Anda di halaman 1dari 7

PROPOSAL

MENYAMBUT TAHUN BARU ISLAM


SMP DAARUL FALAH

DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN CIAMIS


YAYASAN DAARUL FALAAH CILOA
SMP DAARUL FALAH
(Terakreditasi B)
Nomor : 02.00/344/BAP-SM/XII/2013
Jln. K.H Ahmad Fadlil Desa Handapherang Kec. Cijeungjing Kab. Ciamis
Kode Pos 46271 E-Mail : daarulfalaah2009@yahoo.co.id

I.

DASAR PEMIKIRAN
Muharram adalah bulan pertama pada kalender Islam (Hijriah).
Seabagai umat muslim kita seyogyanya kita harus lebih antusias
menyambutnya dibanding tahun baru masehi. Untuk itu Osis SMP
Daarul Falah akan mengadakan kegiatan dalam rangka Menyambut
tahun baru Hijriah dengan tema Dengan Semangat Tahun Baru Kita
Tingkatkan Semangat Berprestasi

II.

MAKSUD DAN TUJUAN


1. Menyambut Tahun Baru Hijriah
2. Menggali Potensi yang ada dalam peserta didik
3. Menanamkan rasa lebih antusias terhadap penyambutan tahun
baru Islam

III.

SASARAN KEGIATAN
Yang menjadi sasaran kegiatan ini dalam seluruh siswa-siswa SMP
Daarul Falah

IV.

NAMA KEGIATAN
LOMBA MENYAMBUT TAHUN BARU ISLAM

V.

TEMA KEGIATAN
DENGAN

SEMANGAT

TAHUNBARU

KITA

TINGKATKAN

SEMANGAT

BERPRESTASI
VI.

WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN


LOMBA KEAGAMAAN
Hari
Tanggal

VII.

: Rabu s/d Kamis


: 05 - 06 Oktober 2016

Waktu

: 08.00 s/d selesai

Tempat

: SMP Daarul Falah

HASIL KEGIATAN
Setelah kegiatan selesai, akan dicapai :
-

Peraih Hadiah dari tiap perlombaan

Peraih Juara Umum (yang terbanyak memenangkan perlombaan

VIII.

ANGGARAN BIAYA
(Terlampir)

IX.

SUSUNAN PANITIA
(Terlampir)

X.

PENUTUP
Demikian proposal Kegiatan dalam Menyambut tahun baru islam ini
disusun sebagai bagian dari komitmen untuk mensukseskan kegiatan
ini, selebihnya proposal ini dapat dijadikan acuan bagi semua pihak
yang

dengan

ikhlas

dapat

berpartisipasi

untuk

mensukseskan

kegiatan ini. Hal-hal yang tercantum dalam proposal ini akan diatur
kemudian. Semoga Allah SWT berkenan melimpahkan rahmat dan
Hidayah-Nya. Atas bantuan, dukungan serta partisipasinya kami
ucapkan terima kasih.

Panitia Pelaksana Menyambut Tahun Baru Islam

Sekretaris

Cijeungjing, Oktober 2016


Ketua

RIVA JAKIATUL P.

YUDI MULYADI
Ketua Osis,

RIAN ABDUL AZIZ


Mengetahui,
Waka Kesiswaan,

Kepala Sekolah

ENI MARYANI, S.Pd


NIP. -

AZIZAH MUNAWAROH,
S.Pd.I

Lampiran
ANGGARAN JALAN SEHAT DAN PERMAINAN TRADISIONAL
SMP DAARUL FALAH
Pemasukan:
1. Kas Osis Bulan Agustus
: 62 X 1000
= 62.000
2. Kas Osis Bulan September : 62 X 1000
= 62.000
3. Kas Osis Bulan Oktober
: 62 X 1000
= 62.000
Jumlah

=186.000

Pengeluaran:
1. Piala 1 Set
2. Juri dan Wasit
3. Piagam

: 17 @ 5000
:

= 65.000
= 85.000
= 36.000

Jumlah

=186.000

Lampiran
SUSUNAN KEPANITIAAN

KEGIATAN MENYAMBUT TAHUN BARU ISLAM 1438 H


PANITIA PELAKSANA
Ketua Pelaksana

: Yudi Mulyadi

Sekretaris

: Riva Jakiatul P.

Bendahara

: Rita Rosmiati

SEKSI-SEKSI
Seksi Acara

:1. Alma Fadilla


2. Lina Marlina

Seksi Peralatan

: 1. Dede Miftah
2. Miftahudin

Seksi Humas

: 1. Tantan Zaenal A.
2. Fahro Raji M.

Seksi Konsumsi

: 1. Iyan Sopyan
2. Ihsan Septi

Seksi Keamanan

: 1. Anfal
2. Rizki Pratama

Seksi Dokumentasi : Ranggga Yoga P.

Lampiran
JADWAL KEGIATAN
MENYAMBUT TAHUN BARU ISLAM
Rabu, 05 Oktober 2016
Waktu

Kegiatan

Crew

07.30 08.10

Upacara Pembukaan

Rian, Rangga

08.10 09.20

Sepak Bola Sarung

Iyan, Yudi

09.20 11.30

Volly

Anfal, Ihsan

12.00 12.30

Break

12.30 14.00

Catur & LCC

Rizky, Tantan

14.00 15.00

Tarik tambang

Miftah, Fajar

Kegiatan

Crew

07.30 08.30

Padus Religi

Lina, Riva

08.30 09.30

Pidato

Fahru, Isma

09.30 10.30

Dongeng

Alma, Agung

10.30 12.00

Puisi

Rita

12.00 12.30

Break

12.30 14.00

PBB

18.20 19.25

MTQ

19.30 20.30

Marawis

Kamis, 06 Oktober 2016


Waktu

KET

KET

Anda mungkin juga menyukai