Anda di halaman 1dari 2

8/21/2016

DiagnosisHipertensiAlodokter

LOGIN

ALODOKTER | INFORMASI KESEHATAN TERLENGKAP DAN TERPERCAYA

Penyakit A-Z
Virus

Kanker

Jantung

Obat A-Z
Otak

Psikologi

Hidup Sehat
Desiensi

Infeksi

Keluarga
Mata

DAFTAR

Tanya Dokter

Pencernaan

Semua Penyakit

HIPERTENSI
- Pengertian

- Gejala

- Penyebab

- Diagnosis

- Pengobatan

- Komplikasi

- Pencegahan

Diagnosis Hipertensi

Angka tekanan darah yang ideal adalah di bawah 120/80 mmHg. Namun, hasil
pengukuran di bawah 130/90 mmHg masih termasuk dalam batas normal. Tekanan darah
bisa berubah-ubah. Hasil pengukuran yang tinggi dalam sekali pemeriksaan tidak berarti
Anda otomatis mengidap hipertensi.
Orang dewasa sehat yang berusia di atas 40 tahun dianjurkan untuk memeriksa tekanan
darah setidaknya sekali dalam lima tahun. Tetapi jika Anda lebih berisiko mengalami
hipertensi, Anda dianjurkan untuk memeriksa tekanan darah lebih sering, dianjurkan
setahun sekali.
Tekanan darah biasanya diukur memakai sgmomanometer manual maupun digital.
Kebanyakan dokter kini memakai sgmomanometer digital, yaitu alat pengukur tekanan
darah yang memakai sensor elektronik dalam mendeteksi denyut Anda.
Anda juga bisa melakukan pemeriksaan di rumah jika memiliki perlengkapan sendiri. Hal
ini dimaksudkan agar bisa memantau ukuran tekanan darah secara berkala dalam jeda
sehari. Ini dilakukan guna memastikan konsistensi tekanan darah Anda.

ARTIKEL TERKAIT
Kesehatan

Tes darah dan urine mungkin akan dianjurkan untuk memeriksa apakah ada kondisi atau
penyakit tertentu yang menjadi pemicu di balik peningkatan tekanan darah.

Penyebab Hipertensi

Pengobatan Hipertensi

Apa Penyebab

Sakit Dada Sebelah Kiri?

DISKUSI TERKAIT

Kesehatan
Berapa Tekanan Darah
Normal Orang Dewasa?

Ingin bertanya kepada dokter? Atau ingin berbagi pengalamanmu?


Kunjungi Komunitas
Kesehatan

Makanan

Penakluk Tekanan Darah Tinggi

http://www.alodokter.com/hipertensi/diagnosis/

1/2

8/21/2016

DiagnosisHipertensiAlodokter

Terapi
Jantung TERLENGKAP
setelah pasang
ALODOKTER | INFORMASI
KESEHATAN
DANring
TERPERCAYA
By Agus Widianto
Siang DokterSaya telah pasang ring 8, 5 bulan

5 Balasan
1 bulan yang lalu

LOGIN

DAFTAR

Dijawab oleh Dokter

yang lalu, secara umum sudah tidak ada


keluhan & hasil lab. yang saya lakukan
beberapa...

Hidup Sehat

Apakah obat atorvastatin dan amlodipin


bisa dikonsumsi secara bersamaan?
By Abdul Latif

3 Balasan

Inilah Ragam Makanan


Sehat Untuk Jantung

10 bulan yang lalu


Dijawab oleh Dokter
Keluarga

saya setiap hari komsumsi obat atorvastatin 20


dan amlodipin 10 apakah bisa diminum

Makanan Sehat untuk


Ibu Hamil

bersamaan klau malam hari dok ? krn klau pagi


hari...

Sakit Leher Belakang Dan Pundak

6 Balasan

Lebih Lanjut

3 bulan yang lalu

By Rolin Alimun RA
Ass, Selamat malam Dok! Saya mengalami
pegal leher kurang lebih sdh 3 bulan ini,
pegalnya di leher belakang bagian atas, kadang
kala dibarengi sakit...

Dijawab oleh Dokter

Ingin bertanya kepada


dokter?

Lebih Lanjut

Atau ingin berbagi


pengalamanmu?
Tanya

Kesehatan

Hidup Sehat

Keluarga
Tentang Kami Apakah anda seorang dokter? Advertise with us Syarat dan Ketentuan Privasi Kontak Kami
2015 Alodokter.com All Rights Reserved...

http://www.alodokter.com/hipertensi/diagnosis/

2/2

Anda mungkin juga menyukai