Anda di halaman 1dari 11

KEPERAWATAN KELUARGA

PROGRAM STUDI S1 KEPERAWATAN


FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JEMBER
FORMAT PENGKAJIAN KELUARGA
I. IDENTITAS UMUM KELUARGA
a. Identitas Kepala Keluarga
Nama : Tn. S
Umur : 55 Thn
Agama : Islam
Suku : Jawa

Pendidikan
Pekerjaan
Alamat

: SD
: Buruh Perkebunan
: RT 0003/002 Karang Aem timur

b. Komposisi Keluarga
No
1.
2.
3.
4.
5.
6.

Nama
Tn. S
Ny. F
An.A
An.M
An.S
An.H

L/P
L
P
P
P
P
L

Umur (Th)
55
35
20
15
5
3

Hub. Klg
KK
Istri
Anak
Anak
Anak
Anak

Pekerjaan
Buruh Perkebunan
IRT
Buruh Tani
Tidak bekerja
Tidak bekerja
Belum bekerja

Pendidikan
SD
SD
SD
SD
Belum
Sekolah

c. Genogram

Ket:
= perempuan
= meninggal
= hubungan darah

= laki-laki
= klien
= serumah

d. Tipe keluarga
1) Jenis tipe keluarga : Nuclear family atau keluarga inti
2) Masalah yang terjadi dengan tipe tersebut : tidak ada masalah, antar anggota
keluarga dapat berkomunikasi dengan baik.
e. Suku bangsa
1) Asal suku bangsa : Madura
2) Budaya yang berhubungan dengan kesehatan : Tn. S dan keluarga mengatakan
masih mengikuti budaya tentang kesehatan ini dibuktikan dengan kelahiran An M

yang sekarang berumur 3,5 tahun melalui pertolongan dukun. Tetapi jika sakit
langsung dibawa ke bidan.
f. Agama dan kepercayaan yang berhubungan dengan kesehatan : Ny. H mengatakan
kesehatan merupakan ketetapan Allah.
g. Status sosial ekonomi keluarga :
1) Anggota keluarga yang mencari nafkah yaitu Tn. S.
2) Penghasilan : tidak pasti + Rp 1000.000/bulan
3) Upaya lain : Tn. S menjadi Buruh perkebunan.
4) Harta benda yang dimiliki (perabot, transportasi, dll) : meja, kursi, lemari, radio,
TV, sepeda motor, dan televisi.
5) Kebutuhan yang dikeluarkan setiap bulan : Rp. 1.000.000
h. Aktifitas Rekreasi Keluarga : Setiap setelah magrib, anggota keluarga berkumpul
untuk menonton televisi dan mengobrol.
II. RIWAYAT DAN PERKEMBANGAN KELUARGA
a. Tahap perkembangan keluarga saat ini (ditentukan dengan anak tertua) :
Tahap perkembangan keluarga adalah tahap keenam dimana keluarga mulai melepas
anak sebagai seorang dewasa.
Melepas anak untuk hidup mandiri sebagai individu yang dewasa.
Hal tersebut belum terpenuhi karena anak paling sulung saat ini masih tinggal bersama
kedua orangtuanya dikarenakan An.A selaku anak tertua dalam keluarga tersebut
hingga saat ini belum mendapatkan pekerjaan, tetapi keluarga menyarankan agar An.A
untuk ikut kegiatan-kegiatan les tambahan untuk menambah soft skill yang ada.
Membantu anak lebih mandiri untuk memulai keluarga yang baru.
Hal tersebut belum terpenuhi karena An. A belum menikah dan belum berencana
untuk menikah, padahal An.A sudah memiliki pria terdekat yang mendapat restu dari
kedua orang tuanya.
Mempertahankan keharmonisan keluarga.
Tidak ada masalah dalam keluarga untuk mempertahankan keharmonisan keluarga
hingga saat ini. Antar anggota satu dengan yang lain saling terbuka dan menguatkan
sehingga struktur kekuatan pada keluarga tersebut terjalin kuat.
Penataan kembali sebagai peran orang tua.
Orang tua selalu berusaha untuk memenuhi tugasnya demi keutuhan keluarga mereka.
Orang tua yang andil besar dalam pemenuhan struktur kekuatan keluarga pun sangat
membantu dalam pemenuhan peran senagai orang tua.
b. Tahap perkembangan keluarga yang belum terpenuhi dan kendalanya : Keluarga
dengan tahap perkembangan balita
c. Riwayat kesehatan keluarga ini :
1) Riwayat kesehatan keluarga saat ini : Menurut Tn.S selama ini Tn.S jarang sakit
dan hanya batuk pilek biasa saja. Menurut Ny.F jika dirinya sakit biasanya berobat

