Anda di halaman 1dari 12

Tgl/Jam

13
September
2016
11.00-11.20

Dx
1
TUK 1

IMPLEMENTASI
RESPON PASIEN
Selamat
siang
Ibu. Selamat siang, dik.
Nama saya Ni Wayan Sari,
Perkenalkan, saya perawat
bisa
dipanggil
Yannik.
Tria. Mulai hari ini saya
Panggil saja saya Sari.
akan bertugas disini selama
iya dik.
1 minggu, yaitu sampai hari
Sabtu. Nama Ibu siapa?
Ibu suka dipanggil siapa?
Oh iya, baiklah saya panggil
Ibu Sari saja ya.
Hari ini saya jaga pagi dari
jam 8 sampai jam 2 siang. Baik dik Tria. Tadi sudah
Jadi, jika ibu ada keperluan, makan pagi.
bisa mencari saya di ruang

Iya disini saja

perawat.
Bagaimana kabarnya hari
ini, bu? Tadi sudah makan
pagi?
Hari

ini

kita

ngobrol

sebentar ya bu, untuk saling


mengenal satu sama lain.
Ngobrolnya

kira-kira

Ngobrolnya dimana maunya


bu? Jika disini bagaimana?
Bagaimana perasaan dan
keadaan ibu hari ini? Apakah
ada yang dikeluhkan atau
sebelum

Biasa saja.
.

20

menit ya sampai jam. 11.20.

ditanyakan

Tidak ada keluhan sih dik.

kita

berbincang-bincang ?
Ibu, bisa saya bertanya

Oh bisa dik, Saya tinggal di


Br.

Sembung,

Tembok,

Tejakulak Buleleng Suami


pertama Putu Arsika disini
dipanggil dokter Eka dan
suami kedua Sumerta. Saya
punya

anak,

bersama

dokter Eka punya 2 anak


cowok sekarang tinggal di

PARAF

tentang identitas Ibu, baik Jakarta,


alamat,

keluarga,

mungkin

keinginan untuk baru

dengan

Sumerta

atau punya 2 anak cewek. Saya

saat ini?

melahirkan

terakhir

cewek tanggal 28 September.


Saya tinggal sama ibu dan
ayah mertua.

Saya punya

saudara 7 dik. Semua baikbaik keluarga saya. Kecuali


ibu

mertua,

saya

sering

dianiaya fisik oleh ibu mertua


saya

kayak

dijambak,

diikat,

dipukul,
dan

mencoba dicederai dengan


arit, saya pernah dimarahi
dan dituduh-tuduh mencuri
namun ayah mertua saya
selalu

membantu

melerai

kekejaman ibu mertua saya.


Bagaimana dengan teman- Sudah dik, saya sudah kenal
teman sekamar Ibu? Ibu dengan semua teman disini,
sudah kenal dengan mereka ada yang baik, ada juga yang
semua? Wah terima kasih males. Gak ada yang berani
Bu

karena

mau sama saya disini.


Iya dik erna.
berkenalan dengan saya dan
sekarang

sudah

saya

akan Nggih dik erna.

memberitahu identitas saya,


Ibu

mau

kan

mendengarkan?
Saya Ni Nyoman Tria
Sunita, bisa dipanggil Tria,

Iya

mau

dik.

berjabat tangan
.

sambil

dari

gianyar

saudara

3.

bu.

Punya

Saya

masih

mahasiswa semester 5 di
Poltekkes Denpasar jurusan
keperawatan

bu.

sambil

berjabat tangan.
Nah karena kita

sudah

saling

maka

mengenal

Seneng

dik,

ada

diajak

ngobrol.

sekarang kita berteman, jadi


Ibu tidak perlu sungkan lagi.
Bila

ada

masalah

Namanya dik Tria.

bisa

diceritakan pada saya, ibu


mau kan berteman dengan
saya?
Bagaimana perasaan
setelah

kita

Ibu

berbincang-

bincang?
Coba bisa diulang tadi,
nama

saya

siapa?

