Anda di halaman 1dari 1

MODUL 5

ADVANCED QUERY : PEMILIHAN DAN PENGURUTAN DATA

a. Jelaskan apa yang dimaksud dengan CASE SENSITIVE dan CASE INSENSITIVE, apa pengaruhnya terhadap
penulisan query dan berikan contohnya.
b. Jelaskan perbedaan hasil operator logika AND, OR dan NOT, serta contohkan bagaimana saja model
penulisannya pada query SELECT.
jawaban
Operator logika AND akan bernilai manampilkan nomer, nama, pekerjaan dan gaji dari pegawai yang memiliki
benar jika semua kondisi benar. gaji lebih dari 1000 dan pekerjaannya adalah ‘CLERK’.
Sql = select empno, ename, job, sal from emp where sal >1000 and job=’clerk’;
Operator logika OR bernilai benar menampilkan nomer, nama, pekerjaan dan gaji dari pegawai yang memiliki
jika salah satu dari kondisi bernilai
gaji lebih dari 1000 atau pekerjaannya adalah CLERK’
benar.
Sql = select empno, ename, job, sal from emp where sal >1000 or job=’clerk’;
Operator NOT bernilai salah semua menampilkan nama dan pekerjaan pegawai yang pekerjaannya bukan
‘CLERK’, ‘MANAGER’ dan ‘ANALYST’.
Sql = select ename, job from emp where job not in (‘clerk’, ‘manager’,
‘analyst’);

c. Buat query untuk memanggil data pada suatu tabel (ditentukan nama : mahasiswa) dimana kolom tgl_masuk
antara 1 Agustus 2008 sampai dengan satu bulan berikutnya dan data pada kolom nama_mahasiswa mengandung
kata “ar”.
d. Buat query untuk memanggil data pada suatu tabel (ditentukan nama : matkul) dimana isi kolom sks lebih dari 2
dan diurutkan berdasarkan kolom sks. Pengurutan dilakukan dari yang paling besar ke yang paling kecil.
e. Buat query untuk menampilkan semua isi tabel yang isi kolom ke 3 lebih besar dibandingkan kolom ke 2.

Anda mungkin juga menyukai