Anda di halaman 1dari 2

http://dokumen.tips/documents/aspek-pemasaran-batubara.

html
Pemasaran Batubara
Sektor pertambangan barubara di Kalimantan diidentifikasi sebagai salah
satu kegiatan ekonomi yang dapat menopang perekonomian di Kalimantan pada
saat subsektor migas mengalami penurunan. Pada tahun 2010, jumlah batubara
yang digunakan untuk kebutuhan dalam negeri adalah sebesar 60 juta ton (18
persen dari total produksi). Sektor kelistrikan merupakan pengguna barubara
terbesar di dalam negeri. Sementara sisanya sebesar 265 juta ton diekspor ke
berbagai Negara. Adapun, Negara tujuan utama batubara Indonesia adalah Jepang,
Cina, India, Korea Selatan dan beberapa Negara ASEAN.
Berdasarkan data tahun 2009, disamping cadangan batubara di Sumatera, porsi
cadangan batubara di Kalimantan juga merupakan salah satu terbesar di Indonesia.
Hampir 50 persen cadangan batubara nasional terdapat di Kalimantan.
Gambar 4-12. Sumber Batubara Indonesia Tahun 2009 (Millyar Ton)
120

60
0.5
1.6

80

51.9

0.5

12.3

40
104.8

40

51.9
52.4

20

37.5

0
0
Kaltim

Kalsel

kalteng

Kalbar

Total

Sumber: Dirjen Minerba, Indonesia Coal Book 2008/2009, Studi Literatur| diolah Konsultan

Kalimantan memiliki potensi besar untuk pertambangan batubara. Untuk wilayah


Kalimantan cadangan terbesar batubara berada di wilayah Kalimantan Timur

dengan porsi mencapai 72 persen, disusul Kalimantan Selatan 23,7 persen


,Kalimantan Tengah 3,1 Persen dan Kalimantan Barat 1 persen.

1 Strategi Pemasaran
Perseroan merupakan pamain lama dalam dunia pengangkutan bahan
tambang di Kalimantan, salah satu usaha perseroan dalam mempertahankan pasar
adalah membangun awareness yang seluas mungkin atas segala konsep positif
yang dimiliki oleh Perseroan. Konsep tersebut adalah menyediakan layanan jasa
transportasi angkutan darat yang aman, efisien dan tepat waktu (lead time
delivery), system personalized service yang menjunjung tingkat pelayanan yang
tinggi, yang dijalankan oleh professional yang kompeten dan bermotivasi tinggi.
Di samping itu, penetapan price structure yang wajar akan dijadikan sebagai dasar
kiat pemasaran yang diharapkan akan sangat efektif dalam menghadapi persaingan
yang ada.
Untuk mempertahankan layanan yang baik dan professional, dengan menjaga
kokompakan tim kerja dan melakukan pengembangan professional driver dan
menyediakan jasa transportasi angkutan darat dengan kualitas produk yang
terbaik. Kepuasan pelanggan merupakan parameter evaluasi performance kinerja
Perseroan. Tidak hanya hanya layanan yang baik dan professional, tetapi juga
memberikan solusi bagi setiap kebutuhan dan keinginan pelanggan.
Untuk meningkatkan professional driver, Perseroan melakukan berbagai jenis dan
tingkatan pelatihan yang disesuaikan dengan kebutuhan kompetensi driver. Jenis
dan pelatihan pembekalan driver yang dilakukan oleh Perseroan antara lain:

Ketrampilan mengemudi, pengetahuan dan taknik berlalu-lintas

Pengembangan sikap mental dan etika

Pengenalan area/ wilayah operasional dan ketrampilan lainnya

Anda mungkin juga menyukai