Anda di halaman 1dari 12

BAB V

IMPLEMENTASI
Sesuai dengan Plan Of Action (POA) yang telah disusun setelah Lokakarya,
maka telah dilaksanakan langkah-langkah pemecahan masalah serta evaluasi
sebagai berikut :
IMPLEMENTASI
1. Belum optimalnya penggunaan APD dan penerapan prosedur tindakan
Aseptik
Pemecahan masalah terhadap belum optimalnya penggunaan APD dengan
membuat poster tentang pentingnya penggunaan APD, menyediakan lap
tangan sekali pakai, membuat poster cara mencuci tangan dan desiminasi ilmu
tentang infeksi nasokomial dan pentingnya penggunaan APD.
SEBELUM

SESUDAH
Praktek Profesi Manajemen Keperawatan STIKES Fort De Kock Bukittinggi 2013
Imel,Lili,Meli,Rita,Rina,Nata,Sovia

Page 83

DISEMINASI ILMU

2. Belum optimalnya Pelaksanaan Pre conference, Post conference dan timbang


terima
Pemecahan masalah preconference, post conference dan timbang terima telah
dilakukan role play tentang pre conference,post conference dan timbang
terima pada tanggal 4 November 2013 yang diikuti oleh kepala ruangan dan
perawat ruangan Anak. Selain itu pelaksanaan pre conference, post conference
telah diaplikasikan dalam pergantian shift dinas pagi dan sore yang
diperagakan langsung oleh mahasiswa pada tanggal 4 November 2013.
Praktek Profesi Manajemen Keperawatan STIKES Fort De Kock Bukittinggi 2013
Imel,Lili,Meli,Rita,Rina,Nata,Sovia

Page 84

Dan pelaksanaan desiminasi ilmu tentang timbang terima yang dilakukan oleh
mahasiswa dengan nara sumber CI Manajemen keperawatan yang dilakukan
tanggal 11 November 2013. Diseminasi ilmu diikuti oleh karu ruangan Anak
dan Neurologi serta perwakilan perawat ruangan Anak dan Neurologi.

DISEMINASI ILMU

Praktek Profesi Manajemen Keperawatan STIKES Fort De Kock Bukittinggi 2013


Imel,Lili,Meli,Rita,Rina,Nata,Sovia

Page 85

3. Belum optimalnya struktur pengorganisasian, pelaksanaan tugas dan tanggung


jawab serta penerapan metode tim
Dilakukan implementasi dengan mengoptimalkan kembali rentang kendali
yang tidak pernah di isi, pengorganisasian pembagian tugas katim dan perawat
pelaksana dilakukan dengan menggunakan bagan rentang kendali pada
tanggal 4 November 2013, melakukan role play peran karu,katim dan perawat
pelaksana.
SEBELUM

SESUDAH

Praktek Profesi Manajemen Keperawatan STIKES Fort De Kock Bukittinggi 2013


Imel,Lili,Meli,Rita,Rina,Nata,Sovia

Page 86

Pelaksanaan praktek Manajemen di Ruangan Anak RSUD Solok dari tanggal


7 Oktober 2013 sampai dengan 13 November 2013 anggota kelompok telah
melaksanakan metode penugasan tim dengan bermain peran sebagai kepala
ruangan, ketua tim dan perawat pelaksana dengan peran sebagai berikut :
Daftar Peran Mahasisiwa Praktek Manajemen Keperawatan
Di Ruangan Anak RSUD Solok Tanggal 7 Oktober s/d 13 November
Tahun 2013
No
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.

