Anda di halaman 1dari 2

N=#Z

KEMENTERIANA GRARIA DAN TATA RUANG/


BADAN PERTANAHAN NASIONAL
Nomor :

Sifat :
Lampiran
Hal :

Jakarta. 18 Mei

2391./3.25-I00/v/20L6
Segera

2015

Penerimaan Calon Taruna Tugas Belajar


Program Studi Diploma lV Pertanahan STPN
Tahun Akademik 201612017

Yth. Para Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama


Kementerian Agraria dan Tata Ruang/
Badan Pertanahan Nasional
di Tempat

Berkenaan dengan kegiatan Penerimaan Taruna Tugas Belajar Program Studi


Diploma lV Pertanahan pada Sekolah Tinggi Pertanahan Nasional Tahun Akademik
201612017, bersama ini disampaikan hal-hal sebagai berikut:
1. Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional dalam Tahun Anggaran
2016 akan menyelenggarakan seleksi penerimaan Calon Taruna Tugas Belajar Program
Studi Diploma lV Pertanahan pada Sekolah Tinggi Pertanahan Nasional.
2. Ujian/seleksi akan dilaksanakan di Kantor Wilayah Badan Pertanahan Nasional yang akan
ditetapkan kemudian berdasarkan jumlah Calon Peserta dan anggaran yang tersedia dalam
DIPA Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional Tahun Anggaran
2016, dengan materi ujian/seleksi sebagai berikut:
a. Pengetahuan Umum, meliPuti
1) Pancasila, UUD 1945 dan RPJM;
2) Bahasa Indonesia;
3) Bahasa Inggris;
4) Matematika;
5) Pengetahuan Pertanahan;
6) lsu-isu aktual.
b. Karya Tulis.
3. Biaya penyelenggaraan ujian/seleksi dibebankan pada DIPA Kementerian Agraria dan Tata
Ruing/Badan Pertanahan Nasional Tahun Anggaran 2016, sedangkan biaya transportasi
dan akomodasi Peserta ke tempat pelaksanaan ujian/seleksi dibebankan kepada masing:

masing Peserta.
4. Peserta seleksi harus memenuhi persyaratan sebagaimana terlampir'
hal tersebut, Saudara diminta untuk menginformasikan kepada para
5. Sehubungan dengan
-Sipil
pegawai-Negeri
di lingkungan kerja Saudara dan mengusulkan yang memenuhi
peisyaratan kepada Sekretaris Jenderal Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan
itertinahan Nasional u.p. Kepala Biro Organisasi dan Kepegawaian paling lambat tanggal
30 Juni 2016.
Demikian untuk menjadi maklum.
ria dan Tata Ruang/
nahan Nasional
Jenderal,

.,a
r iiantoso

198603 1 003

Tembusan :
MenteriAgraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional, di Jakarta'
Jar-qr\^ SISINGAIIdNGAIL{JA NO 2 JAICA.RTA SEL{TAN

TELp z 027-7228901, 7393939 : wrvw.bpn.go.id

Lampiran Surat MenteriAgraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional

Nomor
Tanggal

: n9L/3.25-L0O/v/20L6
: 18 Mei 2016

PERSYARATAN CALON PESERTA SELEKSI


TARUNA TUGAS BELAJAR PROGRAM STUDI DIPLOMA IV PERTANAHAN
SEKOLAH TINGGI PERTANAHAN NASIONAL
TAHUN 2016

1. Diusulkan
2. Berstatus

oleh Atasan yang bersangkutan (minimal Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama).


sebagai Pegawai Negeri Sipil (PNS), dengan masa kerja minimal 1 (satu) tahun
terhitung mulai tanggal pengangkatan menjadi PNS.
3. Pendidikan :
a. Lulusan Progam Studi Diploma I Pengukuran dan Pemetaan Kadastral dengan Indeks
Prestasi Komulatif (lPK) minimal 2,50.
b. Lulusan SMU (SMA/MA jurusan IPA) atau SMK (STM Jurusan Survei Pemetaan dan
Bangunan) dengan nilai rata-rata ijazah minimal 7,50.
4. Usia maksimal2T (dua puluh tujuh) tahun pada tanggal 31 Agustus 2016.
5. Setiap unsur penilaian Prestasi Kerja PNS Tahun 2015 bernilai minimal "Baik".
6. Tidak pernah dijatuhi hukuman disiplin tingkat sedang dan berat dalam 2 (dua) tahun terakhir
dibuktikan dengan Surat Keterangan dari kantor tempat tugas yang bersangkutan.
7. Memenuhi persyaratan kesehatan yang dibuktikan dengan asli Surat Keterangan Dokter yang
dilampiri dengan hasil pemeriksaan laboratorium lengkap dari rumah sakit atau laboratorium
pemerintah/swasta, minimal meliputi hal-hal sebagai berikut:
a. Tidak cacat jasmani dan tidak buta warna;
b. Tidak sedang hamil (bagi Calon Peserta wanita);
c. Tidak sedang mengidap penyakit menular/berbahaya seperti HIV/AIDS, Hepatitis;
d. Bebas narkotika, psikotropika dan zat adiktif lainnya (NAPZA).
8. Bagi Calon Peserta wanita membuat Surat Perjanjian/Pernyataan sanggup dan bersedia tidak
hamil sampai dengan Semester lV dan wajib menjalani cuti akademik apabila hamil setelah
Semester lV.
9. Berkas-berkas yang harus dilengkapi Calon Peserta meliputi:
a. Fotokopi sah SK pengangkatan menjadi CPNS;
b. Fotokopi sah SK pengangkatan menjadi PNS;
c. Fotokopi sah SK kenaikan pangkat terakhir (jika ada);
d. Fotokopi sah ijazah terakhir dan transkrip nilai;
e. Fotokopi sah nilai Prestasi Kerja PNS Tahun 2015;
Fotokopi Surat Keterangan Kesehatan dari Dokter disertai dengan lampiran hasil
pemeriksaan laboratorium sebagaimana dimaksud pada angka 7.
g. Surat pernyataan di atas meteraiyang menyatakan:
1) Tidak sedang memiliki anak yang berusia kurang dari 2 (dua) tahun/tidak sedang
menyusui dan bersedia untuk tidak hamil sampai dengan batas waktu yang ditentukan
oleh STPN (khusus Calon Peserta wanita);
2) Bersedia tinggaldi asrama selama mengikuti pendidikan;
3) Sanggup mentaati seluruh peraturan yang berlaku bagi Taruna di lingkungan STPN;
4) Bersedia tidak membawa kendaraan bermotor di lingkungan kampus;
5) Bersedia menerima sanksi sesuai ketentuan yang berlaku apabila melakukan
pelanggaran selama mengikuti pendidikan di STPN.
STPN agar
10. Peserta yang dinyatakan lulus seleksi dan akan mendaftar ulang
membawa/melengkapi persyaratan pendaftaran ulang yang akan diumumkan kemudian
melalui surat resmi dan/atau website: www.bpn.go.id dan/atau www.stpn.ac.id.

t.

di

dan Tata Ruang/


ahan Nasional
Jenderal.

'S=-Ib.o

'

198603 1 003

Anda mungkin juga menyukai