Anda di halaman 1dari 2

OUTLINE TUGAS

MATA KULIAH
KODE MATA KULIAH
SKS
SEMESTER
JENIS TUGAS

:
:
:
:
:

ILMU PENYAKIT VIRAL


PKH 45212
2 (2-0)
V
Diskusi kelompok : 9 kelompok (4 orang/kelompok
termasuk 1 koordinator)
Setiap kelompok membahas diagnostik test yang
bisa digunakan untuk identifikasi kasus penyakit:
1) Bovine Viral Diarrhoea
2) Avian Infectious laryngotracheitis
3) Sheep pox & goat pox
4) Avian Infectious Bronchitis
5) Aujeszkys disease
6) African Swine Fever
7) Japanese Encephalitis
8) Rinderpest
9) Blue tongue

TANGGAL PEMBERIAN

: Kamis, 5 Nov 2015

TUGAS
TANGGAL PENGUMPULAN

: Kamis, 19 Nov 2015

TUGAS
RINCIAN TUGAS
Topik: Diagnosa laboratorium penyakit virus
Aktivitas dalam kelompok :
Mendiskusikan dan menuliskan hasil diskusi dalam bentuk paper, dengan materi
diskusi dan format sebagai berikut:
1) Cover
2) Pendahuluan :
Gambaran umum tentang penyakit tersebut (Etiologi, host, jalur transmisi,
organ predileksi utama, gejala klinis, perubahan di tingkat organ atau
jaringan & epidemiologi)
3) Prosedur diagnosis
Koleksi sampel, Transportasi sampel dan persiapan sampel di lab
Diagnostik test (Identifikasi pathogen & test serologis)
4) Penutup & Kesimpulan
Beri rekomendasi golden rule test untuk penyakit tersebut
Sumber tulisan diharapkan merujuk pada OIE Manual of Diagnostic tests and
Vaccines for Terrestrial Animals 2015
(Calibri, 11, spasi 1.15, kertas A4) jilid dengan cover plastic biru.

Anda mungkin juga menyukai