Anda di halaman 1dari 3

KATA PENGANTAR

Segala puji penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas
semua karunia yang telah diberikan, sehingga penulis dapat menyelesaikan
Laporan Matakuliah Praktikum Las Lanjut untuk mahasiswa Teknik Mesin
ini sesuai rencana. Laporan ini merupakan wujud partisipasi dan darma
bakti penyusun dalam rangka meningkatkan pendidikaan guna mengiringi
perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi.
Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi saat ini makin
pesat. Sejalan dengan hal tersebut, sistem pendidikan mengalami
perkembangan dan pembaharuan, termasuk kurikulumnya. Dalam
meningkatkan mutu pendidikan, diperlukan sarana dan prasarana yang
memadai.
Laporan ini diarahkan pada pengalaman belajar secara langsung
melalui penggunaan dan pengembangan keterampilan proses dan sikap
ilmiah.

Keterampilan

proses

meliputi

keterampilan

mengamati,

keterampilan menggunakan alat dan bahan penelitian, keterampilan


mengkomunikasikan, serta penerapannya di dalam kehidupan sehari-hari.
Laporan ini disusun berdasarkan referensi dari berbagai laporan
individu yang telah dibuat oleh mahasiswa S1 Pendidikan Teknik Mesin
Offering A1 angkatan 2011. Selain itu, laporan ini tidak akan terwujud
tanpa peran berbagai pihak. Penyusun mengucapkan terima kasih kepada
semua pihak, khususnya Drs. Solichin, S.T., M.Kes yang telah
memberikan kesempatan kepada penyusun untuk menyusun laporan ini
sehingga bisa diterbitkan. Penyusun menyadari, laporan ini masih
mempunyai sejumlah kekurangan. Untuk itu, penyusun mengharapkan
tanggapan dari para pemakai, sehingga selanjutnya, penyusun dapat
menyusun bahan ajar sejenis lebih baik.

Malang, April
2014

Penyusun

DAFTAR ISI
Hal
Materi 1 Las Listrik (SMAW) Vertikal (3F)
Oleh: Ahmad Syaifudin..............................................................................
5
Materi 2 Posisi Pengelasan Over Head (4F)
Olehi:Antoni Arga Karisma ......................................................................
Materi 3 Pengelasan Overhead (4F)
Oleh: Bayu Angga Pratama ......................................................................
8
Materi 4 Las Penembusan Sudut 60
Oleh: Dedik Hariyanto..............................................................................
10
Materi 5 Pengelasan dengan Menguji Sambungan Las dengan
Menekuk 90
Oleh: Fajar Febrianto ..............................................................................
12
Materi 6 Las SMAW dengan Posisi Pengelasan Vertikal Up (3G)
Oleh: Hariyanto.........................................................................................
13 19
Materi 7 Posisi Sambungan Tumpul dalam Mengelas Pipa dengan Sudut
45 dan Tidak Dapat Diputar (HLO45 / 6G)
Oleh: M. Ilham Aryakusuma......................................................................
20 26
Materi 8 Menyambung Pelat dengan Posisi Over Head (4G)
Oleh: M. Rokimin.......................................................................................
27 29
Materi 9 Penembusan dengan Sudut 90 Tanpa Champer
Oleh: Novita Dwi Anggraeni.....................................................................
30 32
Materi 10 Definisi Daerah HAZ dan Struktur Mikro Serta Pengaruh
Daerah HAZ Terhadap Lasan
Oleh: Rachmad Khairujik..........................................................................
33 - 39

Materi 11 Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Bengkel Las Listrik


Oleh: Risca Awalia Purnamasari..............................................................
40 55
Materi 12 Instalasi Kelistrikan Las
Oleh: Rizky Kurniawan..............................................................................
56 - 70
Materi 13 Las Penembusan Uji Bengkok
Oleh: Rizqa Purnama Putra......................................................................
71 75
Materi 14 Pengujian Las Non Destruktif Test dengan Eddy Current
Oleh: Rudi Anggoro Kurniawan................................................................
76 - 79
Materi 15 Pengujian Pengelasan Menggunakan Radiography (X-Ray)
Oleh: Sabdha Purna Yudha.......................................................................
80 84
Materi 16 Pengujian Las Non Destruktif Test (NDT) Radiograf
Oleh: Suryanto...........................................................................................
85 - 104
Materi 17 Pengelasan Pipa dengan Posisi Vertikal (6G)
Oleh: Syahrul Kirom..................................................................................
105 108
Materi 18 Perencanaan Bengkel Las Listrik (Stasiun Las)
Oleh: Wachid Hariyadi..............................................................................
109 - 129
Materi 19 Cacat Las
Oleh:Wegi Febri Mangku Riski.................................................................
130 136
Materi 20 Welding Elektrode
Oleh:Yoga Digda Pratama........................................................................
137 142

Anda mungkin juga menyukai