Anda di halaman 1dari 9

LAPORAN HASIL KEGIATAN

IPTEK BAGI MASYARAKAT (IbM)

PENGEMBANGAN PERSONAL HEALTH RECORD (PHR) UNTUK BALITA


DI WILAYAH PUSKESMAS TAWANG KECAMATAN TAWANG KOTA
TASIKMALAYA

Oleh:
Ida Sugiarti, S.Kep.,Ners.,M.H.Kes : 4023127801 (NIDN)
Arif Tarmansyah Iman, MKM
40110673013 (NIDN)
Neli Puspitasari, SKM
Ulfah Fauziah, A.Md.RMIK.,SST

JURUSAN PEREKAM DAN INFORMASI KESEHATAN


POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN TASIKMALAYA
TAHUN 2016

LEMBAR PENGESAHAN
1.

Judul

PENGEMBANGAN PERSONAL HEALTH RECORD (PHR)


UNTUK BALITA DI WILAYAH PUSKESMAS TAWANG
Rekam Medis dan Informasi Kesehatan
a. Nama Lengkap
: Ida Sugiarti, S.Kep.,Ners., M.H.Kes
b. Jenis Kelamin
: Perempuan
c. NIDN
: 4023127801
d. Disiplin Ilmu
: Hukum Kesehatan
e. Pangkat/Golongan
: Penata Muda Tk. I/ IIIb
f. Jab.Fungsional
: Lektor
g. Jurusan/Prodi
: Perekam dan Informasi Kesehatan
h. Alamat
: Jl. Cilolohan No. 35 Tasikmalaya
: Jawa Barat
i. Telepon/Faks/Email
085320340014
j. Alamat Rumah
: Perumahan Kampung Dadaha Blok
: D1 Kelurahan Kahuripan Kecamatan
Tawang Kota Tasikmalaya
3 (tiga) orang
a. Nama Anggota I
: Arif Tarmansyah Iman, MKM
b. Nama Anggota II
: Neli Puspitasari, SKM
c. Nama Anggota III
: Ulfah Fauziah, Amd.RMIK.,SST

2.
3.

Bidang Pengabdian
Ketua

4.

Jumlah Anggota

5.

Lokasi Kegiatan

6.

a. Lokasi Kegiatan/Mitra
(1) Wilayah Mitra
(Desa/Kecamatan)
b. Kabupaten/Kota
Provinsi
c. Jarak PT ke lokasi mitra
(km)
Jumlah dana yang diusulkan

Puskesmas Tawang Kota Tasikmalaya


Kota Tasikmalaya/Jawa Barat
5 kilometer
Rp. 8.000.000,-

Tasikmalaya, November 2016


Mengetahui
Jurusan Perekam dan Informasi Kesehatan
Plt. Ketua
Imas Masturoh, SKM.,M.Kes (Epid)
NIP. 197411082006042001

Tim Reviewer :

Ketua Tim,
Ida Sugiarti, S. Kep., Ns., M.H.Kes
NIP. 197411082006042001

Mengetahui,
Direktur Poltekkes Kemenkes
Tasikmalaya

Hj. Betty Suprapti, SKp.,M.Kes


NIP. 195803301981122001

Politeknik kesehatan Kementrian Kesehatan Tasikmalaya


Pengabdian Kepada Masyarakat

Tasikmalaya, November 2016


Ida Sugiarti, Arif Tarmasyah Iman, Neli Puspitasari, Ulfah Fauziah
Pengembangan Personal Health Record (PHR) Untuk Balita Di Wilayah Puskesmas
Tawang
36 Halaman + 5 Bab + 6 Gambar + 8 Lampiran.
Abstrak
Perkembangan pelaksanaan dokumen rekam medis dianggap penting dan idealnya
informasi tentang riwayat kesehatan pasien sudah diketahui sebelum pasien
berhubungan dengan sarana pelayanan kesehatan. Oleh karena itu mulai
dikembangkan dokumen rekam medis yang digunakan pasien di rumah untuk
memantau kondisi kesehatannya sendiri (Personal Health Record). Khusus bagi bayi
dan balita di tatanan posyandu catatan kesehatannya terdapat pada buku KIA yang
sudah dikeluarkan oleh Kemenkes RI, sehingga apabila dioptimalkan isinya sudah
sangat informatif. Tujuan dilaksanakannya pengabdian kepada masyarakat ini adalah
meningkatnya kesadaran ibu bayi dan balita mengenai pentingnya PHR dalam
memantau status kesehatan bayi dan Balita di wilayah posyandu Edelweis Puskesmas
Tawang Kota Tasikmalaya sebagai dasar pengembangan PHR bayi dan Balita. Hasil
pengabdian kepada masyarakat menunjukkan buku KIA telah ada dan digunakan di
Posyandu. Tetapi buku KIA tersebut belum diisi dengan lengkap, dan terbatasnya buku
KIA yang disediakan dinas kesehatan setempat serta pendistribusiannya melalui bidan
desa masih kurang. Buku KIA belum dioptimalkan manfaatnya oleh ibu-ibu untuk
memantau status kesehatan anak balitanya. Selanjutnya tim pengabdian masyarakat
melakukan redesain buku KIA dan diserahkan kepada masyarakat yang belum punya,
serta melakukan sosialisasi tentang manfaat pencatatan kesehatan pada buku KIA.
Simpulan secara keseluruhan adalah partisipasi kader sangat bagus, tetapi perlu
dukungan dari pihak Puskesmas dan Dinas Kesehatan dalam optimalisasi pencatatan
kesehatan seperti pelatihan untuk kader posyandu tentang pencatatan kesehatan serta
dukungan fasilitas penunjang pencatatan kesehatan balita. Melalui kader dapat
dilaksanakan sosialisasi terus-menerus sehingga diharapkan ibu makin paham
pentingnya catatan kesehatan bayi dan balita, sebagai alat untuk mengetahui status
kesehatan bayi dan balita serta berperan penting juga sebagai deteksi dini masalah
kesehatan bayi dan balita.
Daftar Pustaka, 18 buah
Kata Kunci : Personal Health Records, buku KIA, Posyandu, kader

