Anda di halaman 1dari 11

SILABUS PEMBELAJARAN ILMU PENGETAHUAN ALAM KELAS II SEMESTER GANJIL

KOMPETENSI DASAR

INDIKATOR

Pendidikan Bangsa dan Karakter Bangsa dan Kewirausahaan


NILAI PENGINTEGRASIAN

KEGIATAN PEMBELAJARAN Siswa mengamati nama-nama hewan dan tumbuhan di sekitar rumah dan sekolah Siswa mengamati bagian-bagian utama hewan dan tumbuhan di sekitar rumah dan sekolah Mengamati cara bergerak hewan (menggunakan sayap untuk terbang, perut untuk merayap, kaki untuk berjalan)

PENILAI AN

ALOKA SI WAKT U

SARANA DAN SUMBER

1.1 Mengenal Menyebutkan bagian-bagian nama-nama utama hewan hewan yang dan tumbuhan ada di sekitar di sekitar rumah dan rumah dan sekolah sekolah berdasarkan melalui pengamatan pengamatan Mengidentifikas ikan bagianbagian utama hewan dan tumbuhan berdasarkan pengamatan Menyebutkan cara bergerak hewan

- Religius - Jujur

Mengagumi hewan dan tumbuhan ciptaan Tuhan Mengatakan dengan sesungguhnya nama-nama hewan dan tumbuhan di sekitar rumah Mencari nama-nama hewan di sekitar rumah dan sekolah

Teknik : - Lisan - Tertul is Bentuk : - PG - Skala Sikap

2 x 35 menit

- Rasa ingin tahu

Buku IPA Kelas II Gamba r hewan dan tumbu han

SILABUS PEMBELAJARAN ILMU PENGETAHUAN ALAM KELAS II SEMESTER GANJIL

KOMPETENSI DASAR

INDIKATOR

Pendidikan Bangsa dan Karakter Bangsa dan Kewirausahaan


NILAI PENGINTEGRASIAN

KEGIATAN PEMBELAJARAN - Mengamati gambar pertumbuhan hewan dan tumbuhan - Menceritakan pertumbuhan hewan dan tumbuhan - Mengadakan percobaan pertumbuhan tanaman secara sederhana

PENILAI AN

ALOKA SI WAKT U

SARANA DAN SUMBER

1.2 Mengidentifika Menceritakan si perubahan perubahan yang terjadi yang dialami pada hewan pada hewan (dalam (dalam ukuran) ukuran) dan Menceritakan tumbuhan perubahan (dari biji yang dialami menjadi oleh tumbuhan tanaman) (proses pertumbuhan)

- Rasa ingin tahu - Kerja Keras

Bertanya kepada guru perubahan yang dialami oleh hewan Mencari informasi dengan sungguh-sungguh tentang perubahan yang dialami oleh hewan dan tumbuhan Menyelesaikan tugas tepat waktu

Teknik : - Lisan - Tertul is Bentuk : - PG - Isian - Skala Sikap

4 x 35 menit

- Disiplin -

- Buku IPA Kelas II - Gambar pertumb uhan hewan dan tumbuh an - Perangk at percoba an pertumb uhan tanama n

SILABUS PEMBELAJARAN ILMU PENGETAHUAN ALAM KELAS II SEMESTER GANJIL

KOMPETENSI DASAR

INDIKATOR

Pendidikan Bangsa dan Karakter Bangsa dan Kewirausahaan


NILAI PENGINTEGRASIAN

KEGIATAN PEMBELAJARAN - Melakukan pengamatan, siswa dapat menyebutkan tempat hidup makhluk hidup (hewan dan tumbuhan) - Siswa dapat mengelompokkan hewan yang hidup di air, darat dan tempat lainnya - Siswa dapat mengelompokkan tumbuhan yang hidup di air, darat dan pada tumbuhan lainnya

PENILAI AN

ALOKA SI WAKT U

SARANA DAN SUMBER

1.3 Mengidentifika Mengidentifikas si-kan i-kan tempat berbagai hidup hewan tempat hidup Mengidentifikas makhluk hidup i-kan tempat ( air, tanah, hidup dan tempat tumbuhan lainnya) Mengelompokk an hewan yang hidup di air Mengelompokk an hewan yang hidup di darat Mengelompokk an hewan yang hidup di pohon Mengelompokk an hewan yang hidup di tanah Mengelompokk an tumbuhan yang hidup di air

- Religius

Mengenal dan mensyukuri berbagai ciptaan Tuhan melalui pemeliharaan dan perawatan yang baik Mengerjakan tugas dengan sungguh-sungguh

- Kerja Keras

Mengelompokk an tumbuhan yang hidup di darat Menyebutkan tumbuhan yang hidup pada tanaman lain.

