Anda di halaman 1dari 5

KELOMPOK 1

Aldila Nurtriana, SKH B94164204


Annisa Menthia Armana, SKH B94164206
Irma Widyani Warman, SKH B94164225
M Reza Ramadhani, SKH B94164232
Rindy Fazni Nengsih, SKH B94164240

SEDIAAN DIURETIKUM

No Obat Mekanisme Obat Efek Obat Interaksi Obat


.
1 Furosemide 1 Furosemide bekerja pada glomerulus ginjal Furosemide dapat menyebabkan Furosemide menimbulkan
(Lasix) untuk menghambat penyerapan kembali zat hipokalemia, dan dapat diatasi interaksi dengan NSAID, lithium,
natrium oleh sel tubulus ginjal. dengan mengkombinasikan obat antibiotik aminoglikosida, asam
Dosis: Furosemide akan meningkatkan penge-luaran dengan produk kalium. ethacrynic, salisilat, cephalos-
Anjing 2-6 mg/kg air, natrium, klorida, dan kalium tanpa Furosemide dapat menyebabkan porin, ACE inhibitor, sukralfat,
mempengaruhi tekanan darah normal. terjadinya peningkatan kadar
s8-12j IV,IM,SC,PO fenitoin, dan indometasin.
Setelah pemakaian oral furosemid akan asam urat dan kadar gula darah
diabsorpsi sebagian secara cepat dengan pada saluran pencernaan dapat Sebaiknya furosemide tidak
Kucing 1-4 mg/kg awal kerja obat terjadi dalam sampai 1 menimbulkan mual, muntah, dikombinasikan dengan obat
s8-24j IV,IM,SC,PO jam, dengan lama kerja yang pendek nafsu makan menurun, iritasi tersebut.
berkisar 6 sampai 8 jam, kemudian akan pada mulut dan lambung, dan
diekskresikan bersama dengan urin dan diare.
feses. Efek samping lain yang juga dapat
Furosemide dapat digunakan untuk mem- timbul antara lain gang-guan
buang cairan yang berlebihan dari di dalam pendengaran, sakit kepala,
tubuh. pusing dan penglihatan kabur,
anemia aplastik, anemia hemo-
litik, trombositopenia, leuko-
penia, agranulositosis, dan
No Obat Mekanisme Obat Efek Obat Interaksi Obat
.
eosinofilia.
2 Bumetanide 2
Bumetanide bekerja dengan memaksa ginjal Hypokalemia, thrombocytopenia, Pasien yang alergi terhadap
(Bumex) untuk menghilangkan sodium, potasium, dan pusing, mulut kering, kulit kering, sulfonamide kemungkinan
air. cepat lapar dan haus, sering buang memiliki hipersensitivitas
Dosis: air kecil, muntah, sakit otot. terhadap butenamide
Anjing 0.03-0.06 Ototoxicity pada kucing, anjing,
dan marmot 5-6 kali lebih poten
mg/kg sid/bid
dari furosemide.
3 Torsemide 3 Torsemide membuat ginjal mengeliminasi Pusing, pingsan, penderita darah ACE inhibitor (enalapril,
(Demadex) elektrolit dalam jumlah besar khususnya tinggi akan terasa lelah, kulit dapat benazepril): peningkatan risiko
sodium dan garam potasium, juga air yang mudah terbakar matahari. untuk hipotensi, terutama pada
Tidak ada referensi berlebih (edema) Torsemide 10 kali lebih poten pasien yang kekurangan
natrium untuk diuretik
untuk dosis di dibandingkan dengan furosemide
AMFOTERISIN B: Loop
anjing dan kucing
diuretik dapat meningkatkan
risiko untuk pengembangan
nefrotoksisitas
Digoxin: dapat meningkatkan
area di bawah kurva dari
torsemide oleh 50%, tetapi
tidak signifikansi klinis;
torsemide menginduksi
hypokalemia sehingga dapat
meningkatkan potensi toksi-
sitas digoxin
LITHIUM: torsemide dapat
mengurangi kejernihan
lithium.
NSAID: Beberapa NSAID
No Obat Mekanisme Obat Efek Obat Interaksi Obat
.
dapat mengurangi efek
natriuretik dari torsemide
probenesid: Dapat mengurangi
khasiat diuretik dari torsemide
salisilat: torsemide dapat
mengurangi ekskresi salisilat
4 Hydrochlorothiazid HCT bekerja dengan cara mempengaruhi Saluran pencernaan: mual, muntah, Penyesuaian dosis obat anti
e (HCT) 4 ginjal untuk mengurangi kemampuan ginjal diare, kram perut, sembelit dan diabetes baik oral maupun
dalam menyerap natrium yang banyak iritasi lambung. insulin perlu dilakukan jika
Dosis: sehingga bisa menyebabkan retensi cairan. Kulit: ruam, sindrom Stevens diberikan bersamaan.
Anjing:1-2 mg/kg Obat ini akan meningkatkan pembentukan Johnson, dermatitis eksfoliatif. Cholestyramine mengurangi
s12j urin oleh ginjal dan menyebabkan kadar Sistem metabolisme: pening-katan penyerapan hidrokliritiazid di
asam urat, gula darah dan usus sehingga efektivitasnya
cairan tubuh berkurang. berkurang.
kolestrol.
Kucing: 2-4 mg/kg Pemberian bersama obat
Efek lain: pusing, sakit kepala,
s12j gelisah, vertigo, anemia kortikosteroid akan mening-
anaplastik, agranulositosis, katkan gangguan elektrolit
leukopenia, anemia hemolitik, terutama hipokalsemia.
trombositopenia. Hidrokloroditiazid dan NSAID
jika bersamaan akan
menurunkan efek diuresis
5 Amiloride 5 Diare, sakit kepala, muntah, Pseudoephedrine, phenylephrine
Amiloride mencegah penurunan potassium kehilangan nafsu makan, lesu. akan meningkatkan tekanan
dalam darah atau membantu memperbaiki darah dan mengganggu kerja
potassium dalam kondisi normal pada pasien amiloride
dengan tekanan darah tinggi atau gagal Ibuprofen, naproxen akan
jantung, biasanya digunakan bersamaan mengurangi efek dari amiloride.
dengan obat lain, seperti furosemide, thiazide,
No Obat Mekanisme Obat Efek Obat Interaksi Obat
.

