Anda di halaman 1dari 5

TENTANG

JENIS-JENIS PELAYANAN YANG ADA DI UPTD


TAHUN 2015
DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA
KEPALA PUSKESMAS KAMPILI
Menimbang

: 1. bahwa guna meningkatkan kualitas pelayanan di unit


pelayananpublik diPuskesmas Kampili yang transparan
dan akuntabel serta efektif danefisien perlu dibuat surat
keputusan dari kepala puskesmas untuk jenispelayanan
kesehatan yang ada di Puskesmas Kampili;
2. bahwa berdasarkan pertimbangan dimaksud huruf a,
agarpelaksanaannya pelayanan dapat berdayaguna dan
berhasil guna, Efektif dan efisien perlu menetapkan
keputusan kepala Puskesmas Kampili Kecamatan
Pallangga;

Mengingat

: 1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 29 Tahun


2004 tentang Praktik Kedokteran;
2. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang
Kesehatan (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2009 Nomor 144, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 5063);
3. Peraturan presiden nomor 72 tahun 2012 tentang Sistem
Kesehatan Nasional (lembaran negara republik indonesia
tahun 2012 nomor 193);
4. Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara
Nomor63/KEP/M.PAN/2003, tentang Pedoman Umum
PenyelenggaraanPelayanan Publik;
5. Keputusan Menkes No 1457/Menkes/SK/X/2003 tentang
standar pelayanan minimal bidang kesehatan di Kab/Kota;
6. Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara
NomorKEP/25/25/M.PAN/2/2004;
7. Pedoman Manajemen puskesmas sebagai tindak lanjut
dariKeputusan Menteri KESEHATAN Republik Indonesia
Nomor 128/MENKES/SK/II/2004 tentang kebijakan dasar
puskesmas;
8. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No. 377
/ Menkes / SK / III / 2007 Tentang Standar Profesi
Perekam Medis Dan Informasi Kesehatan;
9. Peraturan Gubernur Sulawesi Selatan nomor 13 tahun
2008 Bab VII tentang jenis pelayanan di unit pelayanan
kesehatan;

10. Permenkes nomor 75 tahun 2014 tentang puskesmas;


M E M U T U S K AN
Metepatkan
Kesatu

Ketiga

:
: MENETAPKAN JENIS - JENIS PELAYANAN YANG ADA
Kegiatan pelayanan dilaksanakan sebagaimana tersebut dalam
lampiran keputusan yang merupakan bagian tak terpisahkan
: dari keputusan ini.
Bukti pelaksanaan Jenis pelayanaan dihasilkan oleh unit
kerja/instansi penyelenggaraan pelayanaan.
: Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Keempat

Kedua

Ditetapkan di

: Kampili

LAMPIRAN KEPUTUSAN KEPALA UPTD


PUSKESMAS KAMPILI
NOMOR : 440.1/
/PKM-KPL/I/2015
TENTANG JENIS - JENIS PELAYANAN YANG
ADA DI PUSKESMAS KAMPILI KABUPATEN
GOWA
JENIS - JENIS PELAYANAN DI PUSKESMAS KAMPILI TAHUN 2015

a. Pelayanan Di dalam Gedung :


1. Kartu/Loket
2. Poli Umum
-

: - Poli Anak
Poli Dewasa

3. Poli Gigi
4. Ruang Batra ( Pengobatan Tradisional ), TOGA (Taman Obat
Keluarga)
5. Rawat Inap
6. Ruang KIA / Bersalin
7. Laboratorium
8. Apotek
b. Pelayanan Di Luar Gedung :
1. Kesehatan Wajib
2. Kesehatan Pengembangan
3. Pelayanan Penunjang

c. Pelayanan Pemberdayaan Masyarakat :


1.
2.
3.
4.

Posyandu
Polindes
Taman Obat Keluarga / Toga
Pengembangan Obat Tradisional (Batra)
d. Pelayanan Terpadu :
1. Lintas Program
2. Lintas Sektor
e. Rujukan :
1. Rujukan Kesehatan Perorangan
2. Rujukan Kesehatan Masyarakat
f.

Pelayanan Administrasi Dan Manajemen :


1. Family Folder

2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.

