Anda di halaman 1dari 2

D.

INTERVENSI KEPERAWATAN
N

DIAGNOSA

TUJUAN

INTERVENSI

RASIONAL

O
Ansietas berhubungan

NOC : Anxiety Level

NIC : Anxiety Reduction

dengan perubahan status

Setelah diberikan asuhan

1. Bantu

kesehatan ditandai dengan

keperawatan selama 1x15

menimbulkan kecemasan
2. Jelaskan semua prosedur dan apa yang

pasien mengatakan merasa menit diharapkan kecemasan


cemas mengenai prosedur

pasien berkurang dengan

operasi dan kondisnya

kriteria hasil :

saat ini, pasien juga


mengatakan dirinya
kurang mengetahui
mengenai penyakitnya
seperti pengertian katarak,
penyebab, komplikasi,
cara perawatan pada
matanya dan membuat
pasien cemas, pasien
tampak gelisah dan cemas,
pasien tampak
kebingungan saat ditanya
mengenai penyakitnya

1. Pasien tampak tenang


2. Pasien mengetahui
prosedur operasi dan
penyakitnya
3. Kecemasan pasien
berkurang dengan
mengatakan pasien tenang
dan tidak takut lagi
4. TTV dalam batas normal :
TD: 90- 120/ 60-80 mmHg
N: 60-100 x/m
RR: 16- 20 x/m
S: 36,5-37,5oC

pasien

mengenal

situasi

yang

dirasakan selama prosedur dan mengeni


penyakitnya
3. Dorong keluarga

untuk

menenangkan

pasien saat operasi


4. Anjurkan pasien menggunakan

teknik

relaksasi nafas dalam saat cemas


5. Berikan HE tentang hal-hal yang perlu
diperhatikan untuk persiapan operasi seperti
pasien tidak ada panas, batuk, dll, pasien
juga tidak perlu puasa karena menggunakan
bius lokal, perhatikan kebersihan diri
seperti harus mandi, keramas dll sebelum
operasi, pakai pakaian dalam dan celana
pendek
kosmetik

yang
dan

bersih,

tidak

perhiasan,

saat

memakai
operasi

membawa kelengkapan JKBM/BPJS

1. Agar pasien mengetahui


penyebab kecemasannya
2. Supaya pasien mengetahui
prosedurnya dan kecemasan
berkurang
3. Agar pasien menjadi lebih
tenang
4. Agar pasien tenang dan
kecemasa berkurang
5. Agar pasien lebih tenang
dan operasi berjalan
dengan baik

Anda mungkin juga menyukai