Anda di halaman 1dari 2

2008

1. fungsi kernel : bertanggung jawab memelihara semua abstraksi penting dari sis
tem operasi, termasuk hal2 seperti virtual memori dan proses2. kernel linux memb
entuk inti dari sistem operasi linux. menyediakan semua fungsi yang diperlukan u
ntuk menjalankan proses dan menyediakan layanan sistem untuk memberikan penengah
dan dilindungi akses ke sumber daya perangkat keras.
2. system call : layer yang berfungsi sebagai interface antara user dan inti dal
am sistem operasi(kernel). melalui shell, user dapat memberi perintah yang akan
dikirim ke sistem operasi, sehingga shell ini merupakan layer yang menerima inte
raksi dari user secara langsung. ditulis dalam bahasa C dan C++. dan sebagai jem
batan komunikasi antara user dan hardware.
3. VM adalah suatu lingkungan yang tidak secara fisik tetapi dijalankan dalam li
ngkungakn lain. dalam konteks ini, VM disebut Guest dan lingkungan yang menjalan
kan disebut host. idenya dasar yaitu mengabstraksi HW dari satu satu komputer(CP
U,memori,disk) ke beberapa lingkungan eksekusi, sehingga menciptakan ilusi bahwa
masing2 lingkungan menjalankan komputernya (terpisah) sendiri.
4. Alamat logika : alamat yang dibutuhkan oleh CPU. sedangkan alamat yang terdap
at dalam memori disebut alamat fisik. pada saat compile time dan load time. alam
at logika dan alamat fisik menunjukkan nilai yang sama. sedangkan pada saat ekse
kusi time terjadi perbedaan antara alamat logika dengan alamat fisik.
2006
1. time sharing yaitu sistem komputasi interaktif, dimana sistem komputer menyed
iakan komunikasi online antara user dengan sistem.
real time yaitu sistem yang digunakan jika sistem operasi memerlukan ketepatan w
aktu dari prosesor atau aliran.
cluster yaitu sistem komputer yang memungkin dua atau lebih sistem untuk membagi
penyimpanan sekunder bersama2.
embeded : sebuah sistem komputeryang menjadi komponen dari sistem yang lebih bes
ar. memberikan respon yang sifatnya real time.
2. Paging : muncul sebagai salah satu solusi fragmentasi eksternal. solusi lain
yaitu dengan teknik pemadatan. Fragmentasi Eksternal terjadi pada situasi dimana
terdapat ruang cukup memori total untuk memenuhi permintaan, tapi tidak dapat l
angsung dialokasikan karena tidak berurutan.
Paging merupakan solusi untuk permasalahan fragmentasi eksternal dimana ruang al
amat logika tidak berurutan dan mengizinkan sebuah proses dialokasikan pada memo
ri fisik yang terakhir tersedia.
3. Command Interpreter :program sistem yang membaca perintah berdasarkan teks ya
ng diterinya dari user atau file, perintah yang diterima tersebut dieksekusi ole
hnya. didalam lingkungan UNIX, command interpreter disebut shell.
pada OS Symbian terdapat pada RTOS dan Personality layer secara khusus dirancang
untuk menerapkan fungsionalitas telpon. RTOS menerapkan fungsi2 GSM dari suatu
smartphone dalam koneksi langsung dengan HW.
Personality layer memungkinkan pabrik smartphone menggunakan implementasi yang b
erbeda dari OS ke device lain dan menggunakan personality layer untuk terhubung
dengan implementasi fungsionalitas GSM dari smartphone tersebut. kemudian juga b
ertindak sebagai suatu interpreter, menerjemahkan implementasi non-GSM ke dalam
suatu implementasi yang dapat dimengerti smartphone.
Fungsi Command Interpreter :
- Membaca input dari pengguna.
- Untuk mengambil dan mengeksekusi pernyataan perintah berikutnya.
4. tightly couple system(multiprosesor/sistem paralel) : sistem yang mempunyai l
ebih dari satu prosesor yang dapat berkomunikasi, membagi bus,clock dan juga per
angkat memori.
Loosely Coupled system (sistem terdistribusi) : kumpulan prosesor yang tidak men
ggunakan memori atau clock bersama2. setiap prosesor mempunyai local memori send
iri. prosesor dihubungkan melalui jaringan komunikasi dengan menggunakan protoko
l.
==> perbedaannya : jika pada sistem pararel, setiap prosesor dapat menggunakan
memori atau clock bersama2, sedangkan pada sistem terdistribusi kumpulan proses
or tidak dapat digunakan secara bersamaan.
kelebihan tightly couple :
a. peningkatan jumlah prosesor menyebabkan meningkatnya jumlah proses yang
dapat dijalankan pada satu waktu.
b. lebih ekonomis daripada sistem dengan banyak prosesor tunggal
c. manajemen kegagalan fungsi dilakukan dengan cara membagi fungsi pada pr
osesor.
kekurangan :
a. terdapat 2 model pada sistem ini : asymmetric multi processing dan Symm
etric multi processing
Kelebihan Loosely couple :
a. pemartisian suatu komputasi kedalam sejumlah sub komputasi yang dapat b
erjalan secara konkruen yang menyebabkan peningkatan komputasi.
b. manajemen kegagalan fungsi dilakukan dengan cara membagi fungsi pada be
berapa komputer.
c. memiliki kemampuan resource sharing yaitu jika sejumlah site yang berbe
da dihubungakan, maka user pada site satu dapat menggunakan HW dari site lainnya
.
kekurangan :
a. troubleshooting menjadi lebih rumit
b. tidak semua proses komputasi cocok untuk dilakukan dalam sistem terdist
ribusi.

5. Short-Term :
- memilihkan proses2 yang siap untuk dieksekusi, dan mengalokasikan CPU ke sala
h satu dari proses2 tsb.
- terjadi sangat sering.
Medium-Term : - ide utama dari scheduler ini terkadang akan menguntungkan unt
uk memindahkan proses dari memori dan akibatnya degree of multiprogramming akan
berkurang.
Long-Term : - menyeleksi proses2 mana yang harus dibawa ke ready queue.
- terjadi sangat jarang, sehingga setiap proses dijadwalkan den
gan lambat.
- digunakan untuk mengontrol degree of multiprogramming.

Anda mungkin juga menyukai