Anda di halaman 1dari 7

Strategi Penyelenggaraan Proyek

Pendanaan proyek Implementasi proyek

Strategi Pelaksanaan Proyek


Bentuk kerjasama----- strategi pengkontrakan---- jenis kontrak Peran & tanggungjawab pelaku proyek Jadwal untuk perencanaan, pengadaan dan konstruksi

Strategi Pengkontrakan Proyek


Skala Proyek
Alokasi resiko Project effectiveness Struktur organisasi

Aspek Dasar Kontrak Konstruksi


Pembentukan kontrak Pelanggaran kontrak Pemutusan kontrak Kerugian akibat pelanggaran kontrak Hubungan kontraktual antar pihak

Kontrak Konstruksi
Kontrak = perjanjian yang mengikat dan berdampak hukum terhadap yang melakukan pengikatan Validitas dan Legalistas: persetujuan, kepastian, konsiderasi, kapasitas berkontrak (mis: batasan umur, sehat), memiliki kuasa, legalitas obyek kontrak (tidak dalam sengketa), keberatan dimungkinkan, dan ditulis.

Interpretasi Kontrak
Keseluruhan Interpretasi kata & istilah sesuai dengan grammar dan area Kebiasaan dan penggunaan Kata-kata khusus lebih kuat Kata (spec) lebih kuat daripada gambar Ketidakjelasan dikonfirmasikan ke pihak yang mendraf kontrak Kontrak dapat diputus oleh salah satu pihak

Pemutusan Kontrak
Persetujuan Kinerja (tidak sesuai yang diharapkan) Pelanggaran Frustrasi (tidak mungkin dilakukan lagi) Habis masa berlakunya atau sudah dilaksanakan semua janjinya, Penangguhan (berkali-kali)

Anda mungkin juga menyukai