Anda di halaman 1dari 25

NUTRISI BAYI (ASI) dan

Manajemen Laktasi
Dr. Hans Jaya
Divisi Nutrisi dan Penyakit
Metabolik .
RSUPN Cipto Mangunkusumo

NUTRISI NEONATUS
AWAL KEHIDUPAN BAYI

ASI makanan yang paling baik


Kebutuhan nutrisi dan kalori masih
terpenuhi
Fungsi saluran cerna belum begitu
sempurna
WHO : ASI eksklusif sampai 6 bulan

PENDAHULUAN
Kenapa harus memberikan ASI ???
ASI berbeda dg susu mammalia lain,
karena ASI merupakan mkn no satu
terbaik bagi bayi
Asi mengandung semua jenis zat
makanan yg diperlukan bayi.
Bayi yg mendapat ASI mempunyai IQ
14 point diatas rata rata anak yg tdk
diberi ASI
Problem masy, problem ibu, problem
bayi
Rekommendasi dan komitmen

Latar Belakang
ASI merupakan makanan paling sesuai
untuk semua BBL, termasuk bayi prematur.
ASI memiliki keuntungan-keuntungan gizi,
imunologi dan fisiologi dibandingkan susu
formula komersial atau jenis susu lainnya.
ASI terutama sangat penting bagi negaranegara berkembang dimana biaya dan
metode persiapan susu formula bisa
mengarah kepada asupan gizi yang tidak
memadai dan/atau penyakit.

1/2

Apa perbedaan diantara susu-susu ini ??


MANUSIA

SAPI

Lemak

Lemak

KAMBING

Lemak

Laktosa
Laktosa

Laktosa

Perbedaan komposisi Protein


ASI dan Susu sapi

ASI
Susu Sapi
g/l g/l
Protein
8.9
33.1
Casein
2.5
27.3
Whey protein
6.4
5.8
Alfa-Lactalbumin 2.6
1.1
Beta-Lactoglobulin
3.6

Kualitas Protein pada beberapa jenis susu :


ASI

SUSU SAPI

Protein anti
infeksi

Gumpalan

Mudah dicerna

Sulit dicerna

1/3

Vitamin-vitamin dalam susu yang berbeda


ASI

SUSU SAPI

Vitamin B

Vitamin B

1/5

Zat Besi dalam berbagai jenis susu


ASI

SUSU SAPI

Diserap

1/6

PRODUKSI ASI perhari PADA IBU


DENGAN GIZI BAIK

BL I
BL II-III BL VI POST PARTUM
600 CC 700 CC 800 CC
TETAP
MP ASI

Tumbuh Kembang Pesat

n.o

MANFAAT ASI BAGI BAYI


(1)

Komposisi sesuai kebutuhan


-

Kolostrum
ASI peralihan
ASI matur
ASI prematur

KOLOSTRUM
KANDUNGAN

1/9

KEPENTINGAN

Kaya Antibodi

Melindungi terhadap Infeksi


dan Alergi

Banyak Sel darah putih

Melindungi terhadap Infeksi.

Pencahar

Membersihkan dari Meconium


Membantu mencegah
kuning/icterus

Membantu usus berkembang


lebih matang, memcegah
alergi dan ketidak cocokan
(intoleransi)

Mengurangi keparahan infeksi


Mencegah penyakit mata

Faktor- faktor
pertumbuhan

Kaya Vitamin A

KOMPOSISI ASI MANUSIA


Colostrum berbeda dgn susu
matang
Susu Prematur berbeda dgn
Susu ibu dengan Cukup Bulan
Susu yg keluar 5 menit pertama
berbeda dg pertengahan dan
akhir

Perbedaan komposisi kolostrum,


ASI Prematur, ASI Matur
Komposisi Kolos
trum

Energi

58

ASI
ASI
ASI
ASI Matur
Prematur Matur
Prematu 26-29 hr
8-11 hari 8-11 hr r
26-29 hr
71

59

70

62

Protein

2.3

1.86

1.70

1.41

1.29

Lemak

2.9

4.14

3.06

4.09

3.05

Laktosa

5.3

5.55

5.98

5.97

6.51

MANFAAT ASI BAGI BAYI


(2)
Mudah dicerna dan diserap
Mengandung enzim pencernaan
(maka sering merasa lapar)

MANFAAT ASI BAGI BAYI (3)


Mengandung zat penangkal penyakit
- makrofag
- limfosit
- imunoglobulin
- laktoferin
- faktor bifidus Lactobacilus bifidus

Perlindungan terhadap
infeksi
2. Leukosit

1. Ibu
terinfeksi

4. Antibodi
disekresikan di
dalam ASI

ibu
membuat
antibodi

3. Beberapa
antibodi
melewati
ASI

MANFAAT ASI BAGI IBU (1)

- Mencegah perdarahan pasca


persalinan
- Mempercepat involusi uterus
- Mengurangi anemia

MANFAAT ASI BAGI IBU (2)


- Mengurangi resiko kanker ovarium &
payudara
- Memberikan rasa dibutuhkan
- Mempercepat kembali ke berat semula
- Sebagai metoda KB sementara

MANFAAT ASI BAGI IBU


(3)
Sebagai metoda KB
sementara
Syarat:
- Bayi berusia belum 6 bulan dan
- Ibu belum haid kembali dan
- Bayi diberi ASI eksklusif

1/10

Keuntungan psikologi menyusui(ASIH)


Ikatan emosi
Kedekatan hubungan kasih sayang antara ibu dan
anak
Secara emosional ibu lebih puas
Bayi jarang menangis
Ibu berperilaku lebih menyayangi
Meniadakan keinginan untuk menyiksa atau
menelantarkan bayinya
Perkembangan
Lebih baik dalam melakukan test kecerdasan pada
masa kanak-kanak

MANFAAT ASI BAGI


KELUARGA
- Mudah pemberiannya
- Menghemat biaya
- Anak sehat, jarang sakit

Keuntungan Menyusui Segera


Pengisapan bayi merangsang
pelepasan oksitosin sehingga
membantu involusi uterus dan
membantu mengendalikan
perdarahan.
Memfasilitasi kedekatan hubungan
ibu dan BBL.
Mengoptimalkan produksi ASI.
Mudah dan ekonomis bagi ibu.
23

Kriteria untuk Pemberian ASI


Eksklusif
Semua BBL cukup bulan yang sehat serta
BBL prematur berisiko rendah (dilahirkan
setelah kehamilan 32 minggu tanpa
masalah pernafasan) harus diberi ASI
secara eksklusif selama 6 bulan sejak
dilahirkan.
BBL harus diperbolehkan menyusui
berdasarkan keinginannya, siang atau
malam hari, tanpa adanya batasan
mengenai frekuensi atau panjang waktu
24 menyusui.

Kriteria untuk Pemberian ASI


Eksklusif (2)
Kebijakan nasional Indonesia
melindungi, mempromosikan dan
mendukung pemberian ASI. Semua
RS Sayang bayi harus mengikuti
Sepuluh Langkah Menyusui Dengan
Berhasil seperti yang tertera pada
pernyataan WHO/UNICEF tahun
1989.

Anda mungkin juga menyukai