Nama Mahasiswa
Imelda Afriani
Lili Kodriati
Meli Desmijanti
Rina Kurniati
Rinata
Syefni Nelviarita
Sovia

Karu
1x
1x
1x
1x
1x
1x
1x

Katim
1x
1x
1x
1x
1x
1x
1x

PP
4x
4x
4x
4x
4x
4x
4x

4. Belum optimalnya pendokumentasian asuhan keperawatan


Pemecahan masalah dilakukan dengan role play pada pelaksanaan kegiatan ini
mahasiswa memberikan contoh pendokumentasian, selanjutnya pelaksanaan
dilakukan oleh tenaga perawat ruangan Anak.
SEBELUM

Praktek Profesi Manajemen Keperawatan STIKES Fort De Kock Bukittinggi 2013


Imel,Lili,Meli,Rita,Rina,Nata,Sovia

Page 87

SESUDAH

5. Inovasi kelompok
a. Menyiapkan lap tangan, membuat poster pentingnya cuci tangan dan cara
b.

cuci tangan
Diseminasi ilmu tentang infeksi nasokomial, pentingnya penggunaan
APD, dan MAKP

6. Kegiatan mahasiswa
Selain kegiatan yang dilakukan berdasarkan POA, mahasiswa juga melakukan
berbagai kegiatan yang dapat memberika kontribusi dalam upaya membantu
ruangan untuk pemecahan masalah yang ada yaitu:
Inovasi Pribadi
1) Imelda Afriani,S.Kep : merenovasi papan daftar nama pasien yang
dirawat diruangan Anak
SEBELUM
Praktek Profesi Manajemen Keperawatan STIKES Fort De Kock Bukittinggi 2013
Imel,Lili,Meli,Rita,Rina,Nata,Sovia

Page 88

SESUDAH

2) Lili Kodriati,S.Kep : membuat 2 kantong tempat blangko sehingga


memudahkan dalam pengambilan blangko
SEBELUM

Praktek Profesi Manajemen Keperawatan STIKES Fort De Kock Bukittinggi 2013


Imel,Lili,Meli,Rita,Rina,Nata,Sovia

Page 89

SESUDAH

3) Meli Desmijanti,S.Kep: Membuat pojok informasi dan leaflet


SEBELUM
Tidak ada
SESUDAH

Praktek Profesi Manajemen Keperawatan STIKES Fort De Kock Bukittinggi 2013


Imel,Lili,Meli,Rita,Rina,Nata,Sovia

Page 90

4) Rina Kurniati,S.Kep : membuat aturan jam masuk, larangan membuang


sampah keluar jendela dikamar-kamar pasien serta jenis sampah medis
dan non medis yang diletakkan diatas tutup tempat sampah
SEBELUM

SESUDAH

Praktek Profesi Manajemen Keperawatan STIKES Fort De Kock Bukittinggi 2013


Imel,Lili,Meli,Rita,Rina,Nata,Sovia

Page 91

5) Rinata,S.Kep : melengkapi identitas pasien disamping tempat tidur yang


belum ada,membuat lembar balik yang berisi tarif rumah sakit, nomor
aipon dan telpon penting serta doa ketika memulai pekerjaan.
SEBELUM

SESUDAH

Praktek Profesi Manajemen Keperawatan STIKES Fort De Kock Bukittinggi 2013


Imel,Lili,Meli,Rita,Rina,Nata,Sovia

Page 92

6) Syefni Nelviarita,S.Kep : merenovasi tempat penyimpanan alat-alat


kesehatan,seperti; tempat spuit,kateter,slang O2,kapas dll
SEBELUM

SESUDAH

7) Sovia,S.Kep:

membuat

larangan

pemakaian

sandal

kedalam

ruangan,larangan merokok di samping jendela pasien serta nama untuk


lemari penyimpanan
SEBELUM

Praktek Profesi Manajemen Keperawatan STIKES Fort De Kock Bukittinggi 2013


Imel,Lili,Meli,Rita,Rina,Nata,Sovia

Page 93

SESUDAH

Praktek Profesi Manajemen Keperawatan STIKES Fort De Kock Bukittinggi 2013


Imel,Lili,Meli,Rita,Rina,Nata,Sovia

Page 94

Anda mungkin juga menyukai