Surat Keterangan Berbadan Sehat


Surat Keterangan Sakit
Buku Kunjungan Rawat Jalan
Buku Tamu
Notulen
Buku Register Surat Masuk Dan Keluar
Buku Register Rujukan Jamkesmas, Askes Dan Yankestis
Jadwal. Pelayanan
Puskesmas Kampili Kabupaten Gowa Tahun 2012

No

Jenis Pelayanan

Hari
Pelayanan

Penanggung Jawab
IRVAK LOSUNG
HJ. HARIAH, Amd Keb
MERAWATI
Dr.Hj. WAHYUNI NUR
Dr.HJ.RACHMAWATI
MAYA HIDAYAT, Amk

1.

Kartu / Loket

Senin - Sabtu

2.

Poli Umum

Senin - Sabtu

3.

Poli Gigi

Senin - Sabtu

Drg. Rasyidah Rasyid


Drg. Susilawati
Irvak Losung

4.

Pelayanan Batra
( Pengobatan Tradisional Dan Toga )

Senin - Sabtu

Hj. Irianti, S,Farm, Apt


Darmawati Rauf, Amk
ST. Halimah. B, S.St

5.

Ruang Rawat Inap

Senin Ahad
24 Jam

H. Bakri . S.Kep

6.

Ruang KIA - KB / Bersalin

24 jam

Hj. Murni S.km, M,kes.

7.

Apotik

Senin - Sabtu

Hj. Irianti. S.farm, Apt


Eka Paramita. S.farm

8.

Promosi Kesehatan

Senin - Sabtu

St. Halimah. B, S,St

9.

Kesehatan Lingkungan

Senin - Sabtu

10.
11.
12.
13.
14.

KIA/KB
Perbaikan Gizi Masyarakat
P2TB dan Kusta
Imunisasi
UKS/UKGS

Senin - Sabtu
Senin - Sabtu
Senin - Sabtu
Senin - Sabtu
Senin - Sabtu

15.

Kesehatan Olahraga

Senin - Sabtu

St. Halimah. B, S,ST


Hijrawati. Amd. L
Hj. Murni S.km.M,kes
Hj. Hadiah P. S.km
Muh. Anas. S.kep
Hernawati Sinta. S.ST
Drg. Rasyidah Rasyid
Drg. Susilawati
Rospidawati. Amd, Ak

16.

Perkesmas/Survailans

Senin - Sabtu

H. Bakri. S.kep

17.
18
19.

Kesehatan Kerja
Kesehatan Jiwa
Kesehatan Mata

Senin - Sabtu
Senin - Sabtu
Senin - Sabtu

Hijrawati. Amd, KL
Maya Hidayat . Amk
Maya Hidayat. Amk

20.
21.
22.
23.

Ispa Dan Malaria


Lansia / Typoid
Toga
Laboratorium

Senin - Sabtu
Senin - Sabtu
Senin - Sabtu
Senin - Sabtu

Darmawati Rauf. Amk


Aswar. Skm
Hj. Irianti S.farm, Apt
Hj. Nurlia.M. Amd , Ak
Rospidawati. Amd, Ak

24.
25.

SP2TP
Pelayanan Administrasi Dan
Manajemen

Senin - Sabtu
Senin - Sabtu

26.
27.
28.
29.
30
31.
32.

Pustu Julukanaya
Pustu Julubori
Pustu Julupamai
Pustu Bonto Ramba
Pustu Toddotoa
Pustu Bungaejaya
Pustu Pallangga

Senin - Sabtu
Senin - Sabtu
Senin - Sabtu
Senin - Sabtu
Senin - Sabtu
Senin - Sabtu
Senin - Sabtu

Maya Hidayat. Amk


Irvak Losung
Abd. Rahim. S.km
Nurmila. S.E
Sriwiyanti. Amd, Keb
Ruth Salu
Hj. Haria Amd, Keb
Sardiah. Amd, Keb
Hasnah. Amd, Keb
Hj. Norma. Amd, Keb
Hj. Suhana

Waktu Pelayanan di Dalam Gedung :

Senin Kamis jam 08.00. s/d 12.00


Jumat Sabtu jam 08.00 s/d 10.30

Waktu Pelayanan Di Luar Gedung :

Senin Kamis Jam 10.00 s/d 13.00


Jumat Sabtu Jam 09.00 s/d 11.00

Ditetapkan di
Pada tanggal

: Kampili
:
Januari 2015

KEPALA UPTD
PUSKESMAS KAMPILI,

ASWAN
Nip. 197112051991031005

Anda mungkin juga menyukai