hydrochlorothiazide
6 Spironolactone6
Spironolactone digunakan sebagai Sakit perut, diare, merasa Penggunaan diuretik hemat
pengobatan congestive heart failure (CHF), kelelahan, mengantuk, pusing, kalium seperti spironolactone
penimbunan cairan (edema) dan tekanan sakit kepala, keringat berlebihan, bersama penghambat ACE
darah tinggi dengan meningkatkan jumlah rambut rontok, mual dan muntah. (katopril) menyebabkan
urin yang diproduksi oleh ginjal. hiperkalemia
Dosis:
Spironolactone tidak membuang potassium Kombinasi anti hipertensi dengan
Anjing dan kucing
dari tubuh walaupun kelompok antagonis obat-obatan NSAID seperti
1-2 mg/kg s12j PO aldosteron diuretik. etodolac, carprofen, piroxicam
akan menyebabkan retensi
garam dan air, terutama pada
jangka lama dapat menurunkan
efek hipertensi 7
7 Acetazolamide 8 Acetazolamide bekerja dengan cara Acetazolamide dapat menyebabkan Acetazolamide meningkatkan
(Diamox, menghalangi aktivitas enzim karbonat pusing, kantuk, kelelahan, mual, level cyclosporine, menyebab-
Dazamide) anhidrase agar dapat mengurangi tekanan di dan diare serta memungkinkan kan terjadinya peningkatan
area mata pada penderita glaukoma. untuk kehilangan nafsu makan, risiko nefrotoksisitas dan
Dosis: Acetazolamide juga dapat direkomendasi-kan dehidrasi, frekuensi buang air kecil
neurotoksisitas.
bagi penderita epilepsi dan sebagai diuretik. Acetazolamide dapat mening-
Anjing 7-10 mg/kg yang lebih sering, kesemutan, dan
katkan kadar serum dari TCA,
s6j atau 50 mg/kg wajah memerah. menyebabkan tekanan darah
sebagai 1x dosis turun sehingga akan menu-
untuk glaucoma runkan kadar serum primidone
yang nantinya akan terjadi
Kucing 7 mg/kg s8j penurunan efektivitas obat.
Salisilat meningkatkan kadar
darah, efek farmakologis, dan
efek samping dari acetazola-
No Obat Mekanisme Obat Efek Obat Interaksi Obat
.
mide tersebut.

DAFTAR PUSTAKA
1
Wientarsih I, Prasetyo BF, Noviyati L, Madyastuti R. 2012. Penggunaan Obat untuk Hewan Kecil. Bogor (ID):Orenz Digital Printing
2
http://www.globalrph.com/bumex_dilution.htm
3
http://cynologist.com/index.php/veterinary-drugs/demadex-torsemide-5-mg-10-mg-20-mg-100-mg-tablets
4
http://www.provet.co.uk/cardiorespiratory/5a66498.htm
5
http://www.webmd.com/drugs/2/drug-11481/amiloride-oral/details
6
http://www.1800petmeds.com/Spironolactone-prod10595.html
7
Gitawati R. 2008. Interaksi obat dan beberapa implikasinya. Med Litbang Kes. 18(4):175-184 .
8
Dodman N. 2015. Acetazolamide (Diamox, Dazamide) for dogs and cats. [Intenet]. [diperbaharui 2015 Agus 11, dillihat pada 2016 Des 31].
Tersedia pada http://www.petplace.com/article/drug-library/library/prescription/acetazolamide-diamox-dazamide

Anda mungkin juga menyukai