Wah,

bagus sekali. Ibu bisa ingat


nama saya.
Saya sangat senang bisa Iya bisa dik
berkenalan dengan Ibu dan
Ibu

sudah

bisa Nggih dik, disini saja.

mengungkapkan
dengan

baik

berkenalan

perasaan
dan

dan

mau

berteman

dengan saya
Baiklah, sesuai janji di
awal, hari ini kita akan
berbincang-bincang
20

menit

dan

selama
ternyata

waktunya sudah habis. Jika


ada

yang

ingin

ibu

bicarakan, Ibu bisa mencari


saya di ruang perawat.
Bagaimana jika nanti kita
berbincang-bincang
Nanti

lagi?

kita akan bercerita

tentang perasaan yang

ibu

rasakan selama 20 menit


juga. Disini ya bu?
14
September
2016
12.10-12.30

1
TUK 2

Selamat siang Ibu Ariani, Masih dik, dik tria kan?


Ibu

masih

ingat

dengan

nama saya? Ya bagus sekali


Ia dik

ibu masih mengingatnya.


Sesuai janji hari ini kita
ngobrol lagi sebentar ya bu
20 menit, kita akan bercerita
tentang perasaan yang sering

Sudah dik. Iya saya suka


bersih soalnya
Saya benci sekali

ibu rasakan.

sama

Kusumawati. Dia ganti nama


Ibu

sudah

mandi?

Ibu

terlihat segar sekali


Sesuai apa yang saya bilang
tadi saya ingin mengetahui
apa yang sering mengganggu

disini pake Ekayanti. Dia


orangnya

jahat,

suka

ngeracunin

orang

masak

dokter Eka dikasi minum the

dicampur darag mens, terus


pikiran ibu selama ini?
dia suka muku-mukul orang,
Saya akan mendengar cerita
dia cemburu sama saya
ibu.
soalnya saya dekat dengan
Bagaimana hubungan ibu
dokter Eka. Sekarang dia ga
dengan orang tua ibu? Kalau
berani sama saya, saya

dengan lingkungan sekitar kenyatin dia balik kalu marah


ibu bagaimana? Apakah ibu sama saya. Habis itu mertua
merasa

terganggu

dengan saya

yang ibu rasakan?

juga

terkutuk

kejam
kayaknya

sekali
dia.

Masak saya diikat, dijambak,


di dorong-dorong, dipukul,
sama ga dikasi makan. Pasti
lah

saya

berontak

ngamuk-ngamuk,

saya
teriak-

teriak, nangis, saya lempar


batu piring apa je yang
disekitar saya. Masak saya
diem digituin sama dia ya ga
bisa dong. Padahal yang lain
baik sama saya, Cuma ibu
mertua saya yang jahat sama
Iya ibu, saya memahami saya di Buleleng.
perasaan ibu. Lalu apalagi
yang ibu rasakan.

Hubungan

saya

dengan

orang tua dan saudara saya


baik semua sayang sama
saya. Ada satu namanya Pak
Bolang tinggal dekat rumah
saya.

Dia

selalu

ingin

menyakiti saya dan ibu saya.


Dia pernah ingin membunuh
saya pakai arit dan ibu saya
dia dah yang bunuh pakai
guna-guna
kencing

sampai
manis.

dia

Pokoknya

menderita sekali hidup saya


dari kecil dik.

Setelah ngobrol tadi, apa


yang Ibu rasakan setelah kita
bicara ? Ibu masih ingat apa

Saya merasa lebih lega dan


plong dik, ada temen cerita.
Masih dik.

yang kita bicarakan tadi?


Bagus

sekali

ibu

mengungkapkan

bisa

perasaan

ibu

Iya dik boleh

Bagaimana kalau besok kita


membicarakan tentang hal
yang

menyebabkan

memiliki

ibu

pikiran

dan

Iya, disini saja ya dik.

perasaan tersebut?
Kita

nanti

ngobrol

ngobrolnya 20 menit ya Bu?


