tempat tersebut, pasien juga
terkadang merasakan gatal di tangan dan kakinya. Pasien pun
mengeluhkan adanya luka di paha kanannya sejak 1 minggu
lalu yang terasa sakit. Pasien sudah beberapa kali
memeriksakan dirinya ke Puskesmas dan diberi obat minum
untuk gatal, namun gatal hanya menghilang sementara.
Dari pemeriksaan status dermatologi, didapatkan: ekskoriasi
eritema
multipel
lokalisata
di
paha
kanan,
makula
hiperpigmentasi multipel berukuran lentikuler lokalisata di paha
kanan dan plak berkrusta kecoklatan soliter berukuran numular
lokalisata di paha kanan.

DIAGNOSIS KERJA
Dermatitis kontak alergika

DIAGNOSIS BANDING
1.Dermatitis kontak alergika
2.Dermatitis kontak iritan
3.Dermatitis numularis

TATALAKSANA

A. Medikamentosa
R/ Metilprednisolon tab 8 mg no XXI
3 dd 1
R/ Cetirizin tab 10 mg no. XIV
1 dd 1

B. Nonmedikamentosa
- Jika gatal jangan digaruk
- Menjaga kebersihan

PROGNOSIS
Ad vitam

: bonam

Ad sanationam : dubia ad bonam


Ad functionam : bonam
Ad kosmetikam: dubia ad bonam

Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai

  • Gina Pemicu 2 Etika
    Gina Pemicu 2 Etika
    Dokumen114 halaman
    Gina Pemicu 2 Etika
    inggrid monica
    Belum ada peringkat
  • Dafpus
    Dafpus
    Dokumen3 halaman
    Dafpus
    inggrid monica
    Belum ada peringkat
  • Empat Prinsip Dasar
    Empat Prinsip Dasar
    Dokumen26 halaman
    Empat Prinsip Dasar
    inggrid monica
    Belum ada peringkat
  • Evi Pemicu 2 Etika
    Evi Pemicu 2 Etika
    Dokumen179 halaman
    Evi Pemicu 2 Etika
    inggrid monica
    Belum ada peringkat
  • Faine Score
    Faine Score
    Dokumen5 halaman
    Faine Score
    inggrid monica
    Belum ada peringkat
  • Lepto Spiros Is
    Lepto Spiros Is
    Dokumen11 halaman
    Lepto Spiros Is
    inggrid monica
    Belum ada peringkat
  • Budi Etika4
    Budi Etika4
    Dokumen87 halaman
    Budi Etika4
    inggrid monica
    Belum ada peringkat
  • Case Kulit
    Case Kulit
    Dokumen37 halaman
    Case Kulit
    inggrid monica
    Belum ada peringkat
  • Laporan Kasus Kulit
    Laporan Kasus Kulit
    Dokumen19 halaman
    Laporan Kasus Kulit
    inggrid monica
    Belum ada peringkat
  • Laporan Kasus Kulit
    Laporan Kasus Kulit
    Dokumen19 halaman
    Laporan Kasus Kulit
    inggrid monica
    Belum ada peringkat
  • Urtikaria
    Urtikaria
    Dokumen23 halaman
    Urtikaria
    inggrid monica
    Belum ada peringkat
  • Case Kulit
    Case Kulit
    Dokumen37 halaman
    Case Kulit
    inggrid monica
    Belum ada peringkat
  • Ujian Kulit
    Ujian Kulit
    Dokumen16 halaman
    Ujian Kulit
    inggrid monica
    Belum ada peringkat
  • Lapkas Kulit 1
    Lapkas Kulit 1
    Dokumen23 halaman
    Lapkas Kulit 1
    inggrid monica
    Belum ada peringkat
  • Ujian Kulit
    Ujian Kulit
    Dokumen16 halaman
    Ujian Kulit
    inggrid monica
    Belum ada peringkat
  • Lepto Spiros Is
    Lepto Spiros Is
    Dokumen11 halaman
    Lepto Spiros Is
    inggrid monica
    Belum ada peringkat
  • Ujian Kasus Prurigo
    Ujian Kasus Prurigo
    Dokumen20 halaman
    Ujian Kasus Prurigo
    inggrid monica
    Belum ada peringkat
  • Ujian Kulit
    Ujian Kulit
    Dokumen5 halaman
    Ujian Kulit
    inggrid monica
    Belum ada peringkat
  • Ujian Kasus Skabies
    Ujian Kasus Skabies
    Dokumen32 halaman
    Ujian Kasus Skabies
    inggrid monica
    Belum ada peringkat
  • Kasus
    Kasus
    Dokumen74 halaman
    Kasus
    inggrid monica
    Belum ada peringkat
  • Case Typhoid
    Case Typhoid
    Dokumen11 halaman
    Case Typhoid
    inggrid monica
    Belum ada peringkat
  • Faine Score
    Faine Score
    Dokumen5 halaman
    Faine Score
    inggrid monica
    Belum ada peringkat
  • Cover TB
    Cover TB
    Dokumen1 halaman
    Cover TB
    inggrid monica
    Belum ada peringkat
  • Case Typhoid
    Case Typhoid
    Dokumen11 halaman
    Case Typhoid
    inggrid monica
    Belum ada peringkat
  • Case 5 SN
    Case 5 SN
    Dokumen8 halaman
    Case 5 SN
    inggrid monica
    Belum ada peringkat
  • Case CKD CHF
    Case CKD CHF
    Dokumen10 halaman
    Case CKD CHF
    Grace Kahono
    Belum ada peringkat
  • Dss
    Dss
    Dokumen14 halaman
    Dss
    JesslynAdytiaSoesilo
    Belum ada peringkat
  • Case 1 Ikterus Obstruktif
    Case 1 Ikterus Obstruktif
    Dokumen11 halaman
    Case 1 Ikterus Obstruktif
    WisnuHeriPurwanto
    Belum ada peringkat
  • Kasus 2 - STEMI
    Kasus 2 - STEMI
    Dokumen17 halaman
    Kasus 2 - STEMI
    inggrid monica
    Belum ada peringkat