Anda di halaman 1dari 1

FEVER

Fever:

peningkatan

temperature

tubuh

yang

melebihi

normal

dan

berhubungan dengan adanya hypothalamic set point.


o

Saat hypothalamic set point meningkat, neuron-neuron di vasomotor center


teraktivasi dan terjadi vasokontriksi, Vasokontriksi pada mulanya akan terjadi
di tangan dan kaki shunting away darah dari peripheral ke internal organ
akan heat loss dari kulit dan pasien merasa kedinginan. Shivering
(menggigil), akan terjadi pada tahap ini, dimana dapat meningkatkan
produksi panas dari otot. Produksi panas dari liver juga meningkat.

Proses heat conversation (vasokontriksi) dan produksi panas (shivering &


aktivitas metabolic) akan berlanjut sampai temperature sudah sesuai
dengan thermostat setting yang baru. Saat point tsb sudah tercapai,
hypothalamus akan me-maintain temperature pada level febrile dengan
mekanisme yang sama untuk membuat heat balance pada afebrile state.

Ketika hypothalamic set point mengalami reser downward (bisa karena


reduksi dari konsentrasi pyrogens atau penggunaan antipiretik), terinisiasi
proses heat loss melalui vasolidatasi dan pengeluaran keringat.

Anda mungkin juga menyukai