Anda di halaman 1dari 4

ANALISA TINDAKAN KEPERAWATAN DOPS

PEMASANGAN INFUS PUMP

NamaMahasiswa : Mia Jamiliana Tanggal : 19 Februari 2017


NPM : 1614901110123 Ruang : ICU Ansari Saleh

1. Identitasklien
Nama : Ny. SR
Umur : 57 tahun
JenisKelamin : Perempuan

2. Diagnosamedis : SH

3. Tindakankeperawatandanrasional:
Tindakankeperawatan :Pemasangan infus pump

4. DiagnosaKeperawatan:

5. Prinsiptindakan&rasional
No. Prinsip-Prinsip Tindakan R a s i o n a l
P e r s i a p a n a l a t :

- Infuse pump dan tiang penyangga


- Cairan infus
- Infus set sesuai dengan kebutuhan volume
cairan yang diberikan

Tahap pra interaksi


- Melakukan verifikasi data sebelumnya bila
A. Memastikan kembali
identitas pasien dan tindakan
ada
yang akan dilakukan untuk
menghindari kesalahan.

- Mencuci tangan
Meminimalkan transmini
pathogen.
- Menempatkan alat didekat pasien dengan
benar Memudahkan dalam
melakukan tindakan.
B.
Tahap orientasi
- Mengucapkan salam dan memperkenalkan
Mengaplikasikan perilaku
diri
islami dan membina

1
hubungan saling percaya
dengan komunikasi
terapeutik.
- Menjelaskan tujuan prosedur tindakan
pada pasien/keluarga Memberikan pemahaman
tentang tindakan yang akan
dilakukan .
C. - Menanyakan persetujuanpasien sebelum
kegiatan dilakukan
Memastikan kesedian pasien
untuk dilakukan tindakan .
Tahap kerja
- Memulai tindakan dengan basmalah

- Pasangkan bagian selang pada infus set Mengaplikasikan perilaku


pada infuse pump. Pastikan tidak ada udara islami .
pada selang
Tahapawal dalam
- Pasang drip sensor (jika ada) sesuai jenis melakukanpemeriksaankemb
ali.
infuse pump pada tempat tetesan infuse set

- Nyalakan infuse pump


Memastikan infuse pump
- Atur infus set pada infuse pump sesuai
bekerjadenganbenar.
infuse set yang di gunakan
Tahappemakaianalat
- Atur jumlah cairan yang akan diberikan
pada pasien tiap jam dan total cairan Atursesuai yang digunakan.
keseluruhan yang akan dimasukan

- Tekan start untuk memulai pemberian


cairan Atursesuaiindikasidokterdan
total cairan yang diberikan.
- Jika ada hal yang kurang tepat, alat akan
memberikan peringatan dengan suara dan
D.
lampu yang menyala merah pada tulisan Observasitetesanketika
air, occlusion, flow err, empty, door, memulaipemberiancairan.
completion
Alatakanmemberikanperingat
- Evaluasi respon klien terhadap pemberian an.
cairan.

Tahap terminasi
- Membereskan alat
Observasiresponklien

- Mengucapkan hamdalah setelah tindakan


selesai
Mengembalikan alat
ketempatnya.
- Melakukan evaluasi tindakan

Mengaplikasikan perilaku
- Mendoakan pasien

2
islami.

- Berpamitan dengan pasien Mengetahui respon pasien


setelah tindakan dilakukan.

- Mencuci tangan Mengaplikasikan perilaku


islami.

- Dokumentasi
Menerapkan komunikasi
terapeutik.

Meminimalkan transmini
patogen.

Mencatat hasil tindakan yang


dilakukan

6. Tujuantindakan
- Untukmenjagapemberiancairan parenteral sesuaikebutuhanklien
- Mencegahkelebihan volume cairan yang diberikan

7. Bahaya yang mungkinterjadiakibattindakantersebutdancarapencegahannya


- Salah dalampemasanganselang
Pencegahan :Telitidalampemasangan
- Kesalahandalammenyeteljumlahcairan yang akandiberikanpadapasientiap jam dan
total caiarankeseluruhan yang akandimasukan.
- Pencegahan :Sebelummelakukantindakanmakancekkembalijumlahdan total cairan
yang akandiberikan

8. Analisa Sintesa
Marasmus

Kurangasupanmakananberrgizi

Kurangkalori protein

Fungsisalurancernaterganggu

Peristaltic meningkat, air dangaramterbawausus

Diare

Cairandanelektrolitterbuanglewatfeses

Pemberiancairan parenteral

3
9. Evaluasi (hasil yang didapatdanmaknanya)
- Hasil :Infuse pump terpasangdenganbenar
- Makna :Pemberiancairan parental terpenuhi Nacl 45 tpm

Banjarmasin, 16 Desember 2016

Preseptor klinik, Ners muda,

( lukmanul Hakim, Ns., M.Kep ) ( Intan Sri Hartini )

Preseptor klinik,

( )

Anda mungkin juga menyukai