Anda di halaman 1dari 4

Questionnaire

(Kuisioner)
Pengembangan Kawasan Wisata Pantai Nepa Berdasarkan Preferensi
Pengunjung di Kecamatan Banyuates Kabupaten Sampang
A. Perkenalan
Assalamualaikum Wr. Wb.
Saya, Tadaki (Tadaki Santoso Hasegawa, NIP.3609100061), mahasiswa
Jurusan Perencanaan Wilayah dan Kota (Urban and Regional Planning),
Fakultas Teknik Sipil (Civil Engineering Faculty), Institut Teknologi Sepuluh
Nopember Surabaya (ITS), sedang melakukan penelitian untuk penyusunan
skripsi/tugas akhir
dengan judul Pengembangan Kawasan Wisata
Pantai Nepa Berdasarkan Preferensi Pengunjung di Kecamatan
Banyuates Kabupaten Sampang. Sebagai peneliti, saya memohon
kepada Anda berkenan mengisi lembar kuesioner ini guna memperoleh
informasi mengenai preferensi pengunjung dalam mengembangkan kawasan
wisata pantai Nepa. Melalui kuesioner ini, partisipan, yang kemudian disebut
dengan responden, memberikan data-data untuk menjadi input dalam
analisa preferensi pengunjung. Informasi ini akan kami pergunakan sebaikbaiknya. Terima kasih atas partisipasi Anda.
B. Identitas Responden
Nama
Usia

:
: tahun

Daerah Asal
Pekerjaan

:
:

Jenis
Kelamin

: Laki-laki / Perempuan
(*)

(*) coret yang tidak perlu / lingkari yang sesuai


C. Petunjuk Pengisian Questionnaire (Kuisioner)
Pengisian questionnaire (kuisioner) dilakukan dengan memberikan
informasi yang sebenar-benarnya berdasarkan pendapat pribadi (subyektif)
responden dengan cara :
a. memberi tanda centang () pada pilihan banyak (),
b. memberi tanda lingkar (O) atau silang (X) pada salah satu pilihan
ganda, dan
c. mengisi titik-titik () dengan menuliskan isian yang sesuai menurut
Anda.
Sebagai contoh :
1. Apa yang Anda lakukan saat senggang ?
sukai?

2. Apakah yang lebih Anda

a.
b.
c.
d.

Menonton Televisi
Jalan-jalan
Berolahraga
Memasa
Lainnya
k

Apple
Pisang
Jeruk
Nanas

D. Questionnaire (kuisioner)
1. Bentuk wisata apa saja yang Anda nikmati di kawasan wisata pantai
Nepa ?

Wisata
Wisata
Wisata
Wisata
Wisata
Wisata

Alam Pantai Nepa


Alam Hutan Kera Nepa
Religi Makam Petilasan Raden Segoro di Hutan Kera Nepa
Budaya Petik Laut/Rokat Tase
Buatan Waduk Nepa
Arung Pantai (Perahu Nelayan)

2. Berapa kali Anda mengunjungi kawasan wisata pantai Nepa?


a. Pertama kali
c. 5 10 kali
e. Lainnya, sebutkan

b. 2 4 kali
d. Lebih dari 10 kali

3. Kegiatan wisata apa yang Anda lakukan di kawasan wisata pantai Nepa ?
a. Menikmati pemandangan
c. Bermain

b. Berolahraga/Berenang
d. Lainnya, sebutkan

4. A. Bagaimana kondisi lingkungan di kawasan wisata pantai Nepa ?


a. Baik
c. Kurang Baik

b. Cukup Baik
d. Tidak Baik/Buruk

B. Mengapa kondisi lingkungan di kawasan wisata pantai Nepa Anda sebut


demikian?
......................................................................................................................
..................................................................

D. (Jika kondisi lingkungan kawasan wisata pantai Nepa kurang baik/buruk


menurut jawaban no.3) Apakah kegiatan perbaikan lingkungan yang
sebaiknya perlu dilakukan?
a. Dilakukan pembersihan sampah
b. Penyediaan fasilitas lingkungan pariwisata (seperti penyediaan tempat
sampah, petugas kebersihan, dll.)
c. Pengadaan penyuluhan agar pengunjung terdidik dan ikut
melestarikan kawasan pantai

d. Lainnya, sebutkan
5. Kendaraan apa yang anda gunakan menuju lokasi wisata pantai Nepa?
a. Kendaraan Umum/Angkot
c. Motor Pribadi
e. Lainnya, sebutkan

b. Mobil Pribadi
d. Jalan Kaki

6. A. Bagaimana kondisi jalan menuju kawasan wisata pantai Nepa?


a. Baik
c. Kurang Baik

b. Cukup Baik
d. Tidak Baik/Buruk

B. Mengapa demikian?
..

..

7. Berapa lama waktu yang Anda habiskan saat mengunjungi kawasan


wisata pantai Nepa?
a. 1-4 jam
c. 12 jam - 1 hari
e. Lainnya. Sebutkan

b. 4-12 jam
d. Lebih dari 1 hari

8. (Jika lebih dari 1 hari mengunjungi kawasan wisata pantai Nepa) Dimana
Anda menginap?
a. Hotel, di
c. Rumah penduduk setempat

b. Penginapan, di
d. Lainnya, sebutkan

9. Fasilitas apa yang Anda harapkan berada di kawasan wisata pantai Nepa?
a. Tempat Parkir
c. Tempat Ibadah
e. Papan Informasi

b. Toilet
d. Kios Cinderamata
f. Lainnya, sebutkan

10.Bagaimana ketersediaan air bersih di kawasan wisata pantai Nepa?


a. Baik
c. Kurang Baik

b. Cukup Baik
d. Tidak Baik/Buruk

11.Bagaimana ketersediaan listrik di kawasan wisata pantai Nepa?


a. Baik
b. Cukup Baik
c. Kurang Baik
d. Tidak Baik/Buruk
12.Bagaimana ketersediaan telekomunikasi (sinyal handphone maupun
telepon rumah) di kawasan wisata pantai Nepa?
a. Baik
c. Kurang Baik

b. Cukup Baik
d. Tidak Baik/Buruk

13.A. Bagaimana sikap masyarakat setempat terhadap Anda di kawasan


wisata pantai Nepa?
a. Baik
c. Kurang Baik

b. Cukup Baik
d. Tidak Baik/Buruk

B. Mengapa demikian?
..

14.Sepengetahuan Anda, apakah masyarakat setempat ikut menjaga kondisi


lingkungan kawasan wisata pantai nepa? (Ya/ tidak, dan beri penjelasan
singkat)
..
...
..

15.Bagaimana saran pengembangan Anda terkait wisata ini?


..
...
..

Anda mungkin juga menyukai