Anda di halaman 1dari 3

Millenium Development

Goals
(MDGs)

Pengertian
MDGs (bahasa Indonesia : Sasaran
Pembangunan Milenium) adalah Deklarasi
Millenium
hasil
kesepakatan
kepala
negara dan perwakilan dari 189 negara.
Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) yang
mulai dijalankan pada September 2000,
berupa delapan butir tujuan untuk dicapai
pada tahun 2015. targetnya adalah
tercapai
kesejahteraan
rakyat
dan
pengembangan masyarakat pada 2015.

8 Tujuan MDGs :
Memberantas kemiskinan dan kelaparan
Mewujudkan pendidikan dasar pada semua
Mendorong kesetaraan gender dan pemberdayaan
wanita
Menurunkan angka kematian balita
Meningkatkan kesehatan ibu
Memerangi HIV/AIDS, malaria dan penyakit
menular lainnya
Menjamin kelestarian fungsi lingkungan hidup
Mengembangkan
kemitraan
global
untuk
pembangunan

Anda mungkin juga menyukai