Anda di halaman 1dari 26

A.

kerja bakti

PEMERINTAH KABUPATEN PAMEKASAN


CABANG DINAS PENDIDIKAN KECAMATAN WARU
SDN TAGANGSER LAOK 4
PRA UAS SEMESTER I
TAHUN AJARAN 2016-2017
TANDA TANGAN
Guru

Orang tua

PKN
Nama

C. beribadah

B. ronda malam
7.

NILAI

8.

D. rapat RT

BPUPKI melaksanakan sidang kedua pada tanggal . . . .


A. 10 Juli 17 Juli 1945

C. 1 Juni - 1 Juli 1945

B. 6 Agustus 19 agustus 1945

D. 29 Mei 1 Juni 1945

Bunyi sila pertama dasar negara dalam Piagam Jakarta sebelum diubah adalah . . . .
A. Ketuhanan dengan kewajiban menjalankan syariat Islam bagi pemeluk-pemeluknya

No Absen :..

B. Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan dan


perwakilan.

. Berilah tanda silang (A, B, C atau D) pada salah satu jawaban yang benar !
1.

C. Ketuhanan Yang Maha Esa

Pancasila adalah dasar negara Republik Indonesia yang secara resmi disahkan oleh . . . .

2.

A. PPKI

C. KNIP

B. BPUPKI

D. BPPPKI

B. Ir. Sukarno

4.

C. Drs. Mohammad Hatta


D. Dr. Supomo

Pada tanggal 22 Juni 1945 sidang BPUPKI menghasilkan . . . .


A. Jakarta Caracter

C. Dasar negara

B. Jakarta Charter

D. Asas dasar negara

Tiga orang Indonesia yang mengusulkan dasar negara pada waktu sidang BPUPKI yaitu . . . .
A. Ir. Soekarno, Drs. Mohammad Hatta, Mohammad Yamin
B. Drs. Mohammad Hatta, Mohammad Yamin, Prof. Dr. Supomo
C. Mohammad Yamin, Prof. Dr. Supomo, dan Ir. Sukarno
D. Mohammad Yamin,, Prof. Dr. Supomo, dan Mr. Ahmad Subarjo

5.

Alasan butir pertama dalam Piagam Jakarta diubah adalah . . . .


A. susunan kalimatnya terlalu panang
B. susunan kalimatnya tidak sesuai EYD
C. tidak disetujui oleh pemerintah Jepang
D. demi menjaga persatuan dan kesatuan

6.

9.

BPUPKI diketuai oleh . . . .


A. Dr. Rajiman Widyodiningrat

3.

D. Persatuan Indonesia

Contoh pengamalan Pancasila sila ke empat adalah . . . .

10.

Cita-cita para pahlawan dapat kita wujudkan dengan cara . . . .


A. Ikut berperang

C. mempelajari budaya asing

B. belajar dengan giat

D. membeli produk luar negeri

Gambar tokoh disamping adalah orang yang memiliki peran penting


terhadap. . . .

A. kekalahan Jepang dalam perang Pasifik


B. kembalinya penjajah Belanda ke Indonesia
C. perubahan piagam Jakarta
D. pembentukan BPUPKI
11. Cermati beberapa rumusan dasar negara di bawah ini!
A. persatuan
C. peri ketuhanan
B. kekeluargaan
D. kesejahteraan rakyat
Dari keempat rumusan usulan dasar negara Indonesia di atas, yang merupakan usulan dari Mr.
Moh. Yamin ditunjukkan pada . . . .
A. a, b, c, dan d
C. a dan d
B. a dan c
D. c dan d
12. Pancasila adalah kepribadian bangsa Indonesia oleh karena itu . . . .
A. dijadikan semboyan hidup

13.

14.

15.

16.

17.

18.

19.

20.

21.

22.

23.

B. dijadikan kata-kata nan indah


C. diwariskan kepada anak cucu
D. dijadikan dasar negara dan juga pedoman hidup
Pemilu pertama di Indonesia dilaksanakan pada tahun . . . .
A. 1945
C. 1995
B. 1955
D. 2005
Tujuan dilaksanakan pemilu adalah . . . .
A. memilih presiden dan wakil presiden
B. memilih wakil rakyat, presiden dan wakil presiden
C. memilih DPR, DPD, presiden dan wakil presiden
D. memilih wakil rakyat dan wakil daerah
Pemilihan Umum merupakan pengamalan Pancasila sila ke . . . .
A. satu
C. tiga
B. dua
D. empat
Lembaga negara yang bertugas mengatur dan menyelenggarakan Pemilu adalah . . . .
A. dewan perwakilan rakyat
C. komisi yudisial
B. majelis permusyawaratan rakyat
D. komisi pemilihan umum
Lembaga yang ditiadakan setelah diamandemen UUD 1945 adalah . . . .
A. MA
C. DPD
B. MPR
D. DPA
Salah satu tugas Komisi Yudisial adalah mengawasi . . . .
A. DPR dalam menjalankan tugasnya
B. perilaku para hakim dalam menjalankan tugasnya
C. presiden dalam menjalankan pemerintahannya
D. kinerja para menteri-menteri
Salah satu tugas dari DPR adalah . . . .
A. memilih presiden dan wakil presiden C. membuat undang-undang
B. menetapkan peraturan pemerintah
D. mengubah UUD
Kedudukan MPR berdasarkan UUD 1945 hasil amandemen dibandingkan dengan lembaga
negara lainnya adalah . . . .
A. sejajar
C. lebih tinggi
B. lebih rendah
D. lebih kuat
Lembaga negara yang bertugas memeriksa pengelolaan keuangan negara adalah . . . .
A. badan pemeriksa keuangan
C. badan audit nasional
B. dewan pertimbangan agung
D. mahkamah agung
Wali kota sebagai kepala pemerintah daerah yang dipilih oleh . . . .
A. Presiden
C. Gubernur
B. rakyat secara langsung
D. anggota DPRD
Kepala pemerintahan yang tidak dipilih oleh rakyat adalah . . . .
A. Presiden
C. Bupati

B. Gubernur
D. Camat
24. Lembaga yang membuat peraturan perundang-undangan adalah . . . .
A. aspiratif
C. legislatif
B. yudikatif
D. eksekutif
25. Menteri-menteri bertanggung jawab kepada . . . .
A. MA
C. Presiden
B. DPR
D. MPR
II. Isilah titk-titik dibawah ini dengan jawaban yang benar!
26. Tokoh perumus dasar negara yang menguasai enam bahasa asing adalah . . . .
27. Nama lain dari PPKI adalah . . . .
28. Cinta tanah air dengan cara bangga memakai semua produk dalam negeri adalah perwujudan
sila ke . . . Pancasila
29. Pancasila berarti . . . .
30. Perbedaan pendapat tidak perlu dipertentangkan, tetapi perlu dicarikan jalan keluar, tujuannya
agar .
31. Perumusan Pancasila yang dipakai dan disyahkan sampai saat ini adalah yang tercantum dalam . . . .
32. BPUPKI dibubarkan pada tanggal . . . .
33. Pemilihan Kepala daerah di laksanakan untuk memilih . . . .
34. Luber jurdil adalah asas . . . .
35. Peserta Pemilu untuk memilih anggota DPD adalah perseorangan.
Pernyataan itu adalah rumusan dari UUD 1945 pasal . . . ayat . . . .
36. Hak khusus Presiden untuk mengangkat dan memberhentikan menteri disebut . . . .
37. Dasar otonomi daerah adalah Undang-undang nomor . . . tahun . . . .
38. Masalah pertahanan, keamanan politik luar negeri merupakan wewenang pemerintah . . . .
39. Susunan para menteri sebagai penyelenggara pemerintah di tingkat pusat disebut . . . .
40. KPPS merupakan singkatan dari . . . .
III.
41.
42.
43.
44.
45.
46.
47.
48.
49.
50.

Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini dengan singkat dan jelas


Berilah contoh bentuk Otonomi daerah!
Berilah 3 contoh hak DPR!
Apakah yang dimaksud dengan sikap patriotisme? Jelaskan!
Apakah yang dimaksud otonomi daerah?
Apakah yang dimaksud pemerintah pusat?
Agar musyawarah berjalan lancar, sikap apa saja yang harus kita hindari?
Apa saja nilai-nilai terpuji yang dapat kita teladani dari para penyusun dasar negara Pancasila?
Apa tujuan Jepang mengijinkan kemerdekaan kepada rakyat Indonesia?
Sebutkan 3 saja, tokoh-tokoh yang termasuk dalam panitia sembilan!
Sebutkan 3 bagian yang ada dalam UUD 1945!

I. Memilih jawaban yang benar!


1. A
6.
D
11.
2. A
7.
A
12.
3. A
8.
A
13.
4. C
9.
B
14.
5. D
10. C
15.

D
D
B
C
D

16.
17.
18.
19.
20.

D
D
B
C
A

21.
22.
23.
24.
25.