di puskesmas atau ke dokter terdekat. An.A dan An. M jarang sakit dan tidak
pernah sakit parah. Sementara, An.S dan An.M memiliki riwayat sakit biasa
seperti pilek,batuk,demam,dan terkadang diare.An.M Kedua anaknya juga rutin
mengikuti imunisasi yang diselenggarakan oleh puskesmas. Saat dilakukan
pengkajian An. M mengalami penyakit polio dan tumbuh kembangnya terganggu.
2) Riwayat kesehatan keturunan : Ny. F mengatakan bahwa keluarga tidak ada yang
mengalami penyakit seperti An. M
3) Riwayat kesehatan masing-masing anggota keluarga
No
1.
2.
3.
4.
5.
6.

Nama
Tn. S
Ny. H
An. A
An. M
An. S
An. M

Umur

BB

45 th
40 th
20 th
15 th
5 th
3,5
th

60 kg
55 kg
45 kg
30 kg
15 kg
10 kg

Imunisasi
Keadaan (BCG/polio/
Umum
DPT/HB/
campak
Baik
Baik
Baik
Baik
Baik
Lemah
-

Masalah
kesehatan
Polio,
tumbang anak
terganggu

Tindakan
yang telah
dilakukan
Tidak ada

4) Sumber pelayanan kesehatan yang dimanfaatkan : Puskesmas.


d. Riwayat kesehatan keluarga sebelumnya : Menurut pengakuan keluarga, tidak pernah
mengalami sakit berat yang memerlukan perawatan di Rumah Sakit ataupun
perawatan di rumah yang lama. Sementara masalah yang dialami An.M tentng
ganggun tumbuh kembang. Dari riwayat kesehatan keluarga Tn.S tidak ada yang
III.

memilki riwayat penyakit kronis yakni polio.


PENGKAJIAN LINGKUNGAN
a. Karakteristik Rumah
1) Luas rumah : 15 x 6 m2
2) Tipe rumah : permanen
3) Kepemilikan : milik sendiri
4) Jumlah dan ratio kamar/ruangan : jumlah ruangan 7. Terdiri dari 3 kamar
dengan luas kamar 3x3 m2.
5) Ventilasi/jendela : tidak terdapat jendela di setiap ruangan.
6) Pemanfaatan ruangan : terdapat ruangan yang masing-masingelah
dipergunakan.
7) Septic tank : Tidak terdapat septic tank.
8) Sumber air minum : sumber air dari air sumur.
9) Kamar madi/WC : kamar mandi digunakan untuk mandi dan jika BAB di
Sungai.
10) Sampah : Klien mengumpulkan sampah dan dibuang ke sungai.

11) Kebersihan Lingkungan : rumah cukup tampak kotor, meja kursi dan lantai
rumah tebuat dari semen.
b. Karakteristik Tetangga dan Komunitas RW
1) Kebiasaan : Di komplek wilayah sekitar rumah keluarga Tn. S dan Ny. F
jarak antara satu rumah dengan rumah lainnya cukup dekat. Anak sering
bermain dengan tetangga dekat rumahnya.
2) Aturan dan kesepakatan : tidak ada aturan dan kebiasaan yang mengikat
warga tentang kesehatan.
3) Budaya : Apabila ada tetangga yang hajatan maka akan keluarga Tn. S dan
tetangga berbondong-bondong membantu acara.
c. Mobilitas Geografis Keluarga
Tn. S merupakan penduduk asli Kecamatan Panti. Mempunyai empat anak yang
masih tinggal satu rumah.
d. Perkumpulan Keluarga dan Interaksi dengan Masyarakat
Tn. S mengatakan keluarganya dapat berinteraksi baik dengan tetangganya.
IV. STRUKTUR KELUARGA
a. Pola/cara komunikasi keluarga : terkesan akrab dan bersahabat, bahasa yang
digunakan sehari-hari yaitu bahasa jawa.
b. Struktur kekuatan keluarga : ada pada kepala keluarga (Tn. S) tapi sebelumnya
dalam mengambil keputusan Tn. S selalu mengajak musyawarah atau memberi tahu
anggota keluarganya. Tn. S sangat membimbing istrinya dan anak-anaknya.
c. Struktur peran (peran masing-masing keluarga) : Tn. S bertanggung jawab mencari
nafkah. Ny. F menjadi IRT yang mengurus keperluan rumah.
d. Nilai dan norma keluarga : beragama islam dan berusaha menjalankan kegiatan
ibadahnya.
V. FUNGSI KELUARGA
a. Fungsi efektif : keluarga mau mendengarkan saran/masukan tentang masalah
kesehatan dari petugas, sikap yang ditunjukkan baik dan mau melakukan tanya
jawab tentang topik yang dibahas.
b. Fungsi sosialisasi
1) Kerukunan hidup dalam keluarga : satu sama lain rukun, tidak ada konflik
2) Interaksi dan hubungan dalam keluarga : harmonis
3) Anggota keluarga yang dominan dalam mengambil keputusan : kepala keluarga
(Tn. S)
4) Kegiatan keluarga waktu senggang : nonton televisi, mengobrol dengan
keluarga.

