Anda di halaman 1dari 20

Sistem

Reproduksi
Tumbuhan

Tujuan Pembelajaran
1. Mendeskripsikan sistem reproduksi
pada tumbuhan
2. Menjelaskan sistem reproduksi
vegetatif dan generatif pada
tumbuhan
3. Membedakan sistem reproduksi
pada tumbuhan Angiospermae dan
Gymnospermae

REPRODUKSI VEGETATIF
a
r
a
c
h
a
l
a
d
a
f
i
t
a
t
Reproduksi vege
a
r
a
c
e
s
p
u
id
h
k
lu
h
k
a
m
i
s
k
u
d
o
r
rep
l
e
s
n
a
r
u
b
le
e
p
a
y
n
a
d
a
a
p
n
a
t
(
l
aseksua
)
a
in
t
e
b
n
a
d
n
a
kelamin jant
Reproduksi vegetatif
bisa terjadi secara
alami maupun

VEGETA
TIF

ALAMI

BUATAN

VEGETATIF ALAMI
Perkembangbiakan
vegetatif
alami
dimulai dari tumbuhnya tunas pada bagian
tumbuhan.
Tunas selanjutnya akan menjadi tanaman
baru.
Pada umumnya, tunas tumbuh pada ruas
batang, ketiak daun, ujung akar, dan tepi
daun.
Tunas yang tumbuh pada ujung akar atau
tepi daun disebut tunas adventif.
Jika tunas tumbuh dekat induknya

Jenis-Jenis Perkembangbiakan secara


Vegetatif Alami
Akar
Tinggal

Umbi
Lapis

Umbi Akar

Geragih
(Stolon)

Umbi
Batang

Spora

Akar
tinggal(rizoma)adalah
batang yang tumbuh
menjalar dalam tanah.
1.Lengkuas,
2.Jahe,
3.Alang-alang,
4.Kunyit,
5.Temulawak, dll

Ciri Ciri Rizoma :


Mirip akar tetapi berbuku-buku
dan pada ujungnya terdapat
kuncup.
Pada setiap buku terdapat daun
yang berubah menjadi sisik.

Bagian tanaman yang membengkak di dalam tanah


karena menyimpan cadangan makanan disebut umbi.
Umbi lapis merupakan umbi yang berlapis-lapis dan
tumbuh tunas di tengahnya.
Umbi lapis baru yang berasal dari ketiak terluar yang
akan tumbuh membentuktunas.
Contoh tanaman yang berkembang biak dengan umbi
lapis di antaranya adalah bawang, bunga bakung, bungan
tulip, dan lain-lain.

Umbi akar merupakan bagian akaryang


membesar karena berfungsisebagai tempat
cadangan makanan.
Umbi akar dapat tidak mempunyaitunas dan
tidak berbuku-buku.
Tanamanyang berkembang biak denganumbi
akar, misalnya wortel.

Umbi batang adalah batang yang


tumbuh membengkak dalam tanah.
Bagian ini sesungguhnya merupakan
cadangan makanan yang disimpan
pada bagian batang.
Jika umbi ini ditanam, tunas dapat
tumbuh dan menjadi tanaman baru.
Contohnya adalah kentang dan ubi
jalar.

Geragih adalah batang yang tumbuh dan


menjalar di permukaan tanah.
Geragih tersusunatas ruas-ruas.
Setiap ruas yang menempel pada tanahakan
membentuk akar dan tumbuh tunas baru.
Tanaman baru akan tumbuh pada ruasruasnya dan tidak bergantung pada induknya.
Jenis tanaman yang berkembang biak
dengan geragih di antaranya adalah stroberi.

Spora terdapat pada tumbuhan paku,


lumut, dan jamur.
Spora terdapat di dalam kotak spora yang
terletak di tepi daun tumbuhan paku.
Contoh tumbuhan paku yang sering kita
lihat untuk tanaman hias adalah suplir.
Pada tepi daun suplir terdapat butiran yang
merupakan kotak spora.
Spora ini merupakan alat
perkembangbiakan tanaman suplir.

VEGETATIF BUATAN
Reproduksi vegetatif buatan atau
perbanyakan vegetatif dalam pertanian
dan botani merupakan sekumpulan
teknik untuk menghasilkan individu
baru tanpa melalui perkawinan.
Perbanyakan vegetatif menghasilkan
keturunan yang disebut klon.

Teknik-teknik perbanyakan
vegetatif pada tumbuhan

1. Penyetekan
2. Pencangkokan
3. Okulasi

PENYETEKAN
Memanfaatkan potongan-potongan
bagian tumbuhan untuk ditanaman
hingga tumbuh menjadi individu
baru.
Syarat Menyetek :

Batang atau cabang tidak terlalu muda


atau terlalu tua, minimal berumur 1 tahun
kecuali untuk stek pucuk.
Bebas dari serangan hama dan penyakit.
Warna batang atau pucuk masih segar,
berwarna hijau .

PENYANGKOKAN

Salah satu cara pembiakan vegetatif


buatan yang bertujuan untuk
mendapatkan tanaman yang memiliki
sifat yang sama dengan induknya dan
cepat menghasilkan.

OKULASI
Salah satu teknik perbaikan kualitas
tanaman secara vegetatif buatan
yang dilakukan dengan menempel
mata tunas dari tanaman yang
unggul ke batang tanaman lainnya
Teknik ini dipilih dengan pertimbangan
untuk memperbanyak tanaman yang sukar
atau tidak dapat diperbanyak dengan cara
stek atau dengan cangkok.

Thank You

Anda mungkin juga menyukai