Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KOTA AMBON

DINAS PENDIDIKAN
GUGUS I KECAMATAN LEITIMUR SELATAN

TES AKHIR SEMESTER

I.

MATA PELAJARAN

PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN

KELAS / SEMESTER

I / II

TAHUN AJARAN

2014 / 2015

Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, atau c didepan jawaban yang benar !
1. Manusia diciptakan Tuhan pada hari ke
a. 4
b. 5
c. 6
2. Yang dilakukan Allah pada hari ke- 7 adalah
a. Berbaring
b. Istirahat
c. Tidur
3. Yang menciptakan langit dan bumi adalah
a. Tuhan Allah
b. Tuhan Yesus
c. Manusia
4. Manusia pertama yang diciptakan Allah adalah
a. Hawa
b. Isak
c. Adam
5. Tanggung jawab kita terhadap lingkungan adalah
a. Merusak
b. Membiarkan
c. Melestarikan
6. Tuhan mengambil tulang rusuk Adam, ketika Adam sedang
a. Tidur
b. Pingsan
c. Bekerja
7. Lingkungan yang bersih membuat hidup kita
a. Menderita
b. Khawatir
c. Sehat

8. Tuhan menciptakan manusia laki-laki dan


a. Anak-anak
b. Perempuan
c. Dewasa
9. Bagian tubuh kita yang suka berbohong adalah
a. Mulut
b. Tangan
c. Telinga
10. Bila ada teman yang sakit kita
a. Diam saja
b. Mendoakan
c. Acuh
II.

Isilah titik-titik dibawah ini dengan jawaban yang benar !


11.
12.
13.
14.
15.
16.
17.
18.
19.
20.

Terang berguna untuk membedakan siang dengan


Adam dan Hawa ditempatkan di Taman
Burung dapat terbang di udara karena mempunyai
Temanku ada yang kurus, tapi ada juga yang berbadan
Manusia diciptakan segambar dan serupa dengan
Allah menciptakan manusia pada hari ke
Nama pendamping Adam adalah
Bila teman ada yang sakit, kita harus
Tuhan menciptakan manusia laki-laki dan
Anak yang jujur selalu berkata

Anda mungkin juga menyukai