5) Partisipasi dalam kegiatan sosial : aktif, Tn. S mengikuti acara yang diadakan
warga sekitar.
c. Fungsi keperawatan kesehatan
1) Pengetahuan dan persepsi keluarga tentang penyakit/masalah kesehatan:
keluarga merasa ada masalah kesehatan tetapi mereka berpikir masih bisa
menyelesaikannya.
2) Kemampuan keluarga mengambil keputusan tindakan kesehatan yang tepat :
Saat ini keluarga Tn. S pasrah terhadap gangguan yang diderita An.M.
3) Kemampuan keluarga merawat anggota keluarga yang sakit : segala sesuatu
telah dilakukan oleh Tn. S, saat ini keluarga pasrah terhadap penyakitnya.
4) Kemampuan keluarga memelihara lingkungan rumah yang sehat : keluarga Tn.
S tidak terlalu sempat memelihara rumahnya karena sibuk bekerja sedangkan
Ny. F juga sibuk bekerja.
5) Kemampuan keluarga menggunakan fasilitas di masyarakat: kurang baik.
Keluarga saat ini pasrah atas penyakit yang diderita An. M.
d. Fungsi reproduksi
1) Perencanaan jumlah anak : tidak ada target jumlah anak.
2) Akseptor Kb : Ny F memakai alat kontrasepsi susuk
e. Keterangan lain : f. Fungsi ekonomi
1) Usaha pemenuhan sandang pangan : mereka menggunakan sepeda motor dalam
mencari nafkah. Tn. S juga bekerja sebagai petani.
2) Pemanfaatan sumber di masyarakat : sumber dana ekonomi di wilayah tersebut
terutama dari ternak dan tani.
VI. STRESS DAN KOPING KELURGA
a. Stressor jangka pendek : berusaha langsung diselesaikan.
b. Stressor jangka panjang : Ny F mengatakan hal yang paling membebaninya saat ini
adalah masalah pertumbuhan pada An M yang mengalami masalah dalam tumbuh
kembangnya yaitu berbicara dan berjalan.
c. Respon keluarga terhadap stressor :keluarga hanya mengatasi masalah pada An M
dengan memberi makanan yang bergizi sesuai dengan kemamuan ekonominya saja.
d. Strategi adaptasi disfungsional : dipikir dahulu baik buruknya, bila baik diikuti, bila
buruk dijauhi.

VII. KEADAAN GIZI KELUARGA


Pemenuhan gizi : Ny. F mengatakan porsi makannya cukup dan rutin 3 kali sehari
dengan nasi satu piring lauk tempe, telur, tahu, dan sedikit sayuran. Tn S mengatakan,

makan rutin 3 kali sehari nasi satu piring (250-300 gram) lauk pauk tahu, tempe, telur,
ayam, sedikit sayuran, dan menghindari makanan pedas. Tn S juga mengatakan bahwa
makanan yang dimasak oleh Ny F jarang memasak sayuran yang kaya serat. Ny F
mengatakan pola makan An M tidak teratur sehingga menyebabkan An M tumbuh
kembangnya kurang optimal, selain itu An M kurang makanan yang bergizi, An M lauk
sehari- harinya hanya tahu dan nasi putih dan untk dua anak yang lain yaitu An A, An
M dan An S tidak ada masalah.

