Anda di halaman 1dari 3

SATUAN ACARA PENYULUHAN

ASAM URAT
Pokok Bahasan

: Penyakit Sendi

Sub Pokok Bahasan

: Asam urat

Sasaran

: Ny S

Hari/ Tanggal

: Kamis, 3 Desember 2015

Waktu

: Pukul 10.00 11.00 WIB

Tempat

: Rumah Tn. S

A. Latar Belakang
Asam urat merupakan salah satu masalah kesehatan yang
berhubungan dengan persendian dan pergerakan.Oleh karenanya apabila
persendian terkena asam urat maka pergerakan menjadi terbatas,dan lamakelamaan bila dibiarkan akan menjadi tofi dimana terjadi penumpukan
kristal-kristal disekitar jaringan sehingga kalau dilihat dari luar seperti ada
daging yang menonjol terutama pada daerah persendian. hal ini biasanya
terjadi pada orang dewasa.
B. Tujuan Umum
Setelah mengikuti penyuluhan selama 1 x 30 menit keluarga Tn S
mampu memahami tentang penyakit asam urat dan perawatannya.
C. Tujuan Khusus
Setelah mengikuti penyuluhan selama 1 x 30 menit Tn S dan
keluarga diharapkan dapat menjelaskan tentang :
1.

Pengertian Asam urat

2.

Penyebab Asam urat

3.

Tanda dan gejala Asam urat

4.

Komplikasi Asam urat

5.

Pengobatan dan perawatan Asam urat

D. Materi Penyuluhan
1.

Pengertian Asam urat

2.

Penyebab Asam urat

3.

Tanda dan gejala Asam urat

4.

Pengobatan Asam Urat

5.

Pencegahan Asam Urat

6.

Diit Asam Urat

E. Metode
Ceramah dan diskusi
F. Media
Leaflet
G. Proses pelaksaaan
No
1

Kegiatan
Pendahuluan
- Memberi salam

o Menjawab salam

- Menyampaikan pokok bahasan

o Menyimak

- Menyampaikan tujuan

o Menyimak

- Melakukan apersepsi

o Menyimak

Waktu
5 menit

Isi
Penyampaian materi

Respon peserta

o Memperhatikan

15 menit

Penutup
- Diskusi

-Menyampaikan jawaban

- Kesimpulan

-Mendengarkan

- Evaluasi

-Menjawab salam

10 menit

- Memberikan salam penutup


H. Setting Tempat
Duduk di kursi berhadapan
I. Evaluasi
1.

Kegiatan : jadwal, tempat, alat bantu/media, pengorganisasian, proses


penyuluhan.

2.

Hasil penyuluhan : memberi pertanyaan pada keluarga Tn.S :

a. Apa pengertian, penyebab Asam urat ?

b. Bagaimana tanda dan gejala penderita Asam urat ?


c. Apa saja komplikasi yang mungkin terjadi ?
d. Bagaimana pengobatan dan perawatan Asam urat?

Anda mungkin juga menyukai