A
B
D
C
C

II. Mengisi titik-titik dengan benar!


26. K. H. Agus Salim
27. Dokuritsu junbi inkai
28. Sila ke 3
29. Lima dasar
30. Perbedaan tersebut dapat di satukan menjadi mufakat
31. Pembukaan UUD 1945
32. 17 agustus 1945
33. Gubernur, Bupati atau Walikota
34. Pemilu
35. Pasa 22E ayat 4
36. Hak prerogatif
37. Nomor 22 tahun 1999
38. Pusat
39. Kabinet
40. Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara
III.
Menjawab dengan singkat dan jelas!
41. a. Pilkada
b. mengelola kekayaan alam
c. memungut pajak
d. retribusi daerah
42. Hak Interpelasi
- Hak Angket
- Hak Imunitas
- Hak bertanya
- Hak menyampaikan pendapat
43. Sikap mengutamakan kepentingan bangsa dan negara.
44. Kewenangan pemerintah daerah untuk mengatur rumah tangganya sendiri
45. Perangkat negara yang terdiri atas Presiden, Wakil Presiden dan para Menteri
46. Memaksakan kehendak
- Tidak menghargai pendapat teman
- Memotong pembicaraan orang lain
- Menyinggung perasaan orang lain
- Dll (kebijakan guru)
47. a) kebersamaan

b) musyawarah
c) menghargai perbedaan
d) toleransi
48. Untuk meredam gejolak dan perlawanan bangsa Indonesia
49. 1) Ir. Sukarno (ketua)
2) Drs. Mohammad Hatta (wakil)
3) Mr. Ahmad Subarjo
4) Abdul Kahar Muzakir
5) Abikusno Goro Suyoso
6) Wahid Hasyim
7) Mohammad Yamin
8) Mr. A.A. Maramis
9) H. Agus Salim
50. *Pembukaan (mukadimah)
*Batang tubuh
*Penjelasan

B. dengan qalam

PEMERINTAH KABUPATEN PAMEKASAN


CABANG DINAS PENDIDIKAN KECAMATAN WARU
SDN TAGANGSER LAOK 4
PRA UAS SEMESTER I
TAHUN AJARAN 2016-2017
TANDA TANGAN
Guru

Orang tua

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM


Nama

7.

NILAI

8.

No Absen :..
I.

Berilah tanda silang (A, B, C, atau D) pada salah satu jawaban yang benar !
1.

9.

Lanjutan dari potongan ayat berikut adalah ..........


A.

10.

B.
C.
11.
D.
2.

Dalam lafadz
A. Qolqalah

terkandung hukum bacaan .....


C. Iqlab

B. Ikhfak
3.

4.

5.

6.

12.

D. Idgham
Potongan ayat tersebut berasal dari surat Al Qadar ayat ke ....
A. satu
C. tiga
B. dua
D. empat
Ketika gunung beterbangan seperti kapas dan manusia dihamburkan seperti anaianai yang beterbangan, peristiwa itu merupakan hari kiyamat ....
A. akan datang
C. belum datang
B. telah berlalu
D. telah tiba
Banyaknya gedung bertingkat dan banyaknya wanita menjadi sopir kendaraan
umum, hal itu merupakan tanda akan datangnya hari ....
A. keberhasilan
C. kiyamat
B. kemakmuran
D. kesengsaraan

13.

Lafadz

artinya ....

17.

A. dari segumpal darah

C. yang menciptakan

14.

15.

16.

D. yang Maha Mulia

Lafadz
artinya ....
A. dan Tuhanmu Yang Maha Esa
B. dan Tuhanmu Yang Maha Mulia
C. dan Tuhanmu Yang Maha Kuasa
D. dan Tuhanmu Yang Maha Suci
Manusia pada hari kiyamat dikumpulkan di ..... untukmempertanggung
jawabkanamal perbuatannya
A. Padang Pasir
C. Padang Arafah
B. Padang Sahara
D. Padang Makhsyar
Semua amal perbuatan manusia akan diberi balasan pada hari kiyamat, hal ini
disebut ....
A. Yaumud Dien
C. Yaumul Mizan
B. Yaumul Hisab
D. Yaumul Jaza`
Nama Malaikat yang bertugas membangkitkan manusia dari alam kubur pada
Yaumul Ba`ats adalah malaikat ...
A. Israfil
C. Mikail
B. Izroil
D. Malik
Musailamah Al Kadzab mengaku diangkat menjadi nabi oleh Malaikat ....
A. Ridwan
C. Rahmah
B. Izrail
D. Rakib
Pahlawan Islam yang berhasil menumpas Musailamah dan pengukutnya adalah ....
A. Khalid bin Walid
C. khalifah Umar bin Khattab
B. Abu Qasim
D. Zubair
Nama asli Musailamah Al Kadzab adalah ...
A. Abu Sumamah
C. Hanifah
B. Maslamah
D. Yamamah
Sifat iri dan dengki seperti yang dilakukan oleh Abu Lahab dan Abu Jahal sangat
membahayakan dalam pergaulan,oleh sebab itu harus ....
A. diteladani
C. dihindari
B. didukung
D. dikerjakan
Kebiasaan Musailamah Al Kadzab adalah suka membohongi masyarakat, halini bila
kita terapkan dalam kehidupan sehari-hari, kita akan .... oleh teman
A. di sukai
C. didukung
B. dibenci
D. disenangi
Orang yang memiliki sifat dengki, seakan-akan orang lain dianggap sebagai ....
A. musuh
C. sahabat
B. kerabat
D. saudara
Paman Nabi Muhammad SAW yang bernama Abu jahal dan Abu Lahab selalu ....
dakwah Islam beliau
A. membantu
C. menolong

B. menghalangi
D. mendukung
18. Nama asli Abu Lahab adalah ....
A. Abdul Uzza bin Abu Thalib
C. abdul Uzza bin Abdul Muttalib
B. Abdul Latta bin Abu Thalib
D. Abdul Wahab bin Abdul Muttalib
19. Shalat Malamyang khusus didirikan pada malam bulan Ramadlan adalah shalat....
A. Tahajud
C. Taubat
B. Tasbih
D. Tarawih
20. Allah SWT menentukan bulan yang penuh rahmat dan maghfiroh pada bulan ....
A. Sya`ban
C. Syawal
B. Ramadlan
D. Zulhijjah
21. Salah satu cara menghindari perilaku sombong adalah ....
A. menyalahkan orang lain
C. mengajak orang lain untuk benci
B. membenarkan diri sendiri
D. Intropeksi diri sendiri
22. Berbohong itu adalah salah satu tanda-tanda orang .........
A. munafik
C. syirik
B. musyrik
D. muslim
23. Al Qur`an pertama kali diturunkan pada tanggal 17 bulan....
A. Dzulhijjah
C. Ramadlan
B. Sya`ban
D. Syawal
24. Allah memberi pahala kepadaorang yang mambaca Al Qur`an dihitung setiap .....
A. huruf
C. ayat
B. kata
D. surat
25. Ilmu untuk mempelajari tentang isi kandungan Al Qur`an disebut ....
A. Ilmu Tajwid
C. Ilmu Tauhid
B. Ilmu Tafsir
D. Ilmu Qira`ah
II.

Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang tepat !

34. Tempat pemakaman Musailamah Al Kadzab disebut ..........


35. Pada lafadz

terkandung hukum bacaan ...........

36. Lanjutan dari ayat .............


37. Rasulullah SAW menerima wahyu pertama kali surat .........
38. Kebiasaan tercela yang dilaksanakan Abu Lahab dan Abu Jahal adalah .........
39. Kebiasaan tercela yang biasa dilakukan oleh Musailamah Al Kadzab adalah
mengaku dirinya sebagai ...............
40. Dalam agama Islam dinyatakan bahwa perbuatan dusta atau bohong itu sebagai
kunci .......
III. Jawablah pertanyaan berikut ini dengan jawaban yang benar !
41. Lanjutkan ayat berikut ini ! ................
42. Sebutkan tiga nama lain dari hari kiyamat !
43. Terjemahkan ayat berikut ini ! .............
44. Sebutkan 3 tanda-tanda hari kiyamat !
45. Mengapa Musailamah mendapat gelar Al Kadzab ?
46. Mengapa Rasulullah SAW melarang perilaku dengki ?

26. Shalat sunnat yang rakaatnya ganjil disebut .....


27. Mendirikan shalat Tarawih pada malam bulan Ramadlan hukumnya ......
28. Shalat Tarawih berjamaah dapat meningkatkan ...........sesama muslim
29. Hari penghitungan amal perbuatan manusia di hari akhir disebut......

47. Siapakah nama paman Nabi Muhammad SAW yang selalu mengganggu dakwah
Islamiyah Rasulullah SAW ?
48. Kapankah waktu pelaksanaan shalat tarawih itu ?

30. Terjadinya gempa bumi, gunung meletus dan tenggelamnya kapal laut itu termasuk
peristiwa ........
31. Hari penimbangan amal perbuatan manusia di hari akhir disebut .....
32. Ketika Abu Jahal hendak menghempaskan batu ke kepala Rasulullah SAW, merasa
ketakutan karena melihat ..........
33. Musailamah Al Kadzab terbunuh dalam pertempuran dengan ummat Islam yang
membunuh bernama ...........

