Anda di halaman 1dari 8

PROMKES

DINKES NAGAN RAYA

APA ITU ISPA?

ISPA Infeksi saluran pernafasan yang


disebabkan oleh kuman (bakteri atau
virus)
ISPA = PANAS DALAM
Paling sering pada anak usia sekolah.
Orang dewasa dapat juga menderita
ISPA

GEJALA ISPA

Demam
Sakit-sakit badan dan lemas
Sakit/kering kerongkongan
Flu atau beringus
Batuk
Kerongkongan kemerahan
Amandel membengkak atau kemerahan

KERONGKONGAN
MERAH PADA
ISPA

PENULARAN ISPA

Dapat menular dengan cepat bila


berada pada ruang tertutup, penderita
sering batuk, teriak, tertawa dan bersin.
Menular juga dengan menyentuh bendabenda yang sudah dipegang oleh
penderita ISPA seperti buku, meja, dan
benda keras lainya.

PENGOBATAN ISPA

Banyak minum cairan (air putih, sup


hangat, air manis)
Kumur2 dengan air asin (garam + air
hangat)
Hindari minum kopi karena akan
mengurangi cairan tubuh.
Minum obat turun panas (Parasetamol, dll)
Tidur lebih banyak
Teh berbal

PENCEGAHAN ISPA

Menjaga kondisi badan dengan banyak


istrahat.
Mengurangi minum air dingin atau air es
Olahraga teratur.
Makan yang cukup dan bergizi.
Menutup mulut dan hidung bila batuk
atau bersin.
Tidak membuang dahak di sembarang
tempat.

Anda mungkin juga menyukai