Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PELAKSANAAN

PEMBELAJARAN
( RPP )
NAMA SEKOLAH
MATA PELAJARAN

: S M K MUHAMMADIYAH 2 PAGAK
: kewirausahaan

KELAS / SEMESTER

:X/1

STANDAR KOMPETENSI

: mengatualisasikan sikap dan perilaku


wirausaha

KOPETENSI DASAR

: - Mengidentifikasikan sikap dan


perilaku kerja prestatif
-

Merumuskan solusi masalah


Mengembangkan semangat wirausaha
Membangun komitmen bagi dirinya dan bagi
orang lain
Mengamblil risiko usaha
Membuat keputusan

ALOKASI WAKTU

: 2 X 45 Menit ( satu kali pertemuan )

PERTEMUAN KE

: 1 ( satu )

INDIKATOR

TUJUAN PEMBELAJARAN
1.Siswa dapat mengerti tentang sikap dan perilaku wirausaha
2.Siswa dapat menerapkan sikap yang prestatif
3.Siswa dapatmelakukan hal konkret( nyata ),terkait dengan materi yang
diajarkan
Menunjukkan perilaku berkarakter meliputi
,jujur,disiplin,kreatif,demokratis,menghargai ,prestasi, peduli social dan
tanggung jawab.
MATERI
A. PENDAHULUAN
Dalam memilih seorang karyawan harus memiliki kreteria sebagai
berikut:
1. Karyawan yang mempunyai keahlian dan ketrampilan lebih
banyak dai pada karyawan yang lain .
2. Karyawan yang mampu mengubah krisis dan kesulitan menjadi
peluang dan merubah keterbatasan menjadi keunggulan

3. Karyawan memiliki karakter baik , kuat , disiplin , semangat


tinggi ,etos kerja yang bagus ,jujur ,tidak pernah mengeluh
mempunyai keinginan untuk bekerja yang lebih baik ,dan tidak
cepat merasa puas
4. Kayawan yang mempunyai kemampuan menjual dan mempunyai
wawasan marketing ( pemasaran ) yang bagus yang akan
menjjadi lokomotif p erusahaan
5. Karyawan yang mempunyai multi skill l( banyak keahlian )
B. PENGERTIAN ,TUJUAN , PERKEMBANGAN DAN RUANG LINGKUP
KEWIRAUSAHAAN
1. Pengertian wirausaha dan kewirausahaan
a.wirausaha
istilah wirausaha berasal dari dua suku kata , yaitu : wira dan
usaha
WIRA
yaitu : pahlawan , laki laki berani atau perwira
USAHA
yaitu: kegiatan dengan mengerahkan tenaga pikiran ,
badan untuk mencapai suatu maksut : pekerjaan ( perbuatan ,
prakarsa , ikhtiar ,daya upaya ) untuk mencapai sesuatu .
wirausahawan dalam bahasa ingris adalah entrepreneur .
Beberapa pengertian wirausaha adalah
1. Menurut kamus besar bahasa indonesia ( KBBI) ADALAH : Orang
yang pandai atau berbakat mengenali produk baru , menentukan
cara produksi
baru ,menyusun operasi untuk mengadakan
produk baru memasarkanya , serta mengatur
permodalan
operasionalnya . jadi pengertian wirausaha adalah : seseorang
yng ber
Ani berusaha secara mandiri dengan mengerahkan segala
sumberdaya dan upaya meliputi kepandaian mengenali produk
baru ,menentukan cara produksi baru ,menyusun operasi untuk
mengadakan produk baru ,memasarkanya , serta mengatur
permodalan operasionalnya untuk menghasilkan sesuatu yang
bernilai tinggi
2. Kewirausahaan
Merupakan
sebuah
ilmu
yang
mengabungkan
ilmu
pengetahuan , kepribadian / sikap ,filosof ,ketrampilan ,seni
,profesi ,naluri , impian ( cita-cita ) dan pilihan hidup yang
digabungkan dalam satu kemampuan untuk dioptimalkan dan
diberdayakan dalam mencapai keuntungan yang lebih besar . ada
lanjutan hal 10
2. Tujuan kewirausahaan bagi anda dan didunia pendidikan adalah :
a. Mempersiapkan bekal masa depan agar menjadi terampil .
b. mempersipakan anda agar memiliki kecakapan untuk berkarir di bidang
apapun
c. mewujudkan kesuksesan didunia kerja atau usaha mandiri melalui
kewirausahaan .
d. memajukan perekonomian indonesia dan menjadi lokomotif serta
kemakmuran bangsa indonsia .
e. meningkatkan pendapatan keluarga dan daerah .