49. Berilah contoh penyakit hati yang diderita oleh Musailamah Al Kadzab ?
50. Apakah pedoman hidup ummat Islam itu ?

A. 1. A
2. B
3. B
4. D
5. C
B.

6. A
7. B
8. D
9. D
10. A

11. C
12.A
13. B
14. C
15. B

16. A
17. B
18. C
19. D
20. B

21. D
22. A
23. C
24. A
25. B

26. WITIR
27.SUNNAH MUAKAD
28.PERSAUDARAAN
29. YAUMUL HISAB
30. KIAMAT SUGHRA
31. YAUMUL MIZAN
32. MELIHAT UNTA YANG SNAGAT BESAR
33. AL WAHSYI
34. TAMAN KEMATIAN
35. QOLQOLAH
36.
37. AL ALAQ 1 - 5
38. IRI DAN DENGKI
39. NABI
40. MASUK NERAKA
C.
41.
42. YAUMUL BAATS, YAUMUL MIZAN, YAUMUL JAZA (KEBIJAKAN GURU)
43. BACALAH DENGAN NAMA TUHANMU YANG MENCIPTAKAN
44. MATAHARI TERBIT DARI BARAT, BANYAK KEMAKSIATAN, BANMYAK WANITA MENJADI SOPIR
(KEBIJAKAN GURU)
45. KARENA BERSIFAT BOHONG
46. KARENA ITU MENGHABISKAN KEBAIKAN SEPERTI API MEMAKAN KAYU BAKAR
47. ABU LAHAB DAN ABU JAHAL
48. SETELAH SALAT ISYAK PADA BULAN RAMADHAN
49. BOHONG
50. AL QURAN DAN SUNNAH NABI

PEMERINTAH KABUPATEN PAMEKASAN


CABANG DINAS PENDIDIKAN KECAMATAN WARU
SDN TAGANGSER LAOK 4
PRA UAS SEMESTER I
TAHUN AJARAN 2016-2017
TANDA TANGAN
Guru

Orang tua

MATEMATIKA
Nama

NILAI

No Absen :..

A. 2.444
B. 2.544
C. 2.644
D. 2.744
10. Sebuah bak air berbentuk kubus dengan panjang sisinya 70 cm. Volume air yang
dapat ditampung dalam bak tersebut adalah ... liter.
A. 21
B. 343
C. 21.000
D. 343.000
3
11. 0,06 m / menit = ... liter / detik.
A. 1
B. 3
C. 6
D. 10
3
12. Sebuah kran mengalirkan air sebanyak 240 cm setiap 3 detik. Debit aliran kran tersebut ...
cm3 / detik.
A. 70
B. 80
C. 90
D. 100
13.
Luas bangun di samping adalah ... cm2.
A. 144

B. 283

Berilah tanda silang (A, B, C, atau D) pada salah satu jawaban yang benar !

C. 328
1. Nilai dari 50 x 48 1.400 adalah ... .
A. 1.000
2. Nilai

B. 1.500

D. 400
C. 2.000

D. 2.500
14. Luas bangun ABCD di bawah ini adalah ... cm2.

3.375 adalah ... .

A. 5
B. 15
C. 25
D. 35
3. 25 x 46 (20 x 46) + (5 x n),
n = ... .
A. 25
B. 40
C. 46
D. 50
3
4. Hasil dari 50 adalah ... .
A. 12.500
B. 15.000
C. 125.000
D. 150.000
5. FPB dan KPK dari 50, 75 dan 100 adalah ... .
A. 25 dan 300
B. 25 dan 100
C. 50 dan 300
D. 50 dan
100
6. Ana menabung di bank setiap 4 hari. Nina setiap 6 hari. Pada tanggal 2 Pebruari
2011 mereka menabung di bank secara bersama-sama. Mereka akan menabung
bersama-sama kembali pada tanggal ... .
A. 11 Pebruari 2011 B. 12 Pebruari 2011
C. 13 Pebruari 2011
D. 14
Pebruari 2011
7. Sebuah bak air berbentuk kubus diisi air sampai penuh. Setelah digunakan 1 liter, air
yang tersisa sebanyak 215 liter. Panjang rusuk bak air tcrsebut adalah ... cm.
A. 60
B. 70
C. 80
D. 90
8. Dua buah kubus masing-masing panjang rusuknya 14 cm dan 20 cm. Jumlah volume
kedua kubus tersebut adalah ... cm3.
A. 280
B. 1.156
C. 10.744
D. 39.304
9. Rina membuat kerangka kubus dari kawat dengan panjang kawat yang digunakan
adalah 168 cm. Volume kubus yang dibuat Rima adalah ... cm3.

A. 117
B. 171
C. 225
D. 325
15.

Luas lingkaran pada gambar di samping adalah ... cm2.


A. 44
B. 154
C. 196
D. 308

16. Luas lingkaran yang memiliki jari-jari 10 cm adalah cm2.


A. 3,14
B. 31,4
C. 314
3
17. Volume tabung di bawah ini adalah ... cm .
A. 4.396
B. 5.600
C. 14.000
D. 17.584

D. 3.140

18.

Volume bangun di samping adalah ... cm3.


A.
B.
C.
D.

II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang tepat !


26. 123 93 +

600
800
900
1.200

27 .000 = ... .

27. FPB dan KPK dari 36 dan 54 adalah ... .


28. 65 x 82 65 x 32 = ... .

19. Diagram di atas menyajikan besarnya uang yang ditabung Ratna selama 1 minggu.
Jumlah tabungan Ratna pada hari Selasa dan Sabtu adalah ... .
A. 500
B. 1.000
C. 2.000
D. 3.000
20. Berdasarkan tabel pada no. 20, uang yang ditabung Ratna sama besar pada hari ... .
A. selasa dan jum'at B. rabu dan kamis
C. senin dan minggu
D. sabtu
dan minggu
21. Diketahui data usia bayi pada suatu daerah (dalam bulan) : 3, 2, 5, 2, 3, 2, 4, 3, 2, 5,
4, 1, 2, 5, 3, 2. Jika data di atas diurutkan akan menjadi ... .
A. 1, 1, 1, 2, 2, 2, 3, 3, 3, 4, 4, 4, 5, 5, 5, 5
C. 1, 2, 2, 2, 2, 2, 2, 3, 3, 3, 4, 4,
4,5, 5, 5
B. 1, 1, 2, 2, 2, 2, 3, 3, 3, 3, 4, 4, 5, 5, 5, 5
D. 1, 2, 2, 2, 2, 2, 2, 3, 3, 3, 3, 4, 4,
5, 5, 5
22. Jumlah balita pada data nomor 21 adalah ... .
A. 15
B. 16
C. 17
D. 18
23. Rata-rata dari data nomor 21 adalah ... .
A. 4
B. 3
C. 2
D. 1
24. Modus dari data nomor 21 adalah ... .
A. 4
B. 3
C. 2
D. 1
25.
Selisih anak yang mendapat nilai 7 dan 10 pada tabel
di
samping adalah ... siswa.
A. 4

B. 5

C. 6

D. 7

29.

Luas bangun di samping adalah ... cm2.

30.

Luas bangun di samping adalah ... cm2.

31. Volume sebuah tabung 1.232 cm3, jika jari-jari tabung 7 cm maka tinggi tabung
adalah ... cm.
32. Sebuah air terjun mempunyai debit 90 liter/detik. Dalam waktu 5 menit, air yang
dipindahkan air terjun tersebut ... m3.
33. Data berat 20 buah melon (dalam kg) sebagai berikut : 3, 5, 3, 4, 3, 5, 4, 6, 4, 5, 6, 5,
4, 6, 5, 3, 3, 4, 3, 6. Tabel dari data tersebut adalah ... .
34. Nilai / data yang sering muncul pada data nomor 33 adalah ... .
35. Rata-rata dari data nomor 33 adalah ... .

III. Kerjakan soal-soal di bawah ini dengan benar !


36. Rafi akan mengisi 5 ember dengan air secara berturut-turut dari pompa air yang
debitnya 3 m3/jam. Volume setiap ember 200 liter. Jika pengisian dimulai pukul 07.00,
pukul berapakah pengisian tersebut akan selesai?
37. Rudi mempunyai 56 kelereng merah dan 72 kelereng hijau. Rudi ingin membagi dan
memasukkan kelereng-kelereng itu ke dalam kotak. Setiap kotak diisi dengan kelereng
dengan jumlah dan jenis yang sama, tentukan :

A. banyak kotak yang diperlukan Rudi!


B. banyak kelereng merah dan kelereng hijau dalam setiap kotak!
38.

Tentukan hasil operasi hitung 48 x 50 3.375 + 1.275 !


39. Perhatikan diagram lingkaran berikut !

Diagram di atas menggambarkan persentase pekerjaan wali murid SD Sumber


makmur, jumlah wali murid keseluruhan 200 orang, tentukan :
A. banyak wali murid yang bekerja sebagai wiraswasta!
B. banyak wali murid yang bekerja sebagai polisi!
C. jumlah wali murid yang bekerja sebagai polisi dan wiraswasta!
40.

Luas daerah yang diarsir adalah ... cm2.

I.
1.
2.
3.
4.
5.

Pilihan Ganda
A
B
C
C
A

II.

Isian

26.
27.

123 93 + 3 27 .000 = 1.728 729 + 30 = 999 + 30 = 1.029


36 = 22 x 32
54 = 2 x 33
FPB =18
KPK =108
65 x (82 32) = 65 x 50 = 3.250
L persegi paniang = p x 1= 35 x 20 = 700 cm2
L Lingkaran = x x r2 = x 3,14 x 100 = 157 cm2
L bangun = 700 + 157 = 857 cm2
L= x x r2 = x 22 7 x 14 x 14 = 154 cm2
V tabung
= x r2 x t
1.232
= 22 7 x 49 x t
t
= 1.232 : 154
= 8 cm
D = 90 liter/detik
W = 5 menit
= 5 x 60 detik
= 300 detik
V = D x V = 90 x 300
= 27.000 liter = 27 m3

28.
29.