Kita betemu disini saja ya
bu?

kalau begitu sampai

bertemu
15
September
2016
14.30-14.50

1
TUK 3

besok ya Bu.

Terima kasih.
Selamat siang bu, apa kabar Siang dik. Masih dik, Dik
hari ini? Masih ingat dengan Tria kan ya?
saya?
Bagus

Ibu

masih

ingat

dengan saya

Iya dik, disini saja ya dik.

Seperti janji saya kemarin,


sekarang

kita

akan

mengobrol tentang apa yang


Ibu pikirkan / rasakan serta

Iya dik, nggak ada saya

penyebabnya. Seperti janji

memikirkan apa-apa
kemarin, kita akan ngobrol Saya sering merasa takut
selama 20 menit disini ya

dengan Pak Bolang karena

Apa yang pikirkan saat ini? dia akan menyiksa saya

Ibu bisa ceritakan kepada Saya percaya mertua saya


saya

tentang

pikiran

/ itu

dukun

semoga

dia

perasaan Ibu yang muncul terkutuk soalnya dia sering


secara berulang ulang itu

menyiksa saya dan suami


saya. Dia sering mengikat

Apa yang Ibu bisa ceritakan saya di seka empat tanpa


kepada

saya

kepercayaan

dan

tentang sebab dan memukuli saya.


pikiran- Setelah diikat saya ditinggal

pikiran Ibu tersebut? Apa sendirian di luar. Saya sangat


yang

menyebabkan

Ibu takut sendirian, jadi saya

memiliki perasaan / pikiran terus berusaha melepas tali


seperti itu?

dan

akhirnya

mampu

terlepas. Kemudian pasien


kabur dan keluyuran di jalan.
Saya biasanya mampi ke
rumah tetangga saya. Disana
saya diberi jajan, kopi dan
nonton TV. Ibu metrua saya
sering bilang saya gila, apa
dia ga tau kalau dirinya yang
sedeng hahaha
Saya
dulu

sempat

mengurung diri di kamar


setela ibu saya meninggal,
sedih banget saya. Saya gam
au makan, ga bisa tidur pas
tu. Itu Pak Bolang yang
sudah membuat ibu saya mati
gara-gara kencing manis.
Ya saat memikirkan hal itu
saya sedih tapi biasa saja sih,

kalau ketemu orangnya baru


saya sebengin mereka
Saya trauma dengan mimpi
tentang Pak Bolang yang
Apa

yang

ketika

Ibu

Ibu

rasakan

mempercayai

pikiran pikiran itu?

suka nyiksa saya waktu kecil.


Itu aja sih yang bikin takut
disini. Kalau di rumah ya
mertua saya yang buat saya
takut.

Adakah

kejadian

yang
Nggak ada sih dik, semua

membuat ibu trauma?

sudah terpenuhi, sudah punya

Baiklah bu

anak soalnya sudah terpenuhi


jadinya harapan saya hahaha

Adakah

kebutuhan

harapan

yang

atau
belum

tahu

saya.

Saya

tahunya saya pingsan dibawa

terpenuhi?
Bagus

Nggak

sekali

ibu

bisa

mengungkapkan yang ibu

kesini
Apa itu

gangguan

jiwa

memangnya sih saya ga tahu

rasakan. Terima kasih sudah


mau

mengungkapkan

perasaannya kepada saya.

Ohh gituu, Ahhh saya nggak


kayak gituu, saya merasa
baik-baik saja

Apakah ibu tahu kenapa ibu


dibawa kesini?
Baik, Mohon maaf ya bu
apakah ibu sadar kalau ibu
mengalami gangguan jiwa?

Saya sakit kepala pingsan


makanya kesini dik. Itu saya
tahunya

Gangguan jiwa itu adalah

Iya biasa saja .