KATA PENGANTAR

Alhamdulillah, puji syukur kami panjatkan ke hadirat Allah SWT yang telah
melimpahkan rahmat dan karuniaNya sehingga kami dapat menyelesaikan Laporan
Hasil Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat Tahun 2016. Adapun Laporan Hasil
Kegiatan ini berjudul Pengembangan Personal Health Record (PHR) Untuk Balita
Di Wilayah Puskesmas Tawang. Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM)
merupakan salah satu kegiatan sebagai bagian dari Tri Darma Perguruan Tinggi yang
harus dilaksanakan oleh dosen, yang diharapkan dapat memberikan manfaat untuk
masayarkat.
Dalam penulisan laporan kegiatan ini, kami menyadari masih banyak
kekurangan-kekurangan.

Kami sadari sepenuhnya bahwa hal ini disebabkan oleh

keterbatasan kemampuan dan pengalaman penyusun dalam memahami materi. Untuk


itu kami mengharapkan bantuan dan kritik yang konstruktif dari berbagai pihak untuk
perbaikan selanjutnya.
Perkenankanlah kami dalam hal ini menyampaikan terimakasih yang sebeasarbesarnya kepada yang kami hormati:
1. Direktur Poltekkes Kemenkes Tasikmalaya,
2. Kepala Puskesmas Tamansari Kota Tasikmalaya dan jajarannya,
3. Kepala Unit Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (UPPM) dan
jajarannya
4. Ketua Jurusan Perekam dan Informasi Kesehatan (PIKES) Poltekkes Kemenkes
Tasikmalaya,
5. Ketua Program Studi Perekam dan Informasi Kesehatan (PIKES) Tasikmalaya
Poltekkes Kemenkes Tasikmalaya,
6. Dan semua pihak yang tidak dapat kami sebutkan satu persatu.
Kami yakin bantuan yang diberikan akan dibalas oleh Allah SWT dengan
balasan yang setimpal. Aamiiin.
Tasikmalaya, November 2016
Peyusun

Daftar Isi
Lembar Pengesahan

Abstrak
Kata Pengantar
Daftar Isi
Daftar Gambar
Daftar Lampiran
Bab I Pendahuluan ..............................................................................................

A. Latar Belakang................................................................................................

B. Perumusan Masalah.........................................................................................

C. Tujuan..............................................................................................................

1. Tujuan Umum.............................................................................................

2. Tujuan Khusus............................................................................................

D. Manfaat............................................................................................................

1.
Manfaat Bagi Dosen................................................................................
2.
Manfaat Bagi Poltekkes Kemenkes Tasikmalaya....................................
3.
Manfaat bagi Puskesmas..........................................................................
4.
Manfaat bagi Masyarakat.........................................................................
Bab II Tinjauan Pustaka......................................................................................
1. Rekam Medis..................................................................................
2. Personal Health Record (PHR).................................................................
3. Balita...............................................................................................

Bab III Pelaksanaan Kegiatan............................................................................


1. Kerangka Pemecahan Masalah...................................................................
2. Realisasi Pemecahan Masalah....................................................................
3. Khalayak Sasaran.......................................................................................
4. Metode yang Digunakan.............................................................................
5. Waktu dan Tempat Kegiatan......................................................................
6. Sarana dan Alat yang Digunakan............................................................
7. Pihak-pihak yang Terlibat..........................................................................
8. Kendala yang Dihadapi..............................................................................
9. Upaya Pemecahan......................................................................................
10. Kegiatan Penilaian......................................................................................
IV Hasil dan Pembahasan....................................................................................
1. Hasil............................................................................................................
2. Pembahasan................................................................................................
Bab V Kesimpulan dan Saran.............................................................................
1. Kesimpulan.................................................................................................

4
4
4
5
5
6
7
11
11
12
12
12
13
13
14
14
14
14
16
16
29

2. Saran...........................................................................................................

34

Daftar Pustaka......................................................................................................

34

Lampiran-lampiran

35
36

DAFTAR GAMBAR
Gambar 4.1 Identitas Keluarga 1.............................................................................. 19
Gambar 4.2 Identitas Keluarga.2.............................................................................. 20

Gambar 4.3 Pengertian dan Petunjuk Penggunaan Buku KIA................................. 20


Gambar 4.4 Informasi status perkembangan dan pertumbuhan, Catatan imunisasi
dan Pemenuhan Gizi dan perkembangan anak ...............................................

21

Gambar 4.5 Informasi lembaran KMS anak bayi dan balita....................................

25

Gambar 4.6 Catatan Penyakit dan Masalah Pertumbuhan Perkembangan............

23

DAFTAR LAMPIRAN
1. Log Book

2. Lokasi Pelaksanaan Kegiatan dengan Informasi Jarak dari Poltekkes Kemenkes


Tasikmalaya
3. Surat Perijinan
4. Jadwal Kegiatan
5. Realisasi Anggaran
6. Materi Kegiatan
7. Absensi kegiatan
8. Foto-foto Kegiatan

Anda mungkin juga menyukai