30.
31.

32.

6.
7.
8.
9.
10.

D
A
C
D
B

33.
34.

35.

Rata-rata = 82 : 20 = 4,1

11.
12.
13.
14.
15.

A
B
C
B
B

16.
17.
18.
19.
20.

C
A
A
D
C

III.
21.
36.
22.
23.
24.
25.

Uraian
D
BD

= 3 m3/jam = 3.000 liter / 60 menit


B = 50 liter / menit
V
= 5 x 200 liter = 1.000 liter
C
= V : D = 1.000 : 50 = 20 menit
AW
Jadi pengisian tersebut selesai pukul :

37.

A.

56 = 23 x 7
72 = 23 x 32
FPB = 23 = 8 kotak
B.
Dalam masing-masing kotak terdapat :
Kelereng merah = 56 : 8 = 7 butir
Kelereng hijau = 72 : 8 = 9 butir
07.00 + 20 menit = 07.20

38.

48 x 50 3.375 + 1.275
= 2.400 3.375 + 1.275
= 300

39.

Wiraswata = 27 100 x 200 = 54 orang


Polisi = 12 100 x 200 = 24 orang
Jumlah polisi dan swasta = 54 + 24 = 78 orang

40.

L persegi= s x s = 14 x 14 = 196 cm2


L Lingkaran = 1 x r2 = 22 7 x 49 = 154 cm2
L yang diarsir = 196 154 = 42 cm2

PEMERINTAH KABUPATEN PAMEKASAN


CABANG DINAS PENDIDIKAN KECAMATAN WARU
SDN TAGANGSER LAOK 4
PRA UAS SEMESTER I
TAHUN AJARAN 2016-2017
TANDA TANGAN
Guru

Orang tua

Ilmu Pengetahuan Sosial


Nama

NILAI

No Absen :..
I.

Berilah tanda silang (A, B, C, atau D) pada salah satu jawaban yang benar !
1. Pada awal kemerdekaan, Indonesia terdiri dari .... jumlah propinsi.
A. 8
B. 7
C. 6
D. 5
2. Sebelum propinsi Banten berdiri sendiri, termasuk menjadi bagian dari wilayah
propinsi ....
A. DKI Jakarta
B. Jawa Timur
C.Jawa Barat
D. Jawa Tengah
3. Pada masa awal kemerdekaan Kepulauan Nusa Tenggara disebut Provinsi.
A. Nusa Tenggara Barat
C. Sunda Kecil
B. Nusa Tenggara Timur
D. Sunda Besar
4. Berikut ini adalah beberapa ibukota propinsi di P.Jawa. Ibukota yang tidak terletak
dipesisir pantaia dalah kota ....
A, Jogyakarta
B. Serang
C. Surabaya
D. Semarang
5. Sekarang disebut dengan pulau Kalimantan, tetapi pada awal kemerdekaan dengan
sebutan . . . .
A. Borneo
B. Sunda Kelapa
C. Indonesia
D. Celebes
6. Batas wilayah ZEE negara Indonesia adalah
A. 250 mil
B. 150 mil
C. 200 mil
D. 300 mil
7. Propinsi termuda di Indonesia yang dibentuk pada tahun 2004 adalah propinsi ....
A. Papua Barat
B. Sulawesi Barat
C. Gorontalo
D. Kepulauan
Riau
8. Secara astronomis wilayah Indonesia terletak antara ....
A. 60 LU 110 LS dan 950 BT 1410 BT
C. 60 LU 110 LU dan 950 BB
1410 BT

B. 60 LU 110 LU dan 950 BT 1410 BT


D. 60 LU 110 LS dan 950 BB
1410 BT
9. Negara di Asia Tenggara yang tidak pernah dijajah oleh bangsa Eropa adalah ....
A. Vietnam
B. Philipina
C. Thailand
D. Myanmar
10. Negara di Asia Tenggara yang hanya mengandalkan minyak bumi sebagai
penghasilan utamanya adalah negara ....
A. Kamboja
B. Vietnam
C. Singapore
D. Brunai
11. Perhatikan peta di kanan ! (Gb.01)
Negara yang bertanda huruf A adalah ....
Gb. 01
A. Thailand
B. Myanmar
C. Kamboja
D. Philipina
12. Negara penghasil timah terbesar di dunia adalah ....
A. Malaysia
B. Indonesia
C. Thailand
D. Kamboja
13. Negara pelabuhan/bandar transito terbesar di Asia Tenggara adalah ....
A. Bangkok
B. Hongkong
C. Singapore
D. Bandar
Seribegawan
14. Sungai terbesar yang mengalir membelah kota Bangkokadalah sungai ....
A. salwen
B. irawadi
C. mekong
D. chaophraya
15.

Gb. 2
16. Tulang punggung perekonomian Singapora adalah ....
A. pertanian dan pariwisata
C. perkebunan dan perdagangan
B. pertambangan dan pertanian
D. perdagangan dan industry

17.
24. Sebelah utara Benua Eropa berbatasan dengan ....
A. benua asia
B. samudra arktik
C. samudra atlantik
25.

D. laut tengah

Gb. 3
18. Sedangkan sungai terpanjang yang mengalir di benua Asia adalah sungai ....
A. zambessy
B. amazona
C. yang Tse
D. nil
19.

II. Isilah titik-titik berikut ini dengan jawaban singkat dan benar!
1. Mount Everest

2. Mount Blanc

3. Mount Fuji

4. Mount Kilimanjaro

Gambar di atas yang merupakan kenampakan alam gunung tertinggi di dunia adalah
gambar .
A. 4
B. 3
C. 2
D. 1
20. Laut yang merupakan bentang alam yang membatasi benua Asia dengan benua
Eropa
adalah .
A. Laut Hitam
B. Laut Kaspia
C. Laut Merah
D. Laut
Mediteranian
21. Negara penghasil kopi terbesar di Amerika Selatan adalah .
A. Argentina

B. Chilli

C. Brazilia

D. Peru

22.

26. Pada tahun 1945, di pulau Jawa terdapat ... propinsi.


27. Propinsi Daerah Istimewa Aceh sejak tahun 1999 berubah namanya menjadi propinsi
....
28. Bangka Belitung berdiri tahun 2000, sebelumnya termasuk provinsi ....
29. Sebelum Deklarasi Djuanda, laut wilayah Indonesia adalah sejauh ....
30. Laut teritorial Indonesia diukur dari garis dasar ke arah laut lepas sepanjang ....
31. Pulau terbesar di Pilipina bernama pulau ....
32. Lagu kebangsaan negara Brunei Darussalam adalah ....
33. Negara satu-satunya di Asia Tenggara yang tidak memiliki garis pantai adalah ....
34. Kuil Angkor Wat terdapat di negara ....
35. Negara Malaysia yang berhimpitan dengan pulau Kalimantan adalah ....
36. Pegunungan terpanjang di Eropa adalah ....
37. Negara yang menempati wilayah sebuah benua adalah ....
38. Grand Canyon terdapat di negara ....
39. Banyak terdapat hutan dan savana adalah ciri dari Benua.
40. Sungai Amazon merupakan sungai terbesar di dunia yang terdapat di negara ....
III. Jawablah pertanyaan berikut dengan benar!

23. Laut yang membatasi Benua Afrika dengan Benua Asia adalah .
A. lautan Atlantik
B. lautan Hindia
C. laut Merah
D. laut Tengah

41. Apa saja nama-nama propinsi di Nusantara yang terdiri pada awal kemerdekaan
Indonesia?

Jawab :
.........................................................................................................................................
....
42. Apa yang menjadi pertimbangan dalam pemekaran daerah?
Jawab :
.........................................................................................................................................
....
43. Jelaskan yang dimaksud dengan laut teritorial!
Jawab :
.........................................................................................................................................
....
44. Mengapa di Filipina sering terjadi gempa ?
Jawab :
.........................................................................................................................................
....
45. Apa alasan Thailand disebut sebagai negeri Gajah Putih?
Jawab :
.........................................................................................................................................
....
46. Sebutkan persamaan gejala sosial antara Indonesia dengan negara-negara tetangga!
Jawab :
.........................................................................................................................................
....
47. Mengapa letak Singapura dikatakan sangat strategis?
Jawab :
.........................................................................................................................................
....
48. Mengapa Antartika sering tidak masuk dalam pembahasan tentang benua?
Jawab :
.........................................................................................................................................
....
49. Sebutkan 3 nama gurun yang terdapat di benua Afrika!

Jawab :
.........................................................................................................................................
....
50. Sebutkan 3 nama bentang budaya yang terkenal di benua Eropa!
Jawab
: .......................................
.

Bidang Studi
Kelas
A.

B.

C.

: Ilmu Pengetahuan Sosial


: VI ( ENAM )

PILIHAN GANDA
1. A
6.
2. C
7.
3. C
8.
4. B
9.
5. A
10.

C
B
A
C
D

ISIAN
26. 3 (tiga)
27. Nanggro Aceh Darussalam
28. Sumatera Selatan
29. 3 mil
30. 12 mil

11.
12.
13.
14.
15.

B
A
C
D
D

31.
32.
33.
34.
35.