SILABUS PEMBELAJARAN

ILMU PENGETAHUAN ALAM KELAS II SEMESTER GANJIL

KOMPETENSI DASAR

INDIKATOR

Pendidikan Bangsa dan Karakter Bangsa dan Kewirausahaan


NILAI PENGINTEGRASIAN

KEGIATAN PEMBELAJARAN - Siswa mengamati hewan disekitar yang menguntungkan dan membahayakan - Siswa menceritakan berbagai hewan yang menguntungkan dan membahayakan bagi manusia - Menyebutkan berbagai tumbuhan yang bermanfaat bagi manusia

PENILAI AN

ALOKA SI WAKT U

SARANA DAN SUMBER

1.4 Mengidentifika si mahluk hidup yang menguntungka n dan membahayaka n

Memberi contoh hewan yang menguntungka n dan merugikan bagi manusia

- Rasa ingin tahu - Komunikat if / Bersahaba t - Gemar Membaca

Bertanya kepada guru tentang hal yang belum dipahami Bekerja sama dalam kelompok

Teknik : - Lisan - Tertul is Bentuk : - PG - Isian - Skala Sikap

4 x 35 menit

- Buku IPA Kelas II - Gambar - Lingkunga n

Memberi contoh berbagai tumbuhan yang bermanfaat bagi manusia

Membaca buku-buku yang berkaitan tentang hewan

SILABUS PEMBELAJARAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

KELAS II SEMESTER GANJIL

KOMPETENSI DASAR

INDIKATOR

Pendidikan Bangsa dan Karakter Bangsa dan Kewirausahaan


NILAI PENGINTEGRASIAN

KEGIATAN PEMBELAJARAN - Siswa mencoba mengubah bentuk benda yang ada dari palastik ke dalam bentuk lain

PENILAI AN

ALOKA SI WAKT U

SARANA DAN SUMBER

2.1

Mengelompokk Mengidentifika an benda padat si-kan ciri-ciri yang ada di benda padat lingkungan dan cair yang sekitar ada di Mengelompokk lingkungan an benda cair sekitar yang ada di lingkungan sekitar

- Kerja Keras

- Mengerjakan tugas dengan sungguh-sungguh - Membuat bentuk-bentuk benda dari plastik

- Kreatif - Melakukan sendiri tugas-tugas yang menjadi tanggung jawabnya

- Mandiri

Mengidentifika 2.2 Menunjukkan si-kan benda di perubahan sekitar yang bentuk dan dapat berubah wujud benda seperti plasik, (plastik /tanah tanah liat liat) akibat dari Dapat kondisi membuat tertentu berbagai bentuk benda dari bahan yang sudah dibentuk (plastik,tanah liat)

- Dengan menggunakan es batu siswa Bentuk : mengubah wujud - Penumenjadi cair dengan gasan cara dipanaskan - Isian - Siswa diminta menyebutkan beberapa contoh benda padat yang dapat berubah mencadi zat cair atau sebaliknya

Teknik : - Lisan - Tertuli s - Perbu a-tan

4 x 35 menit

- Buku IPA Kelas II - Plastik - Tanah Liat - Es batu - lilin

SILABUS PEMBELAJARAN ILMU PENGETAHUAN ALAM KELAS II SEMESTER GANJIL

KOMPETENSI DASAR

INDIKATOR

Pendidikan Bangsa dan Karakter Bangsa dan Kewirausahaan


NILAI PENGINTEGRASIAN

KEGIATAN PEMBELAJARAN

PENILAI AN

ALOKA SI WAKT U

SARANA DAN SUMBER

Menyebutkan benda-benda padat yang dapat berubah wujud mnjadi benda cair dan sebaliknya 2.3 Menngidentifik Menyebutkan asi-kan bendanama-nama benda yang benda yang dikenal dan dikenal dan kegunaannya kegunaanya melalui melalu pengamatan pengamatan - Rasa ingin tahu - Kerja keras - Berupaya dengan sungguhsungguh menyebutkan namanama benda yang dikenalnya - Kreatif - Menyebutkan kegunaan bendabenda yang dikenalnya - Bertanya kepada teman dan guru tentang nama-nama benda - Siswa diminta menyebutkan namanama benda yang dikenal dengan kegunaannya - Siswa diminta memperaga-kan benda-benda di sekitar berikut kegunaannya Teknik : - Lisan - Tertuli s Bentuk : - Perbu at-an - Isian - Skala Sikap 2 x 35 menit - Buku IPA Kelas II - Bendabenda yang dikenal siswa