VIII. PEMERIKSAAN FISIK


a. Identitas
Nama
: An. M
Umur
: 3,5Tahun
L/P
: Laki-laki
Pendidikan : Belum Sekolah
Pekerjaan : Belum Bekerja
b. Keluhan/riwayat penyakit saat ini : An M lahir di rumah ditolong oleh dukun
kemudian sejak dengan keadaan premature kemudian dari bayi di ketahui sampai
saat ini masalahnya An M mengalami gangguan tumbuh kembang yaitu An M
belum bisa berjalan dan berbicara sesuai dengan anak seusianya.
c. Riwayat penyakit sebelumnya : An M tidak mempunyai penyakit keturunan.
d. Tanda-tanda vital : Nadi = 100 kali permenit, RR = 24 kali permenit
e. Sistem kardiovaskuler :
I : Ictus cordis tidak tampak
P : Ictus cordis teraba di ICS 5 sinistra
P : Redup
A : S1&S2 Suara tunggal,
f.
System Respirasi :
I : Nafas spontan, tidak ada pernafasan cuping hidung.
P : Pergerakan dada simetris.
P : Sonor.
A : Tidak ada suara tambahan ronki dan whezing
g. System Gastro Intestinal (GI Tract) :
I : Perut buncit.
A : Peristaltik usus positif memanjang 15 x/menit.
P : distended
P : Nyeri tekan - , benjolan tidak ada.
h. System Persyarafan : Refleks babinsky normal, refleks patella normal.
i.
System Muskuloskeletal : Tonus otot lemah, turgor kulit kurang, tidak ada
oedema, CRT < 2 detik.
i. System Genitalia : tidak dikaji
IX.

HARAPAN KELUARGA

a. Terhadap masalah kesehatannya : keluarga berharap agar seluruh keluarganya sehat.


Dan Ny. F pasrah akan gangguan yang diderita anaknya. Yang terpenting keluarga
sudah berusaha semampunya.
b. Terhadap petugas kesehatan yang ada : Petugas Kesehatan lebih meningkatkan
kualitas pelayanannya.

FORMAT PEMERIKSAAN FISIK ANGGOTA KELUARGA


No Pemeriksaan
Tn. S
1 Kepala
Bersih, rambut hitam dan putih
2 TTV
RR 20x/mnt
TD 130/80
ND 84x
3 BB,TB,PB 60kg,160cm
4 Mata
Konjungtiva Merah muda, skela putih
5 Hidung
Tidak ada PCH
6 Mulut
Bersih
7 Leher
Tidak ada pembesaran kelenjar tiroid
8 Dada
Tidak ada retraksi dada, suara napas
regular
9

Perut

Tidak ada edema, suara timpani

An. M
Bersih, rambut hitam
RR 20x/mnt
ND 88x
10 kg,70 cm
Konjungtiva Merah muda, sclera putih
Tidak ada PCH
Bersih
Tidak ada pembesaran kelenjar tiroid
Tidak ada retrasi dada, Suara napas reguler
BU 12 kali permenit, suara distended, terdapat nyeri

tekan di perut bagian bawah


10 Tangan
Tidak ada odem dan tidak ada nyeri tekan Tidak ada odem, tidak ada nyeri tekan
11 Kaki
Tidak ada odem dan tidak ada nyeri tekan, kekuatan
Tidak ada odem dan tidak ada nyeri tekan
lemah
12 Pemeriksaan Penunjang

FORMAT ANALISA DATA


ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA
Nama Mahasiswa
Tanggal Analisa

: Nurella Handayani
: 13 Juni 2016

No
Tanggal
Data
1. 13 Juni 2016 DS :
10.30
- Ibu mengatakan gerakan An.M lebih
lambat dibandingkan dengan kakaknya

Diagnosa Keperawatan
.Resiko
tinggi
terhambatnya
pertumbuhan

dan

- An.M belum bias duduk tegak

perkembangan

- Ibu mengatakan An.M belum bisa berdiri

An.M (

- Ibu mengatakan perhatian An.M lebih

keluarga Tn.B ( 45 th )

kurang dibandingkan kakaknya


- Ibu menanyakan apa yang bisa dilakukan
untuk membantu An.M

pada

3,5 thn) di

berhubungan

dengan

KMK merawat anggota


keluarga
memberikan

dalam
stimulasi

DO :

tumbuh kembang pada

- Terlihat belum bisa duduk tegak

An.M (3,5 thn )

- Lebih sering merangkak


2.