16.
17.
18.
19.
20.

D
C
C
D
B

Luzon
Allah Peliharalah Sultan
Laos
Kamboja
Serawak dan Sabah

21.
22.
23.
24.
25.

C
D
C
B
C

36.
37.
38.
39.
40.

Pegunungan Alpen
Australia
Amerika Serikat
Afrika
Brazil

URAIAN
41. Sumatera, Jawa Barat, Jawa Tengah, Jawa Timur, Kalimantan, Sulawesi, Sunda Kecil dan Maluku
42. Laut yang ditetapkan berjarak 12 mil dari garis dasar pantai ke arah laut lepas
43. Dihitung / diukur 200 mil laut dari garis batas pantai
44. Karena di negara Pilipina banyak terdapat gunung api yang masih aktif
45. Species hewan gajah putih endemik di Thailand
46. Sebab Singapura terletak di lokasi yang sangat strategis di salah satu titik persimpangan dunia
47. Sebab Antartika termasuk benua, namun tidak ada negaranya dan penduduknya sangat sedikit
48. Gurun Sahara, gurun Pasir Libia, gurun Kalahari
49. Karena jaraknya jauh dan membutuhkan biaya yang mahal
50. Menara Eiffel di Perancis, menara Pisa dan Colosseum di Italia

PEMERINTAH KABUPATEN PAMEKASAN


CABANG DINAS PENDIDIKAN KECAMATAN WARU
SDN TAGANGSER LAOK 4
PRA UAS SEMESTER I
TAHUN AJARAN 2016-2017
TANDA TANGAN
Guru

Orang tua

IPA
Nama

NILAI

No Absen :..
Berilah tanda silang (A, B, C atau D) pada salah satu jawaban yang benar !
1. Manusia berkembang biak secara. . . .
A. vegetatif alami
C. seksual
B. vegetatif buatan
D. aseksual
2.
Hewan pada gambar di samping berkembang biak dengan
cara. . . .
A. ovipar
B. vivipar
C. ovovivipar
D. fragmentasi
3. Perkembang biakan vegetatif buatan yang dapat dilakukan pada tumbuhan cocor
bebek
adalah . . . .
A. stek daun
B. mencangkok
C. merunduk
D. okulasi
4. Hewan di bawah ini yang larinya paling cepat adalah. . . .
A.
C.

B.

D.

5. Cirri khusus yang memungkinkan kelelawar dapat menentukan arah terbang pada
kegelapan malam adalah mempunyai. . . .
A. system sonar
B. sayap lentur
C. mata yang besar
D. cakar di
kaki
6. Undang-undang yang melarang perburuan hewan langka adalah. . . .
A. Undang-Undang Dasar 1945
C. Undang-Undang nomor 20 tahun
2003
B. Undang-Undang nomor 5 tahun 1990
D. Undang-Undang nomor 45 tahun
2004
7.
Keuntungan dari tanaman yang dikembang biakkan seperti
gambar di
samping adalah. . . .
A. tanaman berbuah dalam waktu yang lama
B. jenis tanaman yang baru berbeda dengan bibit induknya
C. dapat dihasilkan jumlah bibit yang banyak dan seragam
D. membutuhkan tanah yang gembur
8. Keluarnya sel telur dari ovarium disebut . . . .
A. ovum
B. ovulasi
C. ovarium
D.
mentruasi
9. Berikut ini tahapan-tahapan pertumbuhan dan perkembangan manusia!
1. Remaja
4. Anak-anak
2. Dewasa
5. Bayi
3. Manula
Adapun tahapan pertumbuhan dan perkembangan manusia yang benar adalah. . . .
A. 1, 2, 3, 4, 5
B. 2, 3, 4, 5, 1
C. 5, 4, 1, 2, 3
D. 5, 4, 2,
1, 3
10.
zigot akan tumbuh dan berkembang menjadi janin pada
bagian yang
bernomor . . . .
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
11. Masa pubertas pada laki-laki ditandai dengan hal yang paling utama, yaitu. . . .
A. jakun tumbuh dan membesar
C. kumis mulai tumbuh
B. dada kelihatan bidang
D. mimpi basah
12. Salah satu tumbuhan langka yang kulit kayunya dapat dimanfaatkan sebagai bumbu
makanan adalah.

A. kayu manis
B. pohon cengkeh
C. pohon kina
gaharu
13. Perhatiakan sifat-sifat benda berikut!
1. Keras
3. Konduktor
2. Tidak berkarat
4. Isolator
Sifat tembaga yang digunakan untuk membuat kabel listrik adalah. . . .
A. 1 dan 2
B. 2 dan 3
C. 3 dan 4
14.

D. pohon
21.

D. 1 dan 4

Perhatikan gambar di samping! Akibat yang ditimbulkan dari


kegiatan

pada gambar yaitu. . . .


A. tanah menjadi subur
B. hutan semakin luas
C. habitat hewan semakin luas
D. terbentuk lubang besar di tanah
15. Orang yang telah lanjut usia menjadi pelupa atau pikun karena. . . .
A. kemampuan otak menurun
C. tidak mampu berkosentrasi
B. tidak dilatih berpikir
D. pengalamannya sedikit
16. Akibat negatif pembakaran hutan terhadap keseimbangan ekosistem adalah. . . .
A. munculnya tumbuhan baru
C. tanah menjadi lahan yang subur
B. tersedianya arang dari kayu pohon
D. hilangnya produsen dalam ekosistem
17.

Hewan pada gambar di samping berkembang biak . . . .


A. aseksual
B. seksual
C. generative
D. vegetatif buatan
18. Embrio yang sedang berkembang mendapat makanan dalam tubuh induk melalui. . . .
A. mulut
B. rahim
C. anus
D. plasenta
19. Bagian yang bukan merupakan ciri khusus bunglon adalah. . . .
A. lidahnya panjang dan lengket
C. mudah menyesuaikan diri dengan
lingkungan
B. dapat berubah warna tubuhnya
D. kaki dapat mencengkeram seperti
tangan
20. Gayung dibuat dari bahan plastik karena. . . .
A. ringan dan anti pecah
C. tidak dapat pecah dan kuat
B. kuat dan awet
D. tahan air dan ringan

Alat pada gambar di samping digunakan untuk. . . .


A.memanaskan air
B. menambal panci bocor
C.menambal ban motor
D. mengukur suhu
22. Pemanfaatan teknologi untuk melestarikan hewan dan tumbuhan dari kepunahan
diantaranya dengan cara. . . .
A. inseminasi buatan dan penebangan pohon
B. inseminasi buatan dan kultur jaringan
C. kultur jaringan dan perburuan liar
D. kultur jaringan dan pembukaan lahan untuk pertanian
23. Gambar benda di bawah yang bersifat isolator ditunjukkan oleh gambar nomor. . . .
1
2
3
4

A. 1

B. 2

C.3

24. Reaksi kimia antara logam dengan oksigen disebut. . . .


A. reduksi
B. oksidasi
C. hidroksilasi

D.4

D. hidroksida

25. Lemari tahan api disebut juga. . . .dan terbuat dari. . . .


A. lemari es, besi
B. brankas, logam
C. bantal, logam
D. brankas,
plastik
26.
Pohon bakau memiliki system perakaran khusus seperti
pada gambar
disamping yaitu tipe cakar ayam yang berguna sebagai . . . .
A. penahan hempasan ombak laut
B. alat untuk berjalan
C. alat bernapas
D. penghisap nectar
27. Nina ingin mengangkat panci dari atas kompor. Supaya tidak panas, sebaiknya Nina
menggunakan . . . .ketika memegang gagang panci.
A. kain
B. besi
C. paku
D. tembaga

28.

Tumbuhan pada gambar di samping memiliki daun


dimodifikasi
menyerupai engsel, yang berfungsi. . . .
A. menangkap serangga
B. untuk fotosintesis
C. alat pertahanan terhadap musuh

D. perhiasan bunga
29. Benda isolator yang tidak ramah lingkungan adalah. . . .
A. kayu
B. tanah liat
C. plastic
30.

D. kertas

Bahan yang digunakan untuk membuat benda seperti pada


gambar di

samping adalah. . . .
A. plastik
B. karet
C. logam
D. kayu
31. Tujuan pegangan setrika dibuat dari isolator adalah. . . .
A. untuk menghaluskan pakaian
C. untuk hiasan agar setrika terlihat
menarik
B. mencegah panas pada baju
D. agar saat digunakan setrika tidak
kepanasan
32. Cara berikut yang bukan merupakan tindakan pengawetan bahan makanan adalah. .
..
A. pencucian bahan makanan
C. penambahan bahan pengawet
B. pengeringan bahan makanan
D. penyimpanan dalam lemari pendingin
33. Tindakan yang benar dalam rangka melestarikan satwa langka adalah . . . .
A. Andi memelihara seekor harimau yang ditemukan di hutan
B. Vera memasukkan telur burung maleo ke dalam mesin penetas
C. Raka memelihara simpanse yang dinamainya cemut
D. Ardi mengajak ayahnya menyerahkan burung elang ke kebun binatang
34.
Hewan pada gambar di samping terancam punah karena
banyak diburu
manusia untuk diambil bagian tubuhnya yaitu. . . .
A. telur
B. kulit
C. hati
D. gigi

35. Pagar besi yang dicat tidak mudah berkarat karena. . . .


A. besi menjadi lebih kuat karena diberi lapisan luar
B. cat mencegah reaksi fisika antara besi dengan air
C. cat memperhalus permukaan besi sehingga besi tidak mudah keropos
D. cat dapat mencegah kontak langsung antara besi dengan oksigen yang ada di
udara ataupun
di air hujan
II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang singkat dan benar!
36. Ebonit dipakai untuk melapisi tangkai sendok sayur. Dalam hal ini ebonit berfungsi
sebagai. . . .
37. Perubahan emosi pada manusia saat masa pubertas dipengaruhi oleh. . . .
38.
Tumbuhan pada gambar di samping berkembang biak
dengan cara. . . .