Iya masih

gangguan pada otak yang


ditandai

dengan

terganggunya emosi, proses


berpikir,

perilaku,

dan

Iya bisa dik

persepsi.
Iya sama-sama
Apakah ibu tahu sakit ibu
apa

sampai

ibu

dibawa

kesini?
Baiklah bu. Setelah ngobrol
tadi, apa yang Ibu rasakan
setelah kita bicara ? Ibu
masih ingat apa yang kita
bicarakan tadi?
Ibu, sudah 20 menit kita
ngobrol

ngobrolnya,sekarang

Ibu

bisa beristirahat, nanti kita


ngobrol lagi. bagaimana
kalau

nanti

kita

membicarakan pengalaman
pengalaman Ibu yang lain.
Kita
15
September
2016
18.00-18.20

1
TUK 4

bertemu

disini

bu?

Baiklah terimakasih bu.


Selamat sore Bu. Bagus Sore dik Tria nggih.
sekali

ibu

masih

ingat

dengan saya ya bu
Bagaimana

perasaan

Nggih dik.
Ibu

sekarang?

sekarang

kita

ngobrol tentang pengalaman

pengalaman

yang

Ibu

alami selama 20 menit ya bu.


Ibu,

Coba

Ibu

menceritakan
tentang

kembali

pengalaman

pengalaman Ibu yang lain


seperti

yang Ibu ceritakan

kemarin?
perasaan
menghadapi
itu?

Bagaimana
Ibu

saat

pengalaman

Pengalaman saya yang lain


itu, saya pernah tinggal di
Denpasar.

Di

sana

saya

tinggal di rumah bos, saya


kerja jadi bantu-bantu toko.
Saya tahu tu semua jalan di
Denpasar,

Singaraja,

Karangasem tu semua tahu


tu. Saya pernah kena sakit
malaria terus diajak sama ibu
saya ke Rumah sakit di
Denpasar saya lupa namanya
apa. Disana saya dirawat
ketemu sama dokter Eka.
Tapi
belajar

dokter
pas

Pelajarannya

Eka
tu

di

sama

masih
sana.
kayak

SMA Matik, IPA kayak gitugitu. Dokter Eka dah terus


ngurus saya dan akhirnya
setelah sembuh saya nikah
sama dia punya anak 2
cowok namanya Agung sama
Darling. Mereka tinggal di
Jakarta

sekarang

kuliah.

Dokter Eka kerja disini terus


ngerawat saya juga. Saya
pernah tinggal di rumahnya
dokter Eka. Habis tu baru
saya nikah sama Pak Sumerta

punya anak dua cewek.


Yang

sering

dialami

diikat

sama

ibu

padahal

saya

ya

mertua

tidak

ada

ngapa-ngapain jeg diiket saya


Pengalaman apa saja yang
paling sering Ibu alami?

terus tidak diberi makan lagi.


Pokoknya orang kejam tu
mertua saya.
Hahh

adik

ni

seriusann

dokter Eka itu suami saya.


Orang

saya

ketemu

di

Denpasar kok pas dia belajar.


Hmm.., maaf ya Bu,saya
percaya dengan apa yang Ibu
katakan tapi saya belum
pernah lihat yang Ibu alami
tersebut. Tapi di KK ibu, ibu
hanya punya satu suami
bernama Wayan Cening dan

Ahh adik ni hahaha ga


percaya sama saya. Itu anak
saya hasil sama dokter Eka di
Jakarta semua tu masak saya
bohong sih, Ahh gimana adik
ni sambil mengerut alis da
cemberut

satu anak yang bernama Luh


Sukrini.

Dokter

Eka

Biasa saja

bukanlah suami ibu, dia


hanya dokter yang merawat
ibu selama sakit di RSJ.
Ibu,
ngobrol

setelah
tadi

ngobrol

iya dik orang saya sehat

bagaimana kok

perasaan Ibu sekarang?


Sepertinya pertemuan kita

hari

ini

sudah

cukup,sekarang

Ibu

bisa

beristirahat,

apabila

ibu

memerlukan

bantuan,

ibu

bisa meminta tolong kepada


perawat. Terimakasih atas
waktunya,

bu.

Semoga

keadaan ibu menjadi lebih


baik, dan sembuh..

Anda mungkin juga menyukai