Anda di halaman 1dari 1

Lat Fisika kelas VII 1.

Sebuah titik menempuh jarak 120 m selama 15 detik, kemudian 60 m dalam 10 detik, akhirnya 150 m dalam 20 detik. Kecepatan rata-ratanya adalah 2. sebuah benda bergerak beraturan dengan kecepatan tetap 10 m/s. hitung jarak yang ditempuh setelah 8 detik. 3. sebuah titik bergerak lurus beraturan selama 15 detik menempuh jarak 0,6 km. berapa kecepatan titik tsb? 4. Perhatikan gambar grafik di bawah ini. Hitung : a. b. c. kecepatan awal kecepatan akhir jarak yang ditempuh 8. teratur hingga berhenti 3 dtk kemudian. Hitung perlambatan mobil. a. b. c. kecepatan awal kecepatan akhir jarak yang ditempuh

By : Ineke Elisabeth, SKG

14.

Dari grafik di bawah ini hitung:

Berapa kecepatan awal benda yang diberi percepatan 1 m/s2 setelah 4 dtk jika kecepatan awalnya 10 m/s. 15. Sebuah mobil mengurangi kecepatannya dengan perlambatan 2 m/s2. Bila kecepatan mula-mula 80 km/jam, hitung kecepatannya setelah 5 dtk. 16. Sebuah mobil berjalan dengan kecepatan 54 km/jam direm dengan perlambatan 2 m/s2. setelah berapa detik mobil itu akan berhenti ? 17. Sebuah kereta berjalan dengan percepatan tetap 2 m/s2 dan mencapai kecepatan 20 m/s setelah 5 dtk. a. Berapa kecepatan awalnya ? b. Berapa jarak yang telah ditempuh ?

a. b.

kecepatan benda jarak yang telah ditempuh

9. Sebuah benda mula-mula diam. Kemudian kecepatannya menjadi 3 m/s setelah 6 detik. Hitung percepatan benda itu. 10. Sebuah titik dari keadaan diam kemudian bergerak dipercepat beraturan. Setelah 5 dtk, kecepatannya menjadi 2,5 m/s. Hitung percepatan titik materi itu. 11. Mula-mula sebuah benda bergerak dengan kecepatan 20 m/s. kemudian dikurangi secara teratur hingga menjadi 14 m/s setelah 1 dtk. Kecepatan pada detik kedua 8 m/s. Hitung perlambatan benda itu. 12. Sebuah mobil menambah kecepatannya sebesar 0,5 m/s selama 20 dtk. Jika kecepatan akhirnya 30 m/s, berapa kecepatan mobil mula-mula? 13. Sebuah mobil bergerak dengan kecepatan 36 km/jam,kemudian direm

5. Sebuah titik bergerak dengan lintasan lurus. Detik pertama ia bergerak dengan kecepatan 4 m/s, detik kedua menjadi 8 m/s dan detik ketiga kecepatannya menjadi 3 m/s. berapa kecepatan rataratanya ? 6. Sebuah titik bergerak dengan lintasan lurus. Detik pertama ia bergerak dengan kecepatan 4 m/s, detik kedua menjadi 6 m/s dan detik ketiga kecepatannya menjadi 8 m/s. berapa kecepatan pada detik kelima ? 7. Dari grafik di bawah ini hitung:

Anda mungkin juga menyukai