39. Agar tetap panas, air dimasukkan ke dalam termos. Dalam hal ini, termos berfungsi
sebagai. . . panas.
40. Burung merak umumnya diburu manusia untuk diambil. . . .
41. Mentimun memiliki batang yang berbentuk. . . .untuk merambatkan batangnya,
sehingga batangnya kokoh.
42. Ular boa berkembangbiak dengan cara. . . .
43.
Perubahan yang terjadi pada
gambar di samping disebabkan oleh . . . .
44. Bagian dari pohon kemenyan yang dimanfaatkan oleh
manusia adalah. . . .
45. Logam terbaik penghantar panas adalah . . . .
III. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan jelas dan benar!
46. Sebutkan 3 cara penangkapan ikan yang menyebabkan
kerusakan ekosistem!
47. Sebutkan 3 ciri khusus yang dimiliki hewan pada gambar di
samping!
48. Sebutkan masing-masing 3 kelebihan dan kekurangan bahan
logam!
49. Setiap 6 tahun sekali Pak Iwan dan keluarganya rajin mengecat
ulang rumahnya. Pengecatan dapat melindungi rumah dari perubahan yang
merugikan. Apa saja kerugian yang dapat dihindari dengan mengecat ulang rumah
secara berkala?
50. Sebutkan 5 hewan langka yang ada di Indonesia beserta daerah asalnya!

40. Bulu
41.Sulur
42.Ovovivipar
43.Jamur
44.Getah
45.Aluminium

III. 46. 1. Mengebom, 2. Menggunakan Pukat Harimau, 3. Menggunakan Racun


47. 1. Lidah panjang dan lengket untuk menagkap mangsanya
2. Autotomi untuk mempertahankan diri dari musuhnya
3. Telapak kaki terdapat tonjolan-tonjolan yang berfungsi sebagai alat pelekat
48.Kelebihan Logam

Tidak tembus air, penghantar panas yang baik, tidak dapat dimakan serangga.

Kelemahan Logam
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10

C
A
A
C
A
B
C
B
C
B

11
12
13
14
15
16
17
18
19
20

D
A
B
D
A
D
A
D
D
D

21
22
23
24
25
26
27
28
29
30

B
B
C
B
B
A
A
A
C
B

31
32
33
34
35

D
A
D
B
D

berat, mudah berkarat, dan keras

49. a. Besi dilindungi tidak dari perkaratan


b. tembok dilindungi dari pelapukan akibat jamur
c. kayu dilindungi dari pelapukan akibat rayap dan cuaca
50.a. Burung Cendrawasih asal Irian Jaya
b. Komodo asal NTT

II.36. Isolator
37. Hormon
38. Umbi lapis
39.Penyekat

c. Hariamau Sumatera asal Sumatera


d. Gajah asal Sumatera
e. Badak Bercula Satu asal Ujung Kulon Jawa

PEMERINTAH KABUPATEN PAMEKASAN


CABANG DINAS PENDIDIKAN KECAMATAN WARU
SDN TAGANGSER LAOK 4
PRA UAS SEMESTER I
TAHUN AJARAN 2016-2017
TANDA TANGAN
Guru

Orang tua

IPA
Nama

NILAI

D. Jangan takut menghadapi bahaya dari orang lain


4. Pak Badu orang kepercayaan majikannya. Ia merupakan . . . majikannya.
Ungkapan yang tepat untuk melengkapi kalimat di atas adalah . . . .
A. tangan kiri
B. kaki tangan
C. buah tangan
D. tangan kanan
5.
Riwayat Hidup

No Absen :..

Nama : . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .

Jenis kelamin : . . . . . . . . . . . . . . . . . .

I. Bacalah dengan seksama, Lalu Berilah tanda silang ( X ) pada huruf A, B, C, atau D
di depan jawaban yang kamu anggap benar !

Tanggal lahir : . . . . . . . . . . . . . . . . . . .
1.
Isian yang tepat untuk mengisi formulir di atas adalah . . . .
A. Abdullah; 15 Maret 2000; Laki-laki; Jalan Ahmad Yani 95
B. Abdullah; Laki-laki; 20 tahun; Jalan Ahmad Yani 95
C. Abdullah; jalan Ahmad yani 95; Laki-laki; 10 April 1970
D. Abdullah; Laki-laki; 20 Maret 1979; Jalan Ahmad Yani 95
Watak Pak Danu dalam penggalan cerita di atas adalah . . . .
A. pemberani
C. kurang perhitungan
B. berlagak pahlawan
D. penakut

6.

2.
C.

Pujian yang tepat yang diucapkan Ina untuk Lala adalah . . . .


A. Sifatmu sungguh mulia, La. Kamu pantas mendapatkan uang.
B. Kamu baik sekali, La. Mereka tidak berterima kasih padamu.
C. Sungguh mulia sifatmu, La. Tidak ada orang yang sebaik kamu di dunia ini.
D. Aku salut terhadap pribadimu yang mulia. Kamu selalu tulus saat melakukan
kebaikan.
3. Pesan pengarang ( pada soal nomor 2 ) untuk pembaca yang tersirat dalam cerita
tersebut yaitu . . . .
A. Jangan suka mengabaikan hal yang besar, tetapi meributkan yang kecil
B. Berbuatlah sesuatu yang membawa kemaslahatan bagi sesama
C. Jadilah orang yang suka dipuji orang lain.

Penggalan laporan kunjungan di atas adalah bagian . . . .


A. pendahuluan
C. isi
B. penutup
D. kesimpulan dan saran
7.

Dari penggalan wacana di atas masalah pokok yang diangkat adalah . . . .


A. teknologi sangat penting bagi semua bangsa.
B. teknologi mengakibatkan terjadinya revolusi hijau
C. semua penyakit dapat dikendalikan dengan teknologi
D. produk pangan dapat tercukupi dengan teknologi
8. Dari paragraf di atas yang tidak termasuk dalam istilah kesehatan adalah . . . .
A. penyakit
C. revolusi hijau
B. polio
D. tuberculosis
9.

Secara garis besar bacaan di atas berisi . . . .


A. Lala dan kawan-kawannya pergi rekreasi ke museum
B. Museum Jogja Kembali adalah tempat rekreasi untuk pelajar
C. lama belajar satu semester adalah enam bulan
D. rekreasi tujuannya untuk menghibur diri
10.

Kalimat di atas dapat disusun menjadi cerita yang baik dengan urutan . . . .
A. (2) - (4) - (5) - (1) - (3)
C. (3) - (1) - (5) - (2) - (4)
B. (5) - (4) - (2) - (3) - (1)
D. (4) - (2) - (5) - (1) - (3)
11. Sikap yang baik saat membacakan sebuah puisi, adalah. . . .
A. kurang adanya percaya diri
B. selalu melihat ke bawah
C. dibaca dengan ekspresi yang menjiwai
D. intonasi yang datar dan tergesa-gesa
12. Ibu
: Mengapa soal nomor delapan tidak dikerjakan, Gar?
Togar : Sangat sulit, Bu. Togar menyerah.
Ibu
:..........
Kritikan yang tepat untuk Togar yang diucapkan Ibunya adalah . . . .
A. Kamu jangan jadi anak malas.
B. Bodoh sekali kamu, soal semudah itu tidak dapat kamu kerjakan.
C. Anak yang pintar seharusnya tidak akan menyerah sebelum berhasil..Ayo, dicoba
lagi.