f. membuat anda berprestasi di sekolah


g. Membudayakan sikap unggul , berperilaku positif , dan kreatif .
KARAKTERISTIK KEWIRAUSAHAAN MENGANDUNG 3 UNSUR
1. Bersifat kesepakatan kerja dengan uang sebagai kompensasinya
(keringanan )
2. Ada unsur risk taker ( pengambilan risiko) karena situasi dan kondisi
yang belum diketahui sebelumnya .
3. Hasilnya dijual kepihak yang meyepakati kontrak ada unsur untung
bila hasilnya besar dan rugi bila hasilnya tidak sesuai serta ada unsur
spekulasi di dalamnya .
3. RUANG LINGKUP KEWIRAUSAHAAN
a. Ruang lingkup internal
1. Dalam kehidupan sehari hari : untuk keluar dari kesulitan untuk
tetap bertahan hidup , mendapatkan penghasilan dan mengatasi
keterbatasan .
Metode
1.Ceramah.
2.Tanya jawab.
3.Diskusi.
LANGKAH PEMBELAJARAN.
A.PENDAHULUAN .
APERSEPSI
Guru mempersiapkan kelas dalam pembelajaran dan menjelaskan topik
serta tujuan kompetensi yang akan dicapai.
PRETES
Mengasih pertanyaan kepada siswa sesudah materi yang sudah
diajarkan
B.KEGIATAN INTI.
1 .Memberi penjelasan tentang sikap dan perilaku wirausaha
2 .Memberi kesempatan pada siswa yang belum memahami materi yang
disampaikan.
3 .Guru membagi kelas menjadi beberapa kelompok 4 6 siswa untuk
mendiskusikan . tentang
Sikap dan perilaku wirausaha dari berbagai
sumber.
4. Guru memberi kesempatan salah satu kelompok mempresentasikan
hasil diskusi didepan
kelas.

5 .Guru memberi kesempatan kelompok lain menanggapi hasil diskusi.


6. Guru menambah ide atau menjelaskan materi diskusi yang belum
terungkap.
7. Guru memandu atau memberi pendapat dalam membuat kesimpulan
hasil diskusi.
C.KEGIATAN AKHIR
1.Memberi penilaian hasil diskusi.
2.Memberi penjelasan pada siswa tentang materi yang akan disampaikan
berikutnya.
ALAT/ BAHAN / SUMBER BELAJAR
1.Buku kewirausahaan karangan Ir. Hendro .M.M Penerbit erlangga
2.Buku edisi rivisi karangan imam firmansah ,s.pd.bandung jakarta

3.Buku -kewirausahaan karangan Drs mardiatmo penerbit yudhistira

PENILAIAN
1.Non tes : tugas kelompok atau individu
2.Presentasi.
3.Tertulis.
4. lesan
5. tugas
EVALUASI
1.Jelaskan pengertian wirausahaan !
2.Sebutkan kreteria dalam memilih karyawan !
3.Jelaskan tujuan mempelajari kewirausaha an didunia pendidikan !
KUNCI JAWABAN
1 ). seseorang yang berani berusaha secara mandiri dengan
mengerahkan segala sumber daya dan upaya meliputi kepandaian
mengenali produk baru menentukan cara produk baru . menyusun
operasi baru untuk mengadakan produk baru dalam memasarkanya.

2.
1.
2.
3.

4.

5.

Karyawan yang mempunyai keahlian dan ketrampilan lebih


banyak dai pada karyawan yang lain .
Karyawan yang mampu mengubah krisis dan kesulitan menjadi
peluang dan merubah keterbatasan menjadi keunggulan
Karyawan memiliki karakter baik , kuat , disiplin , semangat
tinggi ,etos kerja yang bagus ,jujur ,tidak pernah mengeluh
mempunyai keinginan untuk bekerja yang lebih baik ,dan tidak
cepat merasa puas
Kayawan yang mempunyai kemampuan menjual dan mempunyai
wawasan marketing ( pemasaran ) yang bagus yang akan
menjjadi lokomotif p erusahaan
Karyawan yang mempunyai multi skill l( banyak keahlian )

3.
1. Mempersiapkan bekal masa depan agar menjadi terampil .
2. mempersipakan anda agar memiliki kecakapan untuk berkarir di
bidang apapun
3. mewujudkan kesuksesan didunia kerja atau usaha mandiri melalui
kewirausahaan .
4. memajukan perekonomian indonesia dan menjadi lokomotif serta
kemakmuran bangsa indonsia .
5. meningkatkan pendapatan keluarga dan daerah .
6. membuat anda berprestasi di sekolah
7. Membudayakan sikap unggul , berperilaku positif , dan kreatif .

Mengetahui
Kepala Sekolah

Pagak,
Guru Produktif

SUKADI S.pd

WIWIK JUARIAH S.pd

Anda mungkin juga menyukai