SILABUS PEMBELAJARAN ILMU PENGETAHUAN ALAM KELAS II SEMESTER GENAP

KOMPETENSI DASAR

INDIKATOR

Pendidikan Bangsa dan Karakter Bangsa dan Kewirausahaan


NILAI PENGINTEGRASIAN

KEGIATAN PEMBELAJARAN

PENILAI AN

ALOKA SI WAKT U

SARANA DAN SUMBER

3.2

Memberi alasan Mengidentifika penggunaan si-kan jenis jenis energi energi yang listrik paling sering Menyebutkan digunakan di cara lingkungan menghemat sekitar dan energi listrik cara menghematny Memberi a contoh jenis energi yang sering digunakan dalam kehidupan sehari-hari Mencari sumber panas, bunyi dan cahaya melalui alat rumah tangga Menyebutkan contoh alat rumah tangga yang menggunakan energi

- Kreatif

- Memberikan jawaban menarik

- Rasa ingin tahu

- Mencari informasi dari berbagai sumber

- Demokrati s

- Menghargai pendapat orang lain

- Siswa menjelaskan alasan penggunaan energi listrik yang berhunungan dengan binatang (ayam dipanaskan dengan lampu, mengerami telur dengan panas lampu listrik) - Siswa memberikan contoh alat yang digunakan dalam kehidupan sehari-hari yang memakai energi - Memberi contoh benda yang menjadi sumber bunyi, cahaya dan panas - Memperaktekkan mencari sumber bunyi dengan menggunakan benda di lingkungan rumah

Teknik : - Lisan - Tertuli s Bentuk : - PG - Skala Sikap

4 x 35 menit

- Buku IPA Kelas II - Jenisjenis energi - Contoh alat-alat rumah tangga penghas il energi

SILABUS PEMBELAJARAN ILMU PENGETAHUAN ALAM KELAS II SEMESTER GENAP

KOMPETENSI DASAR

INDIKATOR

Pendidikan Bangsa dan Karakter Bangsa dan Kewirausahaan


NILAI PENGINTEGRASIAN

KEGIATAN PEMBELAJARAN - Membuat kalimat tanya berdasarkan materi yang dipelajarai /diamatinya - Mengamati kedudukan matahari pada pagi hari, siang ahri dan sore hari - Siswa diberi tugas melakukan penelitian panas matahari pada pagi, siang dan sore hari menggunakan termometer - Siswa melaporkan data hasil penelitian - Siswa diberi tugas mengamati bayangan benda pada pagi, siang dan sore hari - Siswa menyimpulkan hasil pengamatan

PENILAI AN

ALOKA SI WAKT U

SARANA DAN SUMBER

4.1

Mengidentifika si-kan kenampakan matahari pada pagi, siang dan sore hari

Menceritakan kedudukan matahari pada pagi, siang dan sore hari Membedakan panas yang dipancarkan matahari pada pagi, siang dan sore hari

- Rasa ingin tahu - Kejujuran

- Bertanya kepada guru dan teman tentang materi pelajaran - Menceritakan kejadian yang sesuai dengan yang diamatinya

Teknik : - Lisan - Tertuli s Bentuk : - Isian - Skala Sikap

4 x 35 menit

- Buku IPA Kelas II - Termom e-ter

- Kerja keras - Melakukan tugas dari guru dengan sungguh-sungguh

Mencerikan adanya hunbungan antara kedudukan matahari dengan bayang-bayang yang dihasilkan

SILABUS PEMBELAJARAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

KELAS II SEMESTER GENAP

KOMPETENSI DASAR

INDIKATOR

Pendidikan Bangsa dan Karakter Bangsa dan Kewirausahaan


NILAI PENGINTEGRASIAN

KEGIATAN PEMBELAJARAN - Siswa menjelaskan kegunaan panas dan cahaya matahari bagi hewan tumbuhan dan menusia dalam kehidupan sehari-hari - Siswa memperagakan cara menghindari pengaruh panas matahari dengan menggunakan payung saat panas agar kulit tidak hitam

PENILAI AN

ALOKA SI WAKT U

SARANA DAN SUMBER

4.2 Mendeskripsik an kegunaan panas dan cahaya matahari dalam kehidupan sehari-hari

Siswa menjelaskan kegunaan panas dari cahaya matahari bagi hewan, tumbuhan dan manusiadalam kehidupan sehari-hari Memperagakan cara yang aman untuk menghindari cahaya matahri, misalanya tidak menatap cahaya matahari secara langsung

- Religius

- Mengagumi kebesaran Tuhan yang telah menciptakan matahari bagi mahluk di bumi - Bertanya kepada guru dan teman tentang gejala alam

Teknik : - Lisan - Tertuli s Bentuk : - PG - Perag a-an - Skala Sikap

2 x 35 menit

- Rasa ingin tahu

- Buku IPA Kelas II - Kacama ta hitam - Payung

Anda mungkin juga menyukai