D. Ya sudah. Salah satu masih dapat nilai sembilan. Sekarang, istirahatlah.


13. Imbuhan ber- yang berarti "saling" terdapat pada kalimat . . . .
A. Setelah pertandingan selesai, penonton langsung berhamburan.
B. Karena sama-sama berkecepatan tinggi, kedua kendaraan itu bertabrakan.
C. Ia bekerja sampai bercucuran keringat.
D. Ia datang bersamaan dengan Adi.
14. Modal koperasi sekolah berasal dari para siswa. Setiap anggota membayar simpanan
pokok. Setiap bulan anggota membayar simpanan wajib. Siswa dapat pula menabung
uangnya secara sukarela, namanya simpanan sukarela. Simpanan para siswa itulah
yang menjadi modal koperasi.
Ringkasan dari wacana di atas yang tepat adalah . . . .
A. Modal koperasi berasal dari simpanan wajib siswa.
B. Modal koperasi berasal dari simpanan sukarela siswa.
C. Modal koperasi berasal dari siswa.
D. Modal koperasi sekolah berasal dari simpanan wajib dan simpanan sukarela
siswa.
15. Bangsa Indonesia sangat kaya dengan kesenian daerah. Yang dimaksud kesenian
daerah ialah kesenian yang berasal dari daerah-daerah di Nusantara. Kesenian
daerah itu merupakan kekayaan kebudayaan nasional.
Gagasan pokok dalam wacana di atas adalah . . . .
A. kebudayaan nasional
B. kesenian tradisional
C. kebudayaan daerah
D. kesenian daerah
16. Di sebuah desa terkecil tinggallah Lala dan Lili. Mereka hidup rukun. Tak ada waktu
yang mereka lewatkan tanpa bekerja dan belajar. Setelah belajar dengan tekun,
mereka membantu ibunya bercocok tanam. Ibunya sangat bangga. Hadi sangat iri
melihat curahan kasih sayang ibu yang tertumpah kepada Lala dan Lili.
Pelaku utama dalam cerita anak di atas adalah . . . .
A. Lala dan Lili
C. Hadi
B. Ibu, Lala dan Lili
D.Lala, Lili, Hadi, Ibu
17. Buku adalah jendela dunia dan membaca adalah kuncinya. Namun, bagi sebagian
anak-anak pedesaan di Indonesia, buku adalah barang mewah. Mereka masih
kesulitan memperoleh buku-buku di perpustakaan sekolah. Sementara itu, mereka
tidak mampu membeli dengan biaya sendiri.
Tanggapan yang tepat untuk isi berita di atas adalah . . . .
A. Anak-anak desa memang belum layak mengenal dunia yang luas.
B. Salah sendiri tidak mampu beli buku.
C. Anak-anak desa itu menjadi tanggung jawab orang tuanya.
D. Pemerintah bersama masyarakat bersatu untuk meyediakan buku-buku bagi
anak-anak di desa.
18. Mila : Tadi kita mendapat tugas dari Pak Guru, bukan?
Lala : "Tugas yang, mana?"

Mila : "Tugas mengumpulkan kliping tentang kesehatan dari surat kabar dan majalah."
Lala : " . . . . . . . . . . . . . . . . . . . "
Mila : "Ya, begitulah. Kita membeli koran di sana."
Lala : "Baiklah jam tiga sore kamu jemput saya di rumah, ya?"
Ucapan Lala pada bagian percakapan yang dirumpangkan di atas seharusnya . . . .
A. "Oh, ya. Hampir saja saya lupa."
B. "Yuk, kita kerjakan sekarang."
C. "Kita kerjakan di mana?"
D. "Oh itu. Jadi, kamu mengajakku ke agen koran di kota?"
19. Vitamin berperan penting dalam proses pencernaan makanan di dalam tubuh. Selain
itu, vitamin sangat dibutuhkan untuk berbagai reaksi di dalam tubuh, sehingga zat-zat
makanan menjadi lebih berdaya guna bagi kesehatan. Sayangnya, ibu-ibu sering
membuang vitamin tanpa sadar. Contohnya,sayuran dipotong-potong dahulu sebelum
dimasak. Kemudian dicucinya. Selain itu, cara mengolahnya pun sering terlalu panas
dan lama. Padahal, cara-cara demikian itu akan mengurangi kadar vitaminnya. Oleh
karena itu, berhati-hatilah dalam mengolah makanan agar jumlah vitaminnya tidak
terbuang percuma. Akibatnya, tubuh kita menjadi sehat.
Pertanyaan berikut yang jawabannya ada dalam rubrik di atas yaitu.
A. Berapa jumlah vitamin yang hilang saat sayuran dipotong-potong dahulu sebelum
dimasak?
B. Mengapa vitamin dalam sayuran yang dimasak terlalu panas dapat berkurang?
C. Faktor-faktor apa yang menyebabkan vitamin dalam sayuran terbuang begitu
saja?
D. Gizi apa saja yang ada di dalam sayuran selain vitamin?
20. Pengamatan ini kami lakukan beberapa hari usai pulang sekolah. Wah,sungguh
menarik sekali. Walaupun agak lama, pembuatan tempe tidaksulit. Pasti kawankawan dapat membuatnya.
Penggalan kutipan laporan di atas merupakan bagian . . . .
A. pengantar
B. pandahuluan
C. isi laporan
D. penutup laporan
21. Pada hari Minggu, 2 September 2007, kami wakil dari kelas VI SDManunggal
melakukan kegiatan pengamatan di Musium Radya PustakaSurakarta. Bersama
rombongan kami berangkat pukul 10.00 dari sekolah.Kami terbagi dalam lima
kelompok. Kami mencatat beraneka macambenda purbakala koleksi museum.. . . . . .
.....
Dari penggalan laporan di atas yang melaksanakan kegiatan pengamatanadalah . . . .
A. wakil dari kelas VI SD Manunggal
B. wakil dari kelas V SD Manunggal
C. wakil dari kelas IV SD Manunggal
D. wakil dari kelas III SD Manunggal
22. Di Tepi Pantai

Perahu nelayan berkeliaran


Mencari ikan di tengah lautan
untuk menghidupi sanak keluarga
Terlihat bagaikan kupu-kupu beterbangan
Tema puisi di atas adalah . . . .
A. perahu nelayan
B. di tepi pantai
C. mancari ikan
D. kehidupan nelayan
23. Di daerah Duri terkenal sebagai penghasil minyak di Indonesia. Minyakdari daerah
Duri masih berupa minyak mentah. Untuk itu, perlu diolah keluar negeri. Mengapa
tidak diolah di Indonesia? Bukankah kalau diolah diIndonesia, banyak rakyat yang
bekerja di kilang minyak tersebut?Jawabannya karena Indonesia belum mampu
dalam sistem teknologi danbiayanya.
Pesan yang ingin disampaikan pengarang kapada pembaca lewat wacanadi atas
adalah . . . .
A. Daerah Duri sebagai penghasil minyak di Indonesia.
B. Indonesia harus bekerja sama dengan Negaralain.
C. Indonesia masih gagap teknologi dan masih miskin.
D. Indonesia tidak mau bekerja keras.
24. Ibu-Ibu, Bapak-Bapak, apabila di antara pohon cengkih kita ada yang layu,jangan
dibiarkan. Kita harus segera merawat dan mengobatinya denganbaik. Ada dua hal
yang dapat kita lakukan. Pertama, di sekitar akar danpangkal batang kita beri ter.
Kedua, kita harus memberi pupuk kandang.
Untuk mendapatkan pupuk kandang yang baik, kita harus membuatnyadengan cara
yang benar.
Pokok informasi dari paragraf di atas ialah . . . .
A. perawatan pohon cengkih
B. cara membuat pupuk kandang
C. pohon cengkih ada yang layu
D. ada dua hal yang dapat kita lakukan
25. Tidak beberapa jauh dari desa Ima ada sebuah bukit kecil. Pak Lurahdesa itu sangat
rajin dan cerdas. Ia tidak mau membiarkan bukit itu gundul.Dimintanya bantuan
kepada kepala sekolah agar anak-anak
mengumpulkan biji-bijian, . . . . . . . . . . . . Bila sudah besarakan dipindahkan ke bukit
itu.
Kalimat yang tepat untuk melengkapi paragraf di atas adalah . . . .
A. Biji-bijian tersebut disemaikan terlebih dahulu.
B. Anak-anak mengumpulkan biji-bijian sebanyak-banyaknya.
C. Kepala Desa membeli biji-bijian untuk ditanam.
D. Kepala sekolah menyimpan biji-bijian di lemari.

II. Isilah titi-titik dengan jawaban yang tepat !


26. Mengubah puisi ke prosa atau sebaliknya disebut ....
27. Saat terjadi perang semua warga sembunyi di gua.
Susunan fungsi jabatan ( pola S-P-O-K ) dalam kalimat di atas adalah . . . .
28. Ada seorang janda miskin dan anak gadisnya. Mereka bertempattinggal di sebuah
bukit yang jauh dari desa. Anak gadis tersebut sangatcantik, tetapi amat malas. Ia
tidak mau membantu ibunya untuk mencarinafkah. Kerjanya setiap hari hanya
bersolek. Ibunya selalu bekerja kerasdan berpakaian sangat sederhana, tetapi ia
berpakaian sangat mewah.
Dari penggalan cerita anak di atas, latar tempat cerita berada di . . . .
29. Anak-anak kelas VI sedang praktikum mengenai sistem pertumbuhan pada kedelai.
Mereka mengadakan praktikum di ruang . . . .
30. Karena kebaikannya, Pak Darman menjadi . . . di kampung kami.
Ungkapan yang tepat untuk melengkapi kalimat di atas adalah . . . .
31. Gadis cantik itu bernama Sinta. Ia anak seorang petani. Saat berjalan denganibunya,
Sinta selalu mengiringi di belakangnya. Tampaknya, ia malu-maluberjalan dengan
ibunya. Sinta berpakaian tampak bersih dan rapi. Aku tertarikmelihatnya, sedangkan
ibunya memakai baju compang-camping. Maklum,selain sudah tua ia hanya seorang
petani.
Berdasarkan cuplikan cerita di atas watak gadis tersebutadalah .
32. Doni anak yang tidak punya. Ia juara satu di kelas VI. Tiap hari ia membantu ayahnya
sebagai tukang tambal ban.
Kalimat pujian yang baik untuk Doni adalah . . . .
33. Pemirsa, kami akan sampaikan berita utama pagi ini.
Kalimat tersebut disampaikan melalui media ....
34. Tanamkan ilmu padi, makin berisi ....
Lanjutan peribahasa tersebut adalah ....
35. Pahami percakapan berikut!
Wahyu : Fan, kapan latihan marching band kita diadakan?
Irfan : Hari Kamis sore, jam 14.00 WIB.
Wahyu : Besok kita berangkat bersama-sama, ya, Fan?
Simpulan percakapan di atas adalah ....
36. Pada waktu mendaftar menjadi anggota suatu perkumpulan, kita harus mengisi ..... . .