1.
13 juni 2016 Ds:
Ketidakefektifan
10.30
1. Tn S mengatakan sudah diberitahu adiknya
manajemen
keluarga
untuk segera membawa anaknya ke
yang
berhubungan
Puskesmas
dengan ketidakmampuan
2. Tn S mengatakan akan segera membawa
keluarga untuk mengenal
anaknya ke puskesmas kalau sudah ada
masalah
uang
3. Do:
1. Tn. H dan Ny. F tetap menjaga kebersihan
lingkungan rumahnya
2. Tn. S dan Ny F tetap menjaga pola makan
An M
3. Tn S sebagai kepala keluarga cukup tegas
dalam mengatur rumah tangga

SCORING/PRIORITAS
DIAGNOSA KEPERAWATAN KELUARGA
Diagnosa Keperawatan 1 : Resiko tinggi terhambatnya tumbuh kembang anak pada An.C (10
bln) di keluarga Tn.B (29 th) berhubungan dengan KMK merawat An.C (10 bln) dalam
menstimulasi tumbang anak.
No
1

Kriteria
Sifat

Perhitungan
2
/3 x 1

Skor
1
/6

Masalah

Pembenaran
belum terjadi,

An.M

masalah:

belum

terlambat

tumbangnya,

(resiko

apabila

keluarga

menstimulasi

tinggi)

An.M

dengan

Kemungkinan

/2 x 2

teratur

serta

perhatian pada anak ditingkatkan.


An.M diasuh oleh Ibu.F dan orang

masalah

tuanya,namun kegiatan yang harus

untuk

dilakukan Ibu.F memang cukup

diubah

banyak dan sangat menguras watu

(mudah)

sehingga diperlukan pembagian


waktu yang baik agar An.M dapat

Potensi

/3 x 1

/6

lebih diperhatikan.
Masalah bisa dicegah mengingat

masalah

An.M berada pada masa Gold

untuk dicegah

Age sehingga masalah tersebut

: (cukup)

bisa diatasi dengan meningkatkan


pemahaman

keluarga

tentang

pentingnya menstimulasi tumbuh


kembang dan cara melakukannya
namunhal ini memerlukan daya
tahan tubuh yang baik pada anak,
dimana pada saat ini kondisi anak
4

Menonjolnya
masalah

/2 x 1

sedang batuk dan pilek.


Keluarga
merasakan

bahwa

perhatian terhadap An.M kurang,

(tidak segera

tidak sepeti kepada anak yang

diatasi)
Total score

lainnya.
2 5/6

Diagnosa Keperawatan 2 :. Ketidakefektifan manajemen keluarga yang berhubungan


dengan
ketidakmampuan
keluarga
untuk
mengenal
masalah
No
1

Kriteria
Bobot
Sifat Masalah : 1
Tidak/ kurang

Nilai
3

Scoring
3/3x1=1

5 tahun.Ini akan mengakibatkan An M

sehat
2

Kemungkinan

0/2x2=0

tidak dapat bermain


Gangguan pada An M sudah terjadi sejak

Masalah dapat

bayi

dirubah :
Tidak dapat

premature dan proses persalinan ditolong

Potensial untuk 1
dicegah

Pembenaran
An M tidak dapat berjalan sampai usia 3,

diakibatkan

An

oleh dukun
1/3x1=1/3 Potensial kesehatan

dilahirkan

pencegahannya

rendah karena penyakit An M termasuk

Rendah

penyakit yang menyerang saraf motorik

Menonjolnya

pada An M
Keluarga menyadari adanya masalah dan

2/2x1=1

masalah :
Masalah berat,

harus segera di tangani tetapi hambatan


ekonomi menghalangi keluarga Tn S

segera

untuk memberikan pengobatean yang

ditangani

tepat sehingga hanya memeriksakannya


ke bidan setempat.