37. Sewaktu kecil, Mira hidup menderita.


Kalimat di atas menggunakan jenis keterangan . . . .
38. Penyajian suatu karangan yang panjang dalam bentuk singkat disebut ....
39. Kakek Suteja pergi ke sawah menggunakan sepeda. Di sana, Kakek Suteja akan
menanam padi.
Unsur yang diceritakan dalam kutipan tersebut adalah ....
40. Obat ini harus diminum sesuai dosis.
Kata dosis memiliki arti ....
III. Kerjakan soal berikut ini sesuai perintah !
41. Buatlah kalimat dengan kata-kata berikut!
Emansipasi
42. Sebutkan unsur-unsur intrinsik yang membentuk suatu cerita !
43. Buatlah percakapan antara orang tua pasien yang menanyakan kepadadokter
tentang kondisi anaknya yang sakit !
44. Ketika berjalan-jalan, kalian melihat ada orang yang mencorat-coret tembok.
Tulislah kalimat yang berisi kritikan atas peristiwa itu!
45. Buatlah ringkasan dari teks berikut.
Hutan memiliki manfaat yang luar biasa bagi kita.Di hutan tumbuh bermacam-macam
tumbuhan yang dapat mencegah bajir, erosi dan tanah longsor. Hewan-hewan juga
dapat hidup bebas di hutan, kita
juga dapat memanfaatkan hutan sebagai tempat wisata.
46. Apakah yang dimaksud dengan amanat cerita ?
47. Dalam sebuah teks terdapat bacaan yang maknanya tersurat.
Jelaskan yang dimaksud makna tersurat !
48. Buatlah sebuah pengumuman yang berisi tentang hilangnya sebuah dompet yang
berisi STNK milik Andika Putra, yang hilang dalam perjalanan menuju tempat kerja.
49. Apakah yang dimaksud dengan Sinopsis itu ?
50. Apa yang kamu ketahui tentang formulir. Jelaskan !

Kunci jawaban bahasa Indonesia soal semester 1 kelas 6

1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
16.
17.
18.
19.
20.
21.
22.
23.
24.
25.

C
D
B
D
D
A
A
C
A
D
C
C
B
D
D
D
D
D
C
B
A
B
B
A
A

26.
27.
28.
29.
30.
31.
32.
33.
34.

PARAFRASE
KSPK
DI SEBUAH BUKIT
LABORATORIUM
MALU-MALU SAAT BERJALAN DENGAN IBUNYA
PANUTAN
KEBIJAKSANAAN GURU
MEDIA TV
MAKIN MERUNDUK

50.

35.
Kebijaksanaan guru
36.
Formulir
37.
SEWAKTU KECIL
38.
SINOPSIS
39.
LATAR TEMPAT
40.
TAKARAN/ATURAN MINUM OBAT
41.
KEBIJAKSANAAN GURU
42.
TEMA,LATAR,AMANAT,PERWATAKAN TOKOH
43.
KEBIJAKSANAAN GURU
44.
KEBIJAKSANAAN GURU
45.
KEBIJAKSANAAN GURU
46.
PESAN YANG DISAMPAKAN PENGARANG ALAM CERITA
47.
MAKNA TERSURAT = MAKNANYA TERTULIS SECARA JELAS
48.
KEBIJAKSANAAN GURU
49.
PENULISAN KEMBALI BACAAN SECARA SINGKAT
SURAT/LEMBARAN ISIAN TENTANG INFORMASI TERTENTU

PEMERINTAH KABUPATEN PAMEKASAN


CABANG DINAS PENDIDIKAN KECAMATAN WARU
SDN TAGANGSER LAOK 4
PRA UAS SEMESTER I
TAHUN AJARAN 2016-2017
TANDA TANGAN
Guru

Orang tua

BAHASA INGGRIS
Nama

9.
10.
NILAI

No Absen :..

I.

11.

12.

Choose the correct answer by crossing (x) A, B, C, or D !


13.
1.

2.

3.

4.

5.

6.
7.
8.

my repair bike please - !. the correct order is .....


A. please my bike repair
C. repair my bike, please!
B. my bike repair, please!
D. repair my bike, please!
Farhan : Would you ... the radio, please! I cannt sleep.
Jean : All right.
A. come out
B. turn off
C. take off
D. turn on
Martin : Why are you standing here?
... down, please!
Varrel : Thank you
A. go
B. sleep
C. sit
D. run
I am sorry I cannt hear your voice.
... louder, please!
A. come
B. listen
C. speak
D. go
Teacher : Please ....!
Student : Sure. But where is the eraser?
Teacher : Here is it.
A. open the door
C. sweep the floor
B. clean the blackboard
D. stand up
The opposite of west is ....
A. east
B. south
C. center
The sun sets in the ...
A. south
B. west
C. east
If you want to cross the road, you have to find ....

D. north
D. north

A. pedistrian
B. zebra cross
C. traffic light
D. policeman
Borobudur temple is located in the ... Java
A. west
B. east
C. north
D. central
The school is ...(diantara) the post office and bank.
A. besside
B. behind
C. in front of
D. between
A car is more ... than bike
A. expensive
B. cheap
C. cheaper than
D. more
expensive
How ... the cost? It is Rp. 25.000,00
A. much
B. many
C. more
D. most
How much the price of this pen? It is ...(Rp. 1.500,00)
A. one thusand and five hundres
C. one hundred and five thousand
B. one and five thousand
D. one thousand

14. In the bakery we buy ....


A. meat
B.bread
C. flower
D. vegetables
15. I buy book in the ....
A. bookstore
B. drugstore
C. fruitstall
D. supermarket
16. Toba is the name of ....
A. beach
B. lake
C. cave
D. mountain
17. Where is Maharani cave location? It is in ....
A. Surabaya
B. Malang
C. Tuban
D. Lamongan
18. The tourists like sunbathing at the ....
A. field
B. beach
C. cave
D. mounth
19. Before going home, we can buy some ... around the tourism object.
A. souvenirs
B. fruits
C. clothes
D. necklage
20. The traditional game from Madura is ....
A. goat race
B. reog
C. bull race
D. kasodo
21. How many season does our country have?
A. five seasons
B. four seasons
C. three seasons
D. two seasons
22. There are ... seasons in Europe
A. five seasons
B. four seasons
C. three seasons
D. two seasons
23. Ronald and Smith are playing ... because the weather is windy
A. badminton B. kites
C. basketball
D. table tennis

24. How is the weather is Surabaya? It is very ...


A. windy
B. cool
C. cold
25. The flowers bloom every where. The season is ....
A. autum
B. spring
C. fall
II.

D. hot
D. winter

blank with the right answer!


26. Brian : ... the window, please. The room is very hot
Kian : Sure
27. You feel thirsty. You ask your sister to take a glass of water. The correct order is ....
28. Thorn : ... the lamp, please! The room is dark
Loddy: Certainly
29. The opposite of north west is ....
30. Tangkuban Prahu is the mountain in the ....
31. The sun rises in the ....
32. My mother buys vegetables in the ....
33. The price of 1 pack tea is Rp 1000,00. If we buy 2 pack of tea, we must pay ....
34. I buy drug in the ....
35. We can Kasodo Ceremony in the ....
36. is north of - Toba lake located in the - sumatra. The right order is ....
37. Prambanan is the name of ....
38. The leaves are yellow and fall to the ground on the....
39. Today is rain. The weather is ....
40. There are snow every where. The season is ....

III. Answer the question based the text!


Today is Sunday morning. My mother asks me to go to the supermarket. The
supermarket on Jl. Boston. The market beside the bank. There is bank in front of the
supermarket.
The weather is hot because now is dry season. My mother ask me to buy
carrot, apple, sugar and milk. All the cost is Rp. 50.000,00. I pay in the cashier.

41.
42.
43.
44.
45.
46.
47.
48.
49.
50.

Who ask me to the supermarket?....


Where is the location of supermarket?....
What do I buy?....
How is the weather? ....
Is it wet season?....
What is the building beside the supermarket? ....
Is there a bank in front of the supermarket? ....
What season now? ....
How much all the cost?
Where do I pay? ....

KUNCI JAWABAN KELAS VI ( ENAM)


1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.

C
B
C
C
B
A
B
B
D
D

11.A
12.A
13.A
14.B
15.A
16.B
17.D
18.B
19.A
20.C

21.D
22.B
23.B
24.D
25.B

26. open
27. take me a glass of water, please!
28. turn on
29. south east
30. west java
31. east
32. market/green grocer
33. Rp. 2000,00 ( two thousand rupiahs)
34. drugstore
35. bromo mount
36. the located of Toba lake is in north sumatra
37. temple
38. autum/fall
39. cool
40. winter

41. My mother
42. on Jl. Boston
43. Carrot, apple, sugar, milk
44. hot
45. No, it is not
46. bank
47. Yes, there is
48. Dry season
49. Rp. 50.000,00
50. cashier

Anda mungkin juga menyukai