Total Skor

2 1/3

Anda mungkin juga menyukai

  • Askep Jikom
    Askep Jikom
    Dokumen37 halaman
    Askep Jikom
    Ellayz Cabbiz
    Belum ada peringkat
  • Kode Etik Perawat
    Kode Etik Perawat
    Dokumen17 halaman
    Kode Etik Perawat
    Ellayz Cabbiz
    Belum ada peringkat
  • Pendidikan Dalam Keperawatan
    Pendidikan Dalam Keperawatan
    Dokumen2 halaman
    Pendidikan Dalam Keperawatan
    Ellayz Cabbiz
    Belum ada peringkat
  • Pengkajian Askep
    Pengkajian Askep
    Dokumen4 halaman
    Pengkajian Askep
    Ellayz Cabbiz
    Belum ada peringkat
  • Bab Vi
    Bab Vi
    Dokumen2 halaman
    Bab Vi
    Ellayz Cabbiz
    Belum ada peringkat
  • Laporan Pendahuluan
    Laporan Pendahuluan
    Dokumen8 halaman
    Laporan Pendahuluan
    Ellayz Cabbiz
    Belum ada peringkat
  • Dapus
    Dapus
    Dokumen1 halaman
    Dapus
    Ellayz Cabbiz
    Belum ada peringkat
  • Cover
    Cover
    Dokumen3 halaman
    Cover
    Ellayz Cabbiz
    Belum ada peringkat
  • Penyakit Rubella
    Penyakit Rubella
    Dokumen2 halaman
    Penyakit Rubella
    Ellayz Cabbiz
    Belum ada peringkat
  • Daftar Isi
    Daftar Isi
    Dokumen1 halaman
    Daftar Isi
    Ellayz Cabbiz
    Belum ada peringkat
  • Laporan Pendahuluan Asfiksia
    Laporan Pendahuluan Asfiksia
    Dokumen24 halaman
    Laporan Pendahuluan Asfiksia
    ervinahesti
    Belum ada peringkat
  • Elaaa
    Elaaa
    Dokumen18 halaman
    Elaaa
    Ellayz Cabbiz
    Belum ada peringkat
  • Analisa Data
    Analisa Data
    Dokumen2 halaman
    Analisa Data
    Ellayz Cabbiz
    Belum ada peringkat
  • Pengkajian Keperawatan Kesehatan Jiwa
    Pengkajian Keperawatan Kesehatan Jiwa
    Dokumen35 halaman
    Pengkajian Keperawatan Kesehatan Jiwa
    Ellayz Cabbiz
    Belum ada peringkat
  • Pengkajian Askep
    Pengkajian Askep
    Dokumen4 halaman
    Pengkajian Askep
    Ellayz Cabbiz
    Belum ada peringkat
  • PELAKSANAAN Dan Evaluasi
    PELAKSANAAN Dan Evaluasi
    Dokumen6 halaman
    PELAKSANAAN Dan Evaluasi
    Ellayz Cabbiz
    Belum ada peringkat
  • Cover
    Cover
    Dokumen3 halaman
    Cover
    Ellayz Cabbiz
    Belum ada peringkat
  • RESUSITASI
    RESUSITASI
    Dokumen19 halaman
    RESUSITASI
    Ellayz Cabbiz
    Belum ada peringkat
  • 964 2037 1 SM
    964 2037 1 SM
    Dokumen12 halaman
    964 2037 1 SM
    Diah Widiarti
    Belum ada peringkat
  • Pengkajian Keperawatan Kesehatan Jiwa
    Pengkajian Keperawatan Kesehatan Jiwa
    Dokumen35 halaman
    Pengkajian Keperawatan Kesehatan Jiwa
    Ellayz Cabbiz
    Belum ada peringkat
  • 1
    1
    Dokumen4 halaman
    1
    Ellayz Cabbiz
    Belum ada peringkat
  • PENGKAJIANKU
    PENGKAJIANKU
    Dokumen11 halaman
    PENGKAJIANKU
    Ellayz Cabbiz
    Belum ada peringkat
  • Elaaa
    Elaaa
    Dokumen18 halaman
    Elaaa
    Ellayz Cabbiz
    Belum ada peringkat
  • Cover
    Cover
    Dokumen3 halaman
    Cover
    Ellayz Cabbiz
    Belum ada peringkat
  • HPP 3 April Terbaru
    HPP 3 April Terbaru
    Dokumen16 halaman
    HPP 3 April Terbaru
    Ellayz Cabbiz
    Belum ada peringkat
  • KMB Bu - Luh Titi
    KMB Bu - Luh Titi
    Dokumen13 halaman
    KMB Bu - Luh Titi
    Ellayz Cabbiz
    Belum ada peringkat
  • SGB
    SGB
    Dokumen6 halaman
    SGB
    Muammar Rizki
    Belum ada peringkat
  • Sindroma Guillain
    Sindroma Guillain
    Dokumen6 halaman
    Sindroma Guillain
    Grace Sheila Lames
    Belum ada peringkat
  • Cover Dalam
    Cover Dalam
    Dokumen3 halaman
    Cover Dalam
    Ellayz Cabbiz
    Belum ada peringkat
  • Bab Iv
    Bab Iv
    Dokumen23 halaman
    Bab Iv
    Ellayz Cabbiz